Ngumpul Blogger Bali dan Semua Tentang Sakuku
Tanggal 27 Oktober 2016 pukul 18.30 sebuah Bank ternama di Indonesia yaitu Bank Central Asia atau yang lebih dikenal dengan BCA mengadakan gathering dengan para blogger di Pulau Bali. Acara ini diselenggarakan di Livingstone Cafe and Resto yang bertempat di Jl Petitenget, Kuta Badung, Bali. Acara yang diusung ini bernama " Ngobrol Bareng Blogger Bali."
BCA yang merupakan salah satu bank yang sangat dikenal di negeri ini ingin memperkenalkan inovasi terbarunya yang bernama "Sakuku". Produk ini merupakan salah
satu produk layanan perbankan terbaru yang diluncurkan BCA yang mampu mempermudah transaksi, ibarat dompet elektronik yang diaplikasikan lewat smartphone untuk melakukan pembayaran seperti belanja, isi pulsa, dan juga transaksi perbankan lainnya. Acara ini dikemas sedemikian cantiknya, penataan meja, bunga-bunga, dan susunan acara yang menarik membuat pengunjung larut dalam setiap sesi dan bincang ringan.
Nah cukup dulu kita ngomong acaranya sekarang kita fokus ke produk inovasi BCA, yaitu Sakuku yang dibawakan Amin Laurent dari BCA.
Sakuku dibuat untuk menjadikan kegiatan Hangout kamu makin all out. Jadi bayar belanjaan akan makin mudah dan menyenangkan. Selain itu kamu juga bisa membeli pulsa dengan cara
sangat mudah. Bisa beli pulsa buat diri sendiri, teman/kerabat, atau bahkan minta dibeliin pulsa sama teman/kerabat yang sudah terdaftar di Sakuku. Agar Hangout kamu jadi makin all out, aktivasi Sakuku Plus is a must! Coba cek informasi berikut ini: Sakuku
Sakuku Plus
Info Saldo Mutasi Transaksi Pembayaran Belanja Isi Pulsa Kontak Setting Transfer
-
Split Bill
-
Tarik Tunai
-
Saldo Maksimum
Rp 1 juta Rp 5 juta
3 Opsi Aktivasi Sakuku Plus Ada banyak keuntungan yang bisa kamu dapatkan saat menggunakan Sakuku
Penawaran otomatis bagi pengguna m-BCA Khusus kamu dengan nomor handphone yang sama antara Sakuku dan m-BCA, serta aktif bertransaksi minimal dalam 1 bulan terakhir, saat login pertama kali akan ditawarkan untuk melakukan peningkatan layanan menjadi Sakuku Plus.
Menu Aktivasi Sakuku Plus Bagi kamu yang memiliki kartu Paspor/ATM BCA, dapat mengakses menu Setting/Aktivasi Sakuku atau dengan memilih menu SplitBill/Transfer/Tarik Tunai pada aplikasi Sakuku, maka akan ditawarkan untuk melakukan aktivasi Sakuku Plus. Caranya pun sangat mudah, hanya dengan input 16 digit nomor kartu ATM BCA kamu di aplikasi Sakuku.
