PERBANDINGAN BEBAN PAJAK TERUTANG MENGGUNAKAN NORMA PENGHITUNGAN PENGHASILAN NETO (NPPN) DENGAN MENGGUNAKAN PP NO 46 TAHUN 2013 PADA WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI BIDANG USAHA PERDAGANGAN Laporan Praktik Kerja Lapangan Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Ahli Madya Pada Program Studi Perpajakan Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Katolik Soegijapranata Semarang
Disusun oleh : DJUNITA SEPTIANI 13.31.0004
PROGRAM STUDI PERPAJAKAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG 2016
i
MOTTO
Rasulullah SAW bersabda : “Carilah ilmu sekalipun di negeri Cina, karena sesungguhnya wajib bagi seorang muslim laki-laki dan perempuan. Dan sesungguhnya para malaikat menaungkan sayapnya kepada orang yang menuntut ilmu karena ridho terhadap amal perbuatannya”. (H.R Ibnu Abdul Barr)
ii
PERSEMBAHAN
Penulis persembahkan tugas akhir ini untuk : 1. Allah SWT yang selalu ada bersama penulis. 2. Orangtuaku tercinta Ayah dan Ibu yang selalu mendukung dalam doa. 3. Adikku tersayang Fikri Ardiyanto. 4. Dosen pembimbing Ibu Agnes Arie MC, SE.,M.Si.,Akt yang selalu sabar dan membimbing dengan baik. 5. My boyfriend Revaizal Yusuf Fatah Oktama yang selalu ada untuk saya dalam menyusun Tugas Akhir ini. 6. Sahabat-sahabat tersayang yang selalu memotivasi saya. 7. Teman-teman Progdi Perpajakan angkatan 2013.
iii
HALAMAN PERSETUJUAN LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN
Nama
: Djunita Septiani
NIM
: 13.31.0004
Fakultas
: Ekonomi dan Bisnis
Progdi
: Perpajakan
Judul
:Perbandingan Beban Pajak Terutang Menggunakan Norma Penghitungan Penghasilan Neto (NPPN) Dengan Menggunakan PP No 46 Tahun 2013 Pada Wajib Pajak Orang Pribadi Di Bidang Usaha Perdagangan
Disetujui di Semarang, 26 Juli 2016 Dosen Pembimbing
( Agnes Arie MC, SE.,M.Si.,Akt )
iv
HALAMAN PENGESAHAN
Laporan Praktik Kerja Lapangan dengan judul :PERBANDINGAN BEBAN PAJAK TERUTANG MENGGUNAKAN NORMA PENGHITUNGAN PENGHASILAN NETO (NPPN) DENGAN MENGGUNAKAN PP NO 46 TAHUN 2013 PADA WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI BIDANG USAHA PERDAGANGAN
Yang telah disusun oleh : Nama
: Djunita Septiani
NIM
: 13.31.0004
Telah disetujui dan diterima pada tanggal26 Juli 2016 Dan dinyatakan telah memenuhi syarat untuk siterima sebagai salah satu persyaratan untuk mencapai gelar Ahli Madya Perpajakan.
Pembimbing,
Koordinator Penguji,
( Agnes Arie MC, SE, M.Si., Akt )
( P. Rini Hastuti, SE, M.Si., Akt )
Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
( Drs. Sentot Suciarto A.,MP.,Ph.D )
v
PERNYATAAN KEASLIAN PENULISAN
Saya yang bertanda tangan dibawah ini : Nama
: Djunita Septiani
NIM
: 13.31.0004
Fakultas
: Ekonomi dan Bisnis
Progdi
: Perpajakan
Menyatakan bahwa laporan praktik kerja lapangan ini adalah hasil karya sendiri dan asli, apabila dikemudian hari ditemukan adanya bukti plagiasi, manipulasi dan dalam bentuk kecurangan lainnya, saya bersedia menerima sanksi dalam bentuk apapun dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Katolik Soegijapranata Semarang.
