KATA PENGANTAR Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT, karena hanya berkat berkah dan rahmatNya akhirnya prosiding yang berisi kumpulan makalah yang dihimpun dari Seminal Nasional Kimia 2007 dengan tema “Globalisasi Hasil-Hasil Penelitian Dalam Mengembangkan Profesionalisme Di Bidang Kimia Dan Pendidikan Kimia Menuju Kualitas Berstandar Internacional” ini akhirnya dapat terselesaikan dengan baik.
Seminal Nasional Kimia yang diselenggarakan pada tanggal 5 Desember 2007 oleh Jurusan Kimia FMIPA Universias Negeri Surabaya ini merupakan kegiatan rutin yang akan terus dilaksanakan pada tahun-tahun mendatang. Semoga dengan kegiatan ini jurusan Kimia FMIPA UNESA dapat terus ikut berkiprah dalam menghimpun temuantemuan baru yang berkaitan dengan pengembangan ilmu kimia dan pendidikan kimia serta sekaligus sebagai wahana komunikasi antara akademisi, guru, peneliti, industri, dan pemerhati pendidikan kimia pada umumnya.
Prosiding ini memuat 4 makalah utama yang saling terkait dengan tema seminal di atas yaitu : (1) Prof.
Sjamsul Arifin, B.Sc.(Hons I), P.Hd. (UNSW), Hon.D.Sc. (NU
Malaysia
ilmu
pakar
kimia
dari
ITB
Bandung;
(2)
Prof.Dr.
Sukardjo
pakar pendidikan kimia dari Universitas Negeri Yogyakarta; (3) Dr Leny Yuanita M.Kes dari jurusan Kimia FMIPA Unesa serta (4) Dr Suyono, M.Pd dari jurusan Kimia FMIPA Unesa.
Prosiding ini juga memuat 43 makalah oral bidang kimia dan 34
makalah oral bidang pendidikan kimia serta 4 makalah poster. Semoga semua yang telah diupayakan dalam seminar sampai tercetaknya prosiding ini membawa manfaat bagi dunia pendidikan dan masyarakat luas pada umumnya.
Pada kesempatan ini tak lupa kami ucapkan terima kasih kepada Ketua Jurusan Kimia FMIPA Unesa, Dekan FMIPA Unesa, Rektor Unesa serta para penyandang dana yang telah mendukung secara penuh hingga terselesaikannya prosiding ini.
Wassalam,
Panitia
iii
LAPORAN KETUA PANITIA Selamat pagi, Segala puji kepada Tuhan YME karena dengan rahmatNya kita dapat melaksanakan Seminar Nasional Kimia pada hari ini dalam keadaan baik dan sehat wal afiat. Seminar Nasional Kimia ini bertujuan untuk: (1) membangun kompetensi dalam mempublikasikan temuan, hasil penelitian serta kajian ilmiah dibidang kimia dan pendidikan kimia secara tertulis dan oral., (2) meningkatkan komunikasi antara para peneliti, pemerhati, dan pengguna hasil penelitian kimia dan pendidikan kimia., dan (3) mengembangkan forum ilmiah dalam menyikapi wacana eksternal seperti orientasi industri kimia Indonesia, sertifikasi guru dan dosen, sekolah berstandar internasional (SBI), maupun persiapan menuju badan hukum pendidikan (BHP). Setelah seminar ini kami berharap dapat terjadi pertukran informasi dari berbagai temuan baik di bidang kimia maupun pendidikan kimia, selain itu dapat terjalin ikatan yang harmonis antara alumni, masyarakat, dan lembaga lain. Kerja sama ini nantinya diharapkan dapat memberikan hal yang terbaik kepada bangsa dan masyarakat melalui hasil penelitian yang disampaikan oleh para pembicara dalam seminar ini. Peserta seminar ini berasal dari guru SMA, perguruan tinggi swasta dan negeri, dan peneliti yang berjumlah 81 orang. Pada kesempatan ini kami haturkan terima kasih kepada Rektor Universitas Negeri Surabaya dan para penyandang dana yang telah mendukung secara penuh atas terselenggaranya seminar ini. Tidak lupa rasa terima ksih kami sampaikan kepada para peserta Seminar Nasional Kimia atas partisipasinya dan kepada rekan-rekan panitia atas kerja samanya. Akhir kata dengan memohon kepada Tuhan YME, semoga apa yang kita inginkan dari seminar
ini dapat terwujud dan kami ucapkan SELAMAT
BERSEMINAR. Selamat Pagi Surabaya, 5 Desember 2007 Hormat kami, Ketua Seminar Nasional Kimia
Dr. I Gusti Made Sanjaya, M.Si.
