PRASETIYA MULYA BUSINESS SCHOOL 2013 1
PANDUAN PENULISAN BUSINESS PROJECT S1 Bisnis Prasetiya Mulya Laporan Business Project terdiri dari: Bagian Awal, Bagian Utama dan Bagian Akhir.
I. Bagian Awal Bagian awal mencakup hal-hal sebagai berikut: 1. Halaman sampul depan 2. Sampul dalam Halaman sampul dalam berisi tulisan yang sama dengan halaman sampul depan, diketik di atas kertas putih, dengan tambahan ditulis penjelasan bahwa maksud Business Project yaitu sebagai salah satu syarat untuk melengkapi sebagian persyaratan kelulusan S1 Bisnis Prasetiya Mulya. 3. Pernyataan keaslian laporan tugas akhir Maksud pernyataan keaslian ini adalah untuk menunjukkan bahwa penulis menjunjung tinggi norma dan kaidah keilmuan secara universal. 4. Halaman persetujuan Halaman ini memuat tanda tangan persetujuan para pembimbing, dengan maksud bahwa materi dan proses akademik telah dinilai sesuai dengan judul oleh para pembimbing. 5. Daftar Pengecekan Kelengkapan Laporan Halaman ini memuat daftar kelengkapan laporan yang harus diisi dan ditandatangani oleh pembimbing 1. 6. Ucapan Terima kasih
2
Memuat pesan yang ingin disampaikan oleh penulis berupa ucapan terima kasih kepada para pembimbing dan segala pihak yang telah membantu secara spesifik terhadap penyelesaian tugas akhir tersebut. 7. Daftar isi Daftar isi dimaksudkan untuk memberikan gambaran secara menyeluruh tentang isi tugas akhir dan sebagai petunjuk bagi pembaca yang ingin langsung melihat suatu judul atau sub judul. Di dalam daftar isi tertera urutan judul, sub judul, anak judul dan anak anak judul disertai dengan nomor halamannya. 8. Daftar tabel (bila diperlukan) Jika dalam laporan tugas akhir terdapat tabel maka perlu adanya daftar tabel yang memuat urutan judul tabel beserta dengan nomor halamannya. 9. Daftar gambar (bila diperlukan) Daftar gambar berisi urutan judul gambar dan nomor halamannya. Perlu tidaknya suatu daftar gambar tersendiri, sama persyaratannya dengan daftar tabel. 10. Daftar lampiran (bila diperlukan) Sama halnya dengan daftar tabel dan daftar gambar, daftar lampiran dibuat bila laporan tugas akhir dilengkapi dengan lampiran yang banyak dan isinya adalah urutan judul lampiran dan nomor halamannya. 11. Daftar Singkatan (bila diperlukan) Daftar Singkatan berupa daftar singkatan yang dipergunakan dalam tugas akhir disertai dengan kepanjangannya. 12. Ringkasan Eksekutif (dalam Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris) Ringkasan eksekutif berisi uraian singkat tetapi lengkap yang memberikan gambaran menyeluruh tentang isi laporan Business Project.
3
II. Bagian Utama BAB 1: Pendahuluan 1.1. Alasan pemilihan proyek Bisnis 1.2. Produk/Servis yang ditawarkan 1.3. Sistematika Penulisan BAB 2: Analisis Industri 2.1. Analisis Persaingan Industri 2.2. Analisis Pesaing 2.3. Analisis Peluang Pasar BAB 3: Kegiatan Uji kelayakan Produk 3.1. Kegiatan penelitian kebutuhan pasar dan persaingan 3.2. Kegiatan pengembangkan value proposition 3.3. Kegiatan pengembangan prototype dan uji pasar BAB 4: Bisnis Model dan Strategi Bersaing 4.1. Analisa SWOT 4.2. Bisnis model 4.3. Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran 5 tahun perusahaan 4.4. Strategi generik perusahaan BAB 5: Rencana Fungsional Tahun Pertama 5.1. Pemasaran 5.1.1. Sasaran Pemasaran Tahun Pertama 5.1.2. Segmentasi dan Target Market 5.1.3. Diferensiasi dan Positioning 5.1.4. Deskripsi Brand 5.1.5. Kebijakan Harga 5.1.6. Kebijakan Promosi 5.1.7. Kebijakan Distribusi 5.2. Operasi 5.2.1. Sasaran Operasi Tahun Pertama 5.2.2. Alur/Proses Produksi 5.2.3. Kebijakan kualitas 5.2.4. Kebijakan Pemasok 5.2.5. Kebijakan Inventori 5.3. Sumber Daya Manusia 5.3.1. Sasaran SDM Tahun Pertama 5.3.2. Struktur Organisasi Proyek Bisnis 5.3.3. Analisis, Spesifikasi Jabatan, dan Deskripsi Jabatan 5.3.4. Biaya SDM proyek bisnis 5.4. Keuangan 5.4.1. Sasaran Keuangan Tahun Pertama 5.4.2. Kebijakan Pendanaan 5.4.3. Kebijakan Investasi 4
