Better Business – Cleaner Environment – Green Economy
Penerapan Resource Efficient and Cleaner Production (RECP) di Indonesia Prof. Tjandra Setiadi, Ph. D
Centre for Resource Efficient and Cleaner Production Indonesia (CRECPI)
Kepala Centre for Resource Efficient and Cleaner Production Indonesia (CRECPI)
Semarang, 18 May 2017
National Resource Efficient and Cleaner Production (RECP) Programme Indonesia Didanai oleh
Dilaksanakan oleh
Bekerja sama dengan
Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan
Outline Presentasi Background
Kemitraan Kisah Sukses RECP
Konsep RECP
CRECPI
Inovasi Teknologi
RECP
Kajian RECP
RECP Net
Capacity Building May 2017
RECP Indonesia Awareness Raising
RECP Programme Indonesia
2
SDGs
Membangun infrastruktur yang tangguh, Mempromosikan Industrialisasi yang inklusif dan berkelanjutan Dan mendorong inovasi May 2017
RECP Programme Indonesia
Background
Memastikan pola konsumsi dan produksi yang berkelanjutan
3
Sejarah scarcity
Background
replace protect
natural resources
recover reduce
environment
prevent
Resource Efficient and Cleaner Production
recycle pollution May 2017
control disperse
Efisiensi Sumber Daya dan Produksi Bersih
RECP Programme Indonesia
4
Efisiensi Sumber Daya dan Produksi Bersih Resource Efficient and Cleaner Production
Konsep RECP
Strategi lingkungan terintegrasi yang berorientasi ke pencegahan yang diterapkan secara menerus terhadap proses, produk, dan jasa untuk meningkatkan efisiensi, dan mengurangi risiko terhadap manusia & lingkungan”
May 2017
RECP Programme Indonesia
5
RECP = RECiPe 4. Perbaikan Berkelanjutan
1. Tahap awal
3. Pengembangan Solusi
2. Kajian Operasional & Praktik
May 2017
RECP Programme Indonesia
Konsep RECP
6
RECPnet
Pusat-Pusat Produksi Bersih Nasional
Didirikan untuk mendorong adaptasi dan adopsi Produksi Bersih 1. 2. 3. 4. 5.
Peningkatan kesadaran Pelatihan profesional Kajian lapangan dan demonstrasi Saran kebijakan Transfer teknologi dan investasi
Program diluncurkan pada tahun 1994 dan hingga saat ini telah tersebar di 58 negara berkembang dan negara transisi May 2017
RECP Programme Indonesia
7
RECPnet
RECPnet
partner global untuk pengembangan industri hijau
Indonesia Cleaner Production Centre (ICPC) Centre for Resource Efficient and Cleaner Production Indonesia (CRECPI)
www.recpnet.org May 2017
RECP Programme Indonesia
8
Indonesia RECP Programme Inisiatif jejaring (network) untuk mendorong percepatan dan perluasan implementasi RECP di Indonesia Sektoral (pangan, tekstil)
Industri-mikro (penggilingan gabah)
May 2017
RECP Indonesia
1. RECP Capacity & Network 2. RECP Implementation & Replication
Kawasan Industri
3. RECP Policy & Strategy
(Makassar, Batam)
Tujuan Pariwisata
4. RECP Technology & Innovation
(Sleman/ Magelang & Danau Toba)
5. RECP Finance & Investment
RECP Programme Indonesia
9
1. RECP Capacity & Network 1.1 RECP Service Delivery Capacity
1.2 Network Development & Facilitation
1.3 RECP Knowledge Management & Advocacy
May 2017
RECP Indonesia
• Pelatihan dan pembinaan tenaga ahli di seluruh Indonesia • Mendukung dan menghubungkan service providers • Menyebar luaskan dan mempromosikan praktik RECP yang baik
RECP Programme Indonesia
10
2. RECP Demonstration & Replication 2.1 SME sectors (food, & textile)
2.2 Industrial Zones (Makassar & Batam)
2.3 Tourism Destinations (Yogyakarta & Lake toba)
2.4 Microenterprises (rice mill)
May 2017
RECP Indonesia
• Pendekatan yang disesuaikan untuk penerapan dan replikasi RECP pada sektor dan wilayah yang ditargetkan
RECP Programme Indonesia
11
RECP Indonesia
3. RECP Policy & Regulatory Framework 3.1 SCP Policy Implementation Support
MoEF
MoI SCP
3.2 GI Policy Implementation Support
GI
RECP ST MoT