iv
SAMBUTAN REKTOR UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA PADA SEMINAR NASIONAL KIMIA JURUSAN KIMIA FMIPA UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA SURABAYA, 5 DESEMBER 2007 Assalamualaikum, Wr.Wb. Selamat pagi dan salam sejahtera. Terlebih dahulu marilah kita panjatkan puji syukur atas kehadirat Allah SWT., karena berkat rahmat, hidayah, dan karunia-Nya pada hari ini, 5 Desember 2007 kita dapat berkumpul di sini dalam rangka Seminar Nasional Kimia yang diselenggarakan Jurusan Kimia FMIPA Universitas Negeri Surabaya. Pada kesempatan ini perkenankan saya atas nama pimpinan dan civitas akademika Universitas Negeri Surabaya mengucapkan selamat datang di Unesa, kampus Ketintang, dan selamat melaksanakan kegiatan Seminar Nasional Kimia. Tema seminar nasional kimia adalah “Globalisasi Hasil-hasil Penelitian Dalam Mengembangkan Profesionalisme di Bidang Kimia dan Pendidikan Kimia Menuju Kualitas Berstandar Internasional”. Saya mengharapkan agar mellui foum ini terjalin komunikasi ilmiah tentang pengembangan bidang kimia dan pendidikan kimia yang profesional menuju kualitas berstandar internasional. Seminar nasional merupakan wadah dalam menjalin dan menjalankan kemampuan komunikasi antar kimiawan, praktisi kimia, dan pemerhati kimia terhadap hasil-hasil penelitian, temuan, serta informasi lain di bidang kimia dan pendidikan kimia. Dari seminar nasional ini saya mengharapkan terjadi sinergi antara penelitian-penelitian murni di satu sisi dengan penelitian-penelitian pendidikan di sisi yang lainnya sehingga kita bersama-sama dapat mencari dan memberi yang terbaik bagi kemajuan bangsa dan negara serta untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat Indonesia. Sebagai penutup, perkenankan saya sekali lagi mengucapkan selamat berseminar. Terima kasih kami ucapkan pada para peserta, panitia penyelenggara, sponsor, dan semua pihak yang telah membantu suksesnya acara ini. Akhirnya, perkenankan saya atas nama Allah SWT dan dengan memohon berkah, rahmat, dan hidayah-Nya, Seminar Nasional Kimia ini saya buka secara resmi. Wassalamualaikum Wr.Wb. Rektor
Prof. Dr. Haris Supratno
v
DAFTAR ISI Hal Halaman Judul
i
Halaman Katalog Prosiding
ii
Kata Pengantar
iii
Laporan Ketua Panitia
iv
Sambutan Rektor UNESA A MAKALAH UTAMA 1. Ilmu Kimia Sumber Alam Hayati Indonesia : Penelitian Untuk 1 Pengembangan Pendidikan, Ilmu Pengetahuan, Dan Sumberdaya Manusia Sjamsul Arifin Achmad 2. Modernisasi Pendidikan Kimia Menghadapi Masalah Pendidikan 13 Di Era Global Sukardjo 25 3. Peran Bahan Makanan Pada Bioavailabilitas Fe Dr. Leny Yuanita M.Kes 4. Continuing Education Sebagai Salah Satu Alternatif Peningkatan 30 Kualitas Pembelajaran Kimia Di Sekolah Suyono B MAKALAH BIDANG PENDIDIKAN KIMIA PA1. Reaktor Eksoterm Sebagai Pembangkit Energi Mini Dalam 36 Pembelajaran Termokimia Isnainy Fadjarijah, S.Pd PA2. Media Animasi Kartun Sebagai Media Pembelajaran Pada Sub 42 Materi Pokok Hidrokarbon Wadiyah, Achmad Lutfi PA3. Permainan Mahjong Unsur Sebagai Media Pembelajaran Kimia Fida Diyanati , Achmad Lutfi PA4.
