A. OVERVIEW Kami dari SMA Negeri 1 Yogyakarta, Sekolah Menengah Atas di Kota Yogyakarta ini memiliki kemajuan tidak hanya di bidang akademis namun juga di bidang kesenian. Voice Of Teladan atau VOTE merupakan salah satu bentuk partisipasi siswa-siswi SMA Negeri 1 Yogyakarta dalam bidang kesenian. VOTE pada awalnya adalah sebuah program tahunan OSIS Bhinneka Teladan Bhakti yang dikelola oleh siswa-siswi SMA Negeri 1 Yogyakarta sendiri untuk dipersembahkan kepada kakak kelas XII. Diikuti dengan kesuksesan VOTE dari tahun ke tahun, VOTE pada akhirnya dapat dinikmati oleh masyarakat Daerah Istimewa Yogyakarta juga. Berikut merupakan acara VOTE yang telah sukses diselenggarakan :
1) VOTE’09
Nama acara : SummerSwing Guest Star : RAN Pada tahun 2009, SMA Negeri 1 Yogyakarta pertama kalinya mengadakan pentas seni eksternal.
2) VOTE’10
Nama acara Guest Star
: Wedang Jahe : Bondan Prakoso ft Fade2Black
3) VOTE’11
Nama acara : Gramophone Guest Star : Rocket Rockers, Shaggydog Berhasil menarik kurang lebih 6000 penonton
4) VOTE’12
Nama acara : Heteroddicted Guest Star : NETRAL Konsep menarik dimana seluruh band pengisi pentas seni VOTE’12 bermain di sebuah film pendek yang ditayangkan pada malam acara
Pada tahun 2013 ini, kami akan menampilkan pentas seni yang berbeda dengan tahuntahun sebelumnya. Dengan konsep matang dan persiapan yang lebih dini kami akan mempersembahkan Live Music Indoor digabung dengan Tutup Tahun yang dipersembahkan untuk kakak kelas XII di waktu dan tempat yang sama. Nama untuk VOTE tahun ini adalah VOTE’13 CANDELA. Dalam acara ini kami mengadakan charity untuk komunitas pemuda yang membutuhkan bantuan dari segi sosial maupun ekonomi. Dalam acara ini melibatkan juga sebuah komunitas bernama Deaf Art Community, komunitas yang beranggotakan pemuda kreatif dari berbagai usia yang memiliki keterbatasan untuk mendengar dan berbicara. Lalu didatangkan juga 2 comic untuk mengantar jalannya acara ini dengan pembawaan yang menarik dan menghibur. Kami meminta bantuan berupa dana dan buku bekas kepada pengunjung. Sebagian dana dan buku bekas yang terkumpul akan kami serahkan pada Forum Anak Kota Yogyakarta dan SOS Children Village. SOS Children Village adalah Lembaga Swadaya Masyarakat yang bertugas khusus menangani hal-hal yang berkaitan dengan anak anak. LSM ini telah mencakup kalangan internasional. Akhir kata, atas perhatian Anda kami ucapkan terima kasih.
B. NAMA KEGIATAN VOTE’13 CANDELA
C. DASAR KEGIATAN Merupakan program umum OSIS Bhinneka Teladan Bhakti masa bakti 2012/2013 Persembahan untuk siswa-siswi kelas XII sebagai malam perpisahan setelah tiga tahun menuntut ilmu di SMA Negeri 1 Yogyakarta Menyajikan hiburan yang berbeda untuk khalayak umum
D. TEMA KEGIATAN “Think Creative Out Of The Box” dengan tajuk Pemuda Serukan Kepedulian
E. BENTUK KEGIATAN Pentas Seni
F. GUEST STAR Marcell Siahaan
G. SASARAN KEGIATAN
±3000 orang Pelajar Mahasiswa Masyarakat DIY
H. MAKSUD DAN TUJUAN KEGIATAN Meningkatkan hubungan persaudaraan antar siswa-siswi SMA Negeri 1 Yogyakarta maupun alumni Mengasah kreativitas siswa-siswi SMA Negeri 1 Yogyakarta dalam berkarya di berbagai bidang termasuk berorganisasi Memotivasi kaum muda untuk menjadi insan yang kreatif, inovatif, juga kompetitif. Menggalang dana serta pengumpulan buku bekas layak baca untuk Forum Anak Kota Yogyakarta dan SOS Children Village.
I. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN Hari, tanggal Waktu Tempat
: Jum’at, 21 Juni 2013 : 18.00 sampai selesai : Sportorium Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Jalan Lingkar Selatan, Tamantirto, Kasihan, Bantul, Yogyakarta
J. SUSUNAN PANITIA terlampir
K. BREAKDOWN KONSEP Show Nama untuk acara ini adalah VOTE’13 CANDELA dengan tajuk “Pemuda Serukan Kepedulian” dengan tema “Think Creative Out Of The Box”. Main stage akan menjadi fokus hiburan utama dalam event ini. Band-band lokal, band-band pendamping, dan Guest Star akan memeriahkan panggung. Acara akan diselenggarakan di Sportorium Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, bertujuan untuk menunjukkan kreativitas dan kepedulian pemuda masa kini yang dapat ditunjukkan dalam bentuk pentas seni. Bentuk apresiasi kami terhadap kreativitas dan rasa peduli para pemuda, tidak melupakan rasa bangga kami terhadap mereka yang membutuhkan perhatian khusus seperti mereka yang tuna rungu, tuna wicara, dan tuna netra, namun masih memiliki semangat untuk berkreasi. Dalam VOTE tahun ini, kami juga akan mengundang komunitas-komunitas pemuda lainnya yang berani mencipta, berkarya, dan masih peduli dengan menampilkan bakat-bakat istimewa mereka. Hal yang menarik dari acara kami adalah didatangkannya dua comic sebagai pengantar acara. Pembawaan dari dua comic ini sangat menghibur dan dapat meningkatkan pengunjung. Bagi pengunjung intern, setiap satu buku bekas layak baca dapat ditukar dengan satu tiket Pentas Seni VOTE’13. Sedangkan untuk pengunjung ekstern, setiap menyumbang minimal satu buah buku bekas layak baca akan mendapatkan gift dari panitia. Buku-buku bekas layak baca yang terkumpul nantinya akan disumbangkan kepada mereka yang membutuhkan, sesuai tujuan VOTE’13, yaitu charity dan peduli kepada sesama.
Exhibition Selain main stage, akan ada beberapa stand yang menjual atau memamerkan produk mereka. Kami bekerjasama dengan komunitas-komunitas pemuda, dengan membantu penjualan tiket VOTE’13 sesuai jumlah yang telah disepakati, sebagai kontraprestasi mereka akan mendapat tempat untuk mendirikan stand.
Layout Venue Sportorium Universitas Muhammadiyah Yogyakarta terdiri dari tiga lantai, dengan main stage yang berada di lantai dasar (dapat dilihat dari lantai dua dan lantai tiga). Main stage akan menjadi pusat hiburan Band-band pengisi.
