SIA
Nama : Muh. Arifin Nim : 120462201007 Sistem Informasi Akuntasni NO 1 Pengendalian Sistem Input Data Umum Pada EDP (Electronic data processing) Sebagaimana kita ketahui pada dasarnya, Audit Sistem Informasi dapat dibedakan menjadi dua kategori, yaitu Pengendalian Aplikasi (Application Control) dan Pengendalian Umum (General Control). a) Pengendalian aplikasi (Application Control) Pengendalian aplikasi berkaitan dengan system akuntansi dan elemen prosedur-prosedur pengendalian dalam struktur pengendalian intern EDP. Pengendalian ini dirancang untuk menghasilkan kepastian pencatatan, proses, dan pelaporan data oleh EDP. Application control berfokus pada pengendalian dalam sistem computer terhadap input, proses, output. Pengendalian input lebih kepada memeriksa kesesuaian data yang di entry dengan file yang terdapat di computer. Pengendalian proses dengan memeriksa data yang error saat pemrosesan seperti urutan program yang tidak sesuai dan pengendalian output dimana memeriksa apakah informasi yang dihasilkan sudah akurat dan lengkap. b) Pengendalian Umum (General Control) Pengendalian umum meliputi pengendalian lingkungan dan pengendalian kegiatan yang ada dalam EDP. General control adalah pengendalian yang lebih luas dimana tidak hanya pengendalian dalam sistem computer tetapi juga pengendalian di lingkungan proses sistem tersebut berlangsung seperti maintenance sistem computer dan pemisahan tugas dalam departemen EDP misalnya, EDP manajer, system analis, programmer, operator computer, data entry operator, librarian, serta data control group. Pengendalian Umum Sendiri meliputi:
Pengendalian Organisasi, Praktik Personalia, Standar Prosedur Operasional
Pengendalian Pengembangan Sistem dan Pengendalian Dokumen
Pengendalian Hardware dan Sistem Software
Pengendalian Sistem Pengamanan.
c. Pengendalian komunikasi, review yang berkaitan dengan pengendalian komunikasi dapat diarahkan pada hal-hal berikut ini:
Muh. Arifin (120462201007)
SIA
Batches Logging and Tracking : review diarahkan pada tknik pencatatan dan pentrasiran batch yang mencakup penghitungan batch control totals, penggunaan nomor urut batch, nomor lembar transmisi
SIA
serta pencatatan arus transaksi dan / atau batch.
Program-program aplikasi : Review atas verifikasi terhadap batch control totals dan run-to-tun total. Review atas pengndalian total run-torun dengan menggunakan jumlah total dalam pengendalian keluaran yang berasal dari satu proses sebagai jumlah-jumlah pengendalian masukan dalam pemrosesan berikutnya.
Teknik-teknik verifikasi dalam transmisi on-line : ada terdapat beberapa jenis pengndalian yang termasuk kategori “teknik-teknik verifikasi” dalam transaksi on-line adalah: Echo-check, yaitu teknik yang disebut juga dengan istilah closed loop
verification
ini
mengirimkan
data
kembali
kepada
pengirimnya untuk dibandingkan dengan data asal Redundancy check,yaitu teknik yang disebut dengan istilah matchingcheck,
yaitu
meminta
pengirimannya
untuk
memasukkan sebagian dari data selain data yang telah di transmisikan Completeness test, yaitu pengujian kelengkapan data yang di lakukan
terhadap
setiap
transaksi
dengan
tujuan
untuk
membuktikan bahwa semua data yang di perlukan telah di masukkan. NO 2. a
Sistem akuntansi adalah Suatu kegiatan mengelompokkan, menggolongkan, mencatat, dan memproses kegiatan bisnis perusahaan kedalam sebuah pelaporan keuangan sebagai suatu informasi bagi manajemen dan pihak lainnya, dan dikatakan juga sebagai suatu kerangka pengkordinasian sumber daya untuk mengkonversi input berupa data ekonomik menjadi keluaran berupa informasi keuangan yang digunakan untuk melaksanakan kegiatan suatu entitas dan menyediakan informasi akuntansi bagi pihak-pihak yang berkepentingan. Dalam buku lain disebutkan sistem akuntansi adalah organisasi formulir, catatan, dan laporan yang dikoordinasi sedemikian
Muh. Arifin (120462201007)
SIA
rupa untuk menyediakan informasi keuangan yang memudahkan manajemen guna memudahkan pengelolaan perusahaan. SIA
Sistem aplikasi komputer Sistem Informasi Berbasis Komputer merupakan sistem pengolah data menjadi sebuah informasi yang berkualitas dan dipergunakan untuk suatu alat bantu pengambilan keputusan. Sistem Informasi yang akurat dan efektif, dalam kenyataannya selalu berhubungan dengan istilah computer-based atau pengolahan informasi yang berbasis pada computer. Sistem aplikasi komputer merupakan sistem aplikasi yang dikembangkan untuk memenuhi kebutuhan pengolahan data dan manajemen informasi. Kebutuhan akan data dan informasi tersebut akan semakin berkembang sesuai dengan perkembangan organisasi.
