15/41669.pdf
PENGGUNAANPENDEKATANBERMAINUNTUKMENINGKATKAN AKTIVITAS FISIK SIS\VA DALAM PEMBELAJARAN SENAM GULING DEPAN PENJASORKES SISWA KELAS I SD CITRA AL MADINA PADANG
ita
s
Te
rb
uk a
TESIS
MUHAMMADI NIM.19798
U
ni
ve
rs
Oleh
Ditulis Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan dalam Mendapatkan Gelar Magister Pendulikan ( M.Pd)
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DASAR PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS NEGERI PADANG 2015
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
\
15/41669.pdf
ABSTRACT
Muhammadi 2014: "Using Game Approach to Improve Students' Activities i.n Front Rolling Gymnastic Learning Penjasorkes the First Grade Students Citra Almadina Elementary School Padang" . Graduate Program of Padang State University. ·
uk a
This research is class action research. Procedures of action research start from early study, planning, implementation, observation, and reflection. Researcher subject are teacher, and the first grade students of Citra Almadina elementary school that amount as much as 12 students. Analysis data do by using qualitative analysis data model, through stage of analyzing data, reduction data, . present .data, concluge_result o(triangulation research and analysis.data. . . ~.,
rs
ita
s
Te
rb
Approach that used is qualitative approach. This research data is information about process and data action result that obtained from result of field note, observation, recording, interviewing, and test. Source of data is process execution of penjasorkes study by using game approach to improve students' activities in front rolling gymnastic the first grade students of Citra Almadina elementary school Padang. Based on research result, can conclude use problem games approach can Improve students activities in front rolling gymnastic learning.
U
ni
ve
Based on result of research, when early observation result of class average score are 73,04 and classical complete percentage are 41 ,66%, the result unreached . KKM level in Citra Almadina elementary school, that are (75) and classical complete as big as (7 5%) of totalize students in class. At learning result assessment front rolling skill cycle one improvement experience class average scor~ as significant are 95,80 and classical complete percentage are 83 ,33%, the result have reached KKM level Citra Almadina elementary school, that are (75) and classical complete that are (75%) of totalize students in class. Thereby measure learning of front rolling skill by games which given to the first grade students Citra Almadina elementary school can be told ·success.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
ABSTRAK
Muhammadi 2014:"Penggunaan Pendekatan Bermain Untuk Meningkatkan Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran Senam Guling Depan Penjasorkes Siswa Kelas I SD Citra Al Madina Padang". Tesis. Program Pascasarjana Universitas Negeri Padang.
ita
s
Te
rb
uk a
Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Prosedur penelitian tindakan dimulai dari studi awal, perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Subjek peneliti adalah guru dan siswa kelas I SD Citra Almadina Padang yang berjumlah sebanyak 12 orang. Analisis data dilakukan dengan menggunakan model analisis data kualitatif, melalui tahapan menelaah data, reduksi data, menyajikan data, menyimpulkan hasil penelitian triangulasi, dan analisis data. . . Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kualitatif. Data penelitian ini berupa informasi tentang proses dan data hasil tindakan yang diperoleh dari hasil catatan lapangan, observasi, perekaman, wawancara dan tes. Sumber data adalah proses pelaksanaan pembelajaran penjasorkes melalui Penggunaan Pendekatan Bermain Untuk Meningkatkan Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran Senam Guling Depa:n Penjasorkes Siswa Kelas I SD Citra Al Madina Padang. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan penggunaan Pendekatan Bermain masalah dapat meningkatkan aktivitas siswa dalam pembelajaran guling depan .
U
ni
ve
rs
Berdasarkan hasil penelitian, ketika observasi awal perolehan skor rata-rata kelas yaitu 73,04 dan persentase ketuntasan klasikal41,66%, hasil tersebut belum mencapai tingkat KKM di SD Citra Al Madina, yaitu (75) dan ketuntasan klasikal sebesar (75%) dari total siswa dalam kelas. Pada penilaian hasil belajar keterampilan guling depan siklus satu mengalami peningkatan skor rata-rata kelas secara signifikan yaitu 95,80 dan persentase ketuntasan klasikal 83,33%, hasil tersebut telah mencapai tingkat KKM SD Citra Al :r.A:adin~, yaitu (75) dan -ketuntasan klasikal sebesar (75%) dari total siswa dalam kelas. Dengan demikian tindakan pembelajaran keterampilan guling depan melalui permainan yang diberikan pada siswa kelas I SD Citra Al Madina, dapat dikatakan berhasil.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
11
PERSETUJUAN AKHIR TESIS
Mahasiswa
: Muhammadi
NIM.
:
15/41669.pdf
19798
Tanda Tangan
.Tanggal
rb
uk a
Nama
Te
Prof. Dr. Gusril. M.Pd.
U
ni
ve
Pembimbing II
6j
Direk.iur Program Pascasarjana Universitas Negeri Padang
Ketua Program Studi!Konsentrasi
Dr. 'Mardiah &~nl~E·ct. NIP. 1951050.1 197703 2001
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
.
;J..- Ulf
rs
Dr. Ramalis Hakim, M.Pd.
ita
s
Pembimbjn~ {
15/41669.pdf
PERSETUJUAN KOMISI UJIAN TESIS MAGISTER KEPENDIDIKAN
Tanda Tangan
Nama
No.
Prof. Dr. Gusril, M.Pd. (Ketua)
2
Dr. Ramalis Hakim, M.Pd. (Sekretaris)
3
Dr. Farida F. , M.Pd., M.T. (Anggota)
4.
Prof. Dr. Firman, M.S., Kons. (Anggota)
Te
rb
uk a
1
ve
rs
ita
s
./
5
U
ni
/
Dr. Mardiah Harun, M.Ed. (Anggota)
Mahasiswa Mahasiswa
Muhammadi
NIM. · Tanggal Ujian
19798
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
2-2-2015
15/41669.pdf
SURATPERNYATAAN Dengan ini saya menyatakan bahwa
1.
Karya tulis saya, berupa tesis dengan judul
"Penggunaan Pendekatan
Bermain Untuk Meningkatkan Aktivitas Fisik Siswa Dalam Pembelajaran Senam Guling Depan Penjasorkes Siswa Kelas I SD Citra AI Madina
akadcmi~<.:
.. . .
mendapatkan gelar
baik di Universitas Negeri Padang IP..aupun perguruan tinggi lall:y~. ~
rb
2. Karya tulis ini murni gagasan, penelitian, dan rumusan saya sendiri tanpa
Te
bantuan tidak sah dari pihak lain, kecuali arahan dari pembimbing tesis.
sebagai acuan
didalam naskah saya dengan disebutkan nama
ve
dicantumkan
orang lain, kecuali dikutip secara tertulis dengan jelas dan
rs
dipublikasikan
ita
s
3. Didalam karya tulis ini tidak terdapat karya atau pendapat yang telah ditulis atau
4.
ni
pengarangnya dan dicantumkan dalam daftar pustaka. Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya, dan apabila di kemudian hari
U
,__
adalah asli dan belum pernah diajukan untuk
uk a
Padang"
terdapat penyimpangan dan ketidakbenaran pernyataan ini, saya bersedia menerima sanksi akadernik berupa pencabutan gelar yang telah saya peroleh karena karya tulis ini, serta sanksi lainnya sesuai dengan norma dan ketentuan hukum yang berlaku. Padang, 07 Maret 2015
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
v
15/41669.pdf
KATAPENGANTAR
Puji syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT, karena berkat rahmat dan
karunia-Nya, penulis dapat menyelesaikan tesis
ini
dengan judul:
"Penggunaan Pendekatan Bermain Untuk Meningkatkan Aktivitas Fisik Siswa Dalam Pembelajaran Senam Guling Depan Penjasorkes Siswa Kelas I
uk a
SD Citra AI Madina Padang" Adapun yang menjadi tujuan dari penulisan tesis ini adalah untuk
Te
rb
melengkapi syarat memperoleh gelar Magister Pendidikan yang harus dipenuhi oleh setiap mahasiswa pada Program Pasca Sarjana Universitas Negeri Padang .
ita
s
Tesis ini diselesaikan berkat adanya bantuan dari berbagai pihak, oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih kepada yang terhormat:
ve
rs
1. Bapak ProfDr.Gusril, M .Pd sebagai pembimbing I dan bapak Dr.Ramalis
ni
Hakim, M.Pd, sebagai pembimbing II yang telah menyediakan waktu untuk
U
membimbing penulis dalam menyelesaikan tesis ini. ' .
2. Tim penguji tesis Bapak ProfDr.Firman, M.S.Kons, Ibu Dr.Farida F.MT, M.Pd, dan Ibu Dr.Mardiah Harun, M .Ed yang telah memberikan saran demi kesempurnaan tesis ini. 3. Ibu Dr. Mardiah Harun, M .Ed selaku ketua Program Studi Pendidikan Dasar yang telah memberikan, fasilitas izin penelitian, motivasi serta saran yang konstruktif untuk menyelesaikan tesis ini. 4. Direktur Program Pascasarjana beserta Asisten Direktur I dan II, bapak dan Ibu dosen pada Program Studi Pendidikan Dasar Kosentrasi Pendidikan Kelas
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka lV
15/41669.pdf
Awal SD yang telah memberikan sumbangan fikirannya selama perkuliahan, karyawan dan tata usaha dan pustaka yang telah memberikan kemudahan demi terwujudnya tesis ini. 5. Ibu Kepala Sekolah, bapak dan ibu guru yang mengajar di Sekolah Dasar Citra Almadina Padang, Kec. Padang Barat, yang telah memberikan fasilitas dan kemudahan kepada penulis dalam melaksanakan penelitian ini. anak-anakku yang tersayang Nofrindo dan
uk a
6. Istri tercinta, Meri Heriyanti
Ahmad Rifki Armando yang tulus dan ikhlas memberikan dorongan baik
rb
moril maupun materil sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis ini.
Te
7. Yang Mulia Ayahanda Rustam, BA (Aim), Ibunda Hj . Misbah yang semasa
ita
s
hidupnya selalu memberikan motivasi sehingga menjadi kekuatan untuk penulis dapat menyelesaikan tesis ini.
ve
rs
8. Ternan-ternan seperjuangan, baik yang dekat maupun yang jauh yang telah
ni
memberikan semangat dalam menyelesaikan tesis ini.
U
Hanya kepada Allah penulis memohon semoga jasa baik yang telah diberikan dibalas Allah dengan pahala yang setimpal hendaknya. Amin ya Rabbal Alamin. Penulis menyadari dalam penyusunan
ini tidak luput dari segala
kekurangan, untuk itu saran yang sifatnya membangun dari pembaca sangat diharapkan. Akhirnya penulis mengucapkan terimaksih. Januari 2015
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
v
15/41669.pdf
DAFTARISI Hal
Te
rb
uk a
ABSTRACT .• . . . . . •. . . .. . . . . . . •.. . . . . .. . .. . .. . •. . .. . . . . .. . •. . .• . .. . .. . .. . . . . .. . . . . .. ABSTRAK..... .. . . . . .. . . . . . . . . . . .. . . . . . . . .. . .. . .. . .. . .. . . . . . . . . . . . . . .. . .. . .. . .. . .. . . ~~~~1rlJJrlJJ\~ ~~ 1r~s;1s ................................................. PERSETUJrlJAN KOMISI UJIAN TESIS ...............•....................... SURAT PERNYATAAN . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . KATA PENGANTAR ............................................................ DAFTAR lSI .................................................................................................. DAFTAR TABEL ....................................................................................... DAFTAR BAGAN......................................................................................... DAFTAR GAMBAR .................................................................................... DAFTAR LAMPIRAN .............................................................................. BABI.PENDAHULUAN
s
A. Latar Belakang Masalah .. ... ...... .. .. ..... .... .. ...... ..... .. ........... ........ .. ... ....
i ii
iii iv v vi Vll
viii ix
1 7
C. Batasan Masalah........ .. ............................................................... .... ....
7
rs
ita
B . Identifikasi Masalah . ...... .. ... ....... ...... ....... .... ... .. ......... .... .... .. .... .. .......
8
E . Tujuan Penelitian ....... ..... .. ..... ....... ..... .... ... ........ .. ... .... .. .. ....... ............
8
F. Manfaat Penelitian .......................... ....... ...... .. ............. .......... ......... ...
9
ni
ve
D . Rumusan Masalah . .... ..... .. ...... ....... ........ ... ......... ....... .. .... ......... . ...... ...
U
BAB IT. KAJIAN PUSTAKA A. Landasan Teoretik .................... ........ ............................................... .
10
1. Pendekatan Bermain ... .................... .... ......................... .................
10
2. Hakekat Bermain dalam Pembelajaran Guling Depan .................
13
3. Hakekat Pembelajaran Penjasorkes ........... ......................... ... ......
16
4. Tujuan Pembelajaran Penjasorkes ............ ........... ... .......... .............
17
5. Guling Depan Bagian Materi Pembelajaran Penjasorkes SD........
18
6. Langkah-langkah Pembelajaran Guling Depan... ................ .... .. ....
19
7. Karakteristik Siswa Kelas Awal SD ..... ............. ........................ ....
22
B. Penelitian yang Relevan .............................. ............................. ........ ..
22
C. Kerangka Berfikir. ....... .. .. ...... ...... .. ...... .. .... .. ....... .. ...... .. .. .. .... .. .. .. .. .... ...
23
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Vl
15/41669.pdf
BAB ID. METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian ........... .. ............. ....................... .. ....... ....... ................. .
27
1. Prosedur Penelitian ..... ..... ... ....... .............. ............ ...... .... .. .. ... .......... ... .
28
2. Rancangan Tindak ................................ ........ ................ .. ......... ..... .
28
3. Tahap Pelaksanaan Tindakan dan Observasi ............................... .
29 30
5. Tahap Refleksi .................... .. ........ .. . .. .............. ............ .. ..
31
B. Setting Penelitian ......................... .. ... .. . ...... ...... .. ..... .. ...... .
31
1. Tempat Penelitian ............ ....... .... . .. .. .... . ............. .. ........ . .. .
31
uk a
4. Tahap Pengamatan ........................ ... .... .... .. .. ....... ......... ...................... .
31
3. W aktu llama Penelitian ... .......... ......... .. .. .. ....... . .. . .. .... ... ..... .
32
rb
2.Subjek Penditian ............. ......... ........... ............ .. : ... .·.... .- ... .
Te
C. Rancangan Penelian ........ . .......................... . ............ ... ..... . .
32 32
2. Skema Alur penelitian ..................................................... . .
33
s
1. Alur Penelitian ..... . ... .......... ... .. ... ...... ............ ..... . ...... .. . ... .
ita
D. Data dan Sumber Data ............. ..... ....... ........... .. ................ .
rs
1. Data Penelitian ...... ... ....... .......... . ... ...................... ........... . 2. Sumber Data .......... .. .......................... ............................ .
34 34 34 35
F. Tehnik Analisis Data ................. . .................................... ..
38
ni
ve
E. Tehnik Pengumpulan Data dan Intrumen Penelitian ............... .
U
BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A.
Temuan Umum Penelitian .. .. .............. .. .........................................
41
B.
Temuan Khusus . .. .. .. .. .... .. .. .... .. .. .... .... .... .. .... .. .. ...... .. .. .. .... .. .. .. ............
42
1. Siklus I Pertemuan I a. Perencanaan Tindakan Siklus I Pertemuan !.. .. .. .....................
43
b. Pelaksanaan Tindakan Siklus I Pertemuan I ...................... .. ..
44
c. Pengamatan Siklus I Pertetemuan I .......................................
55
d. Refleksi Siklus I Pertemuan I.. .. .. ...........................................
64
2. Siklus I Pertemuan II a. Perencanaan Tindakan Siklus I Pertemuan II.. ...... ................. .
66
b. Pelaksanaan Tindakan Siklus I Pertemuan II .........................
77
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Vll
15/41669.pdf
3.
c. Pengamatan Siklus I Pertetemuan I .................................... ...
79
d. Refleksi Siklus I ..........
88
oo
0000
000000
00
0000
0000
00
00
00
00
00
00
00
00
0000
00
oo
OOooOOOOoo
0000
Siklus II Pertemuan I a. Perencanaan Tindakan Siklus II Pertemuan I.. ...... b. Pelaksanaan Tindakan Siklus II Pertemuan I.. c. Pengamatan Siklus II Pertetemuan I .......... .. .. d. Refleksi Siklus II Pertemuan
I..
OOOO
OO
00
00
00
00
00
..
OOoOOOoOOOOOoOoOoOOO
91
OO O O o O O O o O o O o O
00
00
00
00 . . . . . . 00
oOOOOO
o0
98
oooOoooO
00
00
100
00..
00oOOOo0
108
o0o
4. Siklus II Pertemuan II 00
00
.... ..
uk a
a. Perencanaan Tindakan Siklus II Pertemuan 1.. .... b. Pelaksanaan Tindakan Siklus II Pertemuan
1
00
d. Refleksi Siklus II
.
oooo
rb
c. Pengamatan Tindakan Siklus II Pertemuan I .. .......................... .
00 . . . . . . 00 . .
oo
........... ..
00
00 . . 00
00
00 . . .
. . . . . . . . . . . . oo . . .
oo
•••
oooooooo
o
00
,, •
oo . . .
oooo...
.
Te
C. Pembahasan .. . . .. .. . . .. . . . ... . .. . . . . . . .. . .. . .. . .. . ... . .. . .. . .. . . . . .. ... . .. o o . . . . OO
..
OOoOOOOOOOoOOOoOoOoOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOoOOOoOOO
s
a. Pembahasan Siklus I ..
ita
b. Pembahasan Siklis II
OOOOOO
......
.... ..
oooooOoooooooo
.. ..............
. . . . oo.. ..
•
~
H. 9 121 130 131 133 134
rs
oOOO
110
00
Implikasi .... .......
U
b.
Kesimpulan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
ni
a.
ve
BAB V. SIMPULAN IMPLIKASI DAN SARAN
c.
Saran ... ..
00
••
00
0000
oo . . . . oo
00
.
00
•
••
. . oooooooo
00000
oooo
ooOOoooooo
..
oo
.....................
oo
00
....
ooooooooooooooooooooooOOooOOOOoOOOOOOOOO
. . . . . . oo
00
000
.
0000
. . . . . . 00 . .
00
..
00
0000
00000
DAFTAR RUJUKAN .•.•..•........••..•..................•.•.•.••••.............•••
LAMPmAN .......................................................................... .
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Vlll
136 137 138
15/41669.pdf
DAFTAR TABEL Halaman Data Awal .. .. .... . .. . .. . ... ........ . .... .. ......... ......... ..... ... .. ..
139
Tabel 2.
Pengamatan Lapangan Terhadap Guru Siklus I PT 1 .. .......
142
Tabel 3.
Pengamatan Lapangan Terhadap Siswa Siklus I PT 1.. ..... ..
148
Tabel 4.
Pengamatan Proses Aspek Guru Siklus I PT 1.... ....... .. ......
150
Tabel 5.
Pengamatan Proses Aspek Siswa Siklus I PT 1.......... ...... ..
154
Tabel 6.
Instrumen Penilaian Psikomotor Siklus I PT 1.. ... ......... .....
158 160
uk a
Tabel 1.
Tabel 7. ·Leinbar Aktivitas Proses Sikius l PT 1 ........ ........... ............ . Lembar Hasil Seluruh Keterampilan Siklus I I PT 1 ... ...... .
161
Tabel 9.
Lembar Kisi Instrumen Penelitian ... ... .. ..... ... ... ... .. ........ .... ....
162
Tabel 10. Lembaran Angket Aktivitas Siswa Siklus I PT 1.. ..... ............
163
Tabel 11 . Lembar Hasil Angket Siklus I PT 1.. .. ... ..... .. ..... ... .. .. .......... .
164
s
Te
rb
Tabel 8.
Lembar Perolehan Skor jawaban Angket Siklus I PT 1.. .... .
165
Tabel 13 .
Rekapitulasi Hasil Penilaian Proses Siklus I PT 1 ............. .
Tabel 14.
Pengamatan Lapangan Terhadap Guru Siklus I PT 2 ....... .
166 167
Tabel 15 .
Pengamatan Proses Aspek Guru Siklus I PT 2 ... .... .......... .
171
Tabel 16 . Pengamatan Proses Aspek Siswa Siklus I PT 2 ..... .. .... ..... .
173
Tabel 17. Instrumen Penilaian Psikomotor Siklus I PT 2 ...... .... ..... ... .
177 18 1
U
ni
ve
rs
ita
Tabel 12.
Tabel 18. Lembar Aktivitas Proses Siklus I PT 2 .... ................ .... ...... . Tabel 19. Lembar Hasil Seluruh Keterampilan Siklus I PT 2 .... .... ... .
183
Tabel 20. Lembar Kisi Instrumen Penelitian Siklus I PT 2 ... .... .......... .
184
Tabel 21. Lembaran Angket Aktivitas Siswa Siklus I PT 2 .. .... .... .. .......
185
Tabel 22 . Lembar Hasil Angket Siklus I PT 2 ....... ....... ..... ........ ....... ...
186
Tabel 23 . Lembar Perolehan Skor jawaban Angket Siklus I PT 2 .. .. .. .
187
Tabel 24 . Rekapitulasi Hasil Penilaian Proses Siklus I PT 2
188
Tabel 26 . Pengamatan Lapangan Terhadap Guru Siklus II PT 1 ...... .
195
Tabel
199
27.
Pengamatan Lapangan terhadap Guru Siklus II PT 1
Tabel 28 . Pengamatan Proses Aspek Guru Siklus II PT 1.. ....... ... .....
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
IX
202
15/41669.pdf
Pengamatan Proses Aspek Siswa Siklus II PT 1.. .. ........ ...
Tabel 30.
Instrumen Penilaian Psikomotor Siklus II PT 1.. ... ..... .... ..
Tabel 31.
Lembar Aktivitas Proses Siklus II PT 1 .. ...... ........ .... .... ....
209 211
Tabel 32 .
Lembar Hasil Seluruh Keterampilan Siklus II I PT 1 .......
212
Tabel 33 .
Lembar Kisi Instrumen Penelitian ..... ........ .... .... ..... .... .. ... .. ..
213
Tabel 34.
Lembaran Angket Aktivitas Siswa Siklus II PT 1.. ........ .....
214
Tabel 35 .
Lembar Hasil Angket Siklus II PT 1.. ....... .... ... ... ... .... .......
215
Tabel 36 .
Lembar Perolehan Skor jawaban Angket Siklus II PT 1...
216
uk a
Tabel 29.
Hasil Penilaian Proses Siklus II PT -1 Tabel 37 . Rekapitulasi ' ... -
217
Pengamatan Lapangan Terhadap Guru Siklus II PT 2 ..... .
218
Tabel 39 .
Pengamatan Lapangan Terhadap Siswa Siklus II PT 2 ... ...
221
Tabel 40 .
Pengamatan Proses Aspek Guru Siklus II PT 2 .. ...... ... .. ...
225
Tabel 41.
Pengamatan Proses Aspek Siswa Siklus II PT 2 ..... ..........
229
Tabel 42 .
lnstrumen Penilaian Psikomotor Siklus II PT 2 ...... ...... ... .
Tabel 43 .
Lembar Aktivitas Proses Siklus II PT 2 .. .. .... ...................
233 235
Tabel 44.
Lembar Hasil Seluruh Keterampilan Siklus II PT2 ..... ....
236
Tabel 45 .
Lembar Kisi In strumen Penelitian ... ... .... ......... .. .... .. ... .. ... .....
237
Tabel 46 . Lembaran Angket Aktivitas Siswa Siklus II PT 2 .............. .
238
ni
ve
rs
ita
s
rb
Tabel 38.
Te
' ~
205
U
Tabel 47 . Lembar Hasil Angket Siklus II PT 2 ... ......... .. ...... ..... .... ......
239
Tabel 48 . Lembar Perolehan Skor jawaban Angket Siklus II PT 2 ....
240
Tabel
49 . Rekapitulasi Hasil Penilaian Proses Siklus II PT 2
241
Tabel
50.
Perbandingan aktivitas belajar Siklus I dan Siklus II
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka X
242
15/41669.pdf
DAFTAR BAGAN
Halaman
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
Bagan 1. Kerangka Teori Penelitian........ ..... .. ........... ... .. ....... .... .. .. ............... Bagan 2. Alur Penelitian Tindakan Kelas ............ .... ...................... ........._........
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka Xl
25 33
15/41669.pdf
DAFTAR GAMBAR
Hal am an
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
Gambar 1. Gambar Kegiatan ............... ......... ............ ....... ..................... . Gambar 2. Gambar Diskusi Guru ................... .. ............. ............................ .
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Xll
15/41669.pdf
DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1.
Data Awal ................................... ..... ... ........ ............ .. .... ..
139
Lampiran 2 .
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I ...................
140
Lampiran 3. Pengamatan Lapangan Terhadap Guru Siklus I Perte I. ...
145
Lampiran 4.
Pengamatan Lapangan Terhadap Siswa Siklus I Perte I. ..
148
Lampi ran 5.
Pengamatan Proses Aspek Guru Siklus I Pertemuan I .. ..
150
Lampiran 6
Pengamatan Proses Aspek Siswa Siklus I Pertemuan I
155
Instrumen Penilaian Psikomotor ........ .. .......................... .
158
Lampiran 8.
Lembar Penilaian Aktivitas .. .. .... .. . ...................................
160
Lamp iran 9.
Hasil Seluruh Keterampilan Sik:lus I Pertemuan I ....... ..
161
Lampiran 10. Kisi Intrumen Penelitian Siklus I Pertemuan I ..............
162
Te
rb
uk a
Lampiran 7.
163
Lampiran 12 Hasil Angket Aktivitas Siswa Siklus I Pertemuan .. .. .. .. ..
164
s
Lamp iran 11. Angket Aktivitas Siswa Siklus I Pertemuan I. ..................
165
Lampiran 14. Rekapitulasi Hasil Proses i>elaksanaan Pembelajaran.. ..
166
rs
ita
Lampiran 13 . Hasil Perolehan Jawaban Angket.. ........................
ve
Lampiran 15 . Pengamatan Lapangan Terhadap Guru Siklus I Perte ll Lampiran 16 . Pengamatan Lapangan Terhadap Siswa Siklus I Perte
167 171
ni
IT ...... ... ... ..... ... ........ ...... ........ ...... . 173
Lampiran 18 . Pengamatan Proses Aspek Siswa Siklus I Pertemuan I1
177
Lampiran 19 . Instrumen Penilaian Psikomotor
181
Lamp iran 20 .Lembar Penilaian Aktivitas .............................. .. ............ ..
183
Lamp iran 21. Hasil Seluruh Keterampilan Siklus I Pertemuan II ........ .
184
Lamp iran 22 Kisi Intrumen Penelitian Siklus I Pertemuan II ............. .
185
Lamp iran 23 .
Angket Aktivitas Siswa Siklus I Pert emu an II .............. .
186
Lampiran 24. Hasil Angket Aktivitas Siswa Siklus I Pertemuan .II .... ..
187
Lampiran 25 . Hasil Perolehan Jawaban Angket. .... . . .. .. . ............. .
188
Lampiran 26.
Rekapitulasi Hasil Proses Pelaksanaan Pembelajaran ... .
189
Lampiran 27. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus II ................. ..
190
U
Lamp iran 17. Pengamatan Proses Aspek Guru Siklus I Pertemuan II ....
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Xlll
15/41669.pdf
195
Lampiran 29. Pengamatan Lapangan Terhadap Siswa Siklus I IPerte I
199
Lampiran 30.
Pengamatan Proses Aspek Guru Siklus II Pertemuan I
201
Lampiran 31 .
Pengamatan Proses Aspek Siswa Siklus II Pertemuan
205
Lampiran 32.
Instrumen Penilaian Psikomotor ....................... ... ..........
209
Lampiran 33 . Lembar Penilaian Aktivitas ..... ...... ...... .. .............. .. .........
211
Lampiran 34.
Basil Seluruh Keterampilan Siklus II Pertemuan I .......
212
Lampiran 35 .
Kisi Intrumen Penelitian Siklus II Pert emu an I ...... ... ... .
213
Lampiran 36.
Angket Aktivitas Siswa Siklus II Pertemuan !.. ......... ... .
214
Lampiran 37.
Hasil Angket Aktivitas Siswa Siklus II Pertemuan ...... .