5.4.4. Kebijakan Modal Kerja BAB 6: Peluncuran Bisnis 6.1. Kegiatan Peluncuran Bisnis 6.2. Analisis Hasil Kegiatan Peluncuran Bisnis BAB 7: Rencana Pengembangan Bisnis dan Kelayakan Bisnis Bab ini meliputi uraian mengenai rencana pengembangan bisnis ke depannya sesuai dengan sasaran 5 tahun perusahaan. Perubahan yang dijelaskan pada bab ini HANYA yang berkaitan dengan aspek fungsional yang terkait dengan rencana pengembangan tersebut. Pada rencana pengembangan bisnis wajib dimasukkan aspek sustainability (contribution to profit, people, planet). Tunjukkan juga Proyeksi Laporan Keuangan (Proyeksi Neraca; Proyeksi Laba Rugi; Proyeksi Arus kas) dan Analisis Kelayakan Bisnis. BAB 8: Kesimpulan 8.1. Key Success Factors dari bisnis ini 8.2 Pembelajaran yang diperoleh selama menjalankan Bisnis
III. Bagian Akhir Bagian akhir laporan tugas akhir terdiri dari daftar pustaka dan lampiran. 1. Daftar pustaka Daftar pustaka memuat semua literatur yang diacu oleh mahasiswa dalam menyelesaikan laporan tugas akhir. 2. Lampiran Lampiran dapat dipakai untuk menjelaskan data atau keterangan lain yang sifatnya terlalu terperinci atau terlalu besar untuk dimuat di Bagian Utama Laporan Tugas Akhir.
5
PANDUAN PENULISAN PROJECT IMPROVEMENT S1 Bisnis Prasetiya Mulya
Laporan Project Improvement terdiri dari: Bagian Awal, Bagian Utama dan Bagian Akhir.
I. Bagian Awal Bagian awal mencakup hal-hal sebagai berikut: 1. Halaman sampul depan 2. Sampul dalam Halaman sampul dalam berisi tulisan yang sama dengan halaman sampul depan, diketik di atas kertas putih, dengan tambahan ditulis penjelasan bahwa maksud project improvement yaitu sebagai salah satu syarat untuk melengkapi sebagian persyaratan kelulusan S1 Bisnis Prasetiya Mulya. 3. Pernyataan keaslian laporan tugas akhir Maksud pernyataan keaslian ini adalah untuk menunjukkan bahwa penulis menjunjung tinggi norma dan kaidah keilmuan secara universal. 4. Halaman persetujuan Halaman ini memuat tanda tangan persetujuan para pembimbing, dengan maksud bahwa materi dan proses akademik telah dinilai sesuai dengan judul oleh para pembimbing. 5. Daftar Pengecekan Kelengkapan Laporan Halaman ini memuat daftar kelengkapan laporan yang harus diisi dan ditandatangani oleh pembimbing 1. 6. Ucapan Terima kasih
6
Memuat pesan yang ingin disampaikan oleh penulis berupa ucapan terima kasih kepada para pembimbing dan segala pihak yang telah membantu secara spesifik terhadap penyelesaian tugas akhir tersebut. 7. Daftar isi Daftar isi dimaksudkan untuk memberikan gambaran secara menyeluruh tentang isi tugas akhir dan sebagai petunjuk bagi pembaca yang ingin langsung melihat suatu judul atau sub judul. Di dalam daftar isi tertera urutan judul, sub judul, anak judul dan anak anak judul disertai dengan nomor halamannya. 8. Daftar tabel (bila diperlukan) Jika dalam laporan tugas akhir terdapat tabel maka perlu adanya daftar tabel yang memuat urutan judul tabel beserta dengan nomor halamannya. 9. Daftar gambar (bila diperlukan) Daftar gambar berisi urutan judul gambar dan nomor halamannya. Perlu tidaknya suatu daftar gambar tersendiri, sama persyaratannya dengan daftar tabel. 10. Daftar lampiran (bila diperlukan) Sama halnya dengan daftar tabel dan daftar gambar, daftar lampiran dibuat bila laporan tugas akhir dilengkapi dengan lampiran yang banyak dan isinya adalah urutan judul lampiran dan nomor halamannya. 11. Daftar Singkatan (bila diperlukan) Daftar Singkatan berupa daftar singkatan yang dipergunakan dalam tugas akhir disertai dengan kepanjangannya. 12. Ringkasan Eksekutif (dalam Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris) Ringkasan eksekutif berisi uraian singkat tetapi lengkap yang memberikan gambaran menyeluruh tentang isi laporan Project Improvement.
