BAB II LANDASAN TEORI
2.1
Material Analisis yang dilakukan terhadap sistem yang ada sekarang di PT PLN
(Persero) APJ Depok, dimaksudkan untuk mengetahui cara kerja sistem sehingga dapat diketahui permasalahan-permasalahan dalam sistem, hambatan-hambatan yang terjadi serta kebutuhan-kebutuhan yang diharapkan sehingga dapat diusulkan perbaikan-perbaikannya. Analisis yang dilakukan terhadap sistem adalah analisis aliran data, analisis kamus sistem, analisis business rules, analisis pengkodean dan analisis dokumen. Sesuai SED. 018/PST/87, tanggal
26
Desember
1987, material
digolongkan ke dalam tiga kelompok jenis material sebagai berikut : 1.
Material Persediaan untuk Pemeliharaan, selanjutnya disingkat Material Pemeliharaan;
2.
Material Pekerjaan Dalam Pelaksanaan untuk Investasi selanjutnya disingkat Material PDP;
3.
Material Cadangan untuk menjamin keandalan operasi, selanjutnya disingkat Material Cadang.
II-1
2.2
Pengertian dan Jenis Material
2.2.1
Material Pemeliharaan Material
Pemeliharaan
adalah
material
yang
digunakan
untuk
melaksanakan program pemeliharaan sesuai dengan syarat-syarat pemeliharaan yang ditetapkan oleh direksi. Material Pemeliharaan mempunyai ciri-ciri sebagai berikut : 1.
Digunakan untuk melaksanakan pemeliharaan;
2.
Mudah diperoleh di pasaran bebas/lokal; Berdasarkan sifat teknisnya berumur pendek sehingga memiliki ratio
perputaran yang tinggi. Jenis material ini pengadaannya dilakukan dengan Anggaran Operasi (AO). 2.2.2
Material PDP Material PDP adalah semua material yang diadakan untuk melaksanakan
program Investasi yang proses pemasangan dan penyelesaiannya mengikuti jadwal pelaksanaan kegiatannya. Pengakuan Material PDP dilakukan pada saat transaksi pengadaan material
tersebut
direalisasikan
berdasarkan
syarat-syarat
transaksinya.
Pengukuran Material PDP sesuai dengan jumlah rupiah harga beli atau harga perolehannya. Khusus untuk Material PDP yang dibeli dengan Valuta Asing (Valas) pengukuran didasarkan atas kurs pada tanggal penerimaan barang, tanpa dibebani biaya pinjaman. Pengungkapan dalam Neraca berdasarkan jumlah rupiah persediaan material PDP menurut jenisnya. Sistem penerapan harga yang
II-2
dilakukan terhadap Material PDP di PLN yaitu Metoda First In First Out (FIFO). Jenis material ini pengadaannya dilakukan melalui Anggaran Investasi (AI) dengan Surat Kuasa Investasi (SKI). 2.2.3
Material Cadang
Material Cadang mempunyai ciri-ciri sebagai berikut : 1.
Diadakan untuk menjamin keandalan operasi dan akan digunakan untuk mengatasi kerusakan yang mungkin terjadi.
2.
Jenis dan jumlahnya terbatas.
3.
Proses pengadaanya memerlukan waktu cukup lama, karena tidak mudah diperoleh/dibeli di pasaran bebas/lokal.
4.
Memiliki ratio perputaran yang lambat. Jenis material ini pengadaannya dilakukan melalui Anggaran Investasi dengan SKI. Material Cadang ditetapkan sebagai Aktiva Tetap yang disusutkan.
2.2.4 1.
Jenis-jenis Bon Transaksi : Kode-1 (Bon Penerimaan Barang-Barang Gudang), yaitu Bon Penerimaan Barang bilamana barang yang diterima berasal dari unit lain dalam satu Distribusi/Wilayah;
2.
Kode-2 (Bon Penerimaan Barang Pesanan), yaitu Bon Penerimaan Barang Pesanan bilamana barang yang diterima berasal dari pembelian atau dari unit lain di luar Distribusi/Wilayah;
3.
