SKRIPSI PROFIL MAHASISWA PENERIMA BEASISWA YATIM DALAM GERAKAN MUHAMMADIYAH ( Studi Deskriptif tentang Apresiasi, Status, dan Peran serta Problematika Mahasiswa Penerima Beasiswa Yatim dalam Gerakan Muhammadiyah di Universitas Muhammadiyah Malang )
Oleh : Nama : Ana Nuris Sa adah Nim : 02210009
JURUSAN ILMU KESEJAHRERAAN SOSIAL FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2007
i
SURAT PERNYATAAN
Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama
: Ana Nuris Sa adah
Tempat/Tanggal Lahir
: Jombang, 20 Desember 1983
NIM
: 02210009
Jurusan
: Ilmu Kesejahteraan Sosial
Fakultas
: Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Menyatakan bahwa karya ilmiah kami yang berjudul Profil Mahasiswa penerima beasiswa yatim dalam Gerakan Muhammadiyah ( Study tentang Apresiasi, Status, dan Peran serta Problematika Mahasiswa Penerima Beasiswa Yatim di Universitas Muhammadiyah Malang ) Adalah bukan merupakan karya tulis orang lain, baik sebagian maupun secara keseluruhan kecuali kutipan yang telah kami sebutkan sumbernya. Demikian surat pernyataan ini kami buat dengan sebenar-benarnya dan apabila pernyataan ini tidak benar, kami bersedia mendapat sanksi akademis.
Malang, Oktober 2007 Yang Menyatakan
(Ana Nuris Sa adah)
ii
LEMBAR PENGESAHAN Dipertahankan di Depan Dewan Penguji Skripsi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Malang Untuk memenuhi persyaratan memperoleh gelar sarjana (S1) Jurusan Ilmu kesejahteraan Sosial
Pada:
Hari
: Sabtu
Tanggal
: 29 September 2007
Tempat
: Ruang Ujian
Dewan Penguji
1. Dra. Su adah.M. Si
(
)
2. Drs. Rinekso Kartono, M. Si
(
)
3. Dr. Wahyudi Winarno, M.Si
(
....)
4. Drs. Sugeng Puji Leksono, M.Si
(
....)
Mengesahkan Dekan FISIP
( Drs. Budi Suprapto, Msi )
iii
LEMBAR PERSEMBAHAN Dengan ketulusan hati dan teriring doa, Skripsi ini kupersembahkan kepada Bapak dan Ibuk tercinta Yang telah memberikan dukungan Baik doa, materi, maupun segenap Kasih sayang tiada henti serta terimakasih Atas kepercayaan dan keyakinan yang di berikan Sehingga ku bisa menyelesaikan skripsi Walaupun menghabiskan waktu yang cukup lama, Kakak-kakakku mbak Fenny dan mas Fendra Terimakasih atas doa-doa dan motivasinya serta adik ku, Rijal tersayang yang telah memberikan semangat sahabat ku, Evy yang juga telah mendukung ku terimakasih degan segala bentuk bantuannya Lilik , Nurul terimakasih atas motivasinya adik-adik ku di Asrama Putri Alhilal yang telah mengisi hari-hariku dengan penuh keceriaan Sahabat,teman seangkatan -**Yang memberikan arti kehidupan dan perjuangan Yang telah memberikan kekuatan diri Yang membina dan mengajarkan ilmu Yang Memberikan waktunya dalam ukhuwah Yang bersabar dalam menghadapi segala cobaan Yang mengingatkan setiap waktu untuk kebaikan Yang memberikan indahnya arti kebersamaan Yang tiada henti untuk bergerak setiap waktu Yang bersedih dan bergembira terhadap ujian yang dihadapi Yang tertawa dan menangis akan kesusahan dan kebahagiaan Yang siap akan kehidupan masa depan Yang menantikan kemenangan yang di harapkan Yang bersama-sama dalam suka dan duka Kepada kalian semua............. Semoga Allah mengumpulkan kita disurga -Nya Amin....
