Lampiran 1
Kuisioner Analisis Pengaruh Kondisi Lingkungan Kerja dan Karakteristik Pekerjaan Terhadap Motivasi Kerja Karyawan bagian Accounting, Administrasi dan Umum Pada Perusahaan Kontraktor di Sumatera Utara
Kuisioner ini dibuat oleh mahasiswa (S1) Fakultas Ekonomi Departemen Akuntansi Program Ekstensi Universitas Sumatera Utara (USU) yang sedang melakukan penelitian/tugas akhir yaitu mengenai Analisis pengaruh kondisi lingkungan kerja dan karakteristik pekerjaan terhadap motivasi kerja karyawan bagian accounting, administrasi dan umum pada Perusahaan Kontraktor di Sumatera Utara. Dengan ini saya mohon kesediaan Bapak/Ibu yang terhormat untuk mengisi kolom daftar kuisioner yang diberikan. Jawaban tidak berpengaruh terhadap pekerjaan dan karir Bapak/Ibu. Mohon semua pertanyaan yang ada dijawab secara lengkap, karena ketika ada pertanyaan yang tidak dijawab, maka data tidak dapat diolah dikomputer. Informasi yang saudara berikan merupakan bantuan yang sangat berarti untuk menyelesaikan penelitian ini. Atas partisipasi dan kerjasama Bapak / Ibu, Saudara/I kami ucapkan terima kasih.. Petunjuk Pengisian: Peneliti menginginkan pendapat Saudara tentang pengaruh kondisi lingkungan kerja dan karakteristik pekerjaan terhadap motivasi kerja karyawan bagian accounting, administrasi dan umum pada Perusahaan Kontraktor di Sumatera Utara. Petunjuk Pengisian yaitu : 1.
Pertanyaan pada bagian ini menyediakan jawaban Sangat Setuju, Setuju, Netral, Tidak Setuju dan Sangat Tidak Setuju. Berikan tanda Cheklist (√) pada setiap jawaban yang menurut Saudara anggap sesuai.
2.
Mohon kesediaan Saudara mengisi kuesioner dengan jawaban yang jujur.
Nama Responden
:
Jenis Kelamin
:
Masa Kerja
:
Nama Perusahaan tempat anda bekerja
:
Universitas Sumatera Utara
PERNYATAAN UNTUK VARIABEL LINGKUNGAN KERJA (X1)
NO
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
11 12 13 14 15
Pernyataan
Sangat Setuju
Setuju
Netral
Tidak Setuju
Sangat Tidak Setuju
Saya mencintai pekerjaan saya dalam bidang yang saya tekuni sekarang Tugas-tugas dalam pekerjaan saya tidak membuat saya bosan Pekerjaan saya sekarang, menyenangkan Dengan mudah saya dapat menyelesaikan tugas-tugas saya Pekerjaan yang saya tekuni sekarang sesuai dengan minat saya Rekan-rekan saya mudah dimintai pertolongan jika saya mempunyai kesulitan dalam pekerjaan Tugas-tugas yang harus saya selesaikan relative sesuai dengan kemampuan saya Rekan kerja saya dapat diajak bekerja sama Saya merasa tidak ada suasana “saling sikut” di kalangan karyawan dimana saya bekerja Atasan selalu mengkomunikasikan dengan bawahan segala sesuatu yang berhubungan dengan usaha pencapaian tugas Tingkat Persaingan antar karyawan di organisasi saya relative ketat Atasan selalu memberikan penghargaan bila ada karyawan yang menjalankan pekerjaan dengan sangat memuaskan Saya merasa bahwa saya bisa berkarier dengan baik di tempat saya bekerja sekarang Saya biasa menerima peraturan atau kebijakan yang selama ini diterapkan organisasi dalam hal karier karyawannya Saya merasa nyaman bekerja diperusahaan ini
Universitas Sumatera Utara
PERNYATAAN UNTUK VARIABEL KARAKTERISTIK PEKERJAAN (X2)
NO
1 2 3 4
5
6 7 8 9 10
Pernyataan
