Cara Proteksi Direktori Menggunakan Directory Privacy (Htpasswd) Tutorial ini dapat meminimalisir ancaman hack pada akun wordpress (wp-admin) anda dengan menggunakan Directory Privacy (atau yang biasa di sebut htpasswd) : 1. Login cPanel 2. Silahkan search menu “Directory Privacy”
3. Pilih Directory Privacy (anda dapat memilih directori public_html -> wp-admin * Untuk masuk ke dalam direktori tersebut anda dapat klik logo Folder * Untuk memilih direktori yang ingin di proteksi anda dapat klik nama direktori
4. Masukan nama “Directory Privacy” yang ingin anda gunakan (Pastikan anda meng-ceklis “Password protect this directory.”) lalu save
5. Create User yang ingin di gunakan sebagai akses ke “Directory Privacy” ( **PENTING!!! password yang di masukan tidak dapat direset/atau diketahui maka saat memasukan password direktori privasi harus dapat di ingat/disave) lalu save
TADAAA!!
Tutorial ini dapat di gunakan untuk proteksi direktori selain WordPress.
Cara Install WordPress lewat Softaculous Cara
installnya
sangat
mudah,
berikut
langkah-langkah
penginstalannya : 1. Logjn ke akun cpanel hosting anda, 2. Masuk ke menu Software -> Softaculous Apps Installer > pilih WordPress
3. Misalnya kita akan melakukan instalasi WordPress, tinggal klik WordPress -> Install
4. Sesuaikan domain mana yang akan diinstall WordPress dan masukkan username dan password untuk login ke wp-admin Kolom “In Directory” dapat diisi jika ingin menginstall di direktori tertentu. http://namadomain.xyz/wp
Misalnya
direktori
maka isi kolom tersebut dengan “wp” Tapi
jika
ingin
diinstal
di
domain
utama
(http://namadomain.xyz) , kolom tersebut dapat dikosongkan.
5. Klik “Install” 6. Instalasi WordPress melalui Softaculous berhasil dengan sempurna.
Selamat mencoba, dan jika ada permasalahan, jangan ragu… dan pergunakan : Support Ticket konsultasikan permasalahan anda bersama tim teknis Qwords.com, 7×24 jam siap melayani… ^_^
Cara Melihat Mengunjung Website
Jumlah Melalui
Awstats pada Cpanel Cara Melihat Jumlah Mengunjung Website Melalui pada Cpanel
Awstats
Penasaran dengan jumlah pengunjung website kamu ? Lihat pada menu Awstats ya…..
Awstats adalah adalah salah satu tools di cPanel yang berguna untuk mengetahui statistik web berdasarkan pengunjung dan bandwidth yang digunakan. Beberapa hosting tidak mengaktifkan awstats secara default. Berikut cara melihat jumlah pengunjung pada website kami melalui cPanel : 1 . Login cPanel url : namadomain/cpanel
atau
namadomain:2082
– masukkan username dan password kamu.
2. Pilih menu Matrik > klik Awstats
3 Pilih > klik nama domain > klik View.
4. Silahkan melihal jumlah pengunjung website kamu.
Semoga bermanfaat
Langkah Perbaikan Url Setelah Flexi Main Domain Flexi main domain adalah layanan yang tersedia di Qwords.com untuk mengubah nama domain utama yang terdaftar di hosting ke nama domain baru. Namun setiap setelah menggunakan layanan flexi main domain tampilan website jadi berantakan. Issue tersebut dikarenakan Url yang tersetting di database anda masih mengarah ke nama domain utama yang lama sehingga anda diharuskan melakukan penyesuaian Url pada database agar website dapat diakses dengan baik. berikut langkah – langkah penyesuaian Url pada database setelah melakukan flexi main domain :
1.Login terlebih dahulu ke cpanel dengan Url Namadomain/cpanel 2. Pilih menu phpmyadmin
3.Pilih database anda lalu Lakukan Export Database anda
4. Edit database anda dengan menggunakan Find & Replace lalu
save
5. Import kembali database yang sudah di edit ke phpmyadmin
6. Langkah terakhir adalah melakukan clear cache browser anda, berikut langkah clear cache : https://kb.qwords.com/2012/03/menghapus-chace-dan-cookies-pa
da-browser/ Setelah melakukan clear cache anda bisa mencoba mengaksesnya kembali . Jika masih terdapat kendala, Silahkan untuk menghubungi tim Teknis kami melalui support ticket
Memasang Akun Email hosting di Handphone Android Bagi anda pengguna handphone android, anda dapat memasang akun email hosting anda di handphone anda. jadi anda tidak perlu khawatir lagi, setiap email dari siapa saja yang masuk ke akun email hosting anda, sekarang dapat anda lihat dan balas melalui handphone setiap waktu!, selain itu cara memasangnya cukup mudah. silakan ikuti tutorial Memasang Akun Email hosting di Handphone Android , dibawah ini : 1. Tap Icon Email Android
