Rumah Belajar Daniel
Pembahasan Try Out 1
TKD Saintek Kode : 221 5 Februari 2017
Matematika IPA FISIKA KIMIA BIOLOGI
1
MATEMATIKA IPA
Matematika IPA Pembahasan TO 1 Kls XII SMA - SBMPTN (5 Februari 2017) 1
2
3
4
5
6
7
9
10
11
12
13
14
15
8
www.rumahbelajardaniel.com
Rumah Belajar Daniel 3.
Lihat gambar T 3 5
B C
3
2
3
log x – 2 log x – 2010 = 0 3
3
log x1 + log x2 = – 3
b a
=4
log x1 x2 = 4 x1 x2 = 81
Jawaban : D 2.
“Klik” f (x) 0 I 2 f (x) = (3m + 1) x – 4x (m + 1) – 1 m + 4 0 bentuk ini adalah bentuk definitif syarat : a 0 , D 0 2 I. 3m + 1 0 b – 4ac 0 1 m– 3 I
16 (m + 1) – 4 (3m + 1)(m + 4) 0 2 2 16 (m + 1) – 4 (3m + 13m + 4) 0 2
4
4m + 8m + 4 – 3m – 13m – 4 0 2
2
II. m – 5m 0 m (m – 5) 0 2
–
+
5 I dan II
31 0 Jawaban : E
5
0m5
TI
A
DT = 36 9 = 3 5 tan = 1 0 = 45 Jawaban : B
4.
Lihat gambar y=x 3 y A 60
O
2
30
T
6
x=6
3
x
30
B
y=x 3 0
m = 3 = tan 60 0 AOT = 30 AT r tan 30 = = OT OT 1 r=6. 3 =2 3 3 karena OAT sebangun dengan BOT 0 maka B = 30 6 6 tan B = BT = =6 3 BT tan 30 1 luas AOB = (2 3 + 6 3 ) . OT = 4 3 . 6 = 24 3 2 Jawaban : D
+
0
3 6
www.rumahbelajardaniel.com
1
1 log x 3log x 2 = 2010 2
3 5
I
www.rumahbelajardaniel.com
3
2
= 2010
log 3
www.rumahbelajardaniel.com
x
www.rumahbelajardaniel.com
1.
log x 2
www.rumahbelajardaniel.com
D 9
6
5.
2
x + px – 31 = 0 Kita cek kemungkinan (x – 31)(x + 1) = 0 2 x – 30x – 31 = 0 Jadi supaya m + n maksimum maka p yang mungkin = –30 Jawaban : E
2
1+
2 2200 . 2
1
+
2200 1
+
2200
3
+
1
=x
3200 1
=x–1
3200
2010
201 –
=x
3200 . 3
Lihat gambar
www.rumahbelajardaniel.com
2300 1 1 = 201 – 2010 200 200 3 2 = 201 – 2010 (x – 1) = 201 – 2010 x + 2010 = 2211 – 2010 x Jawaban : E
7.
2200
2010
–
T
L
K D
C L
I
O I K A 4 Perhatikan ATC T
B Perhatikan TBD T
L K
A
O L 1
I
L O =
3 1
I
C
I
D
O K
I
OC
KO =
1 2
OB
1 2 2 2 = = 2 2 = 2 2 3 3 2 I I Lihat segitiga K O L I I K O L segitiga siku-siku di O (karena ABCD bujur sangkar)
=
I
I
Jadi K L = = Jawaban : B
(OK I )2 (OLI )2
2 8 = 9
26 9
=
8.
1 3
26
B
lim
x
sin 2x tan 2x
1 sin32 3x tan 21x
misalkan :
=…?
1
=y x jika x maka y 0 sin2y tan 2y lim y 0 [1 sin(270 3 y )] tan 1 y 2
sin2y 1
1 cos 2 y y 0 [1 cos 3 y ] tan 1 y 2
www.rumahbelajardaniel.com
1+
3
=x
201
www.rumahbelajardaniel.com
2
3
+
201
www.rumahbelajardaniel.com
2
1+
www.rumahbelajardaniel.com
6.
