EFEKTIVITAS STIMULUS BERUPA STRATEGI MENJAWAB RAGAM SOAL EVALUASI OBJEKTIF PEMBELAJARAN VERBA -TE
Skripsi
Oleh
Devina Herawati Natsir 1100034702
Universitas Bina Nusantara Jakarta 2011
EFEKTIVITAS STIMULUS BERUPA STRATEGI MENJAWAB RAGAM SOAL EVALUASI OBJEKTIF PEMBELAJARAN VERBA -TE
Skripsi Diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Strata 1 Jurusan Sastra Jepang
Oleh Devina Herawati Natsir 1100034702
Universitas Bina Nusantara Jakarta 2011
EFEKTIVITAS STIMULUS BERUPA STRATEGI MENJAWAB RAGAM SOAL EVALUASI OBJEKTIF PEMBELAJARAN VERBA -TE
Skripsi
Oleh
Devina Herawati Natsir 1100034702
Disetujui : Pembimbing
Timur Sri Astami, S. S., M.Pd. D2489
Universitas Bina Nusantara Jakarta 2011
iv
PERNYATAAN
Dengan ini saya, Nama
: Devina Herawati Natsir
NIM
: 1100034702
Judul skripsi : Efektivitas Stimulus Berupa Strategi Menjawab Ragam Soal Evaluasi Objektif Pembelajaran Verba -Te
Memberikan kepada Universitas Bina Nusantara hak non-eksklusif untuk menyimpan, memperbanyak, dan menyebarluaskan skripsi karya saya, secara keseluruhan atau hanya sebagian atau hanya ringkasannya saja, dalam bentuk format tercetak dan atau elektronik. Menyatakan bahwa saya, akan mempertahankan hak exclusive saya, untuk menggunakan seluruh atau sebagian isi skripsi saya, guna pengembangan karya di masa depan, misalnya bentuk artikel, buku, perangkat lunak, ataupun sistem informasi.
Jakarta, 18 Juli 2011
Devina Herawati Natsir
v
Ucapan Terima Kasih
Sembah sujud penulis haturkan kepada Tuhan Yesus Kristus atas berkat, rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis mampu menyusun karya tulis ini dan merampungkannya tepat waktu. Pada kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan ungkapan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah membantu dan mendukung penulis dalam pembuatan karya tulis ini, yaitu 1. Bapak Prof. Dr. Ir. Harjanto Prabowo, MM, selaku Rektor Universitas Bina Nusantara. 2. Bapak Drs. Johannes A. A. Rumeser, M.Psi., Psi. selaku Dekan Fakultas Bahasa dan Budaya Universitas Bina Nusantara. 3. Ibu Elisa Carolina Marion, SS selaku Ketua Jurusan Sastra Jepang dan Bapak Rudi Hartono Manurung, SS selaku Sekretaris Jurusan Sastra Jepang yang telah memberikan dukungan selama penulisan karya tulis ini. 4. Ibu Timur Sri Astami, S.S., M.Pd. selaku dosen pembimbing yang telah mendampingi, memberikan saran, dan membantu menyelesaikan masalah yang dihadapi penulis selama penulisan karya tulis ini. 5. Hiroaki Chijiiwa Sensei yang telah memberikan bimbingan dan saran dalam proses pembuatan dan pemeriksaan gaiyou. 6. Ibu Dra. Nalti Novianti, M.Si., Ibu Rosita Ningrum, S.S, Ibu Ratna Handayani, SS., M.Si., dan Ibu Felicia S.S, yang telah meluangkan waktu untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan penulis dan memberikan masukan mengenai karya tulis ini di sela-sela kesibukan mereka sebagai pengajar. 7. Papi, Mami, Koko Ary, Cici Lia, dan segenap keluarga besar penulis yang senantiasa memberikan kasih sayang dan mendoakan penulis. vii