7
II. Bagian Utama BAB 1: Pendahuluan 1.1. Latar Belakang 1.2. Profil Perusahaan 1.3. Batasan Proyek 1.4. Sistematika Penulisan BAB 2: Identifikasi dan Pengenalan Masalah (termasuk Problem Statement) Bab ini berisi proses identifikasi masalah beserta tools dan konsep yang digunakan dalam rangka pengenalan masalah (SWOT, Gap Analysis, Fishbone Diagram, dll.) BAB 3: Pendekatan Konseptual Bab ini berisi uraian tentang konsep atau teori yang dipakai untuk menyelesaikan masalah beserta aplikasi konsep tersebut dalam penyelesaian masalah. BAB 4: Pembahasan Solusi 4.1. Alternatif Solusi 4.2. Solusi Terbaik 4.3. Implementasi Solusi Terbaik dan Hasil (jika memungkinkan) 4.4. Rencana Implementasi 1 Tahun BAB 5: Kesimpulan dan Saran 5.1. Kesimpulan 5.2. Saran
III. Bagian Akhir Bagian akhir laporan tugas akhir terdiri dari daftar pustaka dan lampiran. 1. Daftar pustaka Daftar pustaka memuat semua literatur yang digunakan dan diacu oleh mahasiswa dalam menyelesaikan laporan tugas akhir. 2. Lampiran Lampiran dapat dipakai untuk menjelaskan data atau keterangan lain yang sifatnya terlalu terperinci atau terlalu besar untuk dimuat di bagian utama laporan tugas akhir. 8
PANDUAN PENULISAN RISET S1 Bisnis Prasetiya Mulya Laporan Riset terdiri dari: Bagian Awal, Bagian Utama dan Bagian Akhir.
I. Bagian Awal Bagian awal mencakup hal-hal sebagai berikut: 1. Halaman sampul depan 2. Sampul dalam Halaman sampul dalam berisi tulisan yang sama dengan halaman sampul depan, diketik di atas kertas putih, dengan tambahan ditulis penjelasan bahwa maksud riset yaitu sebagai salah satu syarat untuk melengkapi sebagian persyaratan kelulusan S1 Bisnis Prasetiya Mulya. 3. Pernyataan keaslian laporan tugas akhir Maksud pernyataan keaslian ini adalah untuk menunjukkan bahwa penulis menjunjung tinggi norma dan kaidah keilmuan secara universal. 4. Halaman persetujuan Halaman ini memuat tanda tangan persetujuan para pembimbing, dengan maksud bahwa materi dan proses akademik telah dinilai sesuai dengan judul oleh para pembimbing. 5. Daftar Pengecekan Kelengkapan Laporan Halaman ini memuat daftar kelengkapan laporan yang harus diisi dan ditandatangani oleh pembimbing 1. 6. Ucapan Terima kasih
9
Memuat pesan yang ingin disampaikan oleh penulis berupa ucapan terima kasih kepada para pembimbing dan segala pihak yang telah membantu secara spesifik terhadap penyelesaian tugas akhir tersebut. 7. Abstrak (dalam bahasa Inggris dan Indonesia) Abstrak berisi uraian singkat tetapi lengkap yang memberikan gambaran menyeluruh tentang isi riset. Abstrak terdiri atas 3 (tiga) bagian pokok yaitu: latar belakang, deskripsi kegiatan dan hasil utama kegiatan. 8. Daftar isi Daftar isi dimaksudkan untuk memberikan gambaran secara menyeluruh tentang isi tugas akhir dan sebagai petunjuk bagi pembaca yang ingin langsung melihat suatu judul atau sub judul. Di dalam daftar isi tertera urutan judul, sub judul, anak judul dan anak anak judul disertai dengan nomor halamannya. 9. Daftar tabel (bila diperlukan) Jika dalam laporan tugas akhir terdapat tabel maka perlu adanya daftar tabel yang memuat urutan judul tabel beserta dengan nomor halamannya. 10. Daftar gambar (bila diperlukan) Daftar gambar berisi urutan judul gambar dan nomor halamannya. Perlu tidaknya suatu daftar gambar tersendiri, sama persyaratannya dengan daftar tabel. 11. Daftar lampiran (bila diperlukan) Sama halnya dengan daftar tabel dan daftar gambar, daftar lampiran dibuat bila laporan tugas akhir dilengkapi dengan lampiran yang banyak dan isinya adalah urutan judul lampiran dan nomor halamannya. 12. Daftar Singkatan (bila diperlukan) Daftar Singkatan berupa daftar singkatan yang dipergunakan dalam tugas akhir disertai dengan kepanjangannya.