iv
MOTTO Orang sukses yaitu orang yang senantiasa menggunakan wakltu Dengan optimal, dan ia melakukan sesuatu yang tidak di minati oleh orang yang gagal. Oleh karenanya janganlah sia-siakan waktu Untuk ragu-ragu dan takut Laksanakan tugas pekerjaan yang ada didepan mata Sebab tugas saat ini yang dilaksanakan dengan sebaik-baiknya Akan menjadi persiapan terbaik Untuk masa-masa yang akan datang *** Beranilah menghadapi resiko Karena ketika kita tidak menghadapinya Maka kita tidak akan bertindak dan bergerak Tidak pula akan ada perubahan dan kemajuan *** Orang hebat yaitu orang yang bersedia melakukan sesuatu sekarang juga Bagi orang hebat, tidak hari esok Dia berkata bahwa membuang waktu bukan saja sesuatu kejahatan, tetapi sesuatu pembunuhan yang kejam *** Orang malang yaitu orang yang hari-harinya Diisi dengan kekecewaan dan selalu memulai sesuatu pada keesokan harinya *** Tak ada musuh yang tak dapat ditaklukan oleh cinta Tak ada penyakit yang di sembuhkan oleh kasih sayang Tak ada permusuhan yang tak dapat di maafkan oleh ketulusan Tak ada kesulitan yang tak dapat di pecahkan oleh ketekunan Tak ada batu keras yang tak dapat di pecahkan oleh kesabaran ***
v
BERITA ACARA BIMBINGAN SKRIPSI
Nama NIM Fakultas Jurusan Program Studi Judul
: Ana Nuris Sa adah : 02210009 : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik : Ilmu Kesejahteraan Sosial : Strata Satu (S-I) :
Dosen pembimbing : I. Dr. Wahyudi Winarno, MSi II. Drs. Sugeng Puji Leksoso, MSi Tanggal bimbingan No
Keterangan
Tanggal
Paraf Pembimbing I
1
Pengajuan Proposal
5 Desember 2006
2
ACC Proposal
7 Januari 2007
3
Seminar Proposal
10 Januari 2007
4
Pengajuan BAB I, II, III
12 Februari 2007
5
Refisi BAB I,II, dan III
!4 Februari 2007
6
Refisi Angket
5 Maret 2007
7
Turun Lapangan
27 Mei 2007
8
Pengajuan BAB IV
17 April 2007
9
Refisi BAB IV
18 April 2007
10
Refisi BAB IV
8 Mei 2007
11
Refisi BAB I, II, III, IV
11 Mei 2007
12
Refisi BAB I, II, III, IV
6 Juni 2007
II
Mengetahui Pembimbing I
Pembimbing II
(Dr. Wahyudi Winarno, MSi)
vi
( Drs. Sugeng Puji L, MSI)
KATA PENGANTAR Dengan mengucapkan puji syukur, penulis senantiasa panjatkan kehadirat Allah SWT. Tuhan Yang Maha Pendengar setiap Permohonan hambanya, atas Rahmat dan Hidayah-Nya. Sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini untuk memenuhi salah satu persyaratan menyelesaikan
studi
S1
Ilmu
Kesejahteraan
Sosial
Universitas
