RESIKO DAN
RETURN SAHAM (Stock Risk and Return)
62
Resiko dan Return Saham (Stock Risk And Return)
63
TUJUAN: Untuk menghitung rata-rata return, variance dan standar deviasi dari saham biasa dan index dari pasar dan Beta dan biaya modal (cost of equity) dari saham biasa. Baik Beta dan biaya modal akan diperhitungkan levered dan unlevered.
PENGISIAN TEMPLATE Dari sub-menu RISKAND RETURNpilihlahnomor: 1 Dari LOTUS pilihlahnama file:BETA. MENU TEMPIATE: Menu yang tersedia adalah sebagai berikut: OLD DATA - pengisian data tanpa menghapus data yang sudah ada. NEW DATA - menghapus data pengisian dan memasukkan data yang baru HELP - menampilkan layar bantu END - memungkinkan bagi pemakai untuk meninggalkantemplate. CARA MEMASUKKAN DATA: Pilihlah menu OLD DATA atau NEW DATA. Cursor akan bergerak keposisi pertama dari field pengisian. (Perhatikan bahwa field pengisian pada umumnya akan terlihat di layar di antara simbol ">" dan "<".) Pengisian untuk template ini adalah di antara sel C3 C6 ditambah sel Cll sampai dengan E72, tergantung kepada berapa besar observasi yang dilakukan.
PEMBAHASAN TENTANG BEBERAPA PENGISIAN OBS tB/S INP
Quantitas dari observasi yang dimasukkan Tingkat pajak perusahaan - Rasio HutangjEquity yang digambarkan dalam nilai pasar - Bentuk dari data saham biasa: Q=Harga' l=Retum (lihat komentar tambahan di bawah)
Perlu dicatat bahwa tingkat pajak perusahaan, t, dan ratio hutangl equity, B/S, adalah merupakan isian pelengkap. Akan tetapi bukan merupakan syarat mutlak untuk menjalankan model ini.
64
Pengantar Model Komputer Keuangan
PERHATIAN BERKAITAN DENGAN PENGISIAN: Dua hal yang perlu diperhatikan di dalam pengisian ini yaitu:
1. Pemakai mempunyai pilihan untuk memasukkan data saham biasa ke dalam bentuk harga saham dan deviden atau sebagai return saham. Pilihan INP (0 atau 1) membawa bentuk tersebut untuk kepentingan perhitungan. Return Pasar (IndexReturns)harus dimasukkanke dalam bentuk return. Jika pemakai memilih INP = I, return saham hams dimasukkan pada kolom C, kolom Harga Saham, untuk mendapatkan
perhitungan yang benar.
.
2. Besarnya observasi, OBS, harus benar atau akan memberikan hasH yang salah. Jumlah observasi hams sama dengan jumlah point data berpasangan (saham dan index) yang akan dimasukkan. OSS akan selalu sarna dengan total periode pada kolom A yang merupakan pengisian terakhir dari saham dan data index.
PERHITUNGAN HASIL Pada saat pengisian data, tekan
tanpa memasukkan angka. Perhitungan akan dilakukansecara otomatisoleh program. Program akan kembali ke MENUTEMPI..A TE setelah perhitungan selesaidilaksanakan.PENTING: Jangan gunakan tombol LOTUS untuk perhitungan.
INFORMASI TEKNIS DAN KETERBATASAN TEMPLATE Template akan terbatas hanya sampai 60 observasi data. Regresi linear standar digunakan untuk mengestimasi Beta (koefisien dari variabel X dimana X adalah return pasar dan Y adalah return saham). Beta ini adalah merupakan levered Beta, dimana pengaruhnya adalah sama dengan B/S (didefinisikan pada bagian pengisian di atas). Unlevered Beta (dimana seharusnya Beta itu jika perusahaan tidak mempunyai hutang) diestimasikan pada levered Beta dengan menggunakan formula sebagai berikut:
Resiko dan Return Saham (Stock Risk And Return)
Unlevered
Beta
65
= {Levered Beta)/[1 + (1 - t) *B/S]
Estimasi biaya levered dan unlevered dari equity dibuat dengan menggunakan estimasi unlevered dan leveredbeta seperti form"uladi bawah ini: Levered = (Market Return - 8%) + 8% *Beta
Formula terakhir ini mengasumsikan bahwa pasar menuntut 8% resiko premium di atas tingkat bebas resiko (risk-freerate).
