Katalog Edisi Februari 2016 - April 2016
Perlengkapan Bayi dan Anak
JAWA • BALI
ISIM T A R G IR K S ONGKO
Kini Tersedia
ARISAN
10
Bulan*
* Barang tertentu
Yuk Memasak!
Trendi Bergamis dari Kayeen Panduan memilih baju berdasarkan bentuk tubuh
Furnitur, HP, dan elektronik pilihan
Mulai dari Rp 10.900/minggu
Mulai dari Rp 15.800/minggu
Mulai dari Rp 27.450/bulan
Halaman 35
Halaman 14
Halaman 45
Dengan produk berkualitas dari Boboko
Bisa Nyicil 10 Bulan
1
Setahun sudah Arisan Mapan melayani masyarakat Indonesia, khususnya di Jawa dan Bali. Kini sudah ribuan orang yang bergabung bersama kami sebagai Ketua Arisan Mapan. Selain bisa mendapatkan penghasilan tambahan, sebagai Ketua Arisan Mapan, mereka juga telah membantu lebih dari 70.000 orang untuk memiliki akses yang lebih baik dalam mendapatkan berbagai produk berkualitas dengan harga terjangkau. Terima kasih atas kepercayaan Anda yang selama ini telah menjadi bagian dari Komunitas Mapan. Pada Katalog Arisan Mapan edisi ini kami persembahkan merek-merek berkualitas keluaran RUMA, seperti : Boboko, adalah rangkaian peralatan masak berkualitas yang hadir untuk mempercantik dapur Anda dengan harga yang terjangkau; Chiclick, adalah produk perlengkapan bayi yang inovatif, membuat ibu senang dan bayi aman dan nyaman; Kayeen, produk fesyen pria dan wanita yang nyaman digunakan sepanjang hari dan setiap hari; serta Kattun, yang kembali hadir dengan berbagai varian produk perlengkapan mandi dan tidur yang nyaman dan mudah perawatannya. Rangkaian produk ini kami hadirkan khusus untuk menjawab berbagai kebutuhan Anda akan berbagai produk kebutuhan sehari-hari yang memiliki kualitas terjamin namun dengan harga yang tetap terjangkau. Selain menghadirkan produk-produk berkualitas keluaran RUMA, dalam katalog edisi ini kami juga menghadirkan berbagai produk dari kategori baru seperti furnitur dan elektronik yang dapat Anda beli dengan periode Arisan yang lebih panjang, hingga 10 bulan. Semoga Arisan Mapan dapat membantu Anda untuk memiliki barang kebutuhan dengan kualitas terjamin dengan lebih terjangkau. Silakan menikmati layanan kami, terus bertransaksi, dan mari belanja dengan lebih cerdas untuk hidup lebih mapan.
Aldi Haryopratomo Direktur Utama PT Ruma RUMA menghadirkan merk sendiri dengan produk yang berkualitas dan harga terjangkau untuk menambah pilihan belanja Anda
Pilihan produk keperluan bayi, terbuat dari bahan yang aman dengan banyak fungsi, menjadikan bayi tenang, ibupun merasa nyaman
Semakin Dekat dengan
Beragam produk fashion pria dan wanita trend terbaru untuk Anda dan keluarga yang cocok dalam setiap suasana
Rangkaian produk yang pas untuk melengkapi kebutuhan perlengkapan ruang tidur dan kamar mandi Anda
Rangkaian produk yang dapat menjadi pilihan tepat untuk kebutuhan dapur Anda agar kegiatan memasak menjadi hal yang menyenangkan
Ketua Arisan ini Mengajarkan Menabung Sejak Dini Melalui Arisan Mapan Nama saya Suci Mutiara, namun orang-orang suka memanggil saya “Tara”. Saya berusia 21 tahun dan merupakan salah satu pengurus kesenian drumblek di desa saya di Salatiga. Selama menjadi pengurus drumblek saya melihat banyak anak-anak anggota drumblek yang ingin memenuhi kebutuhan mereka tanpa harus membebani orang tuanya, contohnya untuk membeli tas sekolah. Saya mengajarkan ke anak-anak itu disiplin menyisihkan uang saku mereka jika ingin membeli barang kebutuhannya tanpa membebani orang tua. Kebetulan Arisan Mapan bisa memfasilitasi hal tersebut. Sebelum mengenal Arisan Mapan, kebanyakan masyarakat disini membeli barang dengan cara kredit dengan harga mahal, bunga yang tinggi, dan barangnya pun kurang berkualitas. Saya bersyukur diperkenalkan Arisan Mapan oleh saudara saya, mbak Tika, yang sebelumnya sudah menjadi Ketua Arisan Mapan. Awalnya saya hanya berniat menjadi anggota arisan agar bisa membeli barang dengan harga terjangkau. Namun atas dukungan mbak Tika, saya dituntun untuk menjadi Ketua Arisan Mapan agar bisa ikut membantu teman-teman, tetangga, hingga anak didik saya di kesenian drumblek, untuk mendapatkan barang kebutuhannya dengan harga terjangkau.
Suci Mutiara (Ketua Arisan Mapan di Salatiga, Jawa Tengah)
2
Saat ini saya sudah mempunyai 21 kelompok Arisan Mapan dan berharap nantinya akan lebih banyak lagi. Awalnya saya yang aktif menawarkan Arisan Mapan ke semua orang, sekarang saya yang dicari masyarakat manakala mereka ingin membeli barang melalui arisan. Sampai-sampai ada celetukan, “Kalau ingin arisan ya TARA…”.
Ibu Mapan adalah ibu yang bisa mengatur keuangan keluarga, belanja cerdas, dan beli barang berkualitas.
Yuk, Cerdas Berbelanja Supaya Tidak Tertipu Semakin berkembangnya teknologi saat ini membuat berbagai sistem penjualan bermunculan. Para ibu dihadapkan pada berbagai tawaran harga yang menggiurkan. Iming-iming harga murah perlu mendapat perhatian, sebaiknya kita berpikir panjang sebelum memutuskan membeli. Ibu Mapan adalah Ibu Masa Depan yang cerdas dalam berbelanja dan memperhatikan point-point berikut ini:
1 Jangan Tertipu Cicilan Murah (misal Rp 1000 /hari)
3
Waspadalah jangan tergiur dengan angsuran yang murah, karena belum tentu menjadi murah jika dihitung keseluruhan. Bayangkan jika untuk kredit panci kita harus membayar Rp 1000 (seribu rupiah) selama 1 tahun. Harganya jika dikalikan dengan jumlah hari dalam setahun bisa dua kali lipat (Rp 1000 x 365 hari = Rp 365.000). Sementara harga asli panci hanya Rp 180.000.
2 Jangan Tertipu dengan Diskon 50 - 70 % Jangan tergoda atas penawaran diskon yang ditawarkan, karena bisa jadi sebelumnya harga sudah dinaikkan terlebih dahulu sebelum diskon.
1
Cari Tahu Kualitas Produk yang Ditawarkan Harga murah belum tentu kualitas produknya bagus. Bayangkan jika kita harus membeli pakaian dalam satu bulan sekali dengan kualitas jelek dan harga murah, dibandingkan jika kita membelinya enam bulan sekali dengan produk yang kualitasnya bagus dengan harga yang terjangkau tentunya kita dapat berhemat.
2
3
3
Perlengkapan Bayi dan Anak
HAPPY MOM, HAPPY BABY
4
Semua produk Chiclick bisa dicicil 10 bulan
Perlengkapan Bayi dan Anak
Chiclick Set Kaos Champa
3 Hal yang Harus Dihindari Saat Memilih Pakaian Si Kecil Orangtua yang bijak harus mempertimbangkan berbagai faktor dalam memilih pakaian untuk sang buah hati agar dapat digunakan dengan aman dan nyaman saat mereka beraktifitas. Perhatikan 3 hal yang harus dihindari berikut ini:
1
Salah Pilih Bahan Pakaian untuk anak-anak harus terbuat dari bahan yang nyaman dipakai, karena kulit mereka dapat menjadi gatal atau timbul ruam-ruam merah. Sampai saat ini, dari bahan katun masih menjadi bahan yang paling baik karena bahan ini mudah menyerap keringat dan tidak mengandung serat-serat yang berbahaya.
2 Salah Pilih Ukuran
Anak-anak biasanya tumbuh dengan cepat, jadi jangan memilih ukuran pakaian yang terlalu ketat agar baju dapat digunakan untuk beberapa waktu ke depan. Pilihlah ukuran yang sedikit lebih besar agar selain dapat dipakai untuk beberapa waktu ke depan, pakaian longgar juga membuat anak bebas melakukan gerakan di setiap aktivitas mereka.
3 Salah Pilih Merek
Banyaknya pilihan merek di pasar kadang membuat bi ngung. Pastikan pakaian anak dikeluarkan oleh perusahaan yang terpercaya seperti merek Chiclick keluaran Ruma yang dapat dilihat pada katalog ini. Merek Chiclick telah melalui serangkaian proses sebelumnya. Ruma melakukan seleksi kepada calon pemasok sebelum mereka mulai memproduksi untuk Ruma. Ruma juga melakukan pemeriksaan berkala demi menjaga kualitas agar sesuai dengan standar.
Set 6 (3 Kuning + 3 Hijau) | Bahan Katun + Polyester
Size M DAAY12345 Size L DAAY12346 30.300 30.300
15.150 15.150
10.100
Chiclick Set Celana Pendek Kiran Set 6 (3 Kuning + 3 Hijau) | Bahan Katun + Polyester
Size M DAAY12347 Size L DAAY12348 27.300 27.300
13.650 13.650
9.100
Chiclick Set Kaos Singlet Bhuvi Set 6 | Bahan Katun + Polyester
Size M DAEY12345 Size L DAEY12346 23.700 23.700
11.850 11.850
7.900
Chiclick Set Celana Dalam Alka Set 6 | Bahan Katun + Polyester
Size M DAEY12347 Size L DAEY12348 21.900 21.900
10.950 10.950
7.300
5
Perlengkapan Bayi dan Anak 1
2
Chiclick Gendongan Depan Parama
Terdapat 2 pilihan warna
1 Merah - Biru DBCY12349 2 Krem - Cokelat DBCY12348 34.500 34.500
17.250 17.250
11.500
Menggendong Nyaman, Tidak Repot Membawa Barang
1
2
PRODUK
3
Chiclick Gendongan Samping Nalendra
Bahan Katun Jepang | Dilengkapi kantong serbaguna | Ukuran 240x90cm
Dilengkapi Kantong Serbaguna
1 Hijau + Kuning DBCY12345 2 Kuning + Merah DBCY12346 3 Hijau + Merah DBCY12347 28.500 28.500
6
14.250 14.250
9.500
Perlengkapan Bayi dan Anak
2
Chiclick Tas Bayi Besar Wirasana
1
6 kantong penyimpanan | Muat banyak | Bahan kain
1 Biru DBEY12347 2 Merah DBEY12346 3 Cokelat DBEY12345 39.900 39.900
19.950 19.950
13.300 P: 39 cm
T: 31 cm
3
Memuat banyak keperluan si kecil
Kantong luar khusus botol susu
Kantong depan mudah meraih barang
* Botol susu, tissue dan isi tas lainnya hanya ilustrasi, tidak termasuk dalam paket penjualan
m
7c
L: 1
Kini, Si Kecil Bisa Ikut Bepergian dengan Nyaman P: 25cm
1
2
T: 28 cm
Chiclick Tas Bayi Kecil Nastara
4 kantong penyimpanan | Dilengkapi kantong alumunium untuk menjaga botol susu agar hangat lebih lama
1 Hijau DBDY12345 2 Oranye DBDY12346 28.200 28.200
