MENCETAK LULUSAN BERKARAKTER, AMANAH UNTUK INDONESIA BERKEMAJUAN
PRESENTASI PROFIL
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
STATUS
Tgl. Berdiri
UNIVERSITAS SWASTA
O4 AGUSTUS 1999
REKTORAT UNIMUS Jl. Kedungmundu Raya 18 Semarang - 50273
www.unimus.ac.id
Tlp. +62 24 - 76740293 Fax +62 24 - 76740291
info@unimus.ac.id
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
INFORMASI
VISI Menjadi Universitas yang Unggul, Berkarakter, Berbasis Teknologi dan Berwawasan Internasional.
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
VISI & MISI
MISI
[1] [2]
Menyelenggarakan pendidikan tinggi berkualitas internasional yang relevan dengan kebutuhan masyarakat berdasarkan nilai-nilai Islam. Menyelenggarakan pembelajaran yang unggul, berkarakter dan berbasis teknologi
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
VISI & MISI
MISI
[1] [2]
Mengembangkan penelitian dan pengabdian pada masyarakat yang unggul di tingkat nasional dan menopang kemajuan iptek. Menghasilkan lulusan yang kompeten, mampu mengisi dan atau menciptakan lapangan kerja . Mengembangkan suasana akademik berbasis nilai-nilai Islam.
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
Menciptakan tatakelola yang profesional (akuntabel & transparan) dan islami. Menjalin kerjasama dengan institusi dan masyarakat untuk pengembangan pendidikan, penelitian, dan pengabmas. Mengembangkan usaha mandiri untuk mendukung pengelolaan pendidikan tinggi dan kesejahteraan seluruh civitas akademika. Mengembangkan dan memanfaatkan teknologi untuk menunjang layanan administrasi, informasi dan komunikasi.
VISI & MISI
SEJARAH SINGKAT
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
1996
Universitas Muhammadiyah Semarang (UNIMUS) dirintis oleh Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Tengah sejak tahun 1996, yang ditindaklanjuti dengan SK Panitia Pendiri Universitas Muhammadiyah Semarang No. : SK.PW/III.B/9.6/001/1997
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
4 Agustus 1999 Secara resmi UNIMUS berdiri pada tanggal 4 Agustus 1999 berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI No.: 139/D/O/1999.
2004
Memasuki tahun kedua, sesuai dengan amanah Sidang Tanwir Pimpinan Wilayah Muhammadiyah di Klaten, semua Akademi Muhammadiyah di Semarang yaitu Akademi gabung dengan UNIMUS. Tahun 2004 seluruh Akademi tersebut telah bergabung dengan UNIMUS.
SEKARANG Saat ini UNIMUS memiliki:
8 FAKULTAS, 22 PROGRAM STUDI YANG TERDIRI DARI 2 PROGRAM PROFESI, 15 PROGRAM SARJANA DAN 5 PROGRAM DIPLOMA.
SEJARAH SINGKAT
GAMBARAN UMUM UNIVERSITAS
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
Universitas Muhammadiyah Semarang merupakan sebuah universitas swasta milik Persyarikatan
Muhammadiyah.
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
GAMBARAN UMUM UNIVERSITAS
UNIMUS berdiri pada tahun 1999, berdasarkan SK Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI No. 139/D/O/1999.
UNIMUS merupakan salah satu universitas yang berkembang pesat dan menjanjikan di Jawa Tengah. UNIMUS merupakan bagian dari Pendidikan Tinggi Muhammadiyah yang berjumlah 172 PTM di seluruh Indonesia.
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
GAMBARAN UMUM UNIVERSITAS
UNIMUS sebagai a University for the Excellence dibuktikan dengan pengakuan kendali mutu dari berbagai lembaga tingkat nasional maupun international.
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
GAMBARAN UMUM UNIVERSITAS
UNIMUS terletak di kota Semarang, ibukota Jawa Tengah. UNIMUS terdiri dari 4 kampus di tengah kota Semarang dengan Kampus Utama (Terpadu) di Jalan Kedungmundu Raya No. 18 seluas kurang lebih 8 ha yang dipakai untuk Rektorat, Fakultas Ilmu Keperawatan dan Kesehatan, Fakultas Kesehatan Masyarakat, serta Fakultas Ekonomi.
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
GAMBARAN UMUM UNIVERSITAS
Kampus Kedungmundu II dipakai untuk Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam dan Fakultas Ilmu Keperawatan dan Kesehatan.
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
Kampus Wonodri ditempati oleh Fakultas Kedokteran dan letaknya bersebelahan dengan Rumah Sakit Roemani yang berfungsi sebagai Rumah Sakit Pendidikan UNIMUS.
Kampus Kasipah yang lokasinya kurang lebih 3 km dari Kampus Terpadu menjadi tempat bagi Fakultas Teknik dan Fakultas Budaya dan Bahasa Asing.
GAMBARAN UMUM UNIVERSITAS
Dr. Ir. Nurrahman, M.Si
wakil rektor i Bidang Akademik
Dr. Hj. Sri Rejeki, S.Kp. M.Kes. Sp. Mat
wakil rektor Ii
Bidang Administrasi dan Keuangan
Prof. Dr. H. Djamalauddin Darwis, MA
rektor
Dr.H. Djoko Setyo Hartono W., SE., MM., SH., M.Kn
wakil rektor IIi Bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
PIMPINAN UNIVERSITAS
PROGRAM STUDI
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
Saat ini UNIMUS memiliki 8 fakultas yang menawarkan program Profesi sebanyak 2 prodi, program Sarjana sebanyak 15 prodi, dan program Diploma (D3-D4) sebanyak 5 prodi. Sebanyak 11 Program studi merupakan program yang terkait dengan kesehatan dan merupakan kekuatan UNIMUS sebagai bagian organisasi Muhammadiyah yang fokus pada peningkatan pendidikan dan kesehatan masyarakat.
