GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT
(G P I B)
TATA IBADAH HARI MINGGU ADVEN IV Dan HARI IBU KE - 86 MINGGU, 21 Desember 2014
PEMBERITA FIRMAN : Pukul 06.00 WIB Pendeta Johny Alexander Lontoh
(Ketua Majelis Jemaat GPIB “EKKLESIA” di DKI Jakarta) Pukul 09.00 WIB
Pendeta Johanna Nirahua
(Pendeta Jemaat GPIB “EKKLESIA” di DKI Jakarta) Pukul 18.00 WIB
Pendeta Sealthiel Izaak
(Pendeta Emiritus GPIB)
Jemaat “EKKLESIA” di DKI JAKARTA Jl. Kalibata Timur I No.41 Jakarta Selatan 12740
Selamat Datang
Dan
Selamat Beribadah
Kepada
Jemaat dan Jemaat Tamu
GPIB Jemaat “EKKLESIA” di DKI Jakarta
Tuhan Yesus memberkati ibadah kita
bersama
1
TATA IBADAH HARI MINGGU ADVEN IV HARI IBU KE - 86 21 DESEMBER 2014
==============================================================================================
PERSIAPAN - Penjelasan Tata Ibadah - Latihan Lagu-lagu - Doa Konsistori
UCAPAN SELAMAT DATANG P.2 : Selamat pagi/sore Bapak/Ibu/Saudara/i yang dikasihi Tuhan Yesus.
Selamat datang dan Selamat beribadah di Hari Minggu Adven IV dan Hari Ibu ke 86. Kiranya Ibadah ini menguatkan Iman kita dan membuat kita tetap bersatu dengan Yesus Kristus, Tuhan dan Juruselamat semua orang. Pemberita Firman pada ibadah saat ini adalah ..... ---menyalakan Lilin Adven I, II & III
UNGKAPAN SITUASI (Seorang Anak)
Selama kurang lebih Sembilan bulan sekian hari kita tinggal dalam kandungan IBU. Dengan penuh kasih sayang IBU merawat kita dan melahirkan kita dengan menanggung rasa sakit yang amat sangat. Dengan penuh kasih sayang dan perjuangan yang tidak mengenal lelah, IBU membesarkan kita. Sampai masa tuanya, IBU tetap peduli dengan kita. Apa yang akan kita berikan kepada IBU sebagai ungkapan rasa terima kasih untuk semua pengorbanannya bagi kita? Dalam persekutuan Ibadah memperingati HARI IBU, mari kita memohon agar Tuhan berkenan memberkati IBU dengan memberi kepadanya sukacita, damai sejahtera, dan bahagia lahir dan batin.
PENYALAAN LILIN ADVEN
---umat menyanyi GB. 127:4 ---seorang ibu masuk dari pintu depan dengan lilin bernyala dan menuju tempat lilin untuk menyalakan lilin Adven IV.
PA Em -
pat
li
-
lin
ki
ta
Bin - tang - bin - tang ce – rah. Ge – nap a - lam
nya – la Si
dan ber - nya - nyi
Dinyanyikan ulang oleh Jemaat
2
- ap -
kan, lah
ba -
gai
hai
se
“Ma - ra - na - tha!
AJAKAN BERIBADAH P.2 : Umat Tuhan, mari berdiri menyambut kehadiran Tuhan di tengah
persekutuan kita melalui Firman-Nya dengan menyanyikan KJ 84. I. MENGHADAP TUHAN Umat ♫ YA YESUS, DIKAU KURINDUKAN (KJ 84)
Kantoria 1.
Semua
2.
Ibu-ibu
3.
do=f 3/4 ketuk
Ya Yesus, Dikau kurindukan, lipurkan lara batinku; seluruh hatiku terbuka menyambut kedatanganMu. Bahagia, Terang sorgawi, Engkau harapan dunia: terbitlah, Surya Mahakasih, dan jiwaku terangilah! Hatiku biar Kaujadikan palunganMu yang mulia dan dalam aku Kaucerminkan terang sorgawi yang baka, sebab dengan kehadiranMu keluhan batinku lenyap. Kiranya lahir dalam aku dan tinggallah serta tetap! ---- Prosesi masuk (Instrumen) -----Alkitab di bawa masuk ......
Puaskanlah, ya Jurus’lamat, seluruh kerinduanku. Dengan rendah, jernih dan taat hatiku siap bagiMu; Hendak padaMu kuabdikan perananku di dunia; cemas dan duka Kausingkirkan: ya Yesus, mari, masuklah!
VOTUM PF : Pertolongan kita adalah dalam nama Tuhan yang menjadikan langit dan bumi.
