PETUNJUK TEKNIS PERLOMBAN KOMPETISI FUTSAL Persyaratan Perlombaan: 1. 2. 3. 4. 5. 6.
Peserta merupakan siswa/i kelahiran 2002-2005 dengan syarat masih menjadi siswa/i SMP/MTs sederajat. Kuota maksimal untuk perlombaan ini adalah 25 tim. Kuota minimum untuk perlombaan ini adalah 10 tim. Setiap Sekolah hanya diperkenankan mengirimkan 1 tim. Peserta merupakan 1 tim berkomposisi minimal 5 orang dan maksimal 8 orang (sudah beserta pemain cadangan). Peserta WAJIB mengenakan seragam futsal masing-masing sekolah dan bernomor punggung.
Tempat dan Waktu Pelaksanaan: Tempat
: Kampus SMAN CMBBS
Waktu
: Selasa, 24 Oktober 2017 pukul 08.30 – 16.00 WIB Rabu, 25 Oktober 2017 pukul 09.00 – 16.00 WIB Kamis,26 Oktober 2017 puul 09.00- 15.30 WIB (Final)
Peraturan Perlombaan
:
1. Perlombaan dilaksanakan dengan sistem gugur. 2. Waktu pertandingan 2 x 10 menit (kotor untuk babak penyisihan; bersih untuk babak final). 3. satu pertandingan dimainkan oleh dua tim, masing-masing terdiri dari maksimal 9 pemain dan minimal delapan pemain (sudah termasuk pemain cadangan). 4. Peserta diberikan waktu keterlambatan maksimal 10 menit setelah pemanggilan, jika belum hadir maka akan didiskualifikasi secara otomatis. 5. Jika satu tim melakukan pelanggaran sebanyak 5 kali maka tim lawan akan diberi pinalti di titik ke-2 dalam satu babak 6. Tiap tim wajib membayar uang jaminan kartu sebesar Rp. 50.000. 7. Denda yang dikenakan untuk setiap pelanggaran kartu kuning adalah Rp. 15.000 8. Denda yang dikenakan untuk setiap pelanggaran kartu merah adalah Rp. 20.000 9. Bagan Pertandingan akan diundi saat Technical Meeting. 10. Jika satu tim terdapat 3 pemain yang terkena kartu merah maka pertandingan dihentikan dan tim tersebut dinyatakan kalah dengan skor 3-0 11. Pemain wajib memakai dekker dan kaus kaki. Jika tidak, maka akan diberi kartu kuning. 12. Semua Keputusan wasit adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
13. Tidak ada keributan selama perlombaan berlangsung, apabila terjadi keributan maka tim yang bersangkutan akan di diskualifikasi. 14. Perubahan peraturan akan disampaikan pada saat Technical Meeting serta akan diinformasikan melalui website resmi kami.
Total Hadiah: Juara I
: Rp. 1. 200.000 + Piala + Sertifikat
Juara II
: Rp. 750.000 +Piala + Sertifikat
Top Score: Rp. 250.000 Contact Person : 081284468244 (Delima Septia)
KOMPETISI BASKET Persyaratan Perlombaan: 1. 2. 3. 4. 5. 6.
Peserta merupakan siswa/i kelahiran 2002-2005 dengan syarat masih menjadi siswa/i SMP/MTs sederajat. Kuota maksimal untuk perlombaan ini adalah 25 tim. Kuota minimum untuk perlombaan ini adalah 10 tim. Setiap Sekolah hanya diperkenankan mengirimkan 1 tim. Peserta merupakan 1 tim berkomposisi maksimal 10 orang (sudah beserta pemain cadangan). Peserta WAJIB menggunakan jersey basket sekolahnya.
Tempat dan Waktu Pelaksanaan Tempat
: Kampus SMAN CMBBS
Waktu
: Selasa, 24 Oktober 2017 pukul 08.30 – 16.00 WIB Rabu, 25 Oktober 2017 pukul 09.00 – 16.00 WIB Kamis,26 Oktober 2017 puul 08.30- 15.30 WIB (Final)
Peraturan Perlombaan: 1. 2. 3. 4.
Perlombaan akan dilaksanakan dengan sistem gugur. Waktu pertandingan penyisihan adalah 4x10 menit (waktu kotor). Untuk babak Semifinal di kuarter ke-4 menggunakan waktu Semi-bersih. Untuk Babak Final menggunakan waktu Semi-bersih.
5. Penggunaan waktu timeout pada kuarter 1 & 2 hanya diberi 1 kali timeout di setiap kuarter, sedangkan pada kuarter 3 & 4 diberi maksimal 3 kali timeout yang setiap kuarter maksimal diberi 2 kali timeout. 6. Peserta diberikan waktu keterlambatan maksimal 10 menit setelah pemanggilan, jika belum hadir maka akan didiskualifikasi secara otomatis. 7. Peraturan pertandingan mengikuti ketentuan dari PERBASI. 8. Bagan perlombaan akan diundi saat Technical Meeting. 9. Semua Keputusan wasit adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat. 10. Perubahan peraturan akan disampaikan pada saat Technical Meeting serta akan diinformasikan melalui website SCALLOP 2017
Total Hadiah: Juara I
: Rp. 1. 200.000 + Piala + Sertifikat
Juara II
: Rp. 750.000 +Piala + Sertifikat
Top Score: Rp.250.000 Contact Person : 081284468244 (Delima Septia)
SAMAN DANCE Persyaratan Perlombaan: 1. 2. 3. 4. 5. 6.
Peserta merupakan siswa/i kelahiran 2002-2005 dengan syarat masih menjadi siswa/i SMP/MTs sederajat. Kuota maksimal untuk perlombaan ini adalah 20 tim. Kuota minimum untuk perlombaan ini adalah 5 tim. Setiap Sekolah hanya diperkenankan mengirimkan 1 tim. Peserta merupakan 1 tim dengan komposisi 15 orang (sudah beserta syeikh). Peserta WAJIB berpakaian menutupi aurat selama acara berlangsung.
Tempat dan Waktu Pelaksanaan Tempat
: Kampus SMAN CMBBS
Waktu
: Rabu, 25 Oktober 2017 pukul 09.00 – 15.30 WIB
Peraturan Perlombaan 1.
:
Peserta diarahkan menuju depan panggung utama untuk penjelasan ulang hasil Technical Meeting, registrasi ulang sekaligus persiapan lomba. 2. Undian untuk nomor urut penampilan akan diundi ketika Technical Meeting.