52
Pengembangan Permainan Balon Unsur Sebagai Media 59 Pembelajaran Sains Pada Materi Pokok Klasifikasi Zat Ika Faulya Naim, Achmad Lutfi
PA5. Permainan Tangga Orbital Sebagai Media Pembelajaran “Struktur 70 Atom Dan Sistem Periodik” Nanik Sulistiowati, Achmad Lutfi PA6. Pemanfaatan Hasil Alam Sebagai Media Pembelajaran Yang 76 Menarik Dan Komunikatif Untuk Mempelajari Isomeri Struktur Kimia Choirun Nafi’ah vi
PA8. Penggunaan Program SPSS Sebagai Penunjang Perkuliahan 82 Statistika Dasar Di Jurusan Kimia Fmipa Unesa Siti Tjahjani PA9. Pengembangan Instrumen Penilaian Ujian Praktikum Kimia Dasar 88 I dalam Rintisan Implementasi Sistem Penilaian Berkelanjutan Di Laboratorium Kimia Dasar FMIPA UNESA Muchlis, Mitarlis dan Dian Novita PB1. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Stad Pada Materi 94 Pokok Reaksi Reduksi-Oksidasi Kelas X-A Semester 2 Di Sma Al-Falah Ketintang Surabaya Afrida Trisnawati, Ismono PB2. Tipe-Tipe Kesepakatan Siswa Dalam Mengikuti Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think-Pair-Share Pada Materi Pokok Ikatan Kimia Lutfiah dan Suyono
103
PB3. Penerapan Model Pembelajaran Berdasarkan Masalah Pada Materi 112 Pokok Bahan Kimia Dalam Bahan Makanan Kelas Vii-A Di Smp Negeri 1 Balongbendo Sidoarjo Kristina Mayasari, Ismono PB4. Implementasi Model Pembelajaran Berdasarkan Materi Pokok Redoks Dan Elektrokimia Abrinda Oktaviana, Suyono
Masalah Pada 122
PB5. Pengembangan Media Interaktif Berbasis Komputer Pada Materi 130 Pokok Unsur, Senyawa Dan Campuran Danang Trisaksono, Sukarmin PB6. Pengembangan Bahan Ajar Sifat Koligatif Larutan Dalam Bentuk 139 Media Interaktif Berbasis Komputer Untuk Sma Arifa Pranoto, Muchlis PB8. Model Diskusi Strategi Think Pair Share Sebagai Alternatif 144 Peningkatan Kualitas Pembelajaran Kimia Karbon. Rinaningsih, Achmad Lutfi PB9. Fenomena Pembelajaran IPA Pada SMP Terbuka Di Kabupaten 154 Probolingggo Ditinjau Dari Tenaga Pendidik Mahda Suroya, Suyono PC1. Upaya Peningkatan Mutu Guru Kimia Di Sekolah Menengah 161 Kejuruan (Smk) Khususnya Di Jurusan Kimia Alifa, Wahyuningsih PC2. Penerapan Strategi Mind Mapping (Peta Pikiran)Pada Pokok 169 vii
Bahasan Alkana, Alkena, Alkuna Untuk Mencapai Ketuntasan Belajar Siswa Di Kelas X SMA Negeri 3 Magetan Ismiati, Dian Novita PC3. Pengembangan Instrumen Penilaian Kinerja Siswa Dalam 177 Praktikum Larutan Elektrolit Dan Non Elektrolit Etik Tri Lisdaningsih Dan Bambang Sugiarto PC 4. Implementasi Asesmen Kinerja Siswa (Performance Assesment) 185 Pada Materi Pokok Larutan Asam Dan Basa Kelas XI Ana Nurmawati dan Bambang Sugiarto PC5. Penerapan Sistem Pembelajaran Bernuansa Kritis, Kreatif, 193 Mandiri dan Terbuka pada Mata Kuliah Kimia Unsur Untuk Meningkatkan Kualitas Mahasiswa Jurusan Kimia Sri Wardhani. Tutik Setianingsih, Darjito PC6. Lesson Study Sebagai Alternatif Model Pelatihan Guru Kimia Achmad Lutfi
204
PC7. Pengembangan Buku Ajar Kimia Pada Materi Termokimia Kelas 212 XI Semester I Sebagai Penunjang Kurikulum 2004 Puji Ariyati, Bambang Sugiarto PC8. Fenomena Pembelajaran Ipa Smp Terbuka Di Kota Mojokerto Vonny Septiana dan Suyono