10
II. Bagian Utama Bagian utama laporan riset mengandung bab-bab: pendahuluan, landasan teori, metode penelitian, pembahasan dan analisa, serta kesimpulan. BAB 1: Pendahuluan Bab pendahuluan memuat latar belakang dan tujuan penelitian. a. Latar belakang berisi perumusan masalah dan manfaat yang dapat diharapkan. i. Perumusan masalah memuat penjelasan mengenai alasan-alasan mengapa masalah yang dikemukakan dalam riset itu dipandang menarik, penting dan perlu diriset. Kecuali itu juga diuraikan kedudukan masalah yang akan diriset dalam lingkup permasalahan yang lebih luas. ii. Manfaat yang dapat diharapkan adalah manfaat bagi pengembangan dan penerapan ilmu pengetahuan serta manfaat dalam pengambilan keputusan. iii. Tujuan penelitian menjelaskan secara spesifik hal-hal yang ingin dicapai. b. Batasan masalah menjelaskan hal-hal yang menjadi pembatas dalam
riset
yang
dilakukan. c. Sistematika penulisan berisi secara sistematis keseluruhan penulisan laporan. BAB 2: Landasan Teori Landasan teori memuat uraian konsep-konsep yang digunakan dalam penelitian dan rasionalisasi hubungan antarkonsep yang mengarah pada perumusan hipotesis. Landasan teori dapat berbentuk uraian kualitatif, model matematis, atau persamaan-persamaan yang langsung berkaitan dengan permasalahan yang diriset. Untuk penelitian eksploratif dan deskriptif dimana tidak dilakukan pengujian hipotesis, landasan teori memuat penjelasan yang bersifat definitif dan uraian logis yang memberi panduan arah penelitian. BAB 3: Metode Penelitian
11
Untuk penelitian yang tidak melibatkan pengujian hipotesis, bab metode penelitian memuat uraian tentang bahan atau materi riset, tata cara riset, variabel dan data yang akan dikaji, perancangan, perencanaan yang akan dilakukan, dan cara analisis yang akan dipakai.
Untuk penelitian yang melibatkan pengujian hipotesis, bab metode penelitian memuat hal-hal yang menyangkut cara pengujian sebagai berikut: populasi dan sampel penelitian, jenis dan sumber data, variabel-variabel yang digunakan dalam penelitian dan cara mengukurnya, dan model penelitian.
Bahan atau materi riset yang dapat berwujud populasi atau sampel, harus dikemukakan dengan jelas dan disebutkan sifat-sifat atau spesifikasi yang harus ditentukan.
Tata cara riset memuat uraian yang cukup terinci tentang cara melaksanakan riset, pengumpulan, dan pengkajian data.
Variabel yang akan dipelajari dan data yang akan dikumpulkan, diuraikan dengan jelas, termasuk sifat, satuan, dan kisarannya.
Cara perancangan, simulasi atau perencanaan yang akan dilakukan, diuraikan dengan jelas.
Analisis hasil mencakup uraian tentang model dan cara menganalisis hasil.
BAB 4: Pembahasan dan Analisa Bab ini memuat hasil riset dan pembahasan/analisa dari riset tersebut yang sifatnya terpadu. a. Hasil riset sedapat-dapatnya disajikan dalam bentuk daftar atau tabel, grafik, foto atau bentuk lain, dan ditempatkan sedekat-dekatnya dengan pembahasan/analisa, agar pembaca lebih mudah mengikuti uraian. b. Pembahasan tentang hasil yang diperoleh, berupa penjelasan teoritis, baik secara kualitatif, kuantitatif, atau secara statistis. Sebaiknya hasil riset juga dibandingkan dengan hasil riset terdahulu yang sejenis. BAB 5: Kesimpulan
12
Kesimpulan berisi pernyataan singkat dan tepat yang dijabarkan dari hasil analisis pekerjaan/kegiatan dalam penyusunan laporan riset, saran serta implikasi manajerial dari penelitian yang dilakukan.
III. Bagian Akhir Bagian akhir laporan tugas akhir terdiri dari daftar pustaka dan lampiran. 1. Daftar pustaka Daftar pustaka memuat semua literatur yang digunakan dan diacu oleh mahasiswa dalam menyelesaikan laporan tugas akhir. 2. Lampiran Lampiran dapat dipakai untuk menjelaskan data atau keterangan lain yang sifatnya terlalu terperinci atau terlalu besar untuk dimuat di bagian utama laporan tugas akhir.
13
STANDAR PENGUTIPAN LITERATUR S1 Bisnis Prasetiya Mulya Pengutipan literatur mengikuti Harvard style. Dalam penulisan karya tulis, referensi ditulis dalam dua bagian yaitu di dalam teks tulisan dan di dalam Daftar Pustaka. Daftar Pustaka diletakkan di bagian akhir karya tulis. *Catatan Penting: Pengutipan teori/konsep dasar yang digunakan dalam laporan tugas akhir wajib diambil dari buku teks, tidak diperkenankan untuk diambil dari internet.
I. Referensi Dalam Teks
Penulisan referensi di dalam teks adalah (nama keluarga, tahun); contoh: (Kaplan, 2000) atau (Istijanto, 2000). Bila kutipan tersebut diambil dari salah satu buku yang disusun oleh seorang editor, maka yang dicantumkan di sini adalah nama penulis dan bukan editor dari referensi tersebut.