-
Keterangan : VVIP, VIP A, dan VIP disediakan kursi untuk para pengunjung Akan diberi pembatas berupa pagar besi Tribun kanan dan kiri (lantai 2) digunakan untuk pengunjung ekstern Tribun tengah untuk kegiatan intern (siswa kelas XII SMA Negeri 1 Yogyakarta dan guru serta karyawan) Tribun tengah akan diisi gubug-gubug makanan, perayaan Tutup Tahun
L. ANGGARAN DANA PENGELUARAN No Anggaran 1 Konsumsi, Sandang, Surat Ijin Panitia (H) Pers dan Undangan Jaga Stand Pengisi Acara Konsumsi Tamu Undangan Kaos Panitia 2 Publikasi dan Tiket Box Poster Flyer Spanduk Baliho Iklan Koran Iklan Radio Undangan Kuitansi Tiket Pajak Tiket Cap Tiket dan Tinta 3 Bantuan Keamanan HT Kepolisian Keamanan 4 Transportasi Mobil Bensin
5
6
Supir LO Band Lokal Guest Star Akomodasi Pemenuhan Rider Guest Star Pulsa Perlengkapan Venue Panggung Tambahan Sound Lighting Kain Lakban Genset 40.000 watt
Jumlah
Harga
Total
140 Orang 20 Orang 20 Orang 100 Orang 300 Orang 140 Orang
Rp 10.000 Rp 17.500 Rp 7000 Rp 20.000 Rp 15.000 Rp 35.000
Rp Rp Rp Rp Rp Rp
6 rim
Rp 500.000
15
Rp 75.000
Rp 3.000.000 Rp 500.000 Rp 1.125.000 Rp 2.500.000 Rp 200.000 Rp 200.000 Rp 450.000 Rp 100.000 Rp 500.000 Rp 500.000 Rp 350.000
1500
1.400.000 350.000 140.000 2.000.000 4.500.000 4.900.000
25 Buah
Rp 15.000
Rp Rp Rp
375.000 500.000 500.000
15 Buah 15 Subsidi Bensin 15 Orang
Rp 300.000 Rp 50.000
Rp 4.500.000 Rp 750.000
Rp 50.000
Rp
750.000
Rp 5.000.000 Rp 65.000.000 Rp 19.000.000 Rp 2.000.000 Rp 100.000
4 buah 10 buah
Rp 500.000 Rp 5000
Rp 15.000.000 Rp 5.000.000 Rp 15.000.000 Rp 5.000.000 Rp 2.000.000 Rp 50.000 Rp 5.000.000
7
8
9
Multimedia dan Dokumentasi Sewa Shooting Video Penyewaan Lensa Kamera Kesekretariatan Fotokopi Kertas HVS Print Amplop Dekorasi Bambu Kertas Minyak Lem Uhu Besar Lem Kanji Double Tape Cat Sandy Cat Tembok Putih Triplek Papan Tulis Bohlam Kawat Kabel Kenur Kain Hitam Gabus 5 cm Kuas besar Kuas kecil Karton Neon Kapur Pita
5 Rim 3 Rim 3 Rim 5 box 5 buah 30 lembar 10 buah 3 kg 10 buah 8 buah 3 kg 10 buah 1 buah 15 buah 5 rol 20 meter 3 bendel 4 buah 5 buah 3 buah 5 buah 10 buah 4 buah 1 pack 10 meter Total
Rp 20.000 Rp 700 Rp 5.000 Rp 10.000 Rp 2.500 Rp 10.000 Rp 8.000 Rp 20.000 Rp 200.000 Rp 4.000 Rp 10.000 Rp 4.000 Rp 5.000 Rp 500.000 Rp 25.000 Rp 2.000 Rp 1.000 Rp 3.000 Rp 25.000 Rp 25.000 Rp 2000/meter
Rp Rp
3.500.000 500.000
Rp Rp Rp Rp
300.000 135.000 250.000 125.000
Rp 100.000 Rp 21.000 Rp 50.000 Rp 30.000 Rp 25.000 Rp 80.000 Rp 24.000 Rp 200.000 Rp 200.000 Rp 60.000 Rp 50.000 Rp 80.000 Rp 15.000 Rp 2.000.000 Rp 125.000 Rp 6.000 Rp 5.000 Rp 30.000 Rp 100.000 Rp 25.000 Rp 20.000 Rp 176.296.000
PEMASUKKAN No
Uraian
Jumlah 140 orang
Harga
1
Kas Panitia
2
Dana APBS
Rp 30.000.000
3
Donaturial / Sponsorship
Rp 141.396.000 Total
Rp 35.000,00
Total Rp 4.900.000
Rp 176.296.000
M. PENAWARAN KERJASAMA Sponsorship Benefit Merupakan keuntungan berganda bagi Anda bila menjadi partner sponsorship kami:
1. Sebagai strategi pemasaran yang akurat Merupakan sebuah strategi pemasaran yang cost effective bagi perusahaan Anda untuk memperkenalkan produk perusahaan pada kegiatan ini, dapat pula dijadikan sebagi ajang untuk melakukan direct selling program.
