SALINAN KEPUTUSAN REKTOR INSTITUT PERTANIAN BOGOR Nomor : 086/I3/KU/2009 Tentang PENETAPAN PENERIMA HIBAH PENELITIAN MAHASISWA PROGRAM DOKTOR SEKOLAH PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BATCH II, TAHUN ANGGARAN 2009 REKTOR INSTITUT PERTANIAN BOGOR Menimbang
:
a.
b.
c.
Mengingat
:
1.
bahwa berdasarkan Keputusan Rektor IPB Nomor : 074/I3/PP/2009, telah ditetapkan penerima hibah penelitian mahasiswa Program Doktor Sekolah Pascasarjana IPB Batch I, Tahun Anggaran 2009; bahwa sesuai dengan petunjuk teknis Pelaksanaan Hibah Penelitian untuk Mahasiswa Program Doktor Tahun Anggaran 2009 sebagaimana telah ditetapkan oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Sekolah Pascasarjana IPB telah melakukan evaluasi tahap kedua (Batch II) terhadap proposal penelitian dari mahasiswa Program Doktor IPB; bahwa sehubungan dengan butir b tersebut di atas, serta sesuai dengan hasil evaluasi dan usulan dari Dekan Sekolah Pascasarjana IPB, maka selanjutnya dipandang perlu untuk menetapkan penerima hibah penelitian bagi mahasiswa Program Doktor IPB yang dananya bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara sebagaimana tertuang dalam Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) IPB Tahun Anggaran 2009 (Nomor : 0154.0/ 023-04.2/XII/2009), dan penetapannya perlu ditetapkan dengan suatu keputusan Rektor.
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301); 2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 157, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4586); 3. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 9 Tahun 2009 tentang Badan Hukum Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 10 Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4965); 4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 60 Tahun 1999 tentang Pendidikan Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 115, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3859); 5. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 61 Tahun 1999 tentang Penetapan Perguruan Tinggi Negeri sebagai Badan Hukum (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 116, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3860); 6. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 154 Tahun 2000 tentang Penetapan Institut Pertanian Bogor sebagai Badan Hukum Milik Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 272); 7. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 37 Tahun 2009 tentang Dosen (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 76, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5007); 8. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 279 Tahun 1965 tentang Pendirian Institut Pertanian Bogor; 9. Ketetapan Majelis Wali Amanat Institut Pertanian Bogor Nomor 17/MWAIPB/2003 tentang Anggaran Rumah Tangga Institut Pertanian Bogor; 10. Ketetapan Majelis Wali Amanat Institut Pertanian Bogor Nomor 72/MWAIPB/2007 tentang Pengangkatan Rektor Institut Pertanian Bogor Periode 20072012;
11. Ketetapan Majelis Wali Amanat Institut Pertanian Bogor Nomor 77/MWAIPB/2008 tentang Pengesahan Struktur Organisasi Institut Pertanian Bogor. MEMUTUSKAN Menetapkan Pertama
: :
Kedua
:
Penerima Hibah Penelitian Mahasiswa Program Doktor, Sekolah Pascasarjana IPB, Batch II Tahun Anggaran 2009 dengan nama-nama mahasiswa penerima hibah, judul penelitian dan besarnya dana penelitian sebagaimana tersebut dalam lajur 2, 4, dan 5 Lampiran keputusan ini; Keputusan ini mulai berlaku sejak ditetapkan.
Salinan sesuai dengan aslinya : Kepala Kantor Hukum & Organisasi,
Ditetapkan di : Bogor Pada tanggal : 28 April 2009 Rektor, ttd.
Dedy Mohamad Tauhid, SH,MM NIP 130536047 Salinan keputusan ini disampaikan Yth. : 01. 02. 03. 04. 05. 06. 07. 08. 09. 10.
Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kemahasiswaan; Wakil Rektor Bidang Sumberdaya dan Pengembangan; Wakil Rektor Bidang Riset dan Kerjasama; Wakil Rektor Bidang Bisnis dan Komunikasi; Dekan Fakultas; Dekan Sekolah Pascasarjana; Kepala LPPM; Direktur dan Kepala Kantor; Kepala Perpustakaan; Ybs. Untuk diketahui;
di lingkungan Institut Pertanian Bogor.
Dr.Ir. Herry Suhardiyanto, MSc NIP 131473996
Lampiran Keputusan Rektor Institut Pertanian Bogor Nomor : 086/I3/KU/2009 Tanggal : 28 April 2009 Tentang : Penetapan Penerima Hibah Penelitian Mahasiswa Program Doktor Sekolah Pascasarjana Institut Pertanian Bogor Batch II Tahun Anggaran 2009
NAMA-NAMA PENERIMA HIBAH PENELITIAN MAHASISWA PROGRAM DOKTOR, SEKOLAH PASCASARJANA IPB BATCH II TAHUN ANGGARAN 2009
I. Kelompok A No.
Nama Penerima Hibah/ NRP
Program Studi
Judul Penelitian
Dana Yg Disetujui (Rp)
1
2
3
4
5
FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN Bayu Rosadi,S.Pt,M.Si 1. BRP B061040041 drh.Enny Tantini 2. Setiatin,M.Sc BRP B061040011 drh.Elok Budi Retnani,MS 3. SVT B063040011
Studi Khimera Mencit-Hamster Yang Diproduksi Dengan Metode Agregasi Embrio Purifikasi Ovine Pregnancy-Associated Glycoprotein (Ov Pag) Dalam Kotiledon Plasenta dan Pengukuran Konsentrasinya dalam Urine Domba Garut Bunting Telaah Infeksi Cacing Pita dan Inang Antaranya Pada Ayam Petelur di Bogor Perubahan Morfofungsi Kelenjar Saliva dan Alat Reproduksi drh.Savitri Novelina,M.Si 4. SVT Burung Walet Linchi (Collocalia Linchi) Selama Masa Berbiak B063050011 dan Tidak Berbiak FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN Efektifitas Pemberian Serotonin dan Suplementasi Kolesterol Ir.Betshy J.Pattiasina,M.Si 5. AIR Serta Ablasi Terhadap Proses Pematangan Ovarium Induk C161060021 Kepiting Bakau (Scylla Spp.) Studi Aspek Fisiologi Reproduksi: Perkembangan Ovari dan Ir.Syafiuddin,M.Si 6. AIR Pemijahan Kuda Laut (Hippocampus Barbouri) dalam Wadah C161040051 Budidaya Kajian Perkembangan Larva dan Pertumbuhan Spat Tiram Ir.Tjahjo Winanto,M.Si 7. IKL Mutiara Pinctada Maxima (Jameson) Pada Kondisi C661040031 Laboraturium dan Alam Ir.Muh.Hatta,M.Si Struktur dan Dinamika Trofik Level di Daerah Penangkapan 8. IKL C626010011 Perikanan Bagan Rambo Kabupaten Barru Sulawesi Selatan Kajian Distribusi dan Estimasi Hasil Tangkapan Serta Yon Vitner,S.Pi,M.Si 9. SPL Kemampuan Tumbuh Kembali Populasi Simping (Placuna C261040141 Placenta Linn, 1758) Optimasi Pengelolaan Wisata Bahari Pulau-Pulau Kecil Ir.Sadikin Amir,M.Si 10. SPL Berbasis Ekosistem (Kasus Kawasan Gili Matra Kabupaten C261060081 Lombok Barat Propinsi Nusa Tenggara Barat) Gede Ari Model Pengelolaan Ekowisata Bahari di Kawasan Pulau 11. Yudasmara,S.Si.M.Si SPL Menjangan Bahi Barat C261060041 Ir.Julius Kajian Standing Stock Sumberdaya Ikan di Laut Cina Selatan, 12. A.N.Masrikat,M.Si TKL Perairan Indonesia C561030061 Isolasi, Karakteristik Antioksidan dan Antikolesterol dari Lintah Ir.Nurjanah,M.Si 13. TKL Laut (Discorodis Sp.) Serta Formulasinya Sebagai Pangan C526014021 Fungsional FAKULTAS PERIKANAN Ir.Tabita Naomi Kadar Kolesterol dan Kualitas Karkas Babi yang diberi Ampas 14.. Ralahalu,M.Si PTK Sagu dan Limbah Udang D061060021 Kajian Produksi Enzim, Asam Amino, Mineral dan Vitamin Ir.Agus Budiansyah,MS 15. PTK Asal Cairan Rumen Sapi Rph Serta Suplementasinya Pada D061040041 Ransum Broiler Berbasis Pakan Lokal
50.000.000 50.000.000 35.200.000 46.200.000
50.000.000
36.850.000
19.250.000 41.648.750 43.464.850
50.000.000
50.000.000
26.686.000
36.014.000
49.518.425
50.000.000
1
16.