Jika ada beberapa karya tulis pada tahun yang sama dari penulis tersebut yang digunakan sebagai referensi, maka penulisannya adalah sebagai berikut (Kaplan, 2000a), dan (Kaplan, 2000b).
Jika penulis referensi tersebut terdiri dari dua orang maka penulisan referensi dalam teks adalah (Kaplan dan Norton, 2001). Jika karya yang diacu ditulis oleh lebih dari empat orang, maka hanya nama pertama yang ditulis dan ditambah dengan “et al.” (Kaplan et al., 2001)
II. Referensi Dalam Daftar Pustaka Urutan dan cara penulisan Daftar Pustaka adalah berdasarkan urutan alfabetis nama keluarga dari penulis. Jika nama penulisnya sama, penulisan diurutkan berdasarkan tahun penerbitan. Standar penulisannya adalah sebagai berikut: II.1. Referensi dari Artikel Jurnal dan Majalah 14
Nama keluarga dan singkatan nama depan (titik), tahun terbit. Judul artikel, Nama jurnal (cetak miring), Volume (Nomor), halaman (dengan notasi “p.”) Bila pengarang terdiri dari dua orang, beri “dan” diantaranya. Jika terdiri dari tiga orang, beri “koma” antara pengarang pertama dan kedua, serta selipkan “dan” antara pengarang kedua dan ketiga. Contoh: Reichheld, F. dan Sasser, W.E., 1990. Zero Defections: Quality Comes to Services, Harvard Business Review, 68(5), p.105-11. Reichheld, F. dan Sasser, W.E., 1990. Zero Defections: Quality Comes to Services, Harvard Business Review, Winter Issue, pp.105-11.
II.2. Referensi dari Buku Nama keluarga dan singkatan nama depan (titik), tahun terbit. Judul Buku (huruf miring), Kota Penerbit: Penerbit. Contoh:
Untuk terbitan pertama: Kaplan, R.S. dan Norton, D.P., 1996. The Balanced Scorecard: Translating Strategy into Action. Boston: Harvard Business School Press.
Untuk terbitan kedua dan selanjutnya: Kaplan, R.S. dan Norton, D.P., 1996. The Balanced Scorecard: Translating Strategy into Action. Edisi 3, Boston: Harvard Business School Press.
Bila buku ditulis oleh lebih dari empat orang, pada daftar pustaka hanya ditulis nama penulis pertama diikuti dengan “et al.” Contoh:
15
Kaplan, R.S. et al., 1996. The Balanced Scorecard: Translating Strategy into Action. Edisi 3, Boston: Harvard Business School Press.
II.3. Referensi dari sebuah bab dalam Buku Nama keluarga, singkatan nama depan (titik). Tahun penulisan. Judul Tulisan. Dalam nama editor, tahun terbit buku. Judul Buku (huruf miring), kota penerbit: nama penerbit, bab. Contoh: Grossman, S.J. dan Hart, O.D., 1970. Corporate Financial Structure and Managerial Incentives. Dalam J.J. McCall, ed. 1982. The Economics of Information and Uncertainty. Chicago dan London: The University of Chicago Press, bab 2.
II.4. Referensi dari Skripsi/Thesis/Disertasi Nama keluarga, singkatan nama depan (titik), tahun publikasi. Judul karya. Level. Nama universitas. Contoh: Suhita, A. dan Kartika, J., 2011. Preferensi Terhadap Dividen di Bursa Efek Indonesia: Pengujian Empiris Tax Theory dan Arbitrage Theory. Skripsi. STIE Prasetiya Mulya.
II.5. Referensi dari Laporan Lembaga Nama lembaga, tahun. Nama laporan (cetak miring). Tempat Penerbitan: nama penerbit. Contoh: Bank Indonesia, 2002. Laporan Ekonomi Indonesia. Jakarta: Bank Indonesia. Bambang, A. dan Indah, Y., 2002. Peran Bank Dalam Pendanaan Usaha Mikro dan Kecil. Jakarta: Bank Indonesia. 16
II.6. Referensi dari Website Sumber informasi atau nama pengarang, tahun. Nama website, [tipe media] (tanggal pemuktahiran bila ada) dapat diakses di
[tanggal akses]. Contoh: NBA
Evidence,
2005.
The
Geriatric
Website.
[online]
dapat
diakses
di
[diakses 1 April 2010].
