PELATIHAN PENULISAN ARTIKEL ILMIAH 2015 Dr. Guido Benny, MSc.
[email protected]
PELATIHAN PENULISAN ARTIKEL ILMIAH 2015 Persatuan Pelajar Indonesia UKM 19 December 2015
1
ABOUT THE SPEAKER • DR. GUIDO BENNY, MSc •
Ph.D. (UKM, Strategy and Security), MSc (Univ. Indonesia, Management Science), BSc (Univ. Indonesia, Administrative Science)
CURRENT
JOURNAL ASSIGNMENT
Senior Lecturer, School of History, Politics, and Strategy, Universiti Kebangsaan Malaysia Managing Editor, JEBAT: Malaysian Journal of History, Politics, and Strategy, Universiti Kebangsaan Malaysia
2
ABOUT THE SPEAKER PREVIOUS
PUBLICATION
DR. GUIDO BENNY, MSc
18 (Eighteen) scholarly works: including 1 (one) book, 2 (two) Thomson Reuters’ ISI and 12 (twelve) SCOPUS journals from 2008 - 2014:
International
International
Relations of the Asia Pacific (ISI WoS, Scopus)
Journal
Asian
Mediterranean
Survey (ISI WoS, Scopus)
Asian
Journal of Scientific Research (Scopus) Tamkang
Journal of International Affairs (Scopus)
Journal of Asia Pacific Studies (Scopus) American
Journal of Applied Sciences (Scopus) of Current Southeast Asian
Affairs Journal of Social
Sciences JEBAT:
Malaysian Journal of History, Politics and Strategy Jurnal
Bisnis dan Birokrasi
https://www.researchgate.net/profile/Guido_Benny/contributions
3
Sesi 1 Pengenalan Artikel Ilmiah, SCOPUS & ISI
Dr. Guido Benny, MSc.
[email protected] PELATIHAN PENULISAN ARTIKEL ILMIAH 2015 Persatuan Pelajar Indonesia UKM 19 December 2015
4
COMPARISON OF PUBLISHED ARTICLES IN SCOPUS Rank Country
Number in 2014
1
China
452,877
2
Japan
114,999
3
India
114,449
4
South Korea
72,269
5
Taiwan
37,966
6
Malaysia
25,330
7
Singapore
17,198
8
Hong Kong
14,982
9
Thailand
12,061
10 Pakistan
10,541
11 Indonesia
Sumber: SCIMAGO Journal Ranking (http://www.scimagojr.com)
5,499 5
Publication in Selected ASEAN Universities Publication (up to 2014) National University of Singapore Nanyang Technological University University of Malaya Mahidol University Universiti Putra Malaysia Universiti Sains Malaysia Universiti Kebangsaan Malaysia Chulalongkorn University Universiti Teknologi Malaysia Institut Teknologi Bandung Universitas Indonesia
95,608 60,170 32,262 25,278 24,241 23,657 22,469 21,789 20,031 5,008 4,096 0
40,000
80,000
120,000 6
Sumber: Analysis from www.scopus.com
BEING PUBLISHED MEANS YOUR PAPER: • Bersifat permanen • Tampil secara tercetak dan elektronik. • Ditingkatkan kualitasnya dalam proses review. • Secara aktif dipromosikan oleh penerbit. • Dapat dipercaya – material yang dipublikasikan membawa “Stempel Quality Assurance”.
