a&
PEMANFAATAN RIZOBAKTERI PEMACU PERTUMBUHAN TANAMAN (RPPT) UNTUK MENGENDALIKAN PENYAKIT KERDIL PISANG (Banana Bunchy Top)
Oleh: Reyna Listiani A44102010
DEPARTEMEN PROTEKSI TANAMAN FAKULTAS PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2006
ABSTRAK
REYNA LISTIANI. Pemanfaatan Rizobakteri Pemacu Perhmbuhan Tanaman (RPPT) Untuk Mengendalikan Penyakit Kerdil Pisang (Banana Bunchy Top). Dibimbing oleh GEDE SUASTIKA dan WIDODO. Pisang merupakan salah satu komoditi hortikultura yang merupakan tanaman asli Indonesia. Penyakit kerdil pisang merupakan penyakit paling penting pada tanaman pisang di Indonesia. Virus ini menyerang tanaman pisang secara sistemik sehingga sulit untuk dikendalikan secara langsung. Beberapa cara yang digunakan dalam pengendalian penyakit ini diantaranya dengan penanaman bibit yang sehat, pembongkaran tanaman sakit, pengendalian vektor, dan penggunaan kultivar yang tahan. Beberapa tahun terakhir banyak dilaporkan keberhasilan pengendalian penyakit tanaman menggunakan rizobakteri pemacu pertumhuhan tanaman (RPPT) yang dalam bahasa inggris disebut Plant Growth Promoting Rhizobacteria (PGPR). Penelitian dilaksanakan di Laboratorium Mikologi Tumbuban, Laboratorium Virologi Tumbuhan, dan Rumah Kaca Cikabayan, Departemen Proteksi Tanaman, Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor pada bulan Desember 2005 sampai Juni 2006. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keefektifan penggunaan Bacilluspolymixa BG25 dan Pseudomonasfluorescens PGOl dalam pengendalian penyakit kerdil pisang (Banana Bunchy Top). Tahapan penelitian terdiri dari penyiapan tanaman uji, perbanyakan sumber inokulum virus, perbanyakan serangga vektor, penyiapan suspensi bakteri, perendaman bibit dalam suspensi lo9 c h , penyiraman tanaman dengan 4 ml rizobakteria yang berkepadatan 10" cfu. Parameter yag diamati meliputi: periode inkubasi, kejadian penyakit, gejala infeksi BBTV, tinggi tanaman, lebar dam, dan panjang daun. Pengamatan dilakukan 1 minggu setelah inoMasi virus sampai 8 minggu setelah inokulasi virus. Deteksi virus dilakukan dengan metode Direct ELISA. Rancangan percohaan menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) dengan 8 perlakuan dan 6 ulangan. Masing-masing perlakuan terdiri dari 6 ulangan dan setiap ulangan terdiri dari 1 tanaman. Periode inkubasi pada tanaman yang terifeksi beragam, periode inkubasi tertinggi terdapat pada perlakuan dengan B. polymixa BG25 dan terendah pada perlakuan kontrol. Hasil pengukuran tinggi tanaman, panjang daun, dan lebar dam pada tanaman yang tidak diinokulasi virus menunjukkan adanya perbedaan antar perlakuan. Perlakuan dengan P. fluorescens PGOl memberikan hasil yang lebih baik daripada kontrol. Frekuensi tanaman yang terserang BBTV tertinggi terdapat pada tanaman kontrol, sedangkan terendah terdapat pada perlakuan P. fluorescens PGOl. Dengan demikian perlakuan tanaman dengan P. j7uorescens PGOl memberikan pengaruh yang sangat baik dalam pengendalian penyakit kerdil pisang.
PEMANFAATAN RIZOBAKTERI PEMACU PERTUMBUHAN TANAMAN (RPPT) UNTUK MENGENDALIKAN PENYAKIT KERDIL PISANG (Banana Bunchy Top)
Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pertanian pada Fakultas Pertanian Institut Pertanian Bogor
Reyua Listiani A44102010
DEPARTEMEN PROTEKSI TANAMAN FAKULTAS PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2006
Judul Skripsi
: PEMANFAATAN RIZOBAKTERI PEMACU
PERTUMBUHAN TANAMAN (RPPT) UNTUK MENGENDALIKAN PENYAKIT KERDIL PISANG (Banana Bunchy Top)
Nama Mahasiswa
: Reyna Listiani
NRP
: A44102010
Menyetujui,
Pembimbing I
Pembimbing I1
NIP 131669946
Dr. Ir. Widodo. MS NIP 131476605
-
Dekan Fakultas Pertanian
Penulis dilahirkan di Propinsi paling barat Indonesia yaitu Nanggroe Aceh Darussalam tepatnya di Kota Lhokseumawe pada tangga 22 Maret 1984 sebagai anak ke-1 dari 5 bersaudara pasangan Bapak Ramli dan Ibu Cut Nurleila. Pendidikan formal yang Penulis ikuti adalah SD negeri Cotseurani (19901996), SLTP Negeri 9 Lhokseumawe (1996-1999), kemudian Penulis melanjutkan ke Sekolah Menengah Umum di SMU Negeri 1 Lhokseumawe dan lulus tahun 2002. Pada tahun yang sama Penulis diterima menjadi Mahasiswa di Departemen Proteksi Tanaman, Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor melalui jalur Undangan Seleksi Masuk IPB (USMI). Selama menjalani pendidikan di IPB, Penulis pemah menjadi Asisten mata kuliah Hama dan Penyakit Tanaman Pangan dan Asisten Hama dan Penyakit Tanaman Perkebunan pada Semester ganjil tahun 2006.
