SISTEM INFORMASI PENDATAAN TUGAS AKHIR PADA STMIK U’BUDIYAH INDONESIA MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL
SKRIPSI
Di ajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat-syarat guna memperoleh gelar Sarjana Komputer STMIK U’Budiyah Indonesia
Nama Nim
Oleh : Mustafa : 09111058
PROGRAM STUDI S1 TEKNIK INFORMATIKA SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER STMIK U’BUDIYAH INDONESIA BANDA ACEH 2012
SISTEM PENDATAAN TUGAS AKHIR PADA STMIK U’BUDIYAH INDONESIA MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL
SKRIPSI
Di ajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat-syarat guna memperoleh gelar Sarjana Komputer STMIK U’Budiyah Indonesia
Nama Nim
Oleh : Mustafa : 09111058
Disetujui, 07 Mai 2013
Penguji I
Penguji II
(………………………………….)
(………………………………..)
Ka. Prodi …………………………,
Pembimbing,
(………………………………….)
( Faisal Tifta Zany, M.Sc )
Mengetahui, Ka. STMIK U’Budiyah Indonesia
(………………………………..)
LEMBAR PENGESAHAN SIDANG
SISTEM PENDATAAN TUGAS AKHIR PADA STMIK U’BUDIYAH INDONESIA MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL
Tugas Akhir/KTI oleh (Mustafa) ini telah dipertahankan didepan dewan penguji pada (07 Mai 2013)
Dewan Penguji:
1. Ketua
Nama NIDN
2. Anggota
Nama NIDN
3. Anggota
Nama NIDN
LEMBAR PERNYATAAN
Saya menyatakan bahwa skripsi yang saya susun, sebagai syarat memperoleh gelar sarjana merupakan hasil karya tulis saya sendiri. Adapun bagian - bagian tertentu dalam penulisan skripsi ini yang saya kutip dari hasil karya orang lain telah dituliskan sumbernya secara jelas sesuai dengan norma, kaidah, dan etika penulisan ilmiah. Saya bersedia menerima sanksi pencabutan gelar akademik yang saya peroleh dan sanksi-sanksi lainnya sesuai dengan peraturan yang berlaku, apabila dikemudian hari ditemukan adanya plagiat dalam skripsi ini.
Banda Aceh, 07 Mai 2013
Mustafa NIM.09111058
KATA PENGANTAR
Assalamu’alaikum. Wr. Wb Segala puji bagi Allah SWT, atas rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyusun proposal skripsi dengan judul Sistem Informasi Pendataan Tugas Akhir pada STMIK U’Budiyah Indonesia Menggunakan PHP & Mysql Adapun penyusunan proposal skripsi ini dilakukan Sebagai Salah Satu Syarat Penyusunan Skripsi Program Teknik Informatika Pada STMIK U’Budiyah Indonesia Banda Aceh dan selanjutnya proposal ini sebagai pertimbangan pihak terkait untuk dilanjutkan kebentuk skripsi. Penulis menyadari akan kekurangan dalam penyusunan proposal skripsi ini, oleh karena itu bimbingan dan arahan dari berbagai pihak sangat peneliti harapkan demi hasil penelitian yang lebih baik. Pada kesempatan ini pula penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan masukan-masukan sehingga buku pedoman ini dapat di selesaikan dengan baik. 1.
Kepada ketua STMIK U’Budiya Indonesia
2.
Kepada Ketua Program Studi Teknik Informatika
3.
Kepada Dosen Pembimbing
4.
Kepada Instansi Kampus STMIK U’Budiyah Indonesia
5.
Kepada Staf Dosen
6.
Kepada Orang Tua, dan
7.
Lainnya.
Banda Aceh, 07 Mai 2013
Mustafa
ABSTRAK
System informasi pendataan tugas akhir mahasiswa yang ada pada STMIK U’budiyah Indonesia digunakan untuk mempermudah kinerja dari pendataan tugas akhir mahasiswa. Aplikasi pendataan tugas akhir ini bertujuan untuk mempermudah dalam pendataan tugas akhir mahasiswa, mengetahui lama seorang mahasiswa menyelesaikan tugas akhir, mengetahui jumlah mahasiswa bimbingan dosen, mempermudah tugas skretaris kampus dalam mengelola data-data mahasiswa, dan mempermudah bagi mahasiswa umum untuk melihat dan membaca hasil tugas akhir yang sudah ada sebelumnya. system informasi pendataan tugas akhir ini dirancang dengan menggunakan software Macromedia Dreamwaever CS5, Xampp 1.7.7 sebagai server serta PHP5 sebagai bahasa pemogramman. Data yang disimpan terdiri dari data mahasiswa, data dosen, data tim tugas akhir, dan data tugas akhir. Output berupa grafik target penyelesaian TA mahasiswa STMIK U’Budiyah Indonesia. Laporan terdiri dari laporan data mahasiswa yang sedang TA maupun yang sudah selesai, laporan dosen pembimbing, lamporan membimbing, dan laporan rekap keseluruhan.
Kata Kunci: Pendataan mahasiswa, tugas akhir, PHP5, Macromedia Dreamweaver CS5, dan Xampp 1.7.7.
ABSTRACT
Information system of data collection student’s final task in STMIK U’budiyah Indonesia used for facilitate academy in data collection student’s final task. The purpose of application data collecting student’s final task are to facilitate the collecting data of student’s final task, to know long a student’s done the task, to know the number of student art lecture guidance to facilitate the secretary of college in managing student’s data, and to facilitate for all student’s to look and to read the final task done before. This information system of data collections student’s final task are programmed by using software Macromedia Dreamweaver CS5, Xampp 1.7.7 as a server with PHP5 as a language this programming. The data is saved consist of student’s data lecturer’s data, final task team’s data, and final task’s data. The output is the graph target of finishing student’s final task STMIK U’Budiyah Indonesia. The report while doing the final task and finish it, lectures guide report, and all sheaf the report.
Keyword: Student’s data collection, final task, PHP5, Macromedia Dreamweaver CS5, and Xampp 1.7.7.
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ......................................................................................
I
HALAMAN PENGESAHAN ........................................................................
ii
LEMBAR PERSETUJUAN ..........................................................................
iii
LEMBAR PERNYATAAN ...........................................................................
iv
KATA PENGANTAR ....................................................................................
v
ABSTRAK
vi
..................................................................................................
DAFTAR ISI .................................................................................................. viii DAFTAR GAMBAR ......................................................................................
x
DAFTAR TABEL ..........................................................................................
xi
BAB I.
PENDAHULUAN ..........................................................................
1
1.1 1.2 1.3 1.4 1.5 1.6 1.7
Latar Belakang ......................................................................... Rumusan Masalah .................................................................... Batasan Masalah ....................................................................... Tujuan Penelitian...................................................................... Manfaat Penelitian.................................................................... Metode Penelitian ..................................................................... Sistematika Penulisan ...............................................................
1 2 2 3 3 3 4
BAB II. TINJAUAN PUSTAKA ................................................................
5
2.1 2.2 2.3 2.4
Sistem Informasi ...................................................................... 5 Basis Data ................................................................................. 6 Mesin Pencari ( Search Engine) ............................................... 7 Perancangan Sistem.................................................................. 7 2.4.1 Entity Relationship Diagram (ERD) ............................... 8 2.4.2 Flowchart ..................................................................... 10 2.5 Tool Yang Digunakan Untuk Membangun Aplikasi ..................... 10 2.5.1 Bahasa Pemograman PHP ..................................................... 10
2.5.2 Mysql ............................................................................. 2.5.3 SQl .................................................................................. 2.5.4 Dreamweaver ..................................................................... 2.5.5 HTML (Hypertext Markup Language) ................................ 2.5.6 CSS (Cascading Style Sheet) ................................................ 2.5.7 Photoshop........................................................................ 2.5.8 Adobe Flash Player ......................................................... 2.5.9 Apache Web Server ..............................................................
11 12 13 13 14 14 15 15
BAB III. METODE PENELITIAN & PERANCANGAN .........................
16
3.1 3.2 3.3 3.4
3.5 3.6 3.7 3.8
Waktu dan Tempat ................................................................... Alat dan Bahan ......................................................................... Metode Kerja ............................................................................ Perancangan Sistem Informasi Pendataan Tugas Akhir ......... 3.4.1 Diagram Konteks ............................................................ 3.4.2 Data flow Diagram (DFD) Sistem Pendataan Tugas Akhir .................................................................... 3.4.3 Entity Relationship Diagram (ERD) ............................... 3.4.4 Hasil Final Mapping ....................................................... 3.4.5 Struktur Tabel ................................................................. Perancangan Coding ................................................................. Tahap Pengujian (Testing) ....................................................... Tahap Promotion ...................................................................... Tahap Pemeliharaan .................................................................