L: 10 cm
14.100 14.100
9.400
*Tidak dijual bersama botol susu
Chiclick Botol Susu Paket Isi 4
Botol susu ukuran 125ml (2pcs) & 250ml (2pcs) | Produk asli lisensi Disney Baby
DBFY12345 36.600 36.600
18.300 18.300
12.200
* Cara pengukuran tas bisa dilihat di halaman 26 - 27
7
Perlengkapan Bayi dan Anak
Semangat ke sekolah dengan sepeda dan tas lucu
2
Sepeda Lipat Dash Merah
Sepeda lipat | Diameter ban 16inch | Warna Merah
ACDX12346
1
286.200 286.200
2
Diameter
20inch
1
Sepeda Lipat City Merah
Sepeda lipat | Diameter ban 20inch | Warna Merah
ACDX12345 298.200 298.200
149.100 149.100
99.400
Diameter
16inch Posisi saat terlipat
8
143.100 143.100
95.400
Perlengkapan Bayi dan Anak
Tas Anak Monkey
Bahan: Dinir | Ukuran: 18 X 39 X 11cm
EBCX12350 36.600 36.600
Bahan: Dinir | Ukuran: 26 x 36 x 13cm
EBCX12349 18.300
12.200
Tas Anak Hello Kitty
Bahan: Dinir | Ukuran: 29 x 39 x 13cm
EBCX12345 32.700 32.700
Tas Anak Shark
33.300 33.300
10.900
16.650
11.100
Tas Anak Roda Cars
Bahan: Dinir | Ukuran: 28 x 37 x 17cm
39.000 39.900
Tas Hamtaro
Bahan: Dolby | Ukuran: 28 X 39 X 13cm
Bahan: Dinir | Ukuran: 30 x 40 x 12cm
EBCX12353
KECA12363 16.350
Tas Anak Spiderman
33.000 33.000
KECA12362 16.500
11.000
32.700 32.700
Tas Anak Roda Hello Kitty
13.000
39.000 39.000
10.900
Tas Anak Roda Bumble Bee
Bahan: Dinir | Ukuran: 28 x 37 x 17cm
Bahan: Dinir | Ukuran: 29 x 38 x 12cm
KECA12364 19.500
16.350
KECA12365 19.500
13.000
39.000 39.000
19.500
13.000
1
Tas Anak Pelangi
Bahan: Dinir | Ukuran: 30 x 40 x 12cm 1 EBCX12347
32.700 32.700
2
16.350
10.900
Tas Anak Sapi
Bahan: Dinir | Ukuran: 27 X 36 X 12cm 2 EBCX12351
32.100 32.100
16.050
10.700
GRATIS BOTOL MINUM
Terdapat kantong khusus di bagian luar untuk menyimpan botol minum
* Detail dan cara pengukuran tas bisa dilihat di halaman 26 - 27
9
Perlengkapan Bayi dan Anak
Celana Jeans Anak Bahan Denim
Size 8 EDCX12360 Size 10 EDCX12361 39.900 39.900
19.950
13.300
* Tidak termasuk sepatu dan kaos
* Tidak termasuk kaos, celana dan sepatu * Tidak termasuk celana
* Tidak termasuk kaos dan celana
Sweater Hoodie Bart Simpson
Jaket Pilot Anak Cokelat
Jaket Sport Anak Merah
Size 8 EDCX12355 Size 10 EDCX12356
Size 6 EDCX12345 Size 8 EDCX12346
Size 10 EDCX12347 Size 12 EDCX12348
Bahan Terry
39.000 39.000
10
19.500
13.000
Bahan Kulit Sintetis
39.600 39.600
19.800
Bahan Diadora
13.200
* Detail dan cara pengukuran jaket bisa dilihat di halaman 26 - 27
39.600 39.600
19.800
13.200
Perlengkapan Bayi dan Anak
Sepatu Spiderman Anak
Sepatu Boots Koboi Anak
Bahan Kanvas Printing
Size 31 ECCX12363 Size 32 ECCX12364 Size 33 ECCX12365 34.200 34.200
17.100
11.400
17.550
11.700
Bahan Suede
Size 32 ECCX12351 Size 33 ECCX12352 Size 34 ECCX12353
Size 28 ECCX12357 Size 29 ECCX12358 Size 30 ECCX12359
18.750
12.500
Sepatu Flat Krem Anak
Bahan Ferdinand Corak Anaconda
Size 33 ECCX12372 Size 34 ECCX12373 Size 35 ECCX12374 15.450
35.100 35.100
Size 31 ECCX12369 Size 32 ECCX12370 Size 33 ECCX12371
Sepatu Strap Abu-abu Anak
Bahan Kanvas
30.900 30.900
Bahan Spoon Webbing
Size 28 ECCX12366 Size 29 ECCX12367 Size 30 ECCX12368
Sepatu Strap Hitam Anak
37.500 37.500
Sandal Gunung Anak
Bahan Kulit Sintetis
30.600 30.600
15.300
Bahan Kulit Sintetis
37.500 37.500
18.750
12.500
Sepatu Strap Hello Kitty Anak
Bahan Suede
15.000
9.100
Sepatu Semi Boot Anak
10.200
Sepatu Flat Flowers Anak
30.000 30.000
13.650
Size 28 ECCX12360 Size 29 ECCX12361 Size 30 ECCX12362
Bahan Kanvas
Size 24 ECCX12375 Size 25 ECCX12376 Size 26 ECCX12377 10.300
27.300 27.300
Size 24 ECCX12378 Size 25 ECCX12379 Size 26 ECCX12380 10.000
36.000 36.000
18.000
12.000
* Detail dan cara pengukuran sepatu bisa dilihat di halaman 26 - 27
11
Perlengkapan Bayi dan Anak
Sweater Minnie Anak Bahan Fleece
Size 8 EDCX12349 Size 10 EDCX12350 39.600 39.600
19.800
13.200
* Tidak termasuk celana dan sepatu
Gaya Baru dengan Jaket & Sepatu Keren
Celana Jeans Kerut 3/4 Anak Bahan Denim
Size 6 EDCX12358 Size 8 EDCX12359 35.400 35.400
Sepatu Pesta Anak
Size 31 ECCX12348 Size 32 ECCX12349 Size 33 ECCX12350
Size 24 ECCX12345 Size 25 ECCX12346 Size 26 ECCX12347
34.200 34.200
12
17.100
11.400
11.800
* Tidak termasuk kaos dan sepatu
Sepatu Casual Hello Kitty Anak Bahan Kanvas
17.700
Jaket Kulit Cokelat Anak
Bahan Kulit Sintetis
30.000 30.000
15.000
Bahan Kulit Sintetis
Size 8 EDCX12362 Size 10 EDCX12363 10.000
* Detail dan cara pengukuran sepatu dan jaket bisa dilihat di halaman 26 - 27
38.400 38.400
19.200
12.800
QUALITY EVERYDAY WEAR
Semua produk Kayeen bisa dicicil 10 bulan
13
Fesyen Wanita
Kenali Bentuk Tubuh Anda, Sesuaikan Pakaiannya! Bentuk tubuh setiap wanita berbeda-beda. Untuk itu harus pintar memilih busana sesuai dengan bentuk tubuh.Salah satu cara yang harus diperhatikan ketika berpakaian agar tubuh terlihat langsing dan menarik adalah pintar dalam memadu padankan busana dengan bentuk tubuh yang kita miliki, dengan memperhatikan hal-hal berikut ini:
Bentuk Tubuh Seperti Buah Pir
Bentuk Tubuh Besar
Bentuk Tubuh Persegi Panjang
Bentuk Tubuh Jam Pasir
Ciri-ciri: Bagian pinggul, paha, dan bokong merupakan bagian terbesar dibandingkan dengan bagian lainnya.
Ciri-ciri: Bagian perut terlihat sangat besar (membuncit) dan tanpa lekuk tubuh yang jelas.
Ciri-ciri: Payudara dan pinggul memiliki ukuran yang sama, tidak memiliki garis pinggang yang jelas, tidak memiliki lekuk tubuh yang dalam.
Ciri-ciri: Ukuran antara pundak dan garis pinggang adalah sama. Lekuk tubuh yang tajam; bokong, paha dan pinggul memiliki lekuk yang sempurna.
Lakukan: Seimbangkan bagian bawah tubuh yang lebih besar dengan busana atasan yang “ramai”, berwarna cerah, dan motif “penuh”. Untuk bawahannya pilih yang sederhana dan simpel. Larangan: Hindari bawahan yang ketat karena bisa mempertegas bokong yang besar.
14
Lakukan: Pilih busana yang dapat membuat terlihat tinggi, dan langsing. Pilih dan gunakan aneka busana yang berlekuk pada bagian pinggangnya, dan tidak terlalu longgar ataupun ketat, namun dengan ukuran yang pas. Pilihlah yang simpel agar tubuh yang besar tidak semakin menonjol. Larangan: Hindari untuk terlalu banyak menggunakan detail yang rumit, karena akan membuat tubuh terlihat lebih besar lagi.
Lakukan: Pilih busana yang simpel dan tak terlalu ramai akan tetapi dapat menyamarkan bentuk tubuh dengan sempurna. Larangan: Hindari menggunakan busana dengan detail yang ramai ataupun aksesoris yang terlalu banyak. Dan hindari juga menggunakan busana dengan bahan tipis yang dapat membuat bentuk tubuh terlihat jelas.
Lakukan: Pilihlah celana boot cut, dan celana berpipa lebar agar dapat membantu mengurangi sedikit volume bagian bawah tubuh yang besar. Gunakan ikat pinggang, celana pensil atau rok A-line untuk menonjolkan pinggang yang ramping. Larangan: Hindari busana yang model lurus dan hindari juga jaket yang terlalu besar.
Fesyen Wanita
Kayeen Gamis+Hijab Leela
Bahan Jersey | Warna Hitam-Merah | All Size | Termasuk Kerudung
EDBY12354 47.400 47.400
Bahan Jersey | Warna Cokelat-Oranye Bata | All Size | Termasuk Kerudung
EDBY12355 23.700 23.700
15.800
Kerudung Kamila
Bahan Spandex | Warna Abu-Abu | Dengan Lengan
EDBX12352 31.200 31.200
Kayeen Gamis+Hijab Mudita
47.400 47.400
10.400
23.700 23.700
15.800
Kerudung Naila
47.400 47.400
23.700 23.700
15.800
Bahan Cerutti | Warna Merah Muda | Dua Layer Instant
EDBX12354 15.600
10.400
36.600 36.600
Kayeen Gamis+Hijab Harini
Bahan Jersey | Warna Ungu-Merah Muda | All Size | Termasuk Kerudung
EDBY12357
Kerudung Zahra
Bahan Jersey | Warna Kuning | Dengan Lengan
31.200 31.200
Bahan Jersey | Warna Merah MarunAbu-Abu | All Size | Termasuk Kerudung
EDBY12356
EDBX12353 15.600
Kayeen Gamis+Hijab Rajani
47.400 47.400
23.700 23.700
15.800
Kerudung Aisya
Bahan Cerutti | Warna Hitam | Dua Layer Instant
EDBX12355 18.300
12.200
36.600 36.600
18.300
12.200
* Detail dan cara pengukuran pakaian bisa dilihat di halaman 26 - 27
15
Fesyen Wanita
Kayeen Manset Padma Paket Isi 3
Bahan: Katun Rayon | Warna: Hitam, Putih Gading dan Cokelat Muda | All Size
EDBY12352 27.000 27.000
Kayeen Manset Qirani Paket Isi 3
Bahan: Katun Rayon | Warna: Fuscia, Putih dan Biru Toska | Ukuran: All Size
EDBY12353 13.500 13.500
9.000
1
27.000 27.000
13.500 13.500
9.000
2
3
Kayeen Kulot Radia
Bahan: Jersey | Ukuran: All Size
1 Cokelat EDBY12374 2 Hitam EDBY12375 3 Merah Marun EDBY12376 31.800 31.800
15.900 15.900
10.600 *Tidak dijual dengan sepatu
“Jersey”, Bahan Pakaian yang Nyaman untuk Berbagai Acara
Kayeen Blouse Tarika Paket isi 3 Bahan: Jersey | Warna: Hitam, Biru dan Merah Marun | Ukuran: All size
EDBY12351 *Tidak dijual dengan celana
16
37.800 37.800
18.900 18.900
12.600
* Detail dan cara pengukuran pakaian bisa dilihat di halaman 26 - 27
Bahan jersey adalah bahan kaos lembut yang terbuat dari serat sintetis yang elastis. Teksturnya halus, lembut, agak licin, agak tipis bahannya, dan bahannya jatuh kalau dipakai. Keunggulan bahan jersey ini membuatnya sangat cocok digunakan dalam beraktivitas sehari-hari karena sangat nyaman, adem, dan enak dipakai. Untuk perawatannya sebaiknya pencucian jangan menggunakan mesin cuci, cukup dikucek-kucek secara perlahan karena bisa membuat seratnya rusak, dan saat menyetrikapun sebaiknya suhu jangan terlalu panas karena dapat merusak kain.
