KISI-KISI PENULISAN SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN 2016-2017 SMA ISLAM AL AZHAR BSD Jenis sekolah Mata pelajaran Kurikulum No
: SMA/ X MIPA-IPS : SEJARAH INDONESIA : Nasional
Kompetensi Dasar
Jumlah soal Bentuk soal/tes Alokasi waktu Kelas/ SMT
Materi Pokok
NO. Soal 1 2 3 4 5
1.
3.1 Memahami dan menerapkan konsep berpikir kronologis (diakronik, sinkronik, ruang dan waktu) dalam sejarah.
X/1
Pengertian sejarah, Ciri dan ruang lingkup sejarah
6
7
8
9
10 3.1 Memahami dan menerapkan konsep berpikir kronologis (diakronik, sinkronik, ruang dan waktu) dalam sejarah.
X/1
Pengertian sejarah, Ciri dan ruang lingkup sejarah
11
: 45 butir : PG&Essay : 90 Menit
Indikator Soal Disajikan dalam bentuk pernyataan tentang pengertian sejarah dari beberapa ahli sejarah seperti Ibnu Khaldun, dan JV. Bryce. Siswa diminta untuk mencirikan karakter pengertian sejarah dari beberapa ahli sejarah. Disajikan dalam pernyataan tentang ciri peristiwa sejarah. Siswa diminta untuk mengidentifikasi ciri peristiwa sejarah: Penting. Disajikan dalam pernyataan tentang ciri peristiwa sejarah. Siswa diminta untuk mengidentifikasi ciri peristiwa sejarah: Abadi. Disajikan dalam pernyataan tentang ciri peristiwa sejarah. Siswa diminta untuk mengidentifikasi ciri peristiwa sejarah: Unik. Disajikan pilihan tentang sejarah yang bersifat subjektif. Siswa dapat menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi subjektifitas sejarah. Disajikan pernyataan tentang faktor-faktor subjektivitas dalam sejarah. Siswa dapat menjelaskan maksud dari faktor-faktor subjektivitas dalam sejarah. Disajikan dalam pernyataan tentang sejarah sebagai ilmu menurut Kuntowijoyo. Siswa dapat menjelaskan ciri sejarah sebagai ilmu yang bersifat empiris menurut Kuntowijoyo. Disajikan dalam pernyataan tentang sejarah sebagai ilmu menurut Kuntowijoyo. Siswa dapat menjelaskan ciri sejarah sebagai ilmu yang memiliki objek menurut Kuntowijoyo. Disajikan dalam pernyataan tentang sejarah sebagai ilmu menurut Kuntowijoyo. Siswa dapat menjelaskan ciri sejarah sebagai ilmu yang memiliki metode menurut Kuntowijoyo. Disajikan dalam pernyataan tentang sejarah sebagai ilmu menurut Kuntowijoyo. Siswa dapat menjelaskan ciri sejarah sebagai ilmu yang memiliki teori menurut Kuntowijoyo. Disajikan dalam pernyataan tentang sejarah sebagai ilmu menurut Kuntowijoyo. Siswa dapat menjelaskan ciri sejarah sebagai ilmu yang mempunyai generalisasi menurut Kuntowijoyo.
12
13
14
15
16 Cara berfikir diakronik dan sinkronik
17
18
19 Konsep Ruang dan waktu dalam sejarah
20 21
No
Kompetensi Dasar
Kelas/ SMT
Guna Mempelajari Sejarah
22
Penelitian Sejarah
23
Materi Pokok
NO. Soal
Disajikan dalam pernyataan tentang ruang lingkup sejarah sebagai peristiwa. Siswa diminta untuk mengidentifikasi karakter sejarah sesuai dengan ruang lingkupnya. Disajikan dalam pernyataan tentang ruang lingkup sejarah sebagai seni. Siswa diminta untuk mengidentifikasi karakter sejarah sesuai dengan ruang lingkupnya. Disajikan dalam pernyataan tentang ruang lingkup sejarah sebagai kisah. Siswa diminta untuk mengidentifikasi karakter sejarah sesuai dengan ruang lingkupnya. Disajikan dalam pernyataan tentang ruang lingkup sejarah sebagai ilmu. Siswa diminta untuk mengidentifikasi karakter sejarah sesuai dengan ruang lingkupnya. Disajikan dalam bentuk pernyataan tentang ciri dari kajian diakronik dan sinkronik sejarah. Siswa diminta untuk mengetahui ciri diakronik dan sinkronik dalam sejarah Disajikan dalam bentuk pilihan contoh tentang peristiwa sejarah dengan kajian diakronik. Siswa diminta untuk mengidentifikasi contoh peristiwa diakronik. Disajikan dalam bentuk pilihan contoh tentang peristiwa sejarah dengan kajian sinkronik. Siswa diminta untuk mengidentifikasi contoh peristiwa sinkronik. Disajikan dalam bentuk pernyataan tentang studi kasus peritiwa sejarah. Siswa diminta untuk mengkaitkan dengan unsur kajian sejarah (Ruang dan Waktu). Disajikan dalam bentuk pernyataan tentang dimensi dalam waktu. Siswa dapat mengidentifikasikan bentuk dimensi waktu. Disajikan pernyataan tentang sifat ilmu sejarah. Siswa dapat menjelaskan sifat kajian sejarah. Disajikan pernyataan contoh tentang guna sejarah dalam kehidupan sehari-hari. Siswa dapat menganalisis guna mempelajari sejarah dalam kehidupan Disajikan dalam tabel tentang langkah penelitian sejarah. Siswa diminta untuk mengklasifikasikan urutan yang benar.