7
Periodicals • Periodical literature (also called a periodical publication or simply a periodical) is a published work that appears in a new edition on a regular schedule. – The most familiar counter-examples are the newspaper, often published daily, or weekly. – The most familiar example is the magazine, typically published weekly, monthly, or as a quarterly. – Other examples are newsletters, literary magazines (literary journals), academic journals (including scientific journals), science magazines, and yearbooks (Wikipedia). 8
ARTIKEL ILMIAH Laporan hasil riset yang ditulis dan dipublikasi oleh satu atau beberapa orang: Dalam jurnal ilmiah
IMPACT ZONES
Dokumen ilmiah lain yang tersedia dalam komunitas ilmiah Isi harus orisinal Penemuan yang benar-benar baru Penyempurnaan penemuan yang sudah ada
Society & environ ment
Knowledge
Public policy
Practice
Economy
Teaching & learning
Penemuan & analisis yang substansial dan signifikan pada disiplin ilmu. Tidak hanya koleksi data, tetapi juga menuntut analisis intelektual
10
APA YANG AKAN SAYA TULIS? • Apakah Anda sudah sukses menyelesaikan projek penelitian yang telah disimpulkan? • Apakah Anda sedang membahas permasalahan dengan solusi yang belum jelas? • Apakah Anda punya pandangan atau observasi pada suatu subjek tertentu? • Apakah Anda telah memberikan presentasi, briefing atau kertas kerja konferensi? • Apakah Anda sedang mengerjakan tesis Master atau Doktoral? • Apakah Anda punya idea atau inisiatif baru? • If so, you have the basis for a publishable paper
11
PENULISAN MAKALAH ILMIAH YANG BAIK 1) Bahasa yang baku dan ilmiah (B. Indonesia, Inggris, Perancis, Jerman, dll). 2) Ditulis secara singkat, logis, jelas, mudah dipahami oleh pembaca akademisi maupun awam. 3) Banyak informasi & sedikit kata-kata 4) Mengikuti metode ilmiah sesuai dengan disiplin ilmunya. 5) Mengikuti submission guideline dari jurnal yang dituju. Physical Review Letters (4 hal.)
Asian Survey: 7,000 – 9,000 words
Applied Physics Letters (3 hal.)
International Journal of Asia Pacific Studies: 5,000 – 12,000 words
Letters to Nature (3 hal.) Jebat: Malaysian J of History, Politics and 12 Strategy: 6,000 – 10,000 words
APA KRITERIA ARTIKEL YANG BAIK? Editor dan Reviewer akan memperhatikan: • Originality – apa yang baru mengenai subjek, treatment atau dapatan. • Relevansi dan ekstensi kepada pengetahuan yang telah ada. • Metodologi riset – apakah kesimpulan valid dan objektif?
• Kejelasan, struktur dan kualitas tulisan –menjelaskan dengan baik? • Argumentasi yang jelas dan logis. • Implikasi teoritis dan praktikal (the ‘so-what?’ factors!). • Kebaharuan dan relevansi referensi. • Fokus internasional / global. • Sesuai dengan editorial scope and objectives jurnal. • Judul, kata kunci, dan abstrak yang baik. 13
MEMPERTIMBANGKAN CO-AUTHORSHIP MANFAAT: •Bagi penulis yang belum berpengalaman menulis jurnal high-impact. •Menunjukkan otoritas dan ketajaman penelitian. •Sangat berguna bagi riset lintas disiplin ilmu.
DIMANA MENEMUKAN KO-AUTHOR: •Penyelia atau kolega. •Konferensi atau Jurnal TIPS MEMPERTIMBANGKAN CO-AUTHORSHIP: • • • • •
Pastikan manuskrip diperiksa dan diedit sehingga satu suara. Manfaatkan kekuatan masing-masing individu. Setujui dahulu urutan pengarang dan siapa corresponding author. Distribusikan kerja Koordinasi dan revisi.