Datang ke Cabang Bagi nasabah lainnya maupun non nasabah, kamu bisa datang ke cabang BCA terdekat dengan membawa identitas diri (KTP) untuk mengaktifkan Sakuku kamu menjadi Sakuku Plus Note: a) Bagi pengguna Sakuku harus mengupdate aplikasi Sakuku terbaru terlebih dahulu di application store (versi1.2.0), baru kemudian dapat memilih/melakukan opsi aktivasi Sakuku Plus b) Bagi pengguna baru harus mendownload dan registrasi Sakuku terbaru (versi1.2.0) terlebih dahulu di application store, baru kemudian dapat memilih/melakukan opsi aktivasi Sakuku Plus Tidak sulit, bukan? Ayo lakukan Top-Up Sakuku dan nikmati ragam keuntungan menggunakan Sakuku. Pesatnya perkembangan teknologi smartphone mandorong bank-bank di Indonesia mulai memanfaatkan canggihnya alat komunikasi ini. Selain dapat digunakan panggilan telepon dan SMS, smartphone juga bisa dimanfaatkan untuk bertransaksi online khususnya dunia perbankan yaitu dengan istilah e-Banking. Dalam hal ini rupanya BCA saya perhatikan sangat maksimal dalam memanfaatkanya dibandingkan bank lainya dengan meluncurkan produk layanan "Sakuku". Sakuku adalah uang elektronik yang dapat digunakan bertransaksi melalui aplikasi smartphone dalam melakukan bayar belanja, isi pulsa dan transaksi perbankan lainnya. Untuk bisa memanfaatkan produk "Sakuku" ini Anda bisa download aplikasi di application store untuk membuka uang elektronik Sakuku (Play Store untuk Android dan App Store untuk iPhone). Lengkapi data diri (nama, tanggal lahir, dan alamat email), Kemudian Anda akan membuat PIN Sakuku (6 digit numerik) sehingga Sakuku telah berhasil dibuka dan aktif, nasabah dapat langsung melakukan Top Up/Cash In Sakuku dengan maksimum saldo Rp 1 juta.
Sakuku
TopUp/Cash In pada ATM BCA, BCA mobile, dan KlikBCA Individu
Info Saldo
Mutasi Transaksi
Pembayaran Belanja di merchant fisik/toko atau merchant online/website
Isi Pulsa (Nomor saya, Nomor lain, dan Permintaan)
Limit Transaksi Uraian
Limit Per Rekening
Saldo maksimum
Rp 1.000.000,-
Top Up/Setoran maksimum
Rp 20.000.000,-/bulan
Setoran awal dan setoran minimum berikutnya
Rp 10.000,-
Pembayaran Belanja Merchant fisik maupun online Sesuai saldo Isi Pulsa
Rp 1,1 Juta/hari
<
>
Biaya Transaksi
Saat registrasi Sakuku, nasabah dikenakan biaya 1x SMS (Rp. 250 - Rp. 350,tergantung jenis operator) yang untuk selanjutnya tidak dikenakan biaya administrasi apapun lagi
Biaya SMS akan memotong pulsa (prabayar) atau masuk ke tagihan bulanan (pascabayar).
Bukti Transaksi
Tampilan layar transaksi
Khusus untuk transaksi finansial, Anda akan menerima bukti transaksi dalam menu Inbox.
Pengamanan Sakuku
Nomor handphone dan smartphone pribadi nasabah
PIN Sakuku (6 digit numerik)
Tips Transaksi Sakuku
Mohon menjaga kerahasiaan PIN Sakuku untuk keamanan transaksi
Selalu memperhatikan layar konfirmasi sebelum melakukan otorisasi/menyetujui transaksi
Apabila terjadi gangguan transaksi Sakuku, Anda dapat melakukan beberapa tips berikut: o
Memastikan nomor handphone memiliki pulsa untuk pengiriman SMS saat melakukan registrasi
o
Memastikan smartphone mendapatkan jaringan internet yang memadai untuk bertransaksi
o
Memastikan uang elelktronik Sakuku memiliki saldo yang cukup dan tidak dalam keadaan terblokir saat transaksi
o
Melakukan pengecekan bukti transaksi untuk memastikan keberhasilan transaksi
o
Anda dapat menghubungi Halo BCA melalui 1500888 jika membutuhkan bantuan lebih lanjut
Jika Anda melakukan penggantian SIM Card atau nomor handphone atau smartphone yang digunakan registrasi Sakuku, maka Anda harus melakukan hapus, download kembali serta registrasi ulang aplikasi Sakuku. Saldo yang masih tersisa akan tetap tersedia pada Sakuku selama nomor handphonenya sama.
