Menampilkan Kata Motivasi Secara Acak di Web Rika Dwi Hapsari
[email protected]
Abstrak Sambil baca-baca sebuah buku yang di dalamnya terdapat beberapa pesan-pesan motivasi yang singkat, terpikir bagaimana cara menampilkan pesan motivasi ke dalam web secara acak pada sebuah halaman, ya sebenarnya trik kali ini bukan hanya digunakan untuk menamppilkan kata motivasi aja ya, tapi juga dapat digunakan untuk menampilkan berita terkini atau sebuah headline news secara acak pada website anda.
Kata Kunci:php,random,text
Pendahuluan Semoga dapat dipahami oleh pembaca sekalian.
Pembahasan Sebelumnya saya jelaskan dlu konsep daripada script berikut menggunakan teknik array dan fungsi acak atau random, berikut script yang akan kita gunakan:
Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org
“Kebahagiaan tidak terletak pada kebahagiaan itu sendiri, tetapi pada keberhasilan mencapainya.”); $total_motivasi=sizeof($motivasi); $acak_motivasi=rand(0,$total_motivasi); Echo “Motivasi hari ini :
”; Echo “$motivasi[$acak_motivasi]”; ?> Penjelasan script :
Pada baris ke-2 sampai ke-7, merupakan kumpulan kata-kata motivasi yang akan di tampilkan secara acak pada web, yang dinamakan $motivasi, yang mana datanya disimpan dengan type array atau data berurut.
Pada baris ke-9 merupakan fungsi untuk menghitung jumlah kata motivasi yang terdapat pada $motivasi
Baris ke- 10 berfungsi untuk mengacak urutan kata motivasinya
Baris ke-12 mencetak kata “Motivasi hari ini:”
Terakhir di baris ke 13 mencetak kata motivasi yang di acak tadi.
Simpan file di atas dan jalankan pada localhost setelah tampil anda bisa merefresh haaman nya untuk melihat fungsi randomnya. Ok, gimana triknya, simple kan? o… ia satu lagi, kata motivasi yang kita masukan bisa lebih dari tiga seperti yang di lihat di contoh dan setiap pemisah antar kata motivasi harus dipisah dengan tanda koma.
Penutup Yup sekian tutorial dari saya, semoga dapat berguna bagi anda sekalian.
Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org
Referensi http://news.palcomtech.com/2011/06/menampilkan-kata-motivasi-secara-acak-di-web/
Biografi Gadis bernama lengkap Rika Dwi Hapsari ini adalah seorang mahasiswa jurusan Sistem Informasi yang
sedang
berjuang
untuk menyelesaikan
pendidikan S1-nya yang tertunda. Selain kuliah, cewek yang juga hobi nonton drama korea dan traveling ini juga hobi menghayal. Bagi kamu yang ingin berkenalan, silahkan mampir ke blognya di http://bawangijo.wordpress.com/
Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org