215
Lampiran 38.
Basil Perolehan Jawaban Angket ..................... .. . .
216
rb
uk a
Lampiran28 . Pengamatan Lapangan Terhadap Guru Siklus IIPerte I... .
217 218
Lampiran 41 . Pengamatan Lapangan Terhadap Siswa Siklus II Perte I
221
Lampiran 42. Pengamatan Proses Aspek Guru Siklus II Pertemuan II.
225
Lamp iran 43 . Pengamatan Proses Aspek Siswa Siklus II Pertemuan 1
229
rs
ita
Lampiran 40 . Pengamatan Lapangan Terhadap Guru Siklus II Pertei
s
Te
Lampiran 39 . Rekapitulasi Basil Proses Pelaksanaan Pembelajaran ....
ve
Lampiran 44. Instrumen Penilaian Psikomotor
233 235
Lamp iran 46 . Basil Seluruh Keterampilan Siklus IIPertemuan II ........ .
236
Lamp iran 4 7. Kisi Intrumen Penelitian Siklus IIPertemuan II ............. .
237
Lamp iran 48 . Angket Aktivitas Siswa Siklus II Pertemuan II .. ...... ... .. .
238
Lampiran 49 . Basil Angket Aktivitas Siswa Siklus II Pertemuan .II ... .
241
Lampiran 50 . Perbandingan Basil Belajar Siklus I dan Siklus II ...... .
242
U
ni
Lampiran 45 . Lembar Penilaian Aktivitas ................... ....... ............... .. .
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
XlV
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U ni
ve
rs i
ta
s
Te
rb u
ka
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
BABII KAJIAN PUSTAKA
A.
Landasan Teoretik
1.
Pendekatan Bermain Pendekatan bermain adalah salah satu bentuk dari sebuah pembelajaran
jasmani yang dapat diberikan di segala jenjang pendidikan. Hanya saja, porsi dan
uk a
bentuk pendekatan bermain yang akan diberikan, hams disesuaikan dengan aspek
rb
yang ada dalam kurikulum. Selain itu hams dipertimbangkan juga faktor usia,
Te
perkembangan fisik, dan jenjang pendidikan yang sedang dijalani oleh mereka. Model pembelaj aran dengan pendekatan bermain erat kaitannya dengan
ita
s
perkembangan imajinasi perilaku yang sedang bermain, karena melalui daya
rs
imajinasi, maka permainan yang berlangsung akan jauh lebih meriah. Oleh karena
ve
itu sebelum melakukan kegiatan, maka guru pendidikan jasmani, sebaiknya
ni
memberikan penjelasan terlebih dahulu kepada siswanya, imajinasi tentang
U
permainan yang akan dilakukannya. Model Pembelajaran dengan pendekatan bermain adalah suatu proses penyampaian pengajaran dalam bentuk bermain tanpa mengabaikan materi inti. Permainan yang dimaksukan disini adalah permainan kecil yang materinya disesuaikan dengan standar kompetensi dalam kurikulum. Permainan kecil ini dapat digunakan untuk mengajar atletik, senam dan cabang olahraga lainnya yang ada hubunganya dengan pendidikan jasmani. Menurut (Pontjopoetro, 2007: 14) Teori-teori dalam bermain yang di kemukakan para ahli diantaranya:
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
10
15/41669.pdf
11
Teori kelebihan tenaga dari Hebert Spencer, yang isinya mengatakan tenaga ana~
belebihan yang ada pada
itu menuntut jalan keluar dan dapat di salurkan
dalam permainan. Lebih-lebih bagi para pemuda yang kurang mendapatkan kesempatan untuk mengeluarkan atau melayani hasrat bergeraknya. Teori rekreasi dari Scalier dan Lazarus, teori ini mengungkapkan bahwa permainan itu adalah keasikan yang bukan dalam bentuk bekerja dan bermaksud untuk bersenang-
uk a
senang serta istirahat. Permainan dilakukan orang setelah Ielah bekerja dan
rb
bermaksud menyegarkan kembali jiwa dan raganya.
Te
Teori Atavisme dari Stanley Hall, menerangkan bahwa permainan anak itu adalah ulangan dari kehidupan nenek moyangnya. Teori ini boleh dikatakan
ita
s
sesuai dengan pendapat Haeckel, yang megatakan bahwa menurut hukum dasar
rs
biogenese tiap-tiap anak itu mengulangi perbuatan nenek moyangnya.
ve
Teori persiapan atau latihan, yang isi pokoknya memandang bermain itu
ni
sebagai bentuk latihan manusia belum dewasa untuk menyiapkan fungsi-fungsi
U
bagi keperluan hidup. Teori dari Katarsis dari Ariestoteles, memandang bermain itu sebagai saluran untuk menyalurkan segala emosi yang tertahan dan menyalurkan emosi yang tidak dapat dinyatakan kearah yang baik. Teori Fantasi (fiksi) dari Claparade, anak itu bermain karena dalam kehidupannya sehari-hari ia tidak dapat kepuasan, sehingga ia melarikan diri kedalam fantasi didalam permainannnya, tempat ia dapat melepaskan segala kehendak dan kemauanya, dapat menjadi raja, berkuasa dan sebagainya.Teori Relaksasi dari Patrick, bahwa bermain adalah menyenangkan
dan dilakukan
karena ingin bermain. Bermain adalah cara untuk melepaskan diri dari segala Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
12 beban kehidupan dan segala macam paksaan. Bermain menimbulkan kepuasan menghilangkan ketegangan dan tek".nan yang ada pada diri pribadi. Teori di atas menjelaskan dalam pendidikan jasmani untuk anak hams lebih menekankan kepada aspek permainan dari pada teknik cabang olahraganya karena bermain adalah kebutuhan yang harus dipenuhi oleh setiap manusia pada umumnya dan siswa khususnya.
uk a
Permainan dikonsentrasikan pada pendekatan memahami masalah yang
rb
didasarkan atas domain kognitif, dirancang oleh guru untuk mengarahkan· siswa
Te
memahami kegiatan dan tujuan ketrampilan dalam kegiatan tersebut. Pendekatan ini memungkinkan guru untuk membantu kelompok kecil atau individu yang
ita
s
tekniknya masih kurang.
rs
Menurut (Subarja, 2007 :3 2) ada beberapa langkah yang perlu diperhatikan
ve
dalam pelaksanaan pembelajaran dengan pendekatan bermain, yaitu :
U
ni
(1) menentukan topik permainan yang berhubungan dengan materi pembelajaran, (2) menentukan anggota pemain dan apa bila diperlukan memisahkan antara laki-laki dan perempuan, (3) pada setiap pelaksanaannya diupayakan mu!ai dari awal kegiatan kita ciptakan suasana yang menarik, kita hilangkan kesan bahwa aktivitas jasmani merupakan kegiatan yang membuat Ielah, (4) kita beri kesempatan pada siswa mulai dari awal pemanasan dengan beraktivitas jasmani sambil bersendau gurau, bernyanyi, biarkan sambil berteriak, yang pasti mereka harus beraktivitas baik secara berpasangan ataupun berkelompok, (5) setelah mereka melakukan pemanasan sambil membuat lingkaran atau dengan cara berkumpul yang menarik, kita beri penjelasan tentang kegiatan inti dengan pendekatan bermain. Selanjutnya setelah mereka memahami tentang tata cara bermainnya dibagi kelompok. -Biarkan mereka bermain sekalipun ada yang sambil berteriak yang penting mereka senang. Tanpa mereka sadari mereka telah melaksanakan aktivitas jasmani selama jam pelajaran berlangsung. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
13 Unsur pendidikan yang didapat dari pendekatan bermain adalah adalah: (1) unsur kognitif, melatih anak untuk d 1.pat mencermati medan dengan cepat, mengambil
keputusan
dengan
cepat dan tepat,
memprediksi
kegagalan,
mengantisipasi permasalahan dengan cepat, (2) afektif untuk melatih anak untuk bersikap sportif, fair play, bekerjasama, bersosialisasi, (3) psikomotorik, dengan melakukan kegiatan aktivitas jasmani sambil bermain ini anak akan memiliki
uk a
kemampuan motorik yang tinggi, terdapat unsur-unsur endurance, flexibility,
Hakikat Pendekatan Bermain dalam Pembelajaran Guling Depan
Te
2.
rb
agality, speed, coordination.
Menurut (Harahap, 2008 :3), pendekatan bermain adalah salah satu bentuk
ita
s
dari sebuah pembelajaran jasmani yang dapat diberikan di segala jenjang
rs
pendidikan. Sedangkan (Santo so, 2010:10), menyebutkan pendekatan bermain
ve
adalah salah satu bentuk dari sebuah pembelajaran jasmani yang dapat diberikan
ni
di segala jenjang pendidikan untuk suatu kegiatan yang menyenangkan. Hanya
U
saja, porsi dan bentuk pendekatan bermain yang akan diberikan, harus disesuaikan dengan aspek yang ada dalam kurikulum. Selain itu harus dipertimbangkan juga faktor usia, perkembangan fisik, dan jenjang pendidikan yang sedang dijalani oleh mereka. Di dalam bermain anak memiliki nilai kesempatan untuk mengekspresikan sesuatu yang ia rasakan dan pikirkan. Dengan bermain, anak sebenarnya sedang mempraktekkan keterampilan dan anak mendapatkan kepuasan dalam bermain, yang berarti mengembangkan dirinya sendiri. Dalam bermain, anak dapat mengembangkan otot kasar dan halus, meningkatkan penalaran, dan memahami Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
14 keberanaan lingkungannya, membentuk daya imajinasi, daya fantasi, dan kreativitas (Mariani, 2008 : 16). Berdasarkan pengertian bermain tersebut, maka dalam membelajarkan senam disekolah dapat dilakukan melalui beberapa pendekatan, salah satunya bermain. Menurut (Suyati, 1992:340), menyebutkan bahwa untuk pelajaran senam penyajiannya bahan pelajaran latihan dapat melalui beberapa pendekatan. Dalam satu kegiatan senam, paling tidak satu kegiatan
uk a
berupa permainan agar pelajaran senam tidak menjemukan bagi anak-anak.
rb
Menurut (Mahendra, 2001:92), senam adalah kegiatan jasmani yang cocok
Te
untuk mengembangkan tubuh bagian atas, khususnya otot-otot lengan dan bahu. Selain itu, untuk meningkatkan komponen kemampuan fisik seperti kekuatan,
ita
s
daya tahan otot, dan power dapat dilakukan latihan-latihan dalam bentuk
rs
permainan berpasangan atau berkelompok diantaranya yaitu unta membawa
ve
beban, kuda berderap, berjalan tandem, grobag dorong ganda dan lain sebagainya.
ni
Seperti halnya dalam guling depan, karena guling depan merupakan bagian dari
U
senam, maka dalam proses pembelajaranya dapat dilakukan dengan menggunakan permainan. Permainan yang sudah ada dapat langsung digunakan ataupun dimodifikasi sesuai dengan kebutuhan. Selama proses pembe1ajaran guling depan dengan menggunakan pendekatan bermain, guru hams mampu membuat suatu permainan yang dapat melatih peserta didik untuk menguasai gerakan guling depan dan dapat menumbuhkan motivasi serta kesenangan dalam mengikuti proses pembelajaran yang sedang dilangsungkan. Tetapi sebagai guru juga hams mempertimbangkan keamanan dari pemilihan permainan yang akan digunakan. Menurut Gabbard Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
15 ( dalam Suharta, 2007 :150), dalam kegiatan bermain harus mempertimbangkan hal-hal sebagai berikut: (a) menyenangkan, (b) memungkinkan aktivitas bagi seluruh siswa atau seluruh siswa dapat melakukan aktivitas tersebut, (c) dapat mengembangkan keterampilan motorik dan kesegaran Jasmani, (d) keamanan diutamakan, (e) memungkinkan partisipasi maksimum. Berdasarkan penjelasan di atas, maka dapat disimpulkan bahwa pendekatan
uk a
bermain dalam pembelajaran · guling depan merupakan proses pembelajaran
rb
penjasorkes yang akan menggunakan perrnainan. Hal tersebut disesuaikan dengan
Te
karakteristik perkembangan peserta didik sekolah dasar. Aktivitas bermain pada anak-anak banyak dilakukan dilakukan dengan aktivitas jasmani.
menemukan,
dan
memanfaatkan obyek-obyek yang dekat
rs
berekspiorasi,
ita
s
Menurut (Musfiroh, 2008 :29), melalui bermain anak diajak untuk
ve
dengannya, sehingga pembelajaran menjadi bermakna. Bermain sambil belajar
ni
merupakan sebuah slogan yang harus dimaknai sebagai satu kesatuan, yakni
U
belajar yang dilakukan adalah melalui bermain. "Bermain sambil belajar" tidak diartikan dalam dua kegiatan, yakni bermain dan belajar, yang dilakukan secara bergantian tapi anak belajar melalui bermain. Artinya, aktivitas anak lebih lebih ditekankan pada ciri-ciri bermain. Pada pembelajaran pendidikan jasmani guru harus berupaya menciptakan suasana proses pembelajaran yang nyaman dilakukan oleh siswa, gembira dalam melakukan, siswa bebas mengekspresikan diri namun dengan aturan dan disiplin. Melalui pengamanan metode mengajar yang tepat untuk mengantarkan materi atau tugas-tugas ajar guna mencapai tujuan pembelajaran terutama mengenai Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
16 tugas-tugas gerak yang
harus diselesaikan
selama proses pembelajaran.
(Sukintaka, 1992:40) mengatakan "untuk menentukan pembelajaran yang tepat dan bahan ajar yang berguna bagi siswa maka seorang guru pendidikan jasmani perlu mengetahui karakteristik siswa, kemampuan siswa, kesukaan siswa dan tujuan yang harus dicapai". Salah satu pembelajaran yang dikembangkan dalam pembelajaran pendidikan jasmani saat ini adalah pembelajaran dengan permainan.
uk a
Pembelajaran dengan permainan dalam pendidikan jasmani menekankan
rb
pada pembelajaran yang lebih menarik dan menyenangkan. Suasana lingkungan
Te
yang menyenangkan akan lebih menantang siswa untuk mengekspresikan apa yang sedang dipelajari, sehingga siswa menjadi lebih termotivasi untuk berperan
ita
s
aktif selama proses pembelajaran berlangsung. Menurut (Hananto, 2007:43)
rs
dalam gerakan berguling dapat dilakukan dengan berbagai variasi, variasi
ve
berguling dimulai dari posisi awal melakukan gulingan dan posisi akhir, posisi
ni
awal dimulai dari gerobak dorong berpasangan dilanjutkan berguling dan sikap
3.
U
akhir jongkok.
Hakikat Pembelajaran Pendidikan Jasmani Menurut (Ibrahim, 2001 :21 ), pendidikan jasmani merupakan suatu upaya
pendidikan yang dilakukan terhadap anak-anak, agar mereka dapat belajar bergerak, dan belajar melalui gerak, serta berkepribadian yang tangguh, sehat jasmani dan rohani. Sedangkan menurut (Husdarta, 2009:3), menyebutkan bahwa penjas adalah proses pendidikan yang memanfaatkan aktivitas fisik dan kesehatan untuk menghasilkan perubahan holistik dalam kualitas individu, baik dalam hal fisik, mental, serta emosional.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
17
4.
Tujuan Pembelajaran Penjasorkes Menurut (BSNP, 2007:44), tujuan mata pelajaran Penjasorkes yarg tertuang
dalam KTSP di SD meliputi: (a) mengembangkan keterampilan pengelolaan diri dalam upaya pengembangan dan pemeliharaan kebugaran jasmani serta pola hidup sehat melalui berbagai aktivitas jasmani dan olahraga yang terpilih, (b) meningkatkan pertumbuhan fisik dan pengembangan psikis yang lebih baik, (c)
uk a
meningkatkan kemampuan dan keterampilan gerak dasar, (d) meletakkan landasan
rb
karakter moral yang kuat melalui internalisasi nilai-nilai yang terkandung di
Te
dalam pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan, (e) mengembangkan sikap sportif, jujur, disiplin, bertanggungjawab, kerjasama, percaya diri dan demokratis,
ita
s
(f) mengembangkan keterampilan untuk menjaga keselamatan diri sendiri, orang
rs
lain dan lingkungan, (g) memahami konsep aktivitas jasmani dan olahraga di
ve
lingkungan penjasorkes terbagi menjadi 5 aspek. (KTSP,
2006:703)
menyebutkan
bahwa
ruang
lingkup
ni
Depdiknas
U
matapelajaran penjasorkes meliputi aspek-aspek : (a) permainan dan olahraga meliputi olah raga tradisional, permainan, eksplorasi
gerak, keterampilan
lokomotor dan lokomotor, dan manipulatif, atletik, kasti, rounders, kippers, sepak bola, bola basket, bola voli, tenis meja, tenis lapangan, bulu tangkis dan bela diri, serta aktivitas lainnya, (b) aktivitas pengembangan meliputi: mekanika sikap tubuh, komponen kebugaran jasmani, dan bentuk postur tubuh serta aktivitas lainnya, (c) aktivitas senam meliputi: ketangkasan sederhana, ketangkasan tanpa alat, dan senam lantai, serta aktivitas lainnya, (d) aktivitas Ritmik meliputi: gerak bebas, senam pagi, SKJ dan senam aerobik serta aktivitas lainnya, (e) aktivitas Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
18 atr meliputi: permainan di air, keselamatan air, keterampilan bergerak di air, dan renang serta aktivitas lainnya, (f) aktivitas luar kelas meliputi: piknik 1karya wisata pengenalan lingkugan, berkemah, menjelajah, dan mendaki gunung, (g) kesehatan meliputi penanaman budaya hidup sehat dalam kehidupan sehari-hari, khususnya
yang terkait dengan perawatan tubuh agar tetap sehat, merawat
lingkungan yang sehat, memilih makanan dan minuman yang sehat, mencegah
uk a
dan merawat cidera, mengatur waktu hari istirahat yang tepat dan berperan aktif
rb
dalam kegiatan P3K dan UKS, aspek kesehatan merupakan aspek sendiri, dan
Te
secara implisit masuk ke dalam semua aspek.
Berdasarkan penjelasan di atas, maka dapat disimpulkan bahwa penjas atau
ita
s
sekarang disebut penjasorkes adalah proses pendidikan melalui kegiatan jasmani
Guling De pan Bagian Materi Senam di Sekolah Dasar
ve
5.
rs
dalam rangka mencapai tujuan dari pendidikan.
berbagai
macam
kegiatan
fisik
yang
di
dalarnnya
anak
mampu
U
untuk
ni
Dalam dunia pendidikan, senam seharusnya diartikan sebagai istilah generik
mendemonstrasikan, dengan melawan gaya atau kekuatan alam, kemampuan untuk menguasai tubuhnya secara meyakinkan dalam situasi yang berbeda-beda. Sekolah Dasar merupakan media awal dari perkembangan anak-anak untuk mendapatkan pertumbuhan yang optimal. Sehingga di sekolah dasar diajarkan pula pendidikan jasmani dengan materi yang sudah ditentukan dan salah satunya yaitu materi senam. Bagi sekolah dasar, senam yang diajarkan sebagai salah satu materi pembelajaran yaitu berupa senam irama dan senam lantai. Ruang lingkup mata pelajaran pendidikan jasmani dalam aktivitas senam meliputi aspek-aspek sebagai berikut: senam ketangkasan sederhana, senam ketangkasan tanpa alat, senam Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
19 ketangkasan dengan alat, dan senam lantai. Materi senam lantai yang disampaikan guru pendidikan jasmani kepada siswa di Sekolah Dasar meliputi: guling depan, guling belakang, kayang, baling- baling, dan lompat harimau (Depdiknas, 2006: 749). Pembelajaran senam di sekolah memiliki sasaran paedagogis. Menurut (Mahendra, 2001:1 0), "pembelajaran senam di sekolah atau dikenal dengan senam kependidikan merupakan pembelajaran yang sasaran utamanya diarahkan untuk
uk a
mencapai tujuan-tujuan pendidikan". Artinya, pembelajaran senam hanyalah alat, sedangkan yang menjadi tujuan adalah aspek pertumbuhan dan perkembangan anak
rb
yang dirangsang melalui kegiatan-kegiatan yang bertema senam. Artinya, senam
Te
kependidikan lebih menitikberatkan pada tujuan pembelajaran, yaitu pengembangan
s
kualitas fisik dan pola gerak dasar. Oleh karena itu, proses pembelajaran senam di
ita
sekolah dasar bersifat fleksibel dan tidak bergantung dari materi, kurikulum, sarana
rs
dan prasarana. Guling depan merupakan kelompok dari senam lantai yang bergerak
ve
ke muka (dinamis). Menurut (Abidin, 1999:23), guling depan adalah menggelinding
ni
ke depan, dengan posisi badan tetap harus membulat, yaitu kaki dilipat, lutut tetap
U
melekat di dada, kepala ditundukkan sampai dagu melekat di dada. Rangkaian gerak guling depan dapat dilihat pada gambar di bawah ini :
Gambar: 1
6.
Langkah-langkah Pembelajaran Guling Depan
Pembelajaran guling depan di kelas I SD didasarkan pada Standar Kompetensi yaitu mempraktikkan gerakan senam lantai sederhana, dan nilai yang terkandung didalarnnya. Kompetensi Dasarnya yaitu mempraktikkan gerakan senam Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
20 lantai
sederhana, serta nilai percaya diri dan disiplin. Pembelajaran gerakan
berguling harus dilakukan di atas matras agar siswa tidak cedera. Guling ke depan berguna melatih otot leher, dalam proses pembelajaran di kelas. Guling depan merupakan materi yang lebih dahulu diajarkan dibandingkan dengan guling belakang. Guling depan merupakan bagian dari teknik senam lantai. Guling depan disebut juga dengan gerakan roll. Sedangkan menurut (Suyati (1992:424), roll
uk a
depan berarti mengguling atau menggelinding ke depan, dan macam roll depan
rb
ada dua yaitu guling depan dari sikap jongkok dan guling depan dari sikap berdiri.
ita
s
Te
Langkah-langkah guling depan menu rut (Hananto, 2007:51) yaitu:
Sikap Awal
ve
a.
rs
Gambar 2. Gerak.kan guling depan (Hananto, 2007: 50)
ni
Dalam posisi jongkok dengan kedua kaki rapat, kedua telapak tangan
b.
U
menumpu di matras selebar bahu, dan pandangan diantara kedua tangan. Sikap Mengguling Angkat panggul ke atas bertumpu pada kedua tangan di lantai. Kedua tangan tidak dibenarkan terlepas/terangkat dari matras agar badan tetap dapat condong. Kedua siku tangan lurus, panggul tetap ditinggikan. Kepala masuk diantara kedua tangan dan meletakkan tengkuk di matras. Dagu menempel di dada dan kedua paha menempel ke perut dan dada. c.
Sikap Akhir
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
21 Jongkok kedua kaki rapat, kedua lengan lurus ke depan, dan pandangan lurus ke depan Dalam proses pembelajaran guling depan hams memperhatikan kesalahan-kesalahan yang muncul dalam gerakan guling depan. Menurut (Suyati, 1992:425) sebagai seorang guru hams mengetahui cara menoiong dan kesalahan umum yang sering terjadi saat me1akukan guling depan, yaitu: a.
Cara Menolong
uk a
Pertolongan diberikan dengan cara memegang tengkuk pesenam untuk membantu pesenam, penolong dalam sikap berlutut berada di samping
rb
pesenam. Kesalahan Umum
1)
Tumpuan tangan tidak tepat, terlalu Iebar atau terlalu sempit, terlalujauh
Tumpuan
tangan
s kurang
rs
2)
ita
dari uj ung kaki
Te
b.
kuat
atau
tumpuan
tangan
tidak
ni
Saat tangan dibengkokkan bukan bahu yang diletakkan di matras, tetapi
U
3)
ve
seimbang,sehingga keseimbangan terganggu.
kepalanya.
4)
Gerakan roll tidak lancar, terlalu perlahan atau bahkan ada saat berhenti
5)
Terlalu lambat tangan memegang kaki saat panggul mengenai materas
6)
Tangan tidak boleh menolak saat gerakan roll dilakukan. Berdasarkan penjelasan di atas, maka dapat disimpulkan bahwa
pembelajaran guling depan adalah segala proses atau usaha yang dilakukan guru untuk membelajarkan gerakan guling depan setahap demi setahap kepada peserta didik. Dalam kegiatan pembelajaran guling depan, guru terlebih dahulu
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
22 memprograrn
kegiatan-kegiatan
yang
akan
digunakan,
agar
tujuan
pembelajaran dapat tercapai.
7.
Karakteristik Siswa Kelas Awal Sekolah Dasar (6- 9 Tahun) Karakteristik anak di usia Sekolah Dasar yang perlu diketahui para guru, agar lebih mengetahui keadaan peserta didik khususnya ditingkat Sekolah Dasar. Sebagai guru harus dapat menerapkan metode pengajaran yang sesuai
uk a
dengan keadaan siswanya maka sangatlah penting bagi seorang pendidik mengetahui karakteristik siswanya.
rb
Karakeristik dan kebutuhan peserta didik Kelas Awal SD adalah sebagai
Te
berikut : (a) Senang bermain, karakteristik ini menuntut guru untuk melakukan
s
pembelajaran yang bermuatan permainan dan model pengajaran yang serius
ita
tetapi santai sehingga anak tidak bosan dengan materi yang monoton, (b)
rs
senang bergerak, anak SD sangatlah senang bergerak dan sangat berbeda
ve
dengan orang dewasa yang lebih banyak diam dari pada bergerak. Senang
ni
bekerja dalarn kelompok, (c) senang merasakan atau melakukan/memperagakan
U
sesnatu se~ara langsung (Alim, 2010 :62). B.
Penelitian yang Relevan 1.
Penelitian yang
dilakukan oleh (Nurkarnid:2010) yang berjudul
"Peningkatan Pembelajaran Lompat Jauh Melalui Pendekatan bermain Pada Siswa Kelas V SD Negeri Tarnanagung 1 Kecarnatan Muntilan Kabupaten Magelang".
Penelitian ini merupakan penelitian tindakan
kelas yang dilakukan dalarn 3 siklus. Analisis data yang digunakan dalam menentukan tingkat keberhasilan siswa, dengan bentuk penentuan batas nilai pain yang di dapat oleh siswa pada setiap siklusnya dan prosentase Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
23 penguasaan kegiatan secara individu dan klasikal. Hasil penelitian pembelaj aran pendidikan j asmani yang dilakukan melalui pendekatan bermain dapat meningkatkan kemampuan siswa dalam lompat jauh pada · siswa kelas V SD Negeri Tamanagung 1 Kecamatan Muntilan Kabupaten Magelang. 2.
Penelitian
yang
dilakukan
oleh
(Giyono:2009)
yang
berjudul
P AKEM Pada Siswa Keelas N
uk a
"Peningkatan Pembelajaran Guling ke Depan Melalui Pendekatan SD Negeri 2 Depok Kecamatan
rb
Kalibawang Kabupaten Wonosobo yang dilakukan
menggunakan 2
Te
siklus dan menggunakan alat pengumpulan data observasi, hasil tes unjuk
s
kerja siswa dan angket Hasil yang diperoleh yaitu dengan pendekatan
ita
· bermain dapat menigkatkan pembelajaran guling depan pada siswa kelas
Kerangka Be•·pikir
ve
C.
rs
N SD Negeri 2 Depok Kecamatan Kalibawang Kabupaten Wonosobo.
