KEWENANGAN PEMERINTAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL DALAM MENGATUR JUAL BELI TANAH UNTUK PERTAMBANGAN DI KAWASAN KARS
SKRIPSI
Disusun untuk memenuhi salah satu syarat guna memperoleh gelar sarjana Pada Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
Diajukan oleh: Nama : Supriono Nim
: 20060610004
FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS MUHAMMADYAH YOGYAKARTA 2010
KEWENANGAN PEMERINTAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL DALAM MENGATUR JUAL BELI TANAH UNTUK PERTAMBANGAN DI KAWASAN KARS
SKRIPSI
Diajukan oleh: Nama
: Supriono
Nim
: 20060610004
Telah disetujui oleh dosen pembimbing pada tanggal...
Dosen Pembimbing I
NURWIGATI, SH.,M.Hum. NIK:153.016
Dosen Pembimbing II
BENI HIDAYAT, SH,M.HUM. NIK:153.030
KEWENANGAN PEMERINTAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL DALAM MENGATUR JUAL BELI TANAH UNTUK
PERTAMBANGAN DI KAWASAN KARS
SKRIPSI
Telah diseminarkan dihadapan tim penelaah pada tanggal..... Yang terdiri dari:
Ketua
JOHAN ERWIN ISHARYANTO, SH.,MH. NIK:153.020 Anggota
Anggota
NURWIGATI, SH.,M.HUM. NIK:153.016
BENI HIDAYAT, SH.,M.HUM. NIK:153.030 Mengesahkan
Dekan Fakultas Hukum Universitas muhammadyah Yogyakarta
ENDRIO SUSILO, SH.,MCL. NIK:153.042
KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis haturkan ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Skripsi ini dengan Judul “Kewenangan Pemerintah Kabupaten Gunungkidul Dalam Mengatur Jual Beli Tanah Untuk Pertambangan Di Kawasan Kars”. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Program S I Ilmu Hukum Universitas Muhammadyah Yogyakarta. Penyusunan Skripsi ini tidak lepas dari bantuan dan kerjasama serta dorongan dari semua pihak yang tidak ternilai harganya. Oleh karena itu penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesarsebesarnya kepada : 1. Endrio Susilo, SH.,MCL. selaku dekan Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta 2. Nurwigati, SH.,M.Hum. dan Beni Hidayat, SH., M.Hum. selaku dosen pembimbing yang telah meluangkan waktu, tenaga dan pikiran untuk memberikan pengarahan sampai terselesaikannya Skripsi ini. 3. Supartono.,ST.,MT. (Kasi Geologi dan Tata Lingkungan di Kantor Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan Pertambangan Gunungkidul) yang telah memberikan banyak penjelasan dan masukan selama penulis melakukan penelitian. 4. Orang tua dan Keluarga tercinta yang telah membantu mendoakan dan memberikan dukungan dalam penyelesaian skripsi ini. 5. Masyarakat kabupaten Gunungkidul khususnya yang berada di kawasan kars yang telah memberikan informasi yang dibutuhkan oleh penulis. 6. Indah Pratiwi yang telah mendampingi dengan penuh kesabaran pada saat ujian skripsi 7. Rekan-rekan Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
8. Semua pihak yang tidak mungkin penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu hingga terselesaikannya Skripsi ini Semoga bantuan yang telah diberikan kepada penulis mendapat balasan yang berlipat dari Allah SWT. Penulis menyadari bahwa dalam Skripsi ini masih jauh dari sempurna, namun harapan penulis semoga Skripsi ini bermanfaat bagi penulis pada khususnya dan bagi semua pihak pada umumnya.
Yogyakarta, Mei 2010 Penulis Supriono
DAFTAR ISI
Halaman Halaman Judul ......................................................................................................... i Halaman Persetujuan.............................................................................................. ii Halaman Pengesahan............................................................................................. iii Halaman Kata Pengantar........................................................................................ iv Halaman Daftar Isi..................................................................................................vi Halaman Daftar Lampiran......................................................................................ix BAB I
PENDAHULUAN.................................................................................. 1 A. Latar Belakang .................................................................................. 1 B. Rumusan Masalah ............................................................................. 5 C. Tujuan Penelitian .............................................................................. 5 D. Manfaat Penelitian............................................................................. 6
BAB II TINJAUAN PUSTAKA........................................................................ ..7 A. Tinjauan tentang Jual Beli Tanah.......................................................7 1. Pengertian Tanah……………………….……..………………….7 2. Macam-macam Hak Atas Tanah…………………..……..………8 3. Peralihan Hak Atas Tanah……………………..………..………11 a. Jual Beli Tanah menurut Hukum Adat………….…………...12 b. Jual Beli Tanah menurut UUPA……………………..………16 c. Penghibahan Tanah……………………..……………………20 d. Pewarisan Tanah………………………..……………………22 e. Perwakafan Tanah………………………...………………….23 B. Tinjauan tentang Hukum Pertambangan di Indonesia..........……....24
1. Sumber-sumber Hukum Pertambangan…………...…………….25 2. Hubungan Hukum Pertambangan dengan Hukum Agraria…..…33 3. Kewenangan Pengelolaan Pertambangan Umum……...………..34 C. Pengertian Kawasan Kars.…………..……………………………..35 BAB III METODE PENELITIAN ..................................................................... 37 A. Jenis Penelitian................................................................................ 37 B. Lokasi Penelitian...............................................................................37 C. Populasi dan Pengambilan Sampel…...............................................38 D. Sumber Data.................................................................................... 38 E. Teknik Pengumpulan Data...............................................................40 F. Penyusunan dan Metode Analisis……………………..…………...41 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.................................... 42 A. Kewenangan Pemerintah kabupaten Gunungkidul dalam memberikan Ijin Pertambangan dan Proses Peralihan Hak atas Tanah karena Jual Beli yang terjadi di Kawasan Kars.….....……….……..42 1. Kewenangan Pemerintah kabupaten Gunungkidul dalam memberikan Ijin Pertambangan…..…………………………..…49 2. Proses Peralihan Hak atas Tanah karena Jual Beli yang terjadi di Kawasan Kars.…………………………………......……………61 B. Kewenangan Pemerintah Kabupaten Gunungkidul dalam Mengatur Jual Beli Tanah untuk Pertambangan di Kawasan Kars.……..….65 1. Klasifikasi Kawasan Kars.………………..……………………..66 2. Tata Ruang Kabupaten Gunungkidul……………..…………….67 BAB V
PENUTUP.............................................................................................76 A. Keimpulan................................... .....................................................76
B. Saran..................................................................................................76 DAFTAR PUSTAKA………............................................................................... 78 LAMPIRAN