3.3 STD Policy Implementation Support
Program RECP bertujuan untuk memberikan kontribusi terhadap realisasi tujuan kebijakan di tiga domain kebijakan utama di bawah naungan tiga kementerian May 2017
RECP Programme Indonesia
12
4. RECP Technology & Innovation 4.1 Cradle to Cradle Product Innovation
Innovation
(full return to nature of discarded product)
May 2017
4.2 Industrial Symbiosis
Innovation
(closure of waste cycles in industrial park)
RECP Indonesia
• Mengembangkan adaptasi dan adopsi teknik RECP yang inovatif • Penilaian kebutuhan teknologi dan peluang pada sektor yang ditargetkan • Membentuk inovasi dalam kerjasama dengan jejaring/network industri
RECP Programme Indonesia
13
5. RECP Finance & Investment 5.1 Financing Gap Assessment
5.2 Financing Instruments Proposals 5.3 Monitoring & Evaluation
May 2017
RECP Indonesia
• Mengurai masalah keuangan untuk pelaksanaan investasi RECP • Kerjasama dengan lembaga keuangan domestik dan internasional
RECP Programme Indonesia
14
Pelaksana PMC
RECP Indonesia
Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan
Programme Management (UNIDO - PM, CTA, NPO)
CRECPI
CTB
ICPC
CADGIE
Business Services Providers (academia, technical/innovation centres etc) Network RECP Indonesia (NRECPI) SCP Resource Pool CRECPI di bawah ITB bekerja bersama dengan tenaga ahli dari berbagai institusi di seluruh Indonesia untuk menyebarluaskan konsep RECP di industri May 2017
RECP Programme Indonesia
15
Tugas dan Tanggung Jawab
RECP Indonesia
• ICPC, Indonesia Cleaner Production Centre
• PPBN, Pusat Produksi Bersih Nasional • Pengembangan jejaring, advokasi, dan penyebarluasan informasi • Penyelarasan dan integrasi kebijakan (lingkungan) dengan 10y SCP
• CADGIE, Center for Assessment of Development Green Industry and Environmental • •
•
May 2017
Pusat Penelitian dan Pengembangan Industri Hijau dan Lingkungan Hidup
Penyelarasan dan integrasi kebijakan (industri) dengan Industri Hijau
Mendukung inovasi dan investasi teknologi, termasuk menjaring institusi sektoral dan teknikal terkait RECP Programme Indonesia
16
Tugas dan Tanggung Jawab
RECP Indonesia
• CTB, Center for Textile Bandung
• Balai Besar Tekstil • Penerapan RECP pada sektor tekstil • Membangun kemampuan dan pilot mengenai C2C
• CRECPI, Centre for Resource Efficient and Cleaner Production Indonesia • Pelaksana teknis RECP pada industri:
CRECPI ITB
May 2017
» Melakukan kegiatan demonstrasi dan replikasi dengan partner lokal dan sektoral » Pengembangan kandidat tenaga ahli teknis nasional – pelatihan, penyampaian pengetahuan » Memimpin alur kerja teknologi dan finansial RECP Programme Indonesia
17
CRECPI
CRECPI ITB
CRECPI
Centre for Resource Efficient and Cleaner Production Indonesia
Berdiri 13 Juni 2014 • Pusat kajian di bawah ITB bertugas • CRECPI ITB didukung oleh tenaga untuk membantu penerapan RECP ahli dari ITB dan tim tenaga ahli di pada industri di Indonesia melalui: berbagai daerah di Indonesia yang berasal dari kalangan akademisi, peneliti, profesional, dan 1 Awareness Raising pemerintah 2 Capacity Building 3 Kajian RECP pada Industri 4 Inovasi Teknologi 5 Kemitraan
May 2017
RECP Programme Indonesia
18
Kegiatan CRECPI 1
CRECPI
Awareness Raising
• Kegiatan workshop/seminar dilakukan untuk:
• Meningkatkan kesadaran dan memperkenalkan konsep RECP sebelum memulai rangkaian kegiatan di suatu daerah kepada seluruh pemangku kepentingan • Meningkatkan kesadaran akan pentingnya melakukan usaha-usaha efisiensi sumber daya dan produksi bersih • Mempermudah penyeleksian industri dengan terbangunnya motivas internal
• Kegiatan ini sering dilaksanakan bersamaan dengan regional launch yang menandakan bahwa program RECP segera dilaksanakan di suatu daerah.
