PERANCANGAN APLIKASI SISTEM PAKAR UNTUK MENDIAGNOSA PENYAKIT HERNIA DENGAN MENGGUNAKAN METODE BACKWARD CHAINING
SKRIPSI
Ahmad Doli Hutagalung 081421037
PROGRAM EKSTENSI S1 ILMU KOMPUTER DEPARTEMEN ILMU KOMPUTER FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011
Universitas Sumatera Utara
PERSETUJUAN
Kategori Nama Nomor Induk Mahasiswa Program Studi Departemen Fakultas
: PERANCANGAN APLIKASI SISTEM PAKAR UNTUK MENDIAGNOSA PENYAKIT HERNIA DENGAN MENGGUNAKAN METODE BACKWARD CHAINING : SKRIPSI : AHMAD DOLI HUTAGALUNG : 081421037 : SARJANA (S1) ILMU KOMPUTER : ILMU KOMPUTER : MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM (FMIPA) UNIVERSITAS SUMATERA UTARA Diluluskan di Medan, September 2011
Komisi Pembimbing
:
Judul
Pembimbing 2
Pembimbing 1
Dian Rachmawati,S.Si,M.Kom NIP. 198307232009122002
Drs. Agus Salim Harahap, M.Sc NIP. 195408281981031004
Diketahui/Disetujui oleh Program Studi S1 Ilmu Komputer Ketua,
Dr. Poltak Sihombing, M.Kom. NIP. 196203171991021001
Universitas Sumatera Utara
PERNYATAAN
PERANCANGAN APLIKASI SISTEM PAKAR UNTUK MENDIAGNOSA PENYAKIT HERNIA DENGAN MENGGUNAKAN METODE BACKWARD CHAINING SKRIPSI
Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil karya saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.
Medan, September 2011
Ahmad Doli Hutagalung 081421037
Universitas Sumatera Utara
PENGHARGAAN
Alhamdulillah, segala puji hanya milik Allah subhanahu wa ta’ala atas limpahan rahmat dan karuniaNya penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini dalam waktu yang ditetapkan. Dan shalawat serta salam semoga selalu dilimpahkan kepada Rasulullah shalallahu’alaihi wa sallam, keluarga beliau, sahabat serta orangorang yang mengikuti beliau hingga hari akhir. Dalam penulisan skripsi ini penulis banyak mendapatkan bantuan serta dorongan dari pihak lain. Dalam kesempatan ini dengan segala kerendahan hati, penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Bapak Drs. Agus Salim Harahap, M.Sc dan Ibu Dian Rachmawati,S.Si,M.Kom selaku dosen pembimbing penulis dan Bapak Drs. Marihat Situmorang, M.Kom. selaku dosen pembanding yang telah meluangkan waktu, tenaga, pikiran, saran dan kritik untuk dapat menyelesaikan skripsi ini. 2. Ketua Program Studi Ilmu Komputer, Bapak Dr. Poltak Sihombing, M.Kom, sekaligus selaku dosen pembanding yang telah banyak memberikan petunjuk dan saran untuk menyelesaikan skripsi ini, Dekan dan Pembantu Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara, semua dosen pada Program Studi Ilmu Komputer FMIPA USU, pegawai di FMIPA USU. 3. Teristimewa kepada kedua orang tua penulis, yaitu (Alm) Ayahanda dan Ibunda, dan juga kakak dan abang Rasmiaty Hutagalung, SH, Erwinsyah Hutagalung, SH, Erlina Hutagalung, SP yang telah mendidik, mengasihi, dan membimbing serta mendukung penulis di dalam doa sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini. Serta telah memberikan dukungan moril maupun materil kepada penulis selama ini. 4. Teman-teman seperjuangan khususnya kepada Harmein Indra Pohan, S.Kom, Rizki Aulia S.Kom, Munawir Siregar Amd, yang selalu memberi semangat dan motivasi serta hiburan kepada penulis dalam mengerjakan skripsi. Semoga Allah membalas segala budi dan pengorbanan yang telah diberikan. Akhir kata penulis mengharapkan kiranya skripsi ini dapat bermanfaat dan membantu semua pihak yang memerlukannya, terutama rekan mahasiswa Ilmu Komputer.
Universitas Sumatera Utara
ABSTRAK
Sistem pakar merupakan paket perangkat lunak atau paket program komputer yang ditujukan sebagai penyedia nasihat dan sarana bantu dalam memecahkan masalah di bidang-bidang spesialisasi tertentu seperti masalah kedokteran, pendidikan, dan sebagainya. Perkembangan pembangunan sistem pakar dalam bidang biomedikal merupakan satu hal yang diharapkan dapat memperbaiki kualitas hidup manusia. Salah satunya adalah dengan penerapan sistem pakar dengan menggunakan metode Backward Chaining untuk mengdiagnosa penyakit Hernia. Kajian ini bertujuan untuk menambah pengetahuan tentang bagaimana membuat mesin inferensi untuk mengendalikan proses mengidentifikasi solusi menggunakan metode Backward Chaining, serta merancang aplikasi sistem pakar menggunakan metode Backward Chaining untuk mendiagnosa penyakit Hernia. Sistem yang akan dibangun menggunakan bahasa pemrograman PHP dan MYSQL sebagai sistem pengaturan data base. Kata kunci : backward chaining, diagnosa, penyakit hernia, sistem pakar, PHP, MYSQL.
