BAB IV HASIL KERJA PRAKTIK
4.1. Peranan Praktikan Pada job ini praktikan ditugaskan membuat sebuah bentuk desain dengan perangkat yang telah praktikan kuasai, tak lupa terlebih dahulu melakukan proses pengkonsepan, analisa dan penjelasan dari Klien SHP Toys. Pekerjaan mendesain dilakukan dari bentuk masih konsep sampai dengan desain sudah siap untuk di cetak atau di presentasikan ke klien. 4.2. Metode Kerja Praktik Metode dalam diterapkan untuk menyelesaikan sebuah pekerjaan desain adalah sebagai berikut; 1.
Melakukan Brain Storming
2.
Mencari referensi desain hal ini dilakukan untuk menambah pengetahuan dan berguna untuk proses pengonsepan.
3.
Membuat konsep desain, dan mematangkannya untuk menuju ke tahap eksekusi desain.
4.
Mulai mengerjakan (eksekusi) desain dengan berpatokan pada konsep yang telah dibuat sebelumnya.
5.
Menyiapkan desain yang telah dibuat untuk dipresentasikan di depan klien.
6.
Melakukan revisi jika memang ada yang berasal dari klien.
4.3. Perancangan pekerjaan 4.3.1. Proyek praktikan 22
http://digilib.mercubuana.ac.id/
1. Logo Tricycle a. Jenis pekerjaan Membuat sebuah Logo dan untuk kategori mainan anak dengan jenis sepeda roda tiga b. Prosedur pekerjaan Melakukan briefing dengan klien untuk mengetahui konsepapa saja yang ingin di siapkan, serta warna apa yang ingin di berikan untuk anak-anak. c. Konsep pekerjaan Logo Tricycle dibuat dengan kesan ceria, serta bentuk typografi anak-anak, sehingga memilki kesan menyenangkan dalam logo tersebut.
d. Proses Kerja Logo Tricycle Berikut adalah tahap-tahap mengenai proses kerja yang dilakukan oleh praktikan dalam pengerjaan logo Tricycle, sebagai berikut : 1. Proses pertama praktikan mencatat hasil breif dari director dan melakuakan brainstroming untuk menentukan ide-ide serta kemauan klien konsep dari konsep apa yang sebaiknya di pakai.
23
http://digilib.mercubuana.ac.id/
2. Menyiapkan dan menyusun konsep yang memiliki kesan menyenangkan pada logo Tricycle . 3. Menentukan jenis typografi untuk logo Tricycle sesuai dengan konsep yang telah di tentukan oleh director. 4. Setelah menentukan jenis typografi, praktikan menggunakan huruf yang berjenis Grobolt. 5. Tahap berikutnya praktikan memulai proses visualisasi logo dengan menggunakan software Adobe Ilustrator CS 6 dan membuat alternatif logo untuk di perlihatkan kepada director dan klien. 6. Kemudian praktikan meng-export file yang sudah selesai dibuat dengan format PDF dan dikrimkan kepada director untuk di follow up ke klien. 7. Setelah beberapa kali melakukan proses revisi atau koreksi, praktikan menyiapkan final artwork kedalam format AI dan JPEG untuk di berikan ke klien. e. Warna desain :
Gambar 4.3.1.1 | Warna logo Tricycle ( Sumber : Penulis )
24
http://digilib.mercubuana.ac.id/
f. Typografi : Grobolt g. Perangkat kerja Hardware : Komputer Windows 8.1, Keyboard dan Mouse. Software :Adobe Illustrator Support
: Internet Browing (reference)
Printer
: HP Laser jet CP 2010
h. Waktu pekerjaan 3 hari (08:00 sampai dengan 17:00) i.
Final desain.
Gambar 4.3.1.2 | Logo Tricycle ( Sumber : Website PT. SHP Toys )
2. Logo Cars a. Jenis pekerjaan
25
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Membuat sebuah Logo dan untuk kategori mainan anak dengan jenis mobil beroda empat. b. Prosedur pekerjaan Melakukan briefing dengan klien untuk mengetahui konsep apa saja yang ingin di siapkan, serta warna apa yang ingin di berikan untuk anak-anak. c. Konsep pekerjaan Logo Cars dibuat dengan kesan elegan, sporty dan modern, serta bentuk typografi anak-anak, sehingga memilki kesan modern dalam logo tersebut. d. Proses Kerja Logo Cars Berikut adalah tahap-tahap mengenai proses kerja yang dilakukan oleh praktikan dalam pengerjaan logo Cars, sebagai berikut : 1. Proses pertama praktikan mencatat hasil breif dari director dan melakuakan brainstroming untuk menentukan ide-ide serta kemauan klien konsep dari konsep apa yang sebaiknya di pakai. 2. Menyiapkan dan menyusun konsep yang memiliki kesan sporty, modern dan anak-anak pada logo Cars . 3. Menentukan jenis typografi untuk logo Cars sesuai dengan konsep yang telah di tentukan oleh director. 4. Setelah menentukan jenis typografi, praktikan menggunakan huruf yang berjenis Primetime reguler. 5. Tahap berikutnya praktikan memulai proses visualisasi logo dengan menggunakan software Adobe Ilustrator CS 6 dan membuat alternatif logo untuk di perlihatkan kepada director dan klien. 26
http://digilib.mercubuana.ac.id/
6. Kemudian praktikan meng-export file yang sudah selesai dibuat dengan format PDF dan dikrimkan kepada director untuk di follow up ke klien. 7. Setelah beberapa kali melakukan proses revisi atau koreksi, praktikan menyiapkan final artwork kedalam format AI dan JPEG untuk di berikan ke klien. d. Typogafi desain : Primetime reguler e. Warna desain :
Gambar 4.3.1.3 | Warna logo Cars ( Sumber : Penulis )
f. Perangkat kerja Hardware : Komputer Windows 8.1, Keyboard dan Mouse. Software :Adobe Illustrator Support
: Internet Browing (reference)
Printer
: HP Laser jet CP 2010
g. Waktu pekerjaan 3 hari ( 08:00 sampai dengan 17:00 )
h. Final desain. 27
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Gambar 4.3.1.4| Logo Cars ( Sumber : Website PT. SHP )
3. SHP Toys Website a. Jenis pekerjaan Mendesain dan melayout sebuah website perusahaan mainan anak-nak yang memiliki banyak warna button dan halaman colorfull website yang ingin di buat, SHP Toys adalah sebuah perusahaan manufaktur yang berfokus pada mainan anak-anak di Indonesiayang mempunyai cakupan hingga mengekspor produk produksinya. b.