Muhammadiyah Malang. Selama menyusun hingga selesainya tugas akhir, Penulis mendapat bantuan, bimbingan, serta do a dari berbagi pihak, untuk itu dengan rasa tulus dan hati yang ikhlas penulis ucapkan banyak terimakasih kepada: 1. Bapak Drs. Muhadjir Effendy, MAP, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang. 2. Bapak Drs. Budi Suprapto, Msi, selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. 3. Bapak Fauzik Lendriyono, Msi, selaku Ketua Jurusan Ilmu Kesejahteraan Sosial. 4. Bapak Dr. Wahyudi Winarno, Msi, selaku Dosen Pembimbing I yang telah banyak memberikan bimbingan dan petunjuk dengan penuh kesabaran sehingga terselesaikannya skripsi ini. 5. Bapak Drs. Sugeng Puji Leksono, Msi, selaku Dosen Pembimbing II yang telah banyak memberikan bimbingan, pengarahan, petunjuk serta memberikan dorongan motivasi baik dengan tegurantegurannya dengan penuh kesungguhan, kesabaran serta ketelatenan kepada penulis sehingga terselesaikannya skripsi ini. 6. Bapak Wasis Suprayitno, SH selaku ketua panitia PMB ( Penermaan Mahasiswa Baru ) yang telah memberikan informasinya. 7. Bapak dan Ibuk tersayang yang begitu tulus dan ikhlas mendidik, merawat memberikan bantuan serta dengan penuh kasih sayang senantiasa berdo a untuk kesuksesan penulis sehingga dapat
vii
menyelesaikan skripsi dan dapat menyelesaikan studi S1 Ilmu Kesejahteraan Sosial. 8. Mbak Fenny, Mas Fendra, dan dek Rijal yang telah memberikan dukungan, motivasi, semangat, nasehat, dan do a-do anya. 9. Sahabatku, Evy, Lilik, dan Nurul terima kasih atas bantuan, dukungan, do a dan persahabatan kita yang indah selama ini. 10. Keluarga besar Asrama Putri Alhilal terima kasih atas dukungan dan kebersamaannya selama ini. 11. Teman-teman KESSOS 2002, Citra, Wiji, Ion, Nikmah, Iza Urfa atas semua perhatian dan motivasinya. 12. Para Murobbi yang telah membina, memberikan dukungan dengan target- target yang telah diberikan. 13. Saudari- saudariku, yang telah memberikan amanah- amanahnya agar penulis mempunyai kesibukan selain mengerjakan Skripsi serta hidup ini jadi bermakna. Jazakumullahhukhoir. 14. Pembina, ustadz dan ustadzah TPQ Musholla Al-Hilal yang masih memberikan kepercayaannya selama tiga tahun ini mejadi wakil koordinator dan ustazah walaupun sering penulis terlantarkan selama menyusun skripsi ini. 15. Adik-adik di TPQ Musholla Al-Hilal yang lucu-lucu dan canda tawa adik-adik akan tetap abadi di hati penulis. 16. Ibu Anwar yang selalu penulis hormati dan muliakan, yang telah menjadi pengganti Ibu selama tinggal di Malang, yang senantiasa mendo akan penulis agar langkah kaki ini selalu diiringi oleh kesuksesan. 17. Tak lupa penulis ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah mendukung penyelesaian karya tulis (Skripsi) ini. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini disusun dalam batas-batas kemampuan dan pengetahuan penulis. Oleh karena itu segala
viii
bentuk kritik, saran, serta pendapat yang bersifat membangun akan diterima dengan lapang dada. Walaupun demkian, penulis berharap mudah-mudahan skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca.
