LEMBAR KUESIONER Nama
:
Tanggal
:
Alamat
:
Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar dan tepat Beri tanda silang (x) pada jawaban yang benar Jenjang pendidikan terakhir yang anda jalani : a. SD b. SMP c. SMA d. Perguruan Tinggi Pekerjaan anda saat ini : a. Ibu Rumah Tangga (IRT) b. Pegawai Swasta c. Pegawai Negeri Sipil (PNS) d. Wiraswasta Manakah di bawah ini, merupakan penghasilan perbulan yang anda terima : a. Ekonomi rendah (Rp. 761.000) b. Ekonomi sedang (Rp. 761.000 s/d Rp. 1.500.000) c. Ekonomi tinggi (> Rp. 1.500.000) Melalui media apa anda pernah mendengar atau mengetahui tentang ruang popok a. Media Cetak b. Media Elektronik c. Media Papan.
Universitas Sumatera Utara
1. Apakah yang menjadi penyebab toxoplasma ? a. Protozoa b. Kelenjar c. Bakteri 2. Bagaimana cara penularan toxoplasma? a. Melalui hewan dan kotoran yang terinfeksi b. Melalui lalat c. Melalui semut 3. Binatang apa saja yang sering menjadi pembawa toxoplasma? a. Ular b. Tikur, Kucing, Anjing c. Kecoa 4. Apa pengaruh toxoplasma pada ibu hamil? a. Keguguran b. Diabetes mellitus c. Janin jadi lebih berat 5. Apa pengaruh toxoplasma pada janin? a. Diabetes mellitus b. Janin jadi lebih sehat c. Hidrosefalus
Universitas Sumatera Utara
6. Mengapa ibu hamil tidak boleh memakan daging yang mentah/kurang matang? a. Karena kista toxoplasma berada di daging mentah tersebut b. Karena daging mentah susah dicerna c. Karena daging mentah tidak baik bagi janin 7. Bagaimana cara mencegah terjadinya toxoplasma? a. Jangan makan daging mentah, tinja kucing dibakar atau diberi antiseptik b. Fisioterapi c. Kemoterapi 8. Bagaimana menurut anda penanganan toxoplasma pada ibu hamil? a. USG, kontrol ke dokter kandungan dan mengkonsumsi obat yang diberikan b. Tidak perlu ditangani secara intensif karena akan sembuh sendiri c. Penyakit ini tidak ada obatnya 9. Bagi pasangan usia subur yang ingin punya anak perlu memeriksa toxoplasma karena ……. a. Toxoplasma dapat menyebabkan kemandulan b. Toxoplasma menyebabkan diare c. Toxoplasma menyebabkan batuk 10. Seringkali penyakit ini tidak terdiagnosa, bagaimanakah cara mengatasi penyakit ini secara dini? a. Ibu hamil dan wanita usia subur memeriksa TORCH b. Tidak perlu dilakukan pemeriksaan karena dananya besar c. Hanya ibu hamil saja yang perlu diperiksa
Universitas Sumatera Utara
11. Mengapa penyakit toxoplasma ini sering diabaikan? a. Karena orang yang terinfeksi bisanya tidak mengalami gejala yang tidak tampak b. Karena penyakit toxoplasma dianggap tidak berbahaya c. Karena penyakit toxoplasma tidak sulit disembuhkan 12. Salah satu penyebab kematian janin dalam kandungan adalah ………. a. Toxoplasma b. Diare c. Demam 13. Hidrosefalus (cacat) bayi dengan kepala besar dapat disebabkan oleh ……. a. Diare b. Toxoplasma c. Demam 14. Penularan toxoplasma dari ibu ke janin adalah melalui ………. a. Udara b. Makanan c. Placenta/ari-ari 15. Salah satu penyakit infeksi berbahaya pada ibu hamil adalah ……. a. Toxoplasma b. Infeksi saluran pernafasan c. Influenza
Universitas Sumatera Utara
16. Ibu penderita toxoplasma dalam masa laktasi sebaiknya ……… a. Asi tidak boleh diberikan b. Tetap memberikan ASI pada bayinya c. Susu formula saja 17. Bagaimana penularan toxoplasma pada suami isteri dalam keluarga? a. Suami, isteri dapat saling menular b. Dapat menularkan dari orang lain disekitarnya c. Toxoplasma ditularkan melalui kotoran dan makanan daging mentah 18. Cacat bawaan pada bayi baru lahir yang hidup pada penderita toxoplasma adalah a. Kepala besar b. Tidak memiliki dubur c. Kembar siam 19. Tinja kucing dapat menyebabkan ……… a. Demam b. Batuk c. Toxoplasma 20. Bagaimana perilaku hidup sehat mempengaruhi kesehatan ibu hamil dan janin? a. Mencuci tangan, membersihkan kotoran hewan dari lingkungan rumah b. Makan yang berlebihan c. Tidak memeriksakan kehamilannya ke tenaga kesehatan
Universitas Sumatera Utara