Kode-3 (Bon Pengembalian Barang), yaitu bon transaksi untuk penerimaan barang bilamana barang yang diterima berasal dari retur sisa pemakaian atau bongkaran Aktiva yang ditarik;
II-3
4.
Kode-4 (Surat Pesanan Barang) yaitu Bon Pemesanan Barang kepada pihak ketiga;
5.
Kode-5 (Berita Acara Pemeriksaan Barang), yaitu berupa bon transaksi bilamana terjadi kesalahan dalam proses administrasi, penghapusan aktiva atau untuk pemindahan material dari Material PDP ke Material Pemeliharaan atau sebaliknya;
6.
Kode-6 ( Bon Pengeluaran Barang ), yaitu bon transaksi yang digunakan untuk
transaksi
pengiriman
Material
ke
Unit
lain
dalam
satu
Distribusi/Wilayah atau ke Distribusi/Wilayah lain; 7.
Kode-7 ( Bon Pemakaian Barang ), yaitu bon transaksi yang digunakan untuk transaksi pemakaian barang baik untuk investasi maupun untuk pemeliharaan.
2.3
Analisis Aliran Data Analisis ini dimaksudkan untuk mengetahui aliran data yang terjadi, baik
yang masuk ke dalam sistem (dari eksternal entity ke sistem), ke luar sistem (dari sistem ke eksternal entity), maupun antar proses yang ada di dalam sistem. Untuk penggambaran aliran data ini digunakan Event list, Context Diagram, Data Flow Diagram dan Spesifikasi Proses.
2.4
Event List Analisis dan Evaluasi Terdapat dua puluh satu Event table yang dianalisis dalam sistem yang ada
sekarang yang terdiri dari :
II-4
1.
Proses Penerimaan Material
:
6 Event table
2.
Proses Pengeluaran Material
:
4 Event table
3.
Proses Pelaporan Material
:
4 Event table
4.
Proses Pengelolaan Referensi
:
3 Event table
5.
Proses Berita Acara
:
4 Event table
Nama-nama Event table tersebut adalah sebagai berikut : Tabel 2.1 Event List Analisis NO
NAMA EVENT TABLE
1
Unit Lain mengirim data material
2
Petugas_Gudang membukukan transaksi KODE 1
3
Rekanan mengirim barang pesanan
4
Petugas_Gudang membukukan transaksi KODE 2
5
Unit Setempat mengembalikan material
6
Petugas_Gudang membukukan transaksi KODE 3
NO
NAMA EVENT TABLE
7
Unit Lain menerima material
8
Petugas_Gudang membukukan transaksi KODE 6
9
Unit Setempat memakai material
10
Petugas_Gudang membukukan transaksi KODE 7
11
Management menerima Laporan Pergerakan per Normallisasi
12
Management menerima Laporan Persediaan Material
13
Management menerima Laporan Pergerakan Material
14
Management menerima Laporan Informasi Bon Transaksi
15
Akuntansi memberikan referensi
16
Kepegawaian memberikan referensi
17
Kepegawaian memberikan referensi
18
Petugas_Gudang mengisi KODE_5_PENERIMAAN
19
Petugas_Gudang membukukan KODE_5_PENERIMAAN
II-5
20
Petugas_Gudang mengisi KODE_5_PENGELUARAN
21
Petugas_Gudang membukukan KODE_5_PENGELUARAN
Untuk lebih jelasnya, semua Event table analisis dapat dilihat pada lampiran A. Setelah dievaluasi ternyata diperlukan tambahan beberapa event, yaitu : 1.
Terdapat event yang berulang yaitu proses pembukuan transaksi. Oleh karena itu diperlukan event khusus untuk proses pembukuan seluruh transaksi;
2.
Selain itu diperlukan juga event untuk proses pengesahan, agar keamanan data transaksi lebih terjaga;
3.
Kemudian proses terakhir yaitu proses pencetakan seluruh bon transaksi dan pencetakan laporan akan dibuat event tersendiri. Setelah dievaluasi ternyata diperlukan tambahan beberapa bubble seperti
telah diutarakan pada evaluasi event list, yaitu : 1.
