Company
LOGO
Pengantar (Inovasi) Aplikasi Bergerak
Fitur Produk Komunikasi Seluler di Indonesia
Fitur Produk Identitas Pemanggil • CLI(Caller Line Identification)/ XL • CLI(Calling Line Interpersonal)/CALiPSO/ Telkomsel • CLIP (Calling Line Identification Presentation)/ Indosat, TelkomFlexi Fitur yang memungkinkan pengguna untuk dapat mengenali nomor pemanggil melalui layar ponsel, sebelum pengguna memutuskan untuk menjawab telepon tersebut. Jika pengguna telah memasukkan nomor tersebut ke direktori telepon, maka yang tertera pada ponsel adalah nama pemanggil
Fitur Produk CLIR / Private Number (Calling Line Identification Restriction) Identitas Pemanggil Tidak Ditampilkan Fasilitas yang memungkinkan pengguna untuk tidak memunculkan nomornya pada saat melakukan panggilan ke sesama pengguna ponsel.
Fitur Produk • Voice Mail / Kotak Suara Apabila ponsel pengguna dalam keadaan tidak aktif, berada di luar jangkauan, sibuk atau tidak ada jawaban, maka secara otomatis operator mengalihkan setiap panggilan ke dalam sistem Kotak Suara (VM)
Fitur Produk • Veronica (Voice Response and Info Care) Fitur yang cara kerjanya serupa dengan mesin penjawab pribadi. Setiap panggilan yang tidak terjawab akan langsung masuk ke mesin penjawab pribadi. Salam yang diberikan dapat berupa salam pribadi atau salam standar telkomsel. Setelah masuk ke salam tersebut, pesan dapat ditinggalkan.
Fitur Produk • Call Forwarding/ Call Divert Fitur yang memungkinkan pengguna untuk mengalihkan panggilan masuk ke nomor telepon lainnya. Empat pilihan pengalihan yang dapat diaktifkan (XL): – Bila Sedang sibuk – Bila telepon berada di luar wilayah jangkauan – Bila telepon tidak menjawab setelah berdering beberapa saat – Pengalihan semua panggilan – Biaya : sesuai tarif panggilan dari ponsel ke telepon yang dialihkan.
Fitur Produk • Call Waiting memungkinkan pelanggan untuk mendapatkan pemberitahuan adanya telpon yang akan masuk saat pelanggan sedang melakukan komunikasi. Hanya satu penelepon yang dapat menunggu pada saat itu.
Fitur Produk • Call Hold Fitur untuk menahan percakapan yang sedang berlangsung jika pelanggan akan melakukan panggilan keluar lainnya atau aktifitas lain tanpa memutuskan percakapan. Memungkinkan pengguna yang sedang menerima telepon lain, untuk kembali berbicara dengan penelepon pertama. Layanan yang memungkinkan pengguna untuk menahan percakapan yang sedang berlangsung untuk: Menerima/menjawab panggilan lain tanpa memutuskan percakapan Melakukan panggilan tanpa memutuskan percakapan Berbicara secara pribadi dengan teman di samping dan tidak ingin penelepon mendengar pembicaraan tersebut.
Fitur Produk • Notify Me SMS yang dikirim ke nomor pengguna untuk memberitahu bahwa nomor telepon yang dituju sudah dapat dihubungi kembali.
Fitur Produk • Multiparty Calling (XL) / Conference Call(Indosat) / MultipartyCall(Telkomsel)/ Three Party (Flexi) Fitur ini memungkinkan pengguna untuk melakukan pembicaraan hingga maksimal 6 orang[XL/Indosat/Telkomsel] & 3 orang[Flexi] (termasuk pemanggil) pada waktu yang bersamaan (conference call). Pembicaraan multi pihak hanya dapat dilakukan oleh pihak pemanggil dengan ditunjang oleh jenis atau merek ponsel tertentu yang memiliki fitur Multi Pihak. Cara penggunaan Multi Party Calling (XL): • Hubungi telepon ke-1, kemudian tekan 2 dan Call/OK/Yes untuk menunda pembicaraan • Hubungi telepon ke-2, kemudian tekan 2 dan Call/OK/Yes untuk kembali ke pihak pertama • Tekan 3 Call/OK/Yes untuk menggabungkan semua pembicaraan
Fitur Produk • Who Called SMS yang dikirim ke nomor pengguna untuk menampilkan nomor telepon yang tidak dapat menghubungi pengguna pada saat ponsel pengguna dalam keadaan tidak aktif/sibuk/berada di luar jangkauan.