16 17 17 18 18 19 20 20 21 24 24 25 25
BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN ...................................................... 26 4.1 Hasil Perancangan Database .......................................................... 26 4.1.1 Relasi Database ............................................................... 26 4.1.2 Tabel Database ................................................................ 27 4.2 Flowchart Sistem Pendataan Tugas Akhir .................................... 27 4.2.1 Flowchart User ............................................................... 28 4.2.2 Flowchart Kelola Admin ................................................. 29 4.3 Implementasi Database Pendataan Mahasiswa Yang Mengambil Tugas Akhir di STMIK U’budiyah Indonesia ........................................................ 33 4.3.1 Halaman Publik ............................................................... 33 4.3.2 Form Penelusuran Tugas Akhir ...................................... 33 4.3.3 Form Masukkan Keyword............................................... 34 4.3.4 Form Hasil Pencarian ..................................................... 35 4.3.5 Form Hasil Penelusuran dalam bentuk PDF ................... 36 4.3.6 Form Penelusuran Jika Tidak Ditemukan....................... 36 4.3.7 Halaman Admin ............................................................... 37 4.3.8 Form Login ..................................................................... 37 4.3.9 Data List Mahasiswa Mengambil Tugas Akhir .............. 37 4.3.10 Form Data Mahasiswa ................................................. 38
4.3.11 4.3.12 4.3.13 4.3.14 4.3.15 4.3.16 4.3.17 4.3.18 4.3.19 4.3.20 4.3.21 4.3.22 4.3.23 4.3.24
Form Input Mahasiswa ................................................ Form Edit Mahasiswa .................................................. Form Edit Dokumen Tugas Akhir ............................... Form Edit Pembimbing................................................ Form Data Dosen ......................................................... Form Input Dosen ........................................................ Form Edit Dosen .......................................................... Data Membimbing ....................................................... Form List Mahasiswa Bimbingan ................................ Form Data Mahasiswa ................................................. Rekap Data Mahasiswa ................................................ Rekap Cetak ................................................................. Detail Rekap Data Mahasiswa ..................................... Cetak Detail Rekap Data Mahasiswa ...........................
39 39 40 41 41 42 42 43 43 44 44 45 46 47
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ......................................................... 48 5.1 Kesimpulan .................................................................................... 48 5.2 Saran .............................................................................................. 48 DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................... 49 LAMPIRAN .................................................................................................. 50 BIODATA PENULIS..................................................................................... 51
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1 Bentuk Entitas ...........................................................................
8
Gambar 2.2 Bentuk Atribut ...........................................................................
8
Gambar 2.3 Bentuk Hubungan Entiti dengan Relasi .....................................
8
Gambar 3.1 Diagram Konteks Sistem Pendataan Tugas Akhir .....................
18
Gambar 3.2 Data Flow Diagram (DFD) Sistem Pendataan Tugas Akhir ..... Gambar 3.3 Flowchart Proses Pembuatan Tugas Akhir ................................
19 20
Gambar 3.4 ERD Pendataan judul Tugas Akhir STMIK U’budiyah Indonesia .....................................................................................
21
Gambar 4.1 Relasi Tabel Database pada PhpMyadmin .................................. Gambar 4.2 Flowchart User ............................................................................ Gambar 4.3 Flowchar Kelola Admin .............................................................. Gambar 4.4 Flowchart Kelola Data Tugas Akhir ........................................... Gambar 4.5 Flowchart Kelola Dosen.............................................................. Gambar 4.6 Flowchart Data Bimbingan ......................................................... Gambar 4.7 Flowchart Kelola Data Rekap ..................................................... Gambar 4.8 Tampilan awal halaman publik ................................................... Gambar 4.9 Mode pencarian ........................................................................... Gambar 4.10 Form keyword............................................................................ Gambar 4.11 Tampilan hasil pencarian ditemukan. ........................................ Gambar 4.12 Tampilan hasil pencarian ditemukan. ........................................ Gambar 4.13 Tampilan Dokument Tugas Akhir. ............................................ Gambar 4.14 Form hasil pencarian jika tidak ditemukan ............................... Gambar 4.15 Login .......................................................................................... Gambar 4.16 Form List mahasiswa mengambil Tugas Akhir......................... Gambar 4.17 Form data mahsiswa .................................................................. Gambar 4.18 Form Input Mahasiswa .............................................................. Gambar 4.19 Form Edit mahasiswa ............................................................... Gambar 4.20 Edit dokumen Tugas Akhir ....................................................... Gambar 4.21 Form Edit Pembimbing ............................................................. Gambar 4.22 Form Data Dosen ...................................................................... Gambar 4.23 Form Input Dosen..................................................................... Gambar 4.24 Form Edit Dosen ....................................................................... Gambar 4.25 List Bimbingan Dosen ............................................................... Gambar 4.26 List jumlah mahasiswa bimbingan setiap dosen ........................ Gambar 4.27 Detail data mahasiswa, tugas akhir, pembimbing dan penguji . Gambar 4.28 Tampilan rekap mahasiswa ....................................................... Gambar 4.29 Tampilan rekap mahasiswa ....................................................... Gambar 4.30 Tampilan rekap detil mahasiswa ............................................... Gambar 4.31 Tampilan cetak rekap detil mahasiswa ......................................
26 28 29 30 31 32 32 33 34 34 35 35 36 36 37 38 38 39 40 40 41 41 42 42 43 43 44 45 45 46 46
DAFTAR TABEL
Tabel 3.1. Jadwal Kegiatan ............................................................................... 16 Tabel 3.2 Tabel User Login................................................................................ 22 Tabel 3.3 Tabel Admin Login ............................................................................. 23 Tabel 3.4 Tabel Biodata Mahasiswa .................................................................. 23 Tabel 3.5 Tabel Biodata Mahasiswa .................................................................. 24 Tabel 3.6 Tabel Dosen ....................................................................................... 24 Tabel 3.6 Tabel Membimbing ............................................................................ 25 Tabel 3.7 tabel Tugas Akhir ............................................................................... 25
BAB I PENDAHULUAN
1.8
Latar Belakang Dalam era globalisasi dan teknologi dewasa ini, penggunaan komputer sebagai salah satu
teknologi informasi sangat dibutuhkan keberadaannya hampir di setiap aspek kehidupan. Penggunaan perangkat komputer sebagai perangkat pendukung manajemen dan pengolahan data sangat tepat dengan mempertimbangkan kuantitas dan kualitas data, dengan demikian penggunaan perangkat komputer dalam setiap informasi sangat mendukung sistem pengambilan keputusan. STMIK U’budiyah Indonesia adalah sebuah perguruan tinggi yang berbasis komputer yang mempunyai beberapa jurusan di perguruan tinggi tersebut, Teknik Informatika, Manajemant Informasi, Komputerisasi Akutansi, dan Sistem Informasi. Dari keempat jurusan tersebut tidaklah jauh dengan pendidikan komputer Cuma membedakan sistem dan alurnya saja. STMIK U’budiyah Indonesia setiap mahasiswa diwajibkan mengambil mata kuliah Projek Akhir sebagai syarat kelulusan. Penerapan pengajuan judul Tugas Akhir mahasiswa STMIK U’budiyah Indonesia saat ini menggunakan sistem manual atau belum dapat di akses secara online atau belum dapat diakses secara luas maupun lokal yang bersifat server lokal untuk mahasiswa. Selama ini pengelolaan data-data tugas akhir dirasa masih sangat manual, lambat dan kurang terdata dengan baik. Informasi data-data tugas akhir masih sangat sulit untuk diakses oleh pihak mahasiswa atau selain pihak akademik. Yang selama ini hanya bisa dilihat secara manual di perpustakaan dengan laporan yang sudah tercetak yang masih mencari satu persatu untuk mengetahui judul atau data-data tugas akhir yang sudah ada sebelumnya. Dalam ini penggunaan sistem manual dalam pengajuan judul Tugas Akhir mahasiswa STMIK U’budiyah Indonesia terdahulu. Oleh karna itu, sistem Informasi pendataan judul Tugas Akhir mahasiswa STMIK U’budiyah Indonesia digunakan untuk menelusuri Tugas Akhir mahasiswa yang terdahulu, untuk mencegah terjadinya redudansi judul Tugas Akhir.
1.9
Rumusan Masalah
Pengelolaan judul Tugas Akhir yang telah diselesaikan oleh mahasiswa tedahulu belum terkelola secara terkomputerisasi dengan kata lain belum dapat diakses secara online, atau belum dapat diakses secara luas maupun lokal yang bersifat server lokal untuk mahasiswa STMIK U’budiyah Indonesia. Oleh karena itu sistem Informasi pendataan Tugas Akhir ini dapat menghasilkan informasi mengenai judul-judul Tugas Akhir mahasiswa STMIK U’budiyah Indonesia secara online. Adapun sistem infomasi ini digunakan untuk penelusuran judul-judul Tugas Akhir yang telah diajukan mahasiswa STMIK U’budiyah Indonesia terdahulu. Adapun perumusan masalah dalam penulisan tugas akhir ini adalah : 1.
Apa saja yang bisa dilakukan oleh mahasiswa dalam penerapan sistem pendataan tugas akhir ini?
2.
1.10
Data apa saja yang akan menjadi pendataan dalam sistem pendataan tugas akhir ini?