2. Isi Akun email dan password setelah itu klik next lalu klik POP3
3. Konfigurasi halaman ini seperti contoh berikut: Username :
[email protected] Password: password POP3 Server: mail.namadomainanda.com Port : 110 *Security Type : None **Remove mail from server : Never
4. Berikutnya konfigurasi halaman ini seperti contoh berikut: ***SMTP:
mail.namadomainanda.com
Port: 587 ( atau isi dengan 465 atau 25) Security Type: None Require Sign In / SMTP independent verification: Ceklis atau centang Username:
[email protected] Password: password
5. Setelah menunggu 1-2 menit, konfigurasi halaman berikutnya, Inbox checking frequency untuk jangka waktu pengupdate-an isi email di android secara otomatis
6. Isi nama akun anda di android dan email yang akan dikirim klik done 7. Selesai Note: *Untuk pengguna layanan SSL, pilih SSL **pilih none/never jika anda tidak ingin menghapus email dari server setelah diunduh/dibuka di hp android
Semoga bermanfaat
Setting Outlook 2013 Sebelumnya dibahas mengenai settting outlook express 2003 disini lalu bagaimana Setting Outlook 2013 ?, berikut tutorialnya: 1. Buka program Outlook 2013 2. Masuk ke menu Add accounts -> Auto Account Setup-> Manual Setup or additional server types -> Choose Service -> POP or IMAP -> Next
3. Pilih POP or IMAP -> Next
5. Isi kotak isian sesuai dengan contoh gambar berikut: Username Information : Your name : nama dari email anda Email address :
[email protected] Server Information : Account Type : POP3 / IMAP Incoming Mail Server : mail.namadomainanda.com Outgoing Mail Server (SMTP) : mail.namadomainanda.com Logon Information : User Name :
[email protected] Password : password
6. klik Test Account Settings untuk memastikan setting sudah benar
7. Agar Email yang anda baca tidak terhapus di server, ada pengaturan tambahan, Pilih More Settings -> Advanced
8. Klik Tab Ougoing Server lalu ceklis “My Outgoing server (SMTP) requires authentication”
9. Pada menu advanced -> delivery -> Checklist “Leave A copy of messages on the Server” atau jika anda ingin dapat menghapusnya melalui Outlook checklist juga “Remove from server when deleted from ‘deleted Items”
10. Setelah pilih OK di langkah ke 8, Klik Next di halaman berikutnya, kemudian klik Finish 11. Selesai NOTE!! Jika anda tetap tidak dapat membuka account email anda dengan konfigurasi diatas, beberapa penyebabnya adalah: 1. Terblok oleh Firewall Server ( pernah kedapatan salah memasukan password email sebanyak 3 kali lebih) 2. Problem dengan Outlook anda, silakan mencoba menginstall ulang outlook anda atau beralih ke software lain jika tetap tidak berhasil. ex: thunderbird Jika IP ISP anda terblok oleh server, mintalah kepada tim support teknis kami untuk membuka kan blok IP ISP anda melalui support tiket, Sebagai tambahan: untuk ISP mobi/smart & RT/RW Net biasanya
mempunyai setting SMTP sendiri dan memblok SMTP lain termasuk SMTP hosting, anda dapat mengganti port SMTP seperti di gambar langkah 7 dari port 465 ke port 25 atau 587. untuk itu silakan mengkonsultasikan masalah ini dengan pihak provider ISP yang anda gunakan. Semoga Membantu ^.^
Manual Cpanel Addon Domain
—
Domains
–
Addon Domain fungsinya sama seperti subdomain, bisa dibuat link (diarahkan) ke sebuah direktori/folder, sehingga dengan addon domain memungkinkan sebuah account hosting, terdapat 2 website atau lebih. Syarat addon domain : Sebuah domain aktif, dan tidak terikat dengan sebuah hosting (free). Pastikan domain yang akan anda addon mengarah ke dns server dimana hosting anda berada misal: jika hosting anda di qwords, maka pastikan domain anda mengarah ke dns yang telah di tentukan oleh qwords. Cara Addon Domain. Login cpanel tentunya Lihat di kelompok Domains Klik Addon Domains
Setelah itu terdapat layar baru yang berisi inputan yang harus diisi nantinya. Inputan itu adalah New Domain name inputan ini kita isi dengan domain yang akan diaddon, setelah itu ada Subdomain / Ftp Username, Document Root, yang akan terisi otomatis sesuai dengan yang kita isi pada inputan sebelumnya, misalnya : pada inputan new domain name kita isi ‘dicoba.com’ , maka subdomain/ftp username akan terisi ‘namadomain.com ’ .