14
LANGKAH 1: MEMILIH JURNAL • Pilih jurnal yang disegani (respectable) dalam bidang ilmu Anda. • Jurnal yang terindeks dalam Thomson Reuters Web of Science (dh. ISI Web of Science). • Jurnal yang terindeks Scopus (http://www.scopus.com/) • Jurnal yang terindeks dengan skala pemeringkatan lainnya. • Jurnal luar negeri tak terindeks. • Jurnal nasional terakreditasi • Jurnal nasional tak terakreditasi • Jurnal lokal
15
BAGAIMANA MEMILIH JURNAL? • Memilih jurnal adalah suatu keputusan investasi. Keputusan yang baik dapat meningkatkan impak karya dan reputasi Anda. • Faktor-faktor yang diperhatikan: relevant readership, recent articles, communicative, societies and internationality, likelihood of acceptance, circulation, time from submission to publication • Perhatikan jenis artikel yang diterima oleh jurnal tsb: practice paper, research paper, case study, review, viewpoint. • Be strategic (Lima artikel dalam jurnal berwasit vs satu artikel dalam ‘top’ ranked journal) 16
HOW TO TARGET A JOURNAL? • QUALITY OF A JOURNAL • Thomson Reuters ISI jurnal yang paling populer, tetapi ada juga sistem pemeringkatan yang lain (Scopus, ERA/ABDC, France, Germany, Denmark, Norway). • Citations itu bagus, tetapi bukan petunjuk lengkap akan kualitas jurnal: Impact factor – average number of citation in a journal Scopus H-Index – productivity and citation impact of an author Usage Peer perception
17
18
THOMSON REUTERS (ISI) • Thomson Reuters, (d/h Thomson Scientific, dan sebelumnya Thomson ISI!), telah memberi akses kepada informasi riset akademik selama lebih 50 tahun, mengikut karya pendirinya, Dr. Eugene Garfield • ISI adalah institusi pemeringkatan jurnal akademik yang paling dihormati di dunia, dan digunakan oleh banyak sarjana yang memilih jurnal dan oleh perpustakaan yang berlangganan suatu jurnal. • More information at http://scientific.thomsonreuters.com/
19
THOMSON REUTERS (ISI)’S IMPACT FACTOR • Jurnal diperingkatkan dalam Journal Citation Report (JCR) berdasarkan berapa banyak artikel dalam jurnal dikutip dalam jurnal ISI lainnya. • Peringkat itu dipublikasikan setiap bulan Juni sesuai penghitungan data tahun sebelumnya. • ISI menghitung data kutipan dalam periode 3 tahun untuk menghasilkan IF tahun tersebut. • Contoh, Journal of Newcastle Business School Genius, 20 kutipan dalam jurnal ISI lain thn 2010 dari JNBSG tahun 2008-2009. Pada 2 tahun ini, 60 artikel dikeluarkan JNBSG. IF JNBSG 2010 = 20/60 = 0.333 20
21
TAHAPAN PROSES PENULISAN ARTIKEL ILMIAH 1. 2. 3. 4. 5. 6.
7.
Pemilihan jurnal Pencarian petunjuk penulisan Pencarian salah satu contoh artikel Penulisan artikel mengikuti petunjuk Pengiriman naskah Proses evaluasi oleh pewasit (Peer review process) Pengembalian Naskah oleh Ketua Dewan Redaksi/Managing editor
8. 9. 10. 11. 12. 13. 14.
Perbaikan naskah Pengiriman naskah yang sudah diperbaiki Pemeriksaan contoh cetak (proof-read) Penyelesaian administrasi Pemesanan reprint atau cetak lepas Penerimaan reprint Pengiriman reprint ke kolega
22
Sesi 2 PENULISAN JURNAL ILMIAH DALAM RANAH ILMU SOSIAL Dr. Guido Benny, MSc.