2
Ir.Dede Kardaya,M.Si D061060041
3
PTK
Ir.Insun Sangadji,M.Si PTK D061030141 FAKULTAS KEHUTANAN Margareta 18. Rahayuningsih,M.Si IPK E061040021 FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN 17.
19.
Ir.Muhammad Firdaus,MP F226010061
Dra.Miksusanti,M.Si F261040041 Ir.La Ode Mohammad 21. Firman,MT F161040011 Ir.Novizar,M.Si 22. F361050031 Dra.Pudji Astuti,MT 23. F361040061 FAKULTAS MIPA 20.
24. 25. 26.
27.
Dra.It Jamilah,M.Sc G361020051 Saleha Hanum,S.Si,M.Si G361040041 Dewi Indriyani Roslim,SSi,M.Si G361044011 Dra.Erma Prihastanti,M.Si G361050031
MULTI DISIPLIN Rachman 28. Kurniawan,S.Si,M.Si P062050201
IPN IPN TEP TIP TIP
BIO BIO
4
Urea Lepas-Lamban Zeolit-Urea, Seng Sulfat-Urea dan Zeolit Seng Sulfat-Urea dalam Ransum Berbasis Jerami Padi Untuk Meningkatkan Efisiensi Penggunaan Nitrogen Bukan Protein Pada Sapi Bali Upaya Peningkatan Nilai Nutrisi Ela Sagu Sebagai Pakan Berkualitas untuk Ruminansia
Komunitas Burung di Kepulauan Karimunjawa Jawa Tengah: Aplikasi Teori Biogeografi Pulau
Uji Aktivitas Antioksidan Ekstrak Rumput Laut Coklat (Sargassum Sp.) dan Kemampuannya dalam Mencegah Disfungsi Sel Endotel Aorta Penyandang Diabetes Melitus Kajian Aktivitas Antibakteri Minyak Atsiri Temu Kunci dan Aplikasinya dalam Film Edibel Antibakteri Analisis Thermal Pengering Surya Ghe Tipe Kabinet Pengembangan Proses Pembuatan Biodiesel Jarak Pagar (Jatropha Curcas L.) Rancangbangun Manajemen Strategis Agroindustri Ubikayu dengan Dinamika Chaos Pengembangan Probiotik untuk Tambak Udang: Seleksi dan Karakterisasi Bacillus Proteolitik dan Amilolitik dari Lingkungan Tambak dan Saluran Usus Udang Kloning dan Karakterisasi Gen Toleran Aluminium dari Melastoma Affine D. Don.
