PROPOSAL
BANTUAN PEMBERDAYAAN PUSAT LAYANAN TIK SMK TAHUN 2011
PEMERINTAH KABUPATEN JEMBER DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 1 SUKORAMBI JEMBER
Jl. Brawijaya No. 55, Kotak Pos 134 Telp. (0331) 487535, Fax.422695, Kode Pos 68101 Jember e-mail :
[email protected]
IDENTITAS SEKOLAH 1. Nama Sekolah
:
SMK Negeri 1 Sukorambi Jember
2. NSS
:
58.1.05.24.04.001
3. Alamat
:
Jl. Brawijaya 55 Kotak Pos 134 Jember 68101 Telp. (0331) 487535, Fax. 422695 E-mail :
[email protected]
4. SK. Pendirian Nomor
:
0253/U/1977
Tanggal
:
07-06-1977
NPWP
:
00.035.860.6 – 626.000
5. Bidang /Program Keahlian
Bidang Keahlian
:
Budidaya Tanaman
Program Keahlian
:
1. Agribisnis Tanaman Pangan dan Horti. 2. Agribisnis Pembibitan dan Kultur Jaringan Tanaman 3. Agribisbis Tanaman Perkebunan
Bidang Keahlian
:
Budidaya Ternak
Program Keahlian
:
1. Agribsinis Ternak Unggas 2. Agribisnis Ternak Ruminansia
Bidang Keahlian
:
Mekanisasi Pertanian
Program Keahlian
:
Mekanisasi Pertanian
Bidang Keahlian
:
Teknologi Hasil Pertanian
Program Keahlian
:
1. Agroindustri Pengolahan Pangan 2. Agroindustri Pengendalian Mutu
Bidang Keahlian
:
Teknologi Informasi & Komunikasi
Program Keahlian
:
1. Teknik Komputer & Jaringan 2. Multimedia
Bidang Keahlian
:
Teknik Kimia
Program Keahlian
:
Kimia Analis
Bidang Keahlian
:
Agribisnis Produksi Sumberdaya Peraiaran
Program Keahlian
:
Agribisnis Perikanan
:
Drs. RINOTO, MM
NIP
:
NIP. 19581222 198503 1 014
Nomor SK Pengangkatan
:
824/317/313/2010
Tanggal
:
4 Nopember 2010
TMT
:
4-11-2010
6. Nama Kepala Sekolah
Proposal Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK Kab. Jember - ii
PEMERINTAH KABUPATEN JEMBER DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 1 SUKORAMBI JEMBER Jl. Brawijaya 55 (0331) 487535, (0331) 422695 Jember e-mail :
[email protected], website : www.smkn1sukorambijember.net
HALAMAN PENGESAHAN
Bantuan Pemberdayaan Layanan Pengembangan Pusat TIK SMK
Mengetahui Kepala Dinas Pendidikan Kab. Jember,
Kepala SMK Negeri 1 Sukorambi Jember,
Drs. Achmad Sudiyono, SH., M.Si., M.Psi Pembina Utama Muda NIP. 19610523 198503 1 008
Drs. Rinoto, MM Pembina Tk. I NIP. 19581222 198503 1 014
Proposal Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK Kab. Jember - iii
KATA PENGANTAR Dalam rangka mewujudkan pemerataan dan perluasan akses pendidikan, peningkatan mutu dan pencitraan publik khususnya pendidikan menengah kejuruan, kegiatan transformasi informasi tentang perkembangan SMK diupayakan secara tepat dan cepat. Karena itu perlu disiapkan personel pengelola dan sarana yang memadai demi kelancaran kegiatan pengumpulan dan pengolahan data SMK di kabupaten Jember. Di era informasi, penguasaan kompetensi dalam bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) merupakan sarana mempercepat peningkatan kualitas SDM. Dalam beberapa dekade ini, pengetahuan dalam bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi telah digunakan dalam berbagai sektor industri, sehingga pengetahuan tentang TIK ini sangat diperlukan dalam kehidupan seharihari. Akan tetapi, instruktur dalam bidang TIK maupun dalam bidang lain yang memahami pemanfaatan TIK, masih sangat kurang. Padahal daya dukung fasilitas yang memadai adalah hal yang tidak terhindarkan. Salah satu upaya untuk mengatasi hal tersebut, SMK Negeri 1 Sukorambi, merasa terpanggil untuk menjadi ujung tombak dalam pengembangan TIK di wilayah Kabupaten Jember. Dengan adanya unit ini, diharapkan terjadi akselerasi pengetahuan guru, komponen tenaga kependidikan dan instruktur di kabupaten Jember, yang pada gilirannya akan mempercepat pencerdasan anak bangsa melalui pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi. Dengan tersusunnya proposal ini, SMK Negeri 1 Sukorambi sangat berharap atas perkenan, perhatian para pengambil kebijakan agar dapatnya proposal ini direalisasi, untuk itu tak lupa disampaikan banyak terima kepada semua pihak yang telah berkenan memperhatikan proposal ini dan realisasinya. Jember, 01 Juni 2011 Kepala SMK Negeri 1 Sukorambi Jember
Drs. Rinoto, MM Pembina Tk.I NIP. 19581222 198503 1 014
Proposal Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK Kab. Jember - iv
DAFTAR ISI
HALAMAN PENGESAHAN KATA PENGANTAR DAFTAR ISI DAFTAR LAMPIRAN I.
PENDAHULUAN ............................................................................................ A. Latar Belakang ............................................................................................ B. Visi dan Misi sekolah ................................................................................... C. Tujuan & Sasaran .......................................................................................
1 1 2 2
II.
ORGANISASI .................................................................................................. A. Susunan Tim Pusat Layanan TIK ................................................................ B. Uraian Tugas .............................................................................................
4 4 6
III. RENCANA TEKNIS PELAKSANAAN .............................................................. A. Penyiapan sarana Pusat Layanan TIK ........................................................ B. Pengumpulan dan Pengolahan data pokok SMK Tingkat Kabupaten/Kota ……………………………………………………………………………………. C. Pemberdayaan dan Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK ……………….
7 7
IV.
PENDANAAN ..................................................................................... A. Komponen yang di biayai .............................................................. B. Rencana Anggaran Biaya ……….......................................................
9 9 9
VI.
