Analisis Informasi Paten
Studi kasus: Teknologi Biodiesel Sumber: Kantor HKI-IPB (2006) dalam Workshop Pemanfaatan Analisa Paten tanggal 28 November 2006
Pendahuluan
(1)
Indonesia sebagai salah satu produsen minyak bumi di dunia, mulai melirik potensi biodiesel sebagai salah satu alternatif bahan bakar untuk mesin diesel mengingat potensi ketersediaan bahan baku di Indonesia dan juga melambungnya harga bahan bakar fosil. Inpres No. 10 Tahun 2005 tentang pemasyarakatan dan penggunaan bahan bakar nabati melalui gerakan penghematan penggunaan bahan bakar energi fosil mendorong bermunculannya penelitian-penelitian di bidang biodiesel ini.
Pendahuluan
(2)
Perpres No. 5 Tahun 2006 tentang Kebijakan Energi Nasional yang mensyaratkan pemanfaatan minyak bumi menjadi kurang dari 20%, gas bumi lebih dari 30%, batubara lebih dari 33%, bahan bakar nabati (biofuel) menjadi lebih dari 5%, panas bumi menjadi lebih dari 5%. Sementara, energi baru dan energi terbarukan lainnya, khususnya biomassa, nuklir, tenaga air, tenaga surya, dan tenaga angin menjadi lebih dari 5%, serta batubara yang dicairkan (liquefied coal) menjadi lebih dari 2%.
Pendahuluan
(3)
Analisis dilakukan menggunakan software INAS (Information Analysis System) Dengan keterbatasan yang dimiliki, analisis paten dilakukan berdasarkan data tahun 1974 s.d. 2003 yang diperoleh dari database USPTO (Kantor Paten Amerika Serikat).
Pendahuluan
(4)
Studi mengasumsikan bahwa perkembangan teknologi biodiesel di Amerika Serikat dapat digunakan sebagai acuan karena US merupakan salah satu negara yang memiliki kebijakan nasional tentang energi yang menjadi acuan bagi R&D di bidang biodiesel, serta memiliki pasar yang luas yang potensial bagi penerapan/komersialisasi teknologi baik yang dihasilkan di US sendiri maupun dari luar negeri. Studi ini diharapkan mampu memberikan gambaran tentang arah dan perkembangan teknologi yang terkait dengan biodiesel.
Tujuan Analisis dilakukan untuk memperoleh gambaran : • Perkembangan teknologi biodiesel selama tahun-tahun terakhir • Peta teknologi yang terkait dengan optimasi proses, komposisi, bahan baku • Peta pengembang teknologi biodiesel: siapa pemain dalam pengembangan teknologi ini
Number of Patent 25 20 15 Patent on biodiesel 10 5
19 74 19 76 19 78 19 81 19 83 19 88 19 91 19 93 19 95 19 97 19 99 20 01 20 03
0
• Teknologi yang terkait dengan biodiesel telah mulai dipatenkan sejak 1974 • Trend yang meningkat secara eksponensial. • Titik infleksi dapat dilihat sejak 1995 dan kecenderungan akan terus meningkat pada tahun-tahun berikutnya dengan tingkat peningkatan yang tetap atau menurun
INTERNATIONAL PATENT CLASSIFICATION : Class 140 120 100 Number of Patent
80 60 40 20 0 A
B
C
E
F
G
H
Class Mayoritas teknologi-teknologi tersebut dalam IPC dikategorikan dalam kelompok C yaitu teknologi yang terkait dengan Kimia
INTERNATIONAL PATENT CLASSIFICATION C07C Acyclic or carbocyclic compounds 9
C07D heterocyclic compounds 8
C07H sugar; derivates thereof;nucleosides;nucleotides;nucleic acid
7
C08F macromolecular compounds obtained by reactions only involving carbon to carbon unsaturated bonds
Number of Patent
6
5
C08G macromolecular compounds obtained otherw ise than by reaction only involving carbon to carbon unsaturated bonds
4
C08K use inorganic or non macromolecular organic substance as compounding ingredients 3
C10L fuels not otherw ise provider for natural gas, synthetic natural gas obtained by processes not covered by sub class C10G and C10K
2
C10M lubricating compositions use of chemical substance either alone or as lubricating ingredients in a lubricating composition
1
C11C fatty acids from fats, oil or w axes; candle; fats; oil or fatty acids by chemical modification of fats, oil or fatty acids obtained thereform
0 1990
1991
1992
1993
1994
1995
1996
Year
1997
1998
1999
2000 2001
2002
2003 2004
C12P fermentation or enzyme using processes to synthesise a desired chemical compound or composition or to separate optical isomer from a racemic mixture
Jika dilihat sub-classnya maka, mayoritas teknologiteknologi tersebut dikategorikan dalam bahan bakar, kandungan asiklik atau siklus karbon dan heterosiklik Æ paten terkait dengan komposisi biodiesel.