dan pada document root akan terisi ‘public_html/namadomain.com ’. Jika ingin dirubah sesuai keinginan bisa aja, tapi dibiarkan begitu saja pun tetap akan bekerja semestinya setelah itu, klik ‘Addon Domain! ’ jika berhasil akan ada halaman baru yang berisi keterangan bahwa domain anda berhasil dibuat ( Addon Domains has been created! ) juga link ke file manager , untuk pembuatan FTP anda dapat ceklis “Create an FTP account with this Addon Domain.
juga ada [go back] (Jika terdapat pesan error seperti
:
Account Creation Status: failed Sorry, a DNS entry for namadomain.com already exists, please delete it first (from all servers in the dns cluster) silahkan menghubungi Bagian Teknis penghapusan dns namadomain.com.
kami
untuk
request
untuk pergi kehalaman sebelumnya untuk melihat dan memanage domain yang sudah diaddon . Domain yang tadi di addon akan terlihat pada tabel di bawahnya.
Jangan lupa subdomain / ftp username dan passwords , username dan password (untuk kasus ini usernamenya ‘dicoba’ dan password ‘test123’) ini akan digunakan jika anda akan mengupload data mengunakan ftp manager/ftp client.
Maintenance MX Entry Mx entry adalah salah satu zone dns yang di butuhkan untuk manandai pengiriman email akan tetap dikirim ke email yang ada di local atau di kirimkan ke alamat atau address tertentu, mx entry dapat di akses melalui login ke cPanel -> Pilih Menu Mx entry :
Jika sudah masuk ke mx entry, kurang lebih akan terdapat menu dan opsi sebagai berikut :
Email routing merupakan rule yang di gunakan untuk memilah email yang masuk akan di alihkan ke local mail exchange, backup mail exchange, Remote Mail Exchanger atau Automatic Detect configuration Berikut penjelasan dari masing configurasi routingnya : 1. Automatic detect configuration, opsi ini kita dapat gunakan jika tidak ingin pusing dalam pengaturan apakah konfigurasi mx entry yang telah di set termasuk category remote mail exchanger, backup mail exchanger atau local mail exchanger 2. Local Mail Exchanger, opsi routing ini akan mengarahkan
setiap email yang masuk agar mendeteksi konfigurasi mail server yang ada di lokal server 3. Backup mail Exchanger, opsi routing ini kebanyakan di gunakan jika kita mempunyai lebih dari 1 destination mx record dan hendak mengarahkan routing dari email yang masuk ke backup mx ( mail server ) yang di miliki. 4. Remote Mail Exchanger, opsi routing ini adalah opsi jika memilih mengarahkan routing email ke luar dari mx ( mail server ) internal, seperti halnya mail google apps. Record default dari mx sendiri pada dasarnya akan menggunakan nama domain kita atau akan di arahkan ke internal mail server terlebih dahalu dengan nilai priority 0, atau jika hendak melakukan custom mx entry ke luar dari internal mail server bisa di lakukan edit record default tersebut ke record mail server tujuan.
Semoga tutorialnya bermanfaat
Meningkatkan Keamanan Domain dengan Fitur DNSSEC DNS atau Domain Name Server adalah server yang berfungsi menerjemahkan alamat domain menjadi Alamat IP pengguna internet biasanya menggunakan domain untuk mengakses websitenya seperti www.facebook.com, www.google.co.id, dsb
Saat pengguna internet memasukan domain ke address bar di browsernya, browser akan meminta ke DNS Server untuk menerjemahkan domain ke Alamat IP dimana website itu berada, kemudian setelah mendapatkan Alamat IP nya, barulah pengguna internet dapat berkomunikasi dengan Web Server website tersebut Di ilmu keamanan jaringan internet, ada metode hacking yang bernama DNS Spoofing cara kerja metode ini yaitu attacker akan berada diantara pengakses website dan DNS Server, attacker akan mengganti informasi Alamat IP yang diberikan oleh DNS Server saat pengakses memintanya, sehingga pengakses akan berkomunikasi dengan Alamat IP yang salah, Server dengan IP Address yang diberikan attacker ini biasanya berisi website yang dibuat mirip dengan website aslinya DNSSec berfungsi untuk mencegah DNS Spoofing, karena dengan DNSSec, setiap pengakses meminta menerjemahkan domain ke DNS Server, DNS Server akan menyertakan kode di setiap informasi Alamat IP yang diberikan kepada pengakses untuk menandakan bahwa informasi tersebut berasal dari DNS Server bukan dari attacker Sebelum memasang DNSSec, ada beberapa ketentuan yang wajib diketahui, yaitu: 1. saat ini DNSSec hanya tersedia untuk domain *.id (co.id, web.id, biz.id, dst) 2. DNSSec diperuntukan hanya bagi pengguna Server dengan Panel selain Cpanel 3. Pembuatan Record DNSSec dilakukan di Server tempat Website berada 4. Pastikan Record DNSSec telah dibuat dengan benar sesuai petunjuk masing-masing jenis OS Server 5. DNSSec perlu diupdate setiap 30 hari sekali 6. Setiap penambahan SubDomain/Addon atau perubahan Record,