Malang, September 2007 Penulis,
Ana Nuris Sa adah
ix
DAFTAR ISI Halaman Judul Lembar Persetujuan ..........................................................................................i Halaman Pernyataan.........................................................................................ii Lembar Berita Acara Skripsi ............................................................................iii Halaman MOTTO ............................................................................................iv Lembar Persembahan .......................................................................................v ABSTRAKSI....................................................................................................vi Kata Pengantar .................................................................................................vii Daftar Isi...........................................................................................................viii Daftar Tabel......................................................................................................x Daftar Lampiran ...............................................................................................xi
BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah ...............................................................1 1.2. Rumusan Masalah.........................................................................7 1.3. Tujuan Penelitian ..........................................................................8 1.4. Kegunaan Penelitian .....................................................................8 1.4.1. Secara Teoritis ..................................................................9 1.4.2. Secara Praktis ...................................................................9
BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1. Pengertian Kesejahteraan Sosial .................................................10 2.1.1. Konsepsi Kesejahteraan Sosial .......................................11 2.1.2. Tujuan Kesejahteraan Sosial...........................................12 2.1.3. Fungsi-fungsi Kesejahteraan Sosial................................13 2.1.4. Kriteria Usaha Kesejahteraan Sosial ..............................16 2.1.5. Masalah dan Hambatan Kesejahteraan Sosial ................18 2.1.6. Pendekatan Terhadap Masalah Kesejahteraan Sosial.....19
x
2.2. Anak Yatim dan Tanggung Jawab Sosial....................................21 2.2.1. Kedudukan Anak Yatim .................................................22 2.2.2. Hak Anak yatim ..............................................................25 2.3. Pengertian Apresiasi ...................................................................28 2.4. Status dan Peranan ......................................................................30 2.5. Konsep Bantuan Sosial ...............................................................32 2.5.1. Tanggung Jawab Sosial dalam Bentuk Sosial Kemanusiaan .........................................................32 2.6. Gerakan Muhammadiyah dan Dakwah Sosial ............................36 2.6.1. Sejarah Muhammadiyah di Indonesia ............................36 2.6.2. Sebab Muhammadiyah Berdiri .......................................38 2.6.3. Maksud dan Tujuan Muhammadiyah .............................39 2.6.4. Ciri-ciri Perjuangan Muhammadiyah .............................39 2.6.5. Muhammadiyah sebagai Gerakan Islam.........................39 2.6.6. Muhammadiyah sebagai Gerakan Dakwah ....................40 2.6.7. Muhammadiyah sebagai Gerakan Tajdij ........................40 2.6.8. Muhammadiyah dan Pendidikan ....................................41 2.6.9. Fungsi Lembaga Pendidikan Muhammadiyah ...............42 2.7. Hubungan pemberian Mahasiswa Terhadap Apresiasi, Peran dan Status Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang .....44 2.8. Penelitian Terdahulu ...................................................................49
BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Pendekatan dan Jenis Penelitian .................................................50 3.2. Jenis dan Sumber Data................................................................51 3.2.1. Data Primer.....................................................................51 3.2.2. Data Sekunder.................................................................52 3.3. Prosedur Pengumpulan Data.......................................................52 3.3.1. Metode Observasi ...........................................................52 3.3.2. Metode Wawancara atau Interview.................................53 3.3.3. Metode Dokumentasi ......................................................54 3.3.4. Metode Angket................................................................54