May 2017
RECP Programme Indonesia
19
Kegiatan CRECPI 1
CRECPI
Awareness Raising
Tanggal
Lokasi
Acara
Peserta
17-Sep-14
Surabaya
Workshop RECP Programme in Surabaya
15
19-Sep-14
Makasar
Workshop RECP Programme in Makasar
35
23-Sep-14
Medan
Workshop RECP Programme in Medan
21
11-Sep-15
Medan
24
22-Sep-15
Karawang
21-Dec-15
Batam
Awareness workshop on RECP in Palm Oil Industry Workshop of RECP Programme in Rice Mill Sector in Karawang and Subang Workshop RECP in Batam
26-Feb-16
Batam
Peluncuran RECP Regional di Batam
33
29-Feb-16
Sleman
Peluncuran RECP Regional di Sleman
51
29-Feb-16
Magelang
Peluncuran RECP Regional di Magelang
52
Pengenalan metode dan teknik RECP pada industri pariwisatan untuk fasilitator Sustainable Tourism Development Pengenalan metode dan teknik RECP di kawasan Makassar
42 45
6-7 Sep-16
Serpong
22-Sep-16
Makassar
12-Oct-16
Semarang
Peluncuran RECP Regional di Jawa Tengah
97
Medan
RECP Workshop in Medan
40
3-Apr-17
May 2017
72 35
RECP Programme Indonesia
20
Kegiatan CRECPI
• Bentuk pelatihan:
May 2017
kajian RECP
indikator
Training II (tematik)
RECP Programme Indonesia
energi dan emisi
material dan limbah
– Pelatihan di kelas (training I dan training II) dan di lapangan – Praktik pelaksanaan RECP di industri – Pembinaan dan panduan dari ahli
air dan limbah cair
– Membekali kandidat asesor dengan metode dan langkah-langkah pelaksanaan RECP di industri
dasar dan konsep
• Tujuan Pelatihan RECP:
metodologi
Training I
Capacity Building
pembentuka n tim
2
CRECPI
21
Kegiatan CRECPI 2
CRECPI
Capacity Building
Classroom Training
May 2017
On the Job Training
RECP Programme Indonesia
22
Kegiatan CRECPI 2
CRECPI
Capacity Building
Tanggal
Lokasi
Acara
Peserta
Start-Up Training: National RECP Programme Indonesia
33
Initial RECP Training in Bandung
23
Initial RECP Training in Makasar Advanced Training of National RECP Experts in Surabaya Advanced Training of National RECP Experts in Makasar
20
Advanced Training of RECP in North Sumatera
11
Advanced Training RECP in Rice Mill Sector
11
Pelatihan Awal RECP di Batam
29
29-Mar/1-Apr-16 Sleman
Pelatihan Awal RECP pada sektor pariwisata
25
30-Mei/1-Jun-16 Batam
Pelatihan Lanjutan RECP pada kawasan industri
32
Pelatihan Lanjutan RECP pada sektor pariwisata
43
16/17-Jun-14 Bandung 29-Sept/1-Oct-14 Bandung 6/10-Oct-14 Makasar 3/7-Aug-15 Surabaya 10/14-Aug-15 Makasar 9/11-Sep-15 Medan 5/6-Oct-15 Bandung 23/25-Feb-16 Batam
3/4-Ags-16 Magelang