PRAKATA
Bismillahirrahmanirrahim. Segala puji hanya untuk Allah SWT, berkat rahmat dan karuniaNya Penulis dapat menyelesaikan tugas akhir dengan judul Pemanfaatan Rizobakteri Pemacu Pertumbuhan Tanaman (RPPT) Untuk Mengendalikan Penyakit Kerdil Pisang (Banana Bunchy Top). Pada kesempatan ini Penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1 Dr. Ir. Gede Suastika, MSc. Sebagai dosen pembimbing I dan Dr. Ir.Widodo, MS sebagai dosen pembimbing I1 yang telah memberikan bimbingan kepada Penulis dalam menyelesaikan tugas akhir ini serta kepada Prof. Dr. Ir. Utomo Kartosuwondo, MS selaku dosen pembimbing akademik Penulis dan dosen penguji tamu yang telah menyampaikan saran dan kritik demi kesempurnaan skripsi ini. 2. Ayahanda dan Ibunda serta adik-adik tercinta atas limpahan kasih sayang, dukungan moril d m materi kepada Penulis. 3. Seluruh staf pengajar di Departemen Proteksi Tanaman, Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor atas ilmu yang telah diberikan kepada Penulis selama menuntut ilmu di IPB. 4. Pak Edi Supardi, Pak Reno, Pak dede, Bu Ida, Mbak Tuti, dan semua peneliti Laboratorium Virologi yang telah membantu Penulis selama penelitian. 5. Pak Sodik, Bu Aisyah, Pak Dadang dan semua laboran di Departemen Proteksi Tanaman yang telah membantu Penulis dalam penelitian. 6. Rudi atas segala perhatian, bantuan, dan pengertiannya kepada Penulis. 7. Tata, Leni, Widya, Lina dan Trias atas suka duka dan kerjasama bekerja di Laboratorium Virologi. 8. Warti, Endang, Ninid, dan Tata atas persahabatan yang indah dan penuh suka duka. 9. P-man ~IU (Hari, AA, Dona, Mia, Widia, Dede, Endang) atas kebersarnaan selama ini yang telah banyak memberikan kenangan indah dan keceriaan. 10. Teman-teman seperjuangan HPT 39 atas persahabatan dan keceriaan yang telah mewarnai hari-haiku sejak TPB. 11. Rekan-rekan seperjuangan, rekan se-Provinsi dari Nanggroe Aceh Darussalam (Khususnya Asrama Puhi tempat berteduhku selama di Bogor) Kebersamaan kita takkan terlupakan (ayo.. .terus semangat ya). 12. Semua pihak yang telah memberi bantuan, dukungan, motivasi, serta menyisipkan kenangan manis dalam sepenggal episode kehidupan Penulis yang tidak dapat Penulis sebutkan satu persatu. Akhirnya Penulis berharap semoga skripsi ini dapat memberi manfaat bagi yang memerlukan dan perkembangan ilmu pengetahuan. Bogor, Agustus 2006
Reyna Listiani
DAFTAR IS1
Halaman DAFTAR TABEL .............................................................................................
ix
DAFTAR GAMBAR .......................................................................................
x
DAFTAR LAMPIRAN .....................................................................................
xi
PENDAHULUAN ........................................................................................
1
Latar Belakang ............................................................................................ Tujuan ........................................................................................................ Manfaat .................................................................................................... TINJAUAN PUSKATA ....................................................................................
1 2 2
3
Penyakit Kerdil Pisang (Banana Bunchy Top) ............................................
3
Sejarah .............................................................................................. Gejala ............................................................................................. Penularan ........................................................................................ Kutu Daun Pisang ..............................................................................
3 3 4 5
Pengendalian Penyakit Tanaman yang Disebabkan oleh Virus Menggunakan Rizobakteri Pemacu Pertumbuhan Tanaman (RPPT) ......... 6 Pseudomonas spp ............................................................................... Bacillus spp ......................................................................................
7 7
BAHAN DAN METODE .................................................................................
8
Tempat dan Waktu .......................................................................................
8
Metode Penelltian ........................................................................................
8
..
Perbanyakan Pentalonia nigrovervosa ............................................... 8 Penyiapan Suspensi Bakteri ........................................................... 8 .. Penyiapan Tanaman Uji ..................................................................... 8 Pemeliharaan Sumber Inokulum dan Penularan dengan Vektor ........ 9 9 Deteksi Virus dengan Metode ELISA ................................................ Rancangan Percobaan ......................................................................... 10 Pengamatan ....................................................................................... 10 Analisa Data ....................................................................................... 11 HASIL DAN PEMBAHASAN ......................................................................... Pengaruh Rizobakteri terhadap Pertumbuhan Tanaman Pisang
12
................12
Tinggi Tanaman ................................................................................. Panjang Daun ..................................................................................... Lebar Daun .........................................................................................
12 12 13
Pengaruh Rizobakteri terhadap Kejadian Penyakit ................................. 16