5
50.000.000
33.315.590
48.400.000
40.095.000 37.455.000 38.225.000 43.633.700 41.624.000
33.594.000 47.190.000
BIO
Pewarisan dan Isolasi Kandidat Gen Toleran Cekaman Aluminium Padi
45.650.000
BIO
Physiological And Morphological Responses To Experimental Drought Of Cacao (Theobroma Cacao L) In Agroforestry Systems At Lore Lindu National Park Central Sulawesi
29.397.500
PSL
Sistem Pengelolaan Kawasan Kars Maros-Pangkep Secara Berkelanjutan
36.850.000
II. Kelompok B No.
Nama Penerima Hibah/ NRP
Program Studi
Judul Penelitian
Dana Yg Disetujui (Rp)
1
2
3
4
5
DAS
Perencanaan Pertanian Konservasi pada Usahatani Lahan Kering Berbasis Tembakau di Sub-DAS Progo Hulu (Kabupaten Temanggung Jawa Tengah)
22.840.000
DAS
Perilaku Aliran Air di Dalam Tanah Hutan Alam dan Agroforestri Kakao
22.840.000
FAKULTAS PERTANIAN 1.
2. 3.
Ir.Jaka Suyana,M.Si A262030021 Ir.Abdul Kadir Paloloang,MP A262030051 Supijatno A361020021
AGR
4.
Lollie Agustina P.Putri A361040051
AGR
5.
Ir.Juliet Merry E.Mamahit,M.Si A461030021
ENT/ FIT
Karakter Fisiologi Padi Gogo Multi Toleran pada Kondisi Biofisik Lahan Kering di Bawah Naungan Keragaan Parameter Genetik dan Karakteristik Molekuler Keragaman Genetik dengan Marka Mikrosatelit (SSR) pada Kelapa Sawit Kutu Putih Dysmicoccus brevipes Cockerell (Hemiptera: Pseudococcidae): Statistik Demografi, Kelimpahan Populasi dan Insiden Penyakit Layu Nanas
22.840.000 22.500.000
20.048.000
1
2
3
4
FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN drh.Trioso Studi Penyebaran Q Fever pada Telur Ayam di Wilayah 6. Purnawarman,M.Si SVT Jabotabek Ditinjau dari Aspek Kesehatan Masyarakat P18600004 Ir.Etih Sudarnika,M.Si Analisis Epidemiologik Terhadap Kelambu Berinsektisida 7. SVT B063050021 Sebagai Alat Pencegahan Malaria di Kabupaten Bangka Sri Nuryati,S.Pi,M.Si Pengembangan Kandidat Vaksin DNA Penyandi Glikoprotein 8. SVT B063050031 Virus Khv (Koi Herpesvirus) Menggunakan Isolat Lokal drh. Mustafa Sabri, MP Aktifitas Ekstrak Sipatah-patah (Cissus guadrangularis Salisb) 9. SVT B161060021 sebagai Bahan Anti Osteoporosis pada Tikus (Rattus sp.) FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN Ir.Agnette Penampilan Gonad Bulubabi Tripneustes gratilla yang Diberi 10. Tjendanawangi,M.Si AIR Pakan Buatan dengan Hormon Estradiol 17-b dan Level Protein C161060011 dan Rasio Energi Protein Berbeda Indira Fitriliyani, S.Pi, Tepung Daun Lamtoro Gung sebagai Bahan Pakan Ikan Nila 11. M.Si AIR (Oreochromis sp) dengan Suplementasi Ekstrak Enzim C161060061 Hidrolisis dari Cairan Rumen Domba Ir.Totok Hendarto,M.Si Kontribusi Rantai Hulu Hilir Industri Perikanan Laut Terhadap 12. SPL C261030061 Perkembangan Wilayah Pesisir di Provinsi Jawa Timur Ir.Rosmawaty Anwar,M.Si Pengembangan Ekowisata Bahari Pulau-Pulau Kecil Kota 13. SPL C261040091 Makasar Secara Berkelanjutan Ir.Hasni Yulianti Azis,MP Optimasi Pengelolaan Sumberdaya Rumput