[email protected]
PELATIHAN PENULISAN ARTIKEL ILMIAH 2015 Persatuan Pelajar Indonesia UKM 19 December 2015
23
BAGIAN-BAGIAN MAKALAH ILMIAH Title Authors Affiliation
Abstract Introduction Materials and Method Results Discussion
Conclusion References
24
PENULISAN HALAMAN JUDUL • Ada kalanya jurnal mengharuskan halaman judul yang terpisah dari artikel. • Halaman judul memuat judul artikel, nama-nama pengarang atau penulis, lembaga afiliasi masing-masing penulis, dan alamat penulis korespondensi
25
PENULISAN JUDUL • Judul merupakan bagian pertama dari suatu artikel ilmiah yang dibaca sebelum pembaca membaca isi artikel ilmiah. • Suatu judul artikel ilmiah, selain harus bersifat khas untuk meningkatkan daya tarik pembaca, juga harus singkat dan mampu menggambarkan keseluruhan isi artikel tersebut. • Disarankan suatu judul tidak lebih dari 12 kata dalam bahasa Indonesia, 8 kata dalam bahasa Jerman, dan 10 kata dalam bahasa Inggris. • Judul yang singkat tetapi jelas, bukan suatu hal yang mudah dibuat. • Judul artikel dalam Bahasa Indonesia mungkin perlu diterjemahkan ke dalam bahasa Inggris.
26
PERIKSALAH JUDUL ARTIKEL ANDA Judul Artikel
Apakah judul tidak terlalu panjang atau terlalu pendek (maksimum 12 kata)? Apakah judul telah menggambarkan secara singkat inti karangan sesuai dengan permasalahannya? Apakah judul menarik? Apakah judul tepat, benar, logis, cermat, informatif/indikatif?
27
PENULISAN NAMA PENGARANG • Apabila ada lebih dari satu pengarang, urutan pengarang disusun berdasarkan kontribusinya pada artikel tersebut. • Penulis korespondensi tidak selalu penulis utama. • Penulis korespondensi akan bertanggung jawab atas semua korespondensi serta perbaikan yang menyangkut artikel tersebut. • Versi penulisan nama penulis sangat bervariasi, akan tetapi penulis hendaknya taat asas dalam menuliskan namanya, khususnya yang tidak memiliki nama keluarga. 28
PERIKSALAH BARIS NAMA PENGARANG ARTIKEL ANDA Baris Nama Pengarang
Apakah nama-nama sudah diurut sesuai dengan besarnya peran para penulisnya. Apakah nama tersebut sudah ditulis sesuai dengan aturan jurnalnya Apakah alamat korespondensi telah dilengkapi sesuai aturan yang baku
29
ALAMAT LEMBAGA AFILIASI • Alamat lembaga penulis harus ditulis dan lengkap, perlu dilengkapi dengan nomor telepon, fax dan alamat e-mail, untuk memudahkan korespondensi dengan ilmuwan lain. • Nama lembaga yang ditulis pada artikel ilmiah haruslah nama lembaga tempat dilakukan penelitian, bukan lembaga asal penulis. • Hal ini terutama untuk mahasiswa pascasarjana yang merupakan penulis tesis atau disertasi. • Jika penulis pertama yang merupakan penulis tesis tersebut ingin memperkenalkan nama lembaganya sebaiknya ditempatkan pada catatan kaki dengan menuliskan alamatnya saat ini (present address).
30
PENULISAN BADAN ARTIKEL • • • • • • • • • •
ABSTRAK DAN KATA KUNCI PENDAHULUAN MATERI DAN METODE HASIL DAN PEMBAHASAN ATAU HASIL, PEMBAHASAN SIMPULAN ATAU IMPLIKASI UCAPAN TERIMA KASIH DAFTAR PUSTAKA TABEL JUDUL GAMBAR GAMBAR
31
ABSTRAK • Abstrak merupakan ringkasan keseluruhan kajian yang meliputi latar belakang, tujuan, metode, hasil dan simpulan dalam bentuk singkat dan jelas. • Jumlah kata dalam abstrak umumnya antara 100 dan 250 kata (tergantung persyaratan dari Jurnal yang dituju).