Pada level 0, dibutuhkan tiga bubble lagi untuk Proses Pengesahan, Proses Pembukuan dan Proses Pencetakan;
2.
Proses pengesahan dibutuhkan terdapat di dalam sistem untuk menjaga keamanan data transaksi;
3.
Proses pembukuan di semua transaksi digabung menjadi satu proses;
4.
Pada proses pelaporan dibutuhkan satu jenis laporan yaitu laporan untuk mengetahui keberadaan bon transaksi;
5.
Proses pencetakan seluruh bon transaksi digabung dalam satu proses dengan proses pencetakan laporan.
II-6
2.5
Spesifikasi Proses Analisis dan Evaluasi Spesifikasi Proses di dalam sistem ini menjelaskan tentang proses bubble-
bubble level terendah dalam Data Flow Diagram. Dalam sistem ini terdapat dua puluh satu bubble level terendah, sehingga terdapat dua puluh satu Spesifikasi Proses. Spesifikasi Proses tersebut terdapat pada lampiran B. Spesifikasi proses ini setelah dievaluasi akan berubah sesuai perubahan Event list dan Data Flow Diagram.
2.6
Analisis Kamus Sistem
2.6.1 Kamus Data Analisis Kamus Data menjelaskan data-data, baik fungsi/arti maupun struktur datanya yang terdapat dalam Event list, Context Diagram, Data Flow Diagram dan Spesifikasi Proses, baik data komposit maupun data elementer. Kamus Data terdapat pada lampiran C. 2.6.2 Kamus Entity Analisis Kamus Entity menjelaskan semua eksternal entity yang terkait dalam sistem ini. Entity-entity tersebut tampak pada Context Diagram maupun Data Flow Diagram. Entity-entity tersebut adalah sebagai berikut : 1. Unit Lain
:
Unit PLN lain yang berinteraksi dalamtransaksi
penerimaan
dan
pengeluaran material 2. Unit Setempat
:
Petugas Seksi Penyambungan dan Seksi Pemeliharaan di unit setempat
II-7
3. Rekanan
:
Pihak
ketiga
yang
men-supply
barang pesanan 4. Management
:
Pejabat yang mengesahkan transaksi dan menerima laporan
5. Petugas Gudang
:
User yang membuat Berita Acara
6. Akuntansi
:
Seksi Akuntansi yang memberikan referensi untuk pembuatan storage
7. Kepegawaian
:
Seksi
Kepegawaian
memberikan
referensi
yang untuk
pembuatan storage
2.7
Analisis Business Rules Business Rules adalah aturan-aturan yang ditetapkan oleh perusahaan
untuk melaksanakan suatu pekerjaan. Bussiness Rules pada SAM ini adalah : 1.
Pada proses penerimaan material dari unit lain, data material yang diterima dari unit lain diisikan oleh petugas gudang ke dalam Bon Penerimaan Barang (form KODE 1) untuk disahkan oleh Pejabat Pemeriksa, kemudian disimpan ke dalam storage Transaksi
2.
Pada proses pembukuan transaksi KODE 1, hanya dilakukan oleh Petugas_Gudang setelah disahkan oleh Pejabat_Pemeriksa. Pada transaksi ini akan menambah saldo material yang ada pada storage Persediaan Material.
II-8
3.
Pada proses penerimaan barang pesanan dari rekanan, data material yang diterima dari rekanan diisikan oleh petugas gudang ke dalam Bon Penerimaan Barang Pesanan (form KODE 2) untuk disahkan oleh Pejabat Pemeriksa, kemudian disimpan ke dalam storage transaksi
4.
Pada proses pembukuan transaksi KODE 2, hanya dilakukan oleh Petugas_Gudang setelah disahkan oleh Pejabat_Pemeriksa. Pada transaksi ini akan menambah saldo material yang ada pada storage persediaan material.
5.
Pada proses penerimaan material Retour dari unit setempat, Unit Setempat mengisi Bon Pengembalian Barang (form KODE 3) dan menyimpan data tersebut di storage Transaksi untuk disahkan Pejabat_Pemeriksa
6.
