Siklus Urea • Amonia yang terutama berasal deaminasi aa merupakan senyawa toksik bagi tubuh • Amonia harus didetoksifikasi : Deaminasi aa amonia diubah mjd glutamin oleh tubuh diangkut ke hati deaminasi glutamin di hati amonia siklus urea ureum • Kelainan hati (i.e: CH masif, Hepatitis berat) amonia menumpuk dalam darah gangguan dan gejala klinis
SIKLUS UREA
Urea Cycle The amino groups of amino acids are converted into urea (NH2CONH2) in the liver for excretion in the kidneys. For each urea:
One amino group from free ammonia
One NH3 added as aspartate (generated from transamination of oxaloacetate) CO is provided by bicarbonate (CO2).
Involves a metabolic cycle that includes both mitochondrial and cytosolic steps
Uses a total of 3 ATP molecules (4 if AMP formation counts for 2).
`
BALANS NITROGEN • PEMASUKAN = PENGELUARAN • POSITIF : PENINGKATAN SINTESIS PROTEIN PERTUMBUHAN, PEMULIHAN
• NEGATIF : PENINGKATAN DEGRADASI PROTEIN MALNUTRISI, KELAPARAN, PUASA, DM
• RANGKA KARBON AA Gluconeogenesis: glucogenic atau glycoenic aa Ketogenic: acetyl-CoA, acetoacetate • Amino acids dikonversi menjadi carbohydrate (glycogen) atau lemak (triacylglicerol) untuk disimpan
METABOLISME RANGKA KARBON AA • • • •
dikonversi ke TCA cycle / lipid metab Glucogenic Ketogenic Gluco and ketogenic
METABOLISME RANGKA KARBON AA
METABOLISME RANGKA KARBON AA • GLUCOGENIC: aspartic acid, glutamic acid, asparagine, glutamine, histidine, proline, arginine, glycine, alanine, serine, cysteine, methonine, valine
• KETOGENIC: leucine, lysine
• GLUCO AND KETOGENIC: Phenylaalanine, tyrosine, tryptophan, isoleucine, threonine
Biosintesis AA • ESSENTIAL AMINO ACIDS • NON-ESSENTIAL AMINO ACIDS
KONVERSI AA MENJADI PRODUK KHUSUS • Produk yang berasal dari AA: – – – – –
Purines Pyrimidines Hormones Neurotransmitter Histamine
• GLYCINE: biosynthesis heme, purines and creatine • NEUROTRANSMITTER (GABA) glutamate dan ornithine • HISTIDIN histamine • TRYPTHOPAN: serotonin, melanin, melatonin • TYROSINE: epinephrine, nor.E
PENYAKIT KETURUNAN dari METABOLISME AA • • • • •
PHENYLKETONURIA (PKU): defisiensi phenylalanine hydroxylase Phenylpyruvate & phenyllactate>>>> Retardasi mental, very light skin Autosomal recessive
PENYAKIT KETURUNAN dari METABOLISME AA • ALKAPTONURIA (BLACK URINE DS) - Deficiensi enzim hogentisat oksidase - 1:1.000.000 - urin berwarna gelap bila kena udara - pigmentasi jaringan ikat – artritis - benigna PKU - terapi : asam askorbat dosis tinggi
PENYAKIT KETURUNAN dari METABOLISME AA • MAPLE SYRUP URINE DISEASE - defek dari enzyme decarboxylase pada AA rantai cabang akumulasi asam keto di darah ketoaciduria - 1:300.000 - diet rendah protein, protein diganti dg protein yg tidak mengandung leusin, isoleusin, valin
Kelainan yg berhubungan dg metabolisme aa dan protein 1. MSG reaction (chinese restaurant syndrome)
syndrom yg berkaitan dengan CNS akibat MSG atau derivatnya, yang menghambat neurotransmiter GABA (gamma Aminobutyric Acid) Nyeri kepala, berkeringat, mual, kadang gatal dan panas di muka dan tubuh bag. Atas Tidak menyebabkan kerusakan CNS Dapat kenjadi pencetus serangan asma pada penderita asma Serangan biasanya singkat dan sembuh sempurna
2. Parkinson’s disease Penyakit progresif yang disebabkan kematian sel penghasil dopamin di substansia nigra dan locus ceruleus Umumnya terjadi pada lansia tapi bisa jg pd orang muda Termor, kejang otot, muka seperti topeng. Walaupun membaik dengan pengobatan penyakit ini progresif dan dapat mengakibatkan fungsi motorik Pengobatan :
L-dihidroksipenilalanin dan monoamin oxidase Transplantasi sel pembuat dopamin
3. Hiperamonia Heriditer Kelanan metabolisme amonia yg disebabkan hipoaktivitas ornitin transcarbamoilase Tanda/gejala : muntah, berat badan susah naik, rewel, dan lesu. Px Lab : abnormal EEG, amonia plasma meningkat, konsentrasi gutamin meningkat tapi citrulin rendah, ditemukan orotat (precursor pitimidin) di urine Pengobatan : penilasetat, benzoat dan arginin iv Diet rendah protein, suplementasi arginin