May 2017
6 11
RECP Programme Indonesia
23
Kegiatan CRECPI 3
•
CRECPI
Kajian RECP pada Industri Manfaat bagi Industri
•
– Mendapatkan katalog opsi RECP yang akan meningkatkan efisiensi sumber daya dan mengurangi limbah dengan rekomendasi penerapannya – Meningkatkan kesadaran, pemahaman, dan kemampuan untuk mengelola dan mengurangi konsumsi sumber daya dan pembentukan polusi May 2017
Manfaat bagi Asesor – Mendapatkan pengalaman praktis pelaksanaan kajian RECP pada sektoral dengan bimbingan dari tenaga ahli RECP - Menyelesaikan pelatihan dasar kajian
RECP Programme Indonesia
RECP dan mendapatkan pengakuan sebagai tenaga ahli RECP 24
Kegiatan CRECPI 3
Kajian RECP pada Industri Penerapan langkah-langkah RECP pada industri demonstrasi dan replikasi
Sektoral (pangan, tekstil)
Industri-mikro (penggilingan gabah)
May 2017
Kawasan Industri
CRECPI
Langkah-Langkah Kajian RECP 1. Pembentukan tim RECP
2. Kompilasi baseline
3. Estimasi potensi RECP
4. Identifikasi fokus kajian RECP
5. Neraca material dan energi pada fokus area
6. Analisa penyebab
7. Identifikasi opsi RECP
8. Pemilihan opsi penerapan berdasarkan analisa kelayakan
9. Penerapan solusi RECP
(Makassar, Batam)
Tujuan Pariwisata (Sleman/ Magelang & Danau Toba) RECP Programme Indonesia
10. Monitoring dan hasil penerapan 25
9 Kawasan Industri Batam 8 Tenaga Ahli
6 Pabrik Kelapa Sawit 6 Tenaga Ahli
69 INDUSTRI
TOTAL
55 TENAGA AHLI 9 Kawasan Industri Makassar 8 Tenaga Ahli
12* Industri Pariwisata 12* Tenaga Ahli 8 Penggilingan Gabah 4 Tenaga Ahli May 2017
15 Industri Tekstil#
18 Industri Pariwisata
14 Tenaga Ahli #
12 Tenaga Ahli
*Ditentukan kemudian #Dibawah CTB/BBT
RECP Programme Indonesia
4 Pabrik Gula 4 Tenaga Ahli 26
Kegiatan CRECPI 4
CRECPI
Inovasi Teknologi
• Penerapan RECP di beberapa sektor diintegrasikan dengan inovasi teknologi untuk menghasilkan proses yang lebih ramah lingkungan. • Membantu transfer, adaptasi, dan adopsi teknik RECP yang inovatif • Mengkaji kebutuhan dan peluang teknologi pada sektor target • Membangun kerjasama dengan industri untuk pengembangan inovasi May 2017
RECP Programme Indonesia
27
Kegiatan CRECPI Kemitraan
5 • •
CRECPI
Kemitraan bertujuan untuk mendukung dan menghubungkan penyedia layanan/jasa yang mendukung penerapan RECP di Indonesia Mitra dari CRECPI ITB antara lain: - Pemerintah pusat & instansi internasional -Pemerintah daerah -Balai & perguruan tinggi -Industri - dll
May 2017
RECP Programme Indonesia