Semarang, 26 Juli 2016
Djunita Septiani
vi
KATA PENGANTAR
Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala limpahan rahmat dan kasih sayang-Nya bagi pemulis sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan Laporan Praktik Kerja Lapangan yang berjudul “PERBANDINGAN BEBAN
PAJAK
PENGHITUNGAN
TERUTANG PENGHASILAN
MENGGUNAKAN NETO
(NPPN)
NORMA DENGAN
MENGGUNAKAN PP NO 46 TAHUN 2013 PADA WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI BIDANG USAHA PERDAGANGAN”, sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan Diploma 3 Perpajakan di Universitas Katolik Soegijapranata Semarang. Laporan Praktik Kerja Lapangan ini disusun oleh penulis dengan berbagai rintangan, baik itu yang datag dari diri penulis maupun datang dari luar. Namun dengan penuh kesabaran dan terutama pertolongan dari Allah SWT akhirnya tugas akhir ini dapat terselesaikan. Dalam kesempatan ini, penulis mengucapkan rasa terimakasih kepada pihakpihak yang telah membantu dalam pembuatan tugas akhir ini. Atas dorongan mereka semua, tugas akhir ini dapat selesai. Oleh karena itu penulis ingin menyampaikan ucapan terimakasih kepada : 1. Allah SWT yang selalu ada disamping saya dengan penuh kasih sayangNya sampai saat ini.
vii
2. Bapak Drs. Sentot Suciarto A.,MP.,Ph.D selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Soegijapranata Semarang. 3. Ibu Agnes Arie MC, SE.,M.Si.,Akt selaku Ketua Program Studi Diploma 3 Perpajakan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Soegijapranata Semarang yang selalu memberikan motivasi dan semangat. 4. Ibu Agnes Arie MC, SE.,M.Si.,Akt selaku Dosen Pembimbing yang telah membantu banyak dan memberikan masukan dalam pembuatan Laporan Praktik Kerja Lapangan ini. 5. Bapak dan Ibu Dosen D3 Perpajakan yang telah memberikan ilmu pegetahuan selama perkuliahan. 6. Mbak Wiwis selaku staf administrasi D3 Perpajakan yang selalu memberikan informasi selama ini. 7. Orangtuaku tercinta Ayah Suwardi dan Ibu Yanti Arini serta adikku tersayang Fikri Ardiyanto yang selalu mendukung dalam penuh doa. 8. Papa Amin Fatah dan Mama Arry Istiningsih yang selalu berdoa untuk kesuksesanku. 9. My Boyfriend Revaizal Yusuf Fatah Oktama yang telah membantu memberikan kritik dan saran serta motivasi. 10. Bapak Himawan, Ibu Sumiyati dan Ibu Tri Utami yang telah memberikan izin untuk dapat magang di Kantor Konsultan CV Pakar Penata Usaha 11. Mbak Siti, Mbak Wulan, Mbak Hera dan Mbak Ria yang selalu membimbing dan mengajari selama magang. 12. Sahabat-sahabat penulis :
viii
Maria Clara Indriastuti (Emak 1), Endang Setio Rini (Emak 2), Anita Suratiningsih
(Cikidut),
Cristin
Purwaningrum,
Widia
Alpriani,
Noralaksmi Anggita, Agatha Bella dan teman-teman perpajakan angkatan 2013yang saling membantu dalam proses belajar hingga saya mengerti materi yang disampaikan dan yang selalu ada untuk memberikan semangat serta motivasi yang tak pernah lelah. 13. Teman-teman organisasi mahasiswa Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) FEB Periode 2014-2015 yaitu Mas Hendy, Ci Retha, Agnes (Nonong), Dita (Gentong), Della, Mas Frido (Abang Mbul), Awang, Biyan, Raissa, Alex, Vian (Jambang), Steven dan Dimas (Peong), terimakasih atas dukungannya dan nasehat untuk tidak melupakan akademik waulupun sibuk di organisasi. 14. Teman-teman EYB (Reza, Widi, Brahma, Bimo, Lare, Ifa) terimakasih selalu memotivasi tanpa henti 15. Kakak-kakak sepupuku (Mas Teguh, Mba Dwi, Mas Arbo, Mas Yono, Mas Panca, Mas Joko, Mas Ratna, Mba Pipin, Mas Agil, Mba Nila, Mas Irwan, Mas Seta, Mas Enggar, Mba Putri, Mas Angga, Mba Dista, Mba Maya, Mba Cindy terimakasih dukungannya untuk tidak patah semangat. 16. Kakak angkatan Kak Riang Yoga yang membantu menemukan ide-ide dalam laporan yang saya buat ini. 17. Semua pihak yang belum sempat saya sebutkkan satu per satu yang telah membantu dalam membuat Laporan Praktik Kerja Lapangan ini.
ix
Semoga Laporan Praktik Kerja Lapangan ini dapat berguna bagi para pembacanya dalam menambah pengetahuan, memperluas pengetahuan dan memahami maksud dan makna judul Laporan Praktik Kerja Lapangan ini. Penulis menyadari bahwa Laporan Praktik Kerja Lapangan ini masih jauh dari kesempurnaan, baik dari bentuk penyusunan maupun materinya, oleh karena itu penulis mengharapkan adanya kritik dan saran yang membangun dalam penyempurnaan Laporan Praktik Kerja Lapangan ini.