MATEMATIKA IPA www.rumahbelajardaniel.com
Rumah Belajar Daniel
lim lim
y0
2
1 2
sin2y cos 2y 1 1 . . tan 21 y 1 cos 3 y cos 2y
. lim
y 0
4.– –
2 sin 2y 3 sin 3 y
.
1 cos 0
4 1 . 9 1
16
9 Jawaban : C 2
9.
sin x cos x
0
=– =–
dx
1 cos2 x 1
2
2 1 cos x
2
0
1
2 1 cos2 x
2
21
1 2
= – 1 cos2 x
1 2
d 1 cos 2 x 1 2
0
0
= –1 – (– 2 ) = 2–1 Jawaban : B –2x
10. 3 (2 ) – 2 2 + 1 x –2x x 2 . 2 – 2 – 1 0, misalkan 2 = a, a 0 1 2a – 2 – 1 0 a 3 2 2a – a – 1 0 koefisien = 0 a = 1 2 (a – 1)(2a + a + 1) 0 a – 1 0 a 1 x Definit 2 1 x 0 2 2 x 0 Jawaban : A x
x
3
MATEMATIKA IPA
2
11. f(x) = (x + 2x + 4) H(x) + (3x + 2) 2 f(x) – x + 1 = (x + 2x + 4) H(x) + (2x + 3)
(2x 3)2 x 2 2x 4 4 x 2 12 x 9
x 2 2x 4 4 x 7 = sisa 4+ 2 x 2x 4 a = 4, b = –7 a – b = 4 – (–7) = 11 Jawaban : A
www.rumahbelajardaniel.com
1 s, 2t x = a, y = b 2 dilatasi 3 kali 1 3 I x = 3x 3 s = 2 2 I y = 3y 3(2t) = 6t 1 3 2a – s = s 2 2 2a = 2s a = s
1 2a s, 2b 2t 2
s
www.rumahbelajardaniel.com
12.
2.
a . b a b cos a x b a b sin
= cot
(B)
a kb x b a x b kb x b = axb
3.
www.rumahbelajardaniel.com
2b – 2t = 6t 2b = 8t b = 4t 1 1 ab = s . 4t st 4 4 Jawaban : A
13. 1.
a ba b 2b x a
4. a x b b x a
O
(B) (B) (S)
5. a . b 0 , maka a 0 atau b 0 Jawaban : C
3
2
g(x) = –x + 6x + 15x – 2 I 2 g (x) = –3x + 12x + 15 I 2 g (x) = –3(x – 4x – 5) = –3(x – 5)(x + 1) x = 5, x = –1 nilai min nilai maks I Nilai g (x) : turun –
naik
(S)
turun
–
+ –1
www.rumahbelajardaniel.com
x 2 2x 4
14.
5
kalau a dan b bulat, maka yang mungkin untuk a x b adalah a = –2, b = 6 Jadi b – a = 6 –(–2) = 8 Jawaban : B 15. n = abc ganjil 4bc Nilai a yang mungkin {1, 2, 3, …, 9} n(a) = 9 Nilai b yang mungkin {5, 6, 7, 8, 9} Nilai c yang mungkin {7, 9} untuk b = 5 c
7 9 x 2 = 18 9 9 x 2 = 18
untuk b = 6 c
7 9
untuk b = 7, 8 9 x 2 = 18 c9 54 Jawaban : E
+
eRBD : http://www.rumahbelajardaniel.com/ Back to TOP Back to TOP
www.rumahbelajardaniel.com
( f ( x ) x 1)2
www.rumahbelajardaniel.com
Rumah Belajar Daniel
4
FISIKA
18
19
20
21
22
24
25
26
27
28
29
30
23
16. Kita cari dulu waktu (t) yang diperlukan batu saat vy = 3 m/s. ( maka )
10 t = 8 – 3 = 5 t = 0,5 sekon Tinggi batu = 4 – 1,25 = 2,75 m Jawaban : A 17. fBA NBL
fBL
NA
F
WB
Benda B mendapat dua buah gaya gesek yaitu dari benda A (fBA) dan dari lantai (fBL) dan semua arahnya ke kiri. Gaya-gaya yang bekerja pada benda B NA = W A = 100 N NBL = NA + W B = 100 + 500 = 600 N fBA = BA. NA = (0,2)100 = 20 N fBL = BL. NBL = (0,5)600 = 300 N FX = 0 F – fBA – fBL = 0 F = fBA + fBL = 20 + 300 = 320 N Jawaban : D 18. Pada kasus ini terjadi perubahan energi potensial menjadi energi kinetik total (EK rotasi + EK translasi)
www.rumahbelajardaniel.com
17
www.rumahbelajardaniel.com
16
www.rumahbelajardaniel.com
Pembahasan TO 1 Kls XII SMA - SBMPTN (5 Februari 2017)
www.rumahbelajardaniel.com
FISIKA
www.rumahbelajardaniel.com