PENUTUP ........................................................................................... LAMPIRAN
10
7 8
Proposal Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK Kab. Jember - v
LAMPIRAN :
1. Fotocopy Rekening Sekolah 2. Fotocopy SKPengangkatan sebagai Kepala Sekolah 3. Surat Keputusan Pengangkatan Tim Pusat Layanan TIK SMK 4. Foto-foto kondisi Layanan Pusat TIK SMK Tahun 2010
Proposal Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK Kab. Jember - vi
I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pesatnya kemajuan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) atau disebut pula telematika, serta meluasnya perkembangan infrastruktur informasi global telah mengubah pola dan cara kegiatan bisnis, industri, perdagangan, dan pemerintah. Perkembangan ekonomi berbasis ilmu pengetahuan dan informasi telah menjadi paradigma global yang dominan. Kemampuan untuk terlibat secara efektif dalam revolusi jaringan informasi akan menentukan masa depan kesejahteraan bangsa. Berbagai keadaan menunjukkan bahwa Indonesia belum mampu mendayagunakan potensi TIK secara baik, dan oleh karena itu Indonesia terancam kesenjangan digital ( digital
divide). Kesenjangan sarana dan prasarana TIK antara kota dan pedesaan, juga memperlebar jurang perbedaan sehingga terjadi pula digital divide di dalam negara kita sendiri. Agar tidak semakin tertinggal terhadap negara-negara maju, Indonesia perlu melakukan terobosan sehingga secara efektif dapat mempercepat pendayagunaan TIK untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat dan mempererat persatuan dan kesatuan bangsa yang merupakan landasan yang kokoh bagi pembangunan secara berkelanjutan. Dalam hal ini pemerintah perlu secara proaktif dan dengan komitmen yang tinggi membangun kesadaran politik dan menumbuhkan komitmen nasional, membentuk lingkungan bisnis yang kompetitif, serta meningkatkan kesiapan masyarakat untuk mempercepat pengembangan dan pendayagunaan teknologi telematika secara sistematik. Pusat TIK SMK merupakan SMK yang memiliki sarana pembelajaran berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) yang telah dikembangkan sejak tahun 2004 sampai sekarang. Pusat TIK diharapkan dapat membantu memberikan kemudahan dalam hal mendapatkan data, informasi secara cepat, tepat, dan akurat. Selain itu, Pusat TIK SMK diharapkan dapat membantu SMK di wilayahnya dalam mengembangkan sistem pembelajaran di SMK berbasis TIK. Selain itu keberadaan Pusat TIK SMK merupakan Suporting System bagi Dinas Pendidikan Kab/Kota dan Dinas Pendidikan provinsi. Sesuai dengan Program Direktorat Pembinaan SMK, maka pada tahun 2010 Pusat Layanan TIK akan diberdayakan untuk mendukung kegiatan pengumpulan dan pengolahan Proposal Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK Kab. Jember - 1
data SMK secara cepat dan tepat. Data tersebut akan digunakan sebagai bahan perencanaan pembinaan SMK dalam rangka pencapaian Rencana Strategis (Renstra) Pendidikan Nasional tahun 2010–2014.
Pusat layanan TIK juga akan melakukan koordinasi, Pendidikan dan
Pelatihan TIK, serta membuat Website Pusat TIK SMK sebagai langkah awal penerapan pembelajaran berbasis TIK. Sejalan dengan hal tersebut, Pusat Layanan TIK SMK di kabupaten/kota harus mempersiapkan sarana dan personel pengelola yang dalam implementasinya Pusat Layanan TIK dapat bekerjasama dengan Kelompok Kerja Kepala Sekolah (K3S) di setiap kabupaten/kota, sehingga diharapkan pelaksanaan pengumpulan dan pengolahan data SMK di tingkat kabupaten/kota dapat terakomadir secara optimal, cepat dan tepat waktu. B. Visi dan Misi Sekolah Visi Sekolah
: Menjadi Pusat Pendidikan dan Pelatihan untuk menyiapkan tenaga kerja tingkat menengah yang memiliki intelektual, kompetensi, jiwa wirausaha, daya saing pada tingkat regional, nasional dan goblal.
Misi Sekolah
: Menuju Sekolah Menengah Kejuruan Unggulan Menyiapkan Tamatan yang bertaqwa dan berbudi luhur, mempunyai etos kerja dan berjiwa wirausaha Meningkatkan daya serap tamatan di Dunia Usaha/Dunia Industri dan melanjutkan pendidikan kejejnjang yang lebih tinggi Meningkatkan peran sekolah Menengah Kejuruan Pengembangan Agribisnis ditingkat Regional
sebagai
Pusat
Meningkatkan peran sekolah Menengah Kejuruan sebagai Pusat Pengembangan Teknologi Informasi bagi sekolah, industri & masyarakat C. Tujuan dan Sasaran Kegiatan Pengembangan TIK ini dilaksanakan dengan tujuan sebagai berikut. 1. Mengumpulkan dan mengolah data SMK pada setiap kabupaten/kota; 2. Memberdayakan dan mengembangkan Pusat Layanan TIK SMK. 3. Mengembangkan pembelajaran berbasis TIK di SMK Jumlah sasaran 102 SMK di Kabupaten Jember.
Proposal Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK Kab. Jember - 2
D. Hasil Yang Diharapkan 1. Kemudahan dalam pengumpulan dan pengolahan data SMK pada setiap kabupaten/kota ; 2. Tersedianya data pokok SMK tingkat Kabupaten/Kota tahun pelajaran 2010/2011 di setiap Kabupaten/Kota dalam bentuk hardcopy dan softcopy ; 3. Berfungsi dan terpeliharanya sarana Pusat Layanan TIK SMK; 4. Desiminasi hasil pelatihan di tingkat provinsi kepada SMK di Kabupaten/Kota masingmasing;
Proposal Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK Kab. Jember - 3
II. ORGANISASI A. Susunan Tim Pusat Layanan TIK SMK
Ketua TIM Subandi, Drs
NIP. 19580918 198403 1 005
Pengelola Admin. & Keuangan Kartini NIP. 19571107 198503 2 007
Pengelola Pusat TIK SMK 1. Sugeng, S.Pd
Pengelola Data Pokok SMK 1. Hartono, A.Md
NIP. 19730910 199601 1 001
NIP. 19730910 199601 1 001
2. Gunawa Wibisono, H. ST
2. Mahendra Cendika Putra, S.
NIP. 991001037
NIP. 991001224
3. Adriyan Frankolin,A.Md. NIP. 9910010
Proposal Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK Kab. Jember - 4
B. Uraian Tugas No. 1.
Nama Jabatan Ketua TIM TIK
Uraian Tugas 1. 2. 3. 4. 5.
2.
3.
Pengelola Administrasi dan Keuangan
Pengelola Layanan Pusat TIK SMK
1.
2. 1. 2. 3.
Melaksanakan fungsi-fungsi manajemen (perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan, dan pengawasan/kontrol) dalam memberikan pelayanan TIK SMK di tingkat Kab/Kota; Membuat Program Kerja pelaksanaan Bantuan Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK; Mengkoordinasikan data pokok SMK dengan pihak-pihak terkait seperti SMK di Kab/Kota dan Dinas Pendidikan Kab/Kota; Membuat dan mengirimkankan laporan hasil pendataan ke Dinas Pendidikan Kab/Kota, Provinsi dan Direktorat Pembinaan SMK, dalam bentuk hardcopy dan softcopy; Membuat laporan hasil pelaksanaan program bantuan dana dilengkapi dengan realisasi pertanggungjawaban penggunaan dana bantuan disertai bukti-bukti antara lain : kuintansi, faktur/nota, bukti setor pajak ke kas Negara serta foto-foto hasil pengadaan dan pelaksanaan kegiatan. Selanjutnya laporan tersebut disampaikan kepada Kepala Sekolah Membuat pembukuan penggunaan bantuan dana dengan memperhatikan hal-hal sebagai berikut : Setiap transaksi penerimaan dan pengeluaran dana harus dibukukan secara rinci; Pembukuan Kas Umum ditutup setiap akhir bulan dan dilampiri Berita Acara Pemeriksaan Kas; Buku Kas Umum dibuat sesuai format dan dapat dibuat secara manual maupun menggunakan computer mengikuti prinsip-prinsip akuntansi; Bukti-bukti pembayaran/kuitansi bermaterai cukup diberi nomor urut sesuai tanggal transaksi sebelum dibukukan pada Buku Kas Umum; Rekapitulasi pembayaran pajak yang dilengkapi dengan bukti setor pajak ke kas Negara; Laporan penggunaan dana dibundel beserta lampiran buktibukti pembayaran dan nota/faktur penerimaan barang/bahan serta upah kerja sesuai dengan urutan nomor bukti; Pembukuan dan bukti-bukti pengeluaran dana sewaktuwaktu dapat diperiksa oleh intansi yang berwenang ataupun masyarakat. Melakukan penataan arsip terkait dengan pelayanan TIK SMK Melakukan pemeliharaan dan perawatan sarana Layanan Pusat TIK; Mendukung keterlaksanaan pembelajaran berbasis TIK (eLearning) Mengkoordinasikan pembuatan bahan ajar berbasis TIK.