3. Durasi setiap penampilan maksimal 10 menit. Jika melebihi waktu maksimal, akan dikurangi 10 poin setiap dua menit. 4. Peserta diberikan waktu keterlambatan maksimal 10 menit setelah 2x pemanggilan, jika belum hadir maka akan didiskualifikasi secara otomatis. 5. Peserta diperkenankan menggunakan serta membawa atribut atau properti pribadi. 6. Keamanan seragam tari, atribut, dan properti tidak ditanggung oleh panitia. 7. Peserta menggunakan seragam Tari Saman masing-masing sekolah. 8. Pemenang terdiri atas 2 tim dan akan di tampilkan di acara penutupan SCALLOP 2017 9. Keputusan juri tidak dapat diganggu-gugat. 10. Perubahan peraturan akan disampaikan pada saat Technical Meeting serta akan diinformasikan melalui website kami.
Format Penilaian: Kekompakkan
Tingkat kesulitan
Gerak
Penampilan
Vokal
Penghayatan/Penjiwaan
Koreografi / pola lantai
Penguasaan Panggung
Teknik
Performance (pertunjukkan secara keseluruhan)
Eksplorasi gerak
Kreativitas
Musik
Total Hadiah
:
Juara I : Rp.1. 500.000 + Piala + Sertifikat Juara II: Rp.1. 000.000 + Piala + Sertifikat Contact Person : 081284468244 (Delima Septia)
FOTOGRAFI
Persyaratan Perlombaan: 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14.
Peserta merupakan siswa/i kelahiran 2002-2005 dengan syarat masih menjadi siswa/i SMP/MTs sederajat. Peserta terdiri dari 1 orang. Tiap sekolah maksimal mengirimkan 2 peserta. Kuota perlombaan fotografi maksimal 30 peserta. Peserta diharuskan mencantumkan akun sosial media yang sering dipakai dan memfollow akun instagram SCALLOP 2017 Peserta diseleksi secara online, 5 orang yang terbaik akan mengikuti lomba pada hari H di SMAN CMBBS. Informasi hasil peserta yang lolos seleksi terbaik diumumkan pada tanggal 07 Oktober 2017 pukul 20.00, yang dapat dilihat melalui website www.scallop-cmbbs.com 5 peserta terbaik diharuskan mengikuti Technical Meeting . Peserta yang tidak mengikuti Technical Meeting dianggap menyetujui hasil Technical Meeting. Peserta yang terpilih wajib membawa kamera masing-masing (panitia tidak menyediakan). Disarankan menggunakan kamera SLR atau DSLR. Gambar yang dihasilkan harus beresolusi tinggi (tidak pecah saat di zoom). Boleh menggunakan semua jenis lensa. Kamera merupakan tanggung jawab peserta.
Tempat dan Waktu Pelaksanaan 5 terbaik Tempat
: Kampus SMAN CMBBS
Waktu
: Rabu, 25 Oktober 2017 pukul 09.00 – 00.00 WIB
Teknis Seleksi Online: 1. Peserta mengambil foto dengan tema yang telah ditentukan. 2. Tema yang dibawakan yaitu: Kebersamaan untuk mencapai satu tujuan. 3. Foto yang telah di ambil, dikirim melalui e-mail SCALLOP 2017 dengan format pengumpulan yang telah di tentukan oleh panitia. 4. Foto dikirimkan kepada panitia terakhir pada tanggal 7 Oktober 2017 pukul 20.00 (email :
[email protected]) 5. Foto yang di upload harus asli (tidak boleh di-edit). 6. Format penilaian seleksi akan di nilai sesuai dengan penilaian juri. 7. Hasil foto 5 Peserta terbaik sesuai penilaian juri, akan di upload pada akun instagram SCALLOP dan peserta harus mengikuti Technical Meeting dan juga ikut serta pada lomba fotografi di SMAN CMBBS Peraturan Perlombaan bagi 5 terbaik:
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13.
Setiap peserta diharuskan hadir di tempat perlombaan selambat-lambatnya 10 menit sebelum perlombaan berlangsung. Setiap peserta diwajibkan memakai seragam. Tema akan disampaikan oleh panitia pada hari H perlombaan. Sasaran objek adalah Kegiatan SCALLOP 2017 Peserta dikumpulkan di tempat yang telah di tentukan panitia untuk ketentuan lebih rinci. Foto yang di ambil, dikumpulkan kepada paitia pada hari Rabu, 25 oktober 2017 maksimal pukul 00.00 wib. Foto yang dikumpulkan merupakan hasil foto asli, dan tidak diperkenankan untuk di edit. Foto dikumpulkan dalam bentuk softfile. Peserta diberi toleransi keterlambatan selama 10 menit, apabila terlambat maka tidak akan diterima apapun alasannya. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat. Perubahan peraturan akan disampaikan secara online. Juara yang akan diambil adalah 2 foto terbaik pada lomba Fotografi. Pemberitahuan secara online akan dicantumkan dalam website www.scallopcombs.com
Format Penilaian: 1. 2. 3. 4. 5. 6.
Kesesuaian Tema Makna Filosofi Ketajaman gambar Warna dan pencahayaan Kelangkaan Sudut Pandang
Total Hadiah: Juara I : Rp. 450.000 + Medali+ Sertifikat + Hasil Foto Juara II : Rp. 300.000 + Medali + Sertifikat + Hasil Foto Contact Person : 081284468244 (Delima Septia)
SHORT MOVIE Persyaratan Perlombaan: 1.
Peserta merupakan siswa/i kelahiran 2002-2005 dengan syarat masih menjadi siswa/i SMP/MTs sederajat. 2. Kuota maksimal untuk perlombaan ini adalah 15 tim
3. 10 tim terbaik yang telah mengirimkan videonya akan diundang untuk melaksanakan presentasi video. 4. Setiap tim terdiri dari 5 orang anggota inti selain peran. 5. Setiap tim diperbolehkan terdiri dari putra-putri, putra-putra, dan putri-putri 6. Setiap anggota tim berasal dari satu sekolah yang sama. 7. Tiap sekolah maksimal hanya mengirimkan 2 tim. 8. Tiap tim membuat video yang nantinya akan dipresentasikan saat hari H. 9. Setiap tim hanya diperkenankan mengirimkan 2 perwakilannya saat hari H untuk presentasi. 10. Peserta memberikan akun social media yang sering digunakan untuk pemberitahuan secara online. Tempat dan Waktu Pelaksanaan Presentasi: Tempat
: Kampus SMAN CMBBS.
Waktu
: Kamis, 26 Oktober 2017 pukul 08.30 – 11.30 WIB.
Setiap tim membuat video dengan ketentuan-ketentuan berikut 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14.
15.
16.