Rumah Belajar Daniel 19. Rumus modulus elastisitas maka
Jawaban : B 20. Cari dulu kecepatan di ujung bawah dan atas Dari rumus debit
Gunakan Azas Bernoulli
Jawaban : B 21. Tekanan tetap berarti proses isobar. pV p V Dari rumus 1 1 = 2 2 T1 T2
T2 V2 = T1 V1
(T1 = 27 + 273 = 300 K)
2V T2 = 1 300 V1 T2 = 600 K Dari Hukum I Termodinamika 3 Q = W + U = pV + nRT 2 3 5 = nRT + nRT = nRT 2 2 5 = (1)(2)(600 – 300) = 1500 kal 2 = 1,5 kkal Jawaban : C
Jawaban : B
www.rumahbelajardaniel.com
EP = EK total 22. Hukum I Termodinamika
Karena semua kalor (Q) yang diserap menjadi tambahan energi dalam maka usaha W = 0. Proses dimana W = 0 adalah proses isokhorik (V tetap) Jawaban : C
5
FISIKA
kawat tidak berubah Volume awal dan akhir kawat sama
Jawaban : B 25. Pada kawat PQ akan mengalir arus induksi yang arahnya dari P ke Q. Karena pada kawat PQ mengalir arus maka kawat akan mendapat gaya Lorentz yang besarnya adalah :
Jawaban : C
26. v1 = 0,8 c dan v2 = 0,6 c
t =
to 1
=
2
v c2
atau
t 1 = t 2
1
v 22
1
v12
c2 c2
0,8 4 = 0,6 3
Jawaban : B 27. Pernyataan salah, karena cahaya matahari yang melalui prisma akan mengalami dispersi bukan interferensi Alasan benar Jawaban : D
www.rumahbelajardaniel.com
24.
www.rumahbelajardaniel.com
Jawaban : B
www.rumahbelajardaniel.com
Percepatan
www.rumahbelajardaniel.com
Kecepatan
28. Seberkas elektron yang merambat tegak lurus terhadap suatu medan listrik akan mengalami gaya listrik yang searah dengan arah medan adalah (salah) karena arah gayanya berlawanan dengan arah medan listrik. v E F
–
Setiap muatan yang berada di sekitar medan listrik akan mengalami gaya listrik adalah (benar) karena F = q.E Jawaban : D 29. Bila benda bergerak melingkar beraturan, maka : – kecepatannya berubah tapi laju (besar kecepatan) konstan. – kecepatan sudutnya konstan. – percepatannya berubah tapi besar percepatannya konstan. – gayanya berubah tapi besar gayanya konstan. Jawaban : C 30. Cepat rambat gelombang dalam dawai
F F = A F = tegangan dawai m V AL = = = = A L L L Supaya v besar maka : – tegangan dawai (F) diperbesar – massa dawai per satuan panjang diperkecil Jawaban : C v=
eRBD : http://www.rumahbelajardaniel.com/ Back to TOP Back to TOP
www.rumahbelajardaniel.com
23. Simpangan y = 4 sin 0,1 t = 4 sin 0,1(5) = 4 sin 0,5 0 = 4 sin 90 = 4(1) = 4 m
www.rumahbelajardaniel.com
Rumah Belajar Daniel
6
KIMIA
31
32
33
34
35
36
37
39
40
41
42
43
44
45
38
31. Analisis kandungan NiS (Mr= 90) dalam 4,5 gram batuan menghasilkan 1,44 gram Ni(C4H7N2O2)2 (Mr= 288), melalui tahapan reaksi berikut: Ni(NO3)2 + 2C4H8N2O2 Ni(C4H7N2O2)2 + 2HNO3 (1) Mol Ni(C4H7N2O2)2 = = (2) Mol Ni(NO3)2 =
= 0,005 mol
x 0,005 mol = 0,005 mol
NiS + 4HNO3 Ni(NO3)2 + S + 2NO2 + 2H2O 0,005 mol ~ 0,005 mol (3) Massa NiS = mol x Mr = 0,005 x 90 = 0,45 gram – Persentase (%) NiS dalam batuan tersebut :
= 10% Jawaban : E 32.