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
PROGRAM STUDI
kedokteran (fk)
PROFESI DOKTER DAN kedokteran (S-1)
ilmu keperwatan & kesehatan (FIKKES)
PROFESI NERS, ILMU KEPERAWATAN (S-1 & d-3), Ilmu Gizi (S-1 & D-3) , Teknologi Pangan (S-1) , Analis Kesehatan (D-4 & D-3), Kebidanan (D-3)
kesehatan masyarakat (FKM)
Kesehatan Masyarakat (S-1)
kedokteran gigi (fkg)
Profesi Dokter Gigi Kedokteran Gigi (S-1)
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
PROGRAM STUDI
teknik (ft)
Teknik Mesin (S-1) Teknik Elektro (S-1)
ekonomi (fe)
Manajemen (S-1) Akuntansi (S-1)
bahasa & budaya asing (fbba)
Sastra Inggris (S-1) (Akre B) Pendidikan Bahasa Inggris (S-1)
matematika & ipa (FMIPA)
Statistik (S-1) Pendidikan Matematika (S-1) Pendidikan Kimia (S-1)
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
PROGRAM STUDI
AKREDITASI
B
D-3 KEBIDANAN 489/SK/BAN-PT/Akred/D3/XII/2014
Seluruh program studi telah terakreditasi oleh BAN-PT Sebanyak 7 program studi telah mendapatkan akreditasi B,
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
KESEHATAN MASYAKAT
D-3 GIZI
SASTRA INGGRIS
047/BAN-PT/Ak-XIV/S1/XII/2011
D-3 ANALIS KESEHATAN
180/SK/BAN-PT/Akred/Dpl-III/VI/2014
TEKNIK ELEKTRO
462/SK/BAN-PT/Akred/S/XII/2014
009/SK/BAN-PT/Akred/Dpl-III/I/2014
004/SK/BAN-PT/Akred/S/I/2015
TEKNOLOGI PANGAN 447/SK/BAN-PT/Akred/S/XI/2014
PROGRAM STUDI
AKREDITASI Serta terdapat 1 program studi telah mendapatkan akreditasi A, sedangkan sisanya sedang dalam proses reakreditasi.
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
A
D-3 KEPERAWATAN 447/SK/BAN-PT/Akred/S/XI/2014
PROGRAM STUDI
KERJA SAMA PRESENTASI PROFIL UNIMUS
KERJASAMA INTERNASIONAL Centro Escular Univ, Philippines IFUGAO Univ, Philippines Cebu Univ, Philippines Corcodilleras Univ, Philippines Our Lady Fatima Univ, Philippines PH Khon Kaen Univ, Thailand Far Easter Univerity Manila Philippines Ngee Ann Polytecnic Singapore University of Calgary Qatar COOLNOVA UG Google Microsoft
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
KERJASAMA
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
FASILITAS
FASILITAS AKADEMIK Ruang kelas yang memadai Laboratorium Perpustakaan Internet dan ICT
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
FASILITAS
FASILITAS NON AKADEMIK Asrama Lapangan Olah Raga Panjat Dinding Ruang Konseling untuk Perokok
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
FASILITAS
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
Gedung Rektorat UNIMUS
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
Gedung NRC (NURSES RESEARCH CENTER)
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
ASRAMA / RUSUNAWA
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
MASJID AT-TAQWA
PENERIMAAN MAHASISWA BARU 2015/2016
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
PMB 2015/2016
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
PMB20152016
SYARAT PENDAFTARAN UMUM
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
PMB20152016
SYARAT PENDAFTARAN KHUSUS KEDOKTERAN
Sma / ma jurusan ipa Lulus tes kesehatan umum, mata, dan tht Lulus tes psikiatri
KEPERAWATAN
smA / MA TINGGI BADAN PRIA 155CM, WANITA 150 TIDAK BUTA WARNA
GIZI, ANALIS KESEHATAN
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
smA / SMK / MA TIDAK BUTA WARNA
PMB20152016
SISTEM PELAKSANAAN TES #1
Pendaftaran, tes dan pengumuman dapat dilaksanakan dalam waktu satu hari (One Day Admission Service).
#2
Tes menggunakan Komputer (Computer Based Test) yang terdiri dari 60 soal. Bagi pedaftar program studi Kedokteran dan Kedokteran Gigi akan menjalani tes komputer (CBT) dan tes tertulis (Paper Based Test).
#3
Program studi kesehatan, mensyaratkan tes kesehatan kecuali program studi Teknologi Pangan dan Kesehatan Masyarakat.
#4
Khusus Fakultas Kedokteran selain mensyaratkan tes kesehatan umum, juga ditambah tes kesehatan mata (tidak buta warna), THT dan psikiatri.
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
PMB20152016
DAFTAR ONLINE SEKARANG
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
KONTAK KAMI
Infotmasi Lebih Lanjut Dapat Menghubungi Kontak Admisi berukut ini
0819.840.293
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
KONTAK KAMI
KEEP IN TOUCH WITH US, JUST CLICK IT.
PRESENTASI PROFIL UNIMUS
KONTAK KAMI
PRESENTASI PROFIL UNIMUS