28
Rencana 2017-2018 Kegiatan 1. RECP Capacity and Network Pembuatan manual dan panduan pelaksanaan RECP dalam bahasa Pelaksanaan in-house dan on-the-job training pada demo unit Pelaksanaan training tematik 2. RECP Implementation and Replication Pelaksanaan RECP demonstrasi lanjutan pada industri-industri: - Pabrik gula (4) - Pabrik kelapa sawit (6) - Kawasan industri Makassar (10) - Kawasan industri Batam (10) - Industri pariwisata Magelang/Sleman (18) - Industri pariwisata Danau Toba (12) Replikasi penerapan RECP pada industri: - 20 RECP club pada sektor pangan - 30 industri replikasi di 2 kawasan industri - 40 industri replikasi pada sektor pariwisata di 2 kawasan industri - Penerapan RECP teknik pada 40 industri-mikro rice mill di 2 daerah Penyusunan kisah sukses penerapan RECP pada sektor pangan dan booklet penerapan RECP pada kawasan industri, kawasan pariwisata, dan industri mikro 4. RECP Technology and Innovation Pengembangan dan penyebarluasan informasi mengenai Industrial Symbiosis pada fasilitas kawasan 5. RECP Investment and Finance Pemetaan dan review peluang instrumen finansial saat ini Kompilasi pengalaman internasional instrumen finansial pada sektor terkait Penyebarluasan dan pelatihan instrumen finansial RECP untuk perantara finansial
CRECPI Q1
Q2
2017
Q3
Q4
2018
Industri Rumput Laut, Sulawesi Selatan Area Perbaikan
Perbaikan
Penerapan RECP
Perhitungan Investasi Investasi: Rp 13 juta
1. Boiler
Benefit tahunan: Rp 144 juta Waktu pengembalian: 1 bulan
Investasi: Rp 500.000 2. Sorting
Benefit tahunan: Rp 78 juta Waktu pengembalian: 2 hari
Investasi: Rp 8 juta 3. Drying
Benefit tahunan: Rp 71 juta Waktu pengembalian: 1.5 bulan
Total investasi yang dikeluarkan sebesar Rp 21,5 juta dengan pengembalian modal selama 1,5 bulan dapat menghemat Rp 293 juta/tahun. May 2017
RECP Programme Indonesia
30
Penerapan RECP
Industri Molding Rubber, Batam • Berlokasi di dalam kawasan industri dan menyuplai rubber, silicon parts untuk industri lain • Perbaikan:
– Re-design molding dyes dengan material permukaan yang lebih baik (hard chroming/teflon layered) – Insulasi dan sealing air ducts – Melokalisasi panas dari mesin molding – Menutup kebocoran pada sistem udara terkompresi
• Potensi penghematan:
– US$ 162.800 dari penghematan material dan energi listrik
May 2017
RECP Programme Indonesia
31
Pabrik Kelapa Sawit, Sumatera Utara
Penerapan RECP
• PKS Sawit Seberang, PTPN II No.
