JUHNAL
ISSN 1412-548X
T JURUS
Volume 7 I Tabuo VII
No. 3, Jaouari2009
STRUKTUR GEOTEKNIK IDDROTEKNIK TRANSPORTASI MANAJEMEN REKAYASA KONSTRUKS
JURNAL
ISSN: 1412-548X
TEKNIK SIPIL JURUSAN TEKNIK SIPIL, FAKULTAS TEKNIK, UNIVERSITAS SYIAH KUALA, BANDA ACEH
Volume 7 I Tabun VII
No. 3, Januari 2009
Daftar lsi
ALFIANSYAH YULIANUR Be, ZIANA, dan SAPRIADI.I.A Studi Optimasi Pengaruh Pemanfaatan Lahan Terhadap Air Pennukaan Kawasan Kota Lhoksukon
87 - 92
NURISRA, MUBARAK dan NURUL MALAHAYATI Faktor-Faktor Penyebab Pengajuan Klaim Pada Proyek Konstruksi di Banda Aceh
93 - 99
AZMERI Analisa Keandalan Proporsional Sharing Dan Non-Proporsional Sharing Pada Pengoperasian Waduk Kaskade NURLELY Studi Karakteristik Aliran Lalu Lintas Terhadap Parlcir Pada Badan lalan
101
- 106
.~ 107 -
>
111
SYARIFAH MASTURA ALHABSYI dan BAMBANG SETIAWAN >
Pengaruh Intrusi Air Laut Akibat Bencana Tsunami Terhadap Tata Ruang Kawasan Pesisir Kota Ditinjau Dari Aspek Sanitasi Permukirnan
ELHUSNA Perilaku Portal Beton Bertulang Dengan Beban Lateral Siklik
113
- 122
123
- 127
..
JURNAL TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SYIAH KUALA
Struktur - Geotelmik - Hidrotelmik - Transportasi - Manajemen Konstruksi
Rekayasa
JURNAL TEKNIK SIPIL
ISSN 1412-548X
Penasehat:
Dekan Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala
Penanggung Jawab:
Ketua Jurusan Teknik Sipil Universitas Syiah Kuala
Pemimpin Redaksi:
Dr. Ir. Moehammad Afifuddin, M. Eng.
Penyunting Pelaksana:
Noer Fadhly, ST, MT
Dewi Fujiarti
Penyunting ahli:
Dr. Ir. Alfiansyah Yulianur Be.
Dr. Ir. Taufiq Saidi, M. Eng.
Dr. Ir. Abdullah, M. Se.
Prof. Dr. Ir. Munirwansyah, M.Sc
Dr. Ir. Moehammad Afifuddin, M. Eng.
Dr. Ir. M. Isya, MT
Dr. Ir. Masimin,M. Eng.
Dr. Azmeri, ST, MT
Dr. Ir. Eldina Fatimah, M.Sc
Dr. Ir. Muttaqin, MT
Alamat SekretariatIRedaksi:
Jurusan Teknik Sipil Universitas Syiah Kuala
Jl. Syech Abdurrauf No. 7
Darussalam, Banda Aceh 23111
E-mail:
[email protected]
Telp/fax: 0651-7401004
rSSN 1412-548X
Jurnal Teknik Sipil Universitas Syiah Kuala
pp. 107- III
STUDI KARAKTERISTIK ALIRAN LALU LINTAS TERHADAP
PARKIR PADA BADAN JALAN
(Studi Kasus : Jalan Mohammad Jam Banda Aceh)
Nurlely Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Syiah Kuala Abstrak Salah satu pennasalahan yang timbul di perkotaan adalah parkir. Parkir yang sering kali menimbulkan permasalahan lalu lintas adalah parkir di tepijalan (on street parking), karena menyebabkan teJjadinya penyempitan mas jalan. Akibat adanya parkir pada Badan Jalan menyebabkan teJjadinya perubahan perilaku terbadap karakteritik aliran lalu lintas. Pengamatan studi dilakukan pada Ruas lalan Mohanunad Jam Banda Aceh. Tujuan studi adalah untuk mengetahui perilaku dati karalcteristik lalu lintas baik volume lalu lintas, kecepatan kendaraan dan kepadatan terbadap adanya parkir pada kedua sisi lalan. Dati hasil studi diperoleh nilai volume, kecepatan dan kepadatan lalu lintas masing-masing