Reaksi pembakaran gas etana sebagai berikut: 2C2H6 + 7O2 4CO2 + 6H2O H = -3120 kJ Koefisien etana menunjukkan etana yang dibakar sebanyak 2 mol menghasilkan H = - 3120 kJ. – Perubahan entalpi pada pembakaran 1 mol C2H6 Hc = = -1560 kJ/mol – Perubahan entalpi pada pembakaran 1 gram C2H6 H = Hc x mol = Hc x = -1560 kJ x = - 52 kJ Jawaban : A
www.rumahbelajardaniel.com
x 100%
www.rumahbelajardaniel.com
=
33. Reaksi aA + bB produk, v = k[A] [B] (1) konsentrasi A dinaikkan 2 kali pada konsentrasi B tetap, laju reaksi meningkat 2 kali lipat m Orde m [A] = v m (2) = 2 m =1 (2) konsentrasi A dan B dinaikkan 2 kali, laju reaksi meningkat 8 kali lipat m n Orde n [A] x [B] = v 1 n (2) x (2) = 8 n (2) = 4 n=2 2 − Hukum laju reaksi : v = k[A][B] Jawaban : C m
n
34. Reaksi kesetimbangan : CO(g) + H2O(g) CO2(g) + H2(g) ,K= 4, misal V= 1L m : 1 mol 1 mol r : x x s : 1-x mol 1-x mol M : 1-x M 1-x M
x x mol xM
x x mol xM
– Mol CO setelah tercapai kesetimbangan K =
x 100%
www.rumahbelajardaniel.com
% NiS =
www.rumahbelajardaniel.com
Pembahasan TO 1 Kls XII SMA - SBMPTN (5 Februari 2017)
www.rumahbelajardaniel.com
KIMIA
www.rumahbelajardaniel.com
Rumah Belajar Daniel
4 = 4 = 2 = 2 – 2x = x x = Mol CO = 1- x =1=
mol
Jawaban : B 35. Larutan asam HA 0,5 M memiliki Ka = 8 x 10 – Persen dissosiasi ( ) larutan asam HA
-4
= = = -2 = 4 x 10 %
-2
= 4x10 x 100% = 4% Jawaban : E
7
Reaksi pencampuran asam dan basa: HCOOH + NaOH HCOONa + H2O (0,66 M, 50 mL) (1,2 M, 25 mL) -4 Ka = 1x10 (1) mol HCOOH = M x V = 0,66 x 50 = 33 mmol (2) mol NaOH = M x V = 1,2 x 25 = 30 mmol
HCOOH m : 33 mmol r : 30 s : 3 mmol
NaOH HCOONa + H2O 30 mmol 30 30 30 30 mmol 30 mmol
+
Pada reaksi tersebut terdapat sisa asam lemah HCOOH dan garam HCOONa, maka campuran tersebut merupakan larutan penyangga asam.
www.rumahbelajardaniel.com
36.
KIMIA www.rumahbelajardaniel.com
Rumah Belajar Daniel
– Persamaan reaksinya : 2+ oksidasi : Zn(s) Zn (aq) + 2e x1 + reduksi : Ag (aq) + e Ag(s) x2 + 2+ 2 Ag (aq) + Zn(s) 2 Ag(s) + Zn (aq) Jawaban : E 39. –
–
+
pH = - log [H ] -5 = - log 1x10 = 5 Jawaban : E 37. Massa etilen glikol (Mr= 62) yang harus ditambahkan dalam 1 Kg air agar tidak membeku pada suhu - 4C dengan Kf = 1,86 (C/m) Tf = - 4C
Tf = 4C
Tf = Kf x m Tf = Kf x 4 = 1,86 x
x x
gr = = 133,33 gram Jawaban : B 38.