Semarang, 26 Juli 2016 Penulis,
( Djunita Septiani )
x
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL...............................................................................................i HALAMAN MOTTO.............................................................................................ii HALAMAN PERSEMBAHAN............................................................................iii HALAMAN PERSETUJUAN...............................................................................iv HALAMAN PENGESAHAN.................................................................................v PENYATAAN KEASLIAN PENELITIAN..........................................................vi KATA PENGANTAR...........................................................................................vii DAFTAR ISI..........................................................................................................xi DAFTAR TABEL..................................................................................................xv DAFTAR GAMBAR............................................................................................xvi ABSTRAK...........................................................................................................xvii
BAB I
PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang.......................................................................................1 1.2 Rumusan Masalah..................................................................................4 1.3 Tujuan Penulisan....................................................................................5 1.4 Manfaat Penulisan..................................................................................5 1.5 Sistematika Penulisan.............................................................................6
BAB II
LANDASAN TEORI 2.1 Landasan Teori.......................................................................................8 2.1.1 Wajib Pajak.............................................................................8 2.1.2 Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP).......................................9 2.1.3 Surat Pembertitahuan............................................................10
xi
2.1.4 Pajak Penghasilan.................................................................10 2.1.5 Pajak Penghasilan Final........................................................10 2.1.6 Norma Pembukuan................................................................11 2.1.7 Norma Penghitungan.............................................................11 2.1.8 Besaran Norma Untuk Usaha Dagang Sesuai Dengan Klasifikasi Lapangan Usaha (KLU)...............................................13 2.1.9 Pajak Penghasilan Final Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 2013...................................................................18 2.1.10 Pelaporan dan Pembayaran Pajak.......................................19 a. Apabila Wajib Pajak Orang Pribadi Menerapkan Norma Penghitungan Penghasilan Neto (NPPN)..........................19 b. Apabila Wajib Pajak Orang Pribadi Menerapkan Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 2013...................20 2.1.11 PPh Pasal 25.......................................................................20 2.1.12 Akuntansi Untuk Pajak Penghasilan Orang Pribadi...........22
BAB III
GAMBARAN UMUM DAN METODE PENELITIAN
3.1 Sejarah Berdirinya CV Pakar Penata Usaha........................................23 3.2 Struktur Organisasi..............................................................................24 3.3 Deskripsi Tugas dan Tanggung Jawab................................................25 3.4 Metode Penelitian................................................................................28 3.4.1 Jenis Data..............................................................................28 3.4.1.1 Data Primer............................................................28 3.4.1.2 Data Sekunder........................................................28 3.4.2 Metode Pengumpulan Data...................................................29 3.4.2.1 Observasi (Pengamatan).........................................29
xii
3.4.2.2 Wawancara.............................................................29 3.4.2.3 Studi Kepustakaan.................................................29 3.4.3 Analisis Data.........................................................................30 3.4.3.1 Analisis Deskriptif Kuantitatif...............................30 3.4.3.2 Analisis Deskriptif Kualitatif.................................30
BAB IV
PEMBAHASAN
