BAB V IMPLEMENTASI SISTEM Sistem setelah dianalisa dan dirancang, maka sistem tersebut siap diterapkan atau diimplementasikan. Tahap implementasi sistem ini merupakan tahap meletakkan perancangan sistem kedalam bentuk coding bahasa pemrograman selain implementasi dalam instansi atau perusahaan dan dioperasikan sesegera mungkin. Dalam rencana implementasi sistem ada empat landasan yang akan dikemukakan, yaitu : 1. Penjadwalan waktu kegiatan yang akan dilakukan dalam pembangunan sistem. 2. Mengalokasikan sumber – sumber dan keahlian yang diperlukan untuk pelaksanaan kegiatan. 3. Menentukan waktu pelaksanaan untuk setiap kegiatan. 4. Menentukan urutan pelaksanaan kegiatan yang telah diidentifikasi.
Kegiatan implementasi ini meliputi kebutuhan perangkat lunak (Implementasi procedural), perangkat keras, pemilihan bahasa pemrograman yang sesuai, query yang digunakan, pemrograman dan pengujian sistem yang telah dirancang sesuai dengan kebutuhan instansi atau perusahaan.
68 Print to PDF without this message by purchasing novaPDF (http://www.novapdf.com/)
69
5.1 Kebutuhan Perangkat Lunak Pada sub ini akan dijelaskan uraian tentang tahapan implementasi dari Aplikasi Penjualan dan Pembelian Pada Abdullah Herbal”. Aplikasi Penjualan dan Pembelian Pada Abdullah Herbal dikembangkan dan diimplementasikan dengan bahasa pemrograman visual yang menggunakan tools kompilator Visual Basic 6.0 dan untuk pembuatan laporan menggunakan Crystal Report dengan sistem operasi Microsoft Windows Xp Service Pack 3.
1. Penyiapan Antarmuka Implementasi perangkat lunak ini dilakukan dengan membuat file project dari perangkat lunak yang dibuat yaitu Penjualan.vbp. Suatu file project merupakan gabungan dari berbagai form program. Form berfungsi untuk melaksanakan pengendalian terhadap proses yang dilakukan. Setiap form program berisi data tentang layer antarmuka yang disimpan pada file dengan ekstensi frm .Pada implementasi akan dibentuk beberapa file form dimana setiap form membentuk antarmuka pemakai. 2. Implementasi Aplikasi Penjualan dan Pembelian Pada Abdullah Herbal. Implementasi sistem informasi dilakukan sesuai dengan hasil analisis yang telah dilakukan, dimana pada Aplikasi Penjualan dan Pembelian Pada Abdullah Herbal terdapat beberapa bagian utama yang merupakan fungsi utama dan perangkat lunak yang dikembangkan.
Print to PDF without this message by purchasing novaPDF (http://www.novapdf.com/)
70
5.2 Kebutuhan Perangkat Keras Perangkat keras yang diperlukan untuk keperluan membangun Aplikasi Penjualan dan Pembelian Pada Abdullah Herbal sesuai dengan rekomendasi yang diberikan Visual Basic 6.0 sebagai berikut : 1. Processor yang digunakan Intel® Cell™ 2 Duo Processor T6400 ( 2.0 GHz, 800 MHz FSB, 2 MB L2 cache ) 2. Harddisk terpasang 160 Gb 3. Memori terpasang 1GB 4. VGA Card terpasang 128MB, rekomendasi minimum adalah 64MB 5. Mouse dan Keyboard 6. Layar Monitor SVGA 7. Printer 5.3 Teknik Pemrograman Aplikasi Penjualan dan Pembelian Pada Abdullah Herbal dikembangkan dan diimplementasikan dengan bahasa Pemrograman Visual yang menggunakan Visual Basic nama selengkapnya adalah Visual Basic 6.0 dan diproduksi oleh Microsoft, sebuah perusahaan perangkat lunak di USA. Program aplikasi yang telah menerapkan GUI banyak menggunakan perantara untuk berinteraksi dengan pemakai. Sarana yang sering disebut control ini antara lain kotak dialog, tombol, menu, kotak cek panel dan lain-lain. Berdasarkan kelebihan-kelebihan diatas, penulis berupaya mewujudkan rancangan Aplikasi Penjualan dan Pembelian Pada Abdullah Herbal dengan menggunakan