pada tiga periode volume puncak parkir kendaraan. Untuk perlode pagl volume puncak parkir sebesar 876 kend/jam dimana nilai volume lalu lintas: 1047 smpfjam; kecepatan lalu lintas: 32,01 lanfjam; dan kepadatan lalu lintas: 33 smplkm. Perlode slang volume puncak parkir sebesar 940 kend/jam dimana volume lalu lintas: 909 smpfjam; kecepatan lalu lintas: 25,58 km/jam; kepadatan lalu lintas: 36 smplkm, dan untuk perlode sore, volume puncak parkir sebesar 1060 kend/jam dengan nilai volume lalu lintas: 860 smpfjam; kecepatan lalu lintas: 20,12 kmljam; dan kepadatan lalu lintas: 43 smp/km. Dari basil penelitian menWljukkan bahwa akibat kenaikan volume parkir teJjadi penurunan nilai volume lalu lintas yang . disebabkan oleh nilai kecepatan menurun sehingga teJjadi delay (perlambatan), sehingga nilai kepadatan lalu lintas meningkat. Terliliat juga terbadap nilai kecepatan yang diperoleh jauh dibawah kecepatan rencana yaitu sebesar 40 km/jam, dengan demikian jelas bahwa pada Jalan Mohammad lam Banda Aceh, akibat adanya parkir pada kedua sisi jalan, lajur terganggu yang menyebabkan kecepatan kendaraan menjadi rendah. Untuk itu perlu dilakukan penataan terhadap parkir dengan menetapkan parkir hanya pada satu sisi jalan saja di sepanjang mas Jalan Mohammad Jam Banda Aceh, dengan demikian teJjadi perubaban terhadap perilaku karalcteristik lalu lintas, dimana volume lalu lintas dan kecepatan menjadi lebih tinggi serta kepadatan menjadi turon.
Kata kunci: volume lalu limas. kecepatan kendaraan, kepadatan dan volume parkir 1.
Pendaholo8n
Karalcteristik aliran lalu lintas merupakan beberapa variabel yang saling berinteraksi dimana Volume lalu lintas dapat mepengarubi Kecepatan kendaraan, juga menyebabkan perubahan terhadap Kepadatan kendaraan. Salah satu teJjadinya perubahan perilaku dari karakteristik arus lalu lintas adalah Parkir pada Badan Jalan. Parkir yang sering leatl menimbulkan permasalahan lalu lintas adalah parkir di tepi jalan (on street parking), karena menyebabkan teIjadinya penyempitan ruas jalan. Pengamatan studi dilakukan pada Ruas Ialan Mohammad Jam Banda Aceh. Jalan Mohammad Jam Banda Aceh termasuk jalan yang padat dilalui oleh kendaraan, karena letaknya berada pada daerah CBD (central bussiness district). Secara visual, areal parkir yang tersedia pada Jalan Mohanunad Jam terletak
disepanjang mas jalan pada kedua. sisi jalan, dengan demikian manuver parkir kendafaan pada kedua tepi jalan tersebut akan mengakibatkan penyempitan mas jalan menyebabkan kelailcaran arus lalu lintas tidak dapat dipertahankan terhadap volume lalu lintas, kecepatan kendaraan yang direncanakan. Untuk itu perfu dilakukan studi terhadap karakteristik arus lalu lintas akibat teJjadinya pergeseran perilaku. Tujuan studi ini adalah untuk mengetabui perilaku dati karakteristik lalu lintas baik volume lalu lintas, kecepatan kendaraan dan kepadatan terhadap adanya parkir pada kedua sisi Jalan.