Tema : Upaya pemuda dalam kehidupan sosial untuk membangun bangsa. Durasi : 5 – 10 menit. Adanya pesan moral dan sosial dalam video tersebut. Minimal resolusi 480x800 pixel. Video merupakan produksi orisinil dan belum pernah diikutsertakan dalam lomba apapun. Menambahkan logo scallop 2017 pada opening Video. Jika menggunakan materi ber-Hak cipta (music, soundtrack, sfx, dll) disertakan di credit. Apabila menggunakan bahasa selain bahasa Indonesia wajib menyertakan subtitlenya. Tidak boleh mengandung unsur SARA dan pornografi. Video yang telah dibuat dikirim H-7 acara berlangsung ke Youtube.com dengan format Nama Sekolah_Judul Film #scallop2017 Tiap tim mengirimkan 2 perwakilannya untuk dipresentasikan hasilnya saat hari H di depan juri. Batas waktu presentasi maksimal 7 menit. Jika melebihi waktu yang ditentukan akan ada pengurangan poin sebanyak 5 poin per 5 menit. Daftar urutan presentasi berdasarkan kedatangan di tempat (registrasi ulang II). Panitia akan memberi sinyal berupa kibaran bendera HIJAU sebagai tanda memulai, bendera KUNING untuk informasi waktu presentasi 2 menit terakhir dan bendera MERAH sebagai tanda selesai. Saat giliran tampil peserta, ditunggu kehadirannya selama 3 menit dengan panggilan maksimal 3 kali, jika belum hadir juga akan dikurangi poinnya sebanyak 5 poin dan urutan presentasi akan diakhirkan. Link video dikirimkan kepada panitia terakhir pada tanggal 7 Oktober 2017 (email :
[email protected])
17. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat. 18. Technical Meeting akan dilaksanakan pada tanggal 14 oktober 2017 19. Perubahan peraturan akan disampaikan pada saat Technical Meeting serta akan diinformasikan melalui website SCALLOP 2017
Format Penilaian: 1. 2. 3. 4. 5. 6.
Editing Video Kemampuan akting Cinematography Presentasi Alur cerita Pesan moral
Total Hadiah: Juara I : Rp. 750.000 + Piala + Sertifikat Juara II: Rp. 500.000 + Piala + Sertifikat Contact Person : 081284468244 (Delima Septia)
DESAIN POSTER Persyaratan Perlombaan: 1. 2. 3. 4. 5.
Peserta merupakan siswa/i kelahiran 2002-2005 dengan syarat masih menjadi siswa/i SMP/MTs sederajat. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 peserta. Kuota maksimal untuk perlombaan ini adalah 20 peserta. Peserta menyepakati seluruh ketentuan dalam lomba ini Peserta dilarang meminjam maupun meminjamkan peralatannya ke peserta yang lain
Tempat dan Waktu Pelaksanaan Presentasi: Tempat
: Kampus SMAN CMBBS
Waktu
: Rabu, 25 Oktober 2017 pukul 09.00 – 15.30 WIB.
PeraturanPerlombaan: 1.
Tema Lomba Desain Poster SCALLOP 2017 akan di umumkan pada technical meeting, yang dilaksanakan pada tanggal 14 oktober 2017 2. Poster dibuat pada kertas A3 (disiapkan oleh panitia saat lomba) tanpa garis tepi dengan metode penggambaran bebas.
3. Poster dibuat secara manual dengan menggunakan media apapun (cat air, cat poster, krayon, pensilwarna, dll). 4. Peserta lomba dilarang meminjam peralatan apapun kepada peserta lainnya. 5. Poster dibuat menarik, berwarna, dan tanpa tempelan – tempelan kertas / sejenisnya pada karya tersebut. 6. Poster merupakan poster edukatif yang tidak melenceng dari tema. 7. Desain merupakan hasil karya orisinil dan tidak mengambil dari karya orang lain (plagiatisme). 8. Poster belum pernah dipublikasikan atau diikutsertakan dalam kompetisi yang lain. 9. Poster menggunakan Bahasa Indonesia. 10. Poster tidak mengandung unsur SARA, pornografi, atau bersifat promosi. 11. Panitia akan mengambil 2 peserta terbaik untuk menjadi juara I, dan juara II 12. Karya poster menjadi hak milik panitia dan keputusan juri tidak dapat diganggu gugat. KriteriaPenilaian: 1. Ide/gagasan 2. Kesesuaian dengan tema 3. Komunikatif/informatif a. Mudah dimengerti b. Memberikan informasi yang berguna c. Bersifat persuasif/mengajak d. Mampu menarik perhatian 4. Keunikan karya a. Teknik pembuatan b. Komposisi gambar c. Pemilihan warna d. Tata letak objek e. Tipografi f. Estetika visual Total hadiah: Juara I : Rp. 450.000 + medali + Sertifikat Juara II: Rp. 300.000 + medali +Sertifikat Contact Person : 081284468244 (Delima Septia)
ESSAY Persyaratan Perlombaan: 1.
Peserta merupakan siswa/i kelahiran 2002-2005 dengan syarat masih menjadi siswa/i SMP/MTs sederajat. 2. Lomba ini bersifat perorangan.
3. Naskah yang ditulis adalah hasli karya peserta, bukan jiplakan, terjemahan maupun saduran, baik sebagian maupun seluruhnya dari karya yang telah ada sebelumnya, serta belum pernah dipublikasikan dan tidak sedang di ikut sertakan dalam lomba-lomba sejenis. 4. Satu sekolah maximal mengirimkan 2 peserta 5. Panitia memiliki hak untuk mempublikasikan dan menyebarluaskan karya peserta. 6. Peserta menyepakati seluruh ketentuan dalam lomba ini. Tempat dan Waktu Pelaksanaan Presentasi: Tempat
: Kampus SMAN CMBBS
Waktu
: Kamis, 26 Oktober 2017 pukul 08.30 – 11.30 WIB.
KetentuanNaskah: 1. Tema untuk perlombaan essay adalah MITOS 2. Karya yang di ikutsertakan dalam essay ini ditulis dengan format ketikan; kertas A4; spasi 1,5; menggunakan font Times New Roman 12 pt; bentuk teks justify; margin atas, bawah, kanan dan kiri 2,5 3. Karya dikirimkan kepada panitia terakhir pada tanggal 07 oktober 2017 pukul 20.00 WIB (dikirim lewat e-mail:
[email protected]) 4. Nama peserta dan nama sekolah wajib disertakan tepat di bawah judul essay. 5. Panjang naskah minimal 3 halaman dan maksimal 5 halaman Kriteria Penilaian: 1. Keaslian karya dan keatraktivan judul atau topik yang diangkat 2. Format Penulisan, tata tulis, tipografi, dan kerapihan tulisan 3. Penggunaan Bahasa Indonesia yang baik dan benar mencangkup gaya penulisan dan kemampuan atraktivitas dalam menggunakan kata. 4. Ketajaman analisis tema 5. Kerapihan dan sistematis dalam pembawaan analisis Total hadiah: Juara I : Rp. 450.000 + medali + Sertifikat Juara II: Rp. 300.000 + medali +Sertifikat Contact Person : 081284468244 (Delima Septia)
SPEECH Persyaratan Perlombaan:
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.