Sangat Setuju
Setuju
Netral
Tidak Setuju
Sangat Tidak Setuju
Tempat saya bekerja sekarang, Gaji/Upah diberikan sesuai dengan prestasi kerja individu Perusahaan tidak pernah menunda pemberian gaji/upah Dengan gaji/upah yang sekarang saya terima, saya merasa puas Saya merasa gaji/upah yang saya terima sesuai dengan upaya yang telah saya keluarkan bagi perusahaan Gaji/upah yang diberikan perusahaan kepada saya lebih baik dibandingkan dengan perusahaan yang lain Saya merasa sistem pemberian gaji/upah yang diberikan oleh perusahaan sudah relative adil Dengan penghasilan saya yang sekarang, saya keberatan untuk meninggalkan pekerjaan saya Saya tidak perlu mencari penghasilan tambahan guna memenuhi kebutuhan hidup saya Gaji/Upah yang saya terima bisa memenuhi kebutuhan hidup saya diatas kebutuhan dasar Gaji yang cukup diatas UMR
Universitas Sumatera Utara
MOTIVASI KERJA (Y)
NO
Pernyataan
1
Diperusahaan ini, setiap karyawan mempunyai kesempatan yang sama untuk bisa naik jabatan Jika saya mau, saya bisa naik ke jenjang karier yang lebih baik di perusahaan ini Syarat untuk bisa naik kejenjang jabatan yang lebih tinggi di perusahaan ini cukup masuk akal Jarang sekali terjadi penundaan kenaikan jabatan didalam perusahaan Saya merasa kenaikan jabatan di perusahaan dimana saya bekerja sekarang diputuskan secara objektif Di perusahaan ini standar prestasi jelas
2 3 4 5 6 7
Saya merasa nyaman,tempat saya bekerja sekarang
8
Bila ada tugas kerja lembur, saya merasa termotivasi melakukan pekerjaan tersebut dengan sebaikbaiknya Di perusahaan tempat saya bekerja sekarang, prosedur kenaikan jabatan tidak berbelit-belit
9
Sangat Setuju
Setuju
Netral
Tidak Setuju
Sangat Tidak Setuju
Universitas Sumatera Utara
Lampiran 2
Hasil Pengolahan Data Menggunakan Program SPSS Versi 17
Charts
Universitas Sumatera Utara
Universitas Sumatera Utara
NPar Tests One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test Unstandardized Residual
N Normal Parametersa,,b
96
Mean
.0000000
Std. Deviation Most Extreme Differences
3.06415891
Absolute
.065
Positive
.062
Negative
-.065
Kolmogorov-Smirnov Z
.639
Asymp. Sig. (2-tailed)
.809
a. Test distribution is Normal. b. Calculated from data.
Regression Model Summaryb
Model
1
R .674a
R Square
Adjusted R
Std. Error of the
Square
Estimate
.455
.443
3.09693
a. Predictors: (Constant), X2= Karakteristik Pekerjaan, X1= Lingkungan kerja b. Dependent Variable: Y= Motivasi Kerja
Universitas Sumatera Utara
ANOVAb Model
Sum of Squares
Df
Mean Square
1 Regression
744.195
2
372.097
Residual
891.962
93
9.591
1636.156
95
Total
F
Sig. .000a
38.797
a. Predictors: (Constant), X2= Karakteristik Pekerjaan, X1= Lingkungan kerja b. Dependent Variable: Y= Motivasi Kerja Coefficientsa
Standardized Unstandardized Coefficients
Model
B
1 (Constant)
Std. Error
14.497
2.502
X1= Lingkungan kerja
.023
.058
X2= Karakteristik Pekerjaan
.478
.073
Coefficients
Beta
t
Sig.
5.794
.000
.039
.395
.693
.649
6.515
.000
a. Dependent Variable: Y= Motivasi Kerja
Coefficientsa Collinearity Statistics
Model
1
Tolerance
VIF
X1= Lingkungan kerja
.591
1.691
X2= Karakteristik Pekerjaan
.591
1.691
a. Dependent Variable: Y= Motivasi Kerja
Universitas Sumatera Utara