Batasan Masalah
Hasil yang dicapai akan optimal jika skripsi ini membatasi permasalahan. Permasalah yang akan dikaji dalam skripsi ini adalah hanya membahas hasil yang dicapai akan optimal jika skripsi ini membatasi permasalahan. Permasalah yang akan dikaji dalam skripsi ini adalah hanya membahas mengenenai Sistem Informasi Pendataan Tugas Akhir pada STMIK U’budiyah menggunakan PHP dan Mysql. Dan aplikasi ini hanya berfungsi atau hanya mendata data-data tugas akhir dan file-file tugas akhir. Dan adapun yang akan menjadi pencarian Sistem Informasi Pendataan Tugas Akhir pada STMIK U’budiyah menggunakan PHP dan Mysql ini adalah hanya data yang ada dalam database aplikasi ini.
1.11
Tujuan Penelitian
Tujuan dari pembuatan sistem ini adalah untuk membuat sistem penelusuran judul-judul Tugas Akhir mahasiswa STMIK U’budiyah Indonesia secara online pada STMIK U’budiyah Indonesia untuk mengecek judul Tugas Akhir yang telah terlebih dahulu dibuat oleh mahasiswa STMIK U’budiyah Indonesia lainnya.
1.12
Manfaat Penelitian
Untuk mencegah pengambilan judul Tugas Akhir yang sama dengan mahasiswa MI terdahulu mahasiswa yang akan mengambil Tugas Akhir, untuk menentukan judul. Manfaat bagi penulis sendiri dalam menerapkan pengetahuannya pada bidang web dan database serta dapat membuat sistem pendataan judul Tugas Akhir menjadi terkomputerisasi, dan mempermudah pihak administrasi mendata file manjeman Tugas Akhir mahasiswa.
1.13
Metode Penelitian
1. Survei lapangan, yaitu melihat dan mengamati secara langsung proses pengolahan data yang ada. 2. Wawancara, yaitu dengan bertanya tentang sesuatu hal kepada yang berkepentingan. 3. Studi pustaka, yaitu membaca buku – buku yang terkait secara langsung maupun tidak langsung untuk mengetahui secara teoritis permasalahan yang sedang dihadapi dan juga melalui internet.
1.14
Sistematika Penulisan
1. BAB I PENDAHULUAN Dalam bab ini menjelaskan tentang latar belakang, identifikasi masalah, batasan masalah, tujuan, manfaat, metode penelitian dan sistematika penulisan. 2
BAB II TINJAUAN PUSTAKA Berisikan tentang teori-teori, definisi, konsep dasar sistem informasi, serta komponenkomponen penyusun Sistem Informasi Pendataan Tugas Akhir Pada STMIK U’budiyah Indonesia menggunkan PHP & Mysql.
3
BAB III METODE PENELITIAN & PERANCANGAN Diagram konteks dan data flow diagram (DFD), analisis database, perancangan struktur program, perancangan antar muka yang mencakup masukan dan keluaran.
4
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN Bab ini dijelaskan tentang pembuatan Sistem Informasi Pendataan Tugas Akhir Pada STMIK U’budiyah Indonesia menggunkan PHP & Mysql.
5
BAB V PENUTUP Dalam bab ini menjelaskan tentang kesimpulan dan saran dari penulisan dan hasil penulisan pembuatan Sistem Informasi Pendataan Tugas Akhir Pada STMIK U’budiyah Indonesia menggunkan PHP & Mysql.
BAB II TINJAUAN PUSTAKA
2.6
Sistem Informasi
Sistem informasi adalah sekumpulan komponen pembentuk sistem yang mempunyai keterkaitan antara satu komponen dengan komponen lainnya yang bertujuan menghasilkan suatu informasi dalam suatu bidang tertentu. Dalam sistem informasi diperlukannya klasifikasi alur informasi, hal ini disebabkan keanekaragaman kebutuhan akan suatu informasi oleh pengguna informasi. Kriteria dari sistem informasi antara lain, fleksibel, efektif dan efisien.
Ada beberapa karakter sistem informasi, yaitu : 1. Sistem informasi memiliki komponen berupa sub sistem yang merupakan elemenelemen yang lebih kecil yang membentuk sistem informasi tersebut misalnya bagian input, proses, output. Contoh: bagian input adalah salesman memasukkan data penjualan bulan ini. maka di sana terdapat manusia yang melakukan pekerjaan input, dengan menggunakan hardware keyboard, dan menggunakan interface sebuah aplikasi laporan penjualan yang sudah di sediakan oleh sistem informasi tersebut. 2. Ruang lingkup sistem informasi yaitu ruang lingkup yang ditentukan dari awal pembuatan yang merupakan garis batas lingkup kerja sistem tersebut, sehingga system informasi tersebut tidak bersinggungan dengan sistem informasi lainnya. 3. Tujuan sistem
informasi
menggunakan sistem
adalah hal pokok
informasi
tersebut,
yang harus ditentukan dan dicapai dengan sebuah sistem informasi berhasil apabila dapat
mencapai tujuan tersebut. 4. Lingkungan sistem informasi yaitu sesuatu yang berada diluar ruang lingkup sistem informasi yang dapat mempengaruhi sistem informasi, hal ini turut dipertimbangkan pada saat perencanaan sistem informasi. (Kadir, Abdul. 2003).
2.7
Basis Data
Basis data terdiri dari 2 kata, yaitu basis dan data. Basis dapat diartikan sebagai markas, gudang, tempat berkumpul atau tempat penyimpanan. Data adalah representasi fakta dunia nyata yang mewakili suatu objek seperti manusia, barang, hewan, peristiwa, konsep keadaan, dan sebagainya, yang direkam dalam bentuk angka, huruf, simbol, teks, gambar, bunyi, atau kombinasinya. Basis data merupakan himpunan kelompok data yang saling berkaitan dan tempat untuk menampung dan mengorganisasikan seluruh data yang ada dalam sistem, sehingga dapat dieksplorasi untuk menyusun informasiinformasi dalam berbagai bentuk. Prinsip utama basis data adalah pengaturan data atau arsip dengan tujuan utama untuk kemudahan dan kecepatan dalam pengambilan kembali data atau arsip tersebut. Dapat disimpulkan bahwa basis data memiliki kesamaan fungsi dan prinsip kerja dengan lemari arsip, perbedaan antara basis data dengan lemari arsip hanya terletak pada media penyimpanan yang digunakan. Adapun jenis-jenis basis data antara lain adalah : 1. Basis data individual Basis
data
Biasanya
individual basis
data
adalah
basis
data
seperti
ini
banyak
yang
digunakan
oleh perseorangan.
dijumpai dilingkungan PC. Visual
dBASE, Corel Paradox, dan Filemaker Pro merupakan
contoh
perangkat lunak
yang biasa digunakan untuk mengelola basis data untuk kepentingan pribadi. 2. Basis data perusahaan Basis data perusahaan adalah basis data yang dimaksudkan untuk diakses oleh sejumlah pegawai dalam sebuah perusahaan dalam sebuah lokasi. Basis data seperti ini disimpan dalam sebuah server dan para pemakai dapat mengakses dari masing-masing komputer yang berkedudukan sebagai client. 3. Basis data terdistribusi Basis data terdistribusi adalah basis data yang disimpan pada sejumlah komputer yang terletak pada beberapa lokasi. Model seperti ini banyak digunakan bank yang memiliki sejumlah cabang di berbagai kota dan melayani transaksi perbankan yang bersifat online. 4. Basis data publik
Basis
data
publik
(publik). Sebagai
adalah
contoh,
basis
banyak
data situs
yang
dapat
web (misalnya
diakses yahoo
oleh
siapa
saja
dan about.com) yang
menyediakan data yang bersifat publik dan dapat diambil siapa saja secara gratis. Namun
adakalanya
seseorang
harus menjadi anggota dan membayar iuran untuk
memperoleh data publik. (Kadir, Abdul. 2003). 2.8
Mesin Pencari ( Search Engine) Mesin pencari dalam dunia internet adalah software atau alat yang digunakan untuk
menjelajah internet. Pengertian mesin pencarai tersebut sejalan dengan istilah “browse” dalam bahasa inggris yang artinya melihat-lihat atau membaca-baca. Arti browse oleh beberapa kalangan disamakan pula sebagai “perambah”.
2.9
Perancangan Sistem Tahap perancangan disebut juga tahap pemecahan masalah, yaitu dengan menyusun suatu
algoritma, alur sistem, masukan, prosedur proses, keluaran, dan database. diperlukan untuk menghasilkan suatu rancangan
sistem
rancangan yang tepat akan menghasilkan sistem yang
yang
stabil
Proses
baik,
dan
perancangan
karena
dengan
mudah dikembangkan
di masa mendatang. Berikut ini akan dijelaskan rangkaian atau ruang lingkup sistem yang akan dirancang dengan memanfaatkan alat bantu seperti :
2.9.1
Entity Relationship Diagram (ERD)
ERD merupakan notasi garis dalam permodelan data konseptual yang mendeskripsikan hubungan antara penyimpanan. ERD digunakan untuk memodelkan struktur data dan hubungan antar data, karena hal ini relatif kompleks. Dengan ERD menguji model dengan mengabaikan proses yang diperlukan, dan dengan ERD kita mencoba menjawab pertanyaan seperti : data apa yang diperlukan bagaimana data yang satu berhubungan dengan yang lain. ERD menggunakan sejumlah notasi dan simbol untuk menggambarkan struktur dan hubungan antar data. Pada dasarnya ada 3 (tiga) macam simbol yang digunakan, yaitu: 1.