Fesyen Wanita
Kayeen Blouse Akuti
Kayeen Blouse Adista
Bahan Katun | Warna Merah | Ukuran All Size
EDBY12358 25.500 25.500
PRODUK
Kayeen Blouse Dafina
Bahan Katun | Warna Oranye | Ukuran All Size
EDBY12359 12.750 12.750
8.500
25.500 25.500
12.750 12.750
8.500
Bahan Wing and cup Polyester 100% | Warna Hitam, Krem, Cokelat Muda
Size 34 EDBY12345 Size 36 EDBY12346 Size 38 EDBY12347 10.500 10.500
7.000
Bahan Wing Nylon 87%, Spandex 13% | Warna Ungu Muda, Hitam, Krem
Bahan Wing Nylon 87%, Spandex 13% | Warna Hitam, Ungu, Cokelat Muda
25.500 25.500
12.750 12.750
8.500
Kayeen Panty Midi Nareswari Paket Isi 5 Bahan 93% Katun 7% Spandex | Warna AbuAbu, Hitam, Biru Muda, Krem, Merah Muda
22.800 22.800
11.400 11.400
7.600
Kayeen Panty Maxi Harini Paket Isi 5
Bahan 93% Katun 7% Spandex | Warna Hitam, Krem, Abu-Abu, Merah Muda, Hijau Toska
11.400 11.400
7.600
Kayeen Panty Midi Giyanti Paket Isi 5
Bahan 93% Katun 7% Spandex | Warna Hijau, Merah Muda, Biru | Motif Polkadot
Size M EDBY12365 Size L EDBY12366 Size XL EDBY12367
Size 34 EDBY12368 Size 36 EDBY12369 Size 38 EDBY12370 16.050 16.050
8.500
22.800 22.800
10.700
Kayeen Bra Cup Indria Paket Isi 3
32.100 32.100
12.750 12.750
Size M EDBY12362 Size L EDBY12363 Size XL EDBY12364
Size 34 EDBY12371 Size 36 EDBY12372 Size 38 EDBY12373 16.050 16.050
25.500 25.500
EDBY12361
Size M EDBY12348 Size L EDBY12349 Size XL EDBY12350
Kayeen Bra Non Cup Konita Paket Isi 3
32.100 32.100
Bahan Katun | Warna Hijau Toska | Ukuran All Size
EDBY12360
Kayeen Bra Gayatri Paket Isi 3
21.000 21.000
Kayeen Blouse Oditi
Bahan Katun | Warna Ungu | Ukuran All Size
10.700
22.800 22.800
11.400 11.400
7.600
* Detail dan cara pengukuran pakaian bisa dilihat di halaman 26 - 27
17
Fesyen Wanita
Kayeen Tas Punggung Raiya
Kayeen Tas Punggung Nirwasita
EBBY12364
EBBY12345
Bahan: Dinir | Ukuran: 30 x 12 x 41cm
32.100 32.100
16.050 16.050
10.700
Bahan: Kanvas | Ukuran: 27 x 13 x 39cm
42.300 42.300
21.150 21.150
14.100
Cantik & Gaya dengan Tas Multi Fungsi
Kayeen Tas Wanita Nadiya Bahan: Kulit Sintetis | Ukuran: 29.5 x 32.5 x 12cm
EBBY12354
*Tidak dijual dengan blus, celana dan sepatu
18
* Cara pengukuran tas bisa dilihat di halaman 26 - 27
33.600 33.600
16.800 16.800
11.200
Fesyen Wanita
Kayeen Tas Wanita Lalitha
Kayeen Tas Wanita Nareswari
Bahan: Kulit Sintetis | Ukuran: 42 x 25.5 x 14cm
EBBY12356 37.200 37.200
Kayeen Tas Wanita Adhisti
Bahan: Kulit Sintetis | Ukuran: 41 x 25 x 15cm
EBBY12352 18.600 18.600
12.400
37.800 37.800
Kayeen Tas Wanita Rania
Bahan: Kulit Sintetis | Ukuran: 41 x 25 x 15cm
Bahan: Kulit Sintetis | Ukuran: 31x33.5x15cm
EBBY12353 18.900 18.900
37.800 37.800
12.600
EBBY12355 18.900 18.900
12.600
32.100 32.100
16.050 16.050
10.700
PRODUK
Kayeen Tas Wanita Triani
Bahan: Kombinasi Kulit Sintetis & Beludru | Ukuran: 30 x 30 x 10cm
EBBY12348 45.600 45.600
Kayeen Tas Wanita Chandani Bahan: Dinir | Ukuran: 39 x 37 x 8.5cm
EBBY12363 22.800 22.800
15.200
32.100 32.100
16.050 16.050
10.700
Kayeen Tas Wanita Agnia Bahan: Kulit Sintetis | Ukuran: 30.5 x 23 x 13cm
EBBY12351 33.600 33.600
16.800 16.800
11.200
*Tidak dijual dengan blus dan celana
* Cara pengukuran tas bisa dilihat di halaman 26 - 27
19
Fesyen Wanita
PRODUK
Kayeen Tas Wanita Venia
Kayeen Tas Wanita Janettra
Bahan: Kulit Sintetis | Ukuran: 35 x 34 x 10cm
EBBY12349 32.400 32.400
Kayeen Tas Wanita Samsara
Bahan: Kulit Sintetis | Ukuran: 40 x 13 x 28cm
EBBY12346 16.200 16.200
37.800 37.800
10.800
Kayeen Tas Wanita Safitri
Bahan: Kulit Sintetis | Ukuran: 30 x 11 x 21cm
Bahan: Denim | Ukuran: 39 x 30 x 13cm
EBBY12347 18.900 18.900
12.600
36.000 36.000
EBBY12350 18.000 18.000
12.000
35.700 35.700
17.850 17.850
11.900
1 1
3
2
2
Kayeen Tas Wanita Pramesti
Kayeen Dompet Wanita Urnila
Bahan: Kulit Sintetis | Ukuran 24 x 15 x 6.5cm
Bahan: Kulit Sintetis | Ukuran: 22.5 x 12.5cm
1 Hitam EBBY12360 2 Biru EBBY12361 3 Merah EBBY12362 27.000 27.000
13.500 13.500
1 Hijau Toska EBBY12357 2 Oranye EBBY12358 3 Merah Muda EBBY12359
3
32.100 32.100
9.000 *Tidak dijual dengan blus dan celana
Sepatu Wanita Hijau Toska Pita Cokelat
Sepatu Wanita Hitam
Bahan Kulit Sintetis | Warna Hitam
Size 37 ECBX12345 Size 38 ECBX12346 Size 39 ECBX12347 35.100 35.100
20
17.550
Bahan Kulit Sintetis | Warna Kombinasi Cokelat dan Hijau Toska
Size 37 ECBX12348 Size 38 ECBX12349 Size 39 ECBX12350 11.700
* Detail dan cara pengukuran tas dan sepatu bisa dilihat di halaman 26 - 27
39.900 39.900
19.950
13.300
16.050 16.050
10.700
Fesyen Pria
1
2
1
Kayeen Polo Shirt Pria Aditya Biru Bahan Katun 80% | Warna Biru Tua
Size M EDAY12345 Size L EDAY12346 Size XL EDAY12347 26.100 26.100
2
13.050 13.050
8.700
Kayeen Polo Shirt Pria Aditya Merah Bahan Katun 80% | Warna Merah
Size M EDAY12348 Size L EDAY12349 Size XL EDAY12350 26.100 26.100
13.050 13.050
8.700
*Tidak dijual dengan celana
Jaket Hoodie Pria
Bahan Baby Terry | Motif garis-garis Biru dan Abu-Abu
Bahan: Diadora | Ukuran: All Size
Size L EDAX12348 Size XL EDAX12349 41.100 41.100
20.550
Jaket Sport Pria
EDAX12346 13.700
39.300 39.300
Kayeen Tas Paspor Kayana
Bahan: Denim | Ukuran: 20 x 6 x 26cm
EBAY12346 19.650
13.100
27.300 27.300
Kayeen Tas Selempang Niscala
Bahan: Kanvas | Ukuran: 34 x 9 x 27cm
EBAY12347 13.650 13.650
9.100
33.900 33.900
16.950 16.950
11.300
* Detail dan cara pengukuran pakaian dan tas bisa dilihat di halaman 26 - 27
21
Fesyen Pria
Kayeen Tas Punggung Taruna
Kayeen Tas Punggung Abimayu
Bahan: Dinir | Ukuran: 30 x 12 x 41cm
Bahan: Dinir | Ukuran: 30 x 12 x 41cm
EBAY12351 32.100 32.100
EBAY12350 16.050 16.050
32.100 32.100
10.700
Kayeen Tas Punggung Gantari
Bahan: Dinir | Ukuran: 30 x 16 x 42cm
EBAY12345
PRODUK *Tidak dijual dengan kaos, celana dan sepatu
Kayeen Tas Dual Fungsi Urvila Bahan: Dinir | Ukuran: 37 x 13 x 28cm | Dual fungsi
EBAY12348 34.200 34.200
22
17.100 17.100
11.400
* Cara pengukuran tas bisa dilihat di halaman 26 - 27
10.700
Kayeen Tas Punggung Kenzie
Bahan: Kanvas | Ukuran: 30 x 14 x 40cm
33.600 33.600
16.050 16.050
EBAY12349 16.800 16.800
35.100 35.100
11.200
UK BENT A BIS ! * AH DIUB
17.550 17.550
11.700
Fashion FesyenWanita Pria Sepatu Olahraga Pria
Bahan Sintetis | Warna Kombinas Hitam, Merah
Size 40 ECAX12377 Size 41 ECAX12378 Size 42 ECAX12379 39.900 39.900
19.950
13.300
Sepatu Casual Pria
Bahan Sintetis | Warna Hitam Kombo
Size 40 ECAX12380 Size 41 ECAX12381 Size 42 ECAX12382 44.400 44.400
Sepatu Boots Outdoor Pria Cokelat Muda
Bahan Kulit Sintetis | Warna Cokelat Muda
Size 40 ECAX12347 Size 41 ECAX12348 Size 42 ECAX12349 76.800 76.800
38.400
Bahan Kulit Sintetis | Warna Cokelat Tua
Size 40 ECAX12359 Size 41 ECAX12360 Size 42 ECAX12361 25.600
Sepatu Pantofel Pria Cokelat Bahan Kulit Sintetis | Warna Cokelat Tua
90.300 90.300
45.150
33.900
30.100
Sepatu Pantofel Pria Hitam
Size 40 ECAX12365 Size 41 ECAX12366 Size 42 ECAX12367 22.600
64.500 64.500
32.250
14.800
Sepatu Semi Boots Outdoor Pria Hitam
Bahan Kulit Sintetis | Warna Hitam
Size 40 ECAX12353 Size 41 ECAX12354 Size 42 ECAX12355
Bahan Kulit Sintetis | Warna Hitam
Size 40 ECAX12374 Size 41 ECAX12375 Size 42 ECAX12376 67.800 67.800
Sepatu Boots Outdoor Pria Cokelat Tua
22.200
73.200 73.200
36.600
24.400
Sepatu Sneakers Casual Pria Bahan Kanvas | Warna Hitam
Size 40 ECAX12371 Size 41 ECAX12372 Size 42 ECAX12373 21.500
34.500 34.500
17.250
11.500
* Detail dan cara pengukuran sepatu bisa dilihat di halaman 26 - 27
23
Perlengkapan Motor
Jaket Motor Pria Hitam Oranye
Jaket Motor Pria Parasut
Bahan Kulit Sintetis | Ukuran L
EDAX12347 58.800 58.800
Jaket Motor Pria Hitam Merah
Bahan Parasut
Bahan Kulit Sintetis | Ukuran L
Size L ACFX12351 Size XL ACFX12352 29.400
EDAX12345
19.600 44.100 44.100
22.050
14.700
Jaket Motor Wanita Cokelat
Bahan Kulit Sintetis | Ukuran All Size
EDBX12351 39.900 39.900
19.950
13.300
*Tidak dijual dengan celana
Sepatu AP Boots All Bike
Bahan Rubber | Warna Hitam Merah
Size 40 ECAX12383 Size 41 ECAX12384 Size 42 ECAX12385 19.800 19.800
24
9.900
Sepatu AP Boots Moto
Bahan Rubber | Warna Hitam Merah
Size 40 ECAX12386 Size 41 ECAX12387 Size 42 ECAX12388 6.600
32.400 32.400
16.200
10.800
* Detail dan cara pengukuran jaket dan sepatu bisa dilihat di halaman 26 - 27
59.100 59.100
29.550
19.700
Perlengkapan Motor
Jas Hujan Motor
2 pcs (jas+celana) | Bahan kombinasi Nylon Rubber | Warna Biru
28.800
Tiap Pembelian Sarung Tangan
Tiap Pembelian Sarung Tangan
19.200
17 - 20 cm
57.600 57.600
GRATIS MASKER
GRATIS MASKER
ACFX12347
Sarung Tangan Kulit
Bahan Kulit Sintetis | Warna Hitam Polos
ACFX12358 *Tidak dijual dengan sepatu
19.800 19.800
GRATIS PELINDUNG DADA Tiap Pembelian Helm
BMC Half Face Helm Merah
ACFX12359 9.900
6.600
27.300 27.300
13.650
9.100
GRATIS PELINDUNG DADA Tiap Pembelian Helm
Warna Hitam | All Size
ACFX12356
*Gambar hanya ilustrasi
Bahan Kulit Sintetis | Warna Merah Hitam
BMC Half Face Helm Hitam
Warna Merah | All Size
51.000 51.000
Sarung Tangan Kulit
ACFX12357 25.500
17.000
51.000 51.000
25.500
17.000
25
Perlengkapan Tabel Daftar Ukuran Bayi dan Produk Anak Produk untuk Anak-anak SKU
Penjelasan Produk
Size
Produk untuk Anak-anak
Detail Ukuran
SKU
Penjelasan Produk
Detail Ukuran
Size
DAEY12345
Chiclick Set Kaos Singlet Bhuvi
M
Lebar Dada: 22cm, Panjang: 32cm
EDCX12355
Sweater Hoodie Bart Simpson
8
Lebar Dada: 42cm, Panjang: 55.5cm
DAEY12346
Chiclick Set Kaos Singlet Bhuvi
L
Lebar Dada: 24cm, Panjang: 35cm
EDCX12356
Sweater Hoodie Bart Simpson
10
Lebar Dada: 44cm, Panjang: 56.5cm
DAEY12347
Chiclick Celana Dalam Alka
M
Lingkar Pinggang: 36cm, Panjang: 21cm
ECCX12372
Sepatu Flat Krem Anak
33
Panjang Kaki Dalam: 21cm
DAEY12348
Chiclick Celana Dalam Alka
L
Lingkar Pinggang: 38cm, Panjang: 23cm
ECCX12373
Sepatu Flat Krem Anak
34
Panjang Kaki Dalam: 21,5cm
DAAY12345
Chiclick Set Kaos Champa
M
Lebar Dada: 26 cm, Panjang: 31cm
ECCX12374
Sepatu Flat Krem Anak
35
Panjang Kaki Dalam: 22cm
DAAY12346
Chiclick Set Kaos Champa
L
Lebar Dada: 28 cm, Panjang: 33cm
ECCX12375
Sepatu Flat Flowers Anak
24
Panjang Kaki Dalam: 16cm
DAAY12347
Chiclick Set Celana Pendek Kiran
M
Lingkar Pinggang: 36cm, Panjang: 24cm
ECCX12376
Sepatu Flat Flowers Anak
25
Panjang Kaki Dalam: 16,5cm
DAAY12348
Chiclick Set Celana Pendek Kiran
