LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING APLEKASI GAME PUZZLE BLASTER UNTUK MOBILE DEVICES MENGGUNAKAN TEKNOLOGI J2ME TUGAS AKHTR
O leh:
Nama
: Sita Aminingsih
No. Mahasiswa
: 01523107
Jogjakarta, Mei 2006 Menyetujui Pembimbing
LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI
APLIKASI GAME PUZZLE BLASTER UNTUK MOBILE DEVICES MENGGUNAKAN TEKNOLOGI J2ME TUGAS AKHIR oleh : Nama No. Mahasiswa
: SITA AMININGSIH : 01 523 107
Telah Dipertahankan di Depan Sidang Penguji Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknologi Industri Universitas Islam Indonesia
Yogyakarta, Mei 2006 Tim Penguji,
Yudi Pravudi.. S. Si.. M. Kom Ketua
Taufiq Hidavat. ST.. MCS Anggota I
Fathui Wahid. ST.. M.Sc Anggota II
Mengetahui, kultas Teknologi Industri s Islam Indonesia
^ Wahid. ST.. M.Sc)
LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN HASIL TUGAS AKHIR
Saya yang bertandatangan di bawah ini,
Nama No.Mahasiswa
:
SITA AMININGSIH 01 523 107
Menyatakan bahwa seluruh komponen dan isi dalam Laporan Tugas Akhir ini adalah hasil karya saya sendiri. Apabila di keraudian hari terbukti bahwa ada beberapa bagian dari karya ini adalah bukan hasil karya saya sendiri, maka saya siap menanggung resiko dan konsekuensi apapun. Demikian pernyataan ini saya buat, semoga dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.
Yogyakarta, Mei 2006
SITA AMININGSIH
HA LAM AN PERSEMBAHAN
Kupersembahkan s e t i t i k pancapaian a v a l d a ri roa-sa dapauku dangan penuh c in ta dan kerendahan h a t i
Yang Maha Pengasih iagi Maha Penyayang, Allah SWT liada ^ata-kata yang terucap kecuah J^ffiamdufiffafn rabfrit atamin.....
Yang Tercinta, !bu dan Papaku Segala fysifi sayang, perfiatran, doa restu, cinta yang abadi, pengorbamm yang tufus dan mumi dari kalian dapat memhuat kaftan tersenyum dan fmngga....
De Gunk dan Kunyii Kasift sayang antara fcita semoga tetap teijaga sampai £apan pun, Kate itu tidakjpedu diueap^an topi tusa^aniafi di daiam ftati,..
HALAMAN MOTTO
“Sesungguhnya disamping kesukaran terdapat kemudahan” -
QS Al-Insyirah 5
“Adakah sama orang-orang yang mengetahui dengan orangorang yang tidak mengetahui? Sesungguhnya oranq yang beraKallah yang dapat menerima pelajaran - QS Az-Zumar 9
“Ya Allah perkayalah diriku dengan ilmu, hiasilah diriku dengan kesabaran dan muliakanlah diriku dengan taqwa, serta per-indahlah diriku dengan kesehatan" - H.R. Al-Bukhari & Umar -
Perubahan harus terjadi pada yang LEBIH BAIK caranya : 1. Mulai lah dari cliri sendiri 2.Mulailah dari yang kecil 3. Mulailah dari SEKARANG !!! Aa Gym -
v
KATA PENGANTAR
Assalamu’aiaikum Wr. Wb
Fuji dan syukur penyusun panjatkan kehadnat Allah SWT yang telah melimpahkan rahinat dan hidayah-Nya, sehingga penyusun dapat menyelesaikan laporan Tugas Akhir dengan judul Aplikasi Game Puzzle Blaster Untuk Mobile Devices Menggunakan Teknologi J2ME. Seiring dengan terselesaikannya penyusunan tugas akhir ini, banyak hal dan rintangan yang dihadapi, tidak sedikit pihak yang secara langsung maupun tidak langsung mendorong, membantu serta memberi masukan berharga dalam pelaksanaan penyusunan tugas akliir ini. Oleh karena itu penyusun dengan segala kerendahan hati mengucapkan terimakasih kepada pihak-pihak, antara lain : 1. Bapak Prof. Dr. Fdy Suandi Hamid, M Fc selaku Rektor Universitas Islam Indonesia. 2. Bapak Fathul Wahid ST., MSc selaku Dekan Fakultas Teknologi Industri Universitas Islam hidonesia 3. Bapak Yudi Pravudi, S. Si, M.Kom selaku Ketua Jurusan Teknik Inlbnnatika Universitas Islam Indonesia sekaligus selaku dosen pembimbing yang telah banyak memberikan bimbingan, sar-'in dan masukan yang berharga pada penyusunan tugas akhir ini.