xi
3.4. Teknik Analisa Data ...................................................................56
BAB IV PAPARAN DATA DAN PEMBAHASAN 4.1. Sejarah Singkat Universitas Muhammadiyah Malang................58 4.2. Program Beasiswa Universitas Muhammadiyah Malang ...........59 4.3. Penyajian dan Analisa Data ........................................................63 4.3.1. Gagasan Adanya Program Beasiswa Anak Yatim..........63 4.3.2. Profil Mahasiswa Penerima Beasiswa Yatim .................72 4.3.3.1.Karakteristik Responden .....................................72 4.3.3. Apresiasi Responden Tentang Gerakan Muhammadiyah ................................................86 4.3.3.1.Apresiasi Responden dari Segi Kognitif .............87 4.3.3.2.Apresiasi Responden dari segi Afektif ................90 4.3.3.3.Apresiasi Responden dari Segi Psikomotorik .....93 4.3.4. Status dan Peran Responden terhadap Gerakan Muhammadiyah................................................96 4.3.5. Problematika Kehidupan Mahasiswa Penerima Program Beasiswa Yatim ...............................................................96 4.4. Pembahasan Hasil Penelitian ......................................................105 4.4.1. Profil Mahasiswa Penerima Program Beasiswa yatim di Universitas Muhammadiyah Malang .........................107 4.4.2. Apresiasi Mahasiswa Penerima Program Beasiswa Yatim tentang Gerakan Muhammadiyah di Universitas Muhammadiyah Malang..........................114 4.4.3. Status dan Peran Mahasiswa Penerima Beasiswa Yatim dalam Gerakan Muhammadiyah di Universitas Muhammadiyah Malang.................................................116
xii
BAB V PENUTUP 5.1. Kesimpulan .............................................................................................120 5.2. Saran .......................................................................................................124
DAFTAR PUSTAKA.......................................................................................125
xiii
DAFTAR PUSTAKA
A. Partanto, Pius. 1994. Kamus Kecil bahasa Indonesia. Surabaya. Arkoba. Asrofi, M. Yusron. 2002. Kader Persyarikatan Dalam Persoalan. Yohyakarta: Suara Muhammadiyah. Gunawan Ary H.2000. Sosiologi Pendidikan Suatu Analisis Sosiologi Tentang Berbagai Problem Pendidikan, Jakarta. Rioneka Cipta Humaidi,Nurul. 2006. Laporan Panitia Pelaksanaan Pengkaderan integral Kader Persyarikatan Muhmmadiyah Malang Tanggal 19-21 Mei 2006. Faisal, Sanafiah. 2005. Format-format Penelitian Sosial. Jakarta, PT. Raja Grafindo Persada Kamal B, Mustofa ( Ed ). 1994. Muhammadiyah Gerakan Islam. Persatuan Yogyakarta. Maisaroh, Umi. 2006. Karisasi Uama Muhammadiyah melalui program Pendidikan Ulama Tarjih ( Studi kasus di Universitas Muhammadiyah Malang) Karono, Kartini. 1996. Pengantar Metoogi Riset Sosial. Bandung, CV. Mandar Maju Moleong, Lexy J. 2002. Metode Penelitian Kualitatif. Cetakan, Ketujuh belas. Bandung. Rosdakarya -------------------, 2005. Metode Penelitian Kualitatif. Edisi Revisi Bandung. PT Rosda Karya Mas, Subhan. 2005. Muhammadiyah Pintu Gerbang Protetarisme Islam sebuah presisi Modernitas, Mojokerto, CV. Al Hikmah Poerwanti, Endang. 1998. DimensiMuhammadiyah Malang Press.
dimensi
Riset
Ilmiah,
Universitas
Purnama, Bahtiar Asep, AMM, LPM, dan Kaderisasi Muhammadiyah (online) www. hameline.edu. (diakses 7 Desember 2006) Santoso, Ananda. 1995. Kamus Lengkap Bahasa Indonesia, Surabaya, Penerbit Kartika. Singarimbun, Masri. 1995. Metode Penelitian Survai, Jakarta, PT Pustaka LP3ES Indonesia
xiv
Sumarnonugroho, T.1987. Sistem Intervensi Kesejahteraan Sosial. PT Hanindita: Yogyakarta. Suyanto, Bagong. 2005. Metode Penelitian Sosial : Berbai Alternatif Pendekatan. Jakarta. Kencana. ----------, 1990. Tim Pembina Al-Islam KeMuhammadiyahan Universitas Muhammadiyah Malang. Muhammadiyah Sejarah, Pemikiran dan Amal Usaha. Malang Pusat Dokumentasi dan Publikasi Universitas Muhammadiyah Malang. ----------, 1972. Tuntutan organisasi di terbitkan oleh pimpinan Pusat Muhammadiyah yogyakarta ( untuk kalangan sendiri ) ----------, Unit Bantuan Sosial Skim Bantuan Anak Yatim (online) menkokesra.go.Id./pdf/matrik_ renstra/kes_sos_2009.pdf ( diakses 7 Desember 2006 ) ----------, Mencermati problem Anak Yatim ( online) http://www.pikiranrakyat.com/cetak/2005/1005/07/syiar01.htm -----------, MenyantuniAnakYatimPsikologis (online) http://www.suaramerdeka.com/harian/0311/21/kha1.htm ( diakses 7 Maret 2007 )
xv
This document was created with Win2PDF available at http://www.daneprairie.com. The unregistered version of Win2PDF is for evaluation or non-commercial use only.