Fitur Produk • Call Barring Fitur yang memungkinkan pelanggan memblok panggilan yang masuk ataupun yang keluar. • Do Not Disturb Fitur yang memungkinkan pelanggan untuk memblok panggilan yang masuk untuk sementara waktu dan pemanggil akan mendapatkan pemberitahuan bahwa nomor yang dipanggil tidak dapat menerima panggilan atas permintaan pemilik
Fitur Produk : Telkomsel Telkomsel Call Me • memungkinkan mereka untuk tetap menjalankan komunikasi penting di setiap saat, termasuk saat pulsa mereka telah habis atau kartunya berada dalam masa isi ulang. •Dengan layanan TELKOMSEL CALL ME, pelanggan simPATI dan kartuAs bisa meminta pelanggan selular yang lain untuk menelponnya. Pelanggan hanya perlu mengirim SMS gratis ke nomor 808 berisi "CM <spasi> <nomor tujuan telpon>
Fitur Produk • Nada Sambung Pribadi(Telkomsel) / • i-Ring (Indosat) Layanan yang memungkinkan pengguna mengganti nada sambung standar dengan berbagai jenis musik sesuai dengan selera pengguna, sehingga siapapun yang menelepon dapat mendengar musik tersebut saat menunggu panggilannya diangkat
Fitur Produk : Indosat • i-Go • • • •
i-Say (SMS suara) i-SMSkita(SMS Reverse) i-Square i-Memova, BlackBerry Indosat , i-Mofis (Indosat Mobile Office Solution)
Fitur Produk : XL • Call Transfer Deskripsi : Fitur yang memungkinkan pelanggan yang sedang menerima panggilan dapat meneruskan panggilan tersebut ke nomor telepon pelanggan yang lain. Cara Pemakaian : Pelanggan A memanggil pelanggan B, apabila pelanggan B ingin meneruskan ke C maka yang harus dilakukan oleh B adalah : • tekan ok • tekan nomor C • tekan ok sekali lagi • setelah tersambung ke C, pelanggan B dapat menekan tombol end, maka percakapan akan terjadi antara A dengan C.
Fitur Produk : TelkomFlexi • SMS Broadcast • merupakan layanan pengiriman pesan secara bersamaan oleh satu pihak ke banyak tujuan melalui SMS untuk pelanggan TELKOMFlexi. Pihak-pihak yang dimaksud adalah pihak yang berbadan hukum.
Fitur Produk : TelkomFlexi • contoh skenario : PLN Jakarta akan dapat mengirim dengan identitas pengirim PLNJAYA kurang dari 1 hari untuk 500.000 pelanggan PLN di Jakarta kepada pelanggan Flexi. • PLN dapat mengirim dengan pesan yang sama kepada seluruh penerima, misal pemberitahuan batas akhir pembayaran listrik. • PLN dapat juga mengirim pesan yang berbedabeda untuk tiap penerima.
Contoh Skenario SMS Broadcast
SMS Melodi • SMS yang menggabungkan musik, text warna, background color dan emoticon.
i-sms warna • Fitur a. Warna background, font b. Moving Emoticon
• Pengiriman smswarna dapat dilakukan dari dan ke sesama pelanggan seluler Indosat saja.
XL-Colortone
• "SecretSMS adalah suatu aplikasi sederhana untuk handphone yang mendukung Java MIDP2.0, yang menawarkan PERSONAL PRIVACY dalam berkomunikasi lewat SMS.
Where R U •
Where R U adalah layanan yang dapat membantu pengguna XL untuk mengetahui lokasi keberadaan seorang teman atau sekelompok teman. Mekanisme layanan Dengan Plain SMS.
Brain Code • Perusahaan yang memfokuskan diri dalam pembuatan mobile content dan mobile application, termasuk java games, mobile comic, wallpaper, dan SMS. • Saat ini, BrainCode Solution menjadi content provider Telkomsel, IM3, dan Satelindo untuk menyediakan service java games, mobile comic dan wallpaper. • Hasil buatan sendiri : Java Fighter, Perang Udara, Tokek Bijak, dan masih banyak lagi game lainnya.
Mobile TTS • Mobile TTS adalah permainan TTS yg dapat dimainkan disemua HP Java. • Pengguna hanya perlu menginstallnya satu kali, kemudian bisa terus menerus mendapatkan variasi soal dengan cara download soal baru dari server. Gratis » Aplikasi dibagikan gratis kepada pengguna Telkomsel (Tidak ada biaya selain biaya gprs dan sms Rp 250,- ) . Aplikasi ini sudah disertai satu set soal TTS sebagai soal default. Lihat Skor »Anda bisa mengirimkan skor kepandaian anda bermain TTS ke server kami sehingga dapat membandingkan dan melihat urutan skor Anda di antara peserta lainnya
Mobile Comics Mobile Comic
Blog SMS • •
Tulis : blog<spasi>kisah yg ingin anda tulis. Baca :blog<spasi>nickname atau blog<spasi>nomor hp
• kirim ke 9600 • contoh : • hari ini silvia ingin menuliskan pengalaman nya, mengirim sms berisi : – blog wah hari ini gw seneng banget, ternyata cowo yg gw naksir juga suka ama gw, wah dunia memang indah
• kirim ke 9600 • Sementara itu, bagi teman2 silvia yg ingin tau kegiatan silvia, bisa mengirim sms berisi : – blog silvia_naser atau – blog 0856112523877 kirim ke 9600
Kartu nama SMS • info budi (send to 9600) • balasan via sms: Budi Wicaksono, Manager PT Sukses Terus, Prince Center Building, 5th floor, Jl. Jend Sudirman Kav3-4 Jakarta, Phone:+6221-573732633,
[email protected]
Sumber Material from
Budi Daryatmo, S.T., M.T., SJP, SCMAD Situs resmi telkomsel, indosat, indosat im2, XL, pasifik satelit nusantara, dan lainnya