2. Konsep baru yang berbeda dan menarik Menghadirkan Guest Star Nasional yang sedang diidolakan oleh masyarakat DI Yogyakarta dan bersamaan dengan aksi sosial, mengajak para pengunjung untuk mengumpulkan buku bekas dan juga charity yang kemudian akan disalurkan kepada kelompok yang membutuhkan sebagai bentuk kepedulian anak muda, tentunya menarik dan berbeda dari pentas-pentas seni yang ada di Daerah Istimewa Yogyakarta.
3. Kuantitas pengunjung yang banyak dan tepat sasaran Target pengunjung sebanyak kurang lebih 3000 orang dan belum termasuk 300 orang dari SMA Negeri 1 Yogyakarta yang meliputi siswa-siswi kelas XII dan guru serta karyawan yang sudah pasti datang di acara kami. Selain itu sasaran utama pengunjung pentas seni ini adalah pelajar SMP-SMA, mahasiswa, dan masyarakat DI Yogyakarta yang konsumtif, sehingga bisa menjadi sasaran direct selling program.
4. Lokasi yang strategis dan terkenal Mengambil lokasi yang strategis dan sangat familiar bagi masyarakat umum terutama masyarakat DIY, Sportorium Universitas Muhammadiyah Yogyakarta menjadi pilihan yang tepat dapat memastikan acara ini akan menarik banyak pengunjung. Pengambilan lokasi yang strategis dan dikenal ini juga dapat menjadi sarana branding dan selling product efektif bagi perusahaan Anda.
Ketentuan Umum Sponsor Berikut ini merupakan ketentuan berlaku dalam rangka pemenuhan penawaran kerjasama: 1. Setiap sponsor yang berminat harus menandatangani lembar kesediaan atau Memorandum Of Understanding (MOU) yang sudah disediakan panitia. 2. Cara pembayaran: a. Pembayaran I Kesepakatan sponsor atau kerjasama promosi yang akan dilakukan harus disesuaikan dengan perjanjian yang telah disepakati disertai dengan uang muka 50% dari jumlah harga yang telah disepakati dan dibayarkan pada saat penandatangan MOU. b. Pembayaran II Pembayaran II sebesar 30% dari jumlah harga yang telah disepakati dan dibayarkan maksimum 10 hari setelah Pembayaran I. c. Pembayaran III Pembayaran sebesar 20% dari jumlah harga yang telah disepakati dan dibayar selambat-lambatnya 10 hari setelah Pembayaran II. 3. Pembatalan perjanjian kerjasama a. Pembatalan perjanjian sponsorship atau kerjasama promosi secara sepihak oleh perusahaan atau instansi yang bersangkutan, mengakibatkan uang muka tidak dapat dikembalikan dan sepenuhnya menjadi hak panitia. b. Apabila pembatalan perjanjian terjadi setelah dilaksanakan Pembayaran I, maka pihak sponsor akan dikenakan ganti rugi sebesar 50% dari jumlah yang telah dibayarkan pada Pembayaran I. c. Pembatalan perjanjian sponsorship atau kerjasama promosi secara sepihak oleh panitia, maka uang muka ataupun yang telah melakukan pelunasan dikembalikan sebanyak 100%. 4. Materi iklan baik berupa logo maupun nama perusahaan atau produk harus sudah diterima oleh panitia selambat-lambatnya 3 minggu sebelum event berlangsung. 5. Perjanjian dan kesepakatan kerjasama dapat dilakukan antara pihak sponsor dengan pembawa proposal ini secara langsung ataupun tidak langsung (via telepon).