U
ni
Penggunaan pendekatan pembelajaran merupakan salah satu faktor
yang dapat mempengaruhi keberhasilan belajar mengajar. Kear.ekaragaman model mengajar yang ada pada saat ini merupakan altematif yang dapat digunakan oleh guru untuk memilih pendekatan mana yang sesuai dengan materi yang akan disampaikan. Dalam proses pembelajaran guling depan menggunakan pendekatan bermain, guru merancang pembelajaran agar siswa aktif dalam proses pembelajaran guling depan, serta diutamakan partisipasi siswa mengikuti proses mengawali dan mengakhiri pembelajaran, partisipasi siswa dalam proses
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
24 pembelaj aran yang dilakukan guru, dan partisipasi siswa dalam tugas dan reaksi terhadap tugas yang diberikan. Selain itu, guru juga merancang pembelajaran dengan menggunakan kegiatan bermain. Pada pertemuan pertama, memberikan permainan yang bertujuan untuk melatih kekuatan otot perut dan gerakan tangan, kaki, dan mengguling. Pertemuan kedua memberikan permainan yang bertujuan untuk
uk a
melatih kekuatan kedua tangan dan posisi mengguling depan, sedangkan pada pertemuan ketiga guru memberikan permainan yang benujuan meHitih gerakan
rb
mengguling ke depan. Kegiatan bermain tersebut dilakukan supaya siswa
Te
belajar sambil bermain.
s
Pemilihan pendekatan bermain dalam proses pembelajaran guling depan
ita
di SD Citra Almadina, yang pertama didasarkan pada teori bermain yang
rs
menyebutkan permainan dapat digunakan dalam mengajarkan senam lantai.
ve
Dengan pendekatan bermain, pemecahan suatu masalah dapat dicapai dengan
ni
suatu kombinasi dari kesadaran akan penguasaan materi dan penguasaan
U
teknik, s.erta permainan dapat menarik minat dan lebih menyenangkan, apalagi hila dibantu dan dimotivasi (didorong) untuk siswa membuat keputusankeputusan sendiri dengan kesadaran sendiri dan kemampuan sendiri. Hal kedua yang menjadi dasar pemilihan pendekatan bermain adalah karakteristik siswa di SD Citra Almadina diantaranya gemar bermain, karena dengan bermain anak-anak akan lebih mudah menyerap dan belajar materi yang diajarkan. Pada dasaranya pendekatan bermain dirancang khusus untuk membantu peserta didik mempelajari berbagai keterampilan dan pengetahuan dasar yang dapat dipelajarkan dengan cara bermain, sehingga peserta didik
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
25
dapat lebih memahami materi yang sedang dipelajari dan meningkatkan aktivitas dalam proses pembelajaran. Penerapan pendekatan bermain dalam proses pembelajaran guling depan di SD Citra Almadina, bertujuan untuk meningkatkan aktivitas dan proses pembelajaran guling depan peserta didik kelas I. Selain itu, dengan adanya pendekatan bermain atau dengan menggunakan
uk a
permainan yang menarik dan menyenangkan akan lebih meningkatkan aktivitas peserta didik dalam mengikuti · proses pembelajaran. Kerangka teori
Te
rb
penelitiannya digambarkan sebagai berikut :
s
Bagan 1 : Kerangka teori penelitian
><
.
Ak.'tivitas Rendah
U
ni
DEPAN
ve
GULING
rs
ita
Kesulitan Mengguling kanBadan
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Metode pembelajar an Monoton
Memudah kan
Pembelaja ran Menarik
Pembelaj a ran Pendekatan Baru
BERMAIN
15/41669.pdf
BABID METODE PENELITIAN
A.
Jenis Penelitian Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian tindakan. Rancangan
penelitian ini dipilih karena karakteristik yang sesuai dengan tujuan penelitian yakni untuk meningkatkan dan aktivitias dan perbaikan proses
pada tindakan penelitian yang
uk a
penjasorkes. Penelitian tindakan kelas mengacu
pembelajaran
rb
akan dilakukan guru secara langsung dalam usahanya memperbaiki proses
Te
pembelajaran.
s
Pada dasarnya penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan
ita
menggunakan pendekatan kualitatif. Dalam penelitian tindakan kelas diadakan
ve
di lapangan.
rs
perlakuan tertentu yang didasarkan pada masalah-masalah aktual yang ditemukan
U
ni
Dari hal di atas sesuai dengan penelitian yang dilakukan, permasalahan yang harus dipecahkan adalah masalah yang berhubungan dengc;.n proses pembelajaran di kelas yang diselesaikan dengan profesional.
1.
Prosedur Penelitian Peneliti melakukan studi pendahuluan berupa observasi awal terhadap
pembelajaran penjasorkes di kelas I SD Citra Almadina . Hal ini dilakukan untuk mengetahui permasalahan yang dihadapi guru dan siswa berkaitan dengan pembelajaran penjasorkes.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
28 Studi
pendahuluan
dilakukan
dengan
mengamati
proses
dalam
pembelajaran penjasorkes yang sudah dilakukan selama ini. Dari hasil, studi pendahuluan diidentifikasi masalah pembelajaran penjasorkes di kelas I SD Setelah diidentifikasi, diadakan diskusi antara peneliti dan guru penjasorkes I dan kepala sekolah berkaitan dengan kemungkinan dilaksanakannya penelitian tindakan untuk mengoptimalkan pembelajaran tpenjasorkes di kelas I dengan
uk a
menggunakan pendekatan bermain.
rb
Peneliti dan guru merumuskan permasalahan yang akan diangkat sebagai
ita
Rancangan Tindakan
rs
2.
s
menggunakan pendekatan bermain .
Te
permasalahan penelitian, yakni melaksanakan pembelajaran penjasorkes dengan
ve
Sesuai dengan rumusan masalah hasil studi pendahuluan, peneliti membuat
ni
rencana tindakan yang akan dilakukan. Tindakan itu berupa pembelajaran yang bermain dalam pembelajaran penjasorkes.
U
dengan menggunakan pendekatan
Kegiatan itu dimulai dengan merumuskan rancangan tindakan pembelajaran pendekatan bermain, yaitu dengan kegiatan sebagai berikut: a.
Menyusun rancangan pembelajaran. Hal ini meliputi tujuan pembelajaran, memilih dan menetapkan materi, kegiatan belajar mengajar, persiapan awal berupa pemanasan, aktivitas demonstrasi, dan pendinginan.
b.
Menyusun alat perekam data berupa pedoman observasi, pedoman wawancara, catatan lapangan dan dokumentasi.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
29
c.
Mendiskusikan dengan guru penjasorkes tentang tata cara pengumpulan data dalam pelaksanaan observasi saat kegiatan dilakukan, agar tidak terjadi penyimpangan dalam pengambilan data.
3.
Tabap Pelaksanaan Tindakan dan Observasi Tahap pelaksnaan tindakan dan observasi ini dimulai dari pelaksanaan senam lantai
uk a
pembelaj aran dengan menggunakan pendekatan bermain dalam
dasar guling depan. Penelitian ini direncanakan dalam dua siklus. Setiap siklus
rb
dilaksanakan dua kali pertemuan sesuai dengan rencana pembelajaran yang telah
Te
disusun. Kegiatan dilakukan oleh peneliti sebagai observer dan guru penjaskes
s
sebagai praktisi didampingi ternan sejawat. Praktisi melakukan kegiatan
ita
pembelajaran di kelas maupun dilapangan berupa kegiatan interaksi antara guru
Guru penjasorkes sebagai praktisi melaksanakan pembelajaran dengan
ni
1)
ve
rs
dan siswa, dan antara siswa dengan siswa. Kegiatan yang dilakukan antara lain:
U
pendekatan bermain sesuai dengan rancangan pembelajaran yang dibuat. 2)
Observer melakukan pengamatan dengan menggunakan format observasi, format catatan lapangan yang terdapat dalam lampiran.
3)
Peneliti dan guru melakukan diskusi terhadap tindakan yang dilakukan, kemudian melakukan refleksi. Hasilnya dimanfaatkan untuk perbaikan atau penyempurnaan selanjutnya.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
30
Tahap pelaksanaan tindakan ini dilakukan dalam dua siklus. Fokus tindakan pada setiap
siklus
berupa penerapan pembelajaran penjasorkes dengan
menggunakan pendekatan bermain sesuai dengan langkah-langkahnya.
4.
Tahap Pengamatan Pengamatan terhadap tindakan pembelajaran penjasorkes guling depan.
Dengan mengikuti langkah-langkah pendekatan bermain dilakukan bersamaan
uk a
dengan pelaksanaan tindakan. Hal ini dilakukan secara intensif, objektif, dan . - ..-- .
Te
melaksanakan tindakan pembelajaran.
guru praktisi
rb
sistematis. Pengamatan dilakukan oleh observer pada waktu
s
Dalam kegiatan ini peneliti dan guru kelas berusaha mengenal, merekam
ita
dan mendokumentasikan semua indikator dari proses hasil perubahan yang
rs
terjadi, baik yang disebabkan oleh tindakan terencana maupun dampak intervensi
ve
dalam pembelajaran guling depan . Keseluruhan hasil pengamatan direkap dalam
U
ni
bentuk lembaran observasi.
Pengamatan dilakukan secara terus menerus mulai dari siklus I sampai
dengan
siklus
II pengamatan
yang dilakukan pada satu
siklus dapat
mempengaruhi penyusunan tindakan pada siklus selanjutnya. Hasil pengamatan ini kemudian didiskusikan dengan guru dan diadakan refleksi untuk perencanaan siklus berikutnya.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
31
5.
Tahap Refleksi Refleksi diadakan setiap satu kali tindakan berakhir. Dalam tahap ini
peneliti dan praktisi penjasorkes mengadakan diskusi terhadap tindakan yang baru dilakukan. Hal-hal yang akan didiskusikan adalah menganalisa tindakan yang baru
dilaksanakan,
mengulas
dan
menjelaskan
perbedaan
rencana
dan
uk a
pelaksanaan tindakan yang telah dilakukan, serta melakukan intervensi, pemaknaan, dan penyimpulan data yang diperoleh. Hasil refleksi bersama ini
rb
dimanfaatkan sebagai masukan pada tindakan selanjutnya. Selain itu, hasil
Te
kegiatan refleksi setiap tindakan digunakan untuk menyusun simpulan terhadap
1.
Tempat Penelitian
ita
Setting Penelitian
ve
rs
B.
s
basil tindakan I dan II.
ni
Penelitian m1 diadakan di Sekolah Dasar Citra Almadina Padang.
U
Alasan peneliti memilih SD Citra Almadina ini dekat dengan peneliti berdomisili sehingga memudahkan peneliti melakukan penelitian. Dan hasil studi awal siswa disekolah ini cukup terbuka terhadap pembaharuan pendidikan.
2.
Subjek Penelitian Penelitian ini di lakukan pada siwa kelas I SD Citra Almadina dengan jumlah siswa 15 orang yang terdiri dari 5 orang perempuan dan 10 orang laki-laki.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
32
Yang terlibat dalam penelitian ini adalah: a.
Peneliti sebagai observer pada kelas I SD Citra Almadina Padang .
b.
Guru penjasorkes dan satu orang pengamat yang didampingi oleh ternan sejawat (kelompok penelitian). Waktu I Lama Penelitian
uk a
3.
'Naktu penelitian ini dilakukan ak:::.n dilakukan pada semester IT Januari-
1.
Alur Penelitian
Te
Rancangan Penelitian
ita
s
C.
rb
Juni tahun ajaran 2013/2014.
rs
Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan model siklus yang
ve
dikembangkan oleh Kemmis dan Me Taggart (dalam Ritawati 2008 :69 ),
ni
proses penelitian merupakan proses daur ulang atau siklus yang dimulai dari
U
aspek : mengembangkan perencanaan, melakukan tindakan sesuai rencana, melakukan observasi terhadap tindakan dan melakukan refleksi terhadap perencanaan, kegiatan tindakan dan kesuksesan hasil yang diperoleh Dapat dilihat pada skema berikut:
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
33
2. Skema Alur Penelitian ALUR PENELITIAN TINDAKAN KELAS PENJASORKES GULING DF.PAN Analisis dan temuan
Orientasi dan Observasi
Aktivitas pembelajaran penjasorkes guling depan rendah Pendekatan yang digunakan monoton
- Latar Sekolah , guru, dan siswa
D
uk a
-Pembelajaran Penjasorkes Guling depan di kelas I
Rencana Pembelajaran Siklus I
\==J I'--
_ R_efl_eks_i
p
__.I
Observasi pelaksanaan dan efek tindakan
s
. ,
ita
Belum berhasil
Te
rb
D
1. 2. 3.
Persiapan dan pemanasan Demontrasi Pendinginan
rs
D
Langkah-langkah pembelajaran dengan pendekatan bermain
ni
ve
Tindakan Siklus II
U
Langkah-langkah pembelajaran dengan pendekatan bermain 1. 2. 3.
Q
Persiapan dan pemanasan Demontrasi Pendinginan
Observasi pelaksanaan dan efek tindakan
c) I
~
Refleksi
I
il Rencana Tindakan Siklus ke-n
Gambar 2 : Skema Alur Penelian Tindakan Kelas
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
34
D.
Data da.t Somber Data
1.
Data Penelitian Data penelitian ini berupa basil pengamatan, wawancara dan dokumentasi dari setiap tindakan perbaikan pembelajaran penjasorkes
uk a
dengan menggunakan pendekatan bermain di kelas I SD Citra Almadina. -·
rb
Data tersebut berkaitan dengan perencanaan, pelaksanaan dan basil
Pelaksanaan pembelajaran yang berhubungan dengan prilaku guru dan
s
a.
Te
pembelajaran yang berupa informasi sebagai berikut :
ita
siswa yang meliputi interaksi belajar mengajar antara guru-siswa, siswa-
rs
siswa, dan siswa-guru dalam pembelajaran penjasorkes dengan mengunakan
Evaluasi pembelajaran
ni
b.
ve
pendekatan bermain .
penjasorkes dengan menggunakan pendekatan
U
bermain baik yang berupa evaluasi proses maupun evaluasi basil.
2.
Sumber Data Sumber data penelitian adalah proses kegiatan pembelajaran dengan menggunakan pendekatan bermain meliputi: perencanaan pembelajaran, pelaksanaan pembelajaran yang terdiri dari kegiatan awal, kegiatan inti dan kegiatan akbir, Kegiatan evaluasi pembelajaran, prilaku guru dan siswa sewaktu kegiatan belajar mengajar. Data diperoleb dari subjek terteliti, yakni guru dan siswa kelas I SD Citra Almadina Padang.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
35
E.
Teknik Pengumpulan Data dan lnstrumen Penelitian Data penelitian ini dikumpulkan dengan menggunakan, lembar observasi, wawancara, catatan lapangan dan hasil tes. 1.
Catatan Lapangan Catatan lapangan, pada dasarnya berisi deskripsi atau berupa paparan tentang latar pengamatan terhadap tindakan guru sewaktu pembelajaran tematik. Unsur-unsur yang diamati dalam
uk a
proses
rb
pelaksanaan mengacu pada deskriptor lembar observasi. Disamping
Te
itu juga memuat rancangan refleksi berdasarkan pengamatan yang dilakukan peneliti dengan cara observasi. Kemudian mencatat semua
Observasi
rs
2.
ita
s
yang diamati selama proses pembelajaran berlangsung.
ve
Observasi dilakukan untuk mengamati latar kelas tempat proses
perbaikan
pembelajaran.
Dengan
U
ni
berlangsungnya
menggunakan instrumen lembar observasi yang didalamnya berisikan pedoman bagi peneliti dan mengamati apa yang terjadi dalam proses pembelaj aran. Observasi yang peneliti lakukan adalah mengamati siswa dan guru dalam proses pembelaj aran tematik di Kelas I SD Citra AI Madina Padang. Dari segi siswa yang diamati adalah sikap siswa dalam
mengikuti
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
proses
pembelajaran,
pengusaan
bahan
15/41669.pdf
36
pembelajaran yang disajikan guru, dan kemampuan siswa merespon proses pembelajaran yang sedang berlangsung. Sedangkan dari segi guru yang diamati adalah cara guru menyampaikan bahan pembelajaran kepada siswa sesuai atau tidak dengan rancangan yang dibuat dari awal proses pembelajaran sampai
uk a
akhir proses pembelajaran. Unsur-unsur yang rnenjadi butir-butir sa3aran pengamatan bila
rb
terjadi dalam proses pembelajaran ditandai dengan memberikan
Te
ceklist di kolom kualifikasi yang ada pada lembar observasi,
ita
s
dituliskan setelah berakhirnya proses pembelajaran.
rs
Maksudnya guru yang melaksanakan proses pembelajaran
ve
dalam penelitian ini, dan peneliti sebagai observer sebagai pengamat
Perekaman
U
3.
ni
berada di luar aktivitas tapi masih berada dalam setting peneliti.
Dengan menggunakan
kamera digital, bertujuan
untuk
melengkapi data lapangan. Tehnik ini digunakan hila ada hal-hal yang terlepas dari pengamatan peneliti pada saat observasi proses pembelajaran berlangsung . 4.
Wawancara Wawancara dilakukan untuk memperkuat data yang melalui observasi, baik guru maupun peserta didik. W awancara dilakukan
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
37
dengan guru kelas I sebagai pelaksana tindakan metode pemecahan masalah. Hasil wawancara didiskusikan
sebagai bahan untuk
melakukan perbaikan perencanaan tindakan pada siklus berikutnya. Untuk masing-masingnya diuraikan sebagai berikut pada dasarnya berupa paparan tentang latar pengamatan terhadap tindakan praktis sewaktu
pembelajaran
penjasorkes
guling
depan
dengan
uk a
menggunakan pendekatan bermain. Unsur-unsur yang diamati dalam -- pelaksanaan meiig~~u pada apa yang tertera pada butir-butir lerribar memuat rancangan refleksi
rb
sampmg itu, Juga
Te
observasi. Di
berdasarkan pengamatan yang dilakukan peneliti dengan cara
ita
s
observasi
rs
Wawancara digunakan untuk memperkuat data observasi yang
ve
terjadi di kelas baik dari unsur guru, maupun unsur siswa. Wawancara
ni
dilakukan kepada guru yang melakukan tindakan intervensi langsung
U
di kelas, terutama yang berkaitan dengan perencanaan pelaksanaan pembelajaran penjasorkes dengan menggunakan pendekatan bermain.
Hasil
diskusi
ini
digunakan
sebagai
bahan untuk perbaikan
perencanaan dan pelaksanaan yang akan dilakukan pada siklus berikutnya.
Wawancara juga
dilakukan
kepada
stswa
untuk
memperoleh data berkaitan dengan proses selama pembelajaran berlangsung.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
38
Kemampuan demonstrasi digunakan untuk memperkuat data observasi yang terjadi dalam kelas terutama dalam butir penguasaan materi pembelajaran dari unsur siswa.
Hal ini dilakukan untuk
memperoleh data yang akurat atas kemampuan siswa memahami pembelajaran
guling
depan
dengan
menggunakan
pendekatan
bermain. Instrumen utama penelitian adalah peneliti sendiri, yang juga
uk a
berperan sebagai perencana, guru penjasorkes sebagai praktisi dan -
-
rb
juga sebagai pelaksana. Peneliti sebagai instrumen utama bertugas
Te
menyanng, menilai, menyimpulkan dan memutuskan data yang
Tes
ita
5.
s
digunakan.
rs
Tes digunakan untuk memperkuat data observasi yang terjadi
ve
dalam kelas terutama pada butir penguasaan materi pembelajaran
U
ni
tematik di kelas I SD Citra Al Madina Padang dari unsur siswa. Hal ini dilakukan untuk mempewleh data yang akurat atas kemampuan siswa memahami apa yang diaj arkan tentang materi tematik dengan menggunakan metode pemecahan masalah . F.
Tehnik Analisis Data Data yang diperoleh dalam penelitian dianalisis dengan menggunakan analisis data kualitatif dengan menggunakan model teknik analisis data interaktif yang dikembangkan oleh Miles Liberman (dalam Kunandar, 2008 : 101) dimana anal isis interaktif ini terdiri dari atas tiga komponen
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
.-:
-.
.,...
"."'!.
..,.
15/41669.pdf
39
kegiatan yang saling terkait satu sama lain yang dimulai dari reduksi data, pembeberan data sampai pada penarikan kesimpulan. Dimulai dengan menelaah sejak pengumpulan data sampa1 seluruh data terkumpul. Tahap analisis tersebut antara lain: 1. Menelaah data yang terkumpul
uk a
2. Reduksi data, meliputi pengkategorian dan pengklasifikasian. 3. Menyajikrrn data, dilakukan dengan cara mengorganisasikan data · yang
rb
telah direduksi.
Te
4. Menyimpulkan hasil penelitian dan triangulasi. Kegiatan triangulasi
s
dilakukan dengan cara:
ita
a. Peninjauan kembali catatan lapangan.
rs
b. Bertukar pikiran dengan ahli, ternan sejawat dan guru.
ve
Analisis data dilakukan terhadap data yang telah direduksi baik data
U
ni
perencanaan, pelaksanaan, maupun data evaluasi. Analisis data dilakukan dengan cara terpisah-pisah. Hal ini dimaksudkan agar dapat ditemukan berbagai informasi yang
spesifik dan terfokus
pembelajaran
dan
yang
pada berbagai
menghambat
informasi
pembelajaran.
yang Dengan
mendukung demikian
pengembangan dan perbaikan atas berbagai kekurangan dapat dilakukan tepat pada aspek yang bersangkutan. Sedangkan model analisi data kuantitatif yaitu terhadap hasil belajar siswa dengan menggunakan pendekatan persentase yang dikemukan oleh Dhydiet (2008 :1) dengan rumus sebagai berikut: Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
40
P= LxlOO% N
Keterangan P
=
Persentase
f
=
Frekuensi responden
J<;riteria
keber!l_q§ilan..!'i~tiap tin~akan
uk a
N = Jumlah responden adalah 75%. Keberhasilan Peni!Jg~atan
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
Aktivitas. Jika belum berhasil dilanjutkan pada siklus ke n sampai berhasil.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
.~
U ni
ve
rs i
ta
s
Te
rb u
ka
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U ni
ve
rs i
ta
s
Te
rb u
ka
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni v
er si
ta
s
Te rb uk
a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
U
ni
ve rs
ita
s
Te rb uk a
15/41669.pdf
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
136
BABV KESIMPULAN IMPLIKASI DAN SARAN A. Kesimpulan
Dari paparan dan hasil penelitian dan pembahasan dalam Bab IV, simpulan dari penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Proses penggunaan pendekatan bermain
dalam
pembelajaran
uk a
penjasorkes menggunakan empat langkah yaitu (1) menentukan
rb
topik permainan yang berhubungan dengan materi pembelajaran,
Te
(2) menentukan anggota pemain dan apa bila diperlukan memisahkan antara laki-laki dan perempuan, (3) pada setiap
ita
s
pelaksanaannya diupayakan mulai dari awal kegiatan kita ciptakan
rs
suasana yang menarik, kita hilangkan kesan bahwa aktivitas
ve
jasmani merupakan kegiatan yang membuat lelah, (4) kita beri
ni
kesempatan pada siswa mulai dari awal pemanasan dengan
U
beraktivitas jasmani sambil bersendau gurau, bernyanyi, biarkan sambil berteriak, yang pasti mereka harus beraktivitas baik secara
berpasangan ataupun berkelompok, (5) setelah mereka melakukan pemanasan sambil membuat lingkaran atau dengan cara berkumpul yang menarik, kita beri penjelasan tentang kegiatan inti dengan pendekatan bermain. Selanjutnya setelah mereka memahami tentang tata cara bermainnya dibagi kelompok setelah melalui tahapan ini siswa menjadi lebih aktiv dalam proses pembelajaran
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
137 2. Peningkatan proses pembelajaran dapat dilihat dari peningkatan pembelajaran guru dan peningkatan aktivitas
dan
partisipasi
siswa. Sedangkan peningkatan hasil belajar siswa dapat dilihat dari perbandingan hasil ketika observasi awal dan hasil belajar keterampilan guling depan siklus satu.
uk a
B. Implikasi
Pendekatan pembelajaran melalui permainan perlu ditumbuhkembangkan
Te
rb
dalam merencanakan pembelajaran dengan memperhatikan materi pelajaran, karakteristik siswa, cuaca, dan sarana prasarana yang tersedia. Disamping itu,
ita
s
materi pembelajaran pendidikan jasmani yang terdapat dalam kurikulum
ni
D. Saran
ve
fisik maupun mental.
rs
dirancang dan dilaksanakan dengan tetap mengacu pada kebutuhan siswa baik
U
1. Pendekatan pembelajaran melalui permainan perlu ditumbuhkembangkan
untuk pembelajaran lainnya, agar para peneliti lebih tertarik untuk mengembangkan
kreativitasnya
untuk
menciptakan
inovasi
dalam
pembelaj aran. 2. Pembudayaan beraktivitas jasmani para s1swa perlu dukungan dari berbagai pihak, diantaranya orang tua, penyelenggara pendidikan (Kepala Sekolah dan guru).
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
138
3. Diperlukan
penelitian
pada
pembelajaran
senam
dengan
materi
pembelajaran yang lain dan tetap memperhatikan faktor- faktor yang
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
terkait dengan pembelaj aran senam.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
DAFTARRUJUKAN
Adang Suherman (1999/2000). Dasar-Dasar Penjaskes. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Agus Mahendra. (2001/2004). Pembelajaran Senam di Sekolah Dasar. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional
Hakikat Pendidikan Jasmani. Diambil dari : (2007). www.google.com,tersediapada:http://pojokpenjas.wordpress.com/2007/11/1 2/hakikat-pendidikanjasmani/. Diakses pada tanggal 10 Maret 2013 .
uk a
,
Te
rb
Aip Syarifuddin, (1990). Belajar Aktif Pendidikan Jasmani dan Kesehatan SMP, Diambildariwww.google.com. Tersediapada:www. topskor.co.idlindex.php?o ption=com_ content&view=article&id=3 04%3 Apengertian-penj as-danolahraga&catid=19%3Asportwiki&Itemid=46). Diakses pada tanggal 10 ·Maret 2013 .
rs
ita
s
Pembelajaran Senam Lantai. Diambil Akros Abidin. (1999). dari :www.yahoo.comtersediapada:http :1/xpresiriau.corn/artikeltulisanpendid ikanlsenam-lantai-guling-depanl. Diakses pada tanggal25 Februari 2013
ni
ve
Andun Sudijandoko. (2010). Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia. Volume 7, Nomor 1. Yogyakarta: FIK-UNY, jl. Kolombo l.BSNP. (2006/2007). Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan. Jakarta:Debdikbud
U
CH Endang Widayani.(2010) . Upaya Peningkatan Pembelajaran Senam Lantai Guling Depan Melalui Media Gambar Siswa Kelas IVa SD 3 Sedayu Kec.Sedayu Kab.Bantul. Skripsi. Yogyakarta: FIK UNY
Darmodjo. (1992). Karakteristik Siswa Sekolah Dasar. Diambil dari:www.yahoo.com tersedia pada: http://xpresiriau .com/artikel-tulisan pendidikanlkarakteristik-siswa-sekolah-dasar/. Diakses pada tanggal 12 Februari 2013. Daryanto. (20 11 ). Penelitian Tindakan Kelas dan Penelitian Tindakan Sekolah. Y ogyakarta: CV Gava Media. Depdiknas. (2006). Kurikulum Berbasis Kompetensi Mata Pelajaran Pendidikan Jasmani Sekolah dasar dan Madrasah Ibtidaiyah. Jakarta.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
Eko Suwarso dan Sumarya. (2010). ESE. Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan untuk SDIMI Kelas IV. Jakarta: Pusat Perbukuan Kementerian Pendididkan Nasional. Farida Mulyaningsih, dkk. (2010). ESE, Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan. Jakarta: Kementerian Pendidikan Nasional. Harahap, (2008), Strategi Pembelajaran Penjasorkes. Jakarta: Alpha Betha
uk a
Helmy Firmansyah. (2009). "Hubungan Motivasi Berprestasi Siswa dengan Hasil Be/ajar Pendidikan Jasmani ". http:/I grandmalll 0.vvordpress.com. Diakses pada tanggal 2 F ebruari 2013 .
Te
Soejoedi. (1978). Bentuk Latihan Senam Lantai. Diambil dari : www.yahoo.com tersedia pada: http://xpresiriau.com/artikeltulisanpendidikan/ latihan-senam-lantai/. Diakses pada tanggal 17 Februari 2013
ita
s
Imam
rb
Imam Hidayat. (1981 ). Senam Dan Metodik. Jakarta: Departemen Pendidikan dan· Kebudayaan.
ve
rs
Lantip Prasetya. (2010). Peningkatan Efektifitas Pembelajaran Senam Guling Depan Melalui Metode PAKEM. Skripsi. Y ogyakarta: Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Yogyakarta.
ni
Mahmudi Sholeh. (1992). Olahraga Pilihan: Senam. Jakarta: Dirjen Dikti
U
Muhajir. (2004). Pembelajaran Senam . . Jakarta : PT Grasindo. Santoso.(2010). Pembelajaran Jasmani .Jakarta: PT Grasindo Sugiyono. (2008 ). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta. Sukintaka. (1992). Teori Bermain. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. Proyek Pembinaan Tenaga Kependidikan. Suparlan, dkk. (2008). PAKEM:Pembelajaran, Menyenangkan. Bandung: PT. Genesindo.