L
Lingkar Pinggang: 38cm, Panjang: 26cm
ECCX12377
Sepatu Flat Flowers Anak
26
Panjang Kaki Dalam: 17cm
EDCX12345
Jaket Pilot Anak Cokelat
6
Lebar Dada: 39 cm, Panjang: 42.5cm
ECCX12378
Sepatu Strap Hello Kitty Anak
24
Panjang Kaki Dalam: 16cm
EDCX12346
Jaket Pilot Anak Cokelat
8
Lebar Dada: 41cm, Panjang: 43.5cm
ECCX12379
Sepatu Strap Hello Kitty Anak
25
Panjang Kaki Dalam: 16,5cm
EDCX12347
Jaket Sport Anak Merah
10
Lebar Dada: 42 cm, Panjang: 51.5cm
ECCX12380
Sepatu Strap Hello Kitty Anak
26
Panjang Kaki Dalam: 17cm
EDCX12348
Jaket Sport Anak Merah
12
Lebar Dada: 44cm, Panjang: 52.5cm
EDCX12358
Celana Jeans Kerut 3/4 Anak
6
Lebar Pinggang: 24cm, Panjang: 39
EDCX12349
Sweater Minnie Anak
8
Lebar Dada: 42cm, Panjang: 55.5cm
EDCX12359
Celana Jeans Kerut 3/4 Anak
8
Lebar Pinggang: 26cm, Panjang: 42
EDCX12350
Sweater Minnie Anak
10
Lebar Dada: 44cm, Panjang: 56.5 cm
EDCX12360
Celana Jeans Anak
8
Lebar Pinggang: 30cm, Panjang: 77cm
ECCX12345
Sepatu Pesta Anak
24
Panjang Kaki Dalam: 14.5cm
EDCX12361
Celana Jeans Anak
10
Lebar Pinggang: 32cm, Panjang: 82cm
ECCX12346
Sepatu Pesta Anak
25
Panjang Kaki Dalam: 15.5cm
EDCX12362
Jaket Kulit Cokelat Anak
8
Lebar Dada 43cm, Panjang: 50cm
ECCX12347
Sepatu Pesta Anak
26
Panjang Kaki Dalam:16.5cm
EDCX12363
Jaket Kulit Cokelat Anak
10
Lebar Dada 44cm, Panjang: 52cm
ECCX12348
Sepatu Casual Hello Kitty Anak
31
Panjang Kaki Dalam: 19.5cm
ECCX12349
Sepatu Casual Hello Kitty Anak
32
Panjang Kaki Dalam: 20cm
ECCX12350
Sepatu Casual Hello Kitty Anak
33
Panjang Kaki Dalam: 20.5cm
ECCX12351
Sepatu Strap Hitam Anak
32
Panjang Kaki Dalam: 20.5cm
ECCX12352
Sepatu Strap Hitam Anak
33
Panjang Kaki Dalam: 21cm
ECCX12353
Sepatu Strap Hitam Anak
34
Panjang Kaki Dalam: 21.5cm
ECCX12357
Sepatu Strap Abu-abu Anak
28
Panjang Kaki Dalam: 18cm
EDBX12351
Jaket Motor Wanita Cokelat
L
Lebar Dada 47cm, Panjang 59cm
ECCX12358
Sepatu Strap Abu-abu Anak
29
Panjang Kaki Dalam: 18.5cm
EDAX12345
Jaket Motor Pria Hitam Merah
L
Lebar Dada: 52 Panjang: 62
ECCX12359
Sepatu Strap Abu-abu Anak
30
Panjang Kaki Dalam: 19cm
EDAX12347
Jaket Motor Pria Hitam Oranye
L
Lebar Dada: 59 Panjang: 66
ECCX12360
Sepatu Semi Boot Anak
28
Panjang Kaki Dalam: 18cm
ACFX12351
Jaket Parasut
L
Lebar Dada: 58, Panjang: 68 cm
ECCX12361
Sepatu Semi Boot Anak
29
Panjang Kaki Dalam: 18.5cm
ACFX12352
Jaket Parasut
XL
Lebar Dada: 61, Panjang: 71cm
ECCX12362
Sepatu Semi Boot Anak
30
Panjang Kaki Dalam: 19cm
ACFX12347
Jas Hujan Motor (Atasan)
All Size
ECCX12363
Sepatu Spiderman Anak
31
Panjang Kaki Dalam: 19.5cm
ECCX12364
Sepatu Spiderman Anak
32
Panjang Kaki Dalam: 20cm
ACFX12347
Jas Hujan Motor (Bawahan)
All Size
ECCX12365
Sepatu Spiderman Anak
33
Panjang Kaki Dalam: 20.5cm
ECCX12366
Sepatu Boots Koboi Anak
28
Panjang Kaki Dalam: 18.5cm
ECAX12383
Sepatu AP Boots All Bike
40
Panjang Kaki Dalam: 26cm
ECCX12367
Sepatu Boots Koboi Anak
29
Panjang Kaki Dalam: 19cm
ECAX12384
Sepatu AP Boots All Bike
41
Panjang Kaki Dalam: 27cm
ECCX12368
Sepatu Boots Koboi Anak
30
Panjang Kaki Dalam: 19.5cm
ECAX12385
Sepatu AP Boots All Bike
42
Panjang Kaki Dalam: 28cm
ECCX12369
Sandal Gunung Anak
31
Panjang Kaki Dalam: 21cm
ECAX12386
Sepatu AP Boots Moto
40
Panjang Kaki Dalam: 26cm
ECCX12370
Sandal Gunung Anak
32
Panjang Kaki Dalam: 21,5cm
ECAX12387
Sepatu AP Boots Moto
41
Panjang Kaki Dalam: 27cm
ECCX12371
Sandal Gunung Anak
33
Panjang Kaki Dalam: 22cm
ECAX12388
Sepatu AP Boots Moto
42
Panjang Kaki Dalam: 28cm
Perlengkapan Motor SKU
Penjelasan Produk
Size
Detail Ukuran
Panjang: 80cm, Lebar Dada: 64cm, Panjang Lengan:76cm Panjang; 105cm, Lebar Paha: 34cm, Lebar Pinggang: 33cm - 68cm, Tinggi pinggang ke selangkang: 41 cm
Pastikan Anda telah mengukur barang yang Anda inginkan dengan benar
Le b
ar
26
(L
)
g Panjan
(P)
Cara mengukur Pakaian
Lebar dada Panjang pakaian
Lebar dada Panjang pakaian
Panjang Kaki dalam
Cara mengukur Sepatu
Tinggi ( T )
Cara mengukur Tas
Tabel Daftar Ukuran Produk
Malas Mengukur Sesal Kemudian, Dilema Belanja Online
Panduan Cara Mengukur Lingkar Dada Lingkarkan meteran di sekeliling badan melalui dada di ukur pas, di tambah 4 cm.
Pernahkah Anda mendengar atau mengalami belanja pakaian melalui online atau via katalog namun pakaian yang dikirim tidak sesuai dengan ukuran tubuh Anda? Ini terjadi karena biasanya kita menganggap ukuran di online sama seperti yang biasa kita pakai. Padahal setiap pakaian punya standar ukuran yang berbeda-beda. Jika Anda ingin belanja pakaian dengan online atau via katalog, jangan lupa mengukur bagian-bagian terpenting tubuh Anda, sediakan meteran jahitan yang bisa dibeli di pasar seharga kurang lebih Rp 2.000. Lihat panduan cara mengukur pakaian yang disediakan di online ataupun katalog. Kalau tidak ada panduannya, jangan dibeli karena beresiko salah ukuran. Mudah kan untuk menghindari penyesalan. Yuk mulai mengukur, lihat panduan cara mengukur pada gambar di samping.
Sumber : http://nurul-batik.blogspot.co.id/
Produk untuk Pria SKU
Penjelasan Produk
Panjang Rok Diukur dari batas pinggang turun ke bawah sampai panjang rok yang dikehendaki.
Lingkar Pinggang Diukur sekeliling dengan cara di lingkarkan di ukur pas, di tambah 2 cm atau diselakan 1 jari.
Produk untuk Wanita Detail Ukuran
SKU
M
Panjang: 66cm, Lebar: 41.5cm
EDBY12374
Kayeen Kulot Jersey Radia-Cokelat
All size
Lingkar Pinggang: 80cm, Panjang: 90cm
Size
Penjelasan Produk
Size
Detail Ukuran
EDAY12345
Kayeen Polo Shirt Pria Aditya Biru
EDAY12346
Kayeen Polo Shirt Pria Aditya Biru
L
Panjang: 69cm, Lebar: 43cm
EDBY12375
Kayeen Kulot Jersey Radia-Hitam
All size
Lingkar Pinggang: 80cm, Panjang: 90cm
EDAY12347
Kayeen Polo Shirt Pria Aditya Biru
XL
Panjang: 72cm, Lebar: 44.5cm
EDBY12376
Kayeen Kulot Jersey Radia-Merah
All size
Lingkar Pinggang: 80cm, Panjang: 90cm
EDAY12348
Kayeen Polo Shirt Pria Aditya Merah
M
Panjang: 66cm, Lebar: 41.5cm
EDBY12351
Kayeen Blouse Tarika (Isi 3)
All size
Lebar Dada: 65cm, Panjang: 75cm
EDAY12349
Kayeen Polo Shirt Pria Aditya Merah
L
Panjang: 69cm, Lebar: 43cm
EDBY12352
Kayeen Paket Manset Padma (Isi 3)
All size
Lebar Dada: 43cm, Panjang: 60cm
EDAY12350
Kayeen Polo Shirt Pria Aditya Merah
XL
Panjang: 72cm, Lebar: 44.5cm
EDBY12353
Kayeen Paket Manset Qirani (Isi 3)
All size
Lebar Dada: 43cm, Panjang: 60cm
ECAX12347
Sepatu Boots Outdoor Pria Cokelat Muda
40
Panjang Kaki Dalam: 27cm
EDBY12354
Kayeen Gamis Leela
All size
Lebar Dada: 53cm, Panjang: 133cm
ECAX12348
Sepatu Boots Outdoor Pria Cokelat Muda
41
Panjang Kaki Dalam: 28cm
Hijab Leela
All size
Panjang: 91cm
ECAX12349
Sepatu Boots Outdoor Pria Cokelat Muda
42
Panjang Kaki Dalam: 29cm
Kayeen Gamis Mudita
All size
Lebar Dada: 53cm, Panjang: 133cm
ECAX12353
Sepatu Semi Boots Outdoor Pria Hitam
40
Panjang Kaki Dalam: 27cm
Hijab Mudita
All size
Panjang: 91cm
ECAX12354
Sepatu Semi Boots Outdoor Pria Hitam
41
Panjang Kaki Dalam: 28cm
Kayeen Gamis Rajani
All size
Lebar Dada: 53cm, Panjang: 133cm
ECAX12355
Sepatu Semi Boots Outdoor Pria Hitam
42
Panjang Kaki Dalam: 29cm
Hijab Rajani
All size
Panjang: 91cm
ECAX12359
Sepatu Boots Outdoor Pria Cokelat Tua
40
Panjang Kaki Dalam: 27cm
Kayeen Gamis Harini
All size
Lebar Dada: 53cm, Panjang: 133cm
ECAX12360
Sepatu Boots Outdoor Pria Cokelat Tua
41
Panjang Kaki Dalam: 28cm
Hijab Harini
All size
Panjang: 91cm
ECAX12361
Sepatu Boots Outdoor Pria Cokelat Tua
42
Panjang Kaki Dalam: 29cm
EDBY12358
Kayeen Blouse Akuti
All size
Lebar Dada: 67cm, Panjang: 66cm
ECAX12365
Sepatu Pantofel Pria Hitam
40
Panjang Kaki Dalam: 27cm
EDBY12359
Kayeen Blouse Adista
All size
Lebar Dada: 67cm, Panjang: 66cm
ECAX12366
Sepatu Pantofel Pria Hitam
41
Panjang Kaki Dalam: 28cm
EDBY12360
Kayeen Blouse Dafina
All size
Lebar Dada: 67cm, Panjang: 66cm
ECAX12367
Sepatu Pantofel Pria Hitam
42
Panjang Kaki Dalam: 29cm
EDBY12361
Kayeen Blouse Oditi
All size
Lebar Dada: 67cm, Panjang: 66cm
ECAX12371
Sepatu Sneakers Casual Pria
40
Panjang Kaki Dalam: 27cm
ECBX12345
Sepatu Wanita Hitam
37
Panjang Kaki Dalam: 24cm
ECAX12372
Sepatu Sneakers Casual Pria
41
Panjang Kaki Dalam: 28cm
ECBX12346
Sepatu Wanita Hitam
38
Panjang Kaki Dalam: 24.5cm
ECAX12373
Sepatu Sneakers Casual Pria
42
Panjang Kaki Dalam: 29cm
ECBX12347
Sepatu Wanita Hitam
39
Panjang Kaki Dalam: 25cm
ECAX12374
Sepatu Pantofel Pria Cokelat
40
Panjang Kaki Dalam: 26cm
ECBX12348
Sepatu Wanita Hijau Toska Pita Cokelat
37
Panjang Kaki Dalam: 24cm
ECAX12375
Sepatu Pantofel Pria Cokelat
41
Panjang Kaki Dalam: 27cm
ECBX12349
Sepatu Wanita Hijau Toska Pita Cokelat
38
Panjang Kaki Dalam: 24.5cm
ECAX12376
Sepatu Pantofel Pria Cokelat
42
Panjang Kaki Dalam: 28cm
ECBX12350
Sepatu Wanita Hijau Toska Pita Cokelat
39
Panjang Kaki Dalam: 25cm
ECAX12377
Sepatu Olah Raga Pria
40
Panjang Kaki Dalam: 26cm
EDBX12352
Kerudung Kamila
All Size
Panjang Belakang: 105, Panjang Depan: 87cm
ECAX12378
Sepatu Olah Raga Pria
41
Panjang Kaki Dalam: 27cm
EDBX12353
Kerudung Naila
All Size
Panjang Belakang: 105, Panjang Depan: 75cm
ECAX12379
Sepatu Olah Raga Pria
42
Panjang Kaki Dalam: 28cm
EDBX12354
Kerudung Zahra
All Size
Panjang Belakang: 125, Panjang Depan: 65cm
ECAX12380
Sepatu Casual Pria
40
Panjang Kaki Dalam: 26cm
EDBX12355
Kerudung Aisya
All Size
Panjang Belakang: 125, Panjang Depan: 75cm
ECAX12381
Sepatu Casual Pria
41
Panjang Kaki Dalam: 27cm
ECAX12382
Sepatu Casual Pria
42
Panjang Kaki Dalam: 28cm
EDAX12348
Jaket Hoodie Pria
L
Lebar Dada: 58, Panjang: 68CM
EDAX12349
Jaket Hoodie Pria
XL
Lebar Dada: 61, Panjang: 71 cm
EDAX12346
Jaket Sport Pria
L
Lebar Dada: 48, Panjang: 67 cm
EDBY12355
EDBY12356
EDBY12357
27
Perlengkapan Tidur dan Mandi
Everyday Comfort
28
Semua produk Kattun bisa dicicil 10 bulan
Perlengkapan Tidur dan Mandi
Perkenalkan “Quilt”, Inovasi Bed Cover yang Mudah Perawatannya Umumnya kita semua sudah mengetahui tentang Bed Cover. Kini telah muncul Quilt yang serupa tapi tak sama dengan Bed Cover. Penjelasannya adalah sebagai berikut:
Bed Cover Bed Cover adalah lembaran kain yang diisi dengan dacron atau silicon dan sarung lapisan luarnya menyatu (dijahit mati). Biasanya Bed Cover motifnya sama dengan sprei. Pada Bed Cover, sarung lapisan kain dan isinya tidak bisa diganti karena sudah dijahit mati.