2.
Karakteristik Arus Lalu Lintas.
Volume lalu lintas adalah jumlah kendaraan yang melewati suatu titik atau tampang melintang jalan dalam satuan waktu. volume lalu lintas tidak merata sepanjang waktu melainkan mempWlyai
Volume 7, Tahun VII, No.3, Januari 2009
- 107
Jurnal Teknik Sipil Universitas Sylah Kuala
persatuan waktu. Tamin (2003) mengemukakan bahwa kepadatan (density) lalu liotas adalah jwnlab kendaraan yang berada dalam satuan panjang jalan tertentu, dan dinyatakan dalam satuan kendaraanlkm.
flulctuasi harian, bulanan, atau pun tahunan. Dikenal adanya waktu-waktu atau jam-jam sibuk dan waktu-waktu sepi. Saatnya waktu-waktu sibuk dan waktu-waktu sepi tersebut tidak sama untuk semua mas jalan. Hubungan dengan antara besar volume dan waktu (fluktuasi) lalu Hntas tersebut tergantung pada letak dan fimgsi jalan, dimana dapat dibedakan antara jalan dalam kota dan luar kota. Pada umumnya volume yang biasa dipergunakan untuk operasi, design, dan planning adalah volwne tiap jam maksimum dan volwne harian rata-rata. (Bukhari, dkk : 1997). Juga dikemukakan bahwa kecepatan merupakan jarak perpindahan dalam satuan waktu. Besamya kecepatan punya kaitan yang erat antara jarak perpindahan dan waktu petjalanaIL Lebih jauh kecepatan mempunyai hubungcln dengan kepadatan lalu lintas, kenyamanan, keamanan, dan murah atau mahalnya biaya perjalanan. Kecepatan kendaraan didefinisikan sebagai perbandingan antara jarak tempuh kendaraan dengan waktu tempuh, dengcln satuan panjang
k
Menurut Bukhari, dkk (1997), hubungan hubungan antara kecepatan, kepadatan, dan volume lalu lintas dalam operasionalnya di jalan mencerminkan karakteristik aliran lalu lintas. Karakteristik lalu lintas tersebut, bila kepadatan Ialu lintas pada suatu jalan sangat tinggi, hingga menghambat kebebasan untuk bergerak atau meoaikkan. kecepatan, maka volumenya rendah. Demikian juga aliran lalu lintas dapat menghasilkan volume yang sarna, tapi kualitas aliran berbeda. Kualitas aliran berbeda disebabkan oleh perbedaan kepadatan lalu lintas. Pada diagram di bawah ini kelihat.an, babwa volume q, dapat dihasilkan oleh dua kondisi lalu lintas yang berbeda:
q
k
Gambar 2.1: Graf"1k hubungan antara kecepatan,kepadatan dan volume lalu lintas Sumber: Bukhan, dkk (1997) Dari grafik di alas jelas kelihatan bahwa "A" terjadi pada kepadatan kecil dengan kecepatan besar. SebaIiknya kondisi "B" terjadi pada kepadatan tinggi serta kecepatan rendah. Kedua kondisi tersebut yang menghasilkan volume aliran yang sarna, akan diperlihatkan perbedaannya setelah mengevaluasi tingkat pelayanannya
selisih waktu kendaraan masuk dan wak:tu kendaraan tersebut keluar dari areal parldr, selisih waktu ini diperoleh dengan mengamati waktu kendaraan masuk dan waktu kendaraan tersebut keluar.
4.
Metodologi Penelitian.