Indikator Soal
Kunci Jawaban 16 17
24 25 26 27 28 Zaman Pra aksara di Indonesia 29
2.
3.2 Memahami konsep perubahan dan keberlanjutan dalam sejarah
X/1 30
31
32 33 34 Kehidupan Masyarakat Indonesia Masa Prakasara 35 3.2 Memahami konsep perubahan dan keberlanjutan dalam sejarah
X/1
Kehidupan Masyarakat Indonesia Masa Prakasara
36
Disajikan pernyataan tentang Geologi dan Arkeologi. Siswa dapat mengidentifikasi disiplin ilmu Geologi dan Arkeologi dalam kajian sejarah. Disajikan pernyataan tentang Geologi dan Arkeologi. Siswa dapat menjelaskan tentang Geologi dalam kajian sejarah. Disajikan dalam pernyataan pilihan tentang perkembangan pra sejarah di Indonesia. Siswa dapat mengidentifikasi tentang fakta zaman pra sejarah di Indonesia. Disajikan pernyataan pilihan tentang pembentukan bumi. Siswa dapat menganalisis teori-teori pembentukan bumi. Disajikan dalam pernyataan tentang perkembangan pra sejarah berdasarkan geologi. Siswa dapat memahami ciri dari zaman Arkeozoikum. Disajikan dalam pernyataan tentang perkembangan pra sejarah berdasarkan geologi. Siswa dapat memahami ciri dari zaman Paleozoikum. Disajikan dalam pernyataan tentang perkembangan pra sejarah berdasarkan geologi. Siswa dapat memahami ciri dari zaman Mesozoikum. Disajikan dalam pernyataan tentang perkembangan pra sejarah berdasarkan Geologi. Siswa dapat mengidentifikasi ciri dari zaman Neozoikum. Pernyataan tentang perkembangan kehidupan dimasa Neozoikum. Siswa dapat mengetahui kehidupan berdasarkan perkembangan dalam masa Neozoikum. Disajikan gambar tentang hewan dimasa Neozoikum. Disajikan dalam pernyataan tentang ciri masyarakat prasejarah Indonesia. Siswa dapat menjelaskan keadaan masyarakat purba sesuai dengan lingkungan di zaman berburu dan meramu. Disajikan dalam pernyataan tentang ciri kehidupan yang berkembang dimasa berburu dan meramu. Siswa dapat mengidentifikasi kebudayaan pra sejarah yang berkembang di masa berburu dan meramu. Disajikan dalam bentuk tampilan gambar artefak masa berburu dan meramu. Siswa dapat mengidentifikasi nama dan fungsi kebudayaan masa berburu dan meramu.
C
C
D
B
D
B
E
D
D
D
C
D
C
C
D
B
B
A
A B
B C
D
B
B
B
37
38
39
40
Disajikan dalam pernyataan pilihan tentang fakta dari kehidupan manusia pra sejarah dimasa bercocok tanam. Siswa dapat menganalisis fakta tentang kehidupan masyarakat pra sejarah di masa bercocok tanam. Disajikan dalam pernyataan tentang kondisi ekonomi/sosial dan lingkungan alam masyarakat pra sejarah di masa hidup menetap. Siswa dapat mengidentifikasi ciri sosial dan lingkungan alam masa hidup menetap. Disajikan dalam pernyataan tentang kepercayaan manusia purba. Siswa dapat menganalisis kepercayaan yang sudah hadir dan berkembang pada masa itu. Disajikan dalam pernyataan tentang fakta kehidupan masyarakat pra sejarah. Siswa dapat menganalisis objek Arkeologi (Fosil dan Artefak).
A
C
E
D
A
E
B
A
KISI-KISI PENULISAN SOAL ESAI ULANGAN TENGAH SEMESTER
No
Kompetensi Dasar
1.
3.1Memahami dan menerapkan konsep berpikir kronologis (diakronik, sinkronik, ruang dan waktu) dalam sejarah.
Kelas/ SMT
X/I
2.
Memahami konsep perubahan dan keberlanjutan dalam sejarah
Materi Pokok
NO. Soal
Ciri Utama Sejarah
1
Cara Berpikir dalam Sejarah
2
Ruang Lingkup Sejarah
3
Zaman Pra aksara
4
Kehidupan Masyarakat Indonesia Masa Prakasara
5
Indikator Soal Disajikan dalam pertanyaan tentang Ciri Utama Sejarah. Siswa dapat menganalisis Ciri Utama Sejarah. Disajikan dalam pertanyaan tentang Cara Berpikir dalam Sejarah. Siswa dapat menganalisis dan menjelaskan Cara Berpikir dalam Sejarah. Disajikan dalam pertanyaan tentang Ruang Lingkup Sejarah . Siswa dapat mengidentifikasi dan menjelaskan Ruang Lingkup Sejarah. Disajikan dalam pertanyaan tentang keadaan geologis pada zaman praaksara. Disajikan dalam pertanyaan tentang keadaan manusia pada zaman praaksara.
Mengetahui
Tangerang Selatan, 4 September 2016.
Kepala SMA Islam Al Azhar BSD
Penyusun
Noor Khoirudin M.BA.
Annisa Maulidta, S.Pd