U. : 1 . / 1 . // (do=g) A - min
NAS PEMBIMBING PF : Sebagaimana yang tertulis dalam 2 Yohanes 1 : 1, 2 ….. "Dari penatua kepada Ibu yang terpilih dan anak-anaknya yang benarbenar aku kasihi. Bukan aku saja yang mengasihi kamu, tetapi juga semua orang yang telah mengenal kebenaran, oleh karena kebenaran yang tetap di dalam kita dan yang akan menyertai kita sampai selama-lamanya."
•
SALAM PF. : Kasih karunia, rahmat dan damai sejahtera dari Allah, Bapa kita, dan dari Yesus Kristus, Anak Bapa akan menyertai kita dalam kebenaran dan kasih.
U
: Dan menyertaimu juga.
3
Umat ♫ TERIMA KASIH IBU YANG TERCINTA (GB 294) : 1 - 3
Semua
2. 3.
Pelukan ibu b’rikan kehangatan, pun belaianmu b’rikan rasa nyaman Senyuman ibu menyejukkan jiwa, tatap matamu memb’rikan kedamaian Kami bersyukur pada-Mu, ya Tuhan, Engkau berikan ibu bijaksana yang bimbing kami untuk mengenal-Mu supaya kami dekat padaMu, Tuhan. (duduk)
PENGAKUAN DOSA
P.2 : Di hadapan Allah Mahatahu, mari kita tunduk dalam penyesalan untuk mengaku kesalahan dan dosa kita masing-masing ….. --- umat mengaku secara pribadi--Ya Allah, Bapa Tuhan kami Yesus Kristus, kami mengakui semua kesalahan dan dosa yang kami lakukan terhadap ibu kami. Kami sering melawan perintah mereka; kami juga terkadang lalai menjaga dan memelihara mereka, terlebih di saat mereka sudah tua. Di Hari Ibu, kami semua menyesal dan bertobat. Berilah Roh Kudus mengurapi dan membaharui pikiran, hati dan perilaku hidup kami untuk kembali menghormati ibu kami sesuai perintah-Mu. Kepada-Mu, kami memohon. Umat ♫ DENGARLAH, YA TUHAN (GB. 28)
4
BERITA ANUGERAH
PF : Kepada setiap orang yang telah mengaku dosa dan bertobat, disampaikan berita anugerah pengampunan sebagaimana tertulis dalam Roma 5 : 8 – 9 yang mengatakan “Akan tetapi Allah menunjukkan kasih-Nya kepada kita, oleh karena Kristus telah mati untuk kita, ketika kita masih berdosa. Lebih-lebih, karena kita sekarang telah dibenarkan oleh darah-Nya, kita pasti akan diselamatkan dari murka Allah.”
Berdasarkan Firman Tuhan itu, sebagai Pelayan Yesus Kristus kami memberitakan bahwa pengampunan dosa telah berlaku dalam nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus. U : Syukur kepada Tuhan, Amin. Umat ♫ DOSAMU DIHAPUSKAN (GB 45) Kantoria
5
Semua
2.
Hai dengar Tuhan panggil, baliklah kepada-Nya hai dengar Tuhan panggil, baliklah kepada-Nya. Sungguhlah agung dan mulia kasih sayang-Nya. Hai dengar Tuhan panggil, hai dengar Tuhan panggil baliklah kepada-Nya, baliklah kepada-Nya.
PETUNJUK HIDUP BARU :
PF: Jemaat, silahkan berdiri untuk mendengar Petunjuk Hidup Baru, sebagaimana yang tertulis dalam: Amsal 1 : 8 – 10 ….. “Hai anakku, dengarkanlah didikan ayahmu, dan jangan menyia-nyiakan ajaran ibumu sebab karangan bunga yang indah itu bagi kepalamu, dan suatu kalung bagi lehermu. Hai anakku, jikalau orang berdosa hendak membujuk engkau, janganlah engkau menurut;”
Roh Kudus menolong kita mewujudkan seluruh hidup dan kesaksian kita di dunia.
kemuliaan
Allah
dalam
Umat ♫ GLORIA, GLORIA (GB 382)
(duduk)
♫ Kesaksian Pujian --- saat teduh --II. PEMBERITAAN FIRMAN
DOA MOHON BIMBINGAN ROH KUDUS PEMBACAAN ALKITAB PF : Jemaat, marilah berdiri untuk mendengar Firman Tuhan: Maranatha U : ♫ MARANATHA do=es 4/4 ketuk
P.3 : Bacaan Alkitab hari ini sebagaimana tertulis dalam Zakaria 9 : 1 – 8 … 6
PF : Hendaklah Firman Tuhan diam dengan segala kekayaannya didalam hati
mu dan ucaplah syukur kepada Allah. U : ♫ KEPADA-MU PUJI-PUJIAN” do=d 4/4 ketuk GB 392a
(duduk)
KHOTBAH : ----- saat teduh -----
(umat dimohon hening, merenungkan Firman Allah yang baru diterima) ----- Instrument organis (setengah suara) ----III. JAWABAN UMAT Umat ♫ LUAPKAN HATIMU (GB 236) Kantoria
Semua
2.