Entitas (Entity)
yaitu suatu objek yang dapat diidentifikasi dalam lingkungan pemakai. Entitas digambarkan menggunakan persegi empat, seperti pada Gambar 2.1.:
Gambar 2.1 Bentuk Entitas
2.
Atribut (Fields) yaitu entitas mempunyai atribut elemen yang disebut dengan atribut, dan berfungsi mendeskripsikan karakter entiti. Atribut diwakili oleh simbol ellips. Sepert pada Gambar 2.2.:
Gambar 2.2 Bentuk Atribut
3.
Hubungan atau relasi Relasi adalah penghubung antara suatu entity dengan entity yang lain dan merupakan bagian yang sangat penting dalam mendesain database. Seperti pada Gambar 2.3.
Gambar 2.3 Bentuk Hubungan Entiti dengan Relasi
4.
Relationship yaitu satu relationship merupakan hubungan persekutuan antara dua entiti atau lebih yang saling berkaitan. Hubungan antara satu entiti dengan entiti lain, meliputi : a.
Hubungan satu ke satu
b.
Hubungan satu ke banyak
c.
Hubungan banyak ke banyak
5. ER (Entity Relationship) Model
Yaitu permodelan data dalam database biasanya menggunakan Entity Relation Model (ER_Model). Karakter dari model adalah : a.
Untuk setiap non-weak-entity R, dibuat relation skema yang atributnya terdiri atas atribut E tersebut.
b.
Untuk setiap weak-entity W yang diwakili oleh entiti E dibuat skema relasi yang atributnya terdiri dari skema atribut W dan sebagai foreign key adalah kunci utama dari E.
c.
Untuk setiap binary-relationship 1 : 1 antara S dan T maka dipilih satu entiti misalnya S, dibuat relation skema yang atributnya adalah semua atribut dalam S ditambah satu foreign key yaitu key dari T.
d.
Untuk setiap binary-relationship 1 : N antara S dan T dibuat relation skema dengan semua atribut T plus satu foreign key yaitu key dari S.
e.
Untuk setiap binary N : M antara relation entiti S dan T, dibuat relation yang mengandung semua primary key di S dan T.
f.
Untuk setiap multivalue atribut A dari entiti E, dibuat relation skema dengan atributnya adalah A itu sendiri dan primary key dari E.
g.
Untuk setiap non-binary relationship dibuat relation skema baru yang atributnya key dari semua relation yang berhubungan ditambah dengan atribut yang terdapat pada relasinya.
2.9.2 Flowchart Flowchart
adalah
penggambaran
secara
grafik
dari
langkah-langkah
dan
urut-urutan prosedur dari suatu program. Flowchart menolong analis dan programmer untuk memecahkan masalah kedalam segmen-segmen yang lebih kecil dan menolong dalam menganalisis alternatif-alternatif lain dalam pengoperasian. Flowchart terbagi atas lima jenis, yaitu : 1. Flowchart Sistem (System Flowchart) 2. Flowchart Paperwork / Flowchart Dokumen (Document Flowchart)
3. Flowchart Skematik (Schematic Flowchart) 4. Flowchart Program (Program Flowchart) 5. Flowchart Proses (Process Flowchart). ( Widada. 2005).
2.10
Tool Yang Digunakan Untuk Membangun Aplikasi
2.10.1 Bahasa Pemograman PHP PHP (Personal Homepage Prepcessor) merupakan bahasa script yang disertakan dalam dokumen HTML. PHP dirancang agar sebuah situs dapat lebih dinamis dan berdaya guna. Berbeda dengan dokumen HTML biasa, dokumen PHP hanya bisa dijalankan di sisi server, bukan di sisi client. Script yang dijalankan di sisi server akan meningkatkan keamanan data menjadi lebih baik, waktu eksekusi yang lebih cepat, serta akses basis data yang lebih fleksibel. Script PHP yang ditempelkan pada HTML selalu didahului dengan tanda lebih kecil (<) dan ditutup dengan tanda lebih besar (>). File yang berisikan HTML dan script PHP diberi ekstensi .php atau ekstensi lainnya ang ditetapkan pada server jaringan (web server). Melalui ekstensi ini, server akan mengetahui bahwa file yang dimaksud mengandung script PHP tersebut dan mengeluarkan output dalam bentuk tag HTML yang kemudian dikirim ke browser pengguna yang mengakses file tersebut. Dalam penulisan script PHP, variabel-variabel yang dituliskan diawali dengan tanda $. Nama variabel dapat berupa huruf, angka atau underscore. Pada penulisan variabel, ada pembedaan penggunaan huruf kecil dan huruf besar (case-sensitive). Sehingga $A tidak sama dengan $a. Hal ini berbeda dengan penulisan fungsi-fungsi PHP yang tidak bersifat sensitive case. Variabel-variabel yang didukung oleh PHP ada lima jenis, yaitu Integer, Floating-point, String, Array dan Object. Variabel-variabel ini ditentukan saat runtime oleh PHP sesuai dengan kebutuhan penggunaan jenis variabel tersebut (Bunafit Nugroho, 2009 ).
2.10.2 Mysql MySQL adalah sebuah sistem manajemen database relasi (relational database management system) yang bersifat “terbuka” (open source). Terbuka maksudnya adalah MySQL boleh di download oleh siapa saja. Baik versi kode program aslinya (source code program) maupun versi binernya (executable program) dan bisa dugunakan secara (relatif) gratis baik untuk dimodifikasi sesuai dengan kebutuhan seseorang maupun sebagai suatu program aplikasi komputer.
MySQL dapat dikatakan lebih unggul dibandingkan database server lainnya dalam query data. Hal ini terbukti untuk query yang dilakukan oleh single user, kecepatan query MySQL bisa sepuluh kali lebih cepat dari PostgreSQL dan lima kali lebih cepat dibandingkan Interbase. MySQL menggunakan bahasa standar SQL (Structure Query Language) sebagai bahasa interaktif dalam mengolah data. Perintah SQL juga sering disebut query. Karena menggunakan bahasa standar yang sama maka tidak akan menjadi kendala besar bila suatu saat nanti berhubungan dengan database selain MySQL. MySQL mendukung dan menerapkan sistem keamanan dan ijin akses tingkat lanjut termasuk dukungan keamanan dengan pengacakan lapisan data (SSL transport layer encryption). Adanya tingkatan user dan jenis akses yang beragam dapat memberikan batasan akses berdasarkan lokasi pengakses, dan terdapatnya jaminan keamanan pada MySQL. ( Maniacms, 2012).
2.10.3 SQL SQL adalah kepedekan dari Structured Query Language yaitu bahasa yang dirancang kusus untuk komunikasi dengan database. Tidak seperti bahasa-bahasa lainnya (seperti bahsa C, basic, pascal atau bahasa pemograman yang lain) Bahasa SQL sengaja dirancang untuk melakukan hal secara sederhana dan efisien untuk membanca dan menulis data suatu database. Statemen SQL digunakan untuk melakukan tugas-tugas seperti melakukan update terhadap database, atau mengambil data dari sebuah database. Beberapa database relasional yang menggunakan SQL dan cukup ngetop adalah: MySQL, Oracle, Sybase, Microsoft SQL Server, Access, Ingres, etc. Meskipun sebagian besar sistem database menggunakan SQL, namun sebagian besar dari mereka juga memeliki ekstensi khusus yang hanya bisa digunakan di sistem masing-masing. Namun demikian, perintah standar SQL seperti “Select”, “Insert”, “Update”, “Delete”, “Create”, dan“Drop” dapat digunakan untuk melakukan hampir semua hal yang perlu dilakukan terhadap sebuah database. Tutorial ini akan mengenalkan penggunaan dasar dari perintah tersebut. DDL digunakan untuk mendefinisikan, mengubah serta menghapus basis data dan objekobjek yang diperlukan dalam basis data, misalnya tabel, view, user dan sebagainya. Secara umum, DDL yang digunakan adalah CREATE untuk membuat objek baru, USE untuk menggunakan objek, ALTER untuk mengubah objek yang sudah ada dan DROP untuk
menghapus objek. DDL biasanya digunakan oleh administrator basis data dalam pembuatan sebuah aplikasi basis data. Jadi intinya DDL digunakan ketika kita ingin membuat, mengubah dan menghapus object pada database. oleh karena itu, DDL lebih berhubungan pada object bukan pada isi atau data. kata-kata yang akan sering kita jumpai dalam DDL antara lain : Create, Use, Alter, dan Drop. DML atau Data Manipulation Language merupakan perintah-perintah yang berfungsi untuk melakukan manipulasi data ataupun objek-objek yang ada didalam tabel. Definisi lainnya tentang DML adalah Perintah-perintah untuk memanipulasi data pada basis data, misalnya perintah untuk memilih data (query), menyisipkan, mengubah dan menghapus data dalam basis data. Bentuk manipulasi yang dapat dilakukan oleh DML diantaranya adalah untuk keperluan pencarian kembali data lama, penyisipan data baru, penghapusan data, pengubahan data dll. Sedangkan DML sendiri menurut jenisnya dapat dibagi menjadi 2 jenis yaitu procedural dan non procedural.
