ANALISIS METODE PENGAKUAN PENDAPATAN PREMI DAN BEBAN SERTA LABA PERUSAHAAN PADA PT. PRUDENTIAL LIFE ASSURANCE
SKRIPSI Program Studi Akuntansi
NAMA
: TRI WIDODO
NIM
: 43208120060
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MERCU BUANA JAKARTA 2013 i
ANALISIS METODE PENGAKUAN PENDAPATAN PREMI DAN BEBAN SERTA LABA PERUSAHAAN PADA PT. PRUDENTIAL LIFE ASSURANCE
SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar SARJANA EKONOMI Program Studi Akuntansi – Strata 1
NAMA
: TRI WIDODO
NIM
: 43208120060
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MERCU BUANA JAKARTA 2013 ii
KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena hanya berkat rahmat, dan karunia-Nya penulis berhasil menyelesaikan skripsi dengan judul “Analisis Metode Pengakuan Pendapatan Premi dan Beban Serta Laba Perusahaan Pada PT. Prudential Life Assurance”. Pembuatan skripsi ini adalah suatu syarat untuk memperoleh gelar sarjana pada program studi Akuntansi di Universitas Mercu Buana, Jakarta. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa skripsi ini masih banyak kekurangan dalam penulisan dan penyajian karena keterbatasan kemampuan yang penulis miliki. Oleh karena itu, penulis mengharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun dari semua pihak demi peningkatan mutu dimasa mendatang. Dalam penyusunan skripsi ini telah banyak pihak yang turut membantu sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. Untuk itu penulis ingin menyampaikan terimakasih kepada: 1. Bapak Marsyaf, SE., Ak., M.Ak. selaku Dosen Pembimbing atas ketulusan hati dan kesabarannya dalam membimbing, mendukung dan mengarahkan penulis. 2. Ibu Dr. Wiwik Utami, Ak., MS., Selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Mercu Buana 3. Bapak Dr. Harnovinsah, Selaku Ketua Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Mercu Buana. 4. Bapak Dr. Yudhi H, SE., Ak., M.Si dan Ibu Dr. Istianingsih, SE., M.Si. selaku Dosen Penguji.
iii
5. Ibu Nurlis, SE., Ak., M.Si. selaku sekretaris program studi akuntansi, yang selalu memberikan pengarahan tentang proses dan teknis penyusunan skripsidengan baik. 6. Bapak Drs. Suharmadi, selaku dosen mata kuliah metodologi penelitian, yang telah banyak memberikan pengajaran dan pengarahan tentang penelitian ilmiah. 7. Seluruh Dosen-dosen dan staf Program Studi Akuntansi Universitas Mercu Buana. 8. Sahabatku yang selalu bersama selama kuliah dari awal hingga akhir dan terus mendukung penulis Hendra, Dhenny, Farida, Roy, Muli, Robby, Bitha dan Vita, semoga persahabatan kita tetap ada dan cita-cita kita dapat tercapai. 9. Seluruh rekan - rekan seperjuangan akuntasnsi S1 PKK angkatan XIV yang tidak bisa disebutkan satu persatu atas kebersamaan selama menuntut ilmu di kampus tercinta. 10. Teristimewa untuk kedua orang tua penulis Bapak Korosboes Pasaribu dan Ibu Nurma Sinaga yang telah membesarkan, mendidik dan memberikan kasih sayang yang begitu besar hingga akhirnya penulis menjadi seperti sekarang ini, penulis sangat berterima kasih atas semua ini.
Penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat dan menambah khasanah ilmu pengetahuan bagi kita semua.
Jakarta, 15 Februari 2013
Tri Widodo iv
DAFTAR ISI
Halaman LEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI ................................................. i LEMBAR PENGESAHAN DEWAN PENGUJI ...............................
ii
KATA PENGANTAR .........................................................................
iii
ABSTRAK ...........................................................................................
v
DAFTAR ISI ........................................................................................
vii
BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian ….……………………………..
1
B. Perumusan Masalah ……………….…….………………….
3
C. Tujuan dan Kegunaan Penelitian...………………………...
4
BAB II LANDASAN TEORI A. Pendapatan dan Pengakuannya...………..……….………..
5
1. Pengertian Pendapatan ………………………………..
5
2. Pengukuran Pendapatan ………………………………
8
3. Pengakuan Pendapatan ……………………………….
9
B. Beban ………………………….……...…………...………
17
1. Definisi Beban ………………………………………..
17
2. Perbedaan Biaya dan Beban …………………………..
19
3. Pengakuan Beban ……………………………………...
20
C. Laba ……………………………………………...…………
22
1. Definisi Laba …………………………………………..
22
2. Jenis Laba ………………………………………………
23
3. Pengukuran dan Pengakuan Laba ………………………
24
D. Asuransi ……………………….……………………………
25
1. Pengertian Asuransi …………………………………….
25
2. Gambaran Singkat Asuransi …………………………….
28
3. Pengertian Pendapatan Premi …………………………… 32 vii
4. Pengertan Laba Asuransi ………………………………..
33
5. Karakteristik Asuransi jiwa ……………………………
35
6. Beban dalam Perusahaan Asuransi Jiwa ………………
37
BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Gambaran Umum....................................................................
39
1. Sejarah Singkat PT. Prudential Life Assurance………….
39
2. Misi Perusahaan …………………………………………
41
3. Visi Perusahaan …………………………………………
42
4. Produk – produk ………………………………………...
45
5. Struktur Organisasi ……………………………………...
50
6. Tugas dan Wewenang Perusahaan ………………………
51
B. Desain Penelitian ……………………………………………. 54 C. Definisi Operational Variabel ……………………………….
54
D. Metode Pengumpulan Data ………………………………….. 55 E. Jenis Data ……………………………………………………. 56 F. Metode Analisis Data ………………………………………... 57
BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN A. Analisis Metode Pengakuan Pendapatan ……………………. 58 B. Analisis Metode Pengakuan Beban …………………………. 65 C. Penentuan Laba ……………………………………………… 69 D. Penerapan PSAK No. 36 dalam Pengakuan PendapatanPremi dan Beban Serta Laba pada PT. Prudential Life Assurance … 70
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan ………………………………………………….
74
B. Saran ………………………………………………………...
75
DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN
viii