Laut di Wilayah 14. SPL C261050101 Pesisir Kabupaten Bantaeng Muhammad Kasnir,M.Si Penatakelolaan Ekominawisata di Kepulauan Liukang 15. SPL C261060011 Tupabiring Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan Model Keterpaduan Spasial Pariwisata Perikanan dalam Ir.Dwi Sulistiawati,MP 16. SPL Pengelolaan Gugus Pulau Batudaka Kabupaten Tojo Una-una C261060031 Provinsi Sulawesi Tengah Analisis Zona Pesisir Terdampak Berdasarkan Model Dispersi Kasman,S.Si,M.Si 17. SPL Panas Air Buangan Industri. Studi Kasus: PT. Badak NGL di C261060071 Perairan Bontang, Kalimantan Timur Yoisye Analisis Kapasitas Kelembagaan Kemitraan Perikanan Tangkap 18. Lopulalan,S.Pi,M.Si TKL dalam Pemberdayaan Nelayan di Kota Ambon C461060011 Pipih Suptijah Karakteristik Kitosan sebagai Absorben Impuriti dalam 19. TKL C526014011 Pemurnian Agar dan Karagenan Pengkajian Investasi Unit Penangkapan dalam Upaya Ir.Dinarwan,MS 20. TKL Pemanfaatan Sumberdaya Udang Penaeid Secara Berkelanjutan C561020011 di Perairan Ciregon Utara, Jawa Barat T.Ersti Yulika Pengembangan Perangkat Lunak Sistem Penunjang Keputusan 21. Sari,S.Pi,M.Si TKL untuk Perikanan Tangkap di Provinsi Riau C561040021 Ir.Andi Assir,M.Sc Studi Perilaku Renang Ikan Karang untuk Perancangan Alat 22. TKL C561040041 Tangkap Ramah Lingkungan FAKULTAS PETERNAKAN Yuliaty Shafan Nur Biokonversi Limbah Sawit dengan Aspergillus niger Pensintesa 23. PTK 995054 Cr-Organik sebagai Komponen Ransum Komplit Domba Ir.Josephine Kajian Biologis Maleo (Macrocephalon Maleo) yang Dipelihara 24. L.P.Saerang,MP PTK Secara Ex-Situ D061030111 Manipulasi Kondisi fisiologi dan Keasaman Semen Melalui Rahmat Hidayat 25. PTK Pengaturan Perbandingan Kation Anion Ransum Dalam Upaya D061040011 mempengaruhi karakteristik Spermatozoa Pada Doma garut Inokulasi Fungi Mikorisa Arbuskula pada Arachis Pintoi cv Agnitje Rumambi Amarillo dan Aplikasi Fosfat Alam Tumpang Sari Dengan 26. PTK D061050011 Jagung (Zea mays L.) dan Sorgum (Sorghum bicolor L. Moench) Sebagai Upaya Penyediaan Hijauan Berkelanjutan FAKULTAS KEHUTANAN Ir.Julius Dwi Strategi Regenerasi Pohon Merbau (Intsia bijuga (Colebr) 27. Nugroho,M.Sc IPK O.Kuntze) Asal Papua E061040051
5
22.840.000 20.048.000 28.425.000 28.425.000
28.425.000
28.425.000 20.048.000 28.425.000 28.425.000 22.840.000 28.425.000
28.425.000
22.840.000 28.425.000 13.575.000
20.048.000 28.425.000
20.048.000 22.840.000
20.048.000
28.425.000
28.425.000
1
2
3
FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN Ir.Sri Mudiastuti,M.Eng 28. TEP F161030132 Ir.Oktovian 29. B.A.Sompie,M.Eng TEP F164070091 Dra.Alberta Rika 30. Pratiwi,M.Si IPN F261040061 Dedy Sugiarto,S.Si,MM 31. TIP F361020051 Ir.I Gusti Bagus 32. Udayana,M.Si TIP F361050011 Ir.Cut Meurah 33. Rosnelly,MT TIP F361050051 FAKULTAS MIPA 34.
Ir.Moch.Anwar,M.Si G261040021
AGK
35.
Dra.Sri Listiyowati,M.Si G361030011
BIO
36. 37. 38. 39.