Peserta merupakan siswa/i kelahiran 2002-2005 dengan syarat masih menjadi siswa/i SMP/MTs sederajat. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 peserta. Kuota maksimal untuk perlombaan ini adalah 20 peserta. Lomba ini merupakan lomba perseorangan. Setiap peserta membawakan pidato dengan tema yang telah ditentukan. Peserta diwajibkan membuat naskah pidato dalam bahasa inggris terlebih dahulu dan diketik rapih pada kertas HVS ukuran A4. Peserta dilarang membawa pidato dengan unsur SARA.
Tempat dan Waktu Pelaksanaan: Tempat
:Kampus SMAN CMBBS
Waktu
: Kamis,26 Oktober 2017 pukul 09.00 – 11.30 WIB.
Peraturan Perlombaan 1. 2. 3.
4. 5. 6. 7.
8. 9.
Setiap peserta diharuskan hadir di tempat kegiatan selambat-lambatnya 10 menit sebelum perlombaan dimulai. Jika terlambat maka nilai akan di kurangi sebesar 5 poin. Peserta membuat teks pidato dan berpidato dalam bahasa inggris secara lancar dan dengan susunan bahasa yang benar. Teks pidato dikumpulkan pada saat technical meeting kepada panitia dalam bentuk hardcopy sebanyak 3 lembar (1 rangkap untuk panitia dan 2 rangkap untuk juri), jika tidak nilai akan dikurangi sebesar 10 poin. Tema akan di umumkan pada saat technical meeting yang dilaksanakan pada tanggal 14 oktober 2017 Saat menampilkan pidato, peserta tidak diperkenankan membawa teks ataupun catatan dalam bentuk apapun. Durasi pembawaan pidato maksimal 7 menit, jika tidak sesuai dengan waktu yang ditentukan, maka nilai akan dikurangi 5 poin/menit. Panitia akan memberikan sinyal berupa bendera HIJAU sebagai tanda waktu sudah dimulai, bendera KUNING sebagai tanda batas waktu minimum, dan bendera MERAH sebagai tanda waktu telah habis. Jika melebihi waktu, akan dikurangi poin sebesar 5 poin. Pemanggilan peserta maksimal dilakukan sebanyak 3 kali. Jika tidak datang juga maka akan dikenakan pengurangan 5 poin dan urutan tampil diubah sesuai keputusan panitia. Keputusan juri tidak dapat di ganggu gugat.
Format Penilaian: 1. 2. 3. 4. 5.
:
Fluency Grammar Body language Pronounciation Content
Total Hadiah: Juara I : Rp. 450.000 + medali + Sertifikat Juara II: Rp. 300.000 + medali+ Sertifikat Contact Person : 081284468244 (Delima Septia)
STORY TELLING Persyaratan Perlombaan: 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.
Peserta merupakan siswa/i kelahiran 2002-2005 dengan syarat masih menjadi siswa/i SMP/MTs sederajat. Peserta lomba adalah perseorangan Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 peserta. Kuota maksimal untuk perlombaan ini adalah 20 peserta. Peserta wajib mengikuti Technical Meeting Peserta yang tidak mengikuti technical meeting dianggap telah menyetujui semua keputusan pada saat technical meeting. Peserta harus mentaati peraturan yang telah ditentukan panitia selama mengikuti lomba. Setiap peserta wajib saling menghormati dan menjaga ketertiban serta kebersihan dalam tempat pelaksanaan lomba. Pada saat hari perlombaan, peserta/guru pendamping harus melakukan regitrasi paling lambat 30 menit sebelum lomba dimulai. Apabila peserta/guru pendamping tidak mendaftar ulang setelah jam tersebut dianggap gugur.
Tempat dan Waktu Pelaksanaan: Tempat
: Kampus SMAN CMBBS
Waktu
: Selasa,24 Oktober 2017 pukul 08.30-11.30 WIB
Teknis Perlombaan dan kriteria penilaian: 1. 2. 3. 4.
Setiap peserta menampilkan cerita dalam Bahasa Inggris. Setiap perwakilan peserta diharuskan hadir paling lambat 30 menit sebelum acara dimulai. Peserta tidak diperkenankan mengganti judul cerita setelah teks telah diserahkan. Ketidak hadiran peserta setelah 3x pemanggilan maka akan ditempatkan pada nomor urut akhir. Jika peserta tetap tidak hadir, maka peserta dinyatakan didiskualifikasi dan uang pendaftaran tidak dapat diambil kembali. 5. Setiap peserta diperbolehkan mengenakan kostum dan menggunakan property yang dibawa sendiri oleh peserta dengan ketentuan property tidak mengotori ruangan. 6. Penampilan story telling terdiri dari tiga poin:
7.
8.
9.
10. 11. 12. 13.
14.
15. 16.
• Introduction • Story • Moral value Peserta membawa teks Story Telling yang telah dipersiapkan dan diserahkan kepada panitia sebanyak 3 rangkap (1 rangkap untuk panitia dan 2 rangkap untuk juri) saat technical meeting, jika pada saat technical meeting peserta tidak membawa teks maka dinyatakan tidak mengikuti lomba. Peserta tidak diperkenankan membawa teks atau catatan dalam bentuk apapun saat tampil. Apabila peserta membawa catatan, maka akan dikenai peringatan, jika masih dilanjutkan akan dikenai DISKUALIFIKASI. Para peserta Story Telling tidak diperkenankan menggunakan property hidup (Seperti bantuan teman, hewan, dan tumbuhan) namun diperbolehkan menggunakan background mati (seperti gambar, lukisan). Panitia hanya menyediakan proyektor Pembina dari masing-masing peserta yang bersangkutan hanya diperkenankan membantu peserta untuk mempersiapkan property yang akan digunakan peserta Para Pembina diperkenankan melihat penampilan putra/putri nya dan peserta lain, namun akan ditempatkan pada posisi yang agak berjauhan dengan peserta. Terdapat 2 tema yang telah ditentukan, yaitu: • Fable • Folktales Teknis pelaksanaan perlombaan adalah setiap peserta mempunyai waktu tidak lebih dari 7 menit untuk menampilkan story telling. Time keeper akan menunjukan waktu dimulainya peserta memulai untuk bercerita dengan rambu warna hijau, apabila waktu telah mencapai 5 menit time keeper akan mengingatkan waktu yang tersisa dengan rambu warna kuning dan time keper akan memberikan rambu merah tanda waktu telah 7 menit, peserta harus berhenti bercerita. setelah rambu merah diberikan perdetiknya akan dihitung untuk dikurangi 2 point/detik Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat
Kriteria Penilaian: Kriteria penilaian lomba Story Telling untuk babak penyisihan dan final meliputi • • •
Manner (intonation, pronunciation, voice, body language, eye contact, gesture, custom, media) Method (structure, organization of story) Time duration
Total Hadiah: Juara I : Rp. 450.000 + medali + Sertifikat
Juara II: Rp. 300.000 + medali+ Sertifikat Contact Person : 081284468244 (Delima Septia)
MTQ Ketentuan dan tata tertib peserta: 1. 2. 3. 4. 5. 6.