Lapisan luar telah dijahit mati
Bed Cover
Quilt Sedangkan Quilt, seperti Bed Cover dengan sarung yang bisa diganti. Quilt terdiri dari dua bagian: bagian pertama disebut Duvet, bentuknya seperti Bed Cover berwarna putih polos. Bagian Kedua disebut Quilt Cover adalah lembaran kain yang berbentuk kantung, berfungsi sebagai sarung dari Duvet yang bisa diganti-ganti.
Isi Quilt (Duvet)
Sarung Quilt (Quilt Cover)
4 Kelebihan Quilt:
1
Isi Quilt (Duvet)
Mudah diaplikasikan untuk dibongkar pasang, sehingga bisa diganti motifnya bila bosan.
2 Bisa dibeli terpisah sehingga lebih hemat dibanding membeli Bed Cover. 1 Duvet bisa dipakai dengan berbagai macam motif Quilt Cover.
Sarung Quilt (Quilt Cover)
3 Mudah perawatannya. 4
Bila sudah punya Bed Cover, Anda bisa memanfaatkannya sebagai isi (Duvet) dan hanya perlu Quilt Cover sebagai sarungnya.
2
PRODUK
1
Kattun Handuk Mandi Paket Isi 4
Bahan 100% Katun | Ukuran 70 x 140cm | 1: Biru + Merah 2: Hijau Muda + Merah Muda 1 EABY12345 2 EABY12346
43.800 43.800
21.900 21.900
14.600
29
Perlengkapan Tidur dan Mandi
Kattun Sprei Anak Gajah Bahan Polyester | Terdiri dari: 1 sprei single ukuran 120x200cm + 1 sarung bantal + 1 sarung guling
EAAY12350 33.600 33.600
EAAY12356 16.800 16.800
11.200
Kattun Sprei Naray Bahan Polyester | Terdiri dari: 1 sprei ukuran king size 180x200cm + 2 sarung bantal + 2 sarung guling
EAAY12354 39.300 39.300
30
Kattun Sprei Anak Gajah + Quilt Cover * Bahan Polyester | Terdiri dari: 1 sprei single ukuran120x200cm + 1 sarung bantal + 1 sarung guling + Quilt Cover
70.500 70.500
EAAY12351 35.250 35.250
23.500
Kattun Sprei Naray + Quilt Cover * Bahan Polyester | Terdiri dari: 1 sprei ukuran king size 180x200cm + 2 sarung bantal + 2 sarung guling + Quilt Cover
EAAY12360 19.650 19.650
13.100
77.700 77.700
* Isi Quilt (Duvet) dijual terpisah di halaman 33
Kattun Sprei Anak Singa Bahan Polyester | Terdiri dari: 1 sprei single ukuran 120x200cm + 1 sarung bantal + 1 sarung guling
33.600 33.600
EAAY12357 16.800 16.800
11.200
Kattun Sprei Minara Bahan Polyester | Terdiri dari: 1 sprei ukuran king size 180x200cm + 2 sarung bantal + 2 sarung guling
EAAY12355 38.850 38.850
25.900
39.300 39.300
Kattun Sprei Anak Singa + Quilt Cover * Bahan Polyester | Terdiri dari: 1 sprei single ukuran120x200cm + 1 sarung bantal + 1 sarung guling + Quilt Cover
70.500 70.500
35.250 35.250
23.500
Kattun Sprei Minara + Quilt Cover * Bahan Polyester | Terdiri dari: 1 sprei ukuran king size 180x200cm + 2 sarung bantal + 2 sarung guling + Quilt Cover
EAAY12361 19.650 19.650
13.100
77.700 77.700
38.850 38.850
25.900
Perlengkapan Tidur dan Mandi
Kattun Sprei Calya Bahan Polyester | Terdiri dari: 1 sprei ukuran king size 180x200cm + 2 sarung bantal + 2 sarung guling
EAAY12352 39.300 39.300
Kattun Sprei Calya + Quilt Cover * Bahan Polyester | Terdiri dari: 1 sprei ukuran king size 180x200cm + 2 sarung bantal + 2 sarung guling + Quilt Cover
EAAY12358 19.650 19.650
13.100
Kattun Premium Venesia Bahan CVC | Terdiri dari: 1 sprei ukuran king size 180x200cm + 2 sarung bantal + 2 sarung guling
77.700 77.700
Kattun Sprei Geeta Bahan Polyester | Terdiri dari: 1 sprei ukuran king size 180x200cm + 2 sarung bantal + 2 sarung guling
EAAY12353 38.850 38.850
25.900
Kattun Sprei Geeta + Quilt Cover * Bahan Polyester | Terdiri dari: 1 sprei ukuran king size 180x200cm + 2 sarung bantal + 2 sarung guling + Quilt Cover
EAAY12359
39.300 39.300
19.650 19.650
13.100
77.700 77.700
38.850 38.850
25.900
PRODUK
EAAY12349 51.900 51.900
25.950 25.950
17.300
* Isi Quilt (Duvet) dijual terpisah di halaman 33
31
Perlengkapan Tidur dan Mandi
Kattun Sprei Asiatic Bahan Polyester | Terdiri dari: 1 sprei ukuran king size 180x200cm + 2 sarung bantal + 2 sarung guling
EAAY12345 39.300 39.300
EAAY12347 19.650 19.650
13.100
Kattun Sprei Angel Beauty Bahan Polyester | Terdiri dari: 1 sprei ukuran king size 180x200cm + 2 sarung bantal + 2 sarung guling
EAAY12348 39.300 39.300
32
Kattun Sprei King Spear Bahan Polyester | Terdiri dari: 1 sprei ukuran king size 180x200cm + 2 sarung bantal + 2 sarung guling
39.300 39.300
19.650 19.650
13.100
Kattun Sprei Purple Flower Bahan Polyester | Terdiri dari: 1 sprei ukuran king size 180x200cm + 2 sarung bantal + 2 sarung guling
EAAY12346 19.650 19.650
13.100
39.300 39.300
19.650 19.650
13.100
Perlengkapan Tidur dan Mandi Kasur Lihap Bahan: Kain | Isi: Sintetis | Dimensi: 160 x 200 x 5cm
FBAX12349 60.000 60.000
30.000
20.000
*Warna sesuai stok yang tersedia
Kasur Busa Big Foam Single Bahan: Kain | Dimensi: 120 x 200 x18 cm
FBAX12348 145.800 145.800
72.900 72.900
48.600
*Warna sesuai stok yang tersedia
Kasur Busa Big Foam King Bahan: Kain | Dimensi: 180 x 200 x 18 cm
FBAX12350 205.800 205.800
102.900 102.900
68.600
*Warna sesuai stok yang tersedia
Kasur Springbed Astroland Bahan: Kain | Isi: Busa & Per | Dimensi: 180 x 200 x 25 cm
FBAX12347 313.800 313.800
156.900 156.900
104.600
*Warna sesuai stok yang tersedia
Hilon Paket Bantal & Guling
Warna Putih Polos | Ukuran bantal 50 x 70 cm | Ukuran guling 23x85cm
EAEX12345 39.000 39.000
Isi Quilt (Duvet) Ukuran Single Bahan: Kain Microtex | Ukuran: 160x230 cm
EAFX12345 19.500
13.000
39.900 39.900
19.950
13.300
Isi Quilt (Duvet) Ukuran King Bahan: Kain Microtex | Ukuran: 210x230 cm
EAFX12346 49.800 49.800
24.900
16.600
33
Peralatan Rumah Tangga
Yuk, Rawat Alat Masak Anti Lengket Anda Agar Awet dan Tahan Lama Peralatan masak anti lengket adalah salah satu peralatan dapur yang dapat memberikan kemudahan dalam memasak. Selain membuat makanan menjadi lebih nikmat, penggunaan alat masak anti lengket juga dianggap lebih hemat karena hanya memerlukan lebih sedikit minyak untuk memasak. Tapi, tahukah Ibu? Peralatan masak anti lengket yang Ibu gunakan seharihari perlu dirawat secara khusus karena lapisan tersebut mudah rusak jika dicuci menggunakan sabun cair pencuci piring yang keras. Agar peralatan masak anti lengket lebih awet dan tahan lama, yuk coba beberapa cara sederhana berikut ini:
34
1
Pertama Pakai Untuk penggunaan pertama, cuci bersih alat masak dengan air sabun lalu bilas dengan air bersih dan lap kering. Kemudian, oleskan sedikit minyak goreng ke seluruh permukaan.
3 4
2
Saat Memasak Masaklah dengan sedikit atau tanpa minyak. Gunakan api kecil hingga sedang karena peralatan masak anti lengket mudah menyebarkan panas secara merata ke seluruh lapisan.
5
Saat Mencuci Saat mencuci, gosoklah peralatan masak anti lengket secara perlahan dengan air sabun dan spons lembut agar tidak merusak lapisan anti lengket. Kemudian bilas dengan air bersih dan lap dengan kain.
3
Alat Masak Usahakan untuk selalu menggunakan sodet berbahan kayu atau plastik agar lapisan peralatan anti lengket tidak cepat rusak.
6
Penyimpanan Simpanlah peralatan masak anti lengket dengan cara digantung dan tidak menumpuk dengan peralatan masak anti lengket lainnya.
Semua produk Boboko bisa dicicil 10 bulan
Setelah Masak Setelah memasak, di nginkan terlebih dahulu alat masak anti lengket sebelum dicuci.