4.1 Metode Pengumpulan nata 3.
Volume dan Waktu Parkir
Menurut Tamin (2003), volume parkir . jumlah kendaraan yang telah adalah menggunakan ruang parkir pada satu laban parkir tertentu dalam satu satuatt waktu tertentu (biasanya per hari), dan waktu parkir adalah
108 -
Pengambilan data dilakukan selama 4 (hari) yaitu, SeniD, Jum'at, Sabtu dan Minggu yang meiibatkan 10 (orang) pengarnat. Untuk pengamatan hari Senin dianggap mewakili 4 (hari) yaitu Senin, Selasa, Rabu, dan Kamis karena hari hari tersebut jam kesibukan sarna. Kendaraan yang
Volume 7, Tahun VII, No.3, januari 2009 ----~".=~-.=-----=-~~_""'~""iM
'"
Jurnal Teknik Sipil Universitas Sylah Kuala
diamati digolongkan terlebih dahulu berdasarkan ukuran kendaraan. Pengambilan data volume dan kecepatan lalu lintas dilakukan hanya pada jam puncak yang diperkirakan pada waktu pagi jam 07.00 - 10.00 WIB, siang jam 12.00 - 15.00 WIB, dan sore jam 16.00 - 19.00 WIB, sedangkan Wltuk data parkir diambil mulai pukul 07.00 -19.00 WIB. Pengamatan terhadap volume parkir dilakukan dengan mengamati kendaraan yang memarkirkan kendaraan dengan interval waktu 15 menit Banyaknya kendaraan yang dicatat dalam interval waktu tersebut kemudian dijumlahkan menjadi I jam gooa mendapatkan volume PWlcak. 4.2
Metode Pengolahan Data.
Dari hasil pengamatan volume lalu lintas diolah ke dalam satuan mobil Penumpang (smp). Hasil ditampilkan dalam bentuk tabel untuk mendapatkan jam puncak (peak hour). Kecepatan rata-rata lalu lintas dilakukan dengan alat bantu statistik yaitu tabulasi distribusi jre/cuensi. Nilai kepadatan lalu lintas didapat dati hasil perbandingan antara nilai volume dan kecepatan lalu lin~. Nilai kepadatan lalu lintas didapat dalam satuan smp/km. Dari pengamatan di lapangan diperoleh data volume parkir dengan interval 15 menil. Dari data ini dibuat grafik fluktuasi volume parkir dan diperoleh volume puncak dengan interval 15 menil. Kemudian volume dalam interval 15 ·menit dijumlahkan dalam waktu 1 jam sehingga diperoleh rekapitulasi volume parkir. Perlrltungan waktu parkir kendaraan dilakukan dengan menghitung waktu selisih antara waktu masuk dan waktu keluar kendaraan dati areal parkir, basil yang diperoleh dalam satuan menit Dad basil pengamatan ini diketahui jumlah kendaraan terbesar dalam satu waktu dan dijadikan sebagai waktu puncak. Berdasarkan basil tersebut pula selanjutnya m"buat suatu grafik fluktuasi yang menyatakanhubunganantara jumlah kendaraan dan waktu parlcir kendaraan.
terjadi penurunan dan berpengaruh terhadap volume lalu lintas.
5.
Hasil dan Pembahasan
Berdasarkan pengamatan di lapangan diperoleh volume jam puncak yang terjadi pada hari Senio, Jumat, Sabtu dan Minggu. Berikut ini akan diperlihatkan rekapitulasi volume pada jam PWlCak pag~ siang dan sore hari:
TixiB.45 Re~ VolmneLalnLintas PadaIaml'oDl:U
~ri~'~~.&11""
Dati basil pengolahan data diperoleh untuk hari Senin kecepatan rata-rata 31,16 kmIjam; had Iwnat sebesar 30,78 km/jam; had Sabtu sebesar 33,78 km/jam; dan had Minggu sebesar 36,04 km/jam. Salah sam perhituogan. kecepatan setempat rata-rata secara statiStik dapat dilihat pada Tabel di bawah ini : Tabe15.2 KecepataD pada jam Puncak
4.3 Analisa Data Dad basil pengolahan data di atas, dilakukan analisis terhadap hubungan volume, kecepatan, dan kepadatan lalu lintas yang dipengaruhi oleh volume dan waIctu parkir kendaraan. Berdasarkan volume parkir puncak 1 jam dan waIctu puncak . parkir diketahui apakah kenaikan nilai kepadatan lain lintas dipengaruhi oleh volume parkir dan waktu parkir, yang mengakibatkan teIjadinya penyernpitan badan jalan sehingga teIjadi perlarnbatan terhadap lalu lintas yang melalui jalan, sehingga nilai kecepatan pada saat itu
25.17
·
27.93
26.55
7
19.44
19.44
185.84
27.94
• 31.70
29.32
11
31.56
50.00
322.49
31.71
· ·
33.47
:uJl9
12
33.33
83.33
385.04
3624
34.116
1
2.18
1l6.11
34.86
3
8.33
94.44
112.88
2
5.56 160.Qlt
100.00
33.48 36.25
39.00
37.63
39.Dl
4W
4Q.39
•
·Iiilla
... 3& I
90.79
...