Aktif,
Kreatif,
Efektif,
Suyati. (1992). Pelajaran Senam . Jakarta: Alpha Beta Syarifudin. (1993). Pengertian Senam Lantai. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
Tadkriroatun Musfiroh. (2008). Cerdas Melalui Bermain. Jakarta : PT Grasindo. Tri Hananto. (2007). Be/ajar Senam. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Udin S Winataputra dkk. (2008). Teori Be/ajar dan Pembelajaran. Jakarta: UT
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
Wuryanti Soekarno. (1986). Teori dan Praktek Senam Dasar. Klaten: PT Intan Pariwara
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
139
Lampiran : 1 Tabe11 Sumb LIP
eNama r AT
Sikap Awalan
M.AD
MM M.SM
M.RF EQ ~A
VE
rb
Ji>Z
FN KM
Sikap Mengguling
Sikap Lanjutan
Jumlah
Nilai
uk a
p p p L p L p L L p p p
-av
Te
a Kelas I SD Citra Almadina, dikumpulkan Januari Semester II tahun 2013
U
ni
ve
rs
ita
s
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12.
DATAAWAL
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
140
Lampiran:2 RENCANAPELANBANAANPEMBELAJARAN (RPP) SD Citra AI Madina
Mata Pelajaran
Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan
Kelas/Semes ter
1 [ satu ) I 2 [ dua )
Pertemuan ke
1 [ Satu) dan 2 [ dua ) 4 x35 menit
rb
Alokasi Waktu
uk a
Nama Sekolah
ni
ve
rs
ita
s
Te
Standar Kompetensi: 8. Mempraktikkan gerakan senam lantai sederhana dan nilai yang terkandung di dalamnya Kompetensi Dasar: 8.1 Mempraktikkan gerakan senam lantai sederhana, serta nilai percaya diri dan disiplin I. Tujuan Pembelajaran**: . :.. • Siswa dapat melakukan gerakan s~ri~m lantai's'ea~rhana • Melatih keberanian dan percaya diri • Melatih kelentukan
U
lndikator Pencapaian Kompetensi : •:• Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin (Discipline ) Tekun (diligence ) Tanggungjawab (responsibility) Ketelitian (carefUlness) Kerja sama ( Cooperation ) Toleransi ( Tolerance ) Percaya diri ( Confidence ) Keberanian (Bravery ) IT.
Materi Ajar (Materi Pokok): • Senam lantai sederhana
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
141
ill. Metode Pembelajaran: • • •
Ceramah Demonstrasi Praktek
Te
rb
uk a
IV. Langkah-Iangkah Pembelajaran A. Kegiatan Awal: Apresepsi/ Motivasi r:Ir Siswa dibariskan menjadi empat barisan <:ir Mengecek kehadiran siswa r:Ir Menegur siswa yang tidak berpakaian lengkap r:Ir Melakukan gerakan pemanasan yang berorientasi pada kegiatan inti qr Mendemonstrasikan materi inti yang akan dilakukan/dipelajari
U
ni
ve
rs
ita
s
B. Kegiatan Inti: Pertemuan 1 dan 2 • Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi, guru: r::Ir Siswa dapat melakukan gerakan senam lantai sederhana r::Ir Melatih keberanian dan percaya diri , r:Jr Melatih kelenturan r::Ir melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran r::Ir mernfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di lapangan. • Elaborasi Langkah Guling Depan d:dam kegiatan elaborasi~ guru: Sikap Awal r::Ir Dalam posisi jongkok dengan kaki rapat, kedua telapak tangan menumpu di matras selebar bahu, dan pandangan diantara kedua tang an Sikap Mengguling r::Ir Angkat panggul ke atas bertumpu pada kedua tangan di lantai. Kedua tangan tidak dibenarkan terlepas/terangkat dari matras agar badan tetap dapat condong. Kedua siku tangan lurus, panggul tetap ditinggikan. Kepala masuk diantara kedua tangan dan meletakkan tengkuk di matras. Dagu menempel di dada dan kedua paha menempel ke perut dan dada. <:ir Sikap Akhir Jongkok kedua kaki rapat, kedua lengan lurus ke depan, dan pandangan lurus ke depan Dalam proses pembelajaran guling depan hams
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
142
memperhatikan kesa 1.ahan-kesalahan yang muncul dalam gerakan guling depan.
• Konfirmasi Dalam kegiatan konftrmasi, guru: w Guru bertanyajawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa c:s- Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan Kegiatan Akhir I Penenangan Dalam kegiatan Akhir, guru: w Siswa di kumpulkan mendengarkan penjelasan dari guru tentang materi yang te1ah dilakukan/ diajarkan w Memperbaiki tentang kesalahan-kesalahan gerakan yang di lakukan
Te s
Alat dan Somber Belajar: • Buku Penjaskes • Buku permainan • Lapangan I aula • matras • Stop watch • Pluit • Spidol
ve
rs
ita
v.
rb
uk a
C.
U
ni
VI. Penilaian: Penilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran Indikator Pencapaian Kompetensi Melakukan gerakan tidur terlentang dan menarik ke dua kaki kebelakang Melakukan gerakan berguling ke kiri dan ke kanan Melakukan gerakan berguling ke depan tanpa
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
-
Penilaian
.
Teknik
Bentuk Instrumen
Non Tes
Tes Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek
Contoh Instrumen
•
Praktekkanlah gerakan tid terlentang dan menarik ke dua kaki kebelakang
•
Praktekkanlah gerakan berguling ke kiri dan ke kanan
•
Praktekkanlah gerakan berguling ke depan tanpa
15/41669.pdf
143
awalan
•
awalan
•
Menghindarkan diri dari cidera bahaya dalam latihan
Bagaimana cara menghindarkan diri dari cidera bahaya dalam latiha n
FORMAT KRITERIA PENILAIAN
Aspek
No.
Kriteria
* semua benar * sebagian besar benar * sebagian kecil benar * semua salah
Konsep
Skor
4 3 2 1
rs
Ql PERFORMANSI
ita
s
Te
1.
uk a
PRODUK (HASIL DISKUSI)
rb
biJ
Aspek
ve
No.
Pengetahuan
U
ni
1.
2.
3.
Praktek
Sikap
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Kriteria
* Pengetahuan * kadang-kadang Pengetahuan * tidak Pengetahuan * aktif Praktek * kadang-kadang aktif * tidak aktif * Sikap * kadang-kadang Sikap * tidak Sikap
Skor 4 2
1 4 2
1
4 2
1
15/41669.pdf
144
LEMBAR PENILAIAN Performan No
NamaSiswa
Produk Pengetahuan Praktek
Sikap
1.
Te
rb
uk a
2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.
U
ni
ve
rs
ita
s
10.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Jumlah Skor
Nilai
15/41669.pdf
145
Lampiran:3
PENGAMATANLAPANGANTERHADAPGURU DALAM PEMBELAJARAN GULING DEPAN SIKLUS I PERTEMUAN I Sekolah Kelas Mata Pelajaran
: SD CITRAALMADINA :I : Penjasorkes
No
ASPEK-ASPEK YANG AMATI -
PENDAHULUAN
1.
Membariskan berdoa
2.
Memeriksa kesiapan stswa
3.
Melakukan kegiatan apersepsi
TEMUAN DAN CATATAN DI · LAPANGAN
rb
I
uk a
Tabel.2
rs
ita
s
Te
SlSWa dan memtmpm Guru membariskan SISWa dilapangan dipimpin oleh siswa yang ditunjuk secara bergantian berjalan memeriksa Guru kesiapan peserta didik, namun masih ada 4 orang siswa yang tidak sen us mengikuti pemimpin barisan
U
ni
ve
yentang Guru menanyakan kesiapan peserta didik, dan mengecek apakah ada siswa yang kondisi kesehatannya tidak baik .menanyakan pelajaran minggu lalu
4.
Menyampaikan tujuan pembelajaran
n
PEMANASAN
1.
Memberikan penguluran
2.
Memberikan pemanasan dalam bentuk Guru memberikan pemanasan permaman yang mengarah pada materi dalam bentuk permainan yang pada materi pembelajaran mengarah pemebelajaran dan suasana yang menyenangkan
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
pemanasan
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran kepada siswa
berupa Guru memberikan dengan gerakan . . . sesuat usta stswa
pemanasan sederhana
15/41669.pdf
146
ill
KEGIAT AN INTI PEMBELAJARAN
1.
Menyampaikan tujuan yang akan dicapai Guru menyampaikan dalam pembelajaran pembelajaran dan dipahami siswa
2.
Memberikan penjelasan melakukan gerakan :-
uk a
---
sebelum siswa Guru memberikan penjelasan kepada siswa tentang gerakan yang akan dilakukan temuan:
·-
a . Siswa perempuan melihat gerakan dicontoh kan guru
takut yang
b. Peserta didik mencobakan gerakan -gerakan tapi masih banyak yang salah
Memberikan koreksi terhadap gerakan guru memberikan koreksi yang dilakukan siswa terhadap gerakan peserta didik yang salah
4.
Memberikan kesempatan yang sa rna Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk melakukan gerakan yang sama kepada siswa untuk melakukan gerakan, tetapi siswa perempuan hanya melakukan satu kali saja
5.
Memberikan kegiatan yang a man dan Guru memberikan kegiatan yang menyenangkan aman dengan bantuan sebuah matras untuk menghindari rasa sakit pada tubuh siswa
6.
Menggunakan metode pembelajaran dari yang mudah ke yang sulit
7.
Memberikan keseluruhan
ni
ve
rs
ita
s
3.
U
Te
rb
.
tujuan mudah
evaluasi
menggunakan metode Guru pembelajaran dari yang mudah ke yang sulit dan menyenagkan
secara Guru memberikan evaluasi karen a secara keseluruhan masih ada SlSWa yang takut melakukan gerakan . guru a. Untuk evaluasi membujuk SlSWa masih takut untuk yang
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
147
melakukan grrakan b. Evaluasi dilakukan kepada 11 siswa, 1 orang s1swa tidak mau mengkuti evaluasi K.EGIAT AN PENUTUP
1.
Kegiatan pendinginan menggunakan metode bermain
Guru melakukan kegiatan pendinginan dengan menggunakan metode permaman, s1swa melakukan pendinginan sambil bermain yang pada akhirnya duduk dilantai dengan tenang.
rb
uk a
IV
Menyampaikan inti pembelajaran yang Guru mernnyampaikan inti telah dilakukan pembelajaran dengan jelas dan bahasa yang sederhana dan mudah dipahami
3.
Memberikan perintah untuk mencuci tangan dan kaki
4.
Memberikan perintah untuk berganti dan merapikan pakaian
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
2.
guru memberikan perintah untuk mencuci tangan dan kaki, dengan cara berbaris dengan tertib dan rap1 dengan cara bergiliran. Guru memberikan perintah untuk menganti pakaian dan mempersiapkan/ merapikan pakaian ganti dan memasukannya kedalam tas agar tidak tertinggal disekolah.
5.
Memberikan kesempatan untuk mempersiapkan pelajaran berikutnya
Guru memberikan kesempatan dalam tas agar tidak untuk mempersiapkan pelajaran berikutnya.
6.
Menutup kegiatan pembelajaran dengan berbaris dan berdoa
Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan pembacaan do a
Pi&iaang , . 8 Maret 2014 Pe at Mu a
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
a· i
.T
15/41669.pdf
148
Lampiran:4 PENGAMATAN LAPANGAN TERHADAP SISWA DALAM PEMBELAJARAN GULING DEPAN SIKI~US I PERTEMUAN I
No
: SD Citra Almadina : 1/2
ASPEK-ASPEK YANG AMATI
I
..
Siswa mendengarkan penjelasan guru dengan tertib dan tenang banyak namun pertanyaan tentang kegiatan yang akan dilakukan
ita
Aktif mengikuti pemanasan
ni
Aktif mengikuti pendinginan
U
C.
ve
rs
b.
s
Te
rb
Pa11isipasi mengawali dan mengakhiri pembelajaran a. Mendengarkan penjelasan dari guru
TEMUAN DANCATATAN DI LAPANGAN
uk a
Sekolah Kelas I Semester Tabel.3
Siswa aktif mengikuti pemanasan namun masih terdapat beberapa peserta didik yang masih bercanda sesuat dengan karakteristiknya, masih senang bermain. Siswa aktif melakukan pendinginan karena gerakan menyenangkan SlSWa aktif secara keseluruhan. Siswa terlihat stap untuk pelajaran dan menenma melakukan bermain serta gerakan
d.
Terlihat siap menerima pelajaran
n
Partisipasi dalam proses pembelajaran
a.
aktif memperhatikan Aktif memperhatikan demonstrasi yang Siswa demontrasi denagn saksama dilakukan guru yang dilakukan oleh guru, namun ada juga siswa yang acuh tak acuh. Sedang s1swa yang yang aktif laki-laki ada
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
149
rnelakukan sendiri b.
Aktif dalarn berinteraksi dengan ternan
C.
Terlihat berani guling depan
gerakan Siswa berani rnelakukan guling depan, narnunada seorang siswa yang rnelakukan gerakan yang salah, dengan kepala berturnpu di lantai dan kaki sejajar dengan posisi tegak. . . ·· -· .
uk a
..
rnelakukan
Siswa aktif berinteraksi dengan ternan dan berbincang, bagairnana cara rnelakukan guling depan.
-
Aktif rnenanggapi/jawaban pertanyaan Siswa aktif rnenanggapi dan guru rnenjawab pertanyaan guru .
m
Togas dan Reaksi togas
a.
Percaya diri menyelesaikan permainan
Te
U
ni
ve
C.
ita
s
stswa percaya diri rnenyelesaikan penna man guling depan yang diperintahkan oleh guru Terlihat siap rnenerima tugas stswa terlihat stap rnenenma tugas yang diberikan guru. Menyelesaikan tugas dengan benar tugas stswa rnenyelesaikan dengan benar, hanya satu orang yang tetap salah rnelakukan tugas berupa gerakan guling depan, sehingga postst kepala bertumpu dilantai dan kaki .. keatas sejajar kepala. Mampu melakukan gerakan guling depan Siswa rnarnpu rnelakukan dengan benar gerakan guling depan dengan benar namun aktifitas bel urn tarnpak rneningkat.
rs
b.
d
-
rb
d.
Padang, 18 Maret 2014 ngani
,
~ " /
"
.~ .....
.:-::>..:' . ;(.<:
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
150
Lampiran: 5 Instrumen Pengamatan Proses Penggunaan Pendekatan Bermain Untuk Meningkatkan Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran Guling Depan Penjasorkes Siswa Di Kelas I SD Citra AI Madina Padang Siklus I Pertemuan I (Aspek Guru) Tabel.4 Berilah tanda ceklis (.,J) pada kolom kualifikasi berdasarkan pengamatan observer selama proses pembelajaran! Deskriptor
1. Menyiapkan
rb
a. Membariskan siswa kondisi barisan b. Memimpin berdoa c. Memeriksa kesiapan SlSWa d. Melakukan kegiatan aperseps1 2. Pemanasan a. Memberikan pernanasan berupa penguluran b. Memberikan pemanasan dalam bentuk permainan .,. c. mengarah pada materi pembelajaran d. Pemanasan dilakukan . secara sederhana 3.Mengambil absen a. Guru mengambil absen b. Memperhatikan peserta didik yang mengangkat tangan saat nama terpanggil C. Memperhatikan siswa yang tidak ribut saat nama terpanggil d. Tidak ribut 4.Memberikan a. Memotivasi minat apperseps1 dan rasa ingin tahu tentang apa yang akan
Deskriptor Kualifikasi Yang SB B c K Muncul 4 3 2 1 2
~
-
-
-v
3
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
Kegiatan Awal
Karakteristik
uk a
Proses Pembelajaran
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
-
" " " "
3
-
-v
2
15/41669.pdf
151
dipelajari Menyebutkan materi yang dipelajari sebelurnnya C. Mengaitkan materi pelajaran terhadap materi sebelurnnya d. Menunjukkan kemampuan mengingat pelajaran sebelurnnya a. Menyampaikap. . dengan serius tujuan pembelajaran b. Menyampaikan tujuan pembelajaran dengan sederhana dan mudah dipahami C. Memimbulkan rasa ingin tahu peserta didik terhadap pembelajaran d. Menimbulkan rasa ketertarik dengan kegiatan yang akan dilakukan a. Menyampaikan tujuan yang akan dicapai dalam penbelajaran guling de pan b. Memberikan penjelasan sebelum siswa melakukan gerakan c. Memberikan koreksi terhadap gerakan yang dilakukan SlSWa d. Memberikan kesempatan yang sama kepada para
5.Menyampaian --·· tujuan pelajaran
-../
-
-
3
-../
-../
Menyampaikan tujuan yang akan dicapai
U
Kegiatan Inti
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
' -
uk a
b.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
-../
-..J
-../
-../
-
3
15/41669.pdf
152
Kegitan aman dan menyenangkan
a.
b.
uk a
C.
Penutup
Te
ita
s
a.
U
ni
ve
rs
Kegiatan Akhir
rb
... -· .-
d.
siswa untuk melakukan gerakan Memberikan kegiatan yang aman dam menyenangkan Menggunakan metode pembelajaran dari yang mudah ke yang sulit Menggunakan metode pembelajaran dari yang sederhana ke komplek Memberikan evaluasi secara keseluruhan Kegiatan pendinginan menggunakan metode bermain Pendinginan dilakukan secara sederhana Menyampaikan inti pembelajaran yang telah dilakukan Memberikan perintah untuk mencuci tangan dan kaki Memberikan perintah untuk berganti dan merapikan pakaian Memberikan kesempatan untuk mempersiapkan pelajaran berikutnya Menutup kegiatan pembelajaran dengan berbaris dan berdoa Besalaman
b.
c.
d.
a.
b.
C.
d.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
"
3
...;
...;
-
"
3
...;
...;
...; ...;
2
15/41669.pdf
153
24 36
Jumlah skor Perolehan Jumlah skor Maksimal Skor rata-rata Skor Akhir
I I l l 2,66 66,66
Dikembangkan dari KTSP: Dasar Pemahaman Dan Pengembangan (Masnur,2007: 82)
uk a
Keterangan : : Jika keempat deskriptor pada karakteristik pembelajaran SB (4) terlaksana : Jika hanya tiga deskriptor pada karakteristik pembelajaran B (3) terlaksana Jika hanya dua deskriptor pada karakteristik pembelajaran (2) terlaksana Jika hanya satu deskriptor pada karakteristik pembelajaran K (1) terlaksana
Te
rb
c
Jumlah skor yang diperoleh Penentuan skor =
--------------------------------------------
x 1 00%
ita
s
Jumlah skor maksimal
U
ni
ve
rs
Taraf keberhasilan 91%- 100% Sangat baik 81%- 90% Baik 71% - 80% Cukup 61%-70% Kurang < 61% Sangat kurang
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Dodi Iskandar, S.Pd
15/41669.pdf
154
Lampiran: 6 Instrumen Pengamatan Proses Penggunaan Pendekatan Bermain Untuk Meningkatkan Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran Guling Depan Penjasorkes Siswa Di Kelas I SD Citra AI Madina Padang "' Siklus I Pertemuan I (Aspek Siswa)
Deskriptor
Deskriptor Kualifikasi Yang SB B c K - Muncul 4 3 -2 I ·11. Menyiapkan a. Siswa berbaris dan berdoa ..J 2 kondisi b. Berbaris dengan rapi barisan c. Memeririksa kesiapan SlSWa d. Melakukan kegiatan apersepst 2. Pemanasan a. Mengikut pemanasan ..J 3 berupa penguluran b . Melakukan pemanasan dalam bentuk permainan yang mengarah pada materi pembelajaran C. Mengikutipemanasan dengan baik d. Tekun dan serius 3 . Mend~ngarkan a. Mendengarkan guru 3 ~ absen mengambil absen b. Mengangkat tangan saat nama terpanggil c. Menjawab saat nama terpanggil d. Tidak ribut 4 .Mendengarkan a. Memperlihatkan minat 3 ..J appersepst dan rasa ingin tabu tentang apa yang akan dipelajari b. Menyebutkan materi yang dipelajari sebelumnya c. Mengaitkan materi pelajaran terhadap materi sebelumnya
"
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
Kegiatan Awal
Karakteristik
uk a
Proses Pembelajaran
Berilah tanda ceklis ("./) pada kolom kualifikasi berdasarkan pengamatan observer selama proses pembelajaran!
rb
Tabel.5
" " " " "
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
155
Kegiatan Inti
Mendengarkan tujuan pembelajaran
a.
b.
ita
C.
ve
rs
d.
U
ni
Mendapatkan perlakuaan aman dalam melakukan kegiatan dan menyenangkan
a.
b.
C.
d. Kegiatan Akhir
Penutup
a.
b.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
...; ...;
2
" -
uk a
d.
rb
C.
Te
5 .Mendengarkan a. penyampa1an tujuan b. pelajaran
Menunjukkan kemampuan mengingat pelajaran sebelumnya Mendengarkan dengan sen us Menunjukkan rasa ingin tahu Memahami tujuan yang disampaikan guru Menunjukkan rasa tertarik dengan kegiatan yang akan dilakukan Mendengarkan tujuan yang akan dicapai dalam penbelajaran Mendengarkanpenjelasan sebelum siswa melakukan gerakan Mendengarkan koreksi terhadap gerakan yang telah dilakukan siswa Melakukan kesempatan yang sama kepada para siswa untuk melakukan gerakan Melakukan kegiatan yang aman dan menyenangkan Melaksanakan metode pembelajaran dari yang mudah ke yang sulit Melaksanakan metode pembelajaran dari yang sederhana ke komplek Melakukan evaluasi secara keseluruhan Kegiatan pendinginan menggunakan metode bermain Melakukan pendinginan dengan kegitan sederhana
s
d.
"
2
" -
-
" " " -
"
3 .•-
3
--
15/41669.pdf
156
Menyampaikan kesimpulan pembelajaran yang telah dilakukan d. Memberikan perintah untuk mencuci tangan dan kaki a. Memberikan perintah untuk berganti dan merapikan pakaian b. Memberikan kesempatan untuk mempersiapkan pelajaran berikutnya - c. · Menutup kegiatan pembelajaran dengan berbaris dan berdoa d. Bersalaman
Te
rb
uk a
C.
" " " -
" "
'
c
(2)
K (1)
ve
U
B (3)
Jika keempat deskriptor pada karakteristik pembelajaran terlaksana Jika hanya tiga deskriptor pada karakteristik pembelajaran terlaksana Jika hanya dua deskriptor pada karakteristik ptmbelajaran terlaksana Jika hanya satu deskriptor pada karakteristik pembelajaran terlaksana
ni
Keterangan : SB (4)
rs
ita
s
Jumlah skor Perolehan 23 36 Jumlah skor Maksimal 2,55 Skor rata-rata 63,88 Skor Akhir Dikembangkan dari KTSP: Dasar Pemahaman Dan Pengembangan (Masnur,2007: 82)
Jumlah skor yang diperoleh Penentuan skor = -------------------------------------------- x 100% Jumlah skor maksimal Taraf keberhasilan 91%- 100% Sangat baik 81% - 90% Baik 71% - 80% Cukup 61% -70% Kurang < 61% Sangat kurang
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
157
p~ Muhammadi
Dodi Iskandar, S.Pd
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
.Pd
Padang, 8 Maret 2014 Sejawatl
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
158
Lampiran: 7 INSTRUMEN PENILAIAN PSIKOMOTOR GULING DEPAN SIKLUS I PERTEMUAN I Sekolah Kelas/Smt Pertemuan Tabel.6 Aspekyang dinilai
Kritelia Penilaian
Rentang Skor
Skor
a. Siswa dalam posisi jongkok dengan kedua kaki ;apatj b. Kedua telapak tangan rlienumpu di matras selebar bahu c. Pandangan diantara kedua tangan
1 -3
"
rb
uk a
1. Sikap Awalan
Hari/Tanggal Pengamat
Te
-
Penentuan Skor: 1) Jika 3 kriteria terpenuhi 3 2) Jika 2 kriteria terpenuhi 2 3) Jika 1 kriteria terpenuhi atau tidak terpenuhi sama sekali
rs
ita
s
3 2 1
1-3
ve
a. Angkat panggul ke atas bertumpu pada kedua tangan di lantai. Kedua tangan tidak dibenarkan terlepas/ terangkat dari matras agar badan tetap dapat condong. b. Kedua siku tangan lurus, panggul tetap ditinggikan. C. Kepala masuk diantara kedua tangan dan meletakkan tengkuk di matras . d. Dagu menempel di dada e. Kedua paha menempel ke perut dan dada Penentuan Skor: 1) Jika> 3 kriteria terpenuhi 3 2) Jika 3 kriteria terpenuhi 2 3) Jika < 2 kriteria terpenuhi
ni
2. Sikap Mengguling
a. J ongkok kedua kaki rapat. b. Kedua lengan lurus ke depan
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
"
"
U 3. Sikap Akhir
"
-
3 2 1 1-3
~
15/41669.pdf
159
·c. Pandangan lurus ke depan
...j
Penentuan Skor: 1) Jika 3 kriteria terpenuhi 3 2) Jika 2 kriteria terpenuhi 2 3) Jika 1 kriteria terpenuhi danjika tidak terpenuhi sama sekali
3 2 1
uk a
Keterangan : 1. Kualitatif ·
Te
rb
Taraf keberhasilan a. Skor 3-4 berarti kemampuan guling depan siswa masih rendah atau kurang b. Skor 5-7 berarti kemampuan guling depan siswa sedang atau cukup baik c. Skor 8- 9.berarti kemampuan guling depan siswa tinggi atau baik
rs
ita
s
2. Kuantitatif Nilai = (skor : skor maksimum) x 100 Nilai = (6: 9)x 100 66,66 ( Taraf keberhasilan skor 5-7 berarti kemampuan guling depan siswa sedang atau cukup baik
Penentuan skor =
ve
Jumlah skor yang diperoleh --------------------------------------------
x 100%
U
ni
Jumlah skor maksimal
Taraf keberha<;ilan · . 91% - 100% Sangat baik 81%-90% : Baik 71% - 80% Cukup 61%-70% Kurang < 61% Sangat kurang
Padang, 18 Maret 2014
0~ Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
160
Lampiran: 8 LEMBAR PENILAIAN AKTIVITAS PROSES SIKLUS I PERTEMUAN I
M.AD
L p L L p p p
MM
2 2 2 3 3 2 2 2 2 3 2 2
6 7 6 7 7 6 6 6 6 7 6 7
Nilai 66,6 77,7 66,6 77,7 77,7 66,6 66,6 66,6 66,6 77,7 66,6 77,7 855,47 71,29 71,29%
U
ni
ve
8. M.SM 9. M.RF 10. SQ 11. QA 12. VE JUMLAH RATA-RATAKELAS PERSENTASE%
Jml
uk a
L p
2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2
-
rb
FN KM
2 3 2 2 2 2 2 2 2 2 2 3
Sikap Lanjutan
Te
7.
p p p
Sikap Mengguling
s
2. 3. 4. 5. 6.
AT AV DZ
Sikap Awalan
ita
1.
: SD Citra AI Madina : I ( Satu) : Muhammadi dan Sepri Hardiansyah : Selasa, 25 Maret 2014
rs
Sekolah Kelas Nama Penilai Tanggal Pelaksanaan Tabel.7 LIP No Nama
Padang, 18 Maret 2014 Observer
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
161
Lampiran: 9 BASIL SELURUH KETERAMPILAN GULING DEPAN TIAP PERTEMUAN Tabel8
3 2 2,4
2 2 2 3 2 )_
2 3 2 3 2 2 2,3
2 3 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2
Rata-rata 2 3
1
2,3 2.3 2 2,6 2,3 2 2 2 2,3 2,3 2 _.b3 2,3 2 2 2 2 2 2,3 2 2.3 2 2 2 2,1 2 ,1
2 2,3 2 2,3 2 2,3 2 2,3 2 2,3 2 2 2,1
uk a
3 -- 2 3 2 2 2
2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2
3 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2
~·
rb
2 3 2
3 3 2 2 2 3 2 2 2 3 2 2 2,3
Peneliti 2
Te
Rata-rata Ketuntasan Persentase
2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2
2 3 2 2 3 2 -2 2 2 2 2 2 2,2
1
s
9.