SOAL Anda menggabungkan harga saham biasa tahunan dan deviden dari perusahaan Happy Daze dan returnnya berdasarkan rata-rata harga pasar:
TAHUN 1976 1977 1978 1979 1980 1981 1982 1983 1984 1985 1986
STOCK PRICE
$ 23.00 $ 21.50 $ 20.00
$ 22.25 $ 24.00 $ 25.00 $ 27.75 $ 31.25 $ 34.00
$ 34.00 $ 38.75
STOCK DIV.
$ 0.75 $ 0.80 $ 0.90
MARKET RETURN 7.50% - 1.52 %
14.89% 9.87% 6.30% 14.11% 11.25% 13.08%
$ 1.00 $ 1.00 $ 1.10 $ 1.15 $ 1.20 $ 1.20
- 2.28 %
$ 1.25
11. 96 %
Berdasarkan data ini, tingkat pajak perusahaan adalah 40% dan rasio utang/equitynya 25%, tentukan rata-rata return saham, standar deviasi dari return saham, dan data saham Beta levered dan unlevered.
66
Pengantar Model Komputer Keuangan
JAWABAN Pilihlah OLD DATAdan masukkan informasisebagai berikut: 085 = 10, t = .40, B/S = .25 dan INP = O. Masukkan data berdasarkan periode. Setelah perhitungan, tampilan layar komputer akan terlihat pada halaman berikut ini. Hasil yang terbaca pada data diatas adalah sebagai berikut:
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21
B to Restart
STOCK RISK
OBS > t >
10 < # of Returns (max 60) 40.00\< Corporate tax rate . BIS > 25.00\< Debt/Equity (market value) INP > o < O=prices; I=Returns -----------------------------------------Stock stock Index Period Price Div. Returns Returns -----------------------------------------o > $23.00 NA NA < NA 1 > $21.50 $0.75 -3.26\ 7.50%< 2 > $20.00 $0.80 -3.26\ -1.52%< 15.75\ 3 > $22.25 $0.90 14.89%< 4 > $24.00 $1.00 9.87%< 12.36\ 5 > $25.00 $1.00 6.30%< 8.33\ 6 > $27.75 $1.10 14.11%< 15.40\ 7 > $31.25 $1.15 11. 25%< 16.76\ 8 > $34 .00 $1.20 13.08%< 12.64\ 9 > $34.00 $1.20 -2.28%< 3.53\ 10 > $38.75 $1.25 17.64% 11.96%<
Rata-rata Return Saham Std. Dev. dari Return Saham Levered Beta Unlevered Beta
""
*********~*************** SOLUTION is based on 10 periods of data STOCK INDEX
------------------
AV. RET 9.59\ 8.52\ STDEV 6.12\ 7.98\ VAR 0.64\ 0.37\ 0.39% COVARIANCE 0.7891 CORREL. COEFF. 0.6227 R-SQUARED ------------------------LEVERED UNLEVERED -----------------BETA 1.0292 0.8949 k(e) 8.75% 7.68\ *************************
9.59% 7.98% 1.03 0.89
Resiko dan Return Saham (Stock Risk And Return)
67
KOMENTARTENTANGJAWABAN Jika pernakai telah rnernasukkan s~rnua data terkecuali untuk tingkat pajaknya dan rasio utang/equity, hasilnyaakan sarna kecualiuntuk BETAdan k(e) [cost of equity]. Dalarn hal ini, jawaban levered dan unlevered akan terlihat sarna. Yaitu, hasil unleveredakan sebesar 1.0292 dan8.75%.