PHP Intro
Pemrograman Web II Ganjil 2015 -‐ 2016
Variabel
Penamaan Variabel
l
Diawali dengan karakter $ Nama variabel bisa terdiri dari karakter huruf, angka, dan underscore. Setelah karakter $, harus diikuA karakter huruf atau underscore “_”. Case Sensi.ve
l
Contoh :
l l l
l l l l l
$_name $first_name $name3 $lastName global $_name à variabel global
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
3
Tipe Data
Tipe Data Standar l
l
l
Numerik l
Integer : 5, -‐7, 2000, 012 à octet, 0xff à hexadecimal
l
FloaAng point : 2005.14, 14e+12
String l
‘teks dengan apostrope’
l
“teks dengan quote”
Escape character l
Karakter khusus untuk mewakili karakter ASCII dengan fungsi khusus
l
Diawalai dengan tanda ‘\’
l
Ex: ganA baris, tabulasi dll à \n
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
5
Tipe Data Standar l
Boolean l
True (1) / False (0)
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
6
Operator
Operator Assigment • Misal x = 5, y = 3 Operator
Contoh
Sama Dengan
Hasil
=
$text = “Belajar PHP”;
+=
$x += 5;
$x = $x + 5;
10
-‐=
$x -‐= $y;
$x = $x -‐ $y;
2
*=
$x *= $y;
$x = $x * $y;
15
/=
$x /= 2;
$x = $x / 2;
2.5
.=
$x .= $y;
$x = $x . $y;
53
%=
$x %= $y;
$x = $x % $y;
2
September 22, 2015
Belajar PHP
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
8
Operator Numerik $x-‐nya nyambung terus. Operator
Deskripsi
Contoh
Hasil
+
Penjumlahan (Addi.on)
$x = 1 + 2;
3
-‐
Pengurangan (Substrac.on)
$x = $x -‐ 1;
2
*
Perkalian (Mul.plica.on)
$x = 4 * $x;
8
/
Pembagian (Division)
$x = $x / 2;
4
%
Modulus
$x = 9 % $x;
1
++
Increment
$x++;
2
-‐-‐
Decrement
$x-‐-‐;
1
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
9
Operator String Operator
.
Deskripsi
Menggabungkan 2 string (Concatenates)
September 22, 2015
Contoh
$x = “Belajar”.”PHP”;
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
Hasil
BelajarPHP
10
Operator Pembanding l
Misal $x = 20
Operator
Deskripsi
Contoh
==
Sama dengan
===
Sama persis dengan (Ape data dan nilai) $x === “20”
False
!=
Tidak sama dengan
$x != 20
False
!==
Tidak sama persis dengan
$x !== “20”
True
>
Lebih besar
$x > 20;
False
<
Lebih kecil
$x < 100;
True
>=
Lebih besar dari
$x >= 20;
True
<=
Lebih kecil dari
$x <= 20;
True
September 22, 2015
$x == 20
Hasil
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
True
11
Operator Logika l
Misal $x = 6 dan $y = 3
Operator
Deskripsi
Contoh
Hasil
&&
Dan (and)
(x < 10 && y > 1)
True
||
Atau (or)
(x == 5 || y == 3)
True
Tidak (not)
!(x == y)
True
!
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
12
Standar Output ECHO, PRINT, print_r
ECHO l
Data yang dicetak berupa string atau numerik. l
echo ($data);
l
echo $data;
l
echo (“text”);
l
echo “text”;
l
echo “Text-‐nya adalah : $data”;
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
14
PRINT l
Data yang dicetak berupa string, numerik, atau objek. l l l l l
print ($data); print $data; print “text”; print (‘text’); print_r($variabel_array);
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
15
Standar Output l
Single Quote ‘ l l
Isi quote di-‐parsing oleh PHP perkarakter. Lebih hemat memori
l
Double Quote “ Isi quote di-‐parsing oleh PHP seluruhnya, kemudian disimpan atau dicetak. l Menggunakan lebih banyak memori dibanding single quote. Saran : l
l
l
Gunakan operator concatena.on “.” untuk mencetak variabel agar hemat memori. echo “Nama saya : “.$nama;
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
16
Standar Output -‐ Contoh
Contoh Echo dan Print
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
17
Standar Output – Contoh 2
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
18
Konstanta
Konstanta l
Aturan penamaan konstanta sama seperA variabel.
l
Nama konstanta Adak boleh sama dengan keyword PHP, seperA echo, break, empty, list, dll.
l
Hanya dapat dideklarasikan 1 kali.
l
Nilainya Adak dapat dirubah.
l
Tipe data kecuali array dan objek.
l
Case sensiAve
l
Pendefinisian konstanta l
define(“nama_konstanta”,”nilai”);
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
20
Konstanta l
Contoh
l
Hasil
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
21
Struktur Kontrol
Pengkondisian -‐ IF l
Syntax if (expression) statement
l
Contoh : if ($userid == “informatika”) { echo “benar”; }
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
23
Pengkondisian – IF ELSE l
Contoh if ($userid == “informatika”) { echo “benar”; } else { echo “salah”; }
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
24
Pengkondisian – IF ELSE IF l
Contoh $nama_hari = date(“l”); if ($nama_hari == “Sunday”) { echo “Minggu”; } elseif ($nama_hari == “Monday”) { echo “Senin”; } else { echo “Selasa”; }
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
25
Pengkondisian -‐ SWITCH l
Contoh $nama_hari = date(“l”); switch ($nama_hari) { case "Sunday" : { echo "Minggu"; } break; case "Monday" : echo "Senin"; break; case "Tuesday" : echo "Selasa"; break; default : echo "Sabtu"; }
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
26
Pengkondisian -‐ SWITCH l
Contoh
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
27
Ternary l l l
Menggunakan tanda “?” Merupakan model penyederhanaan dari if...else Cocok untuk melakukan proses pengisian variabel suatu hasil pengujian.
Sintaks namaVariabel = (kondisi)? Nilai1 : Nilai2; Contoh
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
Hasil
28
Pengulangan l
Macam-‐macam pengulangan pada PHP : l
for l
l
while l
l
Pengulangan sebanyak jumlah yang ditentukan. Pengulangan selama pengkondisian menghasilkan nilai “true”.
do while l
Hampir sama dengan while, hanya pengecekan kondisi diakhir Aap pengulangan.
l
foreach l
Pengulangan sebanyak elemen array
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
29
Pengulangan – FOR l
Sintax for ($var=startValue; $var<=endValue; $var=$var+increment) { blok program }
l
Contoh
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
30
Pengulangan – WHILE l
Sintax
$var=startValue; while ($var<=endValue) { source code; $val = $val+increment; }
l
Contoh
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
31
Pengulangan – DO .. WHILE l
Sintax
$var=startValue; do { source code; $val = $val+increment; } while ($var<=endValue);
l
Contoh
September 22, 2015
Tim Dosen Pemrograman Web II 2015 -‐ 2016 Teknik InformaAka UNPAS
32
Terima Kasih Pemrograman Web 2 -‐ 20152016
[email protected] [email protected]