Peserta merupakan siswa/i kelahiran 2002-2005 dengan syarat masih menjadi siswa/i SMP/MTs sederajat. Materi Tilawatil Qur’an akan di sampaikan pada saat technical meeting pada tanggal 14 oktober 2017 Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 peserta. Kuota maksimal untuk perlombaan ini adalah 20 peserta. Setiap peserta tampil sesuai dengan nomor urut yang telah di berikan pada tempat perlomban Peserta menggunakan pakaian sopan dan rapi sesuai dengan identitas muslim/muslimah.
Tempat dan Waktu Pelaksanaan: Tempat
: Kampus SMAN CMBBS
Waktu
: Rabu, 25 Oktober 2017 pukul 09.00 – 11.30 WIB
Teknis Pelaksanaan: 1. Peserta mengambil undian maqra’ ketika registrasi, untuk penampilan lomba. 2. Waktu penampilan 5-7 menit. 3. Tanda isyarat, diatur sebagai berikut. a. Bendera kuning pertama : persiapan memulai b. Bendera hijau : memulai c. Bendera kuning kedua : 5 menit persiapan mengakhiri d. Bendera merah : mengakhiri penampilan Tata tertib Pelaksanaan: 1.
Peserta diizinkan mengikuti perlombaan setelah selesai registrasi dan mengisi daftar hadir secara lengkap. 2. Peserta harus sudah hadir 15 menit sebelum lomba dimulai. 3. Apabila peserta dipanggil tiga kali tidak hadir, maka dianggap mengundurkan diri. Dengan rincian 2 kali pemanggilan dilakukan secara berturut-turut, dan pemanggilan ke-3 ditangguhkan 1 peserta lain setelah tampil. 4. Seluruh peserta memperoleh sertifikat mengikuti Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ). Penilaian: Kriteria penilaian: Nilai maksimal 100 poin, dengan ketentuan:
1. Lagu, suara dan adab (30) 2. Tajwid (50) 3. Fashohah (20) Total Hadiah: Juara I : Rp. 750.000 + medali + Sertifikat Juara II: Rp. 500.000 + medali+ Sertifikat Contact Person : 081284468244 (Delima Septia)
Qiroaturrosyidah competition A. KETENTUAN PESERTA 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.
Peserta merupakan siswa/i kelahiran 2002-2005 dengan syarat masih menjadi siswa/i SMP/MTs sederajat. Pemenang terdiri dari juara I, dan II Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 peserta. Kuota maksimal untuk perlombaan ini adalah 20 peserta. Peserta lomba adalah perseorangan Peserta wajib mengikuti Technical Meeting Peserta yang tidak mengikuti technical meeting dianggap telah menyetujui semua keputusan pada saat technical meeting. Peserta harus mentaati tata tertib yang telah ditentukan panitia selama mengikuti lomba. Setiap peserta wajib saling menghormati, dan menjaga ketertiban serta menjaga kebersihan. Pada saat hari perlombaan, peserta/guru pendamping harus melakukan regitrasi paling lambat 30 menit sebelum lomba dimulai. Apabila peserta/guru pendamping tidak mendaftar ulang setelah jam tersebut dianggap gugur.
Tempat dan Waktu Pelaksanaan: Tempat
: Kampus SMAN CMBBS
Waktu
: Selasa, 24 Oktober 2017 pukul 09.00 – 11.30 WIB
B. TEKNIS PERLOMBAAN DAN KRITERIA PENILAIAN MUTHOLA`AH 1. Setiap peserta menampilkan cerita dalam bahasa arab. 2. Setiap perwakilan peserta diharuskan hadir selambat-lambatnya 30 menit sebelum acara dimulai. 3. Pada saat technical meeting diharapkan untuk memberikan judul teks kepada panitia.
4. Ketidak hadiran peserta setelah 3x pemanggilan maka akan ditempatkan pada nomor urut akhir. Jika peserta tetap tidak hadir, maka peserta dinyatakan didiskualifikasi dan uang pendaftaran tidak dapat diambil kembali. 5. Peserta dilarang untuk membawa teks pada saat penampilan lomba. 6. Setiap peserta mengenakan kostum sesuai dengan judul cerita yang akan dibawakan. 7. Penampilan Qiroaturrosyidah terdiri dari tiga poin: - pengenalan cerita - cerita - pesan dari cerita 8. Peserta tidak diperkenankan membawa teks saat tampil. Apabila peserta membawa catatan, maka akan dikenai peringatan, jika masih dilanjutkan akan dikenai DISKUALIFIKASI. 9. Lomba Qiroaturrosyidah terdiri dari 1 babak. 10. Peserta dipersilahkan memilih judul dari cerita yang terdapat dibuku Qiroaturrosyidah atau muthola`ah jilid 1,2,3,dan 4. 11. Para peserta Qiroaturrosyidah tidak diperkenankan menggunakan property hidup (Seperti bantuan teman, hewan, dan tumbuhan) namun diperbolehkan menggunakan background mati (sepertigambar, lukisan) 12. Panitia hanya menyediakan proyektor 13. Pembina dari masing-masing peserta yang bersangkutan hanya diperkenankan membantu peserta untuk mempersiapkan property yang akan digunakan peserta 14. Para Pembina diperkenankan melihat penampilan putra/putrinya dan peserta lain, namun akan ditempatkan pada posisi yang agak berjauhan dengan peserta. 15. jika pada saat perlombaan terdapat skor seri antar peserta maka akan diadakan babak penyisihan 16. Teknis pelaksanaan perlombaan adalah setiap peserta mempunyai waktu minimal 5 menit dan maksimal 7 menit untuk menampilkan qiroturrosyyidah. Time keeper akan menunjukan waktu dimulainya peserta memulai untuk bercerita dengan rambu warna hijau, apabila waktu telah mencapai 5 menit time keeper akan mengingatkan waktu yang tersisa dengan rambu warna kuning dan setelah 7 menit atau lebih maka time keeper akan menyetop peserta sebagai tanda warna merah 17. 2 penampil terbaik akan menjadi juara. 18. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat. C. KriteriaPenilaian Kriteria penilaian lomba Qiroaturrosyidah untuk babak penyisihan dan final meliputi: ·