4.1 Hasil Penelitian....................................................................................31 4.2 Penghitungan Pajak Terutang Bapak Aji.............................................31 4.2.1 Penghitungan Pajak Terutang Tahun 2013...........................34 a. Penghitungan Menggunakan NPPN...............................34 b. Penghitungan Berdasarkan PP 46..................................35 c. Penghitungan Sesuai Peraturan Yang Berlaku...............36 4.2.2 Penghitungan Pajak Terutang Tahun 2014...........................39 a. Penghitungan Menggunakan NPPN...............................39 b. Penghitungan Berdasarkan PP 46..................................40 4.2.3 Penghitungan Pajak Terutang Tahun 2015...........................41 a. Penghitungan Menggunakan NPPN...............................41 b. Penghitungan Berdasarkan PP 46..................................42 4.2.4 Perbandingan PPh Terutang menggunakan NPPN dan Berdasarkan PP 46 Tahun 2013.....................................................43 4.2.4.1 Perbandingan PPh Terutang menggunakan NPPN dan menggunakan PP 46 Pada Tahun 2013 Sesuai Peraturan Berlaku...............................................................43 4.2.4.2 Perbandingan PPh Terutang menggunakan NPPN dan menggunakan PP 46 Pada Tahun 2014 Sesuai Peraturan Berlaku...............................................................44
xiii
4.2.4.3 Perbandingan PPh Terutang menggunakan NPPN dan menggunakan PP 46 Pada Tahun 2015 Sesuai Peraturan Berlaku...............................................................45 4.2.4.4 Perbandingan PPh Terutang menggunakan NPPN dan menggunakan PP 46 Selama Tahun 2013-2015 Sesuai Peraturan Berlaku...............................................................46 4.3 Keuntungan dan Kerugian Menggunakan PP No 46 Tahun 2013 bagi Orang Pribadi di Bidang Usaha Perdagangan............................................49 4.3.1 Keuntungan Menggunakan PP No 46 Tahun 2013 bagi Orang Pribadi di Bidang Usaha Perdagangan...........................................49 4.3.2 Kerugian Menggunakan PP No 46 Tahun 2013 bagi Orang Pribadi di Bidang Usaha Perdagangan...........................................51
BAB V
PENUTUP
5.1 Kesimpulan..........................................................................................54 5.2 Saran....................................................................................................55
DAFTAR PUSTAKA...........................................................................................56
xiv
DAFTAR TABEL
Tabel 2.1
Tarif Pajak Terutang Berdasarkan Pasal 17 Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2008 Tentang Pajak Penghasilan.......................13
Tabel 2.2
Persentase Norma Penghitungan Penghasilan Neto Untuk Beberapa KLU dari Lampiran I dan Lampiran II PER No. 17 Tahun 2015...............................................................................................16
Tabel 2.3
Klasifikasi Lapangan Usaha Wajib Pajak......................................17
Tabel 4.1
Klasifikasi Lapangan Usaha Wajib Pajak Bapak Aji.....................32
Tabel 4.2
Omzet Bapak Aji Selama Januari-Desember Tahun 20132015................................................................................................33
Tabel 4.3
Omzet Bapak Aji Selama Januari-Juni Tahun 2013......................36
Tabel 4.4
Omzet Bapak Aji Selama Juli-Desember Tahun 2013..................38
Tabel 4.5
Perbandingan PPh Terutang (NPPN) dan PPh Final 1% (PP 46) Tahun 2013 Sesuai Peraturan Berlaku...........................................44
Tabel 4.6
Perbandingan PPh Terutang (NPPN) dan PPh Final 1% (PP 46) Tahun 2014 Sesuai Peraturan Berlaku...........................................45
Tabel 4.7
Perbandingan PPh Terutang (NPPN) dan PPh Final 1% (PP 46) Tahun 2015 Sesuai Peraturan Berlaku...........................................46
Tabel 4.8
Perbandingan PPh Terutang (NPPN) dan PPh Final 1% (PP 46) Tahun 2013-2015 Sesuai Peraturan Berlaku..................................47
xv
DAFTAR GAMBAR
Gambar 3.1
Bagan Struktur Organisasi Kantor Konsultan Pajak CV. Pakar Penata Usaha..................................................................................25
xvi
ABSTRAK
Sebelumnya Indonesia menerapkan UU Nomor 36 Tahun 2008 Pasal 14 untuk menghitung
Penghasilan
Kena
Pajak
yang
menggunakan
penghitungan
berdasarkan Norma (NPPN), namun pemerintah mengeluarkan peraturan baru yaitu Peraturan Pemerinah Nomor 46 Tahun 2013. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana perbandingan NPPN dengan PPh Final Peraturan Pemerintah Nomor 46 pada Orang Pribadi di bidang usaha perdagangan. Teknik analisis data dengan menggunakan strategi arsip sekunder. Data sekunder yang diperlukan diperoleh langsung dari Kantor Konsultan CV Pakar Penata Usaha. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hasil selisih PPh Terutang yang cukup tinggi dan lebih menguntungkan jika dihitung menggunakan berdasarkan Norma (NPPN) pada Orang Pribadi usaha perdagangan dengan asumsi omzet rendah ≤ 348,5 juta dan PTKP tertinggi Rp 48 juta tepatnya yaitu klien Bapak Aji tersebut. Kata Kunci : PP 46 Tahun 2013, NPPN, Wajib Pajak Orang Pribadi
xvii