Peralatan Rumah Tangga
Diameter
24 cm
Boboko Dutch Oven Gendhis Diameter 24cm | Berlapis teflon | Anti lengket + tutup kaca
AAAY12345 51.300 51.300
25.650 25.650
17.100
Diameter
18 cm
Diameter
24 cm
Boboko Frypan Gendhis Diameter 24cm | Berlapis teflon | Anti lengket
Boboko Sauce Pan Gendhis Diameter 18cm | Berlapis teflon | Anti lengket + tutup kaca
AABY12345 32.700 32.700
AACY12345 16.350 16.350
37.500 37.500
10.900
18.750 18.750
12.500
Diameter
18 cm Diameter
24 cm Diameter
24 cm Diameter
36 cm
Boboko Fry Pan & Sauce Pan Handayani Frypan 24 cm + Sauce Pan 18 cm + Tutup Kaca | Dengan anti lengket dari Xylan
AAMY12345 49.500 49.500
Boboko Chinese Wok & Japanese Wok Handayani Chinese Wok 36 cm + Japanese Wok 24 cm + Tutup Kaca | Dengan anti lengket dari Xylan
AAMY12346 24.750 24.750
16.500
83.400 83.400
41.700 41.700
27.800
35
Peralatan Rumah Tangga Maspion Colan Pancaguna Hello Kitty
Diameter
1
Maspion Colan Hello Kitty Panci Maxi
Diameter 22cm | Terdapat Pengukus di bagian dalam & tutup kaca | Lebih awet
22 cm
Diameter 16cm | Panci bertutup | Tidak mudah berkarat | Bahan aluminium 2 AAAX12348
1 AAAX12347
48.300 48.300
24.150
Diameter
2
20 cm
3
21.600 21.600
16.100
10.800
7.200
Maxim Hello Kitty Frypan
Diameter 20cm | Bahan teflon | Tidak lengket 3 AABX12345
43.200 43.200
GRATIS
21.600
14.400
SPATULA HELLO KITTY
Diameter
16 cm
Dasar wajan bergambar Hello kitty
Diameter
26 cm
Diameter
Diameter
24 cm
40 cm
MakCook Chinese Wok Pan
Maxim Valentino Square Grill
Diameter 40cm
Diameter 26cm | Pemanggang
AADX12348 52.500 52.500
AAGX12347 26.250
17.500
MakCook Saucepot + Steamer Diameter 24cm | Rebus, Kukus | Panci dengan Pengukus
AACX12348
46.500 46.500
23.250
15.500
46.800 46.800
23.400
15.600
Diameter
24 cm
Diameter
18 cm
MakCook Stockpan
Diameter 18cm | Dilengkapi tirisan + tutup kaca | Cocok untuk memasak dengan minyak yang banyak
AALX12345 48.600 48.600
36
MakCook Tempura Wok
Diameter 24 cm | Wok Pan dengan tirisan dan tutup kaca
GRATIS SUMPIT & SODET
AADX12347 24.300
16.200
40.200 40.200
20.100
13.400
Peralatan Rumah Tangga Perlengkapan Bayi dan Anak
MakCook Japanese Wok Pan 3 in 1 Diameter 24 cm | Wok Pan dengan pengukus | 3 in 1 : Untuk rebus, kukus, dan goreng
AADX12346 53.400 53.400
Diameter
26.700
24 cm
17.800
Mengukus adalah memasak menggunakan panas tidak langsung sehingga makanan tetap lembut, tidak kering, rasa serta warna tetap dipertahankan dan tentu kaya dengan nutrisi Mengukus makanan dapat menjaga nutrisi penting karena tidak banyak yang hilang dan rusak selama proses pemasakan. Yuk, kita hidangkan makanan yang sehat dan bergizi untuk keluarga tercinta
Arem-Arem Bihun Bahan:
Bahan: 200 gr bihun, rebus hingga lunak 350 gr daging giling 1 butir bawang bombay, cincang halus 4 siung bawang putih, cincang halus 300 ml susu cair 5 pcs wortel, potong dadu 3 sdm minyak goreng 3 butir telur Daun pisang 1 sdt garam (secukupnya) 1 sdt merica bubuk 1 sdt gula pasir 5 sdm kecap manis (secukupnya)
Cara Membuat: 1. Untuk isinya: Tumis bawang bombay dan bawang putih, masukkan daging, wortel dan masak hingga matang 2. Tumis bihun, susu, garam, merica, gula, serta bumbu lain. Masak hingga kering. Angkat, masukkan telur dan aduk rata. Bagi 5 bagian 3. Bungkus setiap bagian dengan daun pisang seperti lontong 4. Siapkan pan, rebus air hingga mendidih 5. Masukkan pengukus ke atas pan, kukus sekitar 10-15 menit
PRODUK
Quantum Kompor Gas
Dimensi 730 x 425 x 155mm | 2 tungku | Stainless Steel | Berat 3 kg
2 pengaturan panas (Rendah 300watt / tinggi 600watt)
PRTA12369
AANX12345 74.100 74.100
Maspion Kompor Listrik
37.050
24.700
45.300 45.300
22.650
15.100
37
Peralatan Rumah Tangga Diameter
Diameter
26 cm
18 cm
Alcor Dandang Diameter 26cm
Alcor Sauce Pan + Tutup
PRTA12347 36.900 36.900
Diameter 18cm
18.450
PRTA12346
12.300
25.200 25.200
*Warna sesuai stok yang tersedia
12.600
8.400
*Warna sesuai stok yang tersedia
PRODUK
BELI PAKET LEBIH MURAH
Diameter
Paket ART Mapan 1
Alcor deep fry wok 16cm + Alcor sauce pan 18cm + tutup + Alcor dandang 26cm + alcor wok 35cm
Alcor Wok
35 cm
Diameter
Diameter 35cm
16 cm
Alcor Deep Fry Wok
PRTA12348
Diameter 16cm
PRTA12345
PRTA12349 87.000 87.000
43.500 43.500
29.000
17.700 17.700 *Warna sesuai stok yang tersedia
BELI PAKET LEBIH MURAH
23.100 23.100 8.850
11.550
7.700
*Warna sesuai stok yang tersedia
5.900
Anti Karat, Anti Gores, dan Mudah Dibersihkan
Panci Set (5 Pcs+1 Pcs)
PRODUK
Saucepan 16cm + tutup, Dutch Oven 18cm + tutup, Dutch Oven 20cm + tutup, Ducth Oven 24cm + tutup, Fry Pan 24cm + tutup, dan Ketel kapasitas 2.5Lt (air)
PRTA12424 103.200 103.200
Diameter
24 cm Diameter
20 cm
Maxim Panci Presto
Cyprus Panci Presto
Diameter 24cm | Kapasitas 7 Lt (air)
Diameter 20cm | Kapasitas 8 Lt (air)
MS-MXM002 94.200 94.200
38
PRTA12436 47.100
31.400
80.100 80.100
40.050
26.700
51.600 51.600
34.400
Peralatan Rumah Tangga Untuk membuat kue pie
Untuk membuat pizza
MakCook Venice Gift Set
Pie Pan 24cm | Pizza Plate 24cm | Cookie Pan 28cm
AAXX12345 33.000 33.000
16.500
11.000
*Warna sesuai stok yang tersedia
Untuk membuat kue kering Bisa untuk membuat kue bolu
Bisa untuk membuat kue bolu
Mak Cook Cake Gift Set
Pudding Cake Pot 20cm | Round Cake Pudding Pot 24cm | Loaf Pan 26cm | Cake Pot 26cm
AAYX12345 58.500 58.500
29.250
Maspion Djawa Pancaguna + Tutup kaca
Bisa untuk membuat puding
*Warna sesuai stok yang tersedia
PRODUK
Happycall Multi Pan Diameter 32cm | Produk asli diimpor dari Korea
Diameter 24cm | Kapasitas: 7lt (air) | Presto | Kukus
PRTA12352 47.700 47.700
19.500
PRTA12363A 23.850
15.900
Diameter
24 cm
Diameter
112.200 112.200
56.100
37.400
32 cm
Diameter
24 cm
Orchid Panci Serbaguna
Whistling Kettle 4.5 Lt
Diameter 24cm | Kukus | Rebus
Diameter 22cm | Kapasitas 4.5 Liter
PRTA12447 28.200 28.200
AAFX12345 14.100
9.400
33.900 33.900
Teko Rigoletto 2.5 Lt
Teko Rigoletto 3Lt
Kapasitas 2.5lt (air)
Kapasitas 3Lt (air)
PRTA12351 16.950
11.300
21.600 21.600
PRTA12350 10.800
*Warna sesuai stok yang tersedia
7.200
22.500 22.500
11.250
7.500
*Warna sesuai stok yang tersedia
39
Peralatan Rumah Tangga
Maspion Electric Multi Pot Kapasitas 1.3 Liter | 500 Watt
PRTA12469 47.400 47.400
23.700
15.800 Diameter
32 cm
*Warna sesuai stok yang tersedia
MakCook Magic Roaster Roaster Alumunium 32cm
AAHX12346 32.100 32.100
16.050
10.700
Global Globe Baking Pan Baking Pan Alumunium 28cm
Diameter
AAOX12345 47.700 47.700
28 cm
23.850
15.900
Diameter
25 cm
Maxim Ultra Grill
Diameter 25cm | Bahan Teflon
Maspion Parutan Kitchen Wonder
AAGX12345
7 fungsi parutan | Praktis gampang dibersihkan
42.900 42.900
PRTA12473 30.000 30.000
15.000
10.000
*Warna sesuai stok yang tersedia
Diameter
30 cm
Maspion Multi Square Grill Diameter 30cm/12inch
AAGX12346 48.000 48.000
40
24.000
16.000
21.450
14.300
Peralatan Rumah Tangga
Onyx Tempat Makan Paket Isi 8 Pcs Bahan : Plastik | Ukuran : 3000ml, 1700ml, 1600ml, 850ml, 800ml, 400ml, 300ml, 140ml
ABXX12345 23.400 23.400
11.700
7.800
*Warna sesuai stok yang tersedia
1
Kopin Tempat Penyajian Kue Paket Isi 6 Pcs Bahan : Porcelaine
AEDX12345 45.900 45.900
2
22.950
15.300
*Warna sesuai stok yang tersedia
Hello Kitty Kids Feeding Set
Piring Makan | Gelas | Mangkuk Sup | Garpu | Sendok
PRTA12479 26.400 26.400
13.200
8.800
Onyx Tempat Penyajian Kue/Masakan
Diameter 14” | Bahan : Melamine | 4 mangkok saji 9,5 “ | 1 mangkok saji 6” 1 Putih-Ungu ADAX12345 2 Putih-Merah ADAX12346
57.000 57.000
28.500
19.000
Kopin Dinner Paket Isi 22 Pcs
Bahan : Porcelaine | 4 pcs piring ceper 10” | 4 pcs piring makan 9” | 4 pcs mangkok 7” | 4 pcs cangkir | 4 pcs lepek | 1 pcs teko
AEBX12345 86.700 86.700
43.350
28.900
*Warna sesuai stok yang tersedia
41
Peralatan Rumah Tangga
Kualitas beras terjaga, keluarga sehat
Cosmos Rice Cooker Besar
Cosmos Rice Cooker Kecil
1,8 liter | 400W | 220V
BAHX12348 66.000 66.000
Cosmos Rice Box
0,6 liter | 300W | 220V
Tempat penyimpanan beras 12 kg
BAHX12349 33.000
22.000
*Warna sesuai stok yang tersedia
60.000 60.000
ABEX12345 30.000
*Warna sesuai stok yang tersedia
20.000
56.100 56.100
28.050
18.700
*Warna sesuai stok yang tersedia
Global Eagle Rice/Ice Bucket
Kapasitas 14lt | Terdiri dari 3 warna Merah Muda, Biru dan Hijau
Phillips Setrika
BAGX12347
BAGX12346
Daya 300 watt | Anti lengket | Ada pengontrol suhu panas
ABAX12348 30.900 30.900
Cosmos Setrika
15.450
*Warna sesuai stok yang tersedia
10.300
36.300 36.300
18.150
*Warna sesuai stok yang tersedia
42
Daya 350 watt | Anti lengket | Ada pengontrol suhu panas
12.100
72.000 72.000
36.000
24.000
Peralatan Rumah Tangga
Cosmos Oven Toaster
Cosmos Stand Mixer
Oven Listrik | Daya 800 Watt | Mempunyai pengantur suhu dan waktu | Cocok untuk membuat kue
Daya 175 Watt | 5 Pengatur kecepatan | Pengaduk | 2 Pengocok | 2 Pencampur | Wadah adonan
BAJX12345 106.200 106.200
BACX12347 53.100 53.100
35.400
73.500 73.500
Cosmos Hand Mixer
Daya 175 Watt | 5 Pengatur kecepatan | Pengaduk | 2 Pengocok | 2 Pencampur
BACX12346 36.750
*Warna sesuai stok yang tersedia
24.500
54.000 54.000
27.000
18.000
*Warna sesuai stok yang tersedia
PRODUK Miyako Blender
Daya 200 Watt | Wadah besar dari plastik | Pisau Stainless Steel | Tahan karat | Kapasitas 1 Lt (air)
BABX12346 67.500 67.500
33.750
22.500
Phillips Blender
Daya 320W | Tabung lebih kuat | Pisau tajam dan tahan lama dan bisa dilepas | Kapasitas 2 Liter
BABX12347
*Warna sesuai stok yang tersedia
153.600 153.600
76.800 76.800
51.200
*Warna sesuai stok yang tersedia
43
Peralatan Elektronik Rumah Tangga
Cosmos Kipas Angin 2 in 1 Twino
Diameter 16” | 3 tombol kecepatan | Bisa di meja dan bisa berdiri di lantai
BAFX12348 75.000 75.000
37.500 37.500
25.000
*Warna sesuai stok yang tersedia
in
Kipas Ang
3 in 1
Cosmos Kipas Angin 3 in 1 Wadesta
Diameter 16” | 3 tombol kecepatan & stop | Bisa di meja, berdiri di lantai dan di tempel di tembok
BAFX12349 94.200 94.200
47.100 47.100
31.400
*Warna sesuai stok yang tersedia
Lampu Darurat
Lampu Darurat
ACAX12346
PRTA12379
Ukuran: 13 x 12 x 45cm | Tegangan: 90-240V AC50HZ | Baterai 6V4AH
61.200 61.200
44
30.600
20.400
Lampu Philips LED Bulb
Daya 7 Watt | Hemat listrik bertahan sampai dengan 15 tahun | Setara bohlam 60 watt