Proposal Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK Kab. Jember - 5
No.
Nama Jabatan
4.
Pengelola Data Pokok SMK Tingkat Kabupaten/Kota
Uraian Tugas 1. 2. 3. 4.
Mengkoordinasikan pelaksanaan pendataan SMK tahun 2011 dengan SMK yang ada di Kabupaten/Kota; Mengumpulkan dan mengolah data pokok SMK tingkat Kabupaten/Kota menggunakan aplikasi data pokok SMK; Membuat Buku SMK dalam angka Tahun 2011 di tingkat Kabupaten/Kota; Meminta persetujuan hasil pendataan SMK Ke Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota.
Proposal Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK Kab. Jember - 6
III. RENCANA TEKNIS PELAKSANAAN
A. Penyiapan Sarana Pusat Layanan TIK SMK No. 1.
Kegiatan Spesifikasi Laptop ACER Aspire Core i3-2310M, 2GB DDR3, 500GB 4750-2312G50Mn - Black HDD, DVD±RW, NIC, WiFi, Intel HD Graphics, Camera, 14",
Jumlah
Ssasaran
1
Entry dan koletivitas data 102 SMK di Kab. Jember
2.
Camera digital
Kodak
1
3.
Penambahan Bandwith
Speedy
4 mbps
4.
PC Server
5.
Radio wifi
Dual Port (LAN + Internet)
3 set
6.
Router Mikrotik
Dual port (LAN + Internet)
1 unit
Dokumentasi Koordinasi Validasi Data dan Pengadaan Peralatan Memperlancar pengiriman dan download data Menampung data web Pusat Layanan TIK SMK Memperluas Jangkuan Internet untuk pendidik dan peserta didik Membagi koneksi ke tiap-tiap pelayanan administrasi dan lab praktikum berbasis TIK
1 Unit
B. Pengumpulan dan Pengolahan data pokok SMK tingkat kabupaten No
Kegiatan
Juli 2011
Sasaran 1
1.
Penggandaan Format Data Pokok dan CD Aplikasi Data Pokok Edisi 2010
2.
Menyebarkan Format data dan CD aplikasi Datapokok 2010
2
3
Agust. 2011 4
1
2
3
4
Sept. 2011 1
2
3
4
Oktber 2011 1 2 3 4
102 SMK di Kab. Jember 102 SMK di Kab. Jember
Proposal Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK Kab. Jember - 7
No
Kegiatan
Juli 2011
Sasaran 1
3.
Pengambilan Format Data Pokok dari SMK
4.
Entry Data Pokok dengan Aplikasi edisi 2011
5.
Koordinasi Validatasi data
6.
Penyusunan dan Penggandaan
7.
Penyerahan Data dan Buku SMK dalam Angka 2010
8.
Pemberdayaan dan Pengembangan Pusat Layanan TIK
2
3
Agust. 2011 4
1
2
3
4
Sept. 2011 1
2
3
4
Oktber 2011 1 2 3 4
102 SMK di Kab. Jember
C. Pemberdayaan dan Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK 1. Mengembangkan e-Learning sebagai salah satu metode pembelajaran yang berbasis teknologi informasi di SMK. 2. Mengembangkan e-Learning sebagai bagian metode pembelajaran berbasis TIK, untuk memotivasi tenaga pendidik membuat, menyiapkan, dan menyajikan bahan ajar yang praktis dan efisien. 3. Pengembangan Kepribadian agar terus mengikuti perubahan di bidang Informasi dan Teknologi di bidang pendidikan untuk mendukung khasanah dan keaneragaman Digital Library. 4. Sasaran pengembangan e-Learning adalah semua SMK di Kabupaten Jember.
Proposal Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK Kab. Jember - 8
IV. PENDANAAN A. Komponen yang dibiayai No. 1. 2. 3. 4.
Komponen
Keterangan Sesuai Kebutuhan 8 personil Kertas dan CD Cakram Penyaji dari Diknas dan Pemateri Pelatihan
Peralatan TIM TIK ATK Narasumber Pelatihan
B. RAB Rencana Anggaran Pengembangan No.
Jenis Kegiatan
Biaya
Satuan Kegiatan Jml
1
Biaya Pengumpulan, Pengolahan dan Updating Data a ATK Penggandaan Format Data Pokok dan b CD Transport Penyebaran & Pengambilan c Format (sesuaikan lokasi) d - Biaya Entri Data
e f g h
2
3
Volume Kegiatan
Satuan
Jml
Jumlah Biaya
Satuan
700,000.00
1
KL
X
5,000.00
1
KL
X
103
lok
515,000.00
40,000.00
1
KL
X
102
Lok
4,080,000.00
30,000.00
1
Keg
X
103
Lok
3,090,000.00
27,500.00
2
KL
X
4
Hr
220,000.00
450,000.00
1
KL
40,000.00
1
KL
X
2
Org
80,000.00
50,000.00
1
KL
X
2
Org
100,000.00
- Transport Koordinasi
50,000.00
1
KL
X
110
Org
5,500,000.00
- Konsumsi
27,500.00
1
KL
X
110
Org
3,025,000.00
350,000.00
1
Keg
350,000.00
0.00
1
Keg
0.00
150,000.00
10
Keg
1,500,000.00
5,000.00
50
Keg
250,000.00
500,000.00
1
Kali
500,000.00
500,000.00
1
kegiatan
500,000.00
275,000.00
1
Bulan
4,840,000.00
1
Unit
- Konsumsi Entri Data Penyusunan dan Penggandaan Data Pokok (Hardcopy dan Softcopy) SMK dalam angka Tansport Ke Dinas Pendidikan Kab Kota Transport Supervisi Petugas Dinas Kab/Kota Koordinasi SMK dengan Dinas Kab/Kota
700,000.00
450,000.00
Pembelajaran Berbasis TIK a
Pengembangan Website e-pembelajaran
b
Biaya Hosting
c
Pembuatan Bahan Ajar berbasis TIK
d
Penggandaan CD bahan ajar
e
Diseminasi Pembelajaran berbasis TIK
Pemberdayaan dan Pengembangan Layanan Pusat TIK a b c
Biaya Perawatan Jaringan Langganan Internet Mobile 3G/GPRS selama 1 Tahun Pembelian peralatan pendukung TIK (Pengadaan laptop ACER Aspire 47502312G50Mn - Black)
Total
12
Bulan
3,300,000.00 4,840,000.00 29,000,000.00
Proposal Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK Kab. Jember - 9
IV. P E N U T U P Peningkatan kualitas sumberdaya manusia pada dasarnya tercermin dari bagaimana dunia pendidikan mengikuti kemajuan ilmu pengetahuan & teknologi (IPTEK) yang menuju era global. SMK Negeri 1 Sukorambi Jember sedang dan siap menembus pasar global melalui SDM yang berkualitas untuk bersaing ditingkat Nasional maupun Internasional dan sebagai pusat Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) di Kabupaten Jember SMK Negeri 1 Sukorambi bertekad mempersiapkan sarana dan personel pengelola yang dalam implementasinya Pusat Layanan TIK akan bekerjasama dengan Kelompok Kerja Kepala Sekolah (K3S) di Kabupaten Jember, sehingga diharapkan pelaksanaan pengumpulan dan pengolahan data SMK di tingkat kabupaten/kota dapat terakomadir secara optimal, cepat dan tepat waktu. Demikian proposal ini disusun, untuk bahan pertimbangan, persetujuan dan realisasinya menuju terwujudnya SMK Negeri 1 Sukorambi Jember yang berstandarkan mutu.