222
PH1. Pengembangan Buku Ajar Kimia Sma Kelas Xi Pada Materi 238 Kesetimbangan Kimia Sebagai Penunjang Kurikulum 2004 Sma Maslakhah Anis Rakhmawati, Bambang Sugiarto PH4. Pengembangan Multimedia Interaktif Berbasis Komputer Berupa 249 Demonstrasi Praktikum Pada Materi Pokok Sifat Koligatif Larutan Ulfah Hidayati, Muchlis PH5. Implementasi Model Pembelajaran Penemuan pada Materi Pokok 259 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Laju Reaksi Anis Yanuarti, Suyono PH6. Meningkatkan Ketaqwaan Siswa Melalui Pembelajaran kimia 270 Lingkungan ( S e b u a h M e a n i n g f u l L e a r n i n g ) Yatimun PH7. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think – Pair – 275 Share Pada Siswa Kelas Xi Sekolah Menengah Atas Luar Biasa (Smalb) Karya Mulia Surabaya Dalam Mempelajari Ipa Pokok Bahasan Unsur, Senyawa Dan Campuran. Yuniarto Suwardi,Dian Novita,Sri Poedjiastoeti
viii
PH8. Penerapan Penilaian Psikomotor Pada Materi Hukum Kekekalan Massa Siswa Kelas X-L SMA Negeri 4 Surabaya Melalui Lesson 497 Study Sri Umiyati, Agus Widiyono, Lilik Sudariati, Dewi Farkhanah, Prapmiwati C MAKALAH BIDANG KIMIA KD2. Sintesis Selulosa Diasetat Dari Serat Daun Nanas (Ananas 286 comusus) Siti Wafiroh, Setyo Dwi Santoso dan Bambang Kurniadi KD3. Pemisahan Dan Uji Antimalaria Senyawa-Senyawa Turunan 295 Fenolat Dari Kayu Batang Garcinia Picrorhiza Miq Sudaryono, Taslim Ersam KD4. Senyawa Fenolik dari Ekstrak Kloroform Kulit Batang Tumbuhan 305 Kedoya (Dysoxylum gaudichandianu A. Juss. Miq.) (Meliaceae) Tukiran, S. Hidayati Syarief, N. Hidayati, dan B. Eka KD5. Pemilihan Pelarut Dan Optimasi Suhu Pada Isolasi Senyawa Etil 312 Para Metoksi Sinamat (Epms) Dari Rimpang Kencur Sebagai Bahan Tabir Surya Pada Industri Kosmetik. Titik Taufikurohmah, Rusmini, Nurhayati KD6. Sintesis Etil P-Metoksisinamil P-Metoksisinamat Hasil Isolasi 323 Rimpang Kencur ( Kaempferia Galanga L.) Titik Taufikurohmah, Nita Kusumawati KD7. Aktifitas Anti Jamur dan Antibakteri Minyak Atsiri pada Daun 335 Sirih (Piper betle Linn) Oka Adi Parwata KD8. Phenolic Compounds Isolated From The Fern Chingia sakayensis (Zeiller) Holtt Suyatno, Noor Cholies Zaini, Gunawan Indrayanto, , Motoo TORI, Kuniyoshi Shimizu
341
KD9. Suatu Senyawa Alkohol Rantai Panjang dan Dua Senyawa Sterol 351 dari Ekstrak Heksana Kulit Batang Tumbuhan Pacar Cina (Aglaia odorata Lour)(Meliaceae) Tukiran , P.Ardhiana , Suyatno, dan K.Shimizu KE1. Analisa Beberapa Logam Berat Pada Spons (Porifera) Di Perairan 359 Teluk Ambon (Analysis Of Some Kinds Of Heavy Metals On Sponge (Porifera) In Ambon Bay) A.N Siahaya, J.A.B Mamesah Dan M. Latuihamallo KE2. Pengaruh Suhu Hidrotermal Awal Pada Proses Pembentukan 368 Zeolit Dari Fly Ash Batu Bara Dewi Muasyaroh, Didik Prasetyoko, Hamzah Fansuri ix