Groups of Patent
25 20 15 10 5
TOTAL METHOD
Year TOTAL SYSTEM
20 03
20 01
19 99
19 97
19 95
19 93
19 91
19 88
19 83
19 81
19 78
19 76
0
19 74
Number of Patent
30
TOTAL COMPOSISTION
Teknologi yang terkait dengan metode, komposisi, dan sistem menunjukkan trend yang meningkat, terutama pada paten dalam kelompok metode. Untuk paten yang terkait dengan komposisi biodiesel bisa dikatakan bahwa teknologi memasuki tahapan matang.
Patent Related to Method
Number of Patent
20 15 10 5
Processing Related
2003
2000
Year
1997
1994
1991
1985
1981
1977
1974
0
Preparation related
Kedua klasifikasi ini menunjukkan trend yang masih akan terus meningkat. Teknologi proses ini meliputi optimasi teknologi esterifikasi, transesterifikasi, pyrolysis, dan refining. Teknologi yang terkait dengan persiapan meliputi , degumming, ekstraksi, bleaching dan neutralization
Patent related to Processing Method
8 6 4
Esterification
Purifying
2003
2000
1997
Year Transesterification
1994
1991
1985
1981
0
1977
2 1974
Number of patent
10
Pyrolysis
Refining
Untuk teknologi-teknologi yang terkait dengan proses produksi masih menunjukkan trend yang meningkat. Teknologi yang terkait dengan perbaikan proses melalui penggunaan katalis menunjukkan jumlah yang tinggi.
Patent related to Preparation Method
Number of patent
5 4 3 2 1
Neutralization
Bleaching
Degumming
2003
2000
1997
Year
1994
1991
1985
1981
1977
1974
0
Extraction
Sedangkan untuk teknologi yang terkait dengan persiapan produksi biodiesel, trend menunjukkan peningkatan. Hanya teknologi ekstraksi yang menunjukkan kegiatan penelitian yang aktif.
TS COMPOSITION 12
10
8
6
4
2
0
1974 1975 1976 1977 1978 1979 1981 1982 1983 1985 1988 1989 1991 1992 1993 1994 1995 1996 1997 1998 1999 2000 2001 2002 2003
ADDITIVE(44)
FUEL(59)
LUBRICANT(5)
Komposisi yang dilihat adalah komposisi dg fungsi sebagai aditif, sebagai fuel dan lubricants. Untuk lubricants tidak terlalu signifikan.
PATENT RELATED TO MANUFACTURING SYSTEM 10 8 6 4
2003
2001
1999
1997
1995
1993
1991
1988
1983
1981
1978
1976
0
1974
2
Perkembangan untuk paten yang terkait dengan system untuk memproduksi biodiesel, seperti peralatan yang digunakan, unit produksi biodiesel Æ Trend yang semakin meningkat Peningkatan tajam mulai tampak sejak tahun 1999, dimana teknologi proses sudah muncul sehingga diperlukan peralatan dan unit produksinya sehingga biodiesel dapat digunakan oleh masyarakat luas.
Number of patent
RAW MATERIAL 18 16 14 12 10 8 6 4 2 0
Animal Fat Canola Castor Coconut Corn Lard Mustard Palm Peanut Rapeseed Soybean Sun Flower Tallow
Tidak tampak adanya dominasi salah satu sumber bahan baku. Eksplorasi terhadap bahan baku biodiesel dilakukan terhadap semua bahan yang potensial seperti kelapa sawit, rapesheed, Jagung, kedelai, kelapa, canola dan lemak hewani.