Prosedur pekerjaan Melakukan meeting dengan pemilik perusahaan sebgai klien, membicarakan
perancangan website apa yang di inginkan dan mencari referensi yang cocok untuk di jadikan pedoman dan guide desain. Melakukan eksekusi dengan perpedoman pada hasil brief dan keinginan klien. c. Konsep pekerjaan Konsep desain : Membuat website desain yang modern dan colorfull dengan banayak warna pada halaman serta button sesuai keinginan, sebab mereka menginginkan desain 28
http://digilib.mercubuana.ac.id/
yang modern mungkin namun masih dapat terlihat ceria dan colorfull.Perusahaan ingin terlihat Modern namun dapat menjual, dengan adanya image (photo) dan banner-banner yang dapat di tempatkan. d.
Struktur Web
Home –About us – Products –Tips and News – Download – Contact d. Proses Kerja Website Berikut adalah tahap-tahap mengenai proses kerja yang dilakukan oleh praktikan dalam pengerjaan website SHP Toys, sebagai berikut : 1. Proses pertama praktikan mencatat hasil breif dari director dan melakuakan brainstroming untuk menentukan ide-ide serta kemauan klien konsep dari konsep apa yang sebaiknya di pakai dalam pembuatan website SHP Toys. 2. Menyiapkan dan menyusun konsep yang memiliki kesan website anak dan ceria. 3. Menentukan struktru web yang telah di tentukan oleh director. 4. Setelah menentukan jenis huruf untuk body text serta button website SHP Toys, praktikan menggunakan huruf yang berjenis Open sans. 5. Tahap berikutnya praktikan memulai proses visualisasi logo dengan menggunakan software Adobe Ilustrator CS 6 dan Adobe Photoshhop untuk membuat contoh design halaman website SHP Toys untuk di perlihatkan kepada director dan klien. 6. Praktikan membuat contoh halam website Home page,About us page, Product page,Tips and News dan Contact. 7. Kemudian praktikan meng-export file yang sudah selesai dibuat dengan 29
http://digilib.mercubuana.ac.id/
format JPEG dan dikrimkan kepada director untuk di follow up ke klien. 8. Setelah beberapa kali melakukan proses revisi atau koreksi, praktikan menyiapkan final artwork kedalam format PSD untuk di berikan kepada programer. 9. Praktikan menunggu hasil website dari programer untuk dimasukan ke dalam server dan di beriakan domain www.shptoys.com. E.
Perangkat kerja Hardware : KomputerWindows 8.1, Keyboard dan Mouse. Software :Adobe Illustrator, Adobe Photoshop
e.
Support
: Internet Browing (reference)
Printer
: HP Laser jet CP 2010
Waktu pekerjaan 1bulan (08:00 sampai dengan 17:00).
f.
Final desain Home page Halaman yang teretak di depan website berguna untuk halaman multifugsi dan
halaman yang mencerminkan isian website. Halaman home page ini biasanya sering memiliki desain yang menonjolkan gambar-gambar yang berukuran besar yang bersifat entah itu blank maupun yang memuat informasi.
30
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Gambar 4.3.1.5 SHP Toys home page ( Sumber : Website PT. SHP )
About us page Halaman yang berisi tentang keterangan serta informasi lengkap perusahaan (Profil perusahaan), biasanya mulai dari kapan perusahaan berdiri dan dalam bidang usaha apa mereka. Berharap yang melihatnya dapat mengerti dengan singkat profil perusahaan tersebut .
Gambar 4.3.1.6. SHP Toysabout us page
( Sumber : Website PT. SHP )
31
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Products page Halaman yang dibuat untuk memperlihatkan produk apa saja yang perusahaan jual, seringkali memiliki tampilan grid dan tabel dengan informasi produk tersebut.
Gambar 4.3.1.7. .SHP Toysproduct page 1 ( Sumber : Website PT. SHP )
Gambar 4.3.1.8 SHP Toysproduct page 2 ( Sumber : Website PT. SHP )
32
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Tips and News Halaman yang berisi memuat tentang informasi seperti berita seputar perusahaan dan tips untuk anak-anak. Halaman ini dapat memberikan informasi yang jelas dan pengetahuan seputar tips anak-anak dan berita terbaru perusahaan.
Gambar 4.3.1.9 SHP Toys tips and news page ( Sumber : Website PT. SHP )
Contact page Halaman yang terletak di akhir sebuah website, halaman ini memuat tentang informasi seperti alamat kantor perusahaan, nomor telepon perusahaan, nomor fax perusahaan, email perusahaan dan website perusahaan. Halaman ini disarankan dapat memberikan informasi yang jelas dan lengkap supaya klien dapat mudah dalam melakukan hubungan kerja serta jalinan kerjasama, bahkan membeli produkproduk perusahaan.
33
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Gambar 4.3.1.10. SHP Toyscontact page ( Sumber : Website PT SHP )
34
http://digilib.mercubuana.ac.id/