17
FORMAT PENULISAN TUGAS AKHIR S1 Bisnis Prasetiya Mulya Kertas
: A4, HVS Putih, 80 gram
Sampul Depan
: Hard Cover, Warna Hitam dengan tulisan emas. Layout sesuai dengan standar
Pengetikan
: Hanya pada satu muka
Jarak antar baris
: 2 spasi
Jenis Font
: Calibri 12 ppt
Margin
: Atas
: 1,5” (3.75 cm)
Bawah : 1,0” (2.50 cm) Kiri
: 1,5” (3.75 cm)
Kanan : 1,0 “ (2.50 cm) Nomor Halaman
: Kanan Bawah
Gambar atau grafik : Diberi nomor dan judul dengan aturan sebagai berikut: Tabel
: Diberi nomor dan judul dengan aturan sebagai berikut:
Lampiran
Judul gambar diletakkan di bawah Penomoran gambar diurutkan berdasarkan Bab. Contoh: tabel ketiga di Bab 2 diberi nomor gambar2.3
Judul tabel diletakkan di atas Penomoran tabel diurutkan berdasarkan Bab. Contoh: tabel ketiga di Bab 2 diberi nomor tabel 2.3
: Diberi nomor, judul dan nomor halaman. Nomor halaman pada lampiran dibuat urut bersambung dari nomor halaman isi.
18
LAMPIRAN
19
SAMPUL DEPAN
Nomor urut tugas akhir
JUDUL TUGAS AKHIR OLEH Nama Mahasiswa NIM
KONSENTRASI (PEMASARAN/BM/KEUANGAN) S1 BISNIS PRASETIYA MULYA BULAN, TAHUN
20
SAMPUL DALAM Nomor urut tugas akhir
JUDUL TUGAS AKHIR OLEH Nama Mahasiswa NIM
TUGAS AKHIR INI DIAJUKAN UNTUK MELENGKAPI SEBAGIAN PERSYARATAN MENJADI SARJANA EKONOMI
KONSENTRASI (PEMASARAN/BM/KEUANGAN) S1 BISNIS PRASETIYA MULYA BULAN, TAHUN
21
PERNYATAAN KEASLIAN TUGAS AKHIR
Saya menyatakan dengan sesungguhnya bahwa tugas akhir dengan judul:
yang dibuat untuk melengkapi sebagian persyaratan menjadi Sarjana Ekonomi pada Pendidikan S1 Prasetiya Mulya, sejauh yang saya ketahui bukan merupakan tiruan atau duplikasi dari tugas akhir yang sudah dipublikasikan dan atau sudah pernah dipakai untuk mendapatkan gelar kesarjanaan di lingkungan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Prasetiya Mulya maupun di Perguruan Tinggi atau instansi manapun, kecuali bagian yang sumber informasinya dicantumkan sebagaimana mestinya.
Jakarta ……………………………………..
(Nama
Mahasiswa) NIM
22
PERSETUJUAN
Tugas akhir dengan judul:
dibuat untuk melengkapi sebagian persyaratan menjadi Sarjana Ekonomi pada Pendidikan S1 Prasetiya Mulya dan disetujui untuk diajukan dalam ujian tugas akhir.
Jakarta ……………………………………..
(Pembimbing
1)
23
LAMPIRAN LAPORAN BUSINESS PROJECT 1. Kartu Bimbingan
LEMBAR KONSULTASI PENYUSUNAN PROYEK BISNIS S1 ANGKATAN _____ Judul Proyek Bisnis Anggota Kelompok
: ____________________________________________________________________________ : 1. _________________________ 2. __________________________ 3. ________________________ 4. _________________________ 5. __________________________ Tim Pembimbing : 1. _________________________ 2. __________________________ 3. ________________________ Jam Paraf Mahasiswa Paraf & Topik / Catatan Pembimbing Hari/Tgl. Mulai Inisial FM Selesai 1 2 3 4 5
*coret yang tidak sesuai
Note:
-
-
Konsultasi diadakan minimal 9 kali dengan pembimbing pertama, dan 3 kali dengan Pembimbing kedua dan ketiga. Kehadiran masing-masing anggota kelompok minimal 3 kali dalam proses konsultasi. Kartu ini harus diisi oleh dosen pembimbing saat konsultasi Kartu ini harus dilampirkan pada saat pengumpulan laporan BP
Menyetujui untuk maju ujian pendadaran Paraf Pembimbing 1: …………………………………………, Tanggal: ……………………………
Adm.
2. Check List Kelengkapan Laporan
BUSINESS PROJECT □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □
Halaman sampul depan Halaman sampul dalam Pernyataan keaslian tugas akhir Halaman persetujuan Ucapan terima kasih Ringkasan eksekutif (dalam bahasa Inggris dan bahasa Indonesia) Daftar isi Daftar tabel (bila diperlukan) Daftar gambar (bila diperlukan) Daftar lampiran (bila diperlukan) Daftar lambang (bila diperlukan) Daftar singkatan (bila diperlukan) Pendahuluan Produk/servis yang ditawarkan Analisis pasar Strategi dan rencana fungsional Pelaksanaan proyek bisnis Kesimpulan dan penutup Daftar Pustaja yang ditulis sesuai aturan baku Mencantumkan sumber kutipan di daftar pustaka Lampiran Tata bahasa sudah baik dan benar Ada nomor halaman Lampiran kartu bimbingan
Dinyatakan sudah lengkap dan boleh mengikuti ujian tugas akhir Menyetujui
Pembimbing 1 1. Check list ini akan diisi oleh pembimbing 1 pada saat bimbingan terakhir sebelum ujian 2. Jika belum lengkap maka mahasiswa wajin untuk melengkapinya terlebih dahulu sebelum maju ujian
LAMPIRAN LAPORAN PROJECT IMPROVEMENT 1. Kartu Bimbingan
(Halaman Depan) KARTU KONSULTASI PROJECT IMPROVEMENT (PI) S1 BISNIS PRASETIYA MULYA JAKARTA Nama Mahasiswa
: …………………………………………………………………………………….