8. Veni Christine dan Lidya Tania, sahabat penulis yang selama empat tahun perkuliahan telah banyak berbagi suka maupun duka, serta berbagi pemikiran dalam penyusunan karya tulis ini. 9. Para dosen Sastra Jepang yang telah mengajarkan dan membagi ilmu mereka kepada penulis selama penulis menuntut ilmu di Universitas Bina Nusantara. 10. Mahasiswa – mahasiswi Universitas Bina Nusantara Jurusan Sastra Jepang semester 2, kelas 02PAN yang telah bersedia menjadi responden kelas penelitian yang diadakan penulis. 11. Akademis Kampus Kijang yang dengan ramah telah meminjamkan ruangan penelitian. 12. Retha, Tania, Chris, Bilek, Benny, Jere, Ricardo, dan teman-teman penulis lainnya yang telah mendengarkan keluh kesah penulis dan memberikan pemikiran-pemikiran positif agar penulis tak patah semangat dalam penulisan karya tulis ini. 13. Teman-teman satu angkatan tercinta yang telah memberikan kenangan indah selama empat tahun perkuliahan dan bersama-sama melalui masa-masa sulit pembuatan karya tulis ini. Permohonan maaf penulis sampaikan bagi semua pihak yang namanya tidak tercantum di atas. Penulis tetap akan mengucapkan rasa terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam proses penyusunan karya tulis ini, yang tidak dapat penulis sebutkan satu-persatu. Penulis juga menyadari bahwa karya tulis ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, penulis mengharapkan adanya kritik dan saran yang membangun dari para pembaca karya tulis ini. Akhir kata, semoga karya tulis ini dapat berguna bagi semua pihak yang membutuhkan. viii
Daftar Isi Muka Depan Halaman Judul
i
Halaman Persetujuan Hard Cover
ii
Halaman Pernyataan Dewan Penguji
iii
Halaman Pemberian Hak Cipta Non Eksklusif dari Mahasiswa ke Universitas Bina Nusantara
iv
Abstraksi
vi
Ucapan Terima Kasih
vii
Daftar Isi
viii xi
Daftar Tabel
xiii
Daftar Gambar
xv
Daftar Lampiran Bab 1 Pendahuluan
1
1.1
Latar Belakang
1
1.2
Rumusan Permasalahan
3
1.3
Ruang Lingkup Permasalahan
4
1.4
Tujuan dan Manfaat Penelitian
4
1.5
Metode Penelitian
5
1.6
Sistematika Penulisan
6
Bab 2 Landasan Teori
8
2.1
Evaluasi
8
2.1.1
Pengertian Evaluasi
8 ix
2.1.2
Tujuan Evaluasi
9
2.1.3
Teknik Evaluasi
11
2.1.4
Bentuk Tes Evaluasi
12
2.2
Teori Stimulus - Respon
16
2.2.1
Strategi Menjawab
17
2.3
Verba
21
2.3.1
Jenis-Jenis Verba
21
2.3.2
Konjugasi Verba
23
2.3.3
Verba Bentuk ーて
24
2.3.4
Pola Kalimat Verba Bentuk ーて
26
Bab 3 Analisis Data
29
3.1
Analisis Nilai Pre Test dan Post Test Kelas Eksperimen
29
3.2
Analisis Skor Pre Test dan Post Test Menurut Ragam Soal
Evaluasi Objektif Kelas Eksperimen
35
3.2.1
Analisis Skor Pre Test dan Post Test Shingihou
36
3.2.2
Analisis Skor Pre Test dan Post Test Tashisentakuhou
40
3.2.3
Analisis Skor Pre Test dan Post Test Kumiawasehou
44
3.2.4
Analisis Skor Pre Test dan Post Test Kanseihou
49
3.2.5
Analisis Skor Pre Test dan Post Test Hairetsuhou
53
3.2.6
Analisis Skor Pre Test dan Post Test Teiseihou
59
x
3.2.7
Analisis Perbandingan Skor Pre Test dan Post Test
Menurut Ragam Soal Evaluasi Objektif Kelas Eksperimen
63
Bab 4 Simpulan dan Saran
67
4.1
Simpulan
67
4.2
Saran
70
Bab 5 Ringkasan
71
Bibliografi
75
Daftar Riwayat Hidup
77
Lampiran
L1
Muka Belakang Halaman Judul
i
Lembar Persetujuan Gaiyou
ii
Gaiyou
1
xi
Daftar Tabel Tabel 2.3.1
Jidoushi dan Tadoushi
22
Tabel 2.3.2
Golongan Verba
24
Tabel 3.1.1
Statistik Deskriptif Nilai Pre Test dan Post Test Kelas
Eksperimen
31
Tabel 3.1.2
Ranking Nilai Pre Test dan Post Test Kelas Eksperimen
32
Tabel 3.1.3
Tingkat Signifikansi Nilai Pre Test dan Post Test Kelas
Eksperimen
33
Tabel 3.2.1.1 Statistik Deskriptif Skor Pre Test dan Post Test Shingihou
37
Tabel 3.2.1.2 Ranking Skor Pre Test dan Post Test Shingihou
38
Tabel 3.2.1.3 Uji Statistik Shingihou
39
Tabel 3.2.2.1 Statistik Deskriptif Skor Pre Test dan Post Test Tashisentakuhou
41