Opsi RECP yang telah Diterapkan
No. 1
1
Mengambil TBS dari kebun sendiri
2
Deskripsi Jumlah opsi yang diidentifikasi Jumlah opsi RECP yang terpilih untuk analisa kelayakan
Melakukan pelatihan rutin mengenai 3 Jumlah solusi RECP yang diterapkan pelaksanaan operasi sesuai SOP 4 Peningkatan CPO (%TBS) Pelaksanaan perawatan rutin untuk 5 Pengurangan kehilangan minyak 3 mesin-mesin utama 6 Penurunan konsumsi steam (ton/ton TBS) Memperbaiki kebocoran pipa air, steam, 4 minyak, dll 7 Penurunan konsumsi air (m3/ton TBS) Memperbaiki steam traps, pintu dan Penurunan pembentukan limbah cair (m3/ton 5 8 TBS) lining sterilizer Peningkatan pembangkitan energi dari Memasang water flowmeter untuk 9 biomassa (kWh/ton biomass) 6 mengetahui penggunaan air secara lebih Penghematan tepat May 2017 RECP Programme Indonesia 32 2
Jumlah/Nilai 12 2 6 1.29% 0.01% 0.08 0.12 0.03 8.5 US$ 107,398
Cakra Kembang Hotel Yogyakarta Actions
Peningkatan penghematan
Picture
Remark
Manajemen hotel membuat SOP pengaturan suhu
listrik dengan:
atau temperatur kulkas minibar menjadi minimum,
Mengurangi suhu minibar
sehingga konsumsi energinya menurun
kulkas dan menempelkan
Departemen Housekeeping meletakkan stiker
stiker “hemat energi” di
"hemat energi" yang dekat dengan tombol lampu
kamar
saklar, sehingga mengedukasi atau tamu termotivasi untuk mematikan lampu saat tidak digunakan
Tindakan yang di lakukan untuk lingkungan yang lebih bersih
Manajemen menarik korek api dari semua kamar, sehingga biaya pembersihan dan limbahnya terbatas. Selain itu, dengan mengambil korek api mengurangi waktu pembersihan dan waktu tunggu tamu pada saat check in. Untuk mengajak serta mengedukasi tamu, dengan stiker "kamar bebas rokok" diletakkan di dekat remote AC. Ini untuk menginformasikan para tamu bahwa di kamar AC mereka tidak diperbolehkan merokok.
May 2017
RECP Programme Indonesia
33
Business Cases
Cakra Kembang Hotel Yogyakarta
Business Cases
Hasil Lanjutan dengan menerapkan rekomendasi/ pendekatan RECP Dengan menerapkan beberapa pilihan rekomendasi RECP, hotel dapat mengurangi tagihan listrik bulanan selama 2 bulan sebagai berikut: Biaya hemat energi tersebut diharapkan bisa mendorong manajemen hotel Cakra Kembang untuk terus menerapkan rekomendasi RECP. Abila dirata-ratakan dalam setiap bulan nya kurang lebih pihak hotel Cakra Kembang telah dapat menghemat Rp. 6.000.000/ bulan atau Rp. 72.000.000/ tahun biaya operasional listrik nya .
November
IDR 54,069,131,-
IDR 47,086,330,-
Penghematan biaya untuk energi IDR 6,982,801
December
IDR 53,333,440,-
IDR 46,480,031,-
IDR 6,853,409
Bulan
May 2017
2015
2016
RECP Programme Indonesia
34
Grand Tjokro Yogyakarta Hotel No. 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Opsi RECP yang telah Diterapkan Mengumpulkan air hujan
Pendektan RECP yang dilakukan1 TC
Informasi dan kampanye baik untuk kalangan karyawan dan tamu untuk penghematan energi Pengolahan atau pemurnian memungkinkan air untuk digunakan kembali
GH
Mengelola limbah untuk kemungkinan digunakan kembali
OSR
Mengikuti prosedur yang ditetapkan oleh manajemen untuk memastikan efisiensi yang maksimal dan menghormati lingkungan hidup Penggantian AC atau pendingin ruangan yang hemat energi dan ramah lingkungan Bertanggung jawab terhadap lingkungan dan berkontribusi untuk usulan ke arah perbaikan dari tim manajemen. Memanfaatkan air pembuangan ac untuk menyiram tanaman serta kebutuhan lainnya Memanfaatkan kondensor panas dari AC untuk pemanas air panas dan mengeringkan pakaian
TC
BPC EM GH EM EM
10
Pembuatan saluran udara segar ke ruangan dan exhaust fan
EM
11
Pemasangan sensor gerak di setiap area toilet umum
TC
= Good Housekeeping (House Keeping yang baik); IS = Input Substitution; BPC = Better Process Control (Kontrol Proses yang Lebih Baik); EM = Equipment Modification (Modifikasi peralatan); TC = Technology Change (perubahan teknologi) ; OSR = Onsite Reuse & Recycling(Penggunaan ulang dan daur ulang di tempat) ; UBP May = Useful By Product; and PM = Product Modification. 2017 RECP Programme Indonesia 35 1 GH
Business Cases
Grand Tjokro Yogyakarta Hotel No.