Print to PDF without this message by purchasing novaPDF (http://www.novapdf.com/)
71
bahasa Visual Basic dengan segala fasilitas yang ada pada Visual Basic 6.0 serta Tool tambahan yang menurut penulis dapat memenuhi rancangan yang telah disusun. Pemilihan Visual Basic 6.0 sebagai sarana untuk pengembangan dan implementasi Aplikasi Penjualan dan Pembelian Pada Abdullah Herbal dilakukan dengan alasan: 1. Visual Basic 6.0 menyediakan fasilitas pembuatan antarmuka yang cukup memadai, terutama untuk manipulasi layer. 2. Visual Basic 6.0 memiliki kemampuan dalam penanganan memory dalam jumlah besar, hal ini memungkinkan karena Visual Basic dijalankan pada sistem window yang menyediakan memory lebih banyak dibandingkan Sistem Operasi Ms-Dos. 5.4 Kegiatan Implementasi Kegiatan implementasi ini antara lain : a. Pemrograman b. Pengujian Sistem 1. Pemrograman Pemrograman
merupakan
kegiatan
yang
sangat
menunjang
terselenggaranya sistem yang baru karena program yang baik dan terstruktur dapat menghasilkan suatu informasi sesuai kebutuhan. Sebelum program diterapakan maka program harus diuji coba dulu agar terbebas dari kesalahan-kesalahan yang mungkin terjadi. Pengujian program dapat
Print to PDF without this message by purchasing novaPDF (http://www.novapdf.com/)
72
dilakukan untuk setiap modul program (Program utama, sub rutin, sub program) yang dilanjutkan dengan pengujian semua modul untuk meyakinkan semua modul sudah terintegrasi tanpa kesalahan.
2. Pengujian Sistem Pengujian sistem dilakukan untuk memeriksa kekompakkan antar komponen sistem, dengan tujuan utamanya adalah untuk memastikan elemen – elemen sistem berfungsi sesuai yang diharapkan. Pengujian sistem termasuk juga pengujian program secara menyeluruh. Kumpulan program yang telah diintegrasikan perlu diuji coba atau ditest untuk melihat apakah sebuah program dapat menerima dengan baik, memproses dan memberikan keluaran program yang baik pula. Tahap pertama pengujian dilakukan untuk proses input data, untuk menghasilkan output yang dikehendaki, dan hasilnya sesuai dengan perancangan yang diusulkan.
Print to PDF without this message by purchasing novaPDF (http://www.novapdf.com/)
73
Pengujian Black Box
NO
Nama fungsi Yang diuji
1
Fungsi Login
2
Form Input data barang
3
4
5
Cari data barang
Cari data barang Entri data Order barang
6
Pada transaksi penjualan
7
Pada transaksi pembelian
Skenario pengujian Masukan username dan pasword Sebelum penginputan data barang harus pilih tombol new Harus memilih salah satu criteria pencarian data Jika criteria tidak ada yang dipilih Inputkan jumlah angka tertentu pas saat order barang Total penjualan didapat dari harga dikali jumlah Jika diklik nama barang maka kode barang serta harga tampil
Hasil diharapkan Login berhasil dan masuk ke menu utama Semua tombol dapat berfungsi
Hasil kenyataan Sesuai harapan
Sesuai harapan
Valid
Kriteria pencarian ditampilkan
Sesuai harapan
Valid
Maka tampil message box
Sesuai harapan
Valid
Pada menu barang stok otomatis bertambah
Sesuai harapan
Valid
sesuai
Sesuai harapan
valid
Sesuai
Sesuai harapan
Valid
Tabel 5.1 Pengujian black box
Print to PDF without this message by purchasing novaPDF (http://www.novapdf.com/)
Kesimpulan Valid
74
Print to PDF without this message by purchasing novaPDF (http://www.novapdf.com/)