Intonasi, kefasihan, Bahasa tubuh, kontak mata, gesture tubuh, pakaian, media
·
waktu durasi
D. Total Hadiah: Juara I : Rp. 450.000 + medali + Sertifikat Juara II: Rp. 300.000 + medali+ Sertifikat Contact Person : 081284468244 (Delima Septia)
KHITOBAH A. Syarat Perlombaan 1. Peserta merupakan siswa/i kelahiran 2002-2005 dengan syarat masih menjadi siswa/i SMP/MTs sederajat. 2. Telah mendaftar kan diri dengan mengisi formulir peserta kegiatan lomba pidato Bahasa arab 3. Menyerahkan naskah pidato Bahasa arab berdasarkan tema yang telah ditentukan pada saat technical meeting kepada panitia dan diketik atau ditulis tangan dengan menyertakan biodata peserta pada Lembar HVS ukuran A4 dan dirangkap /dicopy sebanyak 3 lembar. 4. Membayar uang regristasi pendaftaran lomba pidato Bahasa arab. 5. Memberikan konfirmasi telah melengkapi berkas persyaratan perlombaan. 6. Kriteria penilaian naskah adalah Nashul Maqalah (Isi/Pembahasan), Qowaaidhul Lughah (kaidahbahasa) danTartibul Maqalah (kerapihan makalah). 7. Masing masing sekolah megirimkan peserta maksimal sebanyak 2 orang (putra-putri). [jumlah tersebut adalah jumlah campuran bukan jumlah masing masing] Tempat dan Waktu Pelaksanaan: Tempat
: Kampus SMAN CMBBS
Waktu
: Kamis, 26 Oktober 2017 pukul 09.00 – 11.30 WIB
B. Kriteria Penilaian : Adapun Kriteria Penilaian Lomba Pidato bahasa arab adalah sebagai berikut :
1. Kelancaran 2. Tata bahasa 3. Lafadz 4. Kontak mata 5. Komuni katif 6. Atraktif 7. Konten/isi 8. Kostum 9. Kesesuain dengan tema C. Tata Tertib Lomba Pidato 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12.
Peserta melakukan daftar ulang di tempat pelaksanaan sebelum lomba dimulai. Peserta hadir saat technical meeting. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 peserta. Kuota maksimal untuk perlombaan ini adalah 20 peserta. Peserta menghadiri lomba pidato bahasa Arab tepat waktu. Peserta membawakan pidato berdurasi minimal 5 menit dan maksimal 7 menit, jika melanggar dari waktu yang ditentukan akan dilakukan pengurangan poin. Peserta menggunakan pakaian rapih dan bersih Peserta berlaku sopan saat perlombaan berlangsung. Peserta wajib mengikuti seluruh rangkaian kegiatan yang berlangsung. Keputusan juri mutlak dan tidak dapat diganggu gugat. Perubahan peraturan akan disampaikan pada saat technical meeting Peserta menaati ketentuan dan peraturan perlombaan yang disebutkan, jika tidak maka akan dikenakan sanksi. Adapun sanksi yang berlaku adalah sebagai berikut :
A. SANKSI BERAT : • Tidak melaksanakan kriteria persyaratan perlombaan yang disebutkan. • Melakukan tindakan yang merugikan. Seperti berbuat anarkis, berkelahi antar peserta. Sanksi : Diskualifikasi
B. SANKSI SEDANG : • Datang terlambat selama 10 Menit atau lebih. • Tidak memenuhi panggilan dewan juri atas giliran berorasi (terlambat). Sanksi : Pengurangan Poin Sebesar 10 Poin.
C. SANKSI RINGAN : • Melanggar ketentuan durasi saat orasi pidato Sanksi: Pengurangan Poin Sebesar 5 Poin/menit
OLIMPIADE MATEMATIKA Syarat Umum
:
1. Lomba dikategorikan untuk siswa SMP/MTs sederajat. 2. Peserta diwajibkan mengenakan seragam sekolah masing-masing selama perlombaan berlangsung. 3. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 peserta. 4. Kuota maksimal untuk perlombaan ini adalah 20 peserta. 5. Peserta diwajibkan membawa alat tulis masing-masing. 6. Lomba hanya terdiri dari satu babak. 7. Perubahan peraturan akan disampaikan pada saat technical meeting yang akan dilaksanakan pada tanggal 14 oktober 2017 serta akan di informasikan melalui website SCALLOP 2017. Tempat dan Waktu Pelaksanaan: Tempat
: Kampus SMAN CMBBS
Waktu
: Rabu, 25 Oktober 2017 pukul 09.00 – 11.30 WIB
Persyaratan Peserta 1. 2. 3. 4. 5. 6.
:
Peserta merupakan siswa/i kelahiran 2002-2005 dengan syarat masih menjadi siswa/i SMP/MTs sederajat. Merupakan perwakilan dari sekolah yang telah terdaftar pada panitia pelaksana. Peserta yang sudah terdaftar bisa digantikan dengan orang lain maksimal 3 hari sebelum perlombaan dengan melakukan konfirmasi kepada pihak panitia. Tidak ada yang diperbolehkan masuk area perlombaan pada saat perlombaan berlangsung selain peserta dan panitia kecuali atas seizin panitia. Peserta diharapkan hadir 10 menit sebelum perlombaan dimulai. Peserta yang didapati menyelesaikan soal dengan tidak jujur, baik itu yang dilakukan sendiri atau dengan pihak lain akan langsung didiskualifikasi dan tidak diizinkan melanjutkan perlombaan.
7. Bagi peserta yang terlambat pada perlombaan, tidak ada perpanjangan waktu dalam mengerjakan soal. Perlengkapan Peserta 1. 2. 3. 4. 5.
:
Selama kegiatan perlombaan berlangsung, tiap peserta wajib mengenakan seragam sekolah masing-masing dan tanda pengenal yang telah dibagikan oleh panitia. Peserta diharuskan membawa alat tulis (Pensil 2B, Pulpen, Clipboard) Peserta tidak diperbolehkan menggunakan kalkulator, HP, kumpulan rumus, alat hitung, dan alat bantu lainnya. Panitia menyediakan kertas buram untuk membantu peserta dalam mengerjakan soal. Pada pelaksanaan lomba, peserta tidak diperbolehkan mengaktifkan alat komunikasi.
Peraturan Perlombaan 1. 2. 3. 4. 5.
6. 7. 8.
9. 10. 11. 12.