Ukuran 57 X 40.5 X 32.5cm | Lampu LED
60.900 60.900
ACAX12345 30.450
20.300
21.000 21.000
Lampu Philips LED Bulb
Daya 10 Watt | Hemat listrik bertahan sampai dengan 15 tahun | Setara bohlam 85 watt
ACAX12347 10.500
7.000
30.900 30.900
15.450
10.300
Elektronik
Polytron Mesin Cuci 2 Tabung
Dimensi: 71.8 x 42.4 x 86.8cm | 2 Tabung | Daya 198 watt | Kapasitas 7 kg
BBBX12349 355.500 355.500
Polytron Mesin Cuci 1 Tabung
Dimensi: 54 x 55 x 87cm | 1 Tabung | Daya 198 watt | Kapasitas 7 kg
BBBX12348 177.750 177.750
118.500
*Warna sesuai stok yang tersedia
Sharp Vacum Cleaner 400 watt | Kapasitas 2 Lt
BBEX12345
638.700 638.700
319.350 319.350
*Warna sesuai stok yang tersedia
1
206.100 206.100
212.900
103.050 103.050
68.700
*Warna sesuai stok yang tersedia
2
Polytron Stand Dispenser - Biru Dimensi: 34x57x88 cm | Daya 450 watt | Dispenser galon atas | Pilihan suhu: panas, normal, dingin | Pengaman tombol panas untuk anak kecil 1 BBDX12345
424.200 424.200
212.100 212.100
141.400
*Warna sesuai stok yang tersedia
Polytron Dispenser - Putih
Dispenser Miyako
Terdapat pilihan suhu air : panas & normal | Tangki anti karat | 300Watt
PRTA12449 54.900 54.900
27.450 27.450
*Warna sesuai stok yang tersedia
18.300
Dimensi: 33x36x113 cm | Daya 450 watt | Dispenser galon bawah | Pilihan suhu: panas, normal, dingin | Pengaman tombol panas untuk anak kecil 2 BBDX12346
558.300 558.300
279.150 279.150
186.100
*Warna sesuai stok yang tersedia
45
Elektronik Perlengkapan Bayi dan Anak 1
2
Polytron Kulkas 2 Pintu
Dimensi: 53x52x139 cm | Kapasitas 210 liter | 2 pintu | Daya 100 watt
1 Merah BBAX12351 1 Ungu BBAX12353 776.700 776.700
388.350 388.350
258.900
*Warna sesuai stok yang tersedia
Polytron Kulkas 1 Pintu
Dimensi: 53x51x108 cm | Kapasitas 160 liter | 1 pintu | Daya 68 watt
2 Merah BBAX12350 2 Ungu BBAX12352 529.500 529.500
264.750 264.750
*Warna sesuai stok yang tersedia
1
Polytron Showcase 140 Liter Dimensi: 54x58x133 cm | Daya 180 watt | Pengontrol suhu 1 BBFX12348
714.000 714.000
357.000 357.000
238.000
*Warna sesuai stok yang tersedia
Polytron Showcase 180 Liter Dimensi: 54x58x152,5 cm | Daya 190 watt | Pengontrol suhu 2 BBFX12349
863.400 863.400
431.700 431.700
*Warna sesuai stok yang tersedia
46
287.800
176.500 2
Perlengkapan Elektronik Bayi dan Anak
Polytron LED TV 32
Polytron LED TV 24
Layar 32” | 2 speaker | Daya 50 watt | Bisa USB
Layar 24” | 2 speaker | Daya 35 watt
BCAX12349 497.700 497.700
BCAX12350 248.850 248.850
713.100 713.100
165.900
*Warna sesuai stok yang tersedia
Dimensi: 50x50x90 cm | Bisa USB | Bisa memory card | Radio | 2x30 WRMS
BCDX12348
Polytron Mini HiFi
Dimensi: 81x38x35 cm | DVD | VCD | Karaoke | Radio | USB | MP3 | Stereo System
BCEX12345 85.350 85.350
*Warna sesuai stok yang tersedia
237.700
*Warna sesuai stok yang tersedia
Polytron Speaker Active
170.700 170.700
356.550 356.550
56.900
364.500 364.500
Polytron DVD Player
Dimensi: 23x31x25 cm | USB | DVD | Daya 15 watt |2 speaker
BCDX12345 182.250 182.250
*Warna sesuai stok yang tersedia
108.600 108.600
121.500
54.300 54.300
36.200
*Warna sesuai stok yang tersedia
Polytron Home Theater Mini
Dimensi: 54x43x60 cm | DVD Player | USB Player | Karaoke | Daya 220 Watt | 1 subwoofer | 5 speaker
BCFX12345 383.100 383.100
191.550 191.550
127.700
*Warna sesuai stok yang tersedia
47
Furniture Perlengkapan Bayi dan Anak
Sofa Andrea
Sofa Keyko
Dimensi: 140 x 80 x 85cm | Bahan: Kulit Sintetis | Sofa 2 dudukan
Dimensi: 190 x 55 x 85cm | Bahan: Kulit Sintetis | Sofa 2 dudukan
FAAX12348 472.200 472.200
FAAX12351 236.100 236.100
472.200 472.200
157.400
*Warna sesuai gambar
*Warna sesuai gambar
Sofa Jasmine
Sofa Cloudy
Dimensi: 145 x 75 x 90cm | Bahan: Kain | Sofa 2 dudukan
FAAX12350 228.750 228.750
494.400 494.400
152.500
*Warna sesuai gambar
247.200 247.200
164.800
*Warna sesuai gambar
BCF Karpet Aruna
BCF Karpet Catra
Dimensi 190 x 260cm | Warna Merah
Dimensi 160 x 210cm | Warna Cokelat Muda
EADX12346
EADX12345 155.400 155.400
77.700 77.700
*Warna dan motif sesuai gambar
48
157.400
Dimensi: 140 x 80 x 85cm | Bahan: Kain | Sofa 2 dudukan
FAAX12349 457.500 457.500
236.100 236.100
51.800
96.600 96.600
48.300 48.300
*Warna dan motif sesuai gambar
32.200
Perlengkapan Furniture Bayi dan Anak
Valera Lemari 2 Pintu
Valga Lemari 2 Pintu
Dimensi: 80 x 41 x 180 cm | Bahan: Partikel Board
Valhalla Lemari 3 Pintu
Dimensi: 80 x 41 x 180 cm | Bahan: Partikel Board
FBCX12353
Dimensi: 120 x 41 x 180 cm | Bahan: Partikel Board
FBCX12352
171.300 171.300
85.650 85.650
171.600 171.600
57.100
*Warna sesuai gambar
FBCX12354 85.800 85.800
211.800 211.800
57.200
*Warna sesuai gambar
105.900 105.900
70.600
*Warna sesuai gambar
Miliki Furnitur pilihan dengan cicilan 10 bulan
Lemari Pakaian Anak Frozen Dimensi: 80 x 42 x 180 cm | Bahan: Partikel Board
FFBX12345 375.600 375.600
Lemari Pakaian Anak Batman Dimensi: 80 x 42 x 168 cm | Bahan: Partikel Board
FFBX12346 187.800 187.800
*Warna dan motif sesuai gambar
125.200
271.800 271.800
Lemari Laci Spiderman
Lemari Laci Charmy Kitty
Dimensi: 46 x 44 x 98 cm | Rak Plastik Karakter 4 susun
Dimensi: 44 x 32 x 89 cm | Rak Plastik Karakter 4 susun
ABFX12345 135.900 135.900
*Warna dan motif sesuai gambar
90.600
76.200 76.200
ABFX12346 38.100 38.100
*Warna dan motif sesuai gambar
25.400
62.100 62.100
31.050 31.050
20.700
*Warna dan motif sesuai gambar
49
HandphoneBayi & Gadget Perlengkapan dan Anak
Samsung J1 Ace Hitam Display 4.3” | Super amoled | Android OS V4.4 (kitkat) | 4 GB ROM + 512 MB RAM | Dual Cam 5 MP + 2 MP
CABX12350 338.100 338.100
Samsung Galaxy Tab 3V Samsung J2 Hitam
Display 4.7” | Kamera 5 MP & 2 MP | Android OS, V5.1 (Lolipop) | RAM 1 GB
CABX12352 169.050
112.700
439.800 439.800
Xiaomi Redmi 2 + Power Bank Xiaomi Android Kitkat 4.4 | Layar 4.7 inch | Dual SIM GSM (4G) | Quad Core | Memory 1 GB | Kamera 8MP & 2MP | Powerbank Xiaomi
Semua hape Xiaomi memiliki fitur:
PHPA12346 372.000 372.000
50
Semua hape Samsung memiliki fitur:
CABX12353 219.900
146.600
390.000 390.000
Xiaomi Redmi 2
124.000
333.600 333.600
195.000
130.000
Nokia New 105
Android Kitkat 4.4 | Layar 4.7 inch | Dual SIM GSM (4G) | Quad Core | Memory 1 GB | Kamera 8MP & 2MP
Layar 1.45” | Radio | Lampu Senter | Single SIM GSM
HPAA12425 186.000 186.000
7 Inch, touch screen | 16 M color | 1.3 GHz Quadcore Processor | 8 GB Internal Memory | 1 GB RAM | 2 MP Cam | 2 MP Front Cam | Andoid OS V4.4 Kitkat
HPGA12356 166.800 166.800
112.100
63.600 63.600
31.800
21.200
Perlengkapan HandphoneBayi & Gadget dan Anak
Semua hape Wiko memiliki fitur: Merk HP
Android
No. 2 di Perancis
Wiko Android Phone Seri Lenny
Wiko Android Phone Seri Sunset
Layar 5” | 512 MB RAM | Kamera belakang 5MP, Kamera depan 1.3MP | Baterai Li-Ion 1800 mAh | Dual SIM | Android Kit Kat
Layar 4” | 512 MB RAM | Kamera belakang 2MP, Kamera depan 1.3MP | Baterai Li-Ion 1300 mAh | Dual SIM | Android Kit Kat
CABX12345 233.700 233.700
CABX12346 116.850 186.000
77.900
176.700 176.700
88.350 88.350
58.900
Merk HP
Terlaris
No. 2 di Indonesia
Andromax R 4G LTE
Dual SIM Smartfren 4G LTE + GSM | Dual Kamera : Kamera belakang dengan dual flash 8 MP + kamera depan 5 MP | Prosesor Quad Core 1.2GHz Qualcomm Snapdragon 410 | 1 GB RAM + 8GB ROM | OS Android 5 Lollipop | Daya baterai 22000 mAh
CABX12348 341.700 341.700
Andromax Q 4G LTE
Dual SIM Smartfren 4G LTE + GSM | Dual Kamera: Kamera belakang dengan flash 5 MP + kamera belakang 2 MP | Prosesor Quad Core 1.2GHz Qualcomm Snapdragon 410 | 1GB RAM + 8GB ROM | Cyanogen OS/Android OS V5.0 (Lollipop) | Suara Dolbi Digital Plus | Daya baterai 2000 mAh
CABX12347 170.850 170.850
113.900
291.900 291.900
Andromax ES 4G LTE
Dual SIM Smartfren 4G LTE + GSM | Dual Kamera: kamera belakang dengan flash 8 MP + kamera depan 5 MP | Layar 4” | RAM 1GB, ROM 8GB
Semua hape Smartfren memiliki fitur:
CABX12349 145.950 145.950
97.300
231.000 231.000
115.500 115.500
77.000
51
Perlengkapan Laptop & Notebook Bayi dan Anak
Laptop HP 14-R203TU
Laptop HP 14-R203TU (windows 8.1 SL)
Intel N2840 | RAM 2GB DDR3 | HDD 500GB | DVD RW | WiFi | Bluetooth | 14” | Non OS
Intel N2840 | RAM 2GB DDR3 | HDD 500GB | DVD RW | WiFi | Bluetooth | 14”
CCAX12353 849.900 849.900
CCAX12355 424.950 424.950
283.300
1.119.000 1.119.000
Intel N2840 | RAM 2GB DDR3 | HDD500GB | DVDRW |14” | Non OS
559.500 559.500
373.000
905.100 905.100
CCAX12349 452.550 452.550
Laptop Lenovo S20-30 with Windows 8.1 SL
Laptop Acer Aspire Z1402
Intel N2840 | RAM 2GB DDR3 | HDD500GB | 11.6” | Non OS
Intel N2840 | RAM 2Gb DDR3 | HDD500gb | 11.6”
Intel Core i3 5005U | RAM 2GB | HDD 500GB | 14” | Non OS
746.100 746.100
52
CCAX12348 373.050 373.050
248.700
1.046.100 1.046.100
Intel N2840 | RAM 2GB DDR3 | HDD500GB | DVDRW |14”
CCAX12346
Laptop Lenovo S20-30
CCAX12347
Laptop ASUS X453MA with Windows 8.1 SL
Laptop ASUS X453MA
301.700
348.700
898.800 898.800
602.550 602.550
401.700
Laptop Acer Aspire Z1402 (windows 8.1 SL) Intel Core i3 5005U | RAM 2GB | HDD 500GB | 14”
CCAX12352 523.050 523.050
1.250.100 1.250.100
CCAX12354 449.400 449.400
299.600
1.169.100 1.169.100
584.550 584.550
389.700
Perlengkapan AksesorisBayi Gadget dan Anak
Jangan Salah Membeli Laptop! Baca Dulu Penjelasan Berikut Saat ini laptop yang dijual beragam harganya. Ada yang harganya lebih mahal tapi dilengkapi dengan Windows Orisinil, ada juga yang harganya murah namun belum pakai Windows. Hati-hati jika membeli laptop di toko yang menggunakan Windows bajakan, karena tidak aman.
Apa itu Laptop OS dan Non OS? Laptop OS adalah laptop yang sudah diinstal dengan Windows oleh perusahaan pembuatnya. Contohnya, laptop merek Lenovo tertulis “with Windows”, berarti laptop tersebut sudah diinstal Windows oleh Lenovo, bukan oleh penjaga toko. Dengan kata lain laptop tersebut ketika keluar dari pabrik sudah siap digunakan. Sedangkan laptop Non OS adalah laptop yang dijual tanpa Windows, yang biasanya harganya lebih murah, namun memerlukan upaya tambahan lagi untuk menginstal Windows dengan membeli DVD Windows dari toko sofware. Pastikan Anda membeli Windows dari toko yang terpercaya. Untuk yang masih awam mengenai komputer sangat disarankan untuk membeli komputer yang ada OS Windowsnya.