– Reaksi yang memiliki E sel paling besar E sel = E reduksi - E oksidasi = E besar - E kecil Untuk menghasilkan E sel paling besar = E terbesar - E terkecil Diketahui Potensial standar reduksi : 2+ E Zn (aq) / Zn(s) = - 0,76 v E terkecil (oksidasi) 2+ E Cu (aq) / Cu(s) = +0,34 v + E Ag (aq) / Ag(s) = +0,79 v E terbesar (reduksi)
www.rumahbelajardaniel.com
-5
= 1x10 M
www.rumahbelajardaniel.com
= 1x10 x
www.rumahbelajardaniel.com
-4
www.rumahbelajardaniel.com
+
Faraday yang dihasilkan WCd = e x F 5,6 = F
– pH larutan penyangga asam [H ] = Ka x
Elektrolisis larutan CdSO4 dengan elektroda Pt 2+ 2CdSO4 Cd + SO4 2+ − Katoda (-) : Cd + 2e Cd + − Anoda (+) : 2H2O 4H + O2 + 4e Massa logam Cd (Ar= 112) yang dihasilkan 5,6 g.
–
=
xF = 0,1 F ~ 0,1 mol elektron
Volume gas oksigen (STP) yang dihasilkan dianoda + − Anoda (+) : 2H2O 4H + O2 + 4e 0,1 mol (1) Mol O2 = x 0,1 mol = 0,025 mol
(2) Volume O2 (STP) = mol x 22,4 = 0,025 x 22,4 = 0,56 L Jawaban : A 40. Senyawa C5H10O memiliki isomer keton dan aldehid – Isomer Keton (− CO − ) (1)
(3)
(2) – Isomer aldehid (− CHO ) (1)
(3)
(2)
(4)
Jawaban : B
8
KIMIA
Jawaban : B 42. Hidrogen halida : HF, HCl, HBr, HI Titik didih dipengaruhi oleh gaya antar molekul dan nilai Mr nya. Nilai Mr semakin besar, titik didihnya semakin besar. Tetapi jika senyawa tersebut memiliki gaya antar molekul ikatan hidrogen (ikatan antara H dengan F/O/N), maka senyawa tersebut memiliki titik didih paling tinggi. Urutan titik didih : HF > HI > HBr > HCl − Pernyataan 1dan 2 benar dan saling berhubungan. Jawaban : A 43. − Pernyataan 1 benar, hujan asam menyebabkan penurunan pH air hujan dibawah 4. − Pernyataan 2 benar, proses terbentuknya hujan asam: Gas SO2 di udara yang teroksidasi 2SO2 + O2 2SO3 Gas SO3 yang terbentuk jika bercampur dengan air membentuk asam kuat SO3 + H2O H2SO4 − Pernyataan 1dan 2 benar dan saling berhubungan. Jawaban : A 44. Molekul H2O, NH3, dan CH4 − Type VSEPR dan bentuk molekul E= H2O Atom pusat O memiliki 6 elektron valensi, jumlah X dilihat dari jumlah H = 2 E= Rumus umum AX2E2, bentuk molekul: bengkok A X
X
www.rumahbelajardaniel.com
27 + a = 30 + 1 a=4 13 + b = 15 + 0 b=2 Partikel adalah partikel alfa
www.rumahbelajardaniel.com
www.rumahbelajardaniel.com
+
www.rumahbelajardaniel.com
+
NH3 Atom pusat N memiliki 5 elektron valensi, jumlah X dilihat dari jumlah H = 3 E= Rumus umum AX3E, bentuk molekul: segitiga piramidal A X
X X
CH4 Atom pusat C memiliki 4 elektron valensi, jumlah X dilihat dari jumlah H = 4 E= Rumus umum AX4, bentuk molekul: tetrahedral
− Molekul yang jumlah domain elektron (X+E) = 4 3 memiliki orbital hibrida sp adalah molekul yang memiliki rumus umum AX4, AX3E, dan AX2E2. Pernyataan (1), (2), dan (3) benar Jawaban : A 45. Unsur yang memiliki konfigurasi elektron terluar: 5 2 3d 4s 2 5 Konfigurasi elektron : X = 18[Ar] : 4s 3d X merupakan golongan transisi VII B, periode 4 Unsur transisi (Golongan B) memiliki sifat: 1. titik leleh tinggi 2. menghasilkan ion-ion berwarna 3. dapat membentuk senyawa komplek 4. umumnya sukar bereaksi dengan air 5. bilangan oksidasi bermacam-macam 6. bersifat paramagnetik 7. bersifat katalis − Pernyataan (1) dan (3) benar Jawaban : B eRBD : http://www.rumahbelajardaniel.com/ Back to TOP
