PENELUSURAN Oleh
A. Muniri
Tujuan Pnelusuran • Mencari prior art sebanyak-banyaknya yang terkait dengan bidang teknik invensi yang dimintakan perlindungan paten atau akan didaftarkan paten • Prior art dapat digunakan dalam penulisan draft paten pada “latar belakang invensi” sehingga kita mengetahui kekurangan dari invensi terdahulu dan kelebihan dari invensi yang akan dimintakan paten
Manfaat lain dari penelusuran paten • Mengantispasi kemungkinan terjadinya pelanggaran paten; • Mengarahkan kegiatan riset dan pengembangan • Mencegah terjadinya pengulangan atau tumpang tindih di dalam riset; • Memprediksi kemajuan teknologi di masa depan
Lingkup Penelsuran • Penelusuran harus dilakuan mencakup semua bidang teknik dokumen prior art yang memiliki klasifikasi yang relevan • Penellusuran dapat diperluas hingga bidang-bidang yang analog
Subyek Penelusuran • Penelusuran harus ditujukan pada invensi yang ditetapkan pada klaim-klaimnya • Penelusuran harus mencakup semua subyek metter yang secara umum dipandang relevan dengan subyek metter invensi yang diklaim untuk semua fitur-fitur nya.
STRATEGI PENELUSURAN • Pahami dahulu inti invensi yang akan dimintakan perlindungan paten yang ada pada klaim-klaim dengan melihat pada uraian dalam deskripsi dan gambar (bila ada gambar) • Tentukan klasifikasi menurut Klasifikasi Paten Internasional (IPC)
STRATEGI PENELUSURAN • Tentukan sarana atau peragkat penelusuran • Tentukan key word atau kata kunci yang akan digunakan dalam penelusuran baik kata asli atau sinonimnya
SARANA YANG DIGUNAKAN UNTUK PENELUSURAN • Dokumen kertas/manual: - Dokumen Paten - Jurnal - Majalah ilmiah - Kumpulan hasil penelitian - dll.
SARANA (lanjutan) • Elektronik: - CD-rom - Database - Internet
Sarana penelusuran • Internet dapat digunakan database pada kantor paten Eropa, Amerika, Australia, Jepang, Korea, Cina dll. • Espacenet • USPTO • IP AUSTRALIA • JPO • CIPO • Dan lain-lain
LANGKAH-LANGKAH PENELUSURAN LANGKAH-LANGKAH PENELUSURAN • BATASI OBJEK INVENSI YANG AKAN DILAKUKAN PENELUSURAN • BILA SARANA YANG DIPILIH/DIGUNAKAN ADALAH SARANA ELEKTRONIK, maka perhatikan hal-hal berikut: • BILA MENGAKSES DOKUMEN PATEN TENTUKAN KLASIFIKASI-NYA (IPC) • TENTUKAN KATA KUNCI (KEY WORD) • LAKUKAN PENELUSURAN SEEFEKTIF MUNGKIN
Penelusuran • Akhiri penelusuran apabila sudah didapatkan dokumen prior art yang dapat mengantisipasi kebaruan dari klaim-klaim invnsi; atau • Akhiri penelusuran apabila kemungkinan untuk mendapatkan dokumen yang relevan sulit untuk diperoleh.
SEKSI-SEKSI DALAM IPC (International Patent Classification) • • • • • •
SEKSI SEKSI SEKSI SEKSI SEKSI SEKSI
A (Keperluan Manusia) B (Alat pengoperasian, Transportasi) C (Kimia, Metalurgi) D (Tekstil, Kertas) E (Konstruksi) F (Mesin Mekanik, Senjata, Pemanas, Lampu) • SEKSI G (Fisika) • SEKSI H (Elektronika)
Klasifikasi • Dari seksi-seksi dalam IPC masih dibagibagi lagi kedalam bagian yang lebih khusus dan spesifik, misalnya: • Kelas • Sub-kelas • Group utama (main group) • Sub-group
Klasifikasi • Selain pengelompokan berdasarkan kelas, sub-kelas, group dan sub-group, masih dikompokan lagi hirarkinya berdasarkan perbedaan notasi (titik) semakin banyak titik nya semakin sepesifik invensinya, misalnya: • Satu titik . • Dua titik .. • Tiga titik . . . • Empat titik . . . .
• Lima titik . . . . . • Dan seterusnya
Contoh klasifikasi • A01 • • • • •
pertanian, hutan,peternakan. perburuan,mancing,jebakan A 21 mengenai roti/proses A 22 mengenai daging/proses A 23 mengenai makanan/proses A 24 mengenai tembakau/roko/ A23C 9/52; A24B 15/24; A23L 1/304 dsb.