Tipe Smartphone yang dapat mengakses Sakuku Brand Tipe devices support Sakuku Android Devices OS 4.0 (ICS) dan versi berikutnya iPhone Devices iOS 7.1 dan versi berikutnya
Pemblokiran Sakuku
Anda dapat memblokir Sakuku dengan menghubungi Halo BCA, jika handphone nasabah hilang atau karena penyebab lainnya
Halo BCA akan melakukan verifikasi kebenaran data Anda sesuai dengan prosedur yang berlaku
Jika verifikasi sesuai, Halo BCA akan memproses pemblokiran Sakuku
Penutupan Sakuku
Anda dapat melakukan penutupan Sakuku dengan menghubungi Halo BCA
Halo BCA akan melakukan verifikasi kebenaran sesuai dengan prosedur yang berlaku dan menanyakan rekening BCA untuk pengembalian (refund) sisa saldo Sakuku
Jika verifikasi sesuai, Halo BCA akan memproses penutupan Sakuku
Produk dan/atau layanan Sakuku ini telah mendapat otorisasi dari dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan. Cara Mengisi Saldo Sakuku
Hai kamu yang berjiwa muda, tahukah kamu, kini ada aplikasi smartphone yang membuat transaksi keuangan kamu semakin mudah, praktis dan cepat? Aplikasi itu bernama Sakuku dari BCA. Sakuku merupakan aplikasi uang elektonik yang di kemas dalam aplikasi smartphone. Dapat digunakan untuk melakukan transaksi keuangan mulai dari bayar belanja di merchant fisik/toko maupun merchant online, transfer uang, isi ulang pulsa hingga bayar tagihan. Nomor ponsel kamu akan menjadi nomor rekening untuk uang elektonik, saldo dalam aplikasi Sakuku maksimal sebesar Rp. 1.000.000,-. “Kebiasaan kita sekarang sudah berubah. Hidup kita tidak bisa dilepaskan dari ponsel. Untuk mengikuti perubahan kebiasaan tersebut, BCA meluncurkan ‘Sakuku’ – sebuah aplikasi transaksi keuangan baru yang aman dan praktis. ‘Sakuku’ lebih mudah karena ada di dalam gadget yang kita pakai sehari-hari,” ujar Suwignyo, Direktur PT Bank Centrak Asia, Tbk (BCA) saat peluncuran aplikasi Sakuku di Jakarta. Produk terbaru dari BCA ini menyasar generasi muda, hal ini terlihat dari tampilan aplikasi Sakuku yang trendi layaknya media sosial. Mutasi transaksi ditampilkan dengan bentuk timeline. Demikian pula foto profil dan cover bisa diganti-ganti sesuai keinginan. Untuk dapat mengetahui cara penggunaan uang elektonik di Aplikasi Sakuku, kamu bisa mengikuti langkah-langkah berikut ini:
Buat kamu yang berjiwa muda, segera download dan registrasi aplikasi Sakuku. 1. Download Aplikasi Sakuku Pengguna download aplikasi Sakuku di Google Play Store (untuk smartphone Android dengan OS 4.0 ke atas) dan App Store (untuk iPhone dengan OS 7.1 ke atas).