10. 11. 12.
2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2
Kolaborator 2 1 2 3
1 76 66 76 66 76 66 76 66 66 66 76 66 70 70 70%
ita
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.
Kolaborator 1 2 1 3 2 2 3
U
ni
ve
Catatan 1= Sikap awalan 2= Sikap mengguling 3= Sikap lanjutan
rs
No Subjek
Guru Penjas orkes
Padang, 18 Maret 2014 Observer
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
skor 2
3 76 66 76 86 66 66 76 66 66 76 76 76 66 I 66 76 66 66 66 76 76 66 66 66 66 70 71 70 71 70% 71%
15/41669.pdf
162
Larr piran: 10 KISI INSTRUMEN PENELITIAN SIKLUS I PERTEMUAN I Sekolah Mata pelajaran Kelas/ semester Materi Tabel.9 No Varia bel Aktivitas
: SD Citra Al Madina : Pendidikan Jasmani Olaraga dan Kesehatan : II II : Senam Guling Depan
Jumlah soal 4
uk a
No soal 1,2,3,4 5, 6, 7, 8, 9 5
rb
Indikator Tekun dalam belajar Ulet datam -menghaciapi kesulitan melakukan aktivitas Ketajaman perhatian dalam belajar Jumlah
-
s~
4 13
ita
s
Te
10,11,12,13
..
rs
Menurut Sutrisno Hadi dalam Sugiyono (2009 : 25), kategorisasi yang dapat digunakan dalam menilai adalah sebagai berikut: kategori tinggi kategori aktivitas cukup tinggi kategori aktivitas rendah kategori aktivitas sangat rendah
U
ni
ve
1. Xi + 1,5 Si s.d. Xi + 3 Si 2. Xi s.d. Xi+ 1,5 Si 3. Xi -1 ,5 Si s.d. Xi 4. Xi- 3 Si s.d. Xi -1 ,5 Si
dengan Xi atau mean ideal adalah (skor tertinggi + skor terendah), dan Si atau standar deviasi adalah ~ (skor tertinggi - skor terendah).
Padang, 18 Maret 2014 Observer
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
163
Lampira1: 11 ANGKET AKTIVITAS SISWA TERHADAP PEMBELAJARAN GULINGDEPAN SIKLUS I PERTEMUAN I
"" "
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
NAMA :8 NO.ABSEN KELAS/SMT : 1/II (dua) Petunjuk pengisian angket • Bacalah pertanyaan-pertanyaan berikut ini, kernudian pilih jawaban yang telah disediakan sesuai dengan pendapat, situasi, dan keadaan yang sebenarnya. • Berikan tanda silang (x) atau dilingkari pada alternatifjawaban yang karnu pilih sesuai dengan pendapatm11. • Setelah angket ini selesai diisi, dikurnpulkan kepada guru. • Keterangan: S : Selalu K : Kadang-kadang TP : Tidak Pemah Tabel.lO No Aspek yang dinilai Jawaban A Ketekunan dalam Belajar s K TP 1 Mernperhatikan penielasan dari guru. 2 Mernperhatikan contoh dari guru. 3 Mengulang latihan lebih banyak 4 Berlatih di rurnah B Ulet dalam menghadapi kesulitan 5 Selalu berusaha dengan baik saat ~ latihan 6.-· Selalu rnernperhatikan ternan yang sedang berlatih 7 Bertanya dengan guru setiap rnengalarni kesulitan Be1ajar guling depan dari buku 8 Belajar guling depan dari internet dan 9 ~ berita (koran atau TV) Ketajaman perhatian dalam bela.iar Mudah rnenyerap yang diajarkan guru 10 Mudah rnernaharni rnateri dari buku 11 ~ 12 Selalu memberikan saran ternan yang rnelakukan kesalahan gerakan guling depan 13 Mudah rnernaharni rnateri dengan rnenggunakan permainan
" "
c
"
" "
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
"
"
15/41669.pdf
164
Lampiran:12
HASIL ANGKET AKTIVITAS SISWA TERHADAP PEMBELAJARAN SENAM GULING DEPAN SIKLUS I PERTEMUAN I Tabel.ll No A 1 2 3 4 B 5 6
8 10 6 1
Jawaban K 2 14 2
TP 1 1 2 9
4 6
2 3
6 3
6
4
2
-
2 3
10 8
4
6 4 8
-
8
6
-
68
47 43%
43
s
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
Aspek yang dinilai Ketekunan dalam Belajar Memperhatikan penjelasan dari guru. Memperhatikan contoh dari guru. Mengulang latihan lebih banyak Berlatih di rurnah Ulet dalam menghadapi kesulitan Selalu berusaha dengan baik saat latihan Selalu memperhatikan ternan yang sedang berlatih 7 Bertanya dengan guru setiap mengalami kesulitan 8 Bel ajar guling depan dari buku Belajar guling depan dari internet dan 9 berita (koran atau TV) Ketajaman perhatian dalam belajar c 10 Mudah menyerap yang diajarkan guru 11 Mudah memahami materi dari buku 12 Selalu rnernberikan saran ternan yang melakukan kesalahan getakan guling de pan Mudah memahami materi dengan 13 menggunakan permainan Jumlah Persentase terbanyak
1
6 8
Padang, 18 Maret2014
0~ Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
165
Lampiran :13 BASIL PEROLEHAN SKOR JAWABAN ANGKET AKTIVITAS PESERTA DIDIK TERHADAP PEMBELAJARAN SENAM GULING DEPAN SIKLUS I PERTEMUAN I Tabel12 UP
DZ
p p p L p L p L L p p p
FN KM 6. M.AD 7. MM 8. M.SM 9. M.RF 10. SQ 11. QA 12. VE JUMLAH PERSENTASE 4.
5
-
·~
""-- ""-- ""-.J .J-- -
"" "" " ".J ".J
.J 7 .J .J
~
-
-
"- "-
-
-
- .J
6
Aktivitas 7 8
7 7 .J .J .J .J :..[
.J .J
Jml
9
10
11
-
12
13
"" " "" " .J " "" " ".J .J .J "- .J ".J """ "".J " " "" "" " "" " """" "" " " ".J- ".J ".J.J .J.J "" " "-
-
-
-
·~
-
-
-
·~
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-,v
10
9 8
-
6
-,:
·9
-
5 7 6 8
9 8 8
93 71%
ve
rs
),
4
uk a
AT AV
3
ita
1. 2. 3.
2
rb
1
Te
Nama
s
No
Interval
33 s.d 39 + 1,5 Si S.d. Xi + 3 Si 27 S.d. 32 s.d. Xi+ 1,5 Si -1 ,5 Si S.d. Xi 20 s.d 26 13 s.d 19 3-Si s.d. Xi -1 ,5 Si Jumlah
U
Xi Xi Xi Xi
ni
Penentuan Interval
No
Kategori Cukup Tinggi Cukup Rendah Sangat Rendah
Frekuensi % Absolut 8,3% 1 58,3% 7 25% 3 8,3% 1 100%
Padang, 18 Maret 2014 Observer
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
166
Lampiran :14 Rekapitulasi Hasil Penilaian Proses Pelaksanaan Pembelajaran Penggunaan Pendekatan Bermain untuk Meningkatkan Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran Guling Depan Penjasorkes Siswa di Kelas I SD Citra AI Madina Padang (Aspek Siswa) (Siklus I Pertemuan I)
Rata-rata
-
Persentase
Te
7 7 6,5 6,5 7 6,5 7 7 6 7 7 7
82
78
6,8
65
6,7
68%
65%
67%
150
Kualiftkasi
uk a
Rata-rata
rb
Jumlah nilai 14 14 13 13 14 13 14 14 12 14 14 14
s
ita
rs
ve
U
Jumlah
Penilaian proses Afektif Psikomotor 7 7 7 7 7 6 7 6 7 7 7 6 7 7 7 7 6 6 6 7 7 7 7 7
ni
Tabel 13 Nama No Siswa 1. AT 2. AV 3. DZ 4. FN 5. KM 6. M.AD 7. MM 8. M.SM 9. M.RF 10. SQ 11. QA 12. VE
81,5
Peneliti
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
c c c c c c c c c c c c
c c
15/41669.pdf
167
Lampiran :15 PENGAMATANLAPANGANTERHADAPGURU DALAM PEMBELAJARAN GULING DEPAN (SIKLUS I PERTEMUAN 11)
Sekolah Kelas Mata Pelajaran
: SD CITRA ALMADINA
:I : Penjasorkes
Tabel.14 ASPEK-ASPEK YANG AMATI -
TEMUAN DANCATATAN DI I..APANGAN
uk a
No
PENDAHULUAN
1.
Membariskan berdoa
2.
Memeriksa kesiapan siswa
3.
Melakukan kegiatan apersepsi
4.
Menyampaikan tujuan pembelajaran
n
PEMANASAN
1.
Memberikan penguluran
2.
Memberikan pemanasan dalam bentuk Guru memberikan pemanasan permaman yang mengarah pada materi dalam bentuk permainan yang materi mengarah pada pembelajaran pembelajaran dan suasana yang menyenangkan bagi siswa
rb
I
rs
ita
s
Te
SlSWa dan memtmpm Guru membariskan SlSWa dilapangan dipimpin oleh siswa yang ditunjuk secara bergantian
ni
ve
ten tang Guru menanyakan kesiapan peserta didik, dan mengecek apakah ada siswa yang kondisi kesehatannya tidak menanyakan baik, guru pelajaran minggu lalu
U pemanasan
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Guru berjalan memeriksa kesiapan peserta didik, namun masih ada 3 orang siswa yang tidak serius mengikuti aba-aba dari pemimpin barisan
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran kepada siswa
berupa Guru memberikan pemanasan sederhana dengan gerakan . . . sesua1 us1a stswa
15/41669.pdf
168
ill
KEGIAT AN INTI PEMBELAJARA~
1.
Menyampaikan tujuan yang akan dicapai Guru menyampaikan dalam pembelajaran pembelajaran dan dipahami siswa
2.
Memberikan penjelasan melakukan gerakan
tujuan mudah
sebelum siswa Guru memberikan penjelasan kepada siswa tentang gerakan yang akan dilakukan temuan:
uk a
a. Siswa perempuan takut melihat gerakan yang dicontoh kan guru Peserta didik mencobakan gerakangerakan tapi masih banyak yang salah
Te
rb
b.
memberikan koreksi Memberikan koreksi terhadap gerakan Guru yang dilakukan siswa terhadap gerakan peserta didik yang salah dengan member petunjuk gerakan yang benar.
4.
Memberikan kesempatan yang sama Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk melakukan gerakan yang sama kepada siswa untuk melakukan gerakan, tetapi siswa perempuan hanya melakukan satu kali saja gerakan.
5.
Memberikan kegiatan yang aman dan Guru memberikan kegiatan yang aman dengan bantuan sebuah menyenangkan matras untuk menghindari rasa sakit pada tubuh siswa
6.
Menggunakan metode pembelajaran dari Guru menggunakan metode pembelajaran dari yang mudah yang mudah ke yang sulit ke yang suVt dan menyenangkan
7.
Memberikan keseluruhan
U
ni
ve
rs
ita
s
3.
evaluasi
secara Guru memberikan evaluasi secara keseluruhan karena masih ada stswa yang takut melakukan gerakan . a·. Untuk evaluasi guru masih membujuk siswa yang takut untuk melakukan gerakan
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
169
b. Evaluasi dilakukan kepada 11 siswa, 1 orang siswa tidak mau mengkuti evaluasi IV
KEGIAT A_'N' PENUTUP
1.
Kegiatan pendinginan menggunakan metode bermain
2.
Menyampaikan inti pembelajaran yang Guru menyampaikan inti telah dilakukan pembelajaran dengan jelas dan bahasa yang sederhana dan mudah dipahami oleh semua
Te
rb
uk a
Guru melakukan kegiatan pendinginan dengan menggunakan metode permaman, stswa melakukan pendinginan sambil bermain yang pada akhimya duduk dilantai dengan tenang.
SlSWa.
Memberikan perintah untuk mencuci tangan dan kaki
4.
Memberikan perintah untuk berganti dan merapikan pakaian
5.
Memberikan kesempatan untuk mempersiapkan pelajaran berikutnya
Guru memberikan kesempatan untuk mempersiapkan pelajaran berikutnya.
6.
Menutup kegiatan pembelajaran dengan berbaris dan berdoa
Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan pembacaan do a
U
ni
ve
rs
ita
s
3.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Guru memberikan perintah untuk mencuci tangan dan kaki, dengan cara berbaris dengan tertib dan rapt dengan cara bergiliran. Guru memberikan perintah untuk menganti pakaian dan mempersiapkan/ merapikan pakaian ganti dan memasukannya kedalam tas agar tidak tertinggal disekolah. Namun masih ada beberapa orang siswa yang masih belum dapat merapikan pakaiannya kedalam tas .
15/41669.pdf
170
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
171
Lampiran :16 PENGAMATAN LAPANGAN TERHADAP SISWA DALAM PEMBELAJARAN GULING DEPAN SIKLUS I PERTEMUAN IT Sekolah Kelas I Semester Tabel.15
: SD Citra Almadina : 112
No
ASPEK-ASPEK YANG AMATI
I
a.
Partisipasi mengawali dan mcngakhiri pembelajaran Mendengarkan penjelasan dari guru
b.
Aktif mengikuti pemanasan
c.
Aktif mengikuti pendinginan
d.
Terlihat siap menerima pelajaran
II
Partisipasi dalam proses pembelajaran
a.
Aktif memperhatikan demonstrasi yang Siswa aktif memperhatikan denagn saksama demontrasi dilakukan guru yang dilakukan oleh guru, namun ada juga siswa yang acuh tak acuh. Sedang stswa yang laki-laki yang aktif ada
uk a
TEMUAN DANCATATAN DI LAPANGAN
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
Siswa mendengarkan penjelasan guru dengan tertib dan tenang namun banyak pertanyaan tentang kegiatan yang akan dilakukan pada tiap pertemuan
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Siswa aktif mengikuti pemanasan namun masih terdapat beberapa peserta didik yang masih bercanda sesuat dengan karakteristiknya, masih senang bermain. Siswa aktif melakukan pendinginan karena gerakan menyenangkan SlSWa aktif secara keseluruhan. Siswa terlihat stap untuk menenma pelajaran dan melakukan bermain serta gerakan yang dicontohkan guru
15/41669.pdf
172
rnelakukan serdiri b.
Aktif dalarn berinteraksi dengan ternan
c.
Terlihat berani guling depan
rnelakukan
uk a
gerakan Siswa berani rnelakukan guling depan, narnun ada seorang siswa yang rnelakukan gerakan yang salah, dengan kepala berturnpu di lantai dan kaki sejajar dengan posisi tegak. - - ...,., .. Aktif rnenanggapi/jawaban pertanyaan Siswa aktif rnenanggapi dan guru rnenjawab pertanyaan yang diberikan guru .
Te
rb
d.
Siswa aktif berinteraksi dengan ternan dan berbincang, bagairnana cara rnelakukan guling depan.
III
Togas dan Reaksi togas
a.
Percaya diri rnenyelesaikan permainan
U
ni
C.
ve
b.
rs
ita
s
percaya diri Siswa permaman rnenyelesaikan guling yang depan diperintahkan oleh guru dengan baik. Siswa terlihat stap rnenenrna Terlihat siap rnenerirna tugas tugas yang diberikan guru. tugas Siswa rnenyelesaikan Menyelesaikan tugas dengan benar dengan benar, hanya satu orang yang tetap salah rnelakukan tugas berupa gerakan guling depan, sehingga pOSlSl kepala berturnpu dilantai dan kaki keatas sejajar kepala. rnelakukan Marnpu rnelakukan gerakan guling depan Siswa rnarnpu gerakan guling depan dengan dengan benar benar narnun aktifitas bel urn tarnpak rneningkat. Pengarnat
d
Pa~et2014
Muharnrnadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
173
Lampiran :17 Instrumen Pengamatan Proses Penggunaan Pendekatan Bermain Untuk Meningkatkan Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran Guling Depan Penjasorkes Siswa Di Kelas I SD Citra AI Madina Padang Siklus I Pertemuan II (Aspek Guru) Tabel.16 Berilah tanda ceklis ('-f) pada kolom kualifikasi berdasarkan pengamatan observer selama proses pembelajaran! Proses Pembelajaran
---
1. Menyiapkan kondisi barisan
a. Membariskan siswa b. Memimpin berdoa C. Memeriksa kesiapan SlSWa d. Melakukan kegiatan apersepst a. Memberikan pemanasan berupa penguluran b. Memberikan pemanasan dalam bentuk permainan mengarah pada materi C. pembelajaran d. Pemanasan dilakukan secara sederhana a. Guru mengambil absen b. Memperhatikan peserta didik yang mengangkat tangan saat nama terpanggil Memperhatikan c. siswa yang tidak ribut saat nama terpanggil d. Tidak ribut a. Memotivasi minat dan rasa ingin tahu tentang apa yang akan
Te
rb
Kegiatan Awal
Deskriptor
Deskriptor Kualifikasi Yang SB B c K Muncul 4 3 2 1 4
uk a
- - - -~ --
Karakteristik
U
ni
ve
rs
ita
s
2. Pemanasan
3 .Mengambil absen
4.Memberikan apperseps1
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
~
'-I
'-I
..;
3
'-I
'-I ·J
2
'-I
-
..;
4
15/41669.pdf
174
" " "
uk a
dipelajari b. Menyebutkan materi yang dipelajari sebelurnnya c. Mengaitkan materi pelajaran terhadap materi sebelurnnya d. Menunjukkan kemampuan mengingat pelajaran sebelurnnya a. Meny~rp.paikan ·-· dengan serius tujuan pembelajaran b. Menyampaikan tujuan pembelajaran dengan sederhana dan mudah dipahami C. Memimbulkan rasa ingin tahu peserta didik terhadap pembelajaran d. Menimbulkan rasa ketertarik dengan kegiatan yang akan dilakukan a. Menyampaikan tujuan yang akan - dicapai dalarn penbelajaran guling de pan b. Memberikan penjelasan sebelum siswa melakukan gerakan C. Memberikan koreksi terhadap gerakan yang dilakukan SlSWa d. Memberikan kesempatan yang sama kepada para
+-·-·
t_
-
-
-
U
Kegiatan Inti
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
5. MeQya.!_ll_paj~n tujuan pelajaran
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
" 4
""
" " "
2
15/41669.pdf
175
-
--
Penutup
Kegiatan pendinginan menggunakan metode bermain b. Pendinginan dilakukan secara sederhana c. Menyampaikan inti pembelajaran yang telah dilakukan d. Memberikan perintah untuk mencuci tangan dan kaki a. Memberikan perintah untuk berganti dan merapikan pakaian b. Memberikan kesempatan untuk mempersiapkan pelajaran berikutnya Menutup kegiatan C. pembelajaran dengan berbaris dan berdoa d. Besalaman
ita
a.
U
ni
ve
rs
Kegiatan Akhir
s
d.
..
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
'\j
2
-
...j
uk a
C.
rb
b.
Te
a.
siswa untuk melakukan gerakan Memberikan kegiatan yang aman dam menyenangkan Menggunakan metode pembelajaran dari yang mudah ke yang sulit Menggunakan metocie pembelajaran dari yang sederhana ke komplek Memberikan evaluasi secara keseluruhan
-
-
'\j
4
...j
...j
...j
'\j
...j
...j
-
3
15/41669.pdf
176
Te
rb
uk a
28 Jumlah skor Perolehan 36 Jumlah skor Maksimal 0,77 Skor rata-rata 77 Skor Akhir D1kembangkan dan KTSP: Dasar Pemahaman Dan Pengembangan (Masnur,2007: 82) Keterangan : : Jika keempat deskriptor pada karakteristik pembelajaran SB (4) terlaksana : Jika hanya tiga deskriptor pada karakteristik pembelajaran B (3) terlaksana Jika hanya dua desknptor pada karakteristik pembelaja.ran c (2) terlaksana Jika hanya satu deskriptor pada karakteristik pembelajaran K (1) terlaksana Jumlah skor yang diperoleh Penentuan skor =
--------------------------------------------
x 100%
ita
s
Jumlah skor maksimal
ni
ve
rs
Taraf keberhasilan 91%- 100% Sangat baik 81% - 90% : Baik Cukup 71% - 80% 61% -70% Kurang < 61% Sangat kurang
U
Padang, 25 Maret
Pen~iL
1-
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Sejawat/ observer
Wh
15/41669.pdf
177
Lampiran :18 Instrumen Pengamatan Proses Penggunaan Pendekatan Bermain Untuk Meningkatkan Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran Guling Depan Penjasorkes Siswa Di Kelas I SD Citra AI Madina Padang Siklus I Pertemuan II (Aspek Siswa) Tabel.17 Berilah tanda ceklis (--J) pada kolom kualifikasi berdasarkan pengamatan observer selama proses pembelajaran!
..
Deskriptor Kualifikasi Yang SB B c K Muncul 4 3 2 .1__ a. Siswa berbaris dan berdoa-·-==---'-~ 4 1. Menyiapkan kondisi b. Berbaris dengan rapi barisan c. Memeririksa kesiapan stswa d. Melakukan kegiatan apersepst ...; 2. Pemanasan a. Mengikutpemanasan 2 berupa penguluran b. Melakukan pemanasan dalam bentuk permainan yang mengarah pada materi pembelajaran c. Mengikuti pemanasan dengan baik d. Tekun dan serius ...; 3 .Mendengarkan a. Mendengarkan guru 4 absen mengambil absen b. Mengangkat tangan saat nama terpanggil Menjawab saat nama C. terpanggil d. Tidak ribut ...; 3 4.Mendengarkan a. Memperlihatkan minat appersepst dan rasa ingin tahu tentang apa yang akan dipelajari b. Menyebutkan materi yang dipelajari sebelurnnya Mengaitkan materi C. pelajaran terhadap materi sebelurnnya
"
Te
ni
ve
rs
ita
s
"
U
-·
Deskriptor
rb
Kegiatan Awal
Karakteristik
uk a
Proses Pembelajaran
" "
" "
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
178
~
"
l.Mendengarkan tujuan pembelajaran
a.
b.
rs
ita
c.
-..;
ni
ve
d.
a.
U
..
Mendapatkan perlakuaan aman dalam melakukan kegiatan dan menyenangkan
b.
C.
d. Kegiatan Akhir
Penutup
a.
b.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
3
...; ...;
uk a
Kegiatan Inti
-· ---
Mendengarkan dengan senus Menunjukkan rasa ingin tahu Memahami tujuan yang disampaikan guru Menunjukkan rasa te~ri~ dengan kegiata.I! _ yang akan dilakukan Mendengarkan tujuan yang akan dicapai dalam penbelajaran Mendengarkanpenjelasan sebelum siswa melakukan gerakan Mendengarkan koreksi terhadap gerakan yang telah dilakukan siswa Melakukan kesempatan yang sama kepada para siswa untuk melakukan gerakan Melakukan kegiatan yang aman dan menyenangkan Melaksanakan metode pembelajaran dari yang mudah ke yang sulit Melaksanakan metode pembelajaran dari yang sederhana ke komplek Melakukan evaluasi secara keseluruhan Kegiatan pendinginan menggunakan metode bermain Melakukan pendinginan dengan kegitan
- --- -..;
3
rb
~
d. ___
-
Te
5 .Mendengarkan a. penyampatan tujuan b. pelajaran c.
Menunjukkan kemampuan mengingat pelajaran sebelurnnya
s
d.
...; ...;
-
-..;
2
...;
-..;
...;
4
15/41669.pdf
179
c.
d.
-..J
-..J
..J
4
uk a
-
-
Te
rb
·-
a. Memberikan perintah untuk berganti dan merapikan pakaian b. Memberikan kesempatan untuk mempersiapkanpelajaran berikutnya C. Menutup kegiatan pembelajaran dengan berbaris dan berdoa d . Bersalaman
-..J
-..J
-..J
ve
rs
ita
s
29 Jumlah skor Perolehan 36 Jumlah skor Maksimal 0,80 Skor rata-rata 80 Skor Akhir D1kembangkan dan KTSP: Dasar Pemahaman Dan Pengembangan (Masnur,2007: 82)
ni
Keterangan : : Jika keempat deskriptor pada karakteristik pembelajaran SB (4) terlaksana : Jika hanya tiga deskriptor pada karakteristik pembelajaran B (3) terlaksana Jika hanya dua deskriptor pada karakteristik pembelajaran c (2) terlaksana Jika hanya satu deskriptor pada karakteristik pembelajaran K (1) terlaksana
U
-
sederhana Menyampaikan kesimpulan pembelajaran yang telah dilakukan Memberikan perintah untuk mencuci tangan dan kaki
Jumlah skor yang diperoleh Penentuan skor =
--------------------------------------------
Jumlah skor maksimal Taraf keberhasilan 91% - 100% Sangat baik 81%-90% : Baik
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
x 100%
15/41669.pdf
180
71%-80% 61%-70% < 61%
Cukup Kurang Sangat kurang
Dodi Iskandar, S.Pd
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
181
Lampiran: 19 INSTRUMEN PENILAIAN PSIKOMOTOR GULING DEPAN SIKLUS I PERTEMUAN II
uk a
Sekolah : SD Citra AI Madina Hari/Tanggal : 25 April2014 Kelas/Smt : I/ll Pengamat : Muhammadi Pertemuan : ke dua Tabel 18 Aspekyang Kriteria Penilaian Reo tang Skor dinilai Skor 1. Sikap Awalan
1-3
rb
a. Siswa dalarn posisi jongkok dengan kedua kaki rapat, b. Kedua telapak tangan menumpu di matras selebar bahu C. Pandangan diantara kedua tangan
Te
3 2 1
rs
ita
...j
U 3. Sikap Akhir
~
ve
1-3
ni
2 . . Sikap Mengguling
...j ...j
s
Penentuan Skor: 1) Jika 3 kriteria terpenuhi 3 2) Jika 2 kriteria terpenuhi 2 3) Jika 1 kriteria terpenuhi atau tidak terpenuhi sama sekali a. Angkat panggul ke atas bertumpu pada kedua tangan di lantai. Kedua tangan tidak dibenarkan terlepas/ terangkat dari matras agar badan tetap dapat condong. b. Kedua siku tangan lurus, panggul tetap ditinggikan. c. Kepala masuk diantara kedua tangan dan meletakkan tengkuk di matras. d. Dagu rnenempel di dada e. Kedua paha menempel ke perut dan dada Penentuan Skor: 1) Jika> 3 kriteria terpenuhi 3 2) Jika 3 kriteria terpenuhi 2 3) Jika < 2 kriteria terpenuhi a. J ongkok kedua kaki rapat. b. Kedua lengan lurus ke depan c. Pandangan lurus ke depan
~
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
...j
3 2 1 1-3
~
...j
-
15/41669.pdf
182
Penentuan Skor: 1) Jika 3 kriteria terpenuhi 3 2) Jika 2 kriteria terpenuhi 2 3) Jika 1 kriteria terpenuhi danjika tidak terpenuhi sama sekali
3 2 1
Keterangan : 1. Kualitatif
rb
uk a
Taraf keberhasilan a. Sk9r 3 - 4 berarti kemampuan guling depan siswa masih rendah atau kurang b. Skor 5-7 berarti kemampuan guling depan siswa sedang atau cukup baik c. Skor 8 - 9 berarti kemampuan guling depan siswa tinggi atau baik
Te
2. Kuantitatif
rs
ita
s
Nilai =(skor : skor maksimum) x 100 Nilai= (7 :9) x100 77,7 (berarti kemampuan guling depan siswa sedang atau cukup baik)
U
ni
ve
Jumlah skor yang diperoleh Penentuan skor = -------------------------------------------- x 100% Jumlah skor maksimal
Taraf keberhasilan 91% - 100% : Sangat baik 81%-90% : Baik 71% - 80% Cukup 61%-70% Kurang < 61% Sangat kurang Padang, 25 Maret 2014
O~bserver '
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
•
.