Sponsorship Sponsorship terdiri dari Sponsor Utama dan Sponsor Pendamping
Sponsor Utama Tingkatan Nominal Sponsor Space Poster per 500 poster Space Flyer per 2000 flyer Space Spanduk
Kelas A Rp 50.000.000 60 % dari space sponsor
Kelas B Rp 25.000.000 50% dari space sponsor
60 % dari space sponsor
50% dari space sponsor
60 % dari space sponsor
50% dari space sponsor
Space Baliho
60 % dari space sponsor
50% dari space sponsor
Space Tiket
60 % dari space sponsor
50% dari space sponsor
Space Backdrop
Nama dan Logo Sponsor
Nama dan Logo Sponsor
Space Welcome Screen
Nama dan Logo Sponsor
Nama dan Logo Sponsor
Media Partner (cetak)
Nama dan Logo Sponsor
Nama dan Logo Sponsor
Media Partner (elektronik)
Adlips Nama Perusahaandi stasiun radio
Adlips Nama Perusahaandi stasiun radio
Tingkatan Nominal Sponsor Space Poster per 500 poster Space Flyer per 2000 flyer Space Spanduk
Kelas D Kelas E Rp 10.000.000 Rp 7.500.000 20% dari space sponsor 15% dari space sponsor
Space Baliho
20% dari space sponsor
Space Tiket
20% dari space sponsor
Space Backdrop
Nama dan Logo Sponsor Nama dan Logo Sponsor Nama dan Logo Sponsor Adlips Nama perusahaan
Space Welcome Screen Media Partner (cetak) Media Partner (elektronik)
20% dari space sponsor 20% dari space sponsor
Kelas C 15.000.000 30% dari space sponsor 30% dari space sponsor 30% dari space sponsor 30% dari space sponsor 30% dari space sponsor Nama dan Logo Sponsor Nama dan Logo Sponsor Nama dan Logo Sponsor Adlips Nama perusahaan
Kelas F Rp 5.000.000 10% dari space sponsor 15% dari space sponsor 10% dari space sponsor 15% dari space sponsor 10% dari space sponsor 15% dari space sponsor 10% dari space sponsor 15% dari space sponsor 10% dari space sponsor Nama dan Logo Sponsor Nama dan Logo Sponsor Nama dan Logo Sponsor Nama dan Logo Sponsor Nama dan Logo Sponsor Nama dan Logo Sponsor Adlips Nama Adlips Nama perusahaan perusahaan
Sponsor Pendamping Tingkatan Kelas 1 Kelas 2 Kelas 3 Kelas 4 Kelas 5 Kelas 6 Kelas 7 Kelas 8 Kelas 9
Nominal Sponsor Rp 4.500.000 Rp 4.000.000 Rp 3.500.000 Rp 3.000.000 Rp 2.500.000 Rp 2.000.000 Rp 1.500.000 Rp 1.000.000 Rp 500.000
Kontraprestasi Pencantuman nama dan logo perusahaan di media publikasi (poster, flyer, spanduk, baliho, koran ) disesuaikan dengan nominal yang diberikan.
Merupakan sumber pendanaan yang memberikan dukungan berupa penyertaan dana maupun barang sesuai dengan kesepakatan bersama, mendampingi sponsor utama. Adapun timbal balik atau kontraprestasi yang berhak diperoleh adalah item media sponsorship sesuai dengan pilihan perusahaan untuk menutup biaya publikasi, dengan perincian sebagai berikut: 1. Barter Iklan Radio Bentuk
: Iklan produksi atau iklan baca
Durasi
: 80 detik setiap acara (min. 3 kali sehari selama 7 hari)
Waktu
: 7 hari sebelum event
Kontraprestasi
: pemasangan logo di semua media publikasi dan promo
2. Barter Iklan Media Cetak Bentuk
: Pemberitaan pra-kegiatan dan peliputan kegiatan
Durasi
: 1 kali terbit
Waktu
: 7 hari sebelum event
Kontraprestasi
: Pemasangan logo di semua media publikasi dan promo
Keterangan: Bentuk penawaran serta kontraprestasi diatas dapat dinegosiasikan dengan panitia sehingga bermanfaat dan menguntungkan bagi kedua belah pihak. Memorandum Of Understanding (MOU) atau perjanjian kerjasama akan dibuat setelah terjadi kesepakatan antara kedua belah pihak. Apabila terjadi ketidaksepahaman atau perselisihan dalam pelaksanaan kerjasama sponsorship ini, maka kedua belah pihak sepakat untuk menyelesaikan secara musyawarah dan mufakat.