Proposal Pengembangan Layanan Pusat TIK SMK Kab. Jember - 10
PROFIL SEKOLAH A. IDENTITAS SEKOLAH 1. Kode Registrasi (NSS)
581052404001
2. Nama Resmi Sekolah
SMK Negeri 1 Sukorambi Jember
NIS
210009
3. SK Pendirian a. Nomor SK
0253/U/1977
b. Tanggal SK
06-07-1977
4. Akreditasi Program a. Status Akreditas1
A
a. Nomor SK
-
b. Tanggal SK
-
5. Alamat Lengkap Sekolah a. Jalan
Jl. Brawijaya 55 Jember
b. Desa/Kelurahan
Jubung
c. Kecamatan
Sukorambi
d. Kabupaten/Kota
Jember
e. Propinsi
Jawa Timur
f. Nomor Telepon
0331-487535
g. Email
[email protected]
h. Website
www.smkn1sukorambijember.net
Fax
RT/RW
01
/
II
0331-42695
6. Identitas Kepala Sekolah a. Nama Lengkap
Drs. RINOTO, MM.
b. Tempat & Tanggal Lahir c. Alamat Lengkap
Banyuwangi, 22-12-1958 Jl. A. Yani VIII/08 Jember
d. Telepon Rumah / HP
081249956789
e. SK Pengangkatan Terakhir
Pembina Tk.I/IV/b
7. Komite Sekolah a. Jumlah Anggota
9 (sembilan) orang
a. Nomor SK Pengangkatan
0480.a/I04.32/SMK.05/PP/2005
b. Tanggal SK Pengangkatan
01-10-2005
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 11
B. PROFIL TENAGA GURU DAN ADMINISTRASI 1. Profil Tenaga Pendidik
No 1 2 3 4
Menurut Pendidikan
Jenis Guru
Normatif Adaptif Produktif BP/BK Jumlah
S1 14 37 42 6 99
Menurut Jenis Kelamin L P 11 8 17 24 38 20 4 2 70 54
Menurut Usia 5 2 12 16 30
S2 1 1 7 9
35-50 9 21 34 2 66
>51 8 8 8 4 28
Total Guru 19 41 58 6 124
2. Profil Tenaga Kependidikan
N o
Tenaga Kependidikan
Total Pegaw ai
Pendidikan
Jenis Kelamin
Usia
Kebutuhan Pegawai
SLT A
Dip
S1/D 4
S2
<35
35-50
>5 1
L
P
Ideal
+/-
6 3
3 0
3 0
0 0
4 0
6 2
2 1
7 0
5 3
7 3
-5 0
1. 2
Tenaga Administrasi Lainnya Tenaga Teknis Keuangan
12 3
3
Tenaga Teknis Praktik Kejuruan Kepala Tata Usaha
5
1
2
2
0
4
1
0
4
1
9
4
1
0
1
0
0
0
0
1
1
0
1
0
Tenaga Perpustakaan Tenaga Laboratorium
1
1
0
0
0
1
0
0
1
0
3
2
1 7
1 7
0 0
0 0
0 0
0 4
1 0
0 3
0 7
1 0
14 19
13 12
30
19
6
5
0
13
10
7
20
56
26
4 5 6. 7.
Pesuruh/Penjaga Sekolah TOTAL
C. PROFIL SISWA DAN LULUSAN 1. Data Pendaftar No. 1
2 3
4 5
6
7
Program Studi Kehalian
2008/2009 Pendaftar Diterima L P L P
Agribisnis Produksi Tanaman : a. Agribisnis Produksi Tanaman 88 Pangan dan Hortikultura b. Agribisnis Pembibitan dan Kultur 32 Jaringan c. Agribisnis Tanaman Perkebunan 41 Agribisnis Produksi Sumberdaya Peraiaran a. Agribisnis Perikanan 41 Agribinsi Budidaya Ternak a. Agribisnis Ternak Unggas 83 b. CBT Produksi Ayam Broiler 40 Agribisnis Mekanisasi Pertanian Mekanisasi Pertanian 85 Agribisnis Hasil Pertanian a. Teknologi Pengolahan Hasil 41 Pertanian b. Pengawasan Mutu 18 Tek.nik Komputer & Informatika: a. Multi Media 31 b. Teknik Komputer Jaringan 81 Teknik Kimia Analisis Kimia 15 TOTAL 596
TAHUN PELAJARAN 2009/2010 Pendaftar Diterima L P L P
2010/2011 Pendaftar Diterima L P L P
-
70
-
97
6
66
3
50
5
34
2
13
25
10
37
14
29
9
95
12
64
8
5
32
4
49
4
33
3
41
12
28
8
3
32
2
48
4
32
3
49
7
32
4
6 5
65 31
5 4
91 49
16 4
61 34
10 3
151 -
9 -
101 -
7 -
-
67
-
106
-
71
-
106
-
72
-
37
32
29
47
70
30
40
41
69
27
45
5
14
12
26
23
19
17
22
32
15
21
14 20
24 56
11 15
21 71
35 47
14 44
20 27
27 64
28 45
18 43
18 29
24 132
12 460
20 112
15 657
40 263
10 432
26 161
18 664
37 256
12 446
24 166
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 12
2. Data Siswa NO. A 1
2
3 B 1 C 1
2 D 1 E 1
2 F 1
2 G 1
TAHUN PELAJARAN 2008/2009 2009/2010 2010/2011 L P L P L P AGRIBISNIS DAN AGROTEKNOLOGI / AGRIBISNIS PRODUKSI TANAMAN 1 70 66 3 34 2 Agribisnis Produksi Tanaman Pangan dan 2 49 1 68 62 3 Hortikultura 3 50 44 47 1 47 1 1 25 10 29 9 63 8 Agribisnis Pembibitan dan Kultur Jaringan 2 24 4 25 10 25 9 3 16 1 24 4 25 10 1 32 4 33 3 29 7 Agribisnis Tanaman Perkebunan 2 23 1 29 4 30 3 3 15 3 22 1 29 4 AGRIBISNIS DAN AGROTEKNOLOGI / AGRIBISNIS PRODUKSI SUMBERDAYA PERAIRAN 1 32 2 32 3 31 4 Agribisnis Perikanan 2 23 28 2 31 3 3 23 27 2 AGRIBISNIS DAN AGROTEKNOLOGI / AGRIBISNIS PRODUKSI TERNAK 1 65 5 61 10 101 7 Agribisnis Ternak Unggas 2 51 7 63 3 88 13 3 34 3 51 7 92 5 1 31 4 34 3 CBT Broiler 2 27 31 3 3 19 24 AGRIBISNIS DAN AGROTEKNOLOGI / MEKANISASI PERTANIAN 1 69 71 73 Mekanisasi Pertanian 2 49 70 69 3 36 49 54 AGRIBISNIS DAN AGROTEKNOLOGI / AGRIBISNIS HASIL PERTANIAN 1 32 30 30 40 28 45 Teknologi Pengolahan Hasil Pertanian / Food 2 19 39 32 30 28 38 Processing and Packaging 3 16 21 17 38 31 30 1 14 12 19 17 15 21 Pengawasan Mutu 2 14 20 18 18 3 13 20 TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI / TEKNIK KOMPUTER DAN INFORMATIKA 1 24 11 14 20 18 18 Multi Media 2 16 11 22 11 14 20 3 14 5 15 10 22 11 1 57 15 33 27 44 29 Teknik Komputer dan Jaringan 2 40 18 51 15 41 27 3 29 15 38 18 51 14 TEKNOLOGI DAN REKAYASA / TEKNIK KIMIA 1 12 20 10 26 12 24 Analisis Kimia 2 13 11 11 19 9 22 3 12 9 12 10 10 18 TOTAL 1038 306 1198 367 1264 436 BIDANG STUDI / PROGRAM STUDI KEAHLIAN
KLS
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 13
3. Data Lulusan STATUS LULUSAN Jumlah Lulusan
Dikontrak sebelum Lulus
No.