2.10.4 Dreamweaver Dreamweaver adalah suatu bentuk program editor web yang dibuat oleh macromedia dengan alamat site www.macromedia.com. Dengan menggunakan program ini, seseorang programmer web dapat dengan mudah membuat dan mendesain webnya, karena bersifat WYSIWYG (what you see is you get). Dreamweaver sebagai editor yang komplet juga dapat digunakan untuk membuat animasi sederhana yang berbentuk layer dengan bantuan javaScript yang didukungnya. Dengan adanya program ini kita tidak akan susah-susah untuk mengetik skrip-skrip fotmat HTML, PHP, JSP, ASP, JavaScript, CSS maupun bentuk program yang lainnya. Sebagai editor, dreamweaver mempunyai sifat yang WYSIWYG dibaca (wai-si-wig) yang artinya apa yang kita lihat pada halaman desain, maka semuanya itu akan kita peroleh pada browser. Dengan kelebihan ini sehingga seorang program (pembuat program) atau desainer (pembuat desain web) dapat langsung melihat hasil buatannya tanpa harus membukanya pada broser(aplikasi pengakses web seperti internet explorer, mozila. Dll). (Nugroho, Bunafit. 2004)
2.10.5 HTML (Hypertext Markup Language) Untuk menyediakan informasi terdistribusi dalam suatu bentuk yang terintegrasi, di perlukan suatu standar untuk mengekspresikan informasi HTML merupakan bahasa yang digunakan oleh
WWW untuk konsistensi ekspresi suatu informasi. Sebuah dokumen hypermedia meliputi teks, image, suara, video, dan tape, informasi yang lain. HTML juga dapat menghubungkan informasi dalam dokmen yang berbeda. Bahasa HTML bersifat independen terhadap flatform sehingga dapat digunakan tanpa adanya batasan dari jenis hardware maupun software.
2.10.6 CSS (Cascading Style Sheet) CSS (cascadding stylesheet) adalah bahasa stylesheet yang digunakan untuk mengatur tampilan suatu dokumen yang ditulis dalam bahasa markup. Penggunaan yang paling umum dari CSS adalah untuk memformat halaman web yang ditulis HTML dan XHTML. Walaupun demikian, bahasanya sendiri dapat digunakan untuk semua jenis dokumen XML termasuk SVG dan XVL. Spesifikasi CSS diatur oleh world wide web consortium (W3C). CSS digunakan terutama untuk memisahkan antara isi dokumen (yang ditulis dengan HTML atau bahasa markup lainnya) dengan presentasi dokumen (yang ditulis dengan CSS). Pemisahan ini dapat meningkatkan aksesibilitasi isi, memberikan lebih banyak keleluasaan dan kontrol terhadap tampilan, dan mengurangi kompleksitas serta pengulangan pada struktur isi. CSS memungkinkan halaman yang sama untuk menampilkan cara yang berbeda, seperti melalui layar, cetak, suara (sewaktu dibacakan oleh browser basis suara atau pembaca layar), dan juga alat pembaca braille, halaman HTML atau XML yang sama juga dapat ditampilkan secara berbeda, baik dari segi gaya tampilan atau skema warna dengan menggunakan CSS.
2.10.7 Photoshop Adobe Photoshop atau biasa disebut Photoshop, adalah perangkat lunak editor citra buatan Adobe Systems yang dikhususkan untuk pengeditan foto/gambar dan pembuatan efek. Perangkat lunak ini banyak digunakan oleh fotografer digital dan perusahaan iklan sehingga dianggap sebagai pemimpin pasar (market leader) untuk perangkat lunak pengolah gambar dan bersama Adobe Acrobat, dianggap sebagai produk terbaik yang pernah diproduksi oleh Adobe Systems. Versi kedelapan aplikasi ini disebut dengan nama Photoshop CS (Creative Suite), versi sembilan disebut Adobe Photoshop CS2, versi sepuluh disebut Adobe Photoshop CS3 , versi kesebelas adalah Adobe Photoshop CS4 dan versi yang terakhir (keduabelas) adalah Adobe Photoshop CS5. Photoshop tersedia untuk Microsoft Windows, Mac OS X, dan Mac OS; versi 9 ke atas juga dapat digunakan oleh sistem operasi lain seperti Linux dengan bantuan perangkat lunak tertentu seperti CrossOver.( Madcoms, 2009).
2.10.8 Adobe Flash Player Adobe Flash (dahulu bernama Macromedia Flash) adalah salah satu perangkat lunak
komputer yang merupakan produk unggulan Adobe Systems. Adobe Flash digunakan untuk membuat gambar vektor maupun animasi gambar tersebut. Berkas yang dihasilkan dari perangkat lunak ini mempunyai file extension .swf dan dapat diputar di penjelajah web yang telah dipasangi Adobe Flash Player. Flash menggunakan bahasa pemrograman bernama ActionScript yang muncul pertama kalinya pada Flash 5. Sebelum tahun 2005, Flash dirilis oleh Macromedia. Flash 1.0 diluncurkan pada tahun 1996 setelah Macromedia membeli program animasi vektor bernama FutureSplash. Versi terakhir yang diluncurkan di pasaran dengan menggunakan nama 'Macromedia' adalah Macromedia Flash 8. Pada tanggal 3 Desember 2005 Adobe Systems mengakuisisi Macromedia dan seluruh produknya, sehingga nama Macromedia Flash berubah menjadi Adobe Flash.( Madcoms, 2009) 2.10.9 Apache Web Server Apache adalah sebuah nama web server yang bertanggung jawab pada request-response HTTP dan logging informasi secara detail (kegunaan dasarnya). Selain itu, Apache juga diartikan sebagai suatu web server yang kompak, modular, mengikuti standar protokol HTTP, dan tentu saja sangat digemari. Kesimpulan ini bisa didapatkan dari jumlah pengguna yang jauh melebihi para pesaingnya. Sesuai hasil survei yang dilakukan oleh Netcraft, bulan Januari 2005 saja jumlahnya tidak kurang dari 68% pangsa web server yang berjalan di Internet. Ini berarti jika semua web server selain Apache digabung, masih belum bisa mengalahkan jumlah Apache. Saat ini ada dua versi Apache yang bisa dipakai untuk server produksi, yaitu versi mayor 2.0 dan versi mayor 1.3. Apache merupakan web server yang paling banyak digunakan saat ini. Hal ini disebabkan oleh beberapa sebab, di antaranya adalah karena sifatnya yang opensource dan mudahnya mengkostumisasikannya. diantaranya dengan menambahkan support secure protocol melalui ssl dan konektifitasnya dengan database server melalui bahasa scripting PHP. (Nugroho,Bunafit. 2004).
BAB III METODE PENELITIAN & PERANCANGAN
3.9
Waktu dan Tempat Pembuatan Sistem Informasi Pendataan Judul Tugas Akhir Secara database berbasis web
ini dilaksanakan pada bulan Februari sampai dengan Juni 2013 yang bertempat di akademik STMIK U’budiyah Indonesia ( Universitas U’budiyah Indonesia). Penelitian Tugas Akhir dijadwalkan selama lima bulan yaitu mulai dari bulan Februari 2013 sampai Juni 2013 dengan jadwal sebagai berikut :
Tabel 3.1. Jadwal Kegiatan
N o
Kegiatan Minggu ke-
1
Studi literatur
2
Konsultasi
3
Proposal
4
5
Pembuatan Aplikasi Laporan Akhir
Bulan Februari 1 2 3 4
Maret 1
2
3
April 4
1
2
3
Mei 4
1
2
3
Juni 4
1
2
3 4
3.10
Alat dan Bahan untuk alat dan bahan yang digunakan adalah berupa hardware dan software, berikut ini
adalah alat dan bahan yang digunkan : 1. Hardware. Adapun hardware yang digunakan untuk pembuatan system informasi pendataan tugas akhir ini adalah satu unit laptop Acer Aspire 4736 Centrino, RAM 2GB. 2. Software. Software yang di gunakan untuk pembuatan system informasi pendataan tugas akhir ini adalah. a. System operasi windows 7 Ultimate. b. Aplikasi Xampp sebagai server database versi 1.7.7. c. Dreamweafer CS5 untuk mendesain tampilan database web. d. Photoshop CS5 untuk mendesain gambar grafis.