. 112f.~ ,
Volume 7, Tahun VII, No.3, Januari 2009
3U6
- 109
Jurnal Teknik Sipil Universitas Syiah Kuala
Nilai Kepadatan lalu lintas diperoleh dari hasil perbandingan nilai volume dengan kecepatan lalu lintas. Berikut ini akan diperlihatkan salah satu tabel perhitungan nilai kepadatan lalu lintas yaitu pada Tabel di bawah ini: Tabel 5.3 Kepadatan Lalu Lintas
Berikut ini adalah salah satu grafik fluktuasi yang menyatakan hubungan antara volume parkir dengan walctu pengamatan parkir:
.. . .. I ::: ,,,. lSJ
----.-.
12"
i"· l 'Ill
q
IVIitr
,
f
1
I :: · :A ..
J,
1: .' ,.' _.: _.:.:
O1.15-01.JI O1.JI-01.45 O1.45-tRro lIIIl-tR15 tR15-IRJI IB.JI-IR45
lJ1 159.9 223.6 211.1 244.3
531 6JlJ.6
41J8
1m
~18
mu
11.43 33.10 ~I!l
19.51 IDS 25.58 2!I.11
moB
Ml.8 f/11 1111.2
JI.ID
)131
18.lll-I!l.15 0115-I!l.JI I!l.1H9.45
211 312 311.3
1004 12-48 m.2
U 1l.16 U
33.ai "11.51 38.83
Dilakukan selama 12 jam dengan interval waktu 15 menit dengan membedakan masing masing jenis kendaraan.. Berikut ini akan
diperlihatkan rekapitulasi volume parkir pada jam puncak pada Tabel di bawah ini:
Senin, 25-06-'07
2
3
4
lumat, 29-%-2007
Sabtu, 30-06-2007
Minggu, 01-07-2007
110 -
09.30 09.45 12.l5 12.30 17.15 1730 09.45 10.00 14.15 14.30 17.00 17.15 09.30 09.45 12.30 12.45 16.45 17.00 09.00 09.15 12.30 12.45 17.15 - 17.30
_~
""';;,-<' .,';",
_~
:,
~m=~I=~~~~~~~li!!~~~~~~~=~~~~
~~~~I~=~~~~~~g~~~~~~~~~~~~~~ w_ _ o-l I.......-Rad.2 -+-Rod•• 1
Gambar 5.1 : Graf"lk Fluktuasi Volume Parkir. 6.
Pembahasan.
Dari basil nilai volume, kecepatan dan .kepadatan laIu Iintas serta volume puncak parkir kendaraan pada tiga periode, masing-masing untuk periode pagi volume puncak parkir sebesar 876 kendljam dengan nilai volume Ialu lintas: 1047 smp/jam; kecepatan lalu Iintas: 32,01 km/jam; dan kepadatan laIu Iintas: 33 smplk:m. untuk periotfe siang, volume puncak parkir sebesar 940 kendljam dengan nilai volum~ laIu lintas: 909 smpljam; kecepatan laIn Iintas: 25,58 kmljam; dan kepadatan Ialu Iintas: 36 smplkm, dan untuk periode sore, volume puncak parkir sebesar 1060 kendljam dengan nilai volume laIn Iintas: 860 smpljam; kecepatan Ialn Iintas: 20,12 km/jam; dan kepadatan laInlintas: 43 smplkm. Berdasarkan basil pengolahan - data menunjukkan bahwa kenaikan volume parkir kendaraan mempengaruhi nilai kecepatan, volume, dan kepadatan lain Iintas yang akan mengakibatkan terg~ggunya kelancaran lain lintas.