• Abstrak ditempatkan pada bagian awal artikel ilmiah. • Penulisan abstrak yang baik perlu dipertimbangkan mengingat bagian ini merupakan bagian artikel yang dibaca setelah judul. • Sangatlah beralasan, dibaca tidaknya suatu artikel ilmiah tergantung pada kesan yang diperoleh pembaca saat membaca abstraknya. 32
ABSTRACT Pendahuluan (kadang-kadang)
Apa yang dilakukan (wajib)
Apa yang dihasilkan (wajib)
Apa manfaat/signifikansi/ impact (kadang-kadang) 33
ABSTRACT • Abstrak harus bersifat informatif dan deskriptif, artinya setiap informasi yang terkandung pada abstrak tersebut harus berdasarkan fakta. • Abstrak yang baik harus mengandung empat unsur: • (1) argumentasi logis perlunya dilakukan observasi atau penelitian untuk memecahkan masalah, • (2) pendekatan yang digunakan untuk memecahkan masalah (metode), • (3) hasil yang dicapai dalam penelitian serta
• (4) simpulan dan saran.
34
ABSTRACT • Setiap unsur hendaknya diungkapkan dalam kalimat yang singkat dan jelas, dengan demikian keseluruhan abstrak menjadi tidak terlalu panjang. • Usahakan menulis abstrak sebaik mungkin agar pembaca dapat menangkap isi artikel tanpa harus mengacu ke artikel lengkapnya. • Sering kali pembaca hanya membaca abstraknya saja pada suatu waktu, dan dilanjutkan membaca teksnya pada waktu yang lain. • Abstrak harus dapat dimengerti oleh ilmuwan dari disiplin ilmu apa saja. • Tidak menuliskan singkatan yang tidak diketahui orang awam.
35
PERIKSALAH ABSTRAK ARTIKEL ANDA • Abstrak • Apakah merupakan suatu abstrak satu paragraf atau abstrak terstruktur? • Apakah sudah tercakup komponen IMRAD (introduction, methods, results and discussion)? • Bacalah ide pokoknya, apakah abstrak yang dibuat telah tersusun sebagaimana mestinya dan sesuai dengan kaidah yang berlaku dalam hal panjang maupun gaya penulisannya serta merupakan satu kesatuan ide? • Apakah abstrak sudah informatif/indikatif? 36
KEYWORDS • Kata kunci mencakup konsep pokok dalam artikel. • Kata kunci diambil dari thesaurus bidang ilmu. • Kata kunci penting dalam pengindeksan artikel serta dapat membantu keteraksesan suatu tulisan ke pembaca melalui pemindaian komputer di internet. • Bila seseorang ingin mencari suatu artikel dengan membaca kata kunci maka salah satu kata kunci yang Anda tuliskan dapat membuka artikel tersebut. • Pilihlah kata kunci yang paling baik mewakili topik yang dibahas dalam artikel tersebut. • Jumlah kata kunci bervariasi dari 3 sampai 6 kata-kata tunggal dan cara pengurutannya dari yang spesifik ke 37 yang umum dan ditulis dalam suatu baris.
INTRODUCTION • Pendahuluan mengandung alasan melakukan penelitian, hipotesis, dan tujuan penelitian • Pendahuluan mengandung perumusan masalah • Pendahuluan mengandung penjelasan state of the art penelitian • Pendahuluan mengandung pemikiran penulisan atas permasalahan. • Pendahuluan jangan disamakan dengan tinjauan pustaka (tidak berlaku pada beberapa jurnal). Perujukan pustaka jangan terlalu banyak dalam pendahuluan • Jumlah kata dalam pendahuluan juga dibatasi 38
ISI PENDAHULUAN Mengapa penelitian dilakukan (topik menarik) Sampai di mana pemahaman hingga saat ini?