Tahun Pelajaran
Jumlah Peserta
L
P
Jml
%
Jml
%
Jml
%
1
2007/2008
223
180
43
22
9.87
76
34.08
125
56.05
2
2008/2009
289
232
57
74
25,61
103
35,64
186
64,36
3
2009/2010
409
322
87
14
3.42
269
65.77
126
30.81
Bekerja setelah Lulus
Tidak tahu
4. Rata-rata Nilai Ujian Nasional No.
Mata Pelajaran
Tahun Pelajaran 2008/2009
2009/2010
2010/2011
1.
Matematika
7,84
7.31
7.65
2.
Bahasa Indonesia
7,03
6.66
7.35
3.
Bahasa Inggris
7,18
6.06
7.61
4.
Produktif
8,77
6.17
8.50
5. Data Prestasi Sekolah/Guru/Siswa No.
Juara I Juara I Juara II
Bidang (Seni Budaya, Olahraga, Akademik, Lingkungan, dlll) Lomba Giri wana Relly Danton LKS Bidang THP / Akademik
Juara Juara Juara Juara Juara Juara Juara Juara
I III II II I I III I
Liga Sepak Bola Pelajar Lomba Parade Puisi Kebangsaan Lomba Nyanyi Lagu Cinta Tanah Air Lomba Cerdas Cermat Lalu lintas Debat Bahasa Inggris Lomba Giri Wana Rally Lomba Majalah Dinding 3 Dimensi Lomba Giri Wana Rally
2010 2010 2010 2010 2010 2010 2009 2009
Tk. Kabupaten Tk. Kabupaten Tk. Kabupaten Tk. Kabupaten Tk. Kabupaten Tk. Kabupaten Tk. Kabupaten Tk. Kabupaten
Juara Juara Juara Juara Juara Juara Juara Juara
I II III I Harapan II I (Sudiarto) III (Bahrul Ulum) I (Bahrul Ulum)
LKS Bidang THP / Akademik LKS Bidang Peternakan / Akademik LKS Bidang Perikanan / Akademik Juara 1 LKS Bidang THP / Akademik LKS Bidang Kimia / Akademik Akademik, Karya Tulis untuk Guru KKPI LKS Bidang THP / Akademik LKS Bidang THP / Akademik
2009 2009 2009 2009 2009 2008 2008 2007
Tk. Propinsi Tk. Propinsi Tk. Propinsi Tk. Nasional Tk. Propinsi GPBN Tk. Nasioanl LKS Tk.. Nasional LKS Tk. Nasional
LKS Bidang Uji Benih / Akademik LKS Bidang Peternakan / Akademik LKS Bidang THP / Akademik
2007 2007 2006
LKS Tk. Nasional LKS Tk. Nasional LKS Tk.. Nasional
PKS Bidang THP
2004
LKS Tk. Nasional
PKS Bidang THP PKS Bidang Peternakan
2003 2002
LKS Tk.Nasional LKS Tk. Nasional
Peringkat (Juara I, II atau III)
Juara II (Eko Rudi Hartono) Juara Harapan I (Ach. Nurul) Juara II (Zakaria) Juara Harapan 1 (Abdullah Karim) Juara I (Risatul Munawaroh) Juara Harapan I (Nur Holik)
Tahun Perolehan Prestasi 2011 2011 2011
Ajang Pencapaian Prestasi (WSC, ASC, LKS, GPBN, dll) Tk. Propinsi Tk. Propinsi Tk. Propinsi
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 14
D. KONDISI GEDUNG DAN FASILITAS SEKOLAH 1. Luas & Status Areal Lingkungan Sekolah
No
Jenis Lahan
M2
Status Kepemilikan Lahan Pemerintah/Yayasan
1
Luas Lahan Seluruhnya
80.000
80.000 M2
2
Luas Bangunan
46.932
46.932 M2
3
Luas Lahan Tanpa Bangunan
33.068
33.068 M2
80.000
80.000 M2
Jumlah
Lainnya (sebutkan)
1 A. Potensi Bencana Alam No.
Jenis Potensi Bencana Alam
1.
Banjir
2.
Longsor
3.
Gempa Bumi
4.
Angin Puting Beliung
Berilah tanda (V) yang sesuai
Keterangan
v
1 B. Letak Lokasi Sekolah No.
Letak Lokasi Sekolah
1. 2. 3.
Tepi Jalan Raya / Utama Tepi Jalan Lingkungan (dlm komplek perumahan) Gang (tidak dapat dilalui mobil)