Vivan Power Bank Besar Kapasitas 10400mAh | 1x charge bisa mengisi HP 5x (asumsi baterai HP 2000mAh)
Power Bank Xiaomi Kapasitas 5000mAh | Tipis, ketebalan hanya 9,9 mm | Proteksi overcharge
CBAX12345
GADA12360 46.200 46.200
23.100
80.100 80.100
15.400
40.050
26.700
Cara penggunaan powerbank * Tidak dijual dengan Handphone
Vivan Power Bank Kecil
Kapasitas 5000mAh | 1x charge bisa me ngisi HP 2.5x (asumsi baterai HP 2000mAh)
Cara penggunaan powerbank
CBAX12346 50.100 50.100
* Tidak dijual dengan Handphone
25.050
16.700
Perlengkapan Kantor
Kalkulator Casio Hitam
Kalkulator 12 Digit | Fungsi persentase | Daya Baterai & Matahari
KECA12378 28.200 28.200
Kalkulator Casio Putih
Kalkulator 12 Digit | Fungsi persentase | Daya Baterai & Matahari
KECA12379 14.100
9.400
26.700 26.700
13.350
8.900
53
Apa itu Arisan Mapan Pembelian barang melalui sistem arisan dari PT. Rekan Usaha Mikro Anda (RUMA). Tahu kan Arisan itu apa? Di Arisan Mapan, pemenang Arisan tiap periode kocokan akan mendapatkan barang, bukan uang. Setiap anggota bisa pilih barang yang berbeda-beda. Saat ini sudah bergabung lebih dari 70.000 anggota Arisan Mapan.
Apa itu RUMA PT. Rekan Usaha Mikro Anda (RUMA) adalah perusahaan yang sudah terdaftar di Kementerian Perdagangan dan Asosiasi Pedagang Langsung Indonesia dan memiliki 50 kantor cabang di Jawa dan Bali.
No. SIUPL: 276/1/IU/PMA/2015
No. Anggota 0168/07/15
Cara Daftar 1
Cari minimum 5 orang teman untuk bergabung, tentukan siapa yang mau jadi ketua Arisan.
2
Download aplikasi Mapan di Mapan.id (khusus Android) dan isi data ketua arisan secara lengkap. Pastikan semua data sudah benar.
Ketua Arisan dapat komisin dari penjualan
3
4
5
Cicilan Per-periode
Pilih periode kocokan (mingguan/bulanan). Makin banyak anggotanya, makin murah setorannya.
Setiap anggota memilih barang yang diinginkan dari Katalog/aplikasi Mapan, tiap anggota boleh memilih lebih dari 1 barang.
Mekanisme Kocokan 1
Pemenang arisan akan dikocok secara acak oleh sistem komputer Arisan Mapan.
Mau buat arisan lagi? Bisa kok, karena Ketua Arisan bisa mendaftarkan lebih dari 1 (satu) kelompok. Ketua Arisan juga bisa pilih mau ikut arisan sebagai anggota atau hanya mengelola arisan saja tanpa beli barang.
[PT Ruma] Selamat! Pemenang arisan Banjarnegara-Pengajian-53 periode 25-Nov-2015 adalah Ibu ........... Barang sedang dalam proses pengiriman.
2
[PT Ruma] Selamat! Pemenang arisan Banjarnegara-Pengajian-53 periode 25-Nov-2015 adalah Ibu ....... Barang sedang dalam proses pengiriman.
Pemenang tiap minggu/bulan akan diumumkan secara otomatis melalui SMS ke Ketua Arisan Mapan berdasarkan nomor HP yang terdaftar pada hari kocokan.
Jika ada pertanyaan hubungi MELATI (021-7204008). 54
Cara Bayar 1
Tiap anggota menyetor uang sesuai dengan jumlah setoran ke Ketua Arisan Mapan sebelum tanggal kocokan yang sudah ditentukan.
2
Ketua Arisan Mapan wajib menyetorkan uang paling lambat pada tanggal kocokan yang sudah ditentukan.
3
Pembayaran Arisan Mapan bisa melalui bank berikut atas nama PT. Rekan Usaha Mikro Anda.
5240340323 4
065101000137305
3004201317
1260006329907
Ketua Arisan Mapan melakukan konfirmasi pembayaran melalui SMS ke 0822 4009 4009 / 0856 0856 8090 dengan format setor.arisan.[nama-kelompok].[jumlah].[bank].[nama].[tanggal]
5 [PT Ruma] Pembayaran arisan Banjarnegara-PKK-53 sebesar 163500 berhasil. Terima kasih sudah membayar Arisan Mapan.
[PT Ruma] Pembayaran arisan Banjarnegara-PKK-53 sebesar 163500 berhasil. Terima kasih sudah membayar Arisan Mapan.
Ketua dan anggota Arisan akan menerima balasan otomatis dari sistem melalui SMS bahwa pembayaran sudah berhasil dilakukan.
6
Apabila Anda dan anggota tidak menerima SMS konfirmasi, Anda sebagai Ketua Arisan dapat mengecek status pembayaran kelompok arisan Anda melalui SMS ke 0878 8520 7890 dengan format: cekpembayaran.[nama-kelompok]
7
Pastikan pembayaran sudah diterima oleh PT. Rekan Usaha Mikro Anda (RUMA) agar pengiriman barang dapat diproses.
8
Jika ada pertanyaan hubungi MELATI (021-7204008).
Pengiriman Barang 1
2
Barang akan dikirim ke alamat Ketua Arisan Mapan yang terdaftar apabila pembayaran berhasil dilakukan.
Khusus untuk barang dengan berat lebih dari 5 Kg akan dikirimkan langsung ke alamat anggota Arisan Mapan yang terdaftar.
[PT Ruma] Barang pemenang arisan Banjarnegara-PKK53 dengan kode barang PRTA-12345 sudah dikirimkan tanggal 5-Nov-2015. Nomor resi: 746293562925.
[PT Ruma] Barang pemenang arisan Banjarnegara-PKK-53 dengan kode barang PRTA-12345 sudah dikirimkan tanggal 5-Nov-2015. Nomor resi: 746293562925.
Arisan Mapan akan mengirimkan SMS konfirmasi nomor resi penggiriman ke nomor HP Ketua Arisan Mapan yang terdaftar. 3
Barang akan diterima 3 - 10 hari setelah jadwal pembayaran. Pengiriman akan ditunda jika pembayaran terlambat dilakukan.
Tanya Jawab ARISAN MAPAN itu aman tidak ya? Arisan Mapan diselenggarakan oleh PT RUMA yang sudah terdaftar di Kementerian Perdagangan dan Asosiasi Pedagang Langsung Indonesia. Kini, Arisan Mapan sudah dipercaya oleh lebih dari 70.000 ribu anggota di Jawa dan Bali. Pemenang Arisan Mapan setiap minggu/bulan akan diumumkan secara otomatis melalui SMS ke Ketua Arisan Mapan. Selain itu, Ketua dan anggota Arisan Mapan juga akan menerima konfirmasi otomatis melalui SMS dari sistem PT RUMA ketika pembayaran Arisan Mapan berhasil dilakukan. PT RUMA juga memiliki layanan konsumen, MELATI yang dapat ditelepon langsung jika Anda memiliki pertanyaan atau keluhan mengenai Arisan Mapan. Apakah saya masih bisa bergabung dengan Arisan Mapan apabila saya tidak memiliki teman yang bisa saya ajak? Arisan memiliki dasar kepercayaan dan komitmen selama periode arisan, artinya ketua arisan dan anggota kelompok harus saling mempercayai kedua belah pihak. Untuk itu Anda harus tergabung dalam kelompok yang Anda percayai. Anda dapat mengajak lingkungan terdekat Anda seperti keluarga, teman dekat, ataupun tetangga Anda. Pantau terus Facebook MakinMapan untuk informasi menarik dan testimoni dari Ketua Arisan Mapan lain. Setelah tahu banyak manfaatnya bergabung dengan Arisan Mapan, pasti banyak teman Anda yang tertarik untuk bergabung. Kalau barangnya terlambat, saya harus menghubungi siapa? Apa yang harus saya lakukan? Untuk pengiriman dari PT RUMA ke Ketua Arisan, Ketua Arisan Mapan dapat mengecek status pengiriman di situs jasa pengiriman terkait dengan memasukkan nomor resi pengiriman yang sudah dikirim melalui SMS. Sama halnya untuk barang elektronik dan furnitur yang dikirim langsung ke alamat anggota arisan. Bila ada keterlambatan, Anda dapat hubungi MELATI di 021-7204008 untuk bantuan informasi status keberadaan barang Anda. Untuk pengiriman dari ketua arisan ke anggotanya, anggota arisan tersebut dapat menghubungi ketua arisan secara rutin mengenai barang yang dia sudah terima.
Bagaimana kalau barang yang saya terima dalam keadaan rusak? Untuk setiap pengiriman barang, PT RUMA selalu menyisipkan stiker pengembalian barang di dalam kotak pengiriman. Ketika barang datang dalam keadaan rusak dan/atau tidak layak, silakan hubungi MELATI di 021-7204008 untuk instruksi lebih lanjut paling lambat 3 x 24 jam sejak barang diterima oleh Ketua Arisan. Apakah ada garansi untuk produk elektronik? Garansi produk tergantung produsen masing-masing barang. Anda bisa mengecek produk tersebut memiliki garansi atau tidak dari kartu garansi yang ada dalam kotak kemasan barang yang dibeli. Hubungi MELATI untuk info lebih lanjut Kenapa produk di Arisan Mapan bisa lebih murah dari beberapa barang kreditan di daerah saya? PT RUMA mendapatkan barangnya langsung dari produsen. Dengan semakin banyaknya anggota yang tergabung dalam Arisan Mapan, kami dapat melakukan negosiasi dengan produsen. Oleh karenanya, harga yang ditawarkan oleh Arisan Mapan bisa lebih murah dibandingkan dengan barang kreditan dan lebih terjangkau untuk Anda karena barang dibeli melalui sistem Arisan. Barang yang saya inginkan tidak ada. Apakah saya bisa ikut Arisan Mapan? Jika produk yang Anda inginkan tidak tersedia di katalog fisik Arisan Mapan, silakan unduh aplikasi Mapan di mapan.id dan temukan ratusan produk lainnya. Siapa itu MELATI? MELATI adalah layanan konsumen ARISAN MAPAN yang selalu siap untuk membantu Anda apabila Anda ada pertanyaan tentang registrasi, produk, pembayaran dan pengiriman. Anda dapat hubungi MELATI di 021-7204008.
55
Ngobrol bareng gak harus berat Ajak kerabat dan komunitasmu gunakan Rumpi! Rumpi: Aplikasi chat yang ringkas, cepat, simpel. untuk chatting berdua ataupun bersama grup. Bisa juga untuk tanya informasi Arisan Mapan!
Chat lambat jam pasir terus? Ngobrol grup malah jadi ribet? Makanya pakai Rumpi!
Silahkan unduh di rumpi.id Ono Boso Jowo ne
Aya Basa Sunda na
(Khusus Android)
Registrasi lebih mudah & Lebih Banyak Pilihan Barang di Aplikasi Arisan Mapan Unduh aplikasinya di: mapan.id
<
11:30 11:30
Fasion
Wanita
n de Arisa Pilih Perio guan 1 ming
30 11:
<
Alat Rumah Tangga Pilih Periode Arisan 1 mingguan
n rta Arisa Pilih Perseorang 15
Pilih Perserta Arisan 15 orang
Kini Anda bisa menghubungi MELATI di nomor telepon:
ak
n An
yi da n Ba
Pe
kapa
ng
rle
<
san
ta Ari ser ng h Per ora 15
Pili
san e Ari iod uan h Per gg Pili 1 min
h
a Aisya m Wanit gu a Musli ming Busan 21.200 / Rp
a Zahra m Wanit a Musli minggu Busan 20.650 / Rp
Maspion Fry Pan Rp 8.700 / minggu
Maspion Happy Call 32 Cm Rp 37.100 / minggu
a) (Rod ggu Cars / min Tas 00 13.0
Rp a) y (Rodggu o Kitt/ min Hell 00 Tas 13.0 Rp
at
(Khusus Android)
an Tam ggu ah Leb / min 00 Tas 10.5 Rp
taro ggu Ham min Tas 00 / 10.9
Rp
Punya pertanyaan, kritik ataupun saran mengenai Arisan Mapan atau produk Mapan lainnya?
Hijab a Merah a Bung gu Wanit Hijab 8.700 / ming Rp
Cokel a Renda gu / ming
Wanit Rp 7.600
Teko Rigoleto 2.5 Liter Rp 8.000 / minggu
Ramdhan Teko 2.5 Liter Rp 8.100 / minggu
(021) 720 4008 pada waktu: Senin - Minggu, 07.00 - 22.00 WIB yang akan melayani berbagai pertanyaan dan saran Anda dengan sepenuh hati.
"PT RUMA dapat sewaktu-waktu melakukan pembatalan dan/atau penggantian produk dengan nilai yang sama apabila barang tidak lagi tersedia. S&K berlaku. Silahkan hubungi MELATI untuk mendapatkan informasi S&K yang berlaku."
MELATI
MELAyani sepenuh haTI
Senin - Minggu, 07:00 - 22:00
MakinMAPAN http://mapan.ruma.co.id
No. SIUPL: 276/1/IU/PMA/2015
No. Anggota 0168/07/15