Perlombaan ini diikuti oleh seluruh peserta yang telah terdaftar oleh panitia. Soal terdiri dari Pilihan Ganda yang berjumlah 50 soal. Lama pengerjaan soal 150 menit. Peserta diwajibkan untuk menjawab soal pada kolom yang telah tersedia di lembar soal. Peserta tidak diperkenankan meminjam alat tulis kepada peserta lain selama kegiatan perlombaan berlangsung. Jika peserta didapati meminjam alat tulis kepada peserta lain, maka peserta tersebut akan langsung didiskualifikasi. Soal dikerjakan menggunakan pena atau pulpen bertinta hitam. Pensil hanya boleh digunakan ketika terdapat soal gambar atau sketsa. Untuk soal-soal pilihan ganda tulislah hanya jawaban akhir saja pada kotak yang telah disediakan. Jawaban yang dikehendaki adalah jawaban benar yang terbaik Bobot soal pilihan ganda : a. Jawaban benar : 4 Poin b. Jawaban salah : -1 Poin c. Jawaban tidak diisi : 0 Poin Nilai maksimal yang dapat diraih adalah 200. 3 orang dengan nilai terbaik yang akan menjadi juara. Hasil akhir seluruh peserta akan diumumkan oleh panitia. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat atau mutlak.
Total hadiah : Juara I : Rp. 750.000,00 + Sertifikat + Piala Juara II : Rp. 500.000,00 + Sertifikat + Piala Juara III : Rp. 250.000,00 + Sertifikat + Piala Contact Person : 081284468244 (Delima Septia)
FISIKA-KIMIA
Syarat Umum
:
1. Lomba dikategorikan untuk siswa SMP/MTs sederajat. 2. Peserta diwajibkan mengenakan seragam sekolah masing-masing selama perlombaan berlangsung. 3. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 peserta. 4. Kuota maksimal untuk perlombaan ini adalah 20 peserta. 5. Peserta diwajibkan membawa alat tulis masing-masing. 6. Lomba hanya terdiri dari satu babak. 7. Perubahan peraturan akan disampaikan pada saat technical meeting serta akan diinformasikan melalui website SCALLOP 2017. Tempat dan Waktu Pelaksanaan: Tempat
: Kampus SMAN CMBBS
Waktu
: Rabu, 25 Oktober 2017 pukul 09.00 – 11.30 WIB
Persyaratan Peserta 1. 2. 3. 4. 5. 6.
7.
Peserta merupakan siswa/i kelahiran 2002-2005 dengan syarat masih menjadi siswa/i SMP/MTs sederajat. Merupakan perwakilan dari sekolah yang telah terdaftar pada panitia pelaksana. Peserta yang sudah terdaftar bisa digantikan dengan orang lain maksimal 3 hari sebelum perlombaan dengan melakukan konfirmasi kepada pihak panitia. Tidak ada yang diperbolehkan masuk area perlombaan pada saat perlombaan berlangsung selain peserta dan panitia kecuali atas seizin panitia. Peserta diharapkan hadir 10 menit sebelum perlombaan dimulai. Peserta yang didapati menyelesaikan soal dengan tidak jujur, baik itu yang dilakukan sendiri atau dengan pihak lain akan langsung didiskualifikasi dan tidak diizinkan melanjutkan perlombaan. Bagi peserta yang terlambat pada perlombaan, tidak ada perpanjangan waktu dalam mengerjakan soal.
Perlengkapan Peserta 1. 2. 3. 4. 5.
:
:
Selama kegiatan perlombaan berlangsung, tiap peserta wajib mengenakan seragam sekolah masing-masing dan tanda pengenal yang telah dibagikan oleh panitia. Peserta diharuskan membawa alat tulis (Pensil 2B, Pulpen, Clipboard) Peserta tidak diperbolehkan menggunakan kalkulator, HP, kumpulan rumus, alat hitung, dan alat bantu lainnya. Panitia menyediakan kertas buram untuk membantu peserta dalam mengerjakan soal. Pada pelaksanaan lomba, peserta tidak diperbolehkan mengaktifkan alat komunikasi.
Peraturan Perlombaan 1. 2. 3. 4. 5.
6. 7. 8.
9. 10. 11. 12.
:
Perlombaan ini diikuti oleh seluruh peserta yang telah terdaftar oleh panitia. Soal terdiri dari Pilihan Ganda yang berjumlah 50 soal. Lama pengerjaan soal 150 menit. Peserta diwajibkan untuk menjawab soal pada lembar jawaban yang telah disediakan oleh panitia. Peserta tidak diperkenankan meminjam alat tulis kepada peserta lain selama kegiatan perlombaan berlangsung. Jika peserta didapati meminjam alat tulis kepada peserta lain, maka peserta tersebut akan langsung didiskualifikasi. Soal dikerjakan menggunakan pena atau pulpen bertinta hitam. Pensil hanya boleh digunakan ketika terdapat soal gambar atau sketsa. Peserta tidak diperkenankan menggunakan penghapus cair untuk pena atau pulpen. Coret jika terdapat kesalahan. Bobot soal pilihan ganda : a. Jawaban benar : 4 Poin b. Jawaban salah : -1 Poin c. Jawaban tidak diisi : 0 Poin Nilai maksimal yang dapat diraih adalah 200. 3 orang dengan nilai terbaik yang akan menjadi juara. Hasil akhir seluruh peserta akan diumumkan oleh panitia. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat atau mutlak.
Total hadiah : Juara I : Rp. 750.000,00 + Sertifikat + Piala Juara II : Rp. 500.000,00 + Sertifikat + Piala Juara III : Rp. 250.000,00 + Sertifikat + Piala Contact Person : 081284468244 (Delima Septia)
BIOLOGI Syarat Umum
:
1. Lomba dikategorikan untuk siswa SMP/MTs sederajat. 2. Peserta diwajibkan mengenakan seragam sekolah masing-masing selama perlombaan berlangsung. 3. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 peserta. 4. Kuota maksimal untuk perlombaan ini adalah 20 peserta. 5. Peserta diwajibkan membawa alat tulis masing-masing. 6. Lomba hanya terdiri dari satu babak. 7. Perubahan peraturan akan disampaikan pada saat technical meeting serta akan diinformasikan melalui website SCALLOP 2017.
Tempat dan Waktu Pelaksanaan: Tempat
: Kampus SMAN CMBBS
Waktu
: Rabu, 25 Oktober 2017 pukul 09.00 – 11.30 WIB
Persyaratan Peserta 1. 2. 3. 4. 5. 6.
7.
Peserta merupakan siswa/i kelahiran 2002-2005 dengan syarat masih menjadi siswa/i SMP/MTs sederajat. Merupakan perwakilan dari sekolah yang telah terdaftar pada panitia pelaksana. Peserta yang sudah terdaftar bisa digantikan dengan orang lain maksimal 3 hari sebelum perlombaan dengan melakukan konfirmasi kepada pihak panitia. Tidak ada yang diperbolehkan masuk area perlombaan pada saat perlombaan berlangsung selain peserta dan panitia kecuali atas seizin panitia. Peserta diharapkan hadir 10 menit sebelum perlombaan dimulai. Peserta yang didapati menyelesaikan soal dengan tidak jujur, baik itu yang dilakukan sendiri atau dengan pihak lain akan langsung didiskualifikasi dan tidak diizinkan melanjutkan perlombaan. Bagi peserta yang terlambat pada perlombaan, tidak ada perpanjangan waktu dalam mengerjakan soal.