www.rumahbelajardaniel.com
41. Atom alumunium ditembaki dengan partikel X menghasilkan Isotop fosfor dengan reaksi:
www.rumahbelajardaniel.com
Rumah Belajar Daniel
Back to TOP
9
BIOLOGI
47
48
49
50
51
52
54
55
56
57
58
59
60
53
46. Bakteriofage merupakan virus yang dapat menginfeksi bakteri. Memiliki bentuk seperti huruf T dan jenis materi genetik berupa DNA.
Bentuk Bakteriofage Virion : partikel virus di luar sel Kapsid : selubung protein virus Basil : bakteri berbentuk batang Kokus : bakteri berbentuk bulat Jawaban : C
Jawaban : A
www.rumahbelajardaniel.com
www.rumahbelajardaniel.com
47. Tanaman paku (Pterydophyta) merupakan kelompok tumbuhan yang mengalami pergiliran keturunan (metagenesis) antara fase gametofit dan sporofit, namun fase sporofit lebih dominan. Fase gametofit tanaman paku berupa protalium sedangkan fase sporofitnya adalah tanaman paku yang kita lihat sehari-hari.
www.rumahbelajardaniel.com
46
48. Upaya yang dapat dilakukan untuk menekan laju erosi tanah dan air yaitu dengan penanaman tanaman penutup lahan. Fungsi dari tanaman penutup tanah adalah menahan atau mengurangi daya perusak butir-butir air hujan yang jatuh atau aliran air di atas tanah, menambah bahan organik tanah melalui batang, ranting atau daun mati yang jatuh serta mengurangi kandungan air di dalam tanah dengan cara transpirasi. Jawaban : D 49. Lambung dibagi menjadi tiga bagian yaitu kardia, fundus dan pilorus. Kardia adalah bagian depan dan merupakan pintu masuk dari lambung, fundus merupakan bagian tengah lambung yang agak membulat dan pilorus adalah bagian yang dekat dengan usus 12 jari (duodenum).
www.rumahbelajardaniel.com
Pembahasan TO 1 Kls XII SMA - SBMPTN (5 Februari 2017)
www.rumahbelajardaniel.com
BIOLOGI
www.rumahbelajardaniel.com
Rumah Belajar Daniel
Jawaban : C 50. Hipofisis (pituitary) merupakan kelenjar endokrin yang terletak di dasar otak besar dan disebut sebagai master of gland karena mempengaruhi sekresi hormon pada kelenjar lainnya. Bagian hipofisis manusia yang telah diketahui fungsinya ada dua yaitu: Bagian anterior (depan) yang menghasilkan hormon GH, ACTH, TSH, LH, FSH dan Prolaktin. Bagian posterior (belakang) yang menghasilkan hormon ADH/Vasopressin dan Oksitosin.
Jawaban : B
10
Jawaban : E
www.rumahbelajardaniel.com
52. Hormon yang terdapat pada tumbuhan (fitohormon) adalah sebagai berikut : Auksin, berperan dalam proses pemanjangan sel dan dominansi apikal. Giberelin, berperan untuk mematahkan dormansi dan memulai perkecambahan, membuat tanaman kerdil menjadi normal dan yang normal me njadi lebih besar. Sitokinin, berperan untuk pembelahan sel, pertumbuhan tunas lateral, dan mencegah penuaan daun. Kalin, berperan dalam pembentukan organ akar, batang, daun dan bunga. Asam absisat, berperan dalam dormansi, penutupan stomata saat kekeringan dan gugurnya daun (absisi). Traumalin, berfungsi untuk regenerasi bagian tumbuhan yang luka. Vernalin, berperan untuk pendinginan sebelum terjadinya pembungaan. Gas etilen, berperan dalam proses pematangan buah.