Universitas Sumatera Utara
THE DESIGN OF EXPERT SYSTEM APPLICATION METHOD TO DIAGNOSE HERNIA WITH BACKWARD CHAINING
ABSTRACT
Expert system is a package of software or package of computer program that purpose as advicer and assist tool in spesific problem solving, such as medical problem, education, and more. The development of expert system building in biomedical side is one thing that wished to restore the human quality. One of them is building expert system with Backward Chaining method to diagnose Hernia. This study is to increase our knowledge about making a inference machine to control solution identification by using Backward Chaining method, and also design expert system application with Backward Chaining method to diagnose Hernia. The system will be developed by using PHP as a programming language and MYSQL as database management system. Key words : backward chaining, diagnose, expert system, hernia disease, PHP, MYSQL.
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR ISI
Halaman Persetujuan Pernyataan Penghargaan Abstrak Abstract Daftar Isi Daftar Tabel Daftar Gambar
ii iii iv v vi vii ix x
Bab 1
Pendahuluan 1.1 Latar Belakang 1.2 Rumusan Masalah 1.3 Batasan Masalah 1.4 Tujuan Penelitian 1.5 Manfaat Penelitian 1.6 Metodologi Penelitian 1.7 Sistematika Penulisan
1 1 3 3 3 4 4 5
Bab 2
Tinjauan Teori 2.1 Kecerdasan Buatan 2.2 Sistem Pakar 2.2.1 Sejarah Sistem Pakar 2.2.2 Ciri-ciri Sistem Pakar 2.2.3 Keuntungan Sistem Pakar 2.2.4 Kelemahan Sistem Pakar 2.2.5 Konsep Dasar Sistem Pakar 2.2.6 Arsitektur Sistem Pakar 2.2.7 Representasi Pengetahuan 2.2.7.1 Model Representasi Pengetahuan 2.2.7.1 Kaidah Produksi 2.2.8 Strategi Pencarian Pada Mesin Inferensi
7 7 7 8 9 9 10 10 11 12 12 13 14
Bab 3
Perancangan Sistem 3.1 Perancangan Struktur Program 3.2 Data Flow Diagram 3.2.1 Diagram Konteks / Context Diagram (CD) 3.2.2 Diagram Level 1 / Data Flow Diagram Levelled 3.3 Flowchart 3.3.1 Flowchart Login Admin 3.3.2 Flowcahrt Halaman Admin 3.3.3 Flowchart Diagnosa 3.3.4 Kamus Data
16 16 17 18 20 22 24 25 26 27
Universitas Sumatera Utara
3.4 Perancangan Antarmuka 3.4.1 Perancangan Halaman Menu Utama 3.4.2 Perancangan Halaman Menu Diagnosa 3.4.3 Perancangan Halaman Menu Profil 3.4.4 Perancangan Halaman Menu Admin
29 29 32 35 36
Bab 4
Implementasi Sistem 4.1 Implementasi Sistem 4.1.1 Perangkat Keras (Hardware) 4.1.2 Perangkar Lunak (Software) 4.2 Tampilan Menu Utama 4.2.1 Tampilan Menu Artikel 4.2.2 Tampilan Menu Profil 4.2.3 Tampilan Menu Dignosa 4.2.4 Tampialn Menu Administrator
39 39 39 40 40 41 42 43 46
Bab 5
Penutup 5.1. Kesimpulan 5.2. Saran
52 52 53
Daftar Pustaka
54
LAMPIRAN A LAMPIRAN B
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR GAMBAR
Halaman 2.1 3.1 3.2 3.3 3.4 3.5 3.6 3.7 3.8 3.9 3.10 3.11 3.12 3.13 3.14 4.1 4.2 4.3 4.3 4.4 4.5 4.6 4.7 4.8 4.9 4.10 4.11 4.12
Arsitektur Sistem Pakar Perancangan Struktur Program Diagram Konteks DFD Level-0 Diagram level 1 Flowchart Login Admin Flowchart Halaman Admin Flowchart Diagnosa Halaman Menu Utama Halaman Menu Pilihan Penyakit Halaman Menu Diagnosa Halaman Hasil Diagnosa Halaman Penanggulangan Halaman Menu Profil Halaman Menu Utama Administrator Halaman Menu Administrator TampilanMenu Utama Tampilan Menu Artikel Tampilan Menu Profil Tampilan Menu Diagnosa 1 Tampilan Menu Diagnosa 2 Tampilan Menu Diagnosa 3 Tampilan Menu Diagnosa 4 Tampilan Menu Administrator Tampilan Menu Administrator Input Artikel Tampilan Menu Administrator Input Penyakit Tampilan Menu Administrator Input Gejala Tampilan Menu Administrator Input Profil Tampilan Menu Administrator Edit Admin
11 16 18 20 24 25 26 30 31 32 33 34 35 36 37 41 42 43 44 44 45 45 47 47 48 49 50 51
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR TABEL
Halaman 3.1 Simbol-simbol Flowchart
22
3.2 Kamus Data Tabel Penyakit
28
3.3 Kamus Data Tabel Gejala Penyakit
28
3.4 Kamus Data Tabel Hasil Jawaban
29
Universitas Sumatera Utara