Pada proses pembukuan transaksi KODE 3, hanya dilakukan oleh Petugas_Gudang setelah disahkan oleh Pejabat_Pemeriksa. Pada transaksi ini akan menambah saldo material yang ada pada storage persediaan material.
7.
Pada proses pengeluaran material untuk unit lain, data material yang dikeluarkan untuk unit lain diisikan oleh petugas gudang ke dalam Daftar Pengeluaran Barang untuk Unit Lain (form KODE 6) untuk disahkan oleh Pejabat Pemeriksa, kemudian disimpan ke dalam storage Transaksi
8.
Pada proses pembukuan transaksi KODE 6, hanya dilakukan oleh Petugas_Gudang setelah disahkan oleh Pejabat_Pemeriksa. Pada transaksi
II-9
ini akan menambah saldo material yang ada pada storage Persediaan Material. 9.
Pada proses pengeluaran material yang dipakai oleh unit setempat, Unit Setempat mengisi Bon Pemakaian (form KODE 7) dan menyimpan data tersebut di storage Transaksi untuk disahkan Pejabat_Pemeriksa
10. Pada proses pembukuan transaksi KODE 7, hanya dilakukan oleh Petugas_Gudang setelah disahkan oleh Pejabat_Pemeriksa. Pada transaksi ini akan menambah saldo material yang ada pada storage persediaan material. 11. Pada proses Pelaporan Pergerakan per Normallisasi, Management bisa melihat pergerakan setiap material yang telah dibuat transaksi. 12. Pada proses Pelaporan Persediaan Material, Management bisa melihat jumlah persediaan seluruh material 13. Pada proses Pelaporan Pergerakan Material, Management bisa melihat pergerakan seluruh material yang sudah dibuat transaksi. 14. Pada proses Pelaporan Informasi Bon Transaksi, Management bisa melihat posisi terakhir Bon Transaksi, apakah sudah selesai atau masih dalam proses. 15. Pada proses Referensi Akuntansi, bagian Akuntansi memberikan referensi untuk pembentukan storage Daftar Gudang, PDP, SPK, Daftar Material 16. Pada proses Referensi Kepegawaian, bagian Kepegawaian memberikan referensi untuk pembentukan storage Pegawai II-10
17. Pada proses Referensi Kepegawaian, bagian Kepegawaian memberikan referensi untuk pembentukan storage Pegawai 18. Pada proses pembuatan Berita Acara, Petugas_Gudang mengisi Berita Acara dengan mengisi data material yang diterima untuk disahkan oleh Tim Berita Acara 19. Pada proses pembukuan transaksi KODE_5_PENERIMAAN, hanya dilakukan oleh Petugas_Gudang setelah disahkan oleh Pejabat_Pemeriksa. Pada transaksi ini akan menambah saldo material yang ada pada storage persediaan material 20. Pada proses pembuatan Berita Acara, Petugas_Gudang mengisi Berita Acara dengan mengisi data material yang diterima untuk disahkan oleh Tim Berita Acara 21. Pada proses pembukuan transaksi KODE_5_ PENGELUARAN, hanya dilakukan oleh Petugas_Gudang setelah disahkan oleh Pejabat_Pemeriksa. Pada transaksi ini akan menambah saldo material yang ada pada storage persediaan material.