Jawaban : C 54. Satu buah nukleotida terdiri dari posfat, gula pentosa dan basa nitrogen (purin/pirimidin). Pada DNA, gula pentosanya berjenis deoksiribosa sedangkan pada RNA adalah ribosa. Contoh struktur satu buah nulkeotida pada DNA :
Jawaban : A 55. Sitoskeleton merupakan organel yang berperan sebagai kerangka sel, terdiri dari tiga jenis yaitu mikrotubulus (Ø 25 nm), mikrofilamen (Ø 7 nm) dan filamen intermediet (Ø 8-12 nm). Dari ketiga jenis sitoskeleton tersebut yang memiliki diameter paling besar adalah mikrotubulus.
www.rumahbelajardaniel.com
Jawaban : B
53. Salah satu karakteristik enzin adalah bekerja secara spesifik/khusus yang artinya hanya bekerja pada substrat tertentu. Salah satu contohnya adalah untuk memecah amilum diperlukan amilase sehingga kita tidak bisa menggantinya dengan lipase karena enzim lipase berfungsi untuk memecah lemak.
www.rumahbelajardaniel.com
Struktur Alveolus
www.rumahbelajardaniel.com
www.rumahbelajardaniel.com
51. Proses pertukaran gas pernapasan secara difusi terjadi di bagian alveolus. Strukturnya yang tersusun atas epitel pipih selapis dan banyak mengandung kapiler darah memungkinkan proses tersebut terjadi. Difusi antara gas karbondioksida dengan oksigen diakibatkan karena adanya perbedaan tekanan parsial gas-gas pada alveolus dan kapiler darah.
BIOLOGI www.rumahbelajardaniel.com
Rumah Belajar Daniel
11
58. Glikolisis atau posforilasi tingkat zat/substrat merupakan taham respirasi yang terjadi di dalam sitosol. Proses yang terjadi adalah pemecahan satu molekul glukosa menjadi dua molekul asam piruvat, dua NADH, dan dua ATP. Jawaban : C (2 dan 4) 59. Kompetisi merupakan kejadian yang biasa terjadi di alam pada makhluk hidup. Makhluk hidup berkompetisi untuk mendapatkan makanan yang terbatas, wilayah kekuasaan, ataupun pasangan. Jawaban : C (2 dan 4) 60. Pada proses fotosintesis, RubisCO (Ribulosa Biposfat Karboksilase Oksigenase) merupakan enzim yang berperan untuk proses fiksasi pada Siklus Calvin. RubisCO dapat mengikat karbondioksida maupun oksigen.
Jawaban : D (Hanya 4)
www.rumahbelajardaniel.com
57. KLIK SIKLUS KREBS “Si Iso Ketu Suk Su Fu Ma Ot” Sitrat Isositrat Ketoglutarat Suksinil Suksinat Fumarat Malat Oksaloasetat
Jawaban : D (Hanya 4)
eRBD : http://www.rumahbelajardaniel.com/ Back to TOP Back to TOP
www.rumahbelajardaniel.com
Jawaban : E (Pernyataan dan alasan salah)
www.rumahbelajardaniel.com
www.rumahbelajardaniel.com
56. Oogonium merupakan sel induk yang akan membelah secara mitosis menghasilkan oosit primer. Selanjutnya oosit primer akan melakukan pembelahan meiosis I menghasilkan Oosit sekunder dan polosit primer.
www.rumahbelajardaniel.com
Kromosom akan berpisah menuju kutub yang berlawanan pada tahan anafase. Pergerakan kromosom selama anafase dikendalikan oleh benang gelendong yang komponennya berupa mikrotubulus. Jawaban : B (Pernyataan benar dan alasan benar, tidak menunjukkan sebab akibat)
BIOLOGI www.rumahbelajardaniel.com
Rumah Belajar Daniel
12