Berilah tanda (V) yang sesuai V
Keterangan
1 C. Jenis Pencapaian Sekolah No. 1. 2.
Pencapaian Ke Lokasi Sekolah Dilalui Kendaraan Umum Tidak Dilalui kendaraan umum
Berilah tanda (V) yang sesuai V
Keterangan km dari Jalan raya / Utama
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 15
2. Ruangan Gedung Sekolah Kondisi Saat Ini No A 1 2 3 4 5 6 7 B 1 2
3
C 1 2 3 4 5. D
Jenis Ruangan Administrasi Ruang Kepala Sekolah Ruang Wakil Kepala Sekolah Ruang Guru Ruang Pelayanan Administrasi dan Reproduksi Ruang Pokja PSG/ BP/BK dan BKK Ruang Komite Sekolah Ruang Wakil Manajemen Mutu Kegiatan Belajar Ruang Kelas Ruang Laboratoriun 2.1. Laboratorium Fisika 2.2. Laboratorium Biologi 2.3. Laboratorium Kimia 2.4. Lab. Kultur Jaringan 2.5. Lab. Microbiologi 2.6. Lab. Bahasa 2.7. Lab. Computer Ruang Praktik/Bengkel 3.1. Green House 3.2. Gudang Hasil Pertanian 3.3. Ruang Alat dan Bahan Agronomi 3.4. Lab. Uji Benih 3.5. Unit Pembuatan Pakan 3.6. Unit Penanganan Limbah 3.7. Rumah Pemotongan Ayam 3.8. Kandang Ayam OpenHouse 3.9. Kandang Close House 3.10.Ruang Alat Mesin Budidaya 3.11.Ruang Alat Mesin PHP 3.12.Bengkel Mesin Pertanian 3.13.Ruang Gambar Auto CAD 3.14. Lab Pengolahan Hasil Pert 3.15.Lab Peng Mutu Hasil Pert 3.16.Pengolahan Nata de Coco 3.17.Lab Analisa Kimia 3.18.Lab MRIT Computer 3.19.Studio TV Educasi 3.20. Lab Pengolahan Hasil Ikan 3.21.Lab Pengjin Mutu Hsil Ikan 3.22. Bangnan Stasiun Agroklimatologi Penunjang Pendidikan Ruang Perpustakaan / Digital Library Ruang Unit Produksi Ruang Pramuka, Koperasi, UKS dll Ruang Ibadah Ruang Band / Seni Penunjang Lainnya
Baik
Rusak Ringan
Rusak Berat
Luas Ruang (M2)
Kebutuhan Luas Ruang Ruang (M2)
1 1 1
72 72 216
1 1 1
72 72 324
1
179
1
179
1 1 1
117 42 42
1 1 1
117 56 70
11
7
2327
39
1 1 1 1 1 2
198 96 120 138 99 163 342
2 1 2 1 2 1 6
360 180 240 138 198 163 513
1 1
118 96
1 2
118 192
1
12
1
48
1
99 60
1
480
1 1 1 1 2 1 1 2 1 1 3 1 1 1 2 2 1 2 1
99 96 72 96 1120 440 120 192 360 90 330 270 360 108 180 180 72 144 72
1 1 5 1 1
400 48 270 270 90
1
2
1
1 1 1 1 1 2 1 1
1
1
72 142 360 90 330 270 180
1
90
1 1
140 9 161 140
3 1
3861
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 16
Kondisi Saat Ini No
Jenis Ruangan
1 2 3 4.
Ruang Kantin Sekolah Ruang Toilet Ruang Gudang Menara Air dan Rumah Pompa
Baik
Rusak Ringan
Rusak Berat
2
2
2
216
2
Jumlah
26
Kebutuhan Luas Ruang Ruang (M2) 1 210 6 216 3 576 4 108
Luas Ruang (M2)
54
34
8
4635
117
10387
3. Infrastruktur
Kebutuhan No.
Jenis Infrastruktur Daya Listrik Tenaga (KwH)
1.
Daya Listrik Penerangan (KwH) Jaringan Telepon (saluran) Sumber Air Bersih (Sumur pompa, atau) Saluran Pembuangan Air Hujan
2. 3. 4. 5. 6.
Pagar Pengaman
7.
Jembatan
Yang Ada
Kekurangan
Kondisi (%) Rusak Rusak Baik Ringan Berat
Sementara jadi 1 dg penerangan
20 Kwh
85 kwh
13 kwh
30 kwh
2
2
100%
20 ltr/detik
5 ltr/detik 1.200 m2 3.600 m2 --
Keterangan
40%
60%
60%
30%
10%
2.000 m2
50%
30%
20%
1.800 m2
87%
13%
-
-
-
4. Perabot
No. A. 1. 2. 3. 4 5. 6. 7. 8. B. 1. 2. 3.
Jenis Perabot Administrasi Ruang Kepala Ruang Wakil Kepala Sekolah Ruang Guru Ruang Pelayanan Administrasi Ruang Penggandaan Ruang PSG Ruang WMM Ruang BP/BK – Bursa Kerja Kegiatan Belajar Ruang Kelas Ruang Laboratorium Ruang Praktek/Bengkel
Keberadaan (%)
Kondisi (%) Rusak Rusak Baik Ringan Berat
100% 80% 70% 90% 75% 85% 85% 80%
100% 80% 70% 90% 75% 85% 85% 80%
20% 30% 10% 25% 15% 15% 20%
72% 70% 75%
72% 70% 75%
28% 30% 10%
Keterangan
15%
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 17
No.
Jenis Perabot
4. C. 1. 2.
Ruang Lab. Komputer Penunjang Pendidikan Ruang Perpustakaan Ruang Unit Produksi Ruang Pramuka, Koperasi Siswa, UKS, OSIS Ruang Ibadah Ruang Auditorium Ruang Kantin Sekolah
3. 4. 5. 6.
5. Peralatan
Jenis Perabot
A. 1. 2. 3. 4 5. 6. 8.
Administrasi Ruang Kepala Ruang Wakil Kepala Sekolah Ruang Guru Ruang Pelayanan Administrasi Ruang Penggandaan Ruang PSG Ruang WMM / Komite Sekolah Ruang BP/BK – Bursa Kerja
B. 1. 2. 3. 4.
Kegiatan Belajar Ruang Kelas Ruang Laboratorium Ruang Praktek/Bengkel Ruang Lab. Komputer
C. 1. 2.
Penunjang Pendidikan Ruang Perpustakaan Ruang Unit Produksi Ruang Pramuka, Koperasi Siswa, UKS, OSIS Ruang Ibadah Ruang Auditorium Ruang Kantin Sekolah
3. 4. 5. 6.
50% 50%
50% 50%
50% 50%
65%
65%
35%
75% 60% 70%
75% 60% 70%
15% 30% 30%
Keterangan
10% 10%
Tabel Peralatan Sekolah
No.
7.
82%
Kondisi (%) Rusak Rusak Baik Ringan Berat 82% 18%
Keberadaan (%)
Keberadaan (%)
Kondisi (%) Rusak Rusak Keterangan Baik Ringan Berat
100% 60% 70% 75% 60% 75%
100% 60% 70% 75% 60% 75%
20% 30% 15% 30% 25%
90%
90%
10%
75% 70% 70% 80%
75% 70% 70% 80%
15% 15% 15% 15%
10% 15% 15% 5%
75% 70%
75% 70%
15% 15%
10% 15%
75%
75%
15%
10%
70% 70% 65%
70% 75% 70%
20% 15% 20%
10% 10% 10%
20% 10% 10%
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 18
E. KONDISI ANGGARAN DAN BIAYA PENDIDIKAN 1. Sumber Anggaran Sekolah Tabel Sumber Anggaran Operasional Sekolah
No 1 2 3 4
Tahun Anggaran (dalam rupiah) 2007 145.000.000 1.221.000.000 700.000.000 500.000.000 2.566.000.000
Jenis Sumber Anggaran Dana Rutin PEMKAB Jember Dana Komite Sekolah Bantuan Lain-lain / Tidak tetap Bantuan Khusus Bupati TOTAL
2. Alokasi Penggunaan Anggaran Sekolah No. 1. 2. 3. 4. 5. 6.
Jenis Penggunaan Angaraan 2005 2023505722 700000
Gaji Pegawai ATK Bahan Praktek Pemeliharaan Listrik, Telepon, dan Air
16086900 4038000
Total
2044330622
Tahun Pelajaran 2006 2125242474 21822600 6835000 65362500
2219262574
2007 2135116726 42162000 35929800 68750424 2281958950
3. Potensi Eksternal Sekolah
Tabel Potensi Eksternal Sekolah No. 1. 2. 3. 4. 5. 6.