RAW MATERIAL 4
Number of Patent
3,5 3 2,5
LARD (2)
2
MUSTARD(1)
1,5 1
ALGA (2)
0,5
SOYBEAN (12)
2005
2004
2003
2002
2001
2000
1998
1999
Year
1997
1996
1995
1994
1993
1992
1991
1990
0
Beberapa bahan yang baru mulai dieksplorasi lebih dalam adalah alga, mustard dan lard
Negara
Kanada Swiss
3% 1%
1% 12%
1% 1%
10%
51%
1% 14% 2% 1% 1%
Jerman Spanyol Finlandia Perancis Inggris Italia Jepang Belanda Swedia Singapura Taiwan Amerika Serikat
1%
USA tentu saja mengambil porsi yang terbesar karena paten yang dianalisis adalah dari data base USPTO. Jepang, Jerman dan Inggris memperlihatkan daya saingnya dalam pengembangan teknologi biodiesel ini.
20 15 10 5
03 20
01 20
99 19
97 19
95 19
93 19
91 19
88 19
83 19
81 19
78 19
19
19
76
0 74
Number of Patent
Patent Applicants
Year University
Company
Research Foundation
Dilihat dari pengembangnya, paten-paten untuk teknologi yang terkait biodiesel banyak didaftarkan oleh perusahaan. Perusahaan-perusahan yang mendominasi seperti Procter & Gamble, Perusahaan dalam kelompok Exxon, Kao Corporation, dan Bayer. Sedangkan universitas yang tercatat telah mendaftarkan patennya adalah Iowa State University, Agricultural Utilization Research Institut, dan Polytechnic University.
INVENTOR
6%
22%
16%
7%
7% 7%
7% 7%
7%
7%
7%
A DU-PEA SA H; PA T RICK (GURNEE, IL) A HMED; IRSHA D (PLA INSBORO, NJ) A LCORN, II; JA MES R. (HEBRON, KY ) A MORE; FRA NCIS (PLY MOUT H, MN); A RRINGT ON; ERIC E. (CA NA NDA IGUA , NY ); A USCHRA ; CLEMENS (FREIBURG, DE); BA SU; A RUNA BHA (NA PERV ILLE, IL); BEA V ER; MICHA EL J. (V ICT ORIA , MN); BOOCOCK; DA V ID GA V IN BROOKE (2 4 BOLLA ND CRESCENT , A JA X , ONT A RIO, CA L1 S 3 G7 ) CA ERS; RA F F. (EDEGEM, BE) CA PROT T I; RINA LDO (OX FORD, GB)
Inventor: Carprotti dari Inggris dan Ahmed Irshad dari USA menunjukkan keaktifan kegiatan R&D nya dengan memiliki jumlah paten yang terbesar.
Kesimpulan
Teknologi biodiesel masih dalam tahap perkembangan dan akan terus memperlihatkan trend yang semakin meningkat di tahun-tahun mendatang. Beberapa teknologi akan semakin berkembang terutama yang terkait dengan • pengembangan unit produksi, • penggunaan bahan-bahan baru sebagai bahan baku biodiesel, seperti alga. Berdasarkan pendaftar paten, tampak bahwa kerjasama dengan industri/pemerintah sangat perlu dilakukan sehingga aplikasi paten kepada masyarakat akan menjadi semakin sinambung.
Terimakasih
Software INAS dan PatSee INAS = Information Analysis System Merupakan software (program komputer) untuk menganalisa informasi yang terdapat dalam dokumen Paten
ª
Hasil dalam bentuk tulisan maupun grafik
PatSee : software (program komputer) untuk men-download dokumen Paten dari internet secara otomatis.
Manfaat INAS 9
9
9
9
9
9
Mengetahui trend perkembangan teknologi untuk satu bidang tertentu Mengetahui perusahaan-perusahaan yang bergerak di bidang sejenis Mengidentifikasi inventor-inventor yang banyak menghasilkan teknologi untuk satu bidang tertentu Æ identifikasi tenaga ahli Mengidentifikasi kemungkinan kerjasama dan calon pengguna atau pembeli teknologi Mengidentifikasi kemungkinan pihak-pihak pelanggar Paten Menganalisa permintaan dan potensi pasar suatu teknologi sesuai dengan perkembangan teknologi tersebut di suatu negara
Sistem Kerja INAS (Sumber: Buku Panduan INAS) IP DB
Patent Information
INAS Area
Internet Download (PatSee) Create theme
Html, text
Information preparation
Theme
- Conversion to INAS DB - Code Registration by user’s definition
Information analysis
INAS DB
Keterangan: DB = Database
Analyzed Results
-
Macro analysis Year analysis Applicant analysis Correlation analysis Co-occurrence analysis