NIM
: …………………………………………………………………………………….
Konsentrasi
: …………………………………………………………………………………….
Foto 3 X 4
Nama Perusahaan Tempat Magang
: ……………………………………………………………………………………………………………….. …………………………………………………………………………………………………………………
Penyelia Perusahaan
: ……….………………………………………………………………………………………………………..
Pembimbing 1
: ………………………………………………………………………………………………………………...
Pembimbing 2
: ……………………………………………………………………………………………………….………..
Mulai PI
: .………………………………………………………………………………………………………………..
Selesai PI
: .………………………………………………………………………………………………………………..
Deskripsi Singkat Pekerjaan
: .……………………………………………………………………………………………………………….. ……………………………………………………………………………………………………………..
Menyetujui:
Manajer Program S1 Bisnis
26 | P a g e
(Halaman Belakang) Objektif Bulan 1: …………..………………………………………………………………………………………………………………… ………………………………………………………………………………………………………………………………………………………… Objektif Bulan 2: …………..……………………………………………………………………………………………………………….. …………………………………………………………………………………………………………………………………………………………. Objektif Bulan 3:…………..………………………………………………………………..……………………………………………..… ………………………………………………………………………………………………………………………………………………………... Objektif Bulan 4: …………..………………………………………………………………………………………………………………… ………………………………………………………………………………………………………………………………………………………...
Jam Hari/Tgl.
Mulai
Topik / Catatan Pembimbing Selesai
Tanda Tangan
Menyetujui untuk maju ujian pendadaran Paraf Pembimbing 1: …………………………………………, tanggal: ………………………………… Catatan: 1. Kartu ini harus diisi oleh dosen pembimbing saat konsultasi 2. Kartu ini harus dilampirkan pada saat pengumpulan laporan PI 3. Syarat pendadaran: a. Minimal 9 kali konsultasi tatap muka dengan dosen pembimbing 1 b. Minimal 3 kali tatap muka dengan dosen pembimbing 2
27 | P a g e
2. Check List Kelengkapan Laporan
PCI □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □
Term Of Reference Halaman sampul depan Halaman sampul dalam Pernyataan keaslian tugas akhir Halaman persetujuan Ucapan terima kasih Ringkasan eksekutif (dalam bahasa Inggris dan bahasa Indonesia) Daftar isi Daftar tabel (bila diperlukan) Daftar gambar (bila diperlukan) Daftar lampiran (bila diperlukan) Daftar lambang (bila diperlukan) Daftar singkatan (bila diperlukan) Breakdown aktivitas tiap bulan Pendahuluan Gambaran umum Perusahaan Identifikasi Masalah Landasan teori Alternatif Solusi Kesimpulan dan Rekomendasi Rencana Implementasi 1 tahun ke depan Daftar Pustaka yang ditulis sesuai aturan baku Mencantumkan sumber kutipan di daftar pustaka Tata bahasa sudah baik dan benar Ada nomor halaman Lampiran evaluasi dari Penyelia Perusahaan Lampiran kartu bimbingan Lampiran Gambar dan keterangan
Dinyatakan sudah lengkap dan boleh mengikuti ujian tugas akhir Menyetujui
Pembimbing 1 1. Check list ini akan diisi oleh pembimbing 1 pada saat bimbingan terakhir sebelum ujian 2. Jika belum lengkap maka mahasiswa wajib untuk melengkapinya terlebih dahulu sebelum maju ujian
28 | P a g e
2. Penilaian PI dari Supervisor Perusahaan
Contoh bentuk penilaian PI Untuk Supervisor Perusahaan:
NAMA PERUSAHAAN:
PENINJAUAN KINERJA PESERTA MAGANG Informasi Tentang Peserta Magang Nama Peserta Magang : Jabatan
:
Departemen
:
Supervisor
:
Lama Observasi
:
Mingguan Bulanan
Periode penilaian (tgl/bln/thn)
:
Panduan Penilaian Penilaian ini dilakukan oleh supervisor secara bulanan, dan hasil penilaian akan dikirimkan kepada Prasetiya Mulya setiap bulanan. Objektif Objektif yang ditetapkan adalah objectif bulanan dan akan diurai lagi kedlam objektif mingguan Objektif Bulan 1: …………..………………………………………………………………………………………………………… ……………………………………………………………………………………………………………………… Objektif Minggu 1 Minggu 2 Minggu 3 Minggu 4
29 | P a g e
Objektif Bulan 2: …………..………………………………………………………………………………………………………… ……………………………………………………………………………………………………………………… Objektif Minggu 1 Minggu 2 Minggu 3 Minggu 4
Objektif Bulan 3: …………..………………………………………………………………………………………………………… ……………………………………………………………………………………………………………………… Objektif Minggu 1 Minggu 2 Minggu 3 Minggu 4
Objektif Bulan 4: …………..………………………………………………………………………………………………………… ……………………………………………………………………………………………………………………… Objektif Minggu 1 Minggu 2 Minggu 3 Minggu 4
30 | P a g e
Evaluasi 1= 2= 3= 4= 5=
Tidak Memuaskan Tidak menyelesaikan pekerjaan. Memerlukan pengawasan secara berkelanjutan Kurang Perlu meningkatkan kualitas kerja. Pekerjaan selesai tetapi tidak menepati tenggat waktu Cukup Memenuhi persyaratan dasar. Pekerjaan selesai tepat waktu Memuaskan Kinerja bagus lebih dari yang diharapkan Sangat memuaskan Kinerja selalu bagus dan lebih dari yang diharapkan
(5)=Sangat
(4)=
Memuaskan
Memuaskan
(3) = Cukup
(2)=
(1)=Tidak
Kurang
Memuaskan
Menyelesaikan Objektif yang ditetapkan.