Potensi Eksternal Sekolah (pilih yang paling Potensial) Pariwisata Budaya Industri Pertanian Perikanan dan Kelautan Ekonomi Total
Penjelasan (Dilengkapi dengan data Pendukung)
Potensi daerah memungkinkan mengembangan komoditi pertanian dan perkebunan (Tembakau, Kopi,Kakao, Tebu dan Tanaman Semusim
*) catatan : Potensi Eksternal Sekolah (sumber data dari sekolah, Bapeda dll) Sektor Penunjang PAD (Keunggulan Lokal dalam potensi alam dan industri), lampirkan Resntra Daerah
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 19
4. Kerjasama Industri (Partnership) dalam dan luar negeri KERJASAMA INDUSTRI LUAR DAN DALAM NEGERI NO
Nama Lembaga/DU/DI
Alamat
Ruang Lingkup Keja sama
Waktu Pelaksanaan Mulai
Berahir
2004
Sekarang
2003
Sekarang
2002
Sekarang
Peternakan Ayam Petelur
2003
Sekarang
Gresik
Peternakan Ayam Petelur
2003
Sekarang
PT.Prospek Karya Tama
Sidoarjo
Peternakan Ayam Petelur
2003
Sekarang
10
PT.Prospek Karya Tama
Bajar Masin
Peternakan Ayam Petelur
2003
Sekarang
11
PT.Prospek Karya Tama
Denpasar
Peternakan Ayam Petelur
2003
Sekarang
12
Hartono Farm
Bogor
Peternakan Ayam Pedaging
13
Cikampek Farm
Ckampek
14
Atoeng Farm
Tangerang
Peternakan Ayam petelur
2003
Sekarang
Surabaya
Teknisi / Enseminator Ayam
1999
Sekarang
Denpasar
Teknisi / Enseminator Ayam
1999
Sekarang
2003
Sekarang
1999
Sekarang
2004
Sekarang
1
Vega Farm
Rogo Jampi
Peternakan Ayam petelur
2
Maesan Farm
Maesan Bondowoso
Peternakan Ayam petelur
3
PT.Satwa Miratama (kemitraan)
Jember
Peternakan Ayam Pedaging
4
Arjuna Farm
Kediri
Peternakan Ayam petelur
5
Jaya Mulya Farm
Pare Kediri
Peternakan Ayam petelur
6
PT Cargil (Kemetraan)
Wates Kediri
Peternakan Ayam petelur
7
PT.Prospek Karya Tama
Malang
8
PT.Prospek Karya Tama
9
15 16
PT.CHAROEN POKPHAND JAYA FARM. PT.CHAROEN POKPHAND JAYA FARM.
17
Ajung Farm
Jemebr
Peternakan Ayam petelur
18
Ariasa Farm
Bangli Bali
Agro Industri
19
Adi Peternak Mandiri
Kalisat
Peternakan Ayam petelur
20
Tegal Putri Farm
Pare Kediri
Peternakan Ayam petelur
21
PT Bandung Agri Lestari
Sukabumi
Bud.Tanaman Hortikultura
22
PT Fransa Ritirta
Jakarta
Bud.Tanaman Hortikultura
23
PT Indagro Culture
Mojokerto
24
PT Aventis
Jakarta
25
Nusagrin
Jember
26
PT Alam Segar
Gresik
27
PT Garuda Food
Gresik
Food Prosesing + QC
28
PT Sentra Boga Inti Selera
Pasuruan
Food Prosesing + QC
29
PT Philip Sea Food
Pasauruan
Food Prosesing + QC
30
PT Fransa Ritirta
Sukabumi
Bud.Tanaman Hortikultura
31
Perkebunan Kali Jeruk Baru
Klakah Lumajang
Perkebunan Kopy
32
PT Mitra Tani 27
Jember
Bud.Kedelai Edamami
33
PT Binneka Jaya
Ciawi Bogor
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 20
NO
Nama Lembaga/DU/DI
Alamat
34
SMK Negeri Sukorambi
Sukorambi Jember
35
Trigatra Rajasa
Situ Bondo
36
PT Pramudya Agro Lestari
Malang
37
PT Takirun Indonesia
Pasuruan
38
PT BASF Agro Makerting
Jakarta
39
East West Seed Indonesia
Jember
40
PT Blirang Kalisari
Pasuruan
41
PT Bayer Indonesia
Surabaya
42
PTP Nusantara 12
Jember
43 44 45
PT.Satwa Miratama (kemitraan) PT Ciomas Adi Satwa Japfa Group PT Balik Papan Sejahtera Madiri
Ruang Lingkup Keja sama Teknisi dan Tata Usaha Perkebunan Mangga
Rogojampi
Kemitraan Ayam Pedaging
Jember
Kemitraan Ayam Pedaging
Balik Papan Denpasar
Produsen Obat-obatan ternak
47
Bumi Daya Farm
Blitar
Peternakan Ayam Petelur
48
Srikaton Farm
Blitar
Peternakan Ayam Petelur
49
UD Lima Buana
Blitar
Peternakan Ayam petelur
50
Berlian Farm
Blitar
Peternakan Ayam petelur
51
Bumi Indah Farm
Blitar
Peternakan Ayam petelur
52
Sidodadi Farm
Blitar
Peternakan Ayam petelur
53
Taruma Jaya Farm
Blitar
54
Bintang Timur Farm
Blitar
55
Agus Farm
Sukowono Jember
56
Prima Dona Farm
Palu
57
UD Sumber hasil
Petung Jember
58
Ayu Mertha PS
Tabanan
59
DK Veteriner
Tabanan
60
PT Ciomas Adi Satwa
Lombok
61
PT Agrinusa Unggul Jaya
Lombok
62
PT PKP (Japfa Group)
Sidoarjo
63
PT Sentra Pangan Usaha
Surabaya
64
PT Siantar Top
Surabaya
65
Perus. Kopi Bubuk Kapal Api
Surabaya
66
PT Spindo
Pasuruan
69
Peternakan Ayam petelur
2007
Sekarang
2004
Sekarang
2003
Sekarang
2004
Sekarang
2007
Sekarang
2001
Sekarang
2002
Sekarang
2003
Sekarang
2006
Sekarang
1999
Sekarang
Poultrtry shop dan kemitraan ayam pedaging
Kediri
Peternakan Ayam Petelur
Imam Supandi Farm
Banyuwangi
Peternakan Ayam Petelur
PT REZA SENTOSA.