Muzuni,S.Si,M.Si G361050051 Sukmarayu P.Gedoan,SP,MP G361050071 Charly Danny Heatubun G361060021 Niken Subekti G361050021
BIO
42. 43.
44. 45. 46.
47.
48.
Drs.Nurdin,M.Si I061060021 Ellis Endang Nikmawati I061060031 Andi Nurlinda,SKM,M.Kes I061060041 Drs.Ahmad Sihabudin,M.Si I362060021 Drs.Dirlanudin,M.Si I362060081 I G Setiawan A.Putra,SP,MSi P061050021 Ir.Muhd.Nur Sangadji,DEA P061050031 Drs.Mappamiring,M.Si P061050071
Analisis Pindah Panas, Aliran Udara, dan Masa pada Bangunan Eco-House Perbaikan Metode Uji Konsolidasi Tanah dan Penambahan Faktor Kompresi Sekunder dalam Desain Struktur Bangunan Air Kajian Protein yang Terlibat Dalam Pembentukan Struktur Nanosilika dan Keterkaitannya dengan Biosintesis Polyunsaturated Fatty Acid Diatom Chaetoceros gracilis Rancang Bangun Model Manajemen Pengetahuan untuk Pengembangan Agroindustri Barang Jadi Lateks
5
22.840.000 28.425.000
28.425.000 22.840.000
Manajemen Risiko Agroindustri Biodiesel Berbasis Kelapa Sawit (Elaeis guineensis Jacq)
22.840.000
Perancangan Proses Pembuatan Membran Ultrafiltrasi Selulosa Asetat Secara Inversi Fasa dari Pulp Kayu Sengon (Paraserianthes Falcataria)
22.840.000
Pewilayahan Hidroklimat Untuk Penggunaan Lahan Pertanian Menggunakan Model Swat (Kasus DAS Barito Hulu Kalimantan Tengah) Keragaman Genotipe Cendawan Blas (Pyricularia grisea) Gulma Padi dan Analisis Hubungan Pergantian Inang Dengan Plastisitas Genetikanya Isolasi dan Analisis Ekspresi Gen Penyandi H+-ATPase Membran Plasma dari Melastoma affine D.Don.
28.425.000
28.425.000 22.840.000
BIO
Karakteristik Pertumbuhan dan Morfofisiologi Jarak Pagar (Jatropha curcas L.) pada Berbagai Media Tumbuh
28.425.000
BIO
Systematics and Evolution of the Palm Genus Areca
22.840.000
BIO
Studi Populasi, Biomassa, Konsumsi Makan dan Daya Dukung Lingkungan Rayap Tanah Macrotermes gilvus Hagen (Isoptera : Termitidae)
20.048.000
Dampak Desentralisasi Fiskal Terhadap Transformasi Ekonomi dan Tenaga Kerja Sektor Pertanian di Provinsi Jawa Barat
28.425.000
FAKULTAS EKONOMI MANAJEMEN Ir.Muh.Arief 40. Dirgantoro,M.Si EPN A161030081 FAKULTAS EKOLOGI MANUSIA 41.
4
GMK GMK GMK
PPN PPN PPN
Bubuk Ekstrak Cu-Turunan Klorofil Daun Cincau (Premna oblongifolia Merr.) dan Aplikasinya dalam Pencegahan Penyakit Aterosklerosis Gap Analisis Program Gizi dan Kesehatan di Posyandu Kabupaten Bogor Studi Optimasi Konsumsi Pangan bagi Rumah Tangga Miskin dengan Pertimbangan Gizi, Kebiasaan Pangan dan Pendapatan Persepsi Komunitas Adat Baduy Luar Terhadap Cara Pemenuhan Kebutuhan Keluarga di Kabupaten Lebak Provinsi Banten Perilaku Wirausaha dan Keberdayaan Pengusaha Kecil Industri Agro (Kasus di Kabupaten Serang Provinsi Banten) Pengaruh Faktor-faktor Dinamika Kelompok Subak Terhadap Perubahan Perilaku Petani Anggota Subak Dalam Penerapan System of Rice Intensification (SRI) di Bali
22.840.000 22.840.000 22.840.000
20.048.000 22.840.000 28.425.000
PPN
Pola Kemitraan dan Partisipasi Masyarakat Dalam Pengelolaan Taman Nasional Kepulauan Togean (TNKT) Sulawesi Tengah
28.425.000
PPN
Peran Lembaga Pemerintahan Desa Dalam Pelaksanaan Pembangunan Perdesaan Partisipatif di Provinsi Sulawesi Selatan (Kasus: Kabupaten Bone dan Kabupaten Jeneponto)
22.840.000
1
2
3
49.