2.8
Analisis Pengkodean Analisis pengkodean merupakan proses mengidentifikasi penomoran atau
kode yang digunakan dalam formulir. Nomor-nomor yang digunakan dalam formulir diantaranya : 1. BLNTHN : bulan dan tahun pembukuan (VARCHAR(4))
II-11
1
2
3
4
TAHUN BULAN
•
2 angka (digit) yang pertama, menunjukan bulan
•
2 angka (digit) berikutnya , menunjukkan tahun
CONTOH : Juni 2006
0606
2. BLTH : bulan dan tahun pekerjaan (VARCHAR(5))
1
2
‘-‘
3 4
TAHUN BULAN
•
2 angka (digit) yang pertama, menunjukan bulan
•
1 angka (digit) berikutnya , menunjukkan tanda sambung ‘-‘
•
2 angka (digit) berikutnya , menunjukkan tahun CONTOH : Juni 2006
06-06
II-12
3. KD_GUDANG : kode gudang/rekanan (VARCHAR(4)) 4. NO_INDUK : Nomor induk pegawai (VARCHAR(10))
1 2
3 4
5 6 7
8 9 10
KODE WILAYAH
NO URUT TAHUN MASUK
TAHUN LAHIR
•
2 angka (digit) yang pertama, yaitu tahun lahir
•
2 angka (digit) berikutnya , yaitu tahun masuk kerja
•
3 angka (digit) berikutnya , yaitu digit kelima, keenam dan ketujuh adalah nomor urut
•
3 angka (digit) berikutnya , yaitu digit kedelapan, kesembilan dan kesepuluh adalah kode wilayah
CONTOH : 7293091L
lahir 1972, masuk 1993, no. 091, kd wil. L
6786030LMK
lahir 1967, masuk 1986, no. 030, kd wil. LMK
II-13
5. NO_NORM : kode untuk identitas barang/material (VARCHAR(9))
1
2 3
4 5
6 7 8
9
SELF CHECK DIGIT NOMOR URUT/ SPESIFIKASI MATERIAL/ BARANG DLM SUB KELOMPOKNYA.
NOMOR SUB KELOMPOK MATERIAL / BARANG DLM KEADAAN BAIK
NOMOR KELOMPOK BARANG
KELOMPOK MATERIAL
II-14
•
1 angka (digit) yang pertama, yaitu Kelompok Material (Har, PDP)
•
2 angka (digit) berikutnya , yaitu angka (digit) urutan kedua dan ketiga untuk Nomor Kelompok Barang.
•
2 angka (digit) berikutnya , yaitu angka (digit) keempat dan kelima untuk Nomor Sub Kelompok Barang/Material.
•
3 angka (digit) yang berikutnya, yaitu angka (digit) keenam, ketujuh dan kedelapan untuk Nomor Barang/Material dalam Sub Kelompok yang telah dirinci spesifikasinya.
•
1 angka (digit) yang terakhir, adalah angka (digit) urutan yang kesembilan untuk Self Check digit, yaitu suatu angka (digit) yang ditentukan oleh komputer dengan program tertentu atau dapat ditentukan secara manual
•
dengan cara perhitungan tertentu berdasarkan 7 (tujuh) angka (digit) didepannya, gunanya untuk mengetahui bila terjadi kesalahan dalam penulisan ketujuh angka (digit) didepannya.
CONTOH : Sebuah barang/material dengan nama : Travers UNP8 panjang 1.200 mm. Nomor Normalisasi Barang/Material tersebut : 402070134. -
Kelompok Barang/Material tersebut 4 (Material PDP).
-
Nomor Kelompok barang/material tersebut : 02. - Konstruksi SUTT dan SUTM.
-
Nomor Sub Kelompok barang/material tersebut : 07. - Travers dan Perlengkapannya.
-
Nomor urut barang/material (Nomor spesifikasi) : 013 - Panjang dari Travers yang terbuat dari baja UNP8 adalah 1.200 mm.
-
Self Check digit nya : 4
6. NO_PDP : identitas PDP (VARCHAR(10)) II-15
1 2
3 4
5 6
7 8 9 10
NOMOR URUT
KODE UNIT
TAHUN TERBIT
KODE ANGGARAN
•
2 angka (digit) yang pertama, yaitu kode anggaran
•
2 angka (digit) berikutnya , yaitu tahun terbit
•
2 angka (digit) berikutnya , yaitu digit kelima dan keenam adalah kode unit
•
4 angka (digit) berikutnya , yaitu digit ketujuh, kedelapan, kesembilan dan kesepuluh adalah nomor urut.