Pencatatan dari hasil pemrosesan melalui sistem batch Dalam merekonsiliasi output yang dihasilkan oleh sistem dengan input yang dimasukkan ke dalam sistem terkait, untuk memastikan semua record dalam batch diproses, tidak ada record yang diproses lebih dari sekali, adanya jejak audit transaksi mulai dari tahap input, pemrosesan hingga output sistem.
b
Transaksi diotorisasi sebagaimana mestinya sebelum diolah dengan komputer.
Transaksi yang diproses hanya transaksi yang sudah benar-benar disetujui.
Transaksi diubah dengan cermat ke dalam bentuk yang dapat dibaca mesin dan dicatat dalam file dalam komputer.
Transaksi ini di input ke mesin komputer dan dicatat pada file dengan tepat.
Transaksi ini tidak hilang, ditambah, digandakan atau diubah dengan tidak semestinya atau diubah secara salah.
Transaksi yang keliru ditolak, dikoreksi dan jika perlu, dimasukkan kembali pada waktu yang tepat.
NO 3 a. Pengendalian kesalahan input melalui proses dalam bagan Cara melakukan kesalahan input input control,yang pertama untuk memastikan berbagai transaksi valid dan akurat dan lengkap. Berbagai prosedur input data dapat dipuci oleh dokumen sumber batch atau input langsung real-time,yang pertama yang harus dilakukan 1 (buka pengendalian dokumen sumber, 2) pengendalian pengolahan data, 3) kemudian pengendalian validasi 4) kemudian bukan Muh. Arifin (120462201007)
SIA
pengendalian kesalahan input, 5) yang terakhir pengendalian sistem input data umum. SIA
b. Ruang lingkup audit manajemen /operasiaonal TI terdiri dari antara lain: pengembangan sistem pengelolaan layanan teknologi informasi operasionalisasi teknologi informasi(server dan infrastruktur pemilihan solusi teknologi informasi pengendalian SDM teknologi informasi pengelolaan keamanan teknologi informasi pengelolaan risiko teknologi informasi pengelolaan kualitas teknologi informasi c. Sistem real time:
buka batch dokumen sumber
input data
validasi data dan buat file transaksi(validasi master validasi)
file transaksi batch
perbarui master(file master)
NO 4 a. pengendalian sumber data, pengendalian sumber data,harus dilaksanakan secara berhati-hati ,karena penipuan dengan dokumen sumber dapat memindahkan aset dari perusahaan. b. pengendalian pemrosesan dan penyimpanan data dan entry data online, pengendalian penyimpanan data yaitu sistem informasi yang efisien menangkap dan menyimpan data hanya satu kali dan membuat sumber tunggal ini tersedia bagi semua pengguna yang akan menggunakannya. Pengendalian hasil pemrosesan review pengendalian hasil pemrosesan memastikan output sistem tidak hilang ,salah arah,atau rusak dan bahwa tidak terjadi pelanggaran privasi.
Muh. Arifin (120462201007)
SIA
c. pengendalian e-commerce internet, yaitu pengendalian untuk penyebaran,pembelian,penjualan,pemasaran dan dan jasa melalui elektronik melalui jaringan internet. SIA NO LIMA DI UPLOAD DI BAGIAN KERTAS YANG LAIN
Muh. Arifin (120462201007)
SIA