Tabel 3.2.2.2 Ranking Skor Pre Test dan Post Test Tashisentakuhou
42
Tabel 3.2.2.3 Uji Statistik Tashisentakuhou
43
Tabel 3.2.3.1 Statistik Deskriptif Skor Pre Test dan Post Test Kumiawasehou
45
Tabel 3.2.3.2 Ranking Skor Pre Test dan Post Test Kumiawasehou
46
Tabel 3.2.3.3 Uji Statistik Kumiawasehou
47
Tabel 3.2.4.1 Statistik Deskriptif Skor Pre Test dan Post Test Kanseihou
50
Tabel 3.2.4.2 Ranking Skor Pre Test dan Post Test Kanseihou
51
Tabel 3.2.4.3 Uji Statistik Kanseihou
52
Tabel 3.2.5.1 Statistik Deskriptif Skor Pre Test dan Post Test Hairetsuhou
55 xii
Tabel 3.2.5.2 Ranking Skor Pre Test dan Post Test Hairetsuhou
56
Tabel 3.2.5.3 Uji Statistik Hairetsuhou
57
Tabel 3.2.6.1 Statistik Deskriptif Skor Pre Test dan Post Test Teiseihou
60
Tabel 3.2.6.2 Ranking Skor Pre Test dan Post Test Teiseihou
61
Tabel 3.2.6.3 Uji Statistik Teiseihou
62
xiii
Daftar Gambar Gambar 3.1.1
Grafik Pengambilan Hipotesis
30
Gambar 3.1.2
Grafik Nilai Pre Test dan Post Test Kelas Eksperimen
31
Gambar 3.1.3
Grafik Pengambilan Hipotesis Nilai Pre Test dan Post Test
Kelas Eksperimen
34
Grafik Pengambilan Hipotesis
36
Gambar 3.2.1.1 Grafik Skor Pre Test dan Post Test Shingihou
37
Gambar 3.2.1.2 Grafik Pengambilan Hipotesis Shingihou
40
Gambar 3.2.2.1 Grafik Skor Pre Test dan Post Test Tashisentakuhou
41
Gambar 3.2.2.2 Grafik Pengambilan Hipotesis Tashisentakuhou
44
Gambar 3.2.3.1 Grafik Skor Pre Test dan Post Test Kumiawasehou
45
Gambar 3.2.3.2 Grafik Pengambilan Hipotesis Kumiawasehou
49
Gambar 3.2.4.1 Grafik Skor Pre Test dan Post Test Kanseihou
50
Gambar 3.2.4.2 Grafik Pengambilan Hipotesis Kanseihou
53
Gambar 3.2.5.1 Grafik Skor Pre Test dan Post Test Hairetsuhou
54
Gambar 3.2.5.2 Grafik Pengambilan Hipotesis Hairetsuhou
59
Gambar 3.2.6.1 Grafik Skor Pre Test dan Post Test Teiseihou
60
Gambar 3.2.6.2 Grafik Pengambilan Hipotesis Teiseihou
63
Gambar 3.2.7.1 Grafik Nilai Signifikansi Menurut Ragam Soal Evaluasi Objektif
64
Gambar 3.2.7.2 Grafik Hasil Pemberian Stimulus Menurut Ragam Soal Evaluasi
Gambar 3.2.1
Objektif
65 xiv
Daftar Lampiran Lampiran A – Strategi Menjawab Ragam Soal Objektif ................................................ L1 Lampiran B – Media Pengajaran Kelas Eksperimen ...................................................... L4 Lampiran C – Soal Pre Test dan Post Test ................................................................... L6 Lampiran D – Soal Latihan ........................................................................................... L10 Lampiran E – Nilai Latihan Responden ........................................................................ L17 Lampiran F – Angket .................................................................................................... L18 Lampiran G – Analisis Angket ..................................................................................... L20 Lampiran H – Script Hasil Wawancara ........................................................................ L23 Lampiran I – Kyouan .................................................................................................... L26 Lampiran J – Daftar Hadir Kelas Eksperimen .............................................................. L32 Lampiran K – Bukti Peminjaman Kelas ....................................................................... L33 Lampiran L – Dokumentasi Penelitian ......................................................................... L35
xv