vi
4. Ibu dan Papaku, keliiarga besarku, terimakasih imtuk selalu menyavangiku, memberikan semangat yang tiada henti-hentinya. Perhatian selama ini sungguh sangat beraiti bagiku. 5. Adik-adikku, semoga apa yang kalian inginkan dapat berhasil, teruslah menuntut ilmu dan jangan peinah merasa lelah. 6. Untuk saliabat + teman + kakak sejatiku, tetaplah menjadi “sejatiku”, semoga kita dapat benar-benar menjadi sejati. 7. Teman-teman terbaikku: Yani en Ari tetaplah menjadi teman terbaikku, i love u fren, Teman-teman kos “Kinanti” Always Keep Smile, teman seperguruanku tetap semangat ya..., Rekan-rekan 2001 BINER semuanya... tetap kompak ya 8. Semua pihak yang telah membantu terselesaikannya laporan Tugas Akhir ini yang tidak mungkin disebutkan satu persatu Penyusun sadar sepenuhnya bahwa dalam penyusunan laporan ini masih jauh dari sempuma. Oleh karena itu diharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun demi kesempumaan dalam laporan ini. Semoga laporan ini dapat menambah ilmu pengetahuan di bidang Teknologi Informasi serta dapat bermanfaat bagi semua pembaca. Ainieen
Wassalamu 'alaikum Wr. Wb Yogyakarta, Mei 2006
Sita Aminingsih
vii
SARI
Makin berkembangnya kebutuhan manusia akan teknologi terutama yang tidak terikat oleh tempat dan waktu, membuat fungsi ponsel tidak lagi hanya sebagai alat komumkasi tetapi dapat sebagai sebuah sarana hiburan. Salah satu bentuk hiburan adalah permainan (game). Hadimya teknologi J2ME (Java 2 Micro Edition) yang memungkinkan diimplementasikannya aplikasi game pada terminal bermemori kecil dapat menjadi sebuah hiburan yang dapat dimainkan kapan saja dan dimana saja. Software yang akan dibangun adalah game puzzle dengan tampilan 2D. Game Puzzle Blaster ini adalah game yang melibatkan bola dan panah. Panah dapat diarahkan. Bola yang ditembakkan akan memantul pada dinding sebelah kanan dan kiri dalam area permainan dan menempel pada dinding atas atau bola yang sudah tersedia di atasnya. Apabila telah mengumpulkan minimal 3 bola dengan wama yang sama maka bola tersebut akan pecah. Game ini terdiri dari 3 level. Setiap levelnya memihki tingkat kesulitan yang berbeda. Bola yang berada diatas akan ter us turun dan akan bermacammacam wama sesuai dengan levelnya. Pemain akan kalah jika tidak bisa memenuhi nilai minimal pada tiap level, atau jika bola yang berada paling bawah pada posisi lebih dari 5 baris, atau jika bola baru (yang akan ditembakan) kollision. Skor yang belum pemah tercapai akan tersimpan di display urutan skor tertinggi.
Keyword: J2ME, Game Puzzle
viii
TA K A R IR
ApplicationProgramming Interface (API) Penghubung suatu aplikasi dengan aplikasi lairmya. Suatu rutin standar yang memungkiakan programmer menggunakan system function. Bluetooth Standar wireless networking yang diluncurkan untuk menggantikan IrDA dengan menggunakan hubungan radio jarak dekat untuk pertukaran informasi. Emulator Suatu tampilan antarmuka yang membuat program berjalan seperti pada platform yang sebenamya. Game Puzzle Jenis permainan yang ditujukan untuk memecahkan suatu masalah tertentu. Hampir semua tantangan menyangkut masalah logika yang biasanya dibatasi oleh waktu. Game worlds Klemen-elemcn utarna vang terdapat dalam suatu program game. Garbage collector Fasilitas dari program Java untuk mengurangi beban pengelolaan memori oleh programmer dan mengurangi atau mengeliminasi sumber kesalahan terbesar yang terdapat di dalam bahasa yang memungkinkan alokasi dinamis. Graphical User Interface (GUI) Antarmuka komputer yang berbasiskan gratis. Merupakan citra grails yang ditampilkan di layar komputer untuk mengakses aplikasi software. Game board Layanan aplikasi game berupa bentuk tampilan game beserta latar belakangnva. Heap Penvimpanan data yang tidak permanen. Java Development Kit (JDK) Sekumpulan program dan library Java yang digunakan untuk menjalankan dan mengembangkan program Java. Java Virtual Machine (JVM) Komponen untuk menjalankan program Java pada emulator perangkat genggam.
IX
Java 2 Micro Edition (J2ME) Bagian dari aplikasi Java 2 yang digunakan untuk menjalankan dan mengembangkan aplikasi-aplikasi Java pada ponsel, Palm, PDA dan Pocket PC, Mobile Information Device Profile (MIDP) Berisi informasi profil perangkat komunikasi 2 arah dengan tasilitas toolkit tampilan, met ode pemasukan dan pengguna, penyimpanan data menggunakan model basis data berorientasi record (tampilan) sederhana. MIDP dibangun untuk menycdiakan lingkungan kcija J2ME untuk aplikasi mobile phone dan mengatasi isu-isu seperti antarmuka pemakai, jaringan dan siklus hidup aplikasi. Mobile game Software permainan yang dimainkan pada ponsel atau perangkat portabei lainnya. Splash Screen Tampilan komputer kelika program a Urn OS sedang loading. T h read Urutan program komputer yang dapat m dakukan lebih dari satu tugas dalam satu waktu yang sama. Unified Modelling Language (UML) Bahasa grafts untuk mendokumentasikan, menspesifisikasikan, dan membangvm si stem perangkat lunak. Write Once, Run Anywhere Sifat dari pemrograman bahasa Java berupa rancangan program komputer yang dapat dijalankan pada sistem operasi apapun tanpa harus melakukan penulisan kode program atau kompilasi ulang pada program yang sudah dibuat.