912 832
860
820 728 744
'
Sore
Dalam hal ini, akibat kenaikan volume parkir teIjadi penunman nilai volume Ialn Iintas yang disebabkan oleb nllai kecepatan menurun sehingga teIjadi. delay (perlambatan), sehingga nilai kepadatan lalu Iintas meningkat yang dapat mengganggu _ kelancamn arus laIu lintas. Berdasarkan data kecepatan yang diperoleh basil kecepatan rata-rata tidak sesuai dengan kecepatan rencana yaitu sebesar 40 km/jam, dengan demikian jelas bahwa pada Jalan Mohammad Jam Banda
Volume 7. Tahun VII. No.3. ianuari 2009
,
1
::
f
!
!
!
~
i
I
ii
f i
,
Jurnal Teknik Sipil Universitas Syiah Kuala
Aceh terjadi konflik: atau gangguan pada arus lalu lintas yang disebabkan oleh adanya kendaraan yang parkir pada kedua sisi badan jalan sehingga mempersempit lebar jalan efektif maka kecepatan kendaraan menjadi rendah.
7. Kesimpulan dan Saran. 7.1 Kesimpulan. I. Nilai variabel volume dan kecepatan, mengalami penunman, dimana kepadatan lalu lintas terjadi kenaikan, dengan demikian Karakteristik: lalu lintas berada pada posisi "B". Kondisi tersebut disebabkan adanya parkir pada kedua sisi badan jalan 2. Kecepatan rata-rata yang diperoleh pada Jalan Mohammad Jam Banda Aceh untuk hari Senin 31,16 kmIjam, bari Jumat 30,78 kmljam, hari Sabtu 33,78 kmIjam dan bari Minggu 36,04 km/jam tidak sesuai deogan. kecepatan rencana yaitu sebesar 40 km/jam. 3. Terjadi pergeseran perHaku dati karakteristik aliran lalu lintas di sebabkan adanya parkir.
!
7.2 Saran Perlu peoelitian lebih lanjut mengenai penataan kegiatan parkir pada Jalan Mohammad Jam Banda Aceh.
Terjemahan J.K Hainim, Erlangga, Jakarta. 3. Oglesby, C. H and Hicks, R.o, 1993, Alih Bahasa Purwo Setianto, Teknik Jalan Raya, jilid I, Penerbit Erlangga, Jakarta. 4. Sudjana, 1992, Metode Statistik, Penerbit Transito, Bandung. 5. Tamin, O.Z., 2003, PerenCHnaan dan Permodelan Transportasi, Penerbit ITB, Bandung.
10. Lampiran Gambar
Gambar Lampiran LokasiPengamatan.
1
""- ....... ~ .........,,..,........
Out
(- .iIiidC--!
1;S;;:::O . . . ._
8.
Lay
I
'!.l~
Ucapan Terima Kasih.
Diucapkan terima kasih kepada mahasiswa Teknik Transportasi Unsyiah yang telah banyak membantu terselenggaranya penelitian ini.
9.
Daftar Pustaka. 1. Bukhari RA, dkk, 1997, Rekayasa Lalu Lintas, Bidang Studi Teknik Transportasi, Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala, Darusalam Banda Aceh.
2. Morlole, E.K., 1995, Pengantar Teknik dan Perencanaan Transportasi,
Gambar Lampiran 2: Arus laIu lintas Parkir
Volume 7. Tahun VII. No.3. Januari 2009
- 111