15/41669.pdf
183
Lampiran :20 LEMBAR PENILAIAN AKTIVITAS PROSES SIKLUS I PERTEMUAN IT
3 2 3 2 2 2 2 2 2 2 2 2
L p
Nilai
2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2
7 6 7 6 7 7 7 7 6 6 6 6
77,77 66,66 77,77 66,66 77,77 77,77 77,77 77,77 66,66 66,66 66,66 66,66 866,58 72,2 72,2%
U
ni
ve
M.AD L p MM M.SM L M.RF L p 10. SQ p 11. QA p 12. VE JUMLAH RATA-RATA KELAS PERSENTASE %
Jml
uk a
2 2 2 2 3 3 3 3 2 2 2 2
p p p
Sikap Lanjutan
rb
Sikap Mengguling
Te
KM
Sikap Awalan
ita
2.
3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.
AT AV DZ FN
SD Citra AI Madina I ( Satu) Muhammadi dan Sepri Hardiansyah Selasa, 25 Maret 2014
rs
1.
: : : :
s
Sekolah Kelas Nama Penilai Tanggal Pelaksanaan Tabell9 No Nama LIP
Padang, 25 Maret 2014 Observer
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
184
Lampiran :21 HASIL SELURUH KETERAMPILAN GULING DEPAN TIAP PERTEMUAN SIKLUS I PERTEMUAN IT PERTEMUAN
Tabel.20
'2 2 2 2 2 2 2 2 2 2
3 2 3 2 3 2 3 2 2 2,3
2 2 2 2 2 2 2 2 2 2
2 2 2 2 2 3 2 2 2 2
2 3 2 2 2 2 2 2 2 2,2
2 2 3 2 2 3 3 2 2 2,3
1 2.3 2 2,3
Rata-rata 3 2 2,3 2 2,6 2,3 2 2
uk a
-
3
2 2,3 2 2,3 2 2,3 2 2.3 2 2,1
rb
2 3 2 3 2 2 2 3 2 2,4
2 2 2
2 2,3 2,3 2 2 2,3 2,3 2 2 2,1
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
2,3 2 2,3 2 2,3 2,3 2,3 2 2 2,1
1 76 66 76
skor 2 76 86 66
66 76 66
66 76 66 76 66 77 66 76 66 70 77 77%
66 76 76 66 66 77 76 66 66 71 72 72%
76 66 76 66 76 77 76 66 66 70 77 77%
Padang, 25 Maret 2014 Observer
U
ni
ve
11. 12. Rata-rata Ketuntasan Persentase
2 2 2 2 2 2 2 2 2 2
Peneliti 2 2 3 2
Te
10.
2 2 2 2 2 3 2 2 2 2,08
1 2 2 2
s
4. 5. 6. 7. 8. 9.
Kolaborator 2 1 2 3 2 3 2 3 3 2 2 2 2
ita
1. 2. 3.
Kolaborator 1 3 2 1 2 2 3 2 2 2 2 2 3
rs
No Subjek
3
15/41669.pdf
185
Lampiran :22 KISI INSTRUMEN PENELITIAN SIKLUS I PERTEMUAN II : SD Citra AI Madina : Pendidikan Jasrnani Olaraga dan lCesehatan : II II : Senarn Guling Depan
No soal 1,2,3,4 5,6,7,8,95
10,11,12,13
Te
rb
Indikator Tekun dalarn belajar Ulet dalarn rnenghadapi kesulitan . rnelakukan aktivitas lCetajarnan perhatian dalarn belajar Jurnlah
Jumlah soal 4 5
uk a
Sekolah Mata pelajaran lCelas/sernester Materi Tabel.21 Varia bel No Aktivitas
4 13
kategori tinggi kategori aktivitas cukup tinggi kategori aktivitas rendah kategori aktivitas sangat rendah
ni
ve
rs
1. Xi+ 1,5 Si s.d. Xi+ 3 Si 2. Xi s.d. Xi+ 1,5 Si 3. Xi -1,5 Si s.d. Xi 4. Xi- 3 Si s.d. Xi-1,5 Si
ita
s
Menurut Sutrisno Hadi dalarn Sugiyono (2009: 25), kategorisasi yang dapat digunakan dalarn rnenilai adalah sebagai berikut:
U
dengan Xi atau mean ideal adalah (skor tertinggi + skor terendah), dan Si atau standar deviasi adalah- (skor tertinggi- skor terendah).
Padang, 25 Maret 2014 Observer
Muharnrnadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
186
Lampiran :23 ANGKET AKTIVITAS SISWA TERHADAP PEMBELAJARAN GULING DEPAN SIKLUS I PERTEMUAN IT
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
NAMA NO.ABSEN :4 KELAS : I (satu) Petunjuk pengisian angket • Bacalah pertanyaan-pertanyaan berikut ini, kernudian pilih jawaban yang telah disediakan sesuai dengan pendapat, situasi, dan keadaan yang sebenarnya. • Berikan tanda silang (x) atau dilingkari pada alternatifjawaban yang karnu pilih sesuai dengan pendapatmu. • Setelah angket ini selesai diisi, dikurnpulkan kepada guru. • Keterangan: S : Selalu K : Kadang-kadang TP : Tidak Pemah Tabel.22 No Aspek yang dinilai Jawaban A Ketekunan dalam Belajaa· K TP Mernperhatikan penjelasan dari guru. 1 2 Mernperhatikan contoh dari guru. Mengulang latihan lebih banyak 3 j_ 4 Berlatih di rurnah Ulet dalarn menghada_pi kesulitan B 5 Selalu berusaha dengan baik saat latihan 6 Selalu rnernperhatikan ternan yang sedang berlatih 7 Bertanya dengan guru setiap rnengalarni kesulitan Belajar guling depan dari buku 8 9 Belajar guling depan dari internet dan berita (koran atau TV) c Ketajaman perhatian dalam belajar Mudah rnenyerap yang diajarkan guru 10 j_ 11 Mudah rnernaharni rnateri dari buku 12 Selalu memberikan saran ternan yang -.J rnelakukan kesalahan gerakan guling depan Mudah rnernaharni rnateri dengan 13 rnenggunakan permainan
s
" " "
" "
" "
"
"
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
"
15/41669.pdf
187
Lampiran :24 HASIL ANGKET AKTIVITAS SISWA TERHADAP PEMBELAJARAN SENAM GULINGDEPAN SIKLUS I PERTEMUAN II Tabel.23 No A 1 2 3 4 B 5 6
TP 1
2 2 1 1 2
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
Aspek yang dinilai Jawaban Ketekunan dalam Belajar s K Memperhatikan penjelasan dari guru. 8 3 w~mperhatikan contoh dari guru. 9 2 Mengulang latihan lebih banyak 7 5 Berlatih di rurnah 6 4 Ulet dalam menghadapi k~~tditan Selalu berusaha dengan baik saat latihan 5 5 Selalu rnemperhatikan ternan yang sedang 5 6 berlatih 7 6 Bertanya dengan guru setiap mengalami 5 kesulitan 7 8 Be1ajar guling depan dari buku 3 9 Belajar guling depan dari internet dan berita (koran atau TV) c Ketajaman perhatian dalam belajar 10 7 5 Mudah menyerap yang diajarkan guru 11 Mudah memahami materi dari buku 4 5 5 12 Selalu rnernberikan saran ternan yang 6 melakukan kesalahan gerakan guling depan 7 5 13 Mudah memahami materi dengan menggunakan permainan 59 71 Jumlah 71% Persentase terbanyak Padang, 25 Maret 2014 Observer
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
3 1
- --.
-
13
15/41669.pdf
188
Lampiran :25 HASIL PEROLEHAN SKOR JAWABAN ANGKET AKTIVITAS PESERTA DIDIK TERHADAP PEMBELAJARAN SENAM GULINGDEPAN SIKLUS I PERTEMUAN II Tabel.24
Interval
Cukup Tinggi Cukup Rendah Sangat Rendah
Te
33 s.d 39 Xi + 1,5 Si s.d. Xi + 3 Si 27 s.d 32 Xi S.d. Xi+ 1,5 Si 20 s.d 26 Xi -1 ,5 Si s.d. Xi Xi 3-Si S.d. Xi -1 ,5 Si 13 s.d 19 Jumlah
Kategori
Frekuensi 0 Absolut /o
uk a
Penentuan Interval
rb
No
9 1 2 12
-· ,- ;z:.:_-
U
ni
ve
rs
ardians~.Pd
ita
s
Padang, 25 Maret 2014 Observer
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Muhammadi
8.3 16.6 100%
15/41669.pdf
189
Lanpiran :26 Rekapitulasi Hasil Penilaian Proses Pelaksanaan Pembelajaran Penggunaan Pendekatan Bermain untuk Meningkatkan Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran Guling Depan Penjasorkes Siswa di Kelas I Sd Citra AI Madina Padang (Aspek Siswa) (Siklus I Pertemuan II)
Persentase
Rata-rata
rb
uk a
Jumlah nilai 150 150 140 140 140 140 150 140 120 140 160 150
s
Te
-·
ita
rs
U
Rata-rata
ve
Jumlah
Penilaian proses Afektif Psikomotor 80 70 80 70 70 70 80 60 70 70 70 70 80 70 70 70 60 60 70 70 80 80 70 80
75 75 70 70 70 70 75 .70 60 70 80 75
Kua1iftkasi ..
c c c c c c c c c c B
c
890
830
74
69
76
c
74%
69%
76%
c
ni
Tabel.25 Nama No Siswa 1. AT 2. AV 3. DZ 4. FN 5. KM 6. M.AD 7. MM 8. M.SM 9. M.RF 10. SQ 11. QA 12. VE
1720
910
Peneliti
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
·-
15/41669.pdf
190
Lampira, :27 RENCANAPELAK$ANAANPEMBELAJARAN (RPP) SD Citra AI Madina
Mata Pelajaran
Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan
Kelas/Semester
1 [ satu] I 2 [ dua]
Pertemuan ke
1 [ Satu] dan 2 [ dua] - · 4 x 35 mcnit
rb
A!okasiW".'lktu
uk a
Nama Sekolah
Standar Kompetensi:
Te
8. Mempraktikkan gerakan senam lantai sederhana dan nilai yang terkandung di dalarnnya
Kompetensi Dasar:
I. Tujuan Pembelajaran**:
ve
rs
Siswa dapat melakukan gerakan senam lantai sederhana Melatih keberanian dan percaya diri Melatih kelentukan
ni
• • •
ita
s
8.1 Mempraktikkan gerakan senam lantai sederhana, serta nilai percaya diri dan disiplin
U
Indikator Pencapaian Kompetensi : •!• Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin (Discipline ) Tekun (diligence) Tanggung jawab (responsibility) Ketelitian (carefulness) Kerja sama ( Cooperation ) Toleransi ( Tolerance ) Percaya diri (Confidence) Keberanian (Bravery )
II.
Materi Ajar (Materi Pokok): •
Senam lantai sederhana
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
191
ill. Metode Pembelajaran: • Ceramah • Demonstrasi • Praktek
Te
rb
uk a
IV. Langkah-langkah Pembelajaran A. Kegiatan Awal: Apresepsi/ Motivasi r:r Siswa dibariskan menjadi empat barisan r:r Mengecek kehadiran siswa r:r Menegur siswa yang tidakberpakaian lengkap ··--"---- - >r~ .~r:r Melakukan gerakan pemanasan yang berorientasi pada kegiatan inti r:F Mendemonstrasikan materi inti yang akan dilakukan/dipelajari
U
ni
ve
rs
ita
s
B. Kegiatan Inti: Pertemuan 1 dan 2 • · Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi, guru: r:r Siswa dapat melakukan gerakan senam lantai sederhana r:r Melatih keberanian dan percaya diri r:r Melatih kelenturan r:F melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran r:r mernfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di lapangan. • Elaborasi Langkah Guling Depan dalam kegiatan elaborasi, guru: Sikap Awal r:r Dalam posisi jongkok dengan kaki rapat, kedua telapak tangan menumpu di matras selebar bahu, dan pandangan diantara kedua tangan Sikap Mengguling r:r Angkat panggul ke atas bertumpu pada kedua tangan di lantai. Kedua tangan tidak dibenarkan terlepas/terangkat dari matras agar badan tetap dapat condong. Kedua siku tangan lurus, panggul tetap ditinggikan. Kepala masuk diantara kedua tangan dan meletakkan tengkuk di matras. Dagu menempel di dada dan kedua paha menempel ke perut dan dada. C'lr Sikap Akhir Jongkok kedua kaki rapat, kedua lengan lurus ke depan, dan pandangan lurus ke depan Dalam proses embelajaran guling depan harus
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
192
memperhatika:: kesalahan-kesalahan yang muncul dalam gerakan guling depan. • Konfi.rmasi Dalam kegiatan konfmnasi, guru: rJ? Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang bel urn diketahui siswa rJ? Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan
Kegiatan Akhir I Penenangan Dalam kegiatan Akhir, guru: rJ? Siswa di kumpulkan mendengarkan penjelasan dari guru tentang materi -yang telah dilakukan! diajarkanrJ? Memperbaiki tentang kesalahan-kesalahan gerakan yang di lakukan 0
0
"'
•
ve
rs
ita
s
Te
rb
•
V. Alat dan Somber Belajar: • Buku Penjaskes • Buku permainan • Lapati.gan I aula • matras • Stop watch • Pluit • Spidol
uk a
C.
U
ni
VI. Penilaian: Penilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran T
-- ~
PenHaian
-.
Indikator Pencapaian Kompetensi Melakukan gerakan tidur terlentang dan menarik ke dua kaki kebelakang Melakukan gerakan berguling ke kiri dan ke kanan Melakukan gerakan berguling ke depan tanpa
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Teknik
Bentuk Instrumen
Non Tes
Tes Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek
Contoh Instrumen
•
Praktekkanlah gerakan tid terlentang dan menarik ke dua kaki kebelakang
•
Praktekkanlah gerakan berguling ke kiri dan ke kanan
•
Praktekkanlah gerakan berguling ke depan tanpa
15/41669.pdf
193
awalan
•
Menghindarkan diri dari cidera bahaya dalam latihan
Bagaimana cara menghindarkan diri dari cidera bahaya dalam latiha r.
FORMAT KRITERIA PENILAIAN No~
Aspek
Kriteria
* semua benar * sebagian besar benar * sebagian kecil benar * semua salah
Konsep
Te
1.
-
uk a
PROD UK ( HASIL DISKUSI)
rb
blJ
Skor
4 3 2
s
1
ita
PERFORMANSI
Pengetahuan
ni
1.
2.
3.
Kriteria
Aspek
ve
No.
rs
blJ
U
•
awalan
Praktek
Sikap
Skor
* Pengetahuan * kadang-kadang Pengetahuan * tidak Pengetahuan * aktif Praki:ek * kadang-kadang aktif * tidak aktif * Sikap * kadang-kadang Sikap * tidak Sikap
4 2 1
4 2
1
4 2
1
LEMBAR PENILAIAN Performan No
Nama Siswa
I
Pengetahuan Praktek
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Produk Sikap
Jumlah Skor
Nilai
15/41669.pdf
194
1. 2.
3. 4.
9. 10.
uk a
5. 6. 7. 8.
rb
..
·- . .
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
Padan , 01 April2014 <Juru ja orkes
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
195
Lampiran :28 PENGAMATANLAPANGANTERHADAPGURU DALAM PEMBELAJARAN GULING DEPAN SIKLUS II PERTEMUAN I
Sekolah Kelas Mata Pelajaran
: SD CITRA ALMADINA :I : Penjasorkes
ASPEK-ASPEK YANG A¥.lATI
TEMUAN DANCATATAN DI LAPANGAN
rb
No
uk a
Tabel.26
I
PENDAHULUAN
1.
Membariskan berdoa
2.
Memeriksa kesiapan SlSWa
3.
Melakukan kegiatan apersepsi
4.
Menyampaikan tujuan pembelajaran
II
PEMANASAN
1.
Memberikan penguluran
2.
Memberikan pemanasan dalam bentuk Guru memberikan pemanasan permaman yang mengarah pada materi dalam bentuk permainan yang
ni
ve
rs
ita
s
Te
SlSWa dan memtmpm Guru membariskan SlSWa dilapangan dipimpin oleh siswa yang ditunjuk secara bergantian dengan tertib dan rapi.
yentang Guru menanyakan kesiapan peserta didik, dan mengecek apakah ada siswa yang kondisi kesehatannya tidak menanyakan baik, guru pelajaran minggu lalu.
U pemanasan
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Guru berjalan memeriksa kesiapan peserta didik, namun masih ada 2 orang siswa yang sen us mengikuti tidak pem1mpm Masih barisan. bermain-main dan tidak serius.
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran kepada siswa
berupa Guru memberikan dengan gerakan . . . sesua1 us1a s1swa.
pemanasan sederhana
15/41669.pdf
196
pembelajaran
1
mengarah pada materi pembelajaran dan suasana yang menyenangkan
KEGIAT AN INTI PEMBELAJARAN
1.
Menyampaikan tujuan yang akan dicapai Guru menyampaikan tujuan dalam pembelajaran pembelajaran yang ingin dicapai dalam pembelajaran dan mudah dipahami siswa
2.
Memberikan penjelasan sebelum siswa Guru memberikan penjelasan melakukan gerakan kepada siswa tentang gerakan ·- - · - -·· yang akan dilalmkan temuan·:
uk a
m
takut yang
b. Peserta didik mencobakan gerakan-gerakan tapi masih banyak yang salah.
ita
s
Te
rb
a. Siswa perempuan melihat gerakan dicontoh kan guru
Memberikan koreksi terhadap gerakan Guru memberikan koreksi yang dilakukan siswa terhadap gerakan peserta didik yang salah agar tidak terjadi kesalahan pada gerakan-gerakan berikut.
4.
Memberikan kesempatan yang sama Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk melakukan gerakan yang sama kepada siswa untuk melakukan gerakan, tetapi siswa perempuan hanya melakukan satu kali saJa, masih bel urn gerakan melakukan be rani berulang-ulang.
5.
Memberikan kegiatan yang aman dan Guru memberikan kegiatan yang a man dengan bantuan sebuah menyenangkan matras untuk menghindari rasa sakit pada tubuh siswa.
6.
Menggunakan metode pembelajaran dari Guru menggunakan metode pembelajaran dari yang mudah yang mudah ke yang sulit ke yang sulit dan menyenagkan
7.
Memberikan
U
ni
ve
rs
3.
evaluasi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
secara Guru secara
memberikan keseluruhan
evaluasi karena
15/41669.pdf
197
keseluruhan
mas;h ada s1swa yang takut melakukan gerakan . a. Untuk evaluasi masih membujuk yang takut melakukan gerakan
guru SlSWa
untuk
uk a
b. Evaluasi dilakukan kepada 11 s1swa, 1 orang s1swa tidak mau mengkuti evaluasi IV
KEGIAT AN PENUTYP -
1.
Kegiatan pendinginan menggunakan metode bermain
2.
Menyampaikan inti pembelajaran yang Guru mernnyampaikan inti telah dilakukan pembelajaran dengan jelas dan bahasa yang sederhana dan mudah dipahami oleh siswa.
3.
Memberikan perintah untuk mencuci tangan dan kaki
guru memberikan perintah untuk mencuci tangan dan kaki, dengan ~ara berbaris dengan tertib dan rapidan bergiliran.
4.
Memberikan perintah untuk berganti dan merapikan pakaian
Guru memberikan perintah untuk menganti pakaian dan mempersiapkanf merapikan pakaian ganti dan memasukannya kedalam tas agar tidak tertinggal disekolah.
5.
Memberikan kesempatan untuk mempersiapkan pelajaran berikutnya
Guru memberikan kesempatan untuk mempersiapkan tas untuk melanjutkan pelajaran berikutnya.
6.
Menutup kegiatan pembelajaran dengan
Guru
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
Guru melakukan kegiatan pendinginan dengan menggunakan metode permaman, s1swa melakukan pendinginan sambil bermain yang pada akhirnya duduk dilantai dengan tenang s1swa mengikuti dengan baik.
•
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
menutup
kegiatan
15/41669.pdf
198
berbaris dan berdoa
pembelajrran dengan pembacaan do a Padang, 01 Apnl2014
p~
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
199
Lampiran: 29 PENGAMATAN LAPANGAN fERHADAP SISWA DALAM PEMBELAJARAN GULING DEPAN SIKLUS IT PERTEMUAN I Sekolah Kelas I Semester Tabel.27
ASPEK-ASPEK YANG AMATI Partisipasi mengawali dan mengakhiri pembelajaran Mendengarkan penjelasan dari guru
-
Siswa rnendengarkan penjelasan guru dengan tertib dan tenang tentang kegiatan yang akan dilakukan
Te
a.
r-
uk a
I
TEMUAN DANCATATAN DI LAPANGAN
rb
No
- --
: SD Citra Almadina : 1/2
Aktif rnengikuti pernanasan
c.
Aktif rnengikuti pendinginan
d.
Terlihat siap rnenerirna pelajaran
II
Partisipasi dalam proses pembelajaran
a.
Aktif rnernperhatikan dernonstrasi yang Siswa aktif rnernperhatikan dernontrasi denagn saksarna dilakukan guru yang dilakukan oleh guru, narnun ada juga siswa yang acuh tak acuh. Sedang stswa yang yang aktif laki-laki ada rnelakukan sendiri.
b.
Aktif dalarn berinteraksi dengan ternan
U
ni
ve
rs
ita
s
b.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Siswa aktif rnengikuti pernanasan narnun rnasih terdapat beberapa peserta didik yang rnasih bercanda. Siswa aktif rnelakukan pendinginan karen a gerakan rnenyenangkan stswa aktif secara keseluruhan. Siswa terlihat stap untuk pelajaran dan rnenenrna rnelakukan berma in serta gerakan
Siswa aktif berinteraksi dengan ternan dan berbincang,
15/41669.pdf
200
bagaimana cara mel 'lkukan guling depan. c.
Terlihat berani guling depan
d.
Aktif menanggapi/jawaban pertanyaan Siswa aktif menanggapi dan guru menjawab pertanyaan guru .
m
Togas dan Reaksi-tugas
a.
Percaya diri menyelesaikan permainan
melakukan
--
·-
uk a
gerakan Siswa berani melakukan guling depan, namunada seorang siswa yang melakukan gerakan yang salah, dengan kepala bertumpu di lantai dan kaki sejajar dengan posisi tegak.
·- --
rb
Te
U
d
ni
ve
rs
ita
C.
-·
-
stswa percaya diri menyelesaikan permaman guling depan yang diperintahkan oleh guru. Terlihat siap menerima tugas SlSWa terlihat stap menenma tugas yang diberikan guru. Menyelesaikan tugas dengan benar stswa menyelesaikan tugas dengan benar, hanya satu orang yang tetap salah melakukan tugas berupa gerakan guling depan, sehingga pOSlSl kepala bertumpu dilantai dan kaki keatas sejajar kepala. Mampu melakukan gerakan guling depan Siswa mampu melakukan dengan benar gerakan guling depan dengan benar namun aktifitas bel urn tampak meningkat.
s
b.
·-
Pe~
i/ ! Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
..
15/41669.pdf
201
Lampiran : 30 Instrumen Pengamatan Proses Penggunaan Pendekatan Bermain Untuk Meningkatkan Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran Guling Depan Penjasorkes Siswa Di Kelas I SD Citra AI Madina Padang Siklus IT Pertemuan I (Aspek Guru) Tabel.28 Berilah tanda ceklis (>/) pada kolom kualifikasi berdasarkan pengamatan observer selama proses pembelajaran! Deskriptor
----
1. Mimyiapkan
kondisi barisan
a. Membariskan siswa b. Memimpin berdoa c. Memeriksa kesiapan SlSWa d. Melakukan kegiatan aperseps1 a. Memberikan pemanasan berupa penguluran b. Memberikan pemanasan dalam bentuk permainan c. Mengarah pada materi pembelajaran d. Pemanasan dilakukan secara sederhana a. Guru mengambil absen b. Memperhatikan peserta didik yang mengangkat tangan saat nama terpanggil C. Memperhatikan siswa yang tidak ribut saat nama terpanggil d. Tidak ribut a. Memotivasi minat dan rasa ingin tahu tentang apa yang akan
Te
rb
Kegiaci.n Awal
Karakteristik
U
ni
ve
rs
ita
s
2. Pemanasan
3 .Mengambil absen
4.Memberikan appersepst
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Deskriptor Kualifikasi Yang SB B c K Muncul 4 3 2 1 -4 A.J
uk a
Proses Pembelajaran
~ ~· ~
-..~
.y .y
.y
"
4
.y .y .y
".y
2
-
-
"
4
15/41669.pdf
202
Menyampaikan tujuan yang akan dicapai
U
Kegiatan Inti
ni
ve Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
...; ...;
...;
uk a
rs
ita
s
Te
rb
5 .Menya_mpaian tujuan pelajaran
dipelajari b. Menyebutkan materi yang dipelajari sebelumnya c. Mengaitkan materi pelajaran terhadap materi sebelumnya d. Menunjukkan kemampuan mengingat pelajaran sebelumnya a. Meny~paikan _ _ dengan serius tujuan pembelajaran b. Menyampaikan tujuan pembelajaran dengan sederhana dan mudah dipahami c. Memimbulkan rasa ingin tahu peserta didik terhadap pembelajaran d. Menimbulkan rasa ketertarik dengan kegiatan yang akan dilakukan a. Menyampaikan tujuan yang akan dicapai dalam penbelajaran guling de pan b . Memberikan penjelasan sebelum siswa melakukan gerakan Memberikan koreksi C. terhadap gerakan yang dilakukan SlSWa d. Memberikan kesempatan yang sama kepada para
"
3 -
.
...;
-
...;
" ...;
...;
-
3
15/41669.pdf
203
C.
d.
Penutup
-../
..J
..J
'-J
4
ita
s
a.
rs
Kegiatan Akhir
I
uk a
b.
rb
a.
Te
Kegiatan aman dan menyenangkan
siswa untuk melakukan gerakan Memberikan kegiatan yang aman dam menyenangkan Menggunakan metode pembelajaran dari yang mudah ke yang sulit Menggunakan metode pembelajaran dari yang sederhana ke komplek Memberikan evaluasi secara keseluruhan Kegiatan pending in an menggunakan metode bermain Pendinginan dilakukan secara sederhana Menyampaikan inti pembelajaran yang telah dilakukan Memberikan perintah untuk mencuci tangan dan kaki Memberikan perintah untuk berganti dan merapikan pakaian Memberikan kesempatan untuk mempersiapkan pelajaran berikutnya Menutup kegiatan pembelajaran dengan berbaris dan berdoa Besalaman
c.
U
ni
ve
b.
u. a.
b.
C.
d.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
..J
..J
..J
-../
..J
..J
..J
4
15/41669.pdf
204
Te
rb
uk a
Jumlah skor Perolehan 31 I I Jumlah skor Maksimal 36 l l 0,86 Skor rata-rata Skor Akhir 86 Dikembangkan dari KTSP: Dasar Pemahaman Dan Pengembangan (Masnur,2007: 82) Keterangan : : Jika keempat deskriptor pada karakteristik pembelajaran SB (4) terlaksana : Jika hanya tiga deskriptor pada karakteristik pembelajaran B (3) terlaksana Jika hanya dmLdeskriptor pada karakteristik pembelajaran c (2) terlaksana Jika hanya satu deskriptor pada karakteristik pembelajaran K (1) terlaksana Jumlah skor yang diperoleh Penentuan skor =
-- - ----------------- ------------------------
x 100%
ita
s
J umlah skor maksimal
U
ni
ve
rs
Tarafkeberhasilan 91%- 100% Sangat baik 81%-90% : Baik 71%-80% Cukup 61% -70% Kurang < 61% Sangat kurang
rdia~~Pd
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Pe~ Muhammadi
Dodi Iskandar, S.Pd
15/41669.pdf
205
Lampiran :31 Instrumen Pengamatan Proses Penggunaan Pendekatan Bermain Untuk Meningkatkan Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran Guling Depan Penjasorkes Siswa Di Kelas I SD Citra AI Madina Padang Siklus II Pertemuan I (Aspek Siswa) Tabel.29 Berilah tanda ceklis (--J) pada kolom kualifikasi berdasarkan pengamatan observer selama proses pembelajaran! Proses Pembelajaran
. --
..
.