Terbuka Terhadap Kritik Yang Konstruktif
Menunjukkan Keterampilan dan Pengetahuan yang diperlukan
Menunjukkan keterampilan Manajemen dan kepemimpinan Yang efektif
Menyelesaikan seluruh Pekerjaan yang telah ditugaskan
Memenuhi persyaratan kehadiran
Bertanggung jawab atas Tindakan yang sudah dilakukan
31 | P a g e
Mengenali kelemahan diri Dan mengembangkan solusinya
Menunjukkan keterampilan Dalam penyelesaian masalah
Menawarkan saran yang Konstruktif untuk perbaikan
Memberikan ide dan solusi Yang kreatif
Memberikan saran implementasi Ketika mengusulkan rekomendasi
Komentar Tambahan:
Saran untuk perbaikan Diri:
Tanggapan Supervisor:
Tandatangan supervisor
Tanggal
32 | P a g e
LAMPIRAN LAPORAN RISET 1. Kartu Bimbingan KARTU KONSULTASI RISET S1 BISNIS PRASETIYA MULYA
Foto 3 X 4
JAKARTA Nama Mahasiswa
: …………………………………………………………………………………….
NIM
: …………………………………………………………………………………….
Konsentrasi
: …………………………………………………………………………………….
Judul Riset
: ……………………………………………………………………………………..
Pembimbing 1
: ……………………………………..
Pembimbing 2
: ……………………………………..
Mulai Riset
: ……………………………………..
Selesai Riset
: …………………………………….. Jam
Hari/Tgl.
Mulai
Menyetujui:
Manajer Program S1 Bisnis
Topik / Catatan Pembimbing Selesai
Tanda Tangan
Menyetujui untuk maju ujian pendadaran Paraf Pembimbing 1: …………………………………………, Tanggal: ………………………………… Catatan: 1. Kartu ini harus diisi oleh dosen pembimbing saat konsultasi 2. Kartu ini harus dilampirkan pada saat pengumpulan laporan riset 3. Syarat pendadaran: a. Minimal 9 kali konsultasi tatap muka dengan dosen pembimbing 1 b. Minimal 3 kali tatap muka dengan dosen pembimbing 2 (pembimbing metodologi)
2. Check List Kelengkapan Laporan 33 | P a g e
RISET □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □ □
Halaman sampul depan Halaman sampul dalam Pernyataan keaslian laporan tugas akhir Halaman persetujuan Ucapan terima kasih Abstrak (dalam bahasa Inggris dan Indonesia) Daftar isi Daftar tabel (bila diperlukan) Daftar gambar (bila diperlukan) Daftar lampiran (bila diperlukan) Daftar lambang (bila diperlukan) Daftar singkatan (bila diperlukan) Pendahuluan Landasan teori Metode penelitian Pembahasan dan analisa Kesimpulan dan rekomendasi Daftar pustaka yang ditulis sesuai aturan baku Mencantumkan sumber kutipan di daftar pustaka Lampiran (yang berhubungan dengan isi) Tata bahasa sudah baik dan benar Ada nomor halaman Lampiran kartu bimbingan
Dinyatakan sudah lengkap dan boleh mengikuti ujian tugas akhir Menyetujui
Pembimbing 1 1. Check list ini akan diisi oleh pembimbing 1 pada saat bimbingan terakhir sebelum ujian 2. Jika belum lengkap maka mahasiswa wajin untuk melengkapinya terlebih dahulu sebelum maju ujian
34 | P a g e