Apa permasalahan yang masih ada
Apa hipotesis anda
Apa yang akan dilakukan (agenda) 39
LITERATURE REVIEW • Kutipan dari kajian terdahulu. • Merupakan justifikasi bahwa kajian terdahulu belum membahas karya yang Anda tulis secara memuaskan / tuntas. • Apa kontribusi tulisan Anda? Buat secara jelas. • Gunakan karya-karya terbaru untuk dikutip. • Self-citing – dilakukan hanya jika relevan. • Setiap kutipan mesti ada dalam Referensi/Bibliografi. 40
MATERI DAN METODE • Kesahihan hasil yang diperoleh dalam penelitian ditentukan oleh materi dan pendekatan metodologi yang digunakan • Jelaskan secara rinci materi dan metode utama yang digunakan, • Buktikan kalau metodologi itu paling sesuai dengan sasaran kajian. • Jelaskan secara lengkap namun ringkas: – Cara dan frekuensi pengambilan sampel – Variabel dan cara pengukurannya – Prosedur analisis (statistik ataupun kualitatif) yang digunakan • Penjelasan terinci dapat dilakukan dalam Appendices 41
HASIL DAPATAN (RESULTS) • Dalam menyajikan hasil ungkapkanlah hasil secara jelas dan lugas dengan kalimat sederhana: what are the really significant facts that emerge? • Untuk penyajian data sederhana gunakan tabel, untuk data yang banyak gunakan grafik atau gambar • Jangan menyajikan gambar yang dibangun dari data yang disajikan dalam tabel • Mulailah menulis hasil dengan cara yang sistematis • Cara penulisan harus bersistem yaitu memulai dari penyajian hasil utama kemudian diikuti dengan data pendukungnya atau sebaliknya 42
PEMBAHASAN (DISCUSSION) • Pembahasan signifikansi dapatan. • Ditulis dengan bahasa yang jelas. Jangan menggunakan kalimat yang terlalu panjang
• Tulislah pembahasan sedemikian rupa sehingga jelas terlihat perbedaan antara hasil kajian yang sedang dilaporkan dan hasil kajian sebelumnya • Pembahasan selalu diarahkan ke hipotesis (menerima atau menolak hipotesis) dan mengapa demikian • Pengutipan dalam pembahasan jangan terlalu panjang, dan lebih baik ditulis dengan bahasa sendiri • Kelompokkan beberapa penelitian sejenis dan bisa dikutip secara berkelompok sehingga naskah akan menjadi lebih pendek dan enak dibaca
43
PEMBAHASAN (DISCUSSION) • PERHATIKAN: • Apakah telah terdapat interpretasi pada setiap hasil dapatan? • Apakah Dapatan konsisten dengan kajian-kajian sebelumnya? Kalau terdapat perbedaan, mengapa? • Apakah wujud sebarang keterbatasan (limitations)? • Apakah diskusi secara logis mengarah kepada kesimpulan? • JANGANLAH:
• Membuat pernyataan yang melampaui apa yang didukung oleh Dapatan. • Tiba-tiba memperkenalkan istilah atau gagasan baru.
44
CONCLUSION AND IMPLICATION • Simpulan adalah jawaban atas Persoalan atau hipotesis kajian yang diajukan (atau judul) • Hindari spekulasi dalam pengambilan simpulan • Simpulan harus didasari fakta yang ditemukan dalam penelitian
• Implikasi penelitian perlu dikemukakan untuk memperjelas manfaat yang dihasilkan oleh penelitian • Kalau ada saran untuk penelitian lebih lanjut bisa ditambahkan 45
CONCLUSION AND IMPLICATION
• Presentasikan kesimpulan umum dan khusus. • Indikasikan penggunaan dan ekstensinya.
• Jawablah pertanyaan asal. • Aplikasi kepada teori dan praktek.
• Ringkasan artikel – Abstrak lebih sesuai untuk ringkasan. • Memulai topik baru / memperkenalkan gagasan/konsep baru. • Contradict yourself.
• Nyatakan keterbatasan. • Nyatakan implikasi untuk riset lanjutan.
46
ACKNOWLEDGEMENT • Pada umumnya, ucapan terima kasih ditempatkan sebelum daftar pustaka • Ucapan terima kasih terutama kepada pemberi dana dengan nomor geran penelitian • Ucapan terima kasih juga diberikan kepada individu yang memberikan sumbangan berarti dalam penelitian, pengolahan data, dan penulisan artikel tanpa imbalan di luar penulis
47
PENULISAN DAFTAR PUSTAKA • • • • •
Nama penulis Tahun penerbitan Judul Sumber Halaman
• Setiap jurnal memiliki gaya masing-masing.