2. Buat Akun Pengguna melengkapi data diri (nama, tanggal lahir, dan alamat email. Kemudian membuat PIN Sakuku (6 digit numerik). Setelah aktif, kamu pun sudah bisa menggunakan berbagai layanan Sakuku dari BCA. Pembukaan rekening hanya dikenakan biaya kirim 1x SMS (Rp 250 atau Rp 350 tergantung operator). Secara otomatis, pulsa kamu akan berkurang (prabayar) atau masuk ke tagihan bulanan (pascabayar). Transaksi menggunakan Sakuku dijamin keamanannya karena menggunakan PIN berupa enam digit numerik setiap kali login dan otorisasi transaksi. 3. Mulai Transaksi Keunggulan aplikasi Sakuku BCA adalah penggunaan teknologi QR Code sebagai metode pembayaran di merchant fisik/toko maupun online. Setelah kasir memilih pembayaran menggunakan Sakuku dan memasukan nominal pembayaran pada mesin EDC BCA, mesin EDC BCA di merchant fisik/toko akan mencetak struk dalam bentuk QR Code. Untuk membayar, cukup buka aplikasi 'Sakuku', pilih Menu Bayar Belanja, lalu scan QR Code yang ada di struk. Konfirmasi pembayaran akan muncul di layar aplikasi smartphone Sakuku, jika sudah dipastikan benar, kamu harus memasukkan PIN Sakuku dan transaksi pun selesai. Saldo di Sakuku akan berkurang sesuai jumlah pembayaran. Begitu juga jika Kamu bertransaksi di merchant online/website. Setelah selesai berbelanja melalui PC atau laptop, pilih menu pembayaran dengan Sakuku. QR Code akan muncul di layar, scan QR melalui menu Bayar Belanja di ‘Sakuku’. Konfirmasi jumlah transaksi dan otorisasi dengan PIN Sakuku. Maka transaksi pembayaran Kamu pun sudah selesai. Pada fitur beli pulsa, kamu bisa mengisi pulsa untuk nomor pribadi dan orang lain. Uniknya, di Sakuku terdapat fitur Permintaan Isi Pulsa. Kamu bisa mengirim permintaan isi pulsa ke orang yang ada di daftar Contact ponsel dan sudah meng-install Sakuku. 4. Top Up Saldo Top up saldo Sakuku dapat dilakukan melalui menu transfer di ATM BCA atau KlikBCA Individu. Setiap bukti transaksi tersimpan di Menu Inbox. Sementara mutasi Sakuku bisa dilihat dalam 31 hari terakhir. Saat ini pengguna aplikasi Sakuku apat melakukan transaksi belanja di 14 merchant fisik/toko dengan total 114 outlet, seperti Bonchon, CGV blitz, Dairy Queen, D’Cost, Doner Kebab, Dynamic, EggO, Haagen-Dazs, Kkuldak, Mie Tarik Laiker, Pho24, Ron’s Laboratory, YamMie dan Francis. Sakuku juga telah bermitra dengan 2 situs e-commerce, yaitu blibli.com dan bhinneka.com. Jumlah merchant ini tentunya akan terus bertambah ke depannya.
Buat kamu yang berjiwa muda, segera download dan registrasi aplikasi Sakuku. Tersedia bagi 20 ribu orang pertama bonus saldo Sakuku senilai Rp 50 ribu. Satu (1) user dan satu (1) nomor HP hanya berhak mendapatkan 1 kali bonus* top-up saldo Sakuku selama periode promosi. (*) Bonus saldo akan diberikan setelah verifikasi kurang lebih 14 hari kerja. Informasi lebih lanjut mengenai ‘Sakuku’hubungi Halo BCA 1500888 atau mention akun Twitter: @HaloBCA dan akses ke www.bca.co.id/sakuku. Sakuku, Bikin Hangout Makin Seru! BCA Senantiasa di Sisi Anda
Keuntungan Menggunakan Layanan Sakuku: * Mudah, hanya perlu download aplikasi di application store * Praktis, nomor handphone sebagai nomor kepemilikan Sakuku * Gratis! Tidak ada biaya administrasi bulanan
Ini ni tampilan aplikasi sakuku di handphone bro dan sis
Begitulah Produk Sakuku yang diluncurkan oleh BCA untuk anda sebagai nasabah BCA. Dengan kemudahan ini sebaiknya anda manfaatkan dengan sebaik-baiknya. Untuk segala pertanyaan tentang "Sakuku" dilihat di FAQ BCA. Habis dengerin penjelasan, saatnya hiburan ya bro and sis. Terima kasih sudah luangkan waktu membacanya.