Drs.Hidayat,M.Si A162040021
SPD
50.
Maihasni,S.Sos,M.Si A162050031
SPD
51.
Drs.Hartoyo,M.Si A162050051
SPD
4
5
Kelembagaan Lokal dan Konflik Pengelolaan Sumberdaya Agraria Daerah Aliran Sungai (DAS): Studi Kasus pada Komunitas Petani DAS Cidanau Kabupaten Serang Provinsi Banten Eksistensi Perkawinan Bajapuik pada Masyarakat Pariaman Minangkabau Sumatera Barat Strukturisasi Jaringan Gerakan Agraria di Pedesaan (Studi Kasus Kekuatan dan Perkembangan Kapasitas Organisasi Gerakan Petani di Pedesaan Lampung)
22.840.000
20.048.000 22.840.000
MULTIDISIPLIN 52. 53. 54. 55. 56. 57. 58. 59. 60.
Ir.Suyitman,MP P061060031 A.Sutowo Latief P061060181 Debby V.Pattimahu P062040061 Charlena P062040101 Ramli,S.Pd,M.Pd P062050031 Erdi Suroso,STP,MTA P062050151 Ir.Ridwan Bohari,M.Si P062050191 Drs.Syahril Nedi,M.Si P062070071 drh.I Gusti A.Arta Putra,M.Si P067050011
PSL PSL PSL PSL PSL PSL PSL PSL PRM
Salinan sesuai dengan aslinya : Kepala Kantor Hukum & Organisasi,
Model Pengembangan Kawasan Agropolitan Berkelanjutan Berbasis Peternakan di Kabupaten Situbondo (Studi Kasus Wilayah Berbasis Peternakan di Kabupaten Situbondo) Model Pengembangan Industri Kecil Gula Tumbu Berwawasan Lingkungan di Kabupaten Kudus Strategi dan Kebijakan Pengelolaan Ekosistem Hutan Mangrove Berkelanjutan di Kabupaten Seram Bagian Barat, Maluku Telaah Po`a Perubahan Molekul Hidrokarbon pada Tanah Tercemar Minyak Bumi Selama Bioremediasi Menggunakan Kombinasi Bakteri dan Vegetasi Model Pemberdayaan Masyarakat dalam Pengembangan Wisata Pesisir Kota Makasar Provinsi Sulawesi Selatan Model Proses Produksi Industri Tapioka Ramah Lingkungan Berbasis Produksi Bersih (Studi Kasus di Provinsi Lampung) Model Kebijakan Pengelolaan Wilayah Pesisir Secara Terpadu dan Berkelanjutan di Pantai Makassar Sulawesi Selatan Model Pengendalian Pencemaran Minyak di Perairan Laut (Kasus di Perairan Selat Rupat Riau) Polimorfisme Gen Penyandi Karakter Obesitas (MC4R Reseptor Melanokortin 4) pada Monyet Ekor Panjang (Macaca fascicularis) di Bali, Jawa Timur dan Sumatra
28.425.000 20.048.000 22.840.000 28.425.000 28.425.000 28.425.000 22.840.000 28.425.000 22.840.000
Ditetapkan : Rektor, ttd.
Dedy Mohamad Tauhid, SH,MM NIP 130536047
Dr.Ir. Herry Suhardiyanto, MSc NIP 131473996