48
WRITING TIPS • AVOID: GENERALISATIONS • As a rule, for the most part, generally, in general, potentially, normally, on the whole, in most cases, usually, the vast majority of…
• Avoid unless you can qualify them in some way …contracts have tended to reinforce the position of large community organisations, and diminish the position of smaller organisations. For example, Ernst & Young's (1996) study of the New Zealand Community Funding Agency found that there was a clear concentration of public resources in favour of large community organisations ... •
("A comparison of contracting arrangements in Australia, Canada and New Zealand" Neal Ryan, International Journal of Public Sector Management, Vol. 12 No. 2.)
49
WRITING TIPS • • • • •
AVOID: IDIOMS AND ANALOGIES Fit as a butcher's dog Speak of the Devil Hold your horses He has a chip on his shoulder
• Avoid using them at all if you are unsure • www.phrasebank.manchester.ac.uk (a general resource for academic writers, designed primarily with international students whose first language is not English in mind) 50
WRITING TIPS • VOICE • Active - direct, clear. A subject or ‘agent’ is the ‘doer’ of the sentence and performs an action on the ‘object’: • ‘The University [agent] employs [action] researchers [object]’. • Passive - can depersonalise, can confuse. The object becomes the agent of the sentence and has an action performed on it/them: • ‘Researchers [agent] are employed [action] by the University [object]’. 51
WRITING TIPS • YOUR OWN PEER REVIEW BEFORE SUBMISSION • Tunjukan kepada rekan-rekan Anda untuk membaca/ memeriksa – dan mintalah komentar, nasihat atau kritikan yang jujur. • Kita mungkin terlalu terlibat secara emosional dengan tulisan kita sehingga tidak dapat melihat kelemahannya. • Selalu proof-check dengan teliti dan menyeluruh sehingga tiada kesalahan tulis, referensi yang tak lengkap, dsb. • Jangan lupa bahwa Spell-checkers juga tidak sempurna. • Spot the error: • “A knew research methodology introduced in 2007 …”
52
PUBLICATION ETHICS X X X
Don’t submit to more than one journal at once Don’t self-plagiarise
Clear permission to publish interviews/case studies
Seek agreement between authors Disclose any conflict of interest Authors and editors are supported by the Committee on Publication Ethics (COPE)
53
KEPUTUSAN EDITOR • Anda mungkin mendapatkan satu dari empat kemungkinan keputusan:
o Accept o Reject o Minor revision o Major revision and resubmit for another round of review
54
MENGHADAPI PENOLAKAN • DON’T GIVE UP! Setiap orang pernah menghadapi penolakan. • ASK AND LISTEN: Cermati komentar referee dan coba kita cari letak kekurangan dan kelebihan kita • Kita coba pelajari apakah reviewer memberikan kritik yang membangun, atau hanya asal berkomentar dan tidak mau tahu (meremehkan). • TRY TO IMPROVE AND RE-SUBMIT. Pelajari sebanyak mungkin dari komentar-komentar mereka dan lanjutkan dengan penelitian/percobaan untuk memperbaiki paper tersebut dan kemudian dikirim ulang (biasanya ke jurnal lain) Succes is the abality to go from one failure to another with no loss of 55 enthusiasm
MENGHADAPI PENOLAKAN • ALASAN-ALASAN PENOLAKAN: o Tidak mengikuti instruksi – author guidelines. o Ketidaksesuaian (lack of fit / why was it sent to this journal?) o Masalah kualitas (ketidaksesuaian metodologi, tidak tajam dalam analisis, terlalu panjang). o Kontribusi tidak memadai (tidak memajukan bidang ilmu, hanya ekstensi kecil dari kajian terdahulu, tiada “jurang dalam pemahaman”). o Apakah Anda memahami pembahasan (topik ataupun cara penulisan) jurnal tersebut?