Pendektan RECP yang dilakukan1
Opsi RECP yang telah Diterapkan Housekeeping/ Divisi Kamar Hindari produk pembersih yang tidak ramah lingkungan dan pilih produk dengan pH netral, yang dapat teruari/ biodegradable atau memiliki kadar fosfat rendah. Gunakan takaran produk pembersih yang benar. Pastikan tersedia informasi mengenai sadar lingkungan yang tersedia untuk tamu di kamar
GH BPC GH
Purchasing/ Pembelian Pilihlah barang dalam kuantitas banyak untuk mengurangi kemasan yang berlebihan misal literan dalam atau Kg Mintalah pemasok untuk meminimalkan kemasannya dan pilih bahan yang tersedia dalam wadah berkapasitas besar Guest Room/ kamar tamu Memastikan seal atau karet jendela untuk kamar dilengkapi dengan AC terpasang dengan sempurna Penggunaan Sabun dan shampoo dispenser untuk mengurangi sampah kemasan Mengganti handuk dan linen sesuai permintaan Hindari menyalakan AC pada suhu yang sangat dingin saat pertama kali dinyalakan. Jaga kontrol suhu di antara 22 ° C dan 24 ° C
IS IS
EM IS GH GH
= Good Housekeeping (House Keeping yang baik); IS = Input Substitution; BPC = Better Process Control (Kontrol Proses yang Lebih Baik); EM = Equipment Modification (Modifikasi peralatan); TC = Technology Change (perubahan teknologi) ; OSR = Onsite Reuse & Recycling(Penggunaan ulang dan daur ulang di tempat) ; UBP = Useful By Product; and PM = Product Modification. 1 GH
May 2017
RECP Programme Indonesia
36
Business Cases
Pengrajin Batik Indonesia
Penerapan RECP
Mengurangi volume tanki
• Meningkatkan efisiensi sumber daya dan mengembangkan pewarna alami untuk industri batik ramah lingkungan
Menggunakan kembali air bilasan Menutup keran air saat tidak digunakan Pemanenan air hujan Menggunakan kompor listrik Menggunakan blower Mengganti tungku pembersih lilin Menggunakan lampu botol matahari Mengurangi ceceran lilin Pengambilan kembali lilin Pelabelan dan penyimpanan bahan kimia Menggunakan pewarna alami
May 2017
RECP Programme Indonesia
37
Pengrajin Batik Indonesia •
Penerapan RECP
508 UKM batik dari 5 provinsi – Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Sulawesi Selatan dan Kalimantan Timur
•
Pengurangan 48% hotspot lingkungan
•
Penghematan biaya tahunan IDR 2.6 trilyun – Rata-rata IDR 5juta setiap pengrajin
•
Penghematan air tahunan 4,195 m3
•
Pengurangan emisi dan konservasi energi – 91% pengurangan penggunaan LPG – 68% pengurangan penggunaan kayu bakar – 54% pengurangan penggunaan minyak tanah – Peningkatan konsumsi listrik
May 2017
RECP Programme Indonesia
38
Terima kasih
Centre for Resource Efficient and Cleaner Production Indonesia (CRECPI) www.crecpi.itb.ac.id
[email protected]
www.recpindonesia.org www.recpnet.org
National Resource Efficient and Cleaner Production (RECP) Programme Indonesia Didanai oleh
May 2017
Dilaksanakan oleh
Bekerja sama dengan
Kementerian Lingkungan RECP Programme Indonesia Hidup dan Kehutanan
39