DNSSec perlu diupdate kembali 7. Jika record DNSSec yang dimasukan salah atau pemilik lupa mengupdate DNSSec nya, akses ke Domain akan bermasalah Berikut tutorial portal.qwords.com:
pemasangan
Record
1. Login Akun 2. Klik Domain
3.Klik Atur Domain pada Domain *.id anda
4. Klik Management Tools -> Manage DNSSec
DNSSEC
di
5. Inputkan Record, jika anda memiliki Record sebagai berikut: 14125 8 1 6346234627387053456422345 Maka isi seperti berikut:
Setelah memasukan DNSSec, silakan menunggu masa propagasi DNS 1×24 Jam, anda dapat mengecek apakah DNSSec sudah terinput atau belum melalui Whois
Semoga membantu
Setting Email Hosting Pada Gmail Halo,Kali ini kami akan membahas bagaimana cara menyetting Email Hosting yang nantinya akan masuk ke Gmail dan Bisa kita balas pula via Gmail.
Berikut langkah-langkah yang dapat anda ikuti : 1.
Untuk langkah pertama anda dapat masuk ke akun gmail anda lalu masuk ke bagian menu setting
2. Untuk Langkah kedua anda dapat masuk kebagian Account and Import lalu pilih “Add a POP3 mail account you own”
3. Untuk langkah ketiga anda dapat memasukan email yang terdapat pada akun hosting anda yang ingin anda sinkornasikan dengan Gmail
4. Untuk langkah keempat anda dapat mengisi form berikut : Username : dapat anda isikan nama email yang ingin anda sinkornasikan kedalam gmai
Password : Password yang anda gunakan dalam Webmail hosting anda POP Server : Diisi mail.namadomain.com Lalu centang “Leave a copy retrieved message on the server” pilihan tersebut digunakan agar email pada webmail server anda tidak terhapus pada saat anda
5. Untuk langkah kelima anda dapat anda dapat memilih “No” agar setiap anda mengirim menggunakan Gmail masih tetap mengirimkan berupa nama email utama anda yang berekstensi @gmail.com.Jika anda memilih “Yes” anda akan mengirimkan email dengan menggunakan email yang anda masukan tadi. FYI : Sistem Gmail ini seperti layaknya Mail Client Outlook.
Demikian
tutorial
ini
kami
berikan
untuk
anda,Semoga
bermaanfaat dan membantu
Pesan Error Malformed Saat Mengubah Nameserver ID Terkadang saat mengubah nameserver domain .ID kita menemui pesan error seperti ini:
Pesan error malformed ini tidak mempengaruhi proses perubahan nameserver domain .ID anda, anda dapat mengabaikan pesan error ini. Sampai saat ini penyebab adanya tulisan pesan error ini belum diketahui, pesan error ini merupakan output yang dihasilkan dari sistem website pihak registrar domain .ID
Cara Mengecek/Repair Database pada cPanel Database pada hosting anda ada yang error, atau anda ingin hanya sebatas mengecek apakah database anda dalam keadaan baik-baik saja, pada tutorial kali ini akan di kasih tahu cara untuk melakukan pengecek atau repair database yang ada di cpanel. Berikut langkah-langkahnya: 1. Untuk langkah pertama, sudah jelas anda harus melakukan login ke cPanel anda agar anda bisa mengakses menu-menu di cPanel anda.
2. Lalu klik menu MySQL Database.
3. Lalu akan muncul dari halaman MySQL Database, untuk melakukan pengecekan atau repair database, pada Modify Databases:
4. Untuk mengecek database anda, silahkan anda pilih database yang akan anda check, lalu klik tombol Check the Database”. Jika database anda baik-baik saja atau tidak error, maka report yang di hasilkan bisa di lihat pada gambar berikut:
lalu jika terdapat error atau warning pada gambar di bawah anda harus melakukan repair.
5. Untuk repair database anda jika terdapat error atau warning pada saat pengecekan, pilih database yang terdapat error atau warning, lalu klik tombol Repair the Database.
DONE!