Sidoarjo
Peternakan Ayam Petelur/Pedaging
Hay Farm
Berahir
Pembibitan Hortikultura
PT Agrinua Unggul Jaya
68
Mulai
Marketing sarana penunjang pertanian
46
67
Waktu Pelaksanaan
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 21
NO 70 71 72
Nama Lembaga/DU/DI PT.UNGGAS Jaya PT.JAGUNG HIBRIDA SULAWESI Bintang Timur Farm
Alamat
Ruang Lingkup Keja sama
Waktu Pelaksanaan Mulai
Berahir
2008
Sekarang
2001
Sekarang
Peternakan Ayam Petelur/Pedaging Jember
Pembenihan
Blitar
Peternakan Ayam Petelur
73
Yenny Farm
Blitar
Peternakan Ayam Petelur
74
Hollywood Farm
Blitar
Peternakan Ayam Petelur
75
Sidodadi Farm
Blitar
Peternakan Ayam Petelur
76
Jaya Mulya Farm PT.ASTRA AGRO LESTARI Tbk. PT.Medion
Pare Morowali Sulteng BANDUNG
Peternakan Ayam Petelur
2002
Sekarang
Perkebunan Kelapa Sawit
2008
Sekarang
Teknisi / Vaksinator Ayam
2007
Sekarang
GRESIK
2008
Sekarang
80
PT. Garuda Food Putra Putri Jaya PT.DUTA PALMA
Perkebunan Kelapa Sawit
2007
Sekarang
81
PT.DMC GROUP
Malang
Peternakan Ayam Petelur
2008
Sekarang
82
Koperasi Bunga Mekar
Surabaya
83
UD.H.Tono
Bondowoso
84
CV.Metha Agro Sentosa
Semboro Jember
Budidaya Tanaman Strowberi Budidaya Tanaman Sengon
2008
Sekarang
85
PT.Bumitama Gunajaya Agro
Kalteng
Perkebunan Kelapa sawit
86
Matahari
Jember
Operator Komputer
87
PT.East West Seed Ind.
Jember
Pembenihan
88
Sanjaya Farm
Karang Anyar
Peternakan Ayam Petelur
89
PT.SHT
Tabanan
Peternakan Ayam Petelur/Pedaging
90
UD.Tani Maju
Makasar
Peternakan Ayam Petelur
2008
Sekarang
2008
Sekarang
2004
Sekarang
77 78 79
Makanan Ringan (QC)
JAKARTA
Administrasi
91
Sanjaya Farm
Solo
Peternakan Ayam Petelur
92
Rumah Makan
Papua
Pengolahan daging Ayam
93
Speedy
Jember
Marketing
94
Samsat
Jember
Operator Komputer dan Jaringan
95
PT.Benih Citra Asia
Wirowongso
Pembenihan
96
Peternakan Erik
Gambirono
Peternakan Ayam Petelur
97
D1 Oils Indonesia
Jakarta
Budidaya Tanaman Jarak
98
RPA Ciomas
Tabanan
Pemotongan Ayam
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 22
PEMERINTAH KABUPATEN JEMBER DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 1 SUKORAMBI JEMBER Jl. Brawijaya 55 (0331) 487535, (0331) 422695 Jember e-mail :
[email protected], website : www.smkn1sukorambijember.net
SURAT KEPUTUSAN KEPALA SMK NEGERI 1 SUKORAMBI JEMBER Nomor : 800/0879a /413.15.20523760/2011 tentang SUSUNAN TIM LAYANAN PUSAT TIK SMK Menimbang
:
Mengingat
:
Menetapkan
Bahwa dalam rangka memperlancar pelaksanaan pelayanan teknik informasi dan komunikasi di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Sukorambi Jember perlu diangkat petugas dalam jabatan tertentu. 1. Undang-Undang No 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. 2. Peraturan Pemerintah No. 29 Tahun 1990 Tentang Pendidikan Sekolah Menengah. 3. Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional Pendidikan. 4. Keputusan Mendikbud RI nomor : 0480/U//1992, Tentang Sekolah Menengah Kejuruan. 5. Peraturan Mendiknas No. 19 Tahun 2007 Tentang Standar Pengelolaan oleh Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah. 6. Peraturan Mendiknas No. 16 Tahun 2007 Tentang Standar Kualifikasi dan Kompetensi Guru.
MEMUTUSKAN
Pertama
:
Kedua
:
Ketiga Keempat
: :
Kelima
:
Menunjuk dan memberi tugas kepada guru/pelaksana untuk menduduki tugas tambahan dalam jabatan seperti tercantum dalam lampiran surat keputusan ini. Bagi yang telah ditunjuk supaya melaksanakan tugasnya dengan penuh rasa tanggung jawab sesuai dengan bidang tugas terlampir. Hasil yang telah dicapai supaya dilaporkan secara berkala pada atasan dan atau Kepala Sekolah. Seluruh biaya yang timbul akibat keputusan ini akan dibebankan pada dana yang sesuai dengan keputusan yang berlaku. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, apabila terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.
Mengetahui Kepala Dinas Pendidikan Kab. Jember,
Ditetapkan di : Jember Pada Tanggal : 01 Juni 2011 Kepala SMK Negeri 1 Sukorambi Jember,
Drs. Achmad Sudiyono, SH., M.Si., M.Psi Pembina Utama Muda NIP. 19610523 198503 1 008
Drs. Rinoto, MM Pembina Tk.I NIP. 19581222 198503 1 014
Tembusan Disampaikan Kepada Yth : 1. Kepala Kantor Wilayah Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Propinsi Jawa Timur 2. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Jember 3. Pertinggal
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 23
Lampiran Nomor Tanggal Tentang
No 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.
: : : :
Surat Keputusan Kepala SMK Negeri 1 Sukorambi Jember 800/0879a /413.15.20523760/2011 1 Juni 2011 Susunan Tim Layanan Pusat TIK SMK
Pangkat/ Golongan
Nama dan NIP Drs. Rinoto, MM NIP. 19581222 198503 1 014 Subandi, Drs. NIP. 19580918 198403 1 005 Kartini NIP. 19571107 198503 2 007 Sugeng, S.Pd. NIP. 19730910 199601 1 001 Gunawan Wibisono, H., ST NIP. 991001037 Adriyan Frankolin, A.Md NIP. 991001038 Hartono, A.Md. NIP 19690120 199003 1 007 Mahendra Cendika Putra S NIP. 991001224
Jabatan di Sekolah
Sebagai
Pembina/IV/a
Kepala Sekolah
Penanggung Jawab
Pembina/IV/a
Ketua Pokja PVB
Ketua Tim
Penata Muda Tk.I/III/b
Bendahara Rutin
Administrasi & Keuangan
Penata / III/c -
Ketua Bidang Keahlian Teknologi Informasi Guru Program Keahlian Tek. Komp. Jaringan Guru Program Keahlian Multimedia
Penata Muda Tk.I/III/b
Penanggungjawab SIM
PTT
Teknisi Lab TKJ
Pengelola Pusat TIK SMK Anggota Pengelola Pusat TIK SMK Anggota Pengelola Pusat TIK SMK Pengelola Data Pokok Anggota Pengelola Data Pokok
Mengetahui Kepala Dinas Pendidikan Kab. Jember,
Ditetapkan di : Jember Pada Tanggal : 01 Juni 2011 Kepala SMK Negeri 1 Sukorambi Jember,
Drs. Achmad Sudiyono, SH., M.Si., M.PSi Pembina Utama Muda NIP. 19610523 198503 1 008
Drs. Rinoto, MM Pembina Tk.I NIP. 19581222 198503 1 014
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 24
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 25
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 26
Foto Kegiatan Tahun 2010
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 27
Lampiran Pengembangan Pusat Layanan TIK/SMK Negeri 1 Sukorambi Jember - 28