Fungsi‐fungsi tambahan dalam PHP Session dan Cookie
1
fopen()
• Digunakan untuk membuka file • Parameter pertama dari fungsi ini berisi nama file yang akan dibuka • Parameter kedua menentukan modus file • Jika fungsi fopen() tidak dapat membuka file yang ditentukan, maka fungsi ini akan mengembalikan 0 (false) 2
Mode File Mode
Deskripsi
r
Read only. Dimulai pada awal file
r+
Read/Write. Dimulai pada awal file
w
Write only. Membuka dan membersihkan isi file; atau membuat file baru jika tidak ada
w+
Read/Write. Membuka dan membersihkan isi file; atau membuat file baru jika tidak ada
a
Append. Membuka dan menulis ke akhir file atau membuat file baru jika tidak ada
a+
Read/Append. Mempertahankan isi file dengan menulis ke akhir file
x
Write only. Membuat file baru. Returns FALSE dan error jika file sudah ada
x+
Read/Write. Membuat file baru. Returns FALSE dan error jika file sudah ada 3
fclose()
• Digunakan untuk menutup file yang terbuka
?>
4
feof() if (feof($file)) echo "End of file";
• Memeriksa apakah“end‐of‐file” (EOF) telah tercapai • Berguna untuk perulangan melalui data yang panjangnya tidak diketahui • Tidak dapat membaca file yang dibuka dengan modus w, a, dan x
5
fget() "; } fclose($file); ?>
• Digunakan untuk membaca file baris per baris • Setiap fungsi dipanggil, pointer akan pindah ke baris berikutnya
6
fgetch()
• Digunakan untuk membaca file karakter per karakter • Setiap fungsi dipanggil, pointer akan pindah ke karakter berikutnya •
7
Upload File Form
• Memungkinkan user untuk meng‐ upload file • Memberikan manfaat yang besar, tapi beresiko cukup besar • Hanya trusted user yang diperbolehkan untuk meng‐upload file
8
$_FILES • Digunakan untuk meng‐upload file dari komputer klien ke server • Parameter pertama berupa nama dari form input file • Parameter kedua dapat berupa: name, type, size, tmp_name, dan error 0) { echo "Error: " .$_FILES["file"]["error"] ."
"; } else { echo "Upload: " . $_FILES["file"]["name"] ."
"; echo "Type: " . $_FILES["file"]["type"] . "
"; echo "Size: " . ($_FILES["file"]["size"] / 1024) . "kB
"; echo "Stored in: " . $_FILES["file"]["tmp_name"]; } ?>
9
Parameter $_FILES Parameter
Deskripsi
$_FILES["file"]["name"]
Nama file
$_FILES["file"]["type“]
Tipe file
$_FILES["file"]["size"]
Ukuran file (kilobytes)
$_FILES["file"]["tmp_name“]
nama salinan sementara dari file yang tersimpan di server
$_FILES["file"]["error"]
Error code yang dihasilkan pada proses upload
10
file_exists() if (file_exists("upload/" . $_FILES["file"]["name"])) { echo $_FILES["file"]["name"] . " already exists. "; }
• Memeriksa keberadaan file dalam folder penyimpanan
11
move_uploaded_file() else { move_uploaded_file($_FILES["file"]["tmp_name"],"upload/" . $_FILES["file"]["name"]); echo "Stored in: " . "upload/" . $_FILES["file"]["name"]; }
• Menyimpan file upload dalam folder penyimpanan 12
COOKIE DAN SESSION
13
Perbedaan Session dan Cookie Session
Cookie
Data disimpan di server
Data disimpan di client (browser)
Tidak dapat diberi waktu expired
Dapat diberi waktu expired
14
Apa itu Cookie? • Cookie sering digunakan untuk mengidentifikasi pengguna • Cookie adalah file kecil yang ditanam server pada komputer pengguna • Harus disimpan SEBELUM tag • Nilai cookie secara otomatis akan di URL encode saat dikirim, dan didecode saat diterima • Untuk mecegah URL encoding gunakan setrawcookie() sebagai gantinya
15
setcookie() Setcookie (name, value, expire, path, domain);
16
Contoh membuat Cookie 1 .....
17
Contoh membuat Cookie 2 .....
18
$_COOKIE • Digunakan untuk mengambil nilai cookie 19
Contoh Mengambil Nilai Cookie "; else echo "Welcome guest!
"; ?> • Fungsi isset() untuk mengetahui apakah cookie telah dibentuk 20
Menghapus Cookie
21
Variabel Session • Menyimpan informasi pengguna pada server untuk berbagai kepentingan seperti: username, item belanja, dll. • Session bersifat temporer, akan dihapus saat pengguna meninggalkan situs web • Untuk berbagai kepentingan dapat disimpan dalam database agar bersifat permanen • Menciptakan ID unik(UID) untuk setiap visitor dan menyimpan variabel berdasarkan UID • UID dapat disimpan dalam cookie ataupun disebar dalam URL • Diletakkan SEBELUM tag 22
session_start()
• Memulai PHP‐Session
23
$_SESSION
• Menyimpan dan mengambil variabel session
24
unset() • Digunakan untuk menghapus sebagian data session
25
session_destroy() • Mereset semua data dan menghapus semua data session yang tersimpan •Biasanya menghapus data session yang terkait dengan user name diterapkan pada proses logout. Dengan proses logout, maka username yang telah tersimpan dalam session akan terhapus. 26
move_uploaded_file() else { move_uploaded_file($_FILES["file"]["tmp_name"],"upload/" . $_FILES["file"]["name"]); echo "Stored in: " . "upload/" . $_FILES["file"]["name"]; }
• Menyimpan file upload dalam folder penyimpanan 27
28