Deskriptor Kualifikasi Yang SB B c K Muncul 4 3 2 1 4 "J
uk a
~·
1. Menyiapkan kondisi barisan
a. Siswa berbaris dan berdoa b. Berbaris dengan rapi c. Memeririksa kesiapan SlSWa d. Melakukan kegiatan apersepst 2. Pemanasan a. Mengikut pemanasan berupa penguluran b. Melakukan pemanasan dalam bentuk permainan yang mengarah pada materi pembelajaran c. Mengikuti pemanasan dengan baik d. Tekun dan serius 3 .Mendengarkan a. Mendengarkan guru mengambil absen · absen · b. Mengangkat tangan saat nama terpanggil c. Menjawab saat nama terpanggil d. Tidak ribut 4.Mendengarkan a. Memperlihatkan minat appersepst dan rasa ingin tahu tentang apa yang akan dipelajari b. Menyebutkan materi yang dipelajari sebelurnnya c. Mengaitkan materi pelajaran terhadap materi sebelurnnya
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
Kegiatan Awal
Deskriptor
rb
- - --- -·- -
Karakteristik
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
.,; .,; .,; ..;
3
.,; .,; ..;
2
-
.,;
-
" .,;
.,;
3
15/41669.pdf
206
-
uk a
3
3
4
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
Kegiatan Inti
d. Menunjukkan kemampuan mengingat pelajaran sebelumnya 5 .Mendengarkan a. Mendengarkan dengan ~ penyampamn senus tujuan b. Menunjukkan rasa ingin pelajaran tabu .-.; c. Memahami tujuan yang disampaikan guru .-.; d. Menunjukkan rasa tertarik dengan kegiatan yang akan dilakukan . -· Mendengarkan a. Mende~garkan tujuan ·~r-=~ tujuan yang akan dicapai dalam pembelajaran penbelajaran .-.; b. Mendengarkanpenjelasan sebelum siswa melakukan gerakan .-.; c. Mendengarkan koreksi terhadap gerakan yang telah dilakukan siswa d. Melakukan kesempatan yang sama kepada para siswa untuk melakukan gerakan Mendapatkan a. Melakukan kegiatan ~ perlakuaan yang aman dan aman dalam menyenangkan melakukan b. Melaksanakan metode ..J kegiatan dan pembelajaran dari yang menyenangkan mudah ke yang sulit .-.; c. Melaksanakan metode pembelajaran dari yang sederhana ke komplek .-.; d. Melakukan evaluasi secara keseluruhan Penutup a. Kegiatan pendinginan ~ menggunakan metode bermain .-.; b. Melakukan pendinginan dengan kegitan sederhana
Kegiatan Akhir
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
4
15/41669.pdf
207
a.
b.
-
--- .
c.
Te
d.
..J
'-/ ..J ..J ....j
uk a
d.
Menyampaikan kesimpulan pembelajaran yang telah dilakukan Memberikan perintah untuk mencuci tangan dan kaki Memberikan perintah untuk berganti dan merapikan pakaian Memberikan kesempatan untuk mempersiapkan pelajaran berikutnya Menutup kegiatan pembelajaran dengan berbaris dan berdoa Bersalaman
rb
c.
-
'-/
-
ita
s
Jumlah skor Perolehan Jumlah skor Maksimal Skor rata-rata Skor Akhir
32 36 0,88 88
rs
Dzkembangkan dan KTSP: Dasar Pemahaman Dan Pengembangan (Masnur,2007: 82)
U
ni
ve
Keterangan : SB (4) : Jika keempat deskriptor pada karakteristik pembelajaran terlaksana : Jika hanya tiga deskriptor pada karakteristik pembelajaran B (3) terlaksana Jika hanya dua deskriptor pada karakteristik pembelajaran c (2) terlaksana Jika hanya satu deskriptor pada karakteristik pembelajaran K (1) terlaksana Jumlah skor yang diperoleh Penentuan skor = -------------------------------------------- x 100% Jumlah skor maksimal Taraf keberhasilan 91%- 100% Sangat baik 81%- 90% Baik 71% - 80% Cukup 61%-70% Kurang
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
208
<61%
Sangat kurang Padang, 01 April 2014 Sejawa observer
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
Peneliti
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
209
Lampiran :32 INSTRUMEN PENILAIAN PSIKOMOTOR GULING DEPAN SIKLUS II PERTEMUAN I
.-
a . Siswa dalam posisi jongkok dengan kedua kaki rapat, b. Kedua telapak tangan rnenumpu di matras selebar bahu c. Pandangan diantara kedua tang an
1-3
rb
1. Sikap Awalan
uk a
Sekolah : SD Citra Al Madina Hari/Tanggal : Selasa, 01 April2014 Kelas/Smt : 1/II (dua) Pengamat : Muhammadi : I ( satu) Pertemuan Tabel.30 Aspekyang Kriteria Penilaian Rentang Skor dinilai Skor
Te
s
3 2 1
rs
ve
1-3
U
ni
2. Sikap Mengguling
3. Sikap Akhir
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
-..j -..j
ita
Pertentuan Skor: 1) Jika 3 kriteria terpenuhi 3 2) Jika 2 kriteria terpenuhi 2 3) Jika 1 kriteria terpenuhi atau tidak terpenuhi sama sekali a. Angkat panggul ke atas bertumpu pada kedua tangan di lantai. Kedua tangan tidak dibenarkan terlepas/ terangkat dari rnatras agar badan tetap dapat condong. b. Kedua siku tangan lurus, panggul tetap ditinggikan. c. Kepala masuk diantara kedua tangan dan meletakkan tengkuk di matras. d. Dagu rnenernpel di dada e. Kedua paha menempel ke perut dan dada Penentuan Skor: 1) Jika> 3 kriteria terpenuhi 3 2) Jika 3 kriteria terpenuhi 2 3) Jika < 2 kriteria terpenuhi a. Jongkok kedua kaki rapat.
"
" -..j -..j
3 2 1 1-3
"
15/41669.pdf
210
b. Kedua lengan lurus ke depan c. Pandangan lurus ke depan
"
Penentuan Skor: 1) Jika 3 kriteria terpenuhi 3 2) Jika 2 kriteria terpenuhi 2 3) Jika 1 kriteria terpenuhi dan j ika tidak terpenuhi sama sekali
3 2 1
uk a
Keterangan : 1. Kualitatif
...;
Te
rb
Taraf keberhasilan' a. Skor 3-4 berarti kemampuan guling depan siswa masih rendah atau kurang b. Skor 5-7 berarti kemampuan guling depan siswa sedang atau cukup baik c. Skor 8 - _9 berarti kemampuan guling depan siswa tinggi atau baik
s
2. Kuantitatif
ve
rs
ita
Nilai = (skor: skor maksimum) x 100 Nilai=(8:9 )xl 00 0.88 (berarti kemampuan guling depan siswa tinggi atau baik)
Jumlah skor yang diperoleh
U
ni
Penentuan skor = -------------------------------------------- x 100% J umlah skor maksimal Taraf keberhasilan Sangat baik Baik Cukup Kurang Sangat kurang
91%- 100% 81%-90% 71% - 80% 61%-70% < 61%
Padang, 01 April 2014 Observer
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
211
Lampiran: 33 LEMBAR PENILAIAN AKTIVITAS PROSES SIKLUS II PERTEMUAN I Sekolah Kelas Nama Penilai Tanggal Pelaksanaan
MM
8. 9.
M.SM
10.
SQ
M.RF
11. QA 12. VE
3 3 3 2 3 3 3 3 2 2 2 2
3 2 3 3 2 2 2 2 2 2 2 2
L p L L p p p
Te
L p
Jml
Nilai
8
88
7
77
8 8 8 8
88 88 88 88
7 7 6 7 6 7
77
uk a
p p p
Sikap Lanjutan 2 2 2 3 3 3 2 2 2 3 2 3
.
-
rb
. Sikap Mengguling
ita
4. 5. 6. 7.
AV DZ FN KM M.AD
Sikap Awalan
rs
2. 3.
AT
LIP
ve
1.
: Muhammadi dan Sepri Hardiansyah : 01 April 2014
s
Tabel.31 No Nama
: SD Citra AI Madina : I ( Satu)
77
66 77
66 77
966 80,54 80,54%
U
ni
JUMLAH RATA-RATA KELAS PERSENTASE %
Padang, 01 April 2014
Obs~ Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
212
Lampiran :34 HASIT., SELURUH KETERAMPIT.,AN GULING DEPAN TIAP PERTEMUAN SIKLUS II PERTEMUAN I
Tabel.32 No Subjek
Kolaborator 1 1 2 3
Kolaborator 2 1 2 3
1
Peneliti 2 3
1
Rata-rata 2 3
.,,
1
skor 2
3
10
10
10
j
~
j
~
j
~
2
2
~
2.J
2.
2
2
2
3
3
<
<
,
,
L,J
<,.J
'-,0
.,,
10
lS6
/0
3. 4.
3
3
j
l
j
L
L
L
L
L,>
L,O
L,>
/0
H6
76
L
j
L
l
L
L
j
L
j
5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12.
2
2
j
j
~
-
2
j
2
3
2
2
2
3
2
3
2
3
2
2
3
3
3
~
~
3
2
L
j
L
L
L
<
j
L
j
2
2
2
j
2
2
2
j
2
~
2
j
2
j
L
2
2
3
3
2
2
2
<
2
2
L
L
2
L
L,J
L
10
76
76
10
10
76
~.6
.,,
.,,
10
76
'-,0
.,,
00
<,>
10
~0
10
j
<.>
L,>
L,>
10
70
"/()
j
L,>
L,J
L,J
10
77
76
j
L,O
L,J
L,J
00
76
76
<
<.>
<
.,,
10
00
76
L,>
10
00
"/0
I~
n
10
rb
:i.,j
L,J
Te s
3 l,l
L.>
2.-'
L~>
L.-'
j
<,.J
L
L,»
L
4
ita
l.-'
2 2,4
L,.J
.,,
.,,
,~.,.
ve ni U
Padang, 01 April 2014 Observer
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
76
I~
rs
Rata-rata Ketuntasan Persentase
L,4
uk a
1.
v.
76"/o
15/41669.pdf
213
Lampiran :35 KISI INSTRUMEN PENELITIAN SIKLUS IT PERTEMUAN I : SD Citra A1 Madina : Pendidikan Jasmani Olaraga dan Kesehatan :II II : Senam Guling Depan
Sekolah Mata pelajaran Kelas/ semester Materi Tabel.33 Varia bel No Aktivitas
Jumlah soal 4 5
uk a
Indikator No soal Tekun dalam belajar 1,2,3,4 Ulet dalam menghadapi 5, 6, 7, 8, 9 5 kesulitan melakukan aktivitas perhatian 10,11,12,13 Ketajaman dalam belajar Jumlah
4 13
s
Te
rb
I
rs
ita
Menurut Sutrisno Hadi dalam Sugiyono (2009: 25), kategorisasi yang dapat digunakan dalam menilai adalah sebagai berikut:
ni
ve
1. Xi + 1,5 Si s.d. Xi + 3 Si .kategori tinggi kategori aktivitas cukup tinggi 2. Xi s.d. Xi+ 1,5 Si kategori aktivitas rendah 3. Xi -1,5 Si s.d. Xi kategori aktivitas sangat rendah 4. Xi- 3 Si s.d. Xi -1,5 Si
U
dengan Xi atau mean ideal adalah (skor tertinggi + skor terendah), dan Si atau standar deviasi adalah- (skor tertinggi- skor terendah).
Padang, 01 April 2014 Observer
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
214
Lampiran :36
ANGKET AKTIVITAS SISWA TERHADAP PEMBELAJARAN GULING DEPAN SIKLUS ll PERTEMUAN I
NAMA NO.ABSEN KELAS
: 3 : I
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
Petunjuk pengisian angket • Bacalah pertanyaan-pertanyaan berikut ini, kemudian pilih jawaban yang telah disediakan sesuai dengan pendapat, situasi, dan keadaan yang sebenamya. • Berikan tanda silang (x) atau dilingkari pada altematifjawaban yang kamu pilih sesuai dengan pendapatmu. • Setelah angKefini selesai diisl, dikUmpulkan J.(epada guru. ....... • Keterangan: S : Selalu K : Kadang-kadang TP : Tidak Pernah Tabel. 34 Aspek yang dinilai No Jawaban A Ketekunan dalam Belajar s K TP 1 Memperhatikan penjelasan dari guru. -..J 2 Memperhatikan contoh dari guru. -..J 3 Mengulang latihan lebih banyak -..J 4 Berlatih di rumah -..J B Ulet dalam menghadapi kesulitan 5 Selalu berusaha dengan baik saat latihan 6 Selalu memperhatikan ternan yang -..J sedang berlatih 7 Bertanya dengan guru setiap -..J mengalami kesulitan 8 Bel ajar guling depan dari buku -..J 9 Belajar guling depan dari internet dan berita (koran atau TV) c Ketajaman perhatian dalam bela.iar 10 Mudah menyerap yang diajarkan guru -..J 11 Mudah memahami materi dari buku 12 Selalu rnernberikan saran ternan yang -..J melakukan kesalahan gerakan guling depan 13 Mudah memahami materi dengan -..J menggunakan permainan
"
" "
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
215
Lampiran :37 HASIL ANGKET AKTIVITAS SISWA TERHADAP PEMBELAJARAN SENAM GULINGDEPAN SIKLUS II PERTEMUAN I
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
Tabel.35 No Aspek yang dinilai Jawaban A Ketekunan dalam Belajar s K TP 1 Memperhatikan penjelasan dari guru. 10 2 -·-- 2- _.,._ . Memperhat~kan contoh dari guru. .1 -. - . . 11 3 10 2 Mengulang latihan lebih banyak 4 Berlatih di rurnah 8 2 2 B Ulet dalam menghadapi kesulitan 5 10 Selalu berusaha dengan baik saat latihan 2 6 Selalu memperhatikan ternan yang sedang 9 3 berlatih 5 7 Bertanya dengan guru setiap mengalami 6 1 kesulitan Be1ajar guling depan dari buku 6 5 1 8 Belajar guling depan dari internet dan berita 9 (koran atau TV) c Ketajaman perhatian dalam belajar 2 1 10 Mudah menyerap yang diajarkan guru 9 3 11 Mudah memahami materi dari buku 9 5 1 6 12 Selalu rnernberikan saran ternan yang melakukan kesalahan gerakan gulir.g dep<:n Mudah memahami materi dengan 10 2 13 menggunakan permainan 6 103 35 Jumlah 79% 27% 0,46% Persentase terbanyak
Guru enjas orkes
-
Padang, 01 April 2014 Observer
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
,
15/41669.pdf
216
Lampiran :38 HASIL PEROLEHAN SKOR JAWABAN ANGKET AKTIVITAS PESERTA DIDIK TERHADAP PEMBELAJARAN SENAM GULING DEPAN SIKLUS ll PERTEMUAN I Tabel.36 UP
JUMLAH PERSENTASE
" " ""
2 -.J -.J
p p p 3. DZ 4. - FN - · _L -. ..[ - . -.J _, p y_ 5. KM 6. M.AD L -.J p 7. MM 09. M.RF L -.J -.J p 10. SQ -.J p 11. QA p 12. VE -
4
5
Aktivitas 7 6 8
-.J -.J
-
-.J -.J
-.J -.J
-
-.J -.J
Jml 9 -.J
-
-
10
11
-
-.J
12 -.J
13 -.J
-
-
"- " "- " """ " "" " " " " " " - "" "- " " " " " "- " " " " " " "" "" " "" "" " " "" -- .
_-.J - -.J - -.J -.J -.J -.J -.J
-.J
-
-
-.J
-.J
-
-
-.J -.J
·v
-
-.J -.J -.J
-
-
., :)[.- .- . =-: . b-
-..J
-.J
-.J
-
-.J
-
-.J -.J
-
-
-.J
-
-
s
-
-.J
10 9
8 9 9
6 8 8 9 9
8 101
78%
Penentuan Interval
ve
No
rs
ita
1. 2.
3
uk a
AT AV
1 -.J -.J
rb
Nama
Te
No
Interval
U
ni
33 Xi+ 1,5 Si S.d. Xi+ 3 Si 27 Xi s.d. Xi+ 1,5 Si 20 Xi -1 ,5 Si S.d. Xi Xi 3-Si S.d. Xi -1 ,5 Si 13 Jumlah
s.d 39 s.d 32 s.d 26 s.d 19
Kategori Cukup Tinggi Cukup Rendah Sangat Rendah
Frekuensi % Absolut 1 5 5 1 13
Padang, 01 April 2014 Observer
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
8,3% 41,6% 41 ,6% 8,3% 100%
15/41669.pdf
217
Lampiran :39 Rekapitulasi Hasil Penilaian Proses Pelaksanaan Pembelajaran Penggunaan Pendekatan Bermain untuk Meningkatkan Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran Guling Depan Penjasorkes Siswa di Kelas I SD Citra AI Madina Padang (Aspek Siswa) (Siklus II Pertemuan I)
Tabel .37
7.
MM
M.SM 9. M.RF 10. SQ 11. QA 12. VE 8.
U
Jumlah
Rata-rata
Persentase
160 140 160 140 160 150 160 120 140 160 170
Rata-rata
Kualiftkasi
80-' 80 70 80 70 80 75 80 60 70 80
B
uk a
M.AD
KM
nilai 160 ..
rb
6.
FN
Jumlah
s
AV DZ
ita
2. 3. 4. 5.
rs
AT
ve
1~
Penilaian proses Afektif Psikomotor --81J .." 80 80 80 70 70 80 80 70 70 70 90 80 70 70 90 60 60 70 70 80 80 90 80
Te
Nama Siswa
ni
No
910
910
76
76
7,6
76%
76%
76%
B
c B
c B
c c B
910
Peneliti
'--
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
c
B
85
1820
B
c c
-
-
15/41669.pdf
218
Lampiran :41 PENGAMATANLAPANGANTERHADAPGURU DALAM PEMBELAJARAN GULING DEPAN SIKLUS II PERTEMUAN II : SD CITRAALMADINA :I
Sekolah Kelas Mata Pelajaran
: Penjasorkes
Tabel.38
--
..
-
-
~
TEMUAN DAN CATATAN DI LAPANGAN .-- -
-
.
.,
I
PENDAHULUAN
1.
Membariskan berdoa
2.
Memeriksa kesiapan SlSWa
3.
Melakukan kegiatan apersepsi
4.
Menyampaikan tujuan pembelajaran
n
PEMANASAN
1.
Memberikan penguluran
2.
Memberikan pemanasan dalam bentuk Guru memberikan pemanasan permaman yang mengarah pada materi dalam bentuk permainan yang materi pembelajaran mengarah pada pemebelajaran dan suasana yang menyenangkan
Te
rb
SlSWa dan memtmpm Guru membariskan SlSWa dilapangan dipimpin oleh siswa yang ditunjuk secara bergantian
rs
ita
s
-.
ASPEK-ASPEK YANG AMATI
uk a
No
ni
ve
yen tang Guru menanyakan kesiapan peserta didik, dan mengecek apakah ada SlSWa yang kondisi kesehatannya tidak pelajaran baik .menanyakan minggu lalu
U pemanasan
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
berjalan memeriksa Guru kesiapan peserta didik, namun masih ada 4 orang siswa yang mengikuti tidak sen us pemimpin barisan
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran kepada siswa
berupa Guru memberikan pemanasan sederhana dengan gerakan . . . sesua1 usta stswa
15/41669.pdf
219
ill
KEGIAT AN INTI PEMBELAJARAN
1.
Menyampaikan tujuan yang akan dicapai dalam pembelajaran
2.
Memberikan penjelasan melakukan gerakan
Guru menyampaikan pembelajaran dan dipahami siswa
tujuan mudah
sebelum siswa Guru memberikan penjelasan kepada siswa tentang gerakan yang akan dilakukan temuan: takut yang
uk a
a. Siswa perempuan melihat gerakan dicontoh kan guru
rb
b. Peserfu.- didik - mencobakan gerakan-gerakan tapi masih banyak yang salah
memberikan koreksi Memberikan koreksi terhadap gerakan guru yang dilakukan siswa terhadap gerakan peserta didik yang salah
4.
Memberikan kesempatan yang sama Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk melakukan gerakan yang sama kepada siswa untuk melakukan gerakan, tetapi siswa perempuan hanya melakukan satu kali saja
5.
Memberikan kegiatan yang aman dan menyenangkan
6.
Menggunakan metode pembelajaran dari yang mudah ke yang sulit
7.
Memberikan keseluruhan
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
3.
evaluasi
Guru memberikan kegiatan yang aman dengan bantuan sebuah matras untuk menghindari rasa sakit pada tubuh siswa Guru menggunakan metode pembelajaran dari yang mudah ke yang sulit dan menyenagkan
memberikan evaluasi secara Guru secara keseluruhan karena masih ada s1swa yang takut melakukan gerakan . a. Untuk evaluasi masih membujuk yang takut melakukan gerakan
guru s1swa untuk
b . Evaluasi dilakukan kepada
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
220
11 stswa, 1 orang stswa tidak mengkuti mau evaluasi KEGIAT AN PENUTUP
1.
Kegiatan pendinginan menggunakan metode bermain
-
-·
-
kegiatan Guru melakukan pendinginan dengan menggunakan metode permaman, SlSWa melakukan pendinginan sambil bermain yang pada akhimya duduk dilantai dengan tenang.
-
uk a
IV
2.
Menyampaikan inti pembelajaran yang telah dilakukan
3.
Memberikan perintah untuk mencuci tangan dan kaki
4.
Memberikan perintah untuk berganti dan merapikan pakaian
5.
Memberikan kesempatan untuk mempersiapkan pelajaran berikutnya
Guru memberikan kesempatan dalam tas agar tidak untuk pelajaran mempersiapkan berikutnya.
6.
Menutup kegiatan pembelajaran dengan berbaris dan berdoa
kegiatan menutup Guru pembelajaran dengan pembacaan do a
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
inti Guru memnyampaikan pembelajaran dengan jelas dan bahasa yang sederhana dan mudah dipahami
guru memberikan perintah untuk mencuci tangan dan kaki, dengan dengan cara berbaris tertib dan rap1 dengan cara bergiliran. perintah Guru memberikan dan untuk menganti pakaian merapikan mempersiapkan/ dan ganti pakaian memasukannya kedalam tas agar tidak tertinggal disekolah.
~:;::;f~nl
M~~ Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
2014
15/41669.pdf
221
Lampiran :42 PENGAMATAN LAPANGAN TERHADAP SISWA DALAM PEMBELAJARAN GULING DEPAN SIKLUS ll PERTEMUAN TI Sekolah Kelas I Semester
: SD Citra Almadina : 1/2
Tabel.39
No
ASPEK-ASPEK YANG AMATI
I
Partisipasi mengawali dan mengakhiri pembelajaran
uk a
Siswa mendengarkan penjelasan guru dengan tertib dan tenang namun banyak pertanyaan ten tang kegiatan yang akan dilakukan
ita
s
Te
a. Mendengarkan penjelasan dari guru
TEMUAN DANCATATAN - . Dl LAPANGAr{
rb
J
Aktif mengikuti pemanasan
c.
Aktif mengikuti pendinginan
d.
Terlihat siap menerima pelajaran
II
Partisipasi dalam proses pembelajaran
a.
aktif memperhatikan Aktif memperhatikan demonstrasi yang Siswa denagn saksama demontrasi dilakukan guru yang dilakukan oleh guru, namun ada juga siswa yang acuh tak acuh. Sedang SlSWa yang yang aktif laki-laki ada
U
ni
ve
rs
b.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Siswa aktif mengikuti pemanasan namun masih terdapat beberapa peserta didik yang masih bercanda sesua1 dengan karakteristiknya, masih senang bermain. Siswa aktif melakukan pendinginan karen a gerakan SlSWa aktif menyenangkan secara keseluruhan. Siswa terlihat Slap untuk pelajaran dan menenma melakukan henna in serta gerakan
15/41669.pdf
222
rnelakukan sendiri b.
Aktif dalarn berinteraksi dengan ternan
c.
Terlihat berani guling depan
gerakan Siswa berani rnelakukan guling depan, narnunada seorang siswa yang rnelakukan gerakan yang salah, dengan kepala berturnpu di lantai dan kaki sejajar dengan posisi tegak..
uk a
rnelakukan
Siswa aktifberinteraksi dengan ternan dan berbincang, bagairnana cara rnelakukan guling depan.
-
Aktif rnenanggapi/jawaban pertitiiyaan Siswa aktif rnenanggapi dan guru rnenjawab pertanyaan guru .
m
Togas dan Reaksi togas
a.
Percaya diri rnenyelesaikan permainan
Te
rb
d.
U
ni
ve
C.
rs
b.
ita
s
SlSWa percaya diri rnenyelesaikan pt!rmaman guling depan yang diperintahkan oleh guru Terlihat siap rnenerirna tugas SlSWa terlihat stap rnenenma tugas yang diberikan guru. Menyelesaikan tugas dengan benar SlSWa menyelesaikan tugas dengan benar, hanya satu orang yang tetap salah melakukan tug as berupa gerakan guling depan, sehingga pOSlSl kepala bertumpu dilantai dan kaki keatas sejajar kepala. melakukan Mampu melakukan gerakan guling depan Siswa mampu dengan benar gerakan guling depan dengan benar narnun aktifitas belurn tampak rneningkat. TEMUAN DAN CATATAN ASPEK-ASPEK YANG AMATI DI LAPANGAN
d
No
Partisipasi mengawali dan mengakhiri pembelajaran a. Mendengarkan penjelasan dari guru
I
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Siswa rnendengarkan penjelasan guru dengan tertib dan tenang banyak pertanyaan narnun yang akan tentang kegiatan
15/41669.pdf
223
I
dilakukan Aktif mengikuti pemanasan
aktif mengikuti Siswa pemanasan namun masih terdapat beberapa peserta didik yang masih bercanda sesua1 dengan karakteristiknya, masih senang bermain.
c.
Aktif mengikuti pendinginan
melakukan Siswa aktif pendinginan karen a gerakan menyenangkan stswa aktif secara, keseluruhan.
d.
T erlihat siap menerima pelajaran
Siswa terlihat stap untuk menenma pelajaran dan bermain melakukan serta gerakan
II
Partisipasi dalam proses pembelajaran
a.
Aktif memperhatikan demonstrasi yang dilakukan guru
b.
Aktif dalam berinteraksi dengan ternan
c.
Terlihat berani guling depan
d.
Aktif menanggapi/ja waban pertanyaan guru
Siswa aktif memperhatikan denagn saksama demontrasi yang dilakukan oleh guru, namun ada juga siswa yang acuh tak acuh. Sedang stswa yang yang aktif laki-laki ada melakukan sendiri
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
b.
melakukan
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Siswa aktif berinteraksi dengan ternan dan berbincang, bagaimana cara melakukan guling depan.
gerakan Siswa berani melakukan guling depan, namunada seorang siswa yang melakukan gerakan yang salah, dengan kepala bertumpu di lantai dan kaki sejajar dengan posisi tegak. Siswa aktif menanggapi dan menjawab pertanyaan guru .
15/41669.pdf
224
m.
Tugas dan Reaksi tugas
a.
Percaya diri menyelesaikan permainan
b.
Padang, 08 April 2014 Peng
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
d
rb
uk a
C.
diri SlSWa percaya permaman menyelesaikan yang guling depan diperintahkan oleh guru Terlihat siap menerima tugas SlSWa terlihat stap menenma tugas yang diberikan guru. menyelesaikan tugas Menyelesaikan tugas dengan benar stswa dengan benar, hanya satu orang yang tetap salah melakukan tugas berupa gerakan guling · depan, sehingga pOSlSl kepala dan kaki bertumpu dilantai keatas sejajar kepala. melakukan mampu Mampu melakukan gerakan guling depan Siswa dengan benar gerakan guling depan dengan benar namun aktifitas belurn tampak meningkat.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Muhammadi
15/41669.pdf
225
Lampira::t :43 Instrumen Pengamatan Proses Penggunaan Pendekatan Bermain Untuk Meningkatkan Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran Guling Depan Penjasorkes Siswa Di Kelas I SD Citra AI Madina Padang Siklus II Pertemuan II (Aspek Guru)
Tabel.40 Berilah tanda ceklis ("'-1) pada kolom kualifikasi berdasarkan pengamatan observer selama proses pembelajaran! Karakteristik ... .