KE3. Pengaruh Konsentrasi Ammonium Terhadap Keasaman Fe2O3H/Montmorillonit 378 I.F. Nurcahyo, Muhammad Widyo Wartono, Karna Wijaya, Wega Trisunaryanti, Yunida KE4. Sintesis dan Karakterisasi Zeolit dari Fly Ash Batu Bara 386 Ririn Eva Hidayati, Dewi Muasyaroh, Choirun Nafiah, Didik Prasetyoko, Hamzah Fasuri KE8. Pengaruh Proses Swelling Pada Kitosan Terhadap Karakteristik Adsorpsi Mg(II) Oleh Kitosan 395 Sari Edi Cahyaningrum, Narsito, Sri Juari Santoso, Rudiana Agustini 402 KF1. Model Kontribusi Kerapatan Pada Transport Reaktif Kimia I Gusti Made Sanjaya KF2. Semantic Web Berbasis RDF/RDFS dalam Kimia dengan Studi 410 Kasus Struktur Karbon Monoksida Aditya Prapanca KF3. Prediksi Jenis Ikatan Antara Kation Timbal (II) Dan Asam Humat 418 Tinja Sapi (AHTS) Samik dan Suyono KF5. Karakterisasi Sifat Anionik-Kationik Ekstrak Biji Kelor Dan 424 Pengikatannya Terhadap Ion Besi (II) Pada Berbagai pH Sistem Anita Farianti dan Siti Tjahjani KF8. Pengaruh pH Sistem Terhadap Kemampuan Adsorpsi Ion Logam 431 Besi (II) Oleh Serbuk Biji Kelor ( Moringa oleifera) Ismawati dan Siti Tjahjani KF9. Studi Kelarutan Silika Dan Alumina Pada Fly Ash Batubara 440 Dalam Basa Koh Dan Naoh Choirun Nafi’ah, Didik Prasetyoko, Hamzah Fansuri KG1. Variasi Urutan nukleotida Daerah D-Loop DNA Mitokondria 447 Manusia pada Dua Populasi Asli Indonesia Tenggara Heli Siti HM, Gun Gun Gumilar, Dessy Natalia, Achmad Saifuddin Noer KG2. Pembuatan dan Pemanfaatan Membran Chitosan Dari Limbah 458 Cangkang Kepiting Untuk Pemisahan Deterjen Nita Kusumawati KG4. Penentuan Kadar Biological Oxygen Demand (Bod), Chemical Oxygen Demand (Cod), Dan Logam Berat Timbal (Pb) Pada Air Sumur Di Sekitar Pt. Lapindo Brantas Sidoarjo 469
Agung P., Nur Fitriyah, Nailir R., Muthmainnah, Nur H. R., x
Rusmini KG5. Model Fotokimia Ozon Permukaan *)( Siklus O3, NOX, Dan CO )
479
Rukmi Hidayati, Afif Budiyono, Sarwito Agung Nugraha, Mulyono
KG8. Optimasi Kandungan Sulfat Terhadap Plastisitas Bahan Baku Genteng Lumpur Lapindo Dan Kemudahretakan Genteng Susianah dan Suyono D MAKALAH POSTER PP1. Pengetahuan Dan Perilaku Perempuan Dalam Menyikapi 489 Produk-Produk Berbahan Dasar Kimia Heli Siti HM, Fitri Khoernunnisa, dan Gun Gun Gumilar
PP2. Pemanfaatan Blondo Hasil Samping Pembuatan Vco Sebagai 497 Bahan Tambahan Pembuatan Yogurt Yuni Rahmawati, Lailatul Mahmudah, Lahifatus Salimah, Nindy Alfiatin, Rusmini
PP3. Profil Fitokimia Dan Uji Efek Hipoglikemik Ekstrak Metanol Dari 504 Biji Rambutan (Nephelium Lappaceum L.) Terhadap Mencit (Mus Muculus L.) Strain Ddy Irma Ratna Kartika, dan Zulhipri
E
PP4. Isolasi dan Analisa Pektin dari kulit buah manggis (Gracinia 517 magostana, L.) dengan Variasi Konsentrasi HCl Taufan Hari sugara, Nurul Hidayati CAMPURAN C1 Penerapan peilaian Psikomotor Pada Materi Hukum Kekekalan 526 Massa Siswa Kelas X-1 SMAN 4 Siurabaya Dra. Sri Umiyati, Agus Widiyono, S.Pd., Lilik Sudariati, S.Pd., Dra. Dewi Farkhanah, Prapmiwati, S.Pd. C2.
Pengembangan Media Pembelajaran Ekstraksi untuk Menunjang Perkuliahan Kimia Analitik II Sukarmin
C3.
PENENTUAN MEKANISME ADSORPSI Cr(III) OLEH BIOMASSA S. Cerevisiae Amaria, Suyono, dan Toeti Koestiari
xi
535
542