Perlengkapan Peserta 1. 2. 3. 4. 5.
:
Selama kegiatan perlombaan berlangsung, tiap peserta wajib mengenakan seragam sekolah masing-masing dan tanda pengenal yang telah dibagikan oleh panitia. Peserta diharuskan membawa alat tulis (Pensil 2B, Pulpen, Clipboard) Peserta tidak diperbolehkan menggunakan HP, kumpulan rumus, alat hitung, dan alat bantu lainnya. Panitia menyediakan kertas buram untuk membantu peserta dalam mengerjakan soal Pada pelaksanaan lomba, peserta tidak diperbolehkan mengaktifkan alat komunikasi.
Peraturan Perlombaan 1. 2. 3. 4.
:
:
Perlombaan ini diikuti oleh seluruh peserta yang telah terdaftar oleh panitia. Soal terdiri dari Pilihan Ganda yang berjumlah 50 soal. Lama pengerjaan soal 150 menit. Peserta diwajibkan untuk menjawab soal pada lembar jawaban yang telah disediakan oleh panitia. 5. Peserta tidak diperkenankan meminjam alat tulis kepada peserta lain selama kegiatan perlombaan berlangsung. Jika peserta didapati meminjam alat tulis kepada peserta lain, maka peserta tersebut akan langsung didiskualifikasi. 6. Soal dikerjakan menggunakan pena atau pulpen bertinta hitam. Pensil hanya boleh digunakan ketika terdapat soal gambar atau sketsa.
7. Peserta tidak diperkenankan menggunakan penghapus cair untuk pena atau pulpen. Coret jika terdapat kesalahan. 8. Bobot soal pilihan ganda: a. Jawaban benar : 4 Poin b. Jawaban salah : -1 Poin c. Jawaban tidak diisi : 0 Poin 9. Nilai maksimal yang dapat diraih adalah 200. 10. 3 orang dengan nilai terbaik yang akan menjadi juara. 11. Hasil akhir seluruh peserta akan diumumkan oleh panitia. 12. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat atau mutlak. Total hadiah : Juara I : Rp. 750.000,00 + Sertifikat + Piala Juara II : Rp. 500.000,00 + Sertifikat + Piala Juara III : Rp. 250.000,00 + Sertifikat + Piala Contact Person : 081284468244 (Delima Septia)
IPS Syarat Umum
:
1. Lomba dikategorikan untuk siswa SMP/MTs sederajat. 2. Peserta diwajibkan mengenakan seragam sekolah masing-masing selama perlombaan berlangsung. 3. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 peserta. 4. Kuota maksimal untuk perlombaan ini adalah 20 peserta. 5. Peserta diwajibkan membawa alat tulis masing-masing. 6. Lomba hanya terdiri dari satu babak. 7. Perubahan peraturan akan disampaikan pada saat technical meeting serta akan diinformasikan melalui website SCALLOP 2017. Tempat dan Waktu Pelaksanaan: Tempat
: Kampus SMAN CMBBS
Waktu
: Rabu, 25 Oktober 2017 pukul 09.00 – 11.30 WIB
Persyaratan Peserta 1.
:
Peserta merupakan siswa/i kelahiran 2002-2005 dengan syarat masih menjadi siswa/i SMP/MTs sederajat. 2. Merupakan perwakilan dari sekolah yang telah terdaftar pada panitia pelaksana. 3. Peserta yang sudah terdaftar bisa digantikan dengan orang lain maksimal 3 hari sebelum perlombaan dengan melakukan konfirmasi kepada pihak panitia.
4. Tidak ada yang diperbolehkan masuk area perlombaan pada saat perlombaan berlangsung selain peserta dan panitia kecuali atas seizin panitia. 5. Peserta diharapkan hadir 10 menit sebelum perlombaan dimulai. 6. Peserta yang didapati menyelesaikan soal dengan tidak jujur, baik itu yang dilakukan sendiri atau dengan pihak lain akan langsung didiskualifikasi dan tidak diizinkan melanjutkan perlombaan. 7. Bagi peserta yang terlambat pada perlombaan, tidak ada perpanjangan waktu dalam mengerjakan soal. Perlengkapan Peserta 1. 2. 3. 4. 5.
Selama kegiatan perlombaan berlangsung, tiap peserta wajib mengenakan seragam sekolah masing-masing dan tanda pengenal yang telah dibagikan oleh panitia. Peserta diharuskan membawa alat tulis (Pensil 2B, Pulpen, Clipboard) Peserta tidak diperbolehkan menggunakan HP, kumpulan rumus, alat hitung, dan alat bantu lainnya. Panitia menyediakan kertas buram untuk membantu peserta dalam mengerjakan soal Pada pelaksanaan lomba, peserta tidak diperbolehkan mengaktifkan alat komunikasi.
Peraturan Perlombaan 1. 2. 3. 4. 5.
6. 7. 8.
9. 10. 11. 12.
:
:
Perlombaan ini diikuti oleh seluruh peserta yang telah terdaftar oleh panitia. Soal terdiri dari Pilihan Ganda yang berjumlah 50 soal. Lama pengerjaan soal 150 menit. Peserta diwajibkan untuk menjawab soal pada lembar jawaban yang telah disediakan oleh panitia. Peserta tidak diperkenankan meminjam alat tulis kepada peserta lain selama kegiatan perlombaan berlangsung. Jika peserta didapati meminjam alat tulis kepada peserta lain, maka peserta tersebut akan langsung didiskualifikasi. Soal dikerjakan menggunakan pena atau pulpen bertinta hitam. Pensil hanya boleh digunakan ketika terdapat soal gambar atau sketsa. Peserta tidak diperkenankan menggunakan penghapus cair untuk pena atau pulpen. Coret jika terdapat kesalahan. Bobot soal pilihan ganda: a. Jawaban benar : 4 Poin b. Jawaban salah : -1 Poin c. Jawaban tidak diisi : 0 Poin Nilai maksimal yang dapat diraih adalah 200. 3 orang dengan nilai terbaik yang akan menjadi juara. Hasil akhir seluruh peserta akan diumumkan oleh panitia. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat atau mutlak
Total hadiah : Juara I : Rp. 750.000,00 + Sertifikat + Piala
Juara II : Rp. 500.000,00 + Sertifikat + Piala Juara III : Rp. 250.000,00 + Sertifikat + Piala Contact Person : 081284468244 (Delima Septia)