3.11
Metode Kerja Metode perancangan aplikasi dilakukan berdasarkan langkah-langkah di bawah ini :
1. Survey langsung ke Akademik STMIK U’budiyah Indonesia. 2. Pengumpulan data akademik untuk kelengkapan perancangan sistem database. 3. Membuat perancangan struktur tabel, relasi, dan kemudian normalisasi database Pendataan Judul Tugas Akhir. 4. Implementasi, yaitu pengubahan hasil perancangan sistem ke dalam struktur database dan bahasa pemrograman. 5. Testing, yaitu proses pengecekan input dan output aplikasi yang bertujuan agar aplikasi dapat berjalan dengan baik. 6. Dokumentasi, yaitu proses pembukuan perancangan aplikasi.
3.12
Perancangan Sistem Informasi Pendataan Tugas Akhir Perancangan aplikasi database untuk data mahasiswa Tugas Akhir STMIK U’budiyah
Indonesia terdiri dari beberapa tahap :
3.12.1 Diagram Konteks Diagram konteks merupakan diagram yang memperlihatkan sistem sebagai sebuah proses. Tujuannya adalah memberikan pandangan umum sistem. Dari gambar 3.1 diperlihatkan hubungan dan interaksi antara pihak akademik (sebagai admin) dan mahasiswa memelalui aplikasi sistem informasi pendataan tugas akhir. Hubungan dan interaksi ini mempunyai hubungan dan interaksi yang berlangsung antara admin dan mahasiswa pada dunia nyata.
Mendapat informasi tentang tugas akhir yang sudah ada.
User/Mahasiswa Mencari tugas akhir diaplikasi yang telah ada menurut katagori yang telah tersedia.
Dapat melihat dan mendownload file tugas akhir.
Sistem Informasi Pendataan Tugas Akhir Input data mahasiswa. Input data dosen.
Mendapat informasi tentang tugas akhir yang sudah ada.
Input data tugas akhir. Mengeloksi data menurut peraturan.
Koordinator TA Gambar 3.1 Diagram Konteks Sistem Pendataan Tugas Akhir
3.12.2 Data flow Diagram (DFD) Sistem Pendataan Tugas Akhir
Data flow diagram menggambarkan sistem sebagai jaringan kerja antar fungsi yang berbuhubungan satu dengan yang lain dengan aliran dan penyimpangan data. Dimana pada data flow diagram tersebut dijelaskan 8 proses yakni 4 proses admin, dan 4 proses untuk user.
Gambar 3.2 Data Flow Diagram (DFD) Sistem Pendataan Tugas Akhir
3.12.3 Entity Relationship Diagram (ERD)
ERD merupakan data modeling yang dipergunakan untuk mendokumentasikan data sistem. Dokumentasi dilakukan dengan cara menentukan kelompok data apa saja yang terdapat dalam tiap entity dan bagaimana hubungan antara entity satu dengan lainnya. Entity dapat berupa environmental element, resource dan transaksi yang sangat diperlukan dan didokumentasikan dalam bentuk data. Berikut ini adalah diagram Entity Relationship (ER) Program Aplikasi Sistem Informasi Pendataan Tugas Akhir mahasiswa STMIK U’budiyah Indonesia. ER-Diagram dapat dilihat pada Gambar 3.4. Gambar 3.4 ERD Pendataan judul Tugas Akhir STMIK U’budiyah Indonesia
3.12.4 Hasil Final Mapping 1.
Mahasiswa
(nim,
nama_mahasiswa,
status_mahasiswa,
tempat
tanggal
lahir,
tahun_masuk) 2.
Dosen (nip, nama_dosen, pangkat, status_dosen, tempat tanggal lahir, hp, alamat, pendidikan_terakhir)
3.
Tanggal_pengesahan(id, judul_pengesahan, tanggal_pengesahan, id_mahasiswa)
4.
Tugas_Akhir (id, tahun_selesai, judul, keyword, file_abstrak, file_tugas akhir, id_mahasiswa*)
5.
Membimbing (nip*, nim*)
3.12.5 Struktur Tabel Dalam implementasi sistem informasi data mahasiswa yang ambil Tugas Akhir STMIK U’budiyah Indonesia digunakan beberapa tabel. Struktur tabel merupakan tahap pertama dari awal perancangan sistem informasi. Adapun tabel-tabel yang terbentuk menggunakan MySQL sebagai berikut: 1. Tabel User Tabel User merupakan tabel yang menyimpan data-data user pada pendataan mahasiswa yang mengambil Tugas Akhir STMIK U’budiyah Indonesia. Tabel 3.2 Tabel User Login Name Field
Tipe data
Ukuran
keterangan
Id
Int
11
Primary key
Userid
Varchar
42
Password
Varchar
42
2. Tabel Mahasiswa Tabel Biodata Mahasiswa merupakan tabel tempat penyimpanan datamahasiswa dengan primary key nya adalah Nim.
Tabel 3.4 Tabel Biodata Mahasiswa Name Field
Tipe data
Ukuran
Keterangan
id
int
10
Primary key
Nim
Varchar
13
Nama_mahasiswa
Varchar
100
data
Jurusan
Varchar
35
Tempat tanggal lahir
Varchar
50
Alamat
Varchar
100
No_hp
Varchar
50
Tahun masuk
Year
3. Table tanggal_pengesahan Table tanggal_pengesahan judul ini adalah tempat penyimpanan tanggal dan judul yang telah ditetapkan. Tabel 3.5 Tabel Pengesahan Judul Name Field
Tipe data
Ukuran
keterangan
Id
Int
11
Primary key
Id_mhs
Varchar
100
Foreing key
Judul 1
varchar
200
Judul 2
Varchar
200
Judul 3
Varchar
200
Judul_terpilih
Varchar
200
Tgl_pengsahan
Varchar
30
Nilai
Varchar
10
4. Tabel Dosen Tabel Dosen merupakan 36able tempat penyimpanan data dosen yang perwalian dan pembimbing dari mahasiswa dengan primary key nya adalah Nip. Tabel 3.6 Tabel Dosen Nama Field
Tipe data
Ukuran
Keterangan
Id
Int
Primary key
Nip
Varchar
21
Nama_dosen
Varchar
100
Setatus_dosen
Varchar
5
Pangkat
Varchar
30
Tempat tanggal lahir
Varchar
50
Hp
Varchar
20
Alamat
text
S1
Varchar
100
S2
Varchar
100
S3
Varchar
100
5. Tabel Membimbing Tabel Membimbing Tugas Akhir merupakan tabel tempat menyimpan data pembimbing. Tabel 3.6 Tabel Membimbing
6.
Nama Field
Tipe data
Ukuran
Keterangan
Id
Int
11
Primary key
Nim
Varchar
13
Foreign key
Nip
Varchar
21
Foreign key
Tabel Tugas Akhir Tabel Tugas Akhir merupakan tabel tempat penyimpanan data mahasiswa yang mengambil tugas akhir dengan primary key nya adalah Id.
Tabel 3.7 tabel Tugas Akhir Nama Field
Tipe data
Ukuran
Keterangan
3.13
Id
Int
11
Primary key
Id_mhs
Varchar
100
Foreing key
Tahun_selesai
Varchar
4
Judul
Varchar
100
Keyword
Varchar
100
File_TA
Varchar
100
Tanggal_skripsi
Varchar
30
Tanggal_proposal
Varchar
100
Perancangan Coding Tahap ini yang akan dilakukan adalah membuat coding untuk menu-menu dan aplikasi-
aplikasi yang ada pada aplikasi pendataan tugas akhir dalam hal ini coding yang akan dibuat cukup banyak.
3.14
Tahap Pengujian (Testing) Pada tahap ini system atau aplikasi yang telah jadi akan dilakukan pengujian fungsi-
fungsi menu didalamnya. Untuk mendapatkan hasil sesuai dengan yang diharapkan aplikasi atau sistem pendataan tugas akhir pada STMIK U’budiyah Indonesia dilakukan mulai dari pengetesan halaman utama, halaman user, halaman pendataan, dan halaman login admin beserta halaman manajemant admin. Kemudian pengujian untuk setiap menu yang ada pada halaman admin, untuk lebih jelasnya akan dijelaskan pada Bab 4 kerja atau tugas akhir ini. 3.15
Tahap Promotion Pada tahapan ini adalah aplikasi sistem pendataan tugas akhir pada STMIK U’budiyah
dalam kondisi telah di upload ke tempat hosting dan telah memiliki nama domain sendiri. Pada tahap promosi yang akan dilakukan memromosikan aplikasi ini ke kalangan-kalangan
mahasiswa. Dan promosi ini juga akan dilakukan dengan membagi-bagi atau mempostingposting link website agar semua kalangan tahu bagi mahasiswa. 3.16
Tahap Pemeliharaan Pada tahap ini kondisi sistem pendataan tugas akhir pada STMIK U’budiyah indonesia
telah online dan telah bekerja sesuai keinginan dan kebutuhan. Tahap pemeliharaan adalah tahap di mana seorang admin akan melakukan pengecekan terhadap file-file yang ada didalam database, dan mengecek semua menu-menu atau halaman-halaman apakah sudah bekerja sesuai dengan kebutuhan. Menambah coding jika diperlukan serta melakukan perbaikan terhadap website tersebut apabila mengalami kerusakan pada halamannya akibat serangan dari orang yang tidak bertanggung jawab atau kerusakan lainnya.