CONTOH : 53 06 14 0001
Kode anggaran : 53 Tahun terbit : 06 Kode unit : 14 Nomor urut : 0001
2.9
Analisis Dokumen Analisis dokumen bertujuan untuk mengetahui spesifikasi dan informasi
apa saja yang didapat dalam dokumen tersebut. Untuk memperoleh informasi
II-16
yang diharapkan, maka dokumen tersebut dapat ditinjau dari beberapa keterangan yang terkandung dalam dokumen, seperti : 1. Kode-1 (Bon Penerimaan Barang-Barang Gudang), yaitu Bon Penerimaan Barang bilamana barang yang diterima berasal dari Unit lain dalam satu Distribusi/Wilayah, berisi : •
Nomor Formulir Kode 1
•
Nomor Formulir Kode 6
•
Tanggal Formulir Kode 6
•
Tanggal Diterima
•
Gudang Pengirim
•
Kode Gudang Pengirim
•
Gudang Penerima
•
Kode Gudang Penerima
•
{ No. Urut + Nama Barang + Kode Jurnal + No. Normalisasi + Satuan + Banyaknya barang + Harga Satuan (Rp.) + Jumlah Harga (Rp.) }
•
Nomor Nota
•
Perintah Kerja
•
Fungsi
•
Diperiksa oleh Kepala Gudang
2. Kode-2 ( Bon Penerimaan Barang Pesanan ), yaitu Bon Penerimaan Barang Pesanan bilamana barang yang diterima berasal dari pembelian atau dari Unit lain di luar Distribusi/Wilayah.
II-17
•
Nomor Formulir Kode 2
•
Nomor Formulir Kode 4
•
Tanggal Formulir Kode 4
•
Tanggal Diterima
•
Gudang Pengirim
•
Kode Gudang Pengirim
•
Gudang Penerima
•
Kode Gudang Penerima
•
{ No. Urut + Nama Barang + Kode Jurnal + No. Normalisasi + Satuan + Banyaknya barang + Harga Satuan (Rp.) + Jumlah Harga (Rp.) }
•
Nomor Nota
•
Perintah Kerja
•
Fungsi
•
Diperiksa oleh
•
Kepala Gudang
3. Kode-3 ( Bon Pengembalian Barang ), yaitu Bon transaksi untuk penerimaan barang bilamana barang yang diterima berasal dari retur sisa pemakaian atau bongkaran Aktiva yang ditarik. •
Nomor Formulir Kode 3
•
Tanggal Formulir Kode 3
•
Tanggal Diterima
•
Nama ( Nama Pekerjaan / Proyek )
II-18
•
Alamat ( Alamat Pekerjaan / Proyek )
•
Gudang Penerima
•
Kode Gudang Penerima
•
{ No. Urut + Nama Barang + Kode Jurnal + No. Normalisasi + Satuan + Banyaknya
yang dikembalikan (dengan angka + dengan huruf )+
Banyaknya yang diterima ( dengan angka + dengan huruf ) + Kode kondisi barang •
Banyaknya jenis barang
•
Sifat Pekerjaan
•
Nomor PDP/PPJI/PKP/PFK/PAT
•
Pengembalian ( Pengawas pekerjaan yang mengembalikan barang )
•
Setuju ( Pejabat yang menyetujui )
•
Kepala Gudang
•
Pemeriksaan ( Pejabat yang memeriksa )
4. Kode-5 (Berita Acara Pemeriksaan Barang), yaitu berupa Bon transaksi bilamana terjadi kesalahan dalam proses administrasi, penghapusan aktiva atau untuk pemindahan material dari Material PDP ke Material Pemeliharaan atau sebaliknya. •
Nomor Formulir Kode 5
•
Tanggal Formulir Kode 5
•
Tim Pemeriksa { No + Nama + Jabatan + Tanda tangan )
•
Nama Gudang
II-19
•
Kode Gudang Penerima
•
{ No. Urut + Nama Barang + Kode Jurnal + No. Normalisasi + Satuan + Banyaknya barang + plus_minus + Kode kondisi barang }