56
MENGHADAPI PENOLAKAN • Where submissions often fall short: • The theory base or market analysis is dated and general • The conceptualization is weak - either the questions, or the 'big idea’ • The level and depth of discussion is shallow, weak, and lacks critical reflection • More needs to be done to apply findings to theory and practice • The presentation lacks clarity and could be a more compelling read
57
REQUEST FOR REVISION • Permohonan untuk merevisi adalah berita baik! o Anda kini berada dalam siklus publikasi. Hampir setiap artikel jurnal direvisi minimal sekali. o Jangan panik. o Bahkan jika komentar bersifat tajam atau melemahkan mental, mereka tidak bersifat personal. • “One author likes to let reviews sit for a week to let his blood pressure return to normal”.
58
REVISING YOUR SUBMISSION • Jawab surat editor dan tentukan deadline revision. • Bila tidak setuju, jelaskan alasannya kepada editor. • Minta penjelasan bila ragu-ragu - ‘This is what I understand the comments to mean…’ • Konsultasi dengan kolega atau penulis bersama dengan menunjukkan poin-poin yang diminta. • Turuti revision deadline. • Sertakan cover letter yang menunjukkan apa dan bagaimana revisi telah dilakukan (atau bila tidak dilakukan, jelaskan alasannya). • Cth: “The change will not improve the article because…”
59
PROMOTING YOUR WORK • o o o o
WHY? Influence policy Raise your profile Attract collaborators and funding. New opportunities e.g. in consulting, the media.
• HOW? o Use your network e.g. through researchgate, academia, press releases or simply link to the article in your email signature o Contact the authors in your reference list 60 o Hone your media skills and ‘brand image’
SUMMARY Keep these points in mind to achieve…. • • • • • • • • • • •
Presentation Understand your target market Be ethical Learn from the review process In collaboration Check and check again Attention to detail Take your time Involve your peers Originality Now spread the word!
61
OTHER USEFUL RESOURCES • www.isiwebofknowledge.com (ISI ranking lists and impact factors) • www.harzing.com (Anne-Wil Harzing's site about academic publishing and the assessment of research and journal quality, as well as software to conduct citation analysis) • www.scopus.com (abstract and citation database of research literature and quality web sources) • www.cabells.com (addresses, phone, e-mail and websites for a large number of journals as well as information on publication guidelines and review information) • www.phrasebank.manchester.ac.uk (a general resource for academic writers, designed primarily with international students whose first language is not English in mind) • http://www.esrc.ac.uk (impact toolkit)
62
REFERENSI Abdullah, Mikrajuddin.2004. Menembus jurnal ilmiah nasional & internasional. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama. Ben Sng. 2015. Universiti Kebangsaan Malaysia Guide to Getting Published. 14 April 2015.
Boediono, A. Mei 2009.Kiat menembus jurnal internasional (etika dan strategi pemilihan jurnal). Pelatihan Penulisan Artikel Ilmiah Internasional. Direktorat Riset dan Kajian Strategis, IPB. http://www.powerpoint-search.com/cara-menulis-jurnal-ppt-10.html retrieved on April, 17, 2010. Wasmen Manalu. Tanpa Tahun. Penulisan Artikel Ilmiah Pada Jurnal Ilmiah. Fakultas Kedokteran Hewan, Institut Pertanian Bogor. Mudasir. Sweat, Tears and Publication: Beberapa Tips dan Strategi dalam Penulisan Artikel Ilmiah. Pelatihan Penulisan Artikel Ilmiah untuk Jurnal Nasional, Universitas Islam Indonesia, 29 November 2012 63
TERIMA KASIH Selamat menulis demi kemajuan pribadi, lembaga, bangsa, negara, dan ilmu pengetahuan 64