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
4.4
Hasil Perancangan Database Adapun hasil dari perencangan database sistem pendataan tugas akhir pada STMIK U’budiyah
Indonesia adalah sebagai berikut:
4.4.1
Relasi Database Berikut ini adalah relasi database sistem pendataan tugas akhir, relasi ini menunjukkan
hubungan satu tabel dengan tabel lainnya. :
Gambar 4.1 Relasi Tabel Database pada PhpMyadmin
Dari tabel diatas bisa dilihat yang bahwasanya adanya relasi antar satu tabel dengan tabel yang lain, yang terjadi relasi adalah antara primary key dengan foreig key, antara satu tabel dengan tabel lain. Dan diatas juga menunjukkan adanya terjadi relasi antara satu primary key dengan banyak foreig key.
4.4.2
Tabel Database Untuk tabel database penulis sudah merincikan dibab sebelumnya, dan untuk aplikasi ini penulis
sama menggunakan tabel database beserta atribut lainnya, dan database ini penulis masih menggunakan mysql phpmyadmin seperti perancangan dibab sebelumnya. Dari semua tabel itu terjadinya relasi dan fungsinya masing-masing, dan semua table itu yang akan menampung semua data-data tugas akhir. Dan juga semua tabel-tabel atau isi tabel itu yang akan memberi informasi atau data kepada admin dan user yang di bantu dengan bahasa pemograman PHP untuk pengolahan data lebih lanjut.
4.5
Flowchart Sistem Pendataan Tugas Akhir Flowchart adalah sejenis diagram yang merepresentasikan algoritma atau proses dengan
menunjukan langkah-langkah yang ada pada kotak/simbol beraneka bentuk, dimana masing-masing bentuk mempunyai maksud berbeda. Setiap kotak/simbol itu terhubung dengan tanda panah. Semua kotak-kotak itu yang terhubung satu sama lain menandakan adanya aliran (flow) langkah-langkah menuju penyelesaian masalah. Dengan menggunakan flowchart, kita mudah melakukan analisa, desain, dokumentasi, dan mengatur proses yang ada. Ketika kita bertemu dengan proses yang kompleks, maka kita memerlukan bantuan flowchart agar kita mudah menganalisa, mendesain atau mendesain ulang, dan mengatur kerjanya proses yang ada.
Pada bagian flowchart terdapat dua flowchart utama yaitu admin dan user. Disini penulis menjelaskan atau membuat flowchart dibeberapa bagian saja, untuk user hanya satu flowchart, dan lima flowchart untuk admin. Secara rinci flowchart user hanya satu yaitu flowchart alur penggunaan sistem ini untuk bagian user, dan lima untuk admin, flowchart ini memberi atau menceritakan alur proses penggunaan sistem ini untuk bagian admin, adapun flowchart untuk admin antara lain yaitu flowchart admin, dan dibagi lagi pecahan flowchart tersebut secara terperinci yaitu flowchat data tugas akhir, flowchart data dosen, flowchart data membimbing, dan flowchart rekap. Adapun flowchartnya sebagai berikut :
4.5.1
Flowchart User
Gambar 4.2 Flowchart User
Flowchart diatas menunjukkan alur system penggunaan system pendataan tugas akhir di bagian user, siuser hanya bisa melihat document tugas akhir yang telah ada, dengan malakukan pencarian menurut katogori yang telas disediakan dalam system tersebut. Setelah melakukan pencarian, maka system akan menampilkan hasil pencarian tersebut, dan memberikan link untuk melihat document tugas akhir dalam bentuk PDF.
4.5.2
Flowchart Kelola Admin
Flowchart untuk halaman admin menunjukkan langkah-langkah pengelolaan data tugas akhir pada system pendataan tugas akhir.
Gambar 4.3 Flowchar Kelola Admin
Dalam sistem flowchart ini diperlihatkan ketika seorang admin ketika melakukan proses login akan dihadapkan pada beberapa menu navigasi antara lain, Data Tugas Akhir, Data Dosen, Rekap.
Admin juga harus melakukan beberapa langkah lagi untuk melakukan pengololaan data tugas akhir, agar data yang diperoleh susuai dengan keinginanya, berikut ini flowchart atau langkah-langkah yang harus dilakukan oleh admin :
1.
Flowchart Admin kelola Data Tugas Akhir
Gambar 4.4 Flowchart Kelola Data Tugas Akhir
2.
Flowchart Admin Kelola Data Dosen
Gambar 4.5 Flowchart Kelola Dosen
3. Flowchart Admin Data Pembimbing
Gambar 4.6 Flowchart Data Bimbingan
4.
Flowchart Admin Kelola Rekap
Gambar 4.7 Flowchart Kelola Data Rekap 4.6
Implementasi Database Pendataan Mahasiswa Yang Mengambil Tugas Akhir di STMIK U’budiyah Indonesia
Sistem informasi pendataan Tugas Akhir mahasiswa STMIK U’budiyah Indonesia memiliki data-data yang saling berhubungan. Dalam aplikasi ini terdapat menu yang berfungsi untuk memudahkan user (pemakai) untuk menjalankan program. Database pendataan Tugas Akhir ini terbagi menjadi dua halaman yaitu halaman public dan halaman admin.
4.3.1 Halaman Publik Berikut merupakan halaman Web yang dapat diakses secara umum oleh siapa saja. Halaman ini menampilkan form pencarian berkaitan dengan informasi-informasi mengenai
Tugas Akhir dari mahasiswa STMIK U’budiyah Indonesia.
Gambar 4.8 Tampilan awal halaman publik
4.3.2 Form Penelusuran Tugas Akhir User dapat melakukan pencarian secara umun pada halaman depan atau melakukan
pencarian secara khusus dengan menggunakan mode pencarian.
Gambar 4.9 Form pencarian
4.3.3 Form Masukkan Keyword Masukkan keyword pada form pencarian yang tersedia untuk melakukan pencarian berdasarakan judul, pengarang dan tahun.
Gambar 4.10 Form keyword Dari form diatas yang bermaksud, katagori pencarian berbeda-beda, ada lima katagori pencarian, baik menurut keyword(telesuri umum), judul, pengarang, tahun, dan jurusan, setiap user yang mau lakukan pencarian tugas akhir di sistem ini dapat melakukan pencarian sesuai keinginannya, dan akan di tampilkan hasil yang sama. 4.3.4 Form Hasil Pencarian Setelah memasukan keyword tekan tombol telusuri untuk memulai pencarian.
Gambar 4.11 Tampilan hasil pencarian ditemukan.
Gambar 4.12 Tampilan hasil pencarian ditemukan.
Klik link tugas akhir untuk melihat file tersebut, maka file tugas akhir akan ditampilkan dalam bentuk format PDF dalam layar menurut ID atau nama mahasiswa masing-masing.
4.3.5 Form Hasil Penelusuran dalam bentuk PDF Form ini berfungsi untuk melihat dokument tugas akhir, guna untuk user/mahasiswa yang mau melihat atau membaca dokumen tugas akhir yang telah jadi. Dalam dokumen ini sudah terdapat semua, antara dari halaman pertama sampai halaman terakhir dalam satu PDF.
Gambar 4.13 Tampilan Dokument Tugas Akhir.
4.3.6 Form Penelusuran Jika Tidak Ditemukan
Gambar 4.14 Form hasil pencarian jika tidak ditemukan
Form akan menampilkan pemberitahuan kepada user jika data yang dicari tidak ditemukan, berarti data yang user cari tidak ada dalam database penyimpana. 4.3.7 Halaman Admin Halaman ini dipergunakan hanya untuk Admin yang telah memiliki hak akses untuk mengelola pendataan Tugas Akhir mahasiswa STMIK U’Budiyah Indonesia.
4.3.8
Form Login
Login merupakan sistem keamanan program aplikasi ini agar data-data yang terdapat di dalam database tidak dapat dihapus atau diubah sembarangan orang sebelum memiliki hak akses login ke dalam program aplikasi ini.
Gambar 4.15 Login
4.3.9
Data List Mahasiswa Mengambil Tugas Akhir
List ini menampilkan semua data mahasiswa, klik pada link nama mahasiswa untuk melihat detailnya dari data mahasiswa. Dalam satu halaman ini banyak terjadi fungsinya, dari inputan biodata mahasiswa sampai dengan inputan document tugas akhir mahasiswa. Semua itu
dilakukan dengan cara bertahap. Dengan mengklik link pada NIM mahasiswa makan data detil lainya akan ditampilkan, dan bisa ditambah data lainnya seperti, data judul tugas akhir, data pembimbing, dan document tugas akhir, dan data tersebut memiliki perbedaan table, akan tetapi saling keterhungan antar satu table dengan table lainnya.
Gambar 4.16 Form List mahasiswa mengambil Tugas Akhir
Tampilan diatas menunjukkan data mahasiswa yang menyusun tugas akhir, di table tersebut hanya menunjukkan NIM, dan Nama Mahasiswa, data tersebut dapat dihapus secara langsung, dan dapat dilihat secara mendetil dengan mengklik nim mahasiswa tersebut.