N. MEDIA PROMOSI
O. PENUTUP Demikian proposal ini kami susun untuk memberikan gambaran mengenai kegiatan yang akan kami laksanakan sekaligus penawaran kerjasama kami. Atas terjalinnya kerjasama yang baik dengan pihak kami, panitia mengucapkan terima kasih. Yogyakarta, 19 Maret 2013 Ketua OSIS
Ketua Panitia
RAMADHAN DWI MARVIANTO
R. MUJAYUDI NURADHITYA
NIS 13786
NIS 13778 Mengetahui,
Kepala Sekolah
Wakasek Ur. Kesiswaan a.n. Pembimbing Kegiatan
Drs. ZAMRONI, M.Pd.I
WIWIT YULIAN ISMAIL, S.Pd
NIP 19571112 198403 1 006
NIP 19840704 201001 1 014
Kesekretariatan : Jalan HOS Cokroaminoto 10, Yogyakarta CP : 085741863645 (Adit) 085743700253 (Utari)
Lampiran 1 SUSUNAN PANITIA VOICE OF TELADAN 2013 Pelindung
: Kepala SMA Negeri 1 Yogyakarta
Penasehat
: Wakasek Ur. Kesiswaan
Pembina OSIS
: Drs. Aris Priyanto Drs.Syahrullah M. Menik Remen Lestari, S.Pd Nur Rosyidah, S.Pd. Wiwit Yulian Ismail, S.Pd
Pembimbing Sie
: Wiwit Yulian Ismail, S.Pd
Penanggung Jawab
: Ketua OSIS Bhinneka Teladan Bhakti 2012/2013
Koor. Controlling Commitee : Dwi Pratika Anjarwati
XI IPA 8
Ketua Umum
: R. Mujayudi Nuradhitya Danukusumo
XI IPA 5
Ketua I
: Aziz Farras Asgani
XI IPA 2
Ketua II
: Dyah Utari Hastrarini
XI IPS
Sekretaris Umum
: Nidya Rizkadianari Chairunisa
XI IPA 6
Sekretaris I
: Pika Ceria Dewi
XI IPS
Sekretaris II
: Deviana Rahmajayanti
X3
Bendahara Umum
: Niemas Hanatha Bumi
XI IPA 1
Bendahara I
: Anindita Kurniasari
X6
Koor. Acara
: Kartikya Ishlah Utami
XI IPA 1
Hafidh Qarazia Barly
XI IPA 3
Anggota
Koor. Dana Usaha
Koor. Liaison Organizer
: Adinda Humaira Khansa
X2
Aji Wirasakti Setyawan
X4
Elsa Fairuza Dewi
XI IPA 4
Nashtiti Aliafari
XI IPA 7
: Annisa Rachmawati
X2
Rahmandika Herputranto
XI IPA 6
Bernadeta Dinda Larasati Dwidjoyono
XI IPA 8
: Muhammad Adimas Dewantara Niken Kembangraras Desti Tenaya
Koor. Publikasi & Ticket Box : Rama Fajar Arizky
XI IPA 1 XI IPA 6 XI IPA 1
Koor. Bantuan Komunikasi dan Keamanan Koor. Multimedia dan Dokumentasi Koor. Perlengkapan
Bima Devisa Sanjaya
XI IPA 2
Arisna Pramudya Agustiara
XI IPA 5
: Niken Laras Sigalih Marten Asep Nugroho : Ridwan Nugroho Deva Mutiara Putri Handika : Anang Prasetyo Muhammad Abyan Farasi
Koor. Dekorasi
: Fifin Arifa Sulistyowati Firda Rahmadhani
Koor. Transportasi
: Rahmat Budi Prasetya Muhammad Zharfan Amirul Arifin
Koor. Komunikasi, Surat Ijin : Isnaini Rakhmi Khoirunnisa Massitoh dan Sandang
Yunita Aulia Afina
XI IPA 8 XI IPS XI IPA 2 XI IPA 8 XI IPA 3 XI IPA 4 X5 XI IPA 5 XI IPA 5 XI IPA 6 X1 XI IPA 2