Klasifikasi lanjutan • A23 FOOD or FOODSTUF; THEIR TREATMENT; NOT COVERED BY OTHER CLASSES • A23B PRESERVING; BY CANNING, MEAT,FISH, EGGS, FRUITS, VEGETABLES, EDIBLE SEED, CHEMICAL REPENING OF FRUITS OR VEGETABLES • • • •
A23B 4/06. Freezing; subsequent thawing A23B 4/07. . Thawing subsequent to freezing A23B 4/08. . With addition of chemicals before or during cooling A23B 4/09 . . . With direct contact between the food and the chemical e.g. liquid N2 at cryogenic temperature
Contoh Klasifihasi (lanjutan) • B31 Making Paper Article • B31B Making Box, Cartons, Envelope or Bag • B31B 1/00 Box, Carton, Envelope, or bag making machinery characterised by performing spescific operation • • • • •
B31B 1/02 . Feeding or positioning sheet, blank or webs B31B 1/04 . . Feeding or blank B31B 1/08 . . . During envelope or bag making operation B31B 1/10 . . Feeding or positioning web B31B 1/12 . . By air pressure or suction
Contoh klasifikasi lanjutan • C12 BIOCHEMISTRY; BEER; SPIRITS; WINE; VINEGAR; MICROBIOLOGY; ENZYMOLOGY; MUTATION OR GENETIC ENGINEERING • C12N MICROORGANISMS OR ENZYMES; COMPOSITION THEREOF • • • • • • • •
C12N 1/00 Microorganism per se, e.g. protozoa; Composition thereof C12N 1/02 . Separating micro-organism from their culture media C12N 1/04 . Preserving or maintaning viable micro-organism C12N 1/06 . Lysis of micro-organism C12N 1/08 . Reducing the nucleic acid content C12N 1/10 . Protpzoa; Culture media thereof C12N 1/11 . . Modified by introduction of foreign genetic material C12N 1/12 . Uniceluler algae; Culture media thereof
Clasifikasi lanjutan • D01 NATURAL OR ARTIFICIAL THREADS OR FIBERS; SPINING •
D01B MECHANICAL TREATMENT OF NATURAL FIBROUS OR FILAMENTARY MATERIAL TO OBTAIN FIBERS OR FILAMENTS, e.g. FOR SPINING
•
D01B 1/00 Mechanical separation of fibers from plant material, e.g. seed, leaves, stalks D01B 1/02 . Separating vegetable fiber from seed e.g. cotton D01B 1/04 . . Ginning D01B 1/06 . . . Roller gins e.g. Macharthy type D01B 1/08 . . . Saw gins
• • • •
Klasifikasi Elektro • • • • •
H Electricity H01 Basic Electric Element H01F Magnets H01F 1/00 Magnet or magnetic bodies characterised by magnetic material therfor • 1/01 . of inorganik materials • 1/03 . . Characterised by their coercivity • 1/032 . . . Of hard magnetic materials • 1/04 . . . . Metals or alloys • 1/047 . . . . . Alloys characterised by their composition • 1/053 . . . . . . Containing rare earth metals
database yang dapat digunakan untuk penelusuran • • • • • •
ep.espacenet.com uspto Ipaustralia.gov.au wipo.org Dgip.go.id dll.
Find patents
Free-form queries Command-line searches
Truncation Boolean Proximity Range
Title Title or abstract Publication number Application number Priority number Publication date Applicant Inventor IPC CPC
Sort and share results
1 result found in the Worldwide database for: US8735255 as the publication number 1. METHOD OF MANUFACTURING SEMICONDUCTOR DEVICE Inventor: HSIAO WEN CHU [TW] CHONG LAI WAN [TW] (+4)
Applicant: HSIAO WEN CHU [TW] CHONG LAI WAN [TW] (+5)
CPC: H01L21/2851 8 H01L29/0603 H01L29/0847 (+8)
IPC: H01L21/336
Publication info: US20132957 39 (A1) 2013-11-07 US8735255 ( B2) 2014-05-27
Priority date: 2012-05-01
METHOD OF MANUFACTURING SEMICONDUCTOR DEVICE Page bookmark
US2013295739 (A1) - METHOD OF MANUFACTURING SEMICONDUCTOR DEVICE
Inventor(s): HSIAO WEN CHU [TW]; CHONG LAI WAN [TW]; WANG CHUN-CHIEH [TW]; KO HSIANG HSIANG [TW]; WANG YING-LANG [TW] +
CHOU YING MIN [TW];
Applicant(s): HSIAO WEN CHU [TW]; CHONG LAI WAN [TW]; WANG CHUN-CHIEH [TW]; CHOU YING MIN [TW]; KO HSIANG HSIANG [TW]; WANG YING-LANG [TW]; TAIWAN SEMICONDUCTOR MFG [TW] + Classification: - international: H01L21/336 - cooperative: H01L21/28518; H01L29/0603; H01L29/0847; H01L29/161; H01L29/165; H01L29/66515; H01L29/6653; H01L29/66636; H01L29/7845; H01L29/7847; H01L29/7848 Application number: Priority number(s): Also published as:
US201213461532 20120501 US201213461532 20120501 US8735255 (B2) US2016181427 (A1) US2014239416 (A1) US9324863 (B2) TW201347049 (A)
Abstract of US2013295739 (A1) Translate this text into Tooltip Translate this text into In a method of manufacturing a semiconductor device, a source/drain feature is formed over a substrate. A Si-containing layer is formed over the source/drain feature. A metal layer is formed over the Si-containing layer. A metal silicide layer is formed from the metal layer and Si in the Si-containing layer.
terimakasih