1. Menyiapkan kondisi barisan
a. b. C.
d. 2. Pemanasan
ita
s
a.
uk a
Kegiatan Awal
Deskriptor Kualifikasi Yang SB B c K Muncul 4 3 2 1 -----'' ---:q-Membariskan siswa 4 Memimpin berdoa Memeriksa kesiapan SlSWa Melakukan kegiatan aperseps1 ...; Memberikan 4 pemanasan berupa penguluran Memberikan pemanasan dalam bentuk permainan mengarah pada materi pembelajaran Pemanasan dilakukan secara sederhana ...; 3 Guru mengambil absen Memperhatikan peserta didik yang mengangkat tangan saat nama terpanggil Memperhatikan siswa yang tidak ribut saat nama terpanggil Tidak ribut ...; Memotivasi minat 4 dan rasa ingin tahu tentang apa yang akan dipelajari
rb
1 - - - -- - - - - -
Deskriptor
Te
Proses Pembelajaran
U
ni
ve
rs
b.
3.Mengambil absen
c. d. a. b.
C.
4.Memberikan apperseps1
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
d. a.
"" "
" " " " "
15/41669.pdf
226
c.
d.
--
5.Menyampaian tujua!!]J_~lajanm_
a. -
" -../
-../
--·
"
4
-
. --
-../
-../
ita
s
c.
Te
rb
b.
Menyebutkan materi yang dipelajari sebelurnnya Mengaitkan materi pelajaran terhadap materi sebelurnnya Menunjukkan kemampuan mengingat pelajaran sebelurnnya Menyampaikan dengan serius tujuan pembelajaran Menyampaikan tujuan pembelajaran dengan sederhana dan mudah dipahami Memimbulkan rasa ingin tahu peserta didik terhadap pembelajaran Menimbulkan rasa ketertarik dengan kegiatan yang akan dilakukan Menyampaikan tujuan yang akan dicapai dalam penbelajaran guling de pan Memberikan penjelasan sebelum siswa melakukan gerakan Memberikan koreksi terhadap gerakan yang dilakukan stswa Memberikan kesempatan yang sama kepada para siswa untuk
uk a
b.
-
a.
ni
Menyampaikan tujuan yang akan dicapai
U
Kegiatan Inti
ve
rs
d.
b.
C.
d.
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
-../
"
4
-../
-../
-../
-
- -
-·
15/41669.pdf
227
..;
4
....j
....j - ··.
....j
..;
3
s
Penutup
....j
U
ni
ve
rs
ita
Kegiatan Akhir
Te
rb
uk a
Kegiatan aman dan menyenangkan
melakukan gerakan a. Memberikan kegiatan yang aman dam menyenangkan b. Menggunakan metode pembelajaran dari yang mudah ke yang sulit C. Menggunakan metode pembelajaran dari yang sederhana ke komplek d. Memberikan evaluasi secara keseluruhan a. Kegiatan pendinginan menggunakan metode bermain b. Pendinginan dilakukan secara sederhana C. Menyampaikan inti pembelajaran yang telah dilakukan d. Memberikan perintah untuk mencuci tangan dan kaki a. Memberikan perintah untuk berganti dan merapikan pakaian b. Memberikan kesempatan untuk mempersiapkan pelajaran berikutnya Menutup kegiatan C. pembelajaran dengan berbaris dan berdoa d. Besalaman
Jumlah skor Perolehan
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
....j
..;
4
....j
..; ....j
34
15/41669.pdf
228
rb
uk a
Ju:nlah skor Maksimal 36 I I Skor rata-rata 0,94 Skor Akhir 94% Dikembangkan dan KTSP: Dasar Pemahaman Dan Pengembangan (lvfasnur,2007: 82) Keterangan : : Jika keempat deskriptor pada karakteristik pembelajaran SB (4) terlaksana : Jika hanya tiga deskriptor pada karakteristik pembelajaran B (3) terlaksana c (2) Jika hanya dua deskriptor pada karakteristik pembelajaran - ·c· terlaksana Jika hanya satu deskriptor pada karakteristik pembelajaran K (1) terlaksana
Te
Jumlah skor yang diperoleh
U
ni
ve
rs
ita
Taraf keberhasilan 91%- 100% Sangat baik 81%-90% Baik 71% - 80% Cukup 61%-70% Kurang < 61% Sangat kurang
s
Penentuan skor = -------------------------------------------- x 100% Jumlah skor maksimal
Dodi Iskandar, S.Pd
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
229
Lampiran :44 Instrumen Pengamatan Proses Penggunaan Pendekatan Bermain Untuk Meningkatkan Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran Guling Depan Penjasorkes Siswa Di Kelas I SD Citra AI Madina Padang Siklus IT Pertemuan IT (Aspek Siswa) Tabel.41 Berilah tanda ceklis ("'-i) pada kolom kualifikasi berdasarkan pengamatan observer selama proses pembelajaran!
1---
Deskriptor
Deskriptor Kualifikasi Yang SB B c K Muncul 4 3 2 1 --- - -·--~- - - - -- ----- ---~ 1. Menyiapkan a. Siswa berbaris dan berdoa 4 kondisi b. Berbaris dengan rapi barisan c. Memeririksa kesiapan SlSWa d. Melakukan kegiatan aperseps1 -y 2. Pemanasan a. Mengikut pemanasan 4 berupa penguluran b. Melakukan pemanasan dalam bentuk permainan yang mengarah pada materi pembelajaran C. Mengikutipemanasan dengan baik d. Tekun dan serius -y 3 .Mendengarkan ~- Mendengarkan guru 3 absen ni.engambil absen b. Mengangkat tangan saat nama terpanggil c. Menjawab saat nama terpanggil d. Tidak ribut 4.Mendengarkan a. Memperlihatkan minat 4 apperseps1 dan rasa ingin tahu tentang apa yang akan dipelajari b. Menyebutkan materi yang dipelajari sebelumnya c. Mengaitkan materi pelajaran terhadap materi sebelumnya
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
Kegiatan Awal
Karakteristik
uk a
Proses Pembelajaran
"" " " " " " " "
" "
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
230
Kegiatan Akhir
-v -v
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
4
.y .y .y
uk a
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
Kegiatan Inti
d. Henunjukkan kemampuan mengingat pelajaran sebelurnnya 5.Mendengarkan a. Mendengarkan dengan penyampatan senus tujuan b. Menunjukkan rasa ingin pelajaran tahu c. Memahami tujuan yang disampaikan guru d. Menunjukkan rasa tertarik dengan kegiatan _ yang akan dilakukan -. -Mendengarkan a. Mendengarkan tujuan tujuan yang akan dicapai dalam pembelajaran penbelajaran b. Mendengarkanpenjelasan sebelum siswa melakukan gerakan c. Mendengarkan koreksi terhadap gerakan yang telah dilakukan siswa d. Melakukan kesempatan yang sama kepada para siswa untuk melakukan gerakan Mendapatkan a. Melakukan kegiatan perlakuaan yang aman dan aman dalam menyenangkan melakukan b. Melaksanakan metode · kegiatan dan pembelajaran dari yang menyenangkan mudah ke yang sulit c. Melaksanakan metode pembelajaran dari yang sederhana ke komplek d. Melakukan evaluasi secara keseluruhan Penutup a. Kegiatan pendinginan menggunakan metode bermain b. Melakukan pendinginan dengan kegitan sederhana
-v
-
-
3
.y .y -
-v
4
.y .y .y
" .y
4
'
15/41669.pdf
23I
a.
b.
c.
Te
d.
..J
...J
~
4
...J
uk a
d.
Menyampaikan kesimpulan pembelajaran yang telah dilakukan Memberikan perintah untuk mencuci tangan dan kaki Memberikan perintah untuk berganti dan merapikan pakaian Memberikan kesempatan untuk mempersiapkan pelajaran berikutnya Menutup kegiatim ·· pembelajaran dengan berbaris dan berdoa Bersalaman
rb
c.
...J
...J
U
ni
ve
rs
ita
s
34 Jumlah skor Perolehan 36 Jumlah skor Maksimal 0,94 Skor rata-rata 94% Skor Akhir Dzkembangkan dan KTSP: Dasar Pemahaman Dan Pengembangan {Jvfasnur,2007: 82) Keterangan : SB (4) : Jika keempat deskriptor pada karakteristik pembelajaran terlaksana : Jika hanya tiga deskriptor pada karakteristik pembelajaran B (3) terlaksana Jika hanya dua deskriptor pada karakteristik pembelajaran c (2) terlaksana Jika hanya satu deskriptor pada karakteristik pembelajaran K (I) terlaksana Jumlah skor yang diperoleh Penentuan skor = -------------------------------------------- x 100% Jumlah skor maksimal Taraf keberhasilan 91% - I 00% Sangat baik 81%-90% Baik 71% - 80% Cukup 61% -700/o Kurang < 61% Sangat kurang
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
232
Muhammadi
Dodi Iskandar, S.Pd
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
Peneliti
Padang, 08 April 2014 Sejawa observer
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
233
Lampiran :45 INSTRUMEN PENILAIAN PSIKOMOTOR GULING DEPAN SIKLUS ll PERTEMUAN ll : SD Citra Al madina Hari/Tanggal : Selasa, 08-04-2014 Sekolah Pengamat : Muhammadi Kelas/Smt : 1/ll ( dua) : II Pertemuan Tabel.42 Aspekyang Kriteria Penilaian Rentang Skor dinilai Skor a. Siswa dalarn posisi jongkok dengan kedua kaki rapat, b. Ked1;1a tehtpak tangan rnenumpu di matras selebar bahu C. Pandangan diantara kedua tangan
1 -3
Te
rb
uk a
1. Sikap Awalan
ita
1-3
ve
rs
2. Sikap Mengguling
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
...j
"' ...j
ni U 3. Sikap Akhir
"'...j 3 2 1
s
Penentuan Skor: 1) Jika 3 kriteria terpenuhi 3 2) Jika 2 kriteria terpenuhi 2 3) Jika 1 kriteria terpenuhi atau tidak terpenuhi sama sekali a. Angkat panggul ke atas bertumpu pada kedua tangan di lantai. Kedua tangan tidak dibenarkan terlepas/ terangkat dari rnatras agar badan tetap dapat condong. b. Kedua siku tangan lurus, panggul tetap ditinggikan. c. Kepala masuk dian tara kedua tangan dan meletakkan tengkuk di matras. d. Dagu rnenempel di dada e. Kedua paha menempel ke perut dan dada Penentuan Skor: 1) Jika> 3 kriteria terpenuhi 3 2) Jika 3 kriteria terpenuhi 2 3) Jika < 2 kriteria terpenuhi a. Jongkok kedua kaki rapat. b. Kedua lengan lurus ke depan c. Pandangan lurus ke depan
I
...j ...j ...j
3 2 1 1-3
~...j
.
'
15/41669.pdf
234
Penentuan Skor: 1) Jika 3 kriteria terpenuhi 3 2) Jika 2 kriteria terpenuhi 2 3) Jika 1 kriteria terpenuhi danjika tidak terpenuhi sama sekali Keterangan : 1. Kualitatif
uk a
Taraf keberhasilan a. Skor 3 - 4 berarti kemampuan guling depan siswa masih rendah atau kurang b. Skor 5-7 berarti kemampuan guling depan siswa sedang atau cukup baik c. Skor 8 - 9 berarti kemariipuan guling depan siswa tinggi atau baik
Te
rb
2. Kuantitatif
ita
s
Nilai =(skor : skor maksimum) x 100 Nilai=(9:9)x1 00 1OO(berarti kemampuan guling depan siswa tinggi atau baik)
ni
ve
rs
Jumlah skor yang diperoleh Penentuan skor = -------------------------------------------- x 100% Jumlah skor maksimal
U
Taraf keberhasilan 91%- 100% ,:_~angat baik 81%-90% Baik 71%-80% Cukup 61%-70% Kurang < 61% Sangat kurang
Padang, 08 April 2014
Ob~ Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
3 2 1
15/41669.pdf
235
Lampiran :46 LEMBAR PENILAIAN AKTlVITAS PROSES SIKLUS II PERTEMUAN II
L p L p L L p p p
KM
M.AD MM
M.SM 9. M.RF 10. SQ 11. QA 12. VE
3 2 3 3 3 2 2 2 2 2 3 2
Jml Sikap Lanjutan. 3 2 2 3 3 3 3 3 2 3 3 3
rb
FN
3 3 3 2 3 3 3 3 2 2 2 2
I
Te
p p p
Sikap Mengguling
s
AT AV DZ
Sikap Awalan
ita
2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.
I LIP
rs
1.
Nama
ve
No
: SD Citra AI Madina : I ( Satu) : Muhammadi dan Sepri Hardiansyah : 08 April 2014
Nilai
uk a
Sekolah Kelas Nama Penilai Tanggal Pelaksanaan Tabel.43
9
99
7
77
8 8 9 8 8 8 8
88 88 99 88 88 88 88
7
77
8
88
7
66
1139 95,80 83 ,3 3%
U
ni
JUMLAH RATA-RATA KELAS PERSENTASE %
Padang, 08 April 2014 Observer
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
236
Lampiran : 47 BASIL SELURUH KETERAMPILAN GULING DEPAN TIAP PERTEMUAN SIKLUS ll PERTEMUAN ll Tabel.44
1 3 2,3 2,3 2,6 2,6 3 3 2,6 2,3 2,3 2.3 2,3
Rata-rata 2 3 2,3 3 2,6 2,3 3 3 2,3 2,3 2,3 2,6 2,6 2,3 2,6 2,6 3 3 2,3 3 2,6 2,3 2,6 2,3 3 3
uk a
3 2 2 2 3 2 3 3 3 3 2 2 3
1
skor 2
99
99
77 77 88
88
88 ' ·
99 99
88 77 77 77 77 85 85 85%
Padang, 08 April 2014 Observer
U
ni
ve
rs
10. 11. 12. Rata-rata Ketuntasan Persentase
Peneliti 2 3 3 3 2 2 2 3 3 3 2 2 3
rb
9.
1 3 2 2 3 2 3 3 2 2 3 3 2
Te
"
6. 7. 8.
Kolaborator 2 3 1 2 3 3 3 3 3 2 2 3 3 3 3 3 .3 3 2 3 3 3 2 3 3 3 3 3 2 2 3 2 3 2 2 2 3 2 3 3
s
1. 2. 3. 4.
Kolaborator 1 1 2 3 3 3 3 2 2 2 3 3 3 2 2 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3 2 2 3 3 2 2 3 3 3 3
ita
No Subjek
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
99 77 88 88 88
99 99 88 88
3 77 77
99 99 77
99 88
99 77 77 77
99
99
83 ,41 83 ,41 83,41%
87,08 87,08 87,08%
15/41669.pdf
237
Lampiran :48
KISI INSTRUMEN PENELITIAN SIKLUS II PERTEMUAN II : SD Citra Al Madina : Pendidikan Jasnnani Olaraga dan lCesehatari : II II : Senann Guling·Depan
Sekolah Mata pelajaran lCelas/sennester Materi Tabel45 Varia bel No Aktivitas
Jumlah soal 4
·' ·-..--5:.. . -.4 13
s
Te
rb
uk a
Indikator No soal Tekun dalann belajar 1,2,3,4 Ulet dalam menghadapi 5, 6, 7, S, 9 5 kesulitan nnelakukan aktivitas lCetajannan perhatian 10,11,12,13 dalann belajar Junnlah
rs
ita
Menurut Sutrisno Hadi dalam Sugiyono (2009: 25), kategorisasi yang dapat digunakan dalann menilai adalah sebagai berikut: 1. Xi + 1,5 Si s.d. Xi + 3 Si
kategori tinggi kategori aktivitas cukup tinggi kategori aktivitas rendah kategori aktivitas sangat rendah
ve
2. Xi s.d. Xi+ 1,5 Si
ni
3. Xi -1,5 Si s.d. Xi 4. Xi- 3 Si s.d. Xi -1 ,5 Si
U
dengan Xi atau mean ideal adalah (skor tertinggi + skor terendah), dan Si atau standar deviasi adalah - (skor tertinggi- skor terendah).
Padang, 08 April 2014 Observer
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
238
Lampiran :49 ANGKET AKTIVITAS SISWA TERHADAP PEMBELAJARAN GULINGDEPAN SIKLUS IT PERTEMUAN IT NAMA NO.ABSEN KELAS
:6 : I (satu)
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
Petunjuk pengisian angket • Bacalah pertanyaan-pertanyaan berikut ini, kemudian pilih jawaban yang telah disediakan sesuai dengan pendapat, situasi, dan keadaan yang sebenamya. • Berikan tanda silang (x) atau dilingkari pada altematifjawaban yang kamu pilih sesuai dengan pendapatmu. • Setelah angket ini selesai diisi, dikumpulkan kepada guru. • Keterangan: S : Selalu K : Kadang-kadang TP : Tidak Pemah Tabel.46 Aspek yang dinilai No Jawaban Ketekunan dalam Belajar TP A s K Memperhatikan penjelasan dari guru. 1 2 Memperhatikan contoh dari guru. 3 Mengulang latihan lebih banyak 4 Berlatih di rumah Ulet dalam menghadapi kesulitan B 5 Selalu berusaha dengan baik saat latihan 6 Selalu memperhatikan ternan yang sedang beriatih Bertanya dengan guru setiap 7 mengalami kesulitan Be1ajar guling depan dari buku 8 Belajar guling depan dari internet dan 9 berita (koran atau TV) c Ketajaman perhatian dalam belajar Mudah menyerap yang diajarkan guru 10 Mudah memahami materi dari buku 11 Selalu memberikan saran ternan yang 12 melakukan kesalahan gerakan guling depan Mudah memahami materi dengan 13 menggunakan permainan
"" " "
"
"
""
" "
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
"
""
15/41669.pdf
239
Lampiran :50 HASIL ANGKET AKTIVITAS SISWA TERHADAP PEMBELAJARAN SENAM GULINGDEPAN SIKLUS ll PERTEMUAN ll
Tabel.47 No A
s
Jawaban K TP 1 1 1 2 1
U
ni
ve
rs
ita
s
Te
rb
uk a
Aspek yang dioilai . Ketekunan dalam Belajar J -' Memperhatikan penje!asan dari guru. 2 Memperhatikan contoh dari guru. 3 Mengulang latihan lebih banyak 4 Berlatih di rurnah Ulet dalam menghadapi kesulitan B 5 Selalu berusaha dengan baik saat latihan 6 Selalu memperhatikan ternan yang sedang berlatih 7 Bertanya dengan guru setiap mengalami kesulitan 8 Be1ajar guling depan dari buku Belajar guling depan dari internet dan berita 9 (koran atau TV) c Ketajaman perhatian dalam belajar 10 Mudah menyerap yang diajarkan guru Mudah memahami materi dari buku 11 12 Selalu rnernberikan saran ternan yang melakukan kesalahan gerakan guling depan 13 Mudah memahami materi dengan menggunakan permainan Jumlah Persentase terbanyak
11 11 11 9
-
10 10
2 2
-
9
2
1
8
3
1
9 9 6
2 3 5
1 1
10
2
-
-
122 26 5 90,7 7,8 1,5% % % Padang, 08 Apnl 2014 Observer
iansyah~ Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
Muhammadi
15/41669.pdf
240
Lampiran : 51 HASIL PEROLEHAN SKOR JAWABAN ANGKET AKTIVITAS PESERTA DIDIK TERHADAP PEMBELAJARAN SENAM GULINGDEPAN SIKLUS II PERTEMUAN II Tabel.48
2
Aktivitas 6 7 8 ...; ...; ...;
4
5
-
...;
...;
Jml
10 11 12 _i _i _i _i ...; ...; ...; ...;
AT AV DZ
p p p
,;
. .; .
3 '>/ ...; _'/_
-~
FN KM
L
...J
...J
...J
...J
...J
p
'>/
'>/
...J
...J
...J
M.AD
L
...J
-
...J
...J
...J
...J
...J
...J
...J
...; _...;
;/
p
_...J
...;
...J
...J
...J
-
...J
...J
...J
...J
...J
'>/
'>/
...J
...J
...J ...J
...J ...J
...J ...J
...;
...J
-
...;
L L
VE IDMLAH
p p p
'>/
...;
...J
...J
--
...J
...;
;/
...; ...;
...;
...;
'/
...J
...J
...J
'>/
...J
...;
;/
11 11 -../ · -·.j -· 11
-"-...J
_...J
...J
...J
...J
...;
...;
_i
_i
...J
...J
...J
_i
-
...J.
...J
...J
...J
...J
...J
...J
-
...J ...J
...J ...J
'>/
...;
-
...;
...;
...;
...;
...;
...J
...J
...J
-
" " "- "
_i _j_ _i _j_
_j_
13
_i j
-"-...; ...J ...J
-
_j_ ...;
9
10 10 10 11 9
11 10 10 113 87%
ve
rs
PERSENTASE
...;
'>/
uk a
'>/
...;
9
rb
MM
M.SM M.RF 10. SQ 11. QA 12.
1
Te
3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.
VP
s
1.
2.
Nama
ita
No
Interval
33 + 1,5 Si s.d. Xi+ 3 Si 27 S.d. Xi+ 1,5 Si -1,5 Si S.d. Xi 20 3-Si S.d. Xi -1 ,5 Si 13 Jumlah
U
Xi Xi Xi Xi
ni
Penentuan Interval
No
s.d 39 s.d 32 s.d 26 s.d 19
Kategori
Frekuensi % Absolut
Cukup Cukup Tinggi Rendah Sangat Rendah
Padang, 08 April 2014
0~ Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
241
Lampiran : 52 Rekapitulasi Hasil Penilaian Proses Pelaksanaan Pembelajaran Penggunaan Pendekatan Bermain untuk Meningkatkan Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran Guling Depan Penjasorkes Siswa di Kelas I Sd Citra AI Madina Padang (Aspek Siswa) Padang (Siklus II Pertemuan II)
Tabel.49
M.AD M.SM M.RF SQ QA VE
U
Jumlah
Rata-rata
Persentase
Kualiftkasi
S5
B
170 150 160 160 170 150 160 140 160 160 170
85 75 80 80 85 75 80 70 80 80 85
B
392
960
uk a
80 70 80 80 80 70 90 70 80 80 90
rs
MM
ni
10. 11. 12.
KM
90 80 80 80 90 80 70 70 80 80 80
Rata-rata
rb
AV DZ FN
Jumlah nilai 170
Te
2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.
s
AT
ita
1.
9.
Penilaian proses Afektif Psikomotor - -- - '"80' 90
Nama Siswa
ve
No
970
960
81
80
80
81%
80%
80% Peneliti
Muhammadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
c B B B
c B
c B B B
B
B
15/41669.pdf
242
Lampiran 53 Perbandingan Aktivitas Belajar Siklus I dan Siklus TI Penggunaan Pendekatan Bermain untuk Meningkatkan Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran Guling Depan Penjasorkes Siswa di Kelas I SD Citra AI Madina Padang
Tabel.50 Nama Siswa
Siklusl II
I
9.
ve
10. 11. RF 12. QST
rb
.... 77 66 77 77 77 88 88 66 88 88 77 88 99 88 77 88 77 77 88 88 77 77 66 88 66 66 77 77 88 66 66 66 66 77 866 966,5 1139 94,91 72,20 87,54 41 ,66% 83,33% 83,33%
s
C:MH FH HFM HP
II 99 -
Te
AAPK
MAD PSU
66 77 66 77 77 66 66 66 66 77 66 77 855 71,75 41 ,66%
.•.
I 8R
ita
6. 7. 8.
AFA AK AAF
rs
1. 2. 3. 4_ 5.
Siklus IT
uk a
No
U
ni
Jumlah Nilai Rata-rata Pen;en
Keterangan Meni...1gkat Meningkat Meningkat Meningkat Meningkat Meningkat Meningkat Meningkat Meningkat Meningkat Meningkat Meningkat
Peneliti
~
Muhamadi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
243
Lampiran 54 Grafik Aktivitas Siswa dengan menggunakan Pendekatan Bermain Dalam Pembelajaran Guling Depan Penjasorkes Siswa di Kelas I Sd Citra AI Madina Padang Siklus I dan Siklus II 120 100
uk a
80
rb
60
Te
40
20
2
3
4
5
U
ni
ve
rs
1
ita
s
0
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
6
7
8
9
10
11
12
Iii siklus :i.
Siklus 2
15/41669.pdf
s
Te
rb
uk a
KEGIATAN PEMANASAN SIKLUS I
rs
ita
Gambar 1 : Pemanasan
U
ni
ve
'
'
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
15/41669.pdf
ita
s
Te
rb
uk a
KEGIATAN PEMANASAN SIKLUS II
U
ni
ve
rs
Gam bar 3 : Pemanasan
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
KEMENTERTAN PENDlDIKAN DAN KEBUDA Y A!\N
15/41669.pdf
UNIVERSITAS NEGERI PADANG PROGRAM PASCASARJANA J alan. Prof. Dr. Hamka Air Tawar Padang 25131
-
Telepon. (075 1) 7051147, (0751) 445087, Fax. (0751) 445088 . Operator UNP (075 1) 7051260
Laman: www.pps.unp.ac.id, E-mail:
[email protected] .id
Nom or
Ha1
: 322/UN35.15/LT/2014 : Mohon lzin Penelitian ·
11 Februari 2014
Te
rb
uk a
Yth. Kepala SD Citra A I Madina Padang
ve
rs
: Muhammadi : 19798 : PendidilG:m Dasa·r ·.: Pendidikan Kelas Awal SD
ni
Nama NIM Program Studi Konsentrasi
ita
s
Dengan honnat, Melalui surat ini kam1 informasikan kepada Saudara bahwa salah seorang mahasiswa ·Program Magister (S-2) Program Pascasarjana Universitas Negeri Padang yang namanya tertera di bawah ini:
U
akan melaksanakan penelitian di instansi yang Saudara pimpin dalam rangk:1 penulisan tesis dengfin judul: "Penggw:zaan Pe,ndekatan Bermaiu .. Untuk !tfeuingkatkan Aktivitas Siswa dalam Pembelajaran Senam Gu!ing Dep[lll Peujasorkes Siswa Kelas 1 SD Citra A/11-fadina Padang". Derili kelancaran kegiatan tersebut kar:1i rnengharapkan bantuan dan keizinan Saudara. Demi~ianlah
kami sampaikan, atas ketja sama Saudara kami ucapkan terima kasih.
a.n. Direktur Asislen Direktur I,
-~ .// ;
'·
\I ;
. :Prof. Dr. Gtisril, M.Pd. NJP 195808161986031004 Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka
;
..
15/41669.pdf
PEMERINTAH KOTA PADANG
DINAS PENDIDIKAN Jalan Tan Malaka
Telp. (0751) 21554-21825 Fax.(0751 ) 21554
Website: http://www.diknas-padang.org
IZIN OBSERVASI No-mor: 070/545/ DP..Sekre3/20·1 4
: MUHAMMADt
lokast
~
: 19798 : Pendidikan Kelas Awaf SD : Pendidikan Dasar
uk a
Kepala Dinas Pendidikan Kota Padang berdasarkan Surat Asisten Direktur I Pro_g. pascasarjana UNP, Nomor : 322/UN35.15/LT/2014 Tanggaf 11 Februai 2014 perihaf izin melaksanakan Observasi cfaram rangka pengambilan data untuk penyusunan Tesis pada prinsipnya dapat memberikan izin kepada : Nama Npm Jurusan prog. studi lenjang Judul
Te
rb
:S2 :."PENGGUNAAN PENDEKATAN BERMAIN UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS SISWA DAlAM PEMBflAJARAN SENAM GUliNG DEPAN PENJASORKES SISWA KELAS 1 SO CITRA.Al MADINA PADANG" SD-Citra AI Madtna Padang : 19 Februari s/d 19 M,aret 2014
s
Waktu Dengan ketentuan :
Setelah melakukan penelititan agar dapat memberikan laporan satu rangkap ke Dinas Pendidikan Kota Padang Cq. Sekretariat Dinas Pendidikan Kota Padang. Kegiatan te"rs~but dilaksanakan di dalam jam pelajaran Kerja.
ve
Demikianlah untuk dapat dip
rs
3.
ita
1. Selarna kegiatan be.rlangsung ti.dak mengganggu proses Perkantoran . 2.
U
ni
~
'·
~~
Tembusan : 1. Wali Kota Padang (sebagai laporan) 2. Kepala Dlnas Pendidikan Kota Padang 3. Asisten Direktur I Prog. pascasarjana UNP 4. Kepala SO Citra AI Madina Padang 5.Koleksi arsip Perpustakaan Universitas terbuka
....
·,