•
Banyaknya jenis barang
•
Sifat Pekerjaan
•
Nomor PDP/PPJI/PKP/PFK/PAT
•
Kepala Gudang
•
Pemeriksaan ( Pejabat yang memeriksa )
5. Kode-6 (Bon Pengeluaran Barang), yaitu Bon transaksi yang digunakan untuk transaksi pengiriman Material ke Unit lain dalam satu Distribusi/Wilayah atau ke Distribusi/Wilayah lain. •
Nomor Formulir Kode 6
•
Tanggal Formulir Kode 6
•
Gudang Pengirim
•
Kode Gudang Pengirim
•
Kode Jurnal
•
{ No. Urut + Nama Barang + No. Normalisasi + Satuan + Jumlah Dikirim + Harga Satuan (Rp.) + Jumlah Harga (Rp.) + Keterangan }
•
Nomor Nota
•
Perintah Kerja
•
Fungsi
•
Yang menerima
II-20
•
Diperiksa oleh
•
Kepala Gudang
6. Kode-7 ( Bon Pemakaian Barang ), yaitu Bon transaksi yang digunakan untuk transaksi pemakaian barang baik untuk investasi maupun untuk pemeliharaan. •
Nomor Formulir Kode 7
•
Tanggal diminta
•
Tanggal diberikan
•
Nama ( Nama Pekerjaan / Proyek )
•
Alamat ( Alamat Pekerjaan / Proyek )
•
Gudang
•
Kode Gudang
•
{ No. Urut + Nama Barang + Kode Jurnal + No. Normalisasi + Satuan + Banyaknya yang diminta (dengan angka + dengan huruf )+ Banyaknya yang diterima ( dengan angka + dengan huruf ) + Kode kondisi barang
•
Banyaknya jenis barang
•
Sifat Pekerjaan
•
No. PK
•
No. PDL
•
Nomor PDP/PPJI/PKP/PFK/PAT
•
Penerima
2.10
Automation Boundary Automation Boundary merupakan penentuan proses-proses mana saja
yang akan dikomputerisasi . Proses-proses itu adalah sebagai berikut :
II-21
Tabel 2.2 Automation Boundary NO
NAMA PROSES
DIKOMPUTERISASI
PROSES
YA
1.1.1
Pembuatan Penerimaan 1 (dari unit lain)
√
1.1.2
Pembukuan Penerimaan 1
√
1.2.1
Pembuatan Penerimaan 2 (Rekanan)
√
1.2.2
Pembukuan Penerimaan 2
√
1.3.1
Pembuatan
1.3.2
setempat)
√
2.1.1
Pembukuan Penerimaan 3
√
2.1.2
Pembuatan Pengeluaran 6
√
2.2.1
Pembukuan Pengeluaran 6
√
2.2.2
Pembuatan Pengeluaran 7
√
3.1
Pembukuan Pengeluaran 7
√
3.2
Laporan Pergerakan per Normalisasi
√
3.3
Laporan Persediaan Material
√
3.4
Laporan Pergerakan Material
√
4.1
Laporan Transaksi Bon per Tanggal
√
4.2
Referensi Akuntansi
√
4.3
Referensi Kepegawaian
√
5.1.1
Referensi Berita Acara
√
5.1.2
Pembuatan Penerimaan 5
√
5.2.1
Pembukuan Penerimaan 5
√
5.2.2
Pembuatan Pengeluaran 5
√
Penerimaan
3
(Unit
TIDAK
SEBAGIAN
√
Pembukuan Pengeluaran 5
2.11
Requirement Sistem Requirement sistem adalah hal-hal yang harus ada dalam sistem yang akan
dikembangkan untuk memenuhi tujuan dari sistem tersebut. Berdasarkan hasil analisis Sistem Aplikasi Material ini, maka Requirement-Requirement sistem akan dibahas dalam Software Requirement Spesification (SRS), yang terdiri dari :
II-22
1.
SRS Pengelolaan Penerimaan Material (PTM);
2.
SRS Pengelolaan Pengeluaran Material (PKM);
3.
SRS Pengelolaan Pelaporan Material (PLM);
4.
SRS Pengelolaan Referensi (PR);
5.
SRS Pembuatan Berita Acara (PBA).
6.
SRS-SRS tersebut terdapat pada lampiran D.
II-23