4.3.10 Form Data Mahasiswa
From ini menampilkan biodata mahasiswa, pembimbing dan dokumen Tugas Akhir.
Gambar 4.17 Form data mahsiswa Form diatas menunjukkan detil mahasiswa setelah diklik nim mahasiswa di form list mahasiswa, di form ini bisa di tambah keterangan lainnya, judul skripsi mahasiswa, dosen pembimbing dan penguji mahasiswa, beserta dokumen tugas akhir mahasiswa.
4.3.11 Form Input Mahasiswa
Form input mahasiswa berfungsi untuk mengisi data mahasiswa. Klik link tambah baru pada list mahasiswa Tugas Akhir, dan disini hanya mengisis biodata mahasiswa yang membuat tugas akhir, tidak diinput data lainnya, seperti judul atau dosen, dan dokumen tugas akhir, karena itu semua dilakukan bertahap, sesuai dengan proses penyusunan tugas akhir yang berlaku pada kampus STMIK U’budiyah Indonesia.
Gambar 4.18 Form Input Mahasiswa
4.3.12 Form Edit Mahasiswa
Form edit mahasiswa berfungsi untuk mengedit data mahasiswa apabila terjadi kesalahan dalam mengimput data (biodata mahasiswa) pada awalnya, diform ini hanya diedit biodata saja.
Gambar 4.19 Form Edit mahasiswa
4.3.13 Form Edit Dokumen Tugas Akhir
From ini berfungsi untuk mengedit Tugak Akhir bila ada kesalahan huruf maupun nama judul. Dan form ini juga bisa upload document tugas akhir bila terjadi kesalahan pada awalnya.
Gambar 4.20 Edit dokumen Tugas Akhir
4.3.14 Form Edit Pembimbing
Form ini untuk menggati pembimbing, jika mahasiswa di haruskan menganti pembimbing, di form ini tidak ada data yang perlu diinput, karena untuk bagian form pembimbing ini hanya memberi data-data yang telah diinput didata dosen.
Gambar 4.21 Form Edit Pembimbing
4.3.15 Form Data Dosen
Form data dosen berfungsi untuk menampilkan semua data dosen. Form data dosen.
Gambar 4.22 Form Data Dosen 4.3.16 Form Input Dosen
Form input dosen berfungsi untuk mengisi data dosen. Form input. Data-data dosen harus diinput diform ini, yang diinput hanya data-data dosen yang ikut berperan dalam tugas akhir, seperti dosen pembimbing, dan dosen penguji, setelah diinput, maka secara otomatis data dosen ini akan ditampilkan diform edit pembimbing.
Gambar 4.23 Form Input Dosen
4.3.17 Form Edit Dosen
Form edit dosen berfungsi untuk mengedit data dosen. Form edit dapat dilihat.
Gambar 4.24 Form Edit Dosen 4.3.18 Data Membimbing
List ini menampilkan jumlah mahasiswa yang telah menjadi pembimbing atau penguji oleh dosen-dosen.
Gambar 4.25 List Bimbingan Dosen
4.3.19 Form List Mahasiswa Bimbingan
Form ini menampilkan setatus seorang dosen pembimbing, pembinmbing satu atau pembimbing dua.
Gambar 4.26 List jumlah mahasiswa bimbingan setiap dosen Form diatas berfungsi untuk melihat keseluruhan bimbingan dosen, satu dosen berapa jumlah mahasiswa yang dibimbingnya, dan disini ditampilkan jumlah mahasiswa, dan bisa juga melihat permahasiswa tersebut. Yang ditampilakan hanya mahasiswa bimbingan dosen tersebut, jika dosen A mempunya bimbingan mahasiswa berjumlah sekian, dan link tersebut bisa dilihat secara mendetil lagi.
4.3.20 Form Data Mahasiswa
Data detail mahasiswa yang telah menyelesaikan tugas akhir. Form ini akan penuh data, baik data biodata mahasiswa, judul tugas akhir, pembimbing, penguji, dan document tugas akhir beserta file tugas akhirnya akan terisi penuh.
Gambar 4.27 Detail data mahasiswa, tugas akhir, pembimbing dan penguji
4.3.21 Rekap Data Mahasiswa
Form rekap ini berfungsi untuk melihat keseluruhan mahasiswa yang menyusun tugas akhir, sudah tahap apa mahasiswa menyusun, apakah sudah siap, atau belum siap, dan document table ini bisa dicetak untuk laporan keseluruhan. Hasil ini akan diperoleh jika semua tahap-tahap diatas sudah dilakukan secara keseluruhan, dan data ini juga akan tersimpan didalam database secara teratur, dan bisa dilihat kapan saja.
Gambar 4.28 Tampilan rekap mahasiswa
4.3.22 Rekap Cetak
Rekap cetek berfungsi untuk mengeprint halaman rekap dalam bentuk dokumen.
Gambar 4.29 Tampilan rekap mahasiswa Form ini hasil dari form rekap, di saat admin menekan tombol cetak maka akan tampil form ini untuk di prient, form ini berbentuk document yang dilengkapi dengan kop diatasnya.
4.3.23 Detail Rekap Data Mahasiswa
Form detil mahasiswa ini menunjukkan data detil mahasiswa yang menyusuk tugas akhir, di form detil ini semua data akan ditampilkan, dan bisa di cetak untuk laporan.
Gambar 4.30 Tampilan rekap detil mahasiswa
4.3.24 Cetak Detail Rekap Data Mahasiswa
cetak detail rekap mahasiswa ini adalah untuk mengeprint data-data mahasiswa secara keseluruhan, dari biodata mahasiswa sampai dengan data tugas akhir mahasiswa.
Gambar 4.31 Tampilan cetak rekap detil mahasiswa
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
5.1
Kesimpulan Berdasarkan analisis dan evaluasi dari bab-bab sebelumnya, maka dapat diambil beberapa
kesimpulan sebagai berikut: 1.
Dengan adanya Aplikasi Basis Data Pendataan Tugas Akhir mahasiswa menggunakan Software PHP MySQL ini, STMIK U’Budiyah Indonesia dapat mengatasi berbagai masalah pendataan yang selama ini timbul dengan menggunakan sistem manual.
2.
Pendataan Tugas Akhir mahasiswa berbasis PHP MySQL ini dapat menginput data Tugas Akhir dan dosen bimbingan Tugas Akhir sehingga tidak adanya data yang ganda, dan dilengkapi dengan data mahasiswa yang masih aktif, mengambil Tugas Akhir dan Alumni.
3.
Aplikasi Basis Data Pendataan Tugas Akhir Mahasiswa ini bisa mempermudahkan mahasiswa untuk mencari judul-judul tugas akhir yang ada, dan bisa membacanya secara online.
5.2
Saran Berikut adalah saran-saran untuk pengembangan lebih lanjut terhadap aplikasi sistem
informasi ini : 1.
Aplikasi Basis data pendataan ini belum sepenuhnya sempurna, karena dilihat dari lingkup pengolahan data yang masih relatif kecil, sehingga nanti bisa dikembangkan lagi menjadi sebuah Sistem Informasi yang lengkap.
2.
Sebaiknya STMIK U’Budiyah Indonesia memiliki beberapa pegawai yang mendalami bidang Aplikasi Basis data atau sistem informasi sehingga apabila mendapat kesulitan dalam mengakses, tidak perlu memanggil orang luar untuk memperbaiki aplikasi ini.
Daftar Pustaka
Kadir, Abdul.2003. Pengenalan Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi. Peranginangin, Kasiman. 2003. Aplikasi Web dengan PHP & Mysql. Yogyakarta : Andi. Pressman, Roger. 2003. Rekayasa Perangkat Lunak. Yogyakarta : Andi. Madcoms. 2009. Membangun Website Profesional dengan Adobe CS4, PHP & Mysql. Yogyakarta : Andi. Nugroho Bunafit. 2004. Latihan Membuat Aplikasi Website PHP & Mysql dengan Dreamweaver. Yogyakarta : Gava Media. Prothelon. 2011. Belajar PHP, Cara Membuat Website, HTML, MySQL khusus pemula, gratis, mudah & lengkap. [Online] Tersedia : http://www.prothelon.com/belajar/belajar-phplanjutan/koneksi-database-menggunakan-php-dan-mysql [26 februari 2013] Zainalhakim. 2012. Upload banyak file dengan PHP. [Online] Tersedia : http://www.zainalhakim.web.id/posting/upload-banyak-file-dengan-php.html. [28 februari 2013] Widada. 2005. Analisis dan perancangan system akutansi. [Online] Tersedia : www.http//:widada.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/13075/FLOWCHART.doc.[2 4 februari 2013] Maniacms. 2012. Pengertian MYSQL. [Online] Tersedia : http://www.maniacms.web.id/2012/01/pengertian-mysql.html. [23 februari 2013].
Lampiran Coding Aplikasi Sistem Pendataan Tugas Akhir
Index Halaman Publik
$mode=$_POST['mode']; $mode=$_GET['mode']; ?> <meta http-equiv="Content-Type" content="text/html; charset=iso-8859-1">