Tuhan t’lah bertindak dengan tangan-Nya yang kuat untuk menaklukan s’gala kuasa dunia. Ia melakukan keadilan bagi kita kar’na kasih setia-Nya bagi umat milik-Nya.
Ibu-ibu
3.
Hai seluruh bumi, hai bersorak bagi Tuhan; mari bergembira dan bermazmur bagi-Nya Mainkan kecapi dan bunyikan sangkakala mengiringi kidung baru di hadapan tahta-Nya
Prpn Laki2 Semua
4.
Biarlah gemuruh segenap penjuru dunia sambut Tuhan datang bagai Hakim yang benar Ia menghakimi bumi dan segala bangsa dengan kuasa-Nya yang adil dan benar selamanya.
PENGAKUAN IMAN
DOA SYAFAAT PF : ……… (diakhiri Doxologi) 7
(berdiri) (duduk)
: ♫ KAR’NA ENGKAULAH (GB 389b) do=bes 4 ketuk
U
♫ Paduan Suara / Vocal Group
PENGUCAPAN SYUKUR P.4 : Jemaat, marilah mengucap syukur kepada Tuhan dengan memberi
persembahan sukarela kepada-Nya. Ingatlah firman Tuhan sebagaimana tertulis “Sebab Allah berfirman: Hormatilah ayahmu dan ibumu; dan lagi: Siapa yang mengutuki ayahnya atau ibunya pasti dihukum mati. Tetapi kamu berkata: Barangsiapa berkata kepada bapanya atau kepada ibunya: Apa yang ada padaku yang dapat digunakan untuk pemeliharaanmu, sudah digunakan untuk persembahan kepada Allah, orang itu tidak wajib lagi menghormati bapanya atau ibunya.” (Matius 15 : 4-6a)
Tuhan memberkati saudara dan persembahan saudara. 1.
2.
Umat ♫ SYUKUR PADAMU YA ALLAH (NKB 133) Syukur pada-Mu, ya Allah, atas s’gala rahmat-Mu Syukur atas kecukupan dari kasih-mu penuh Syukur atas pekerjaan, walau tubuhpun lemban Syukur atas kasih sayang dari sanak dan teman Syukur atas bunga mawar, harum, indah tak terp’ri Syukur atas awan hitam dan mentari berseri. Syukur atas suka-duka yang Kaub’ri tiap saat; Dan Firman-Mulah pelita agar kami tak sesat. ---- Jemaat memberikan persembahan dengan diiringi Instrumen ----(setelah selesai umat tetap duduk, sambil menyanyikan bait ke 3)
3.
Syukur Syukur Syukur Syukur
atas atas atas atas
keluarga penuh kasih yang mesra; perhimpunan yang memb’ri sejahtera kekuatan kala duka dan kesah; pengharapan kini dan selamanya!
DOA SYUKUR : P.4 : Ya Allah, Sumber Kasih, kami bersyukur dan memuji nama-Mu karena
kasih-Mu selalu kami rasakan melalui sentuhan dan pelukan ibu kami. 8
U
:
Jaga dan pelihara ibu kami, karena dari merekalah kami belajar mengenal kasih-Mu dan belajar memberi dengan tulus hati dan tanpa pamrih.
P.4 : Terimalah pemberian sukarela yang kami persembahkan kepada-Mu, ya
U
:
Tuhan, serta penuhi kami dengan kasih setia dan rahmat-Mu.
Biarlah seluruh hidup dan kerja kami menjadi pentas kemuliaanMu karena Engkau datang untuk menyelamatkan kami. Amin. (duduk)
♫ Paduan Suara / Vocal Group IV. PENGUTUSAN
P.6 : PENEKANAN WARTA JEMAAT : Pesan Dewan Pelkat PKP
AMANAT PENGUTUSAN PF. Umat Tuhan, pergilah dan lakukanlah Firman Tuhan yang telah kamu
dengar.
(berdiri)
Umat ♫ DARI PADANG GURUN (GB 133)
9
Semua
2.
Kemuliaan Tuhan dinyatakan-Nya umat manusia ‘kan melihatnya. S’luruh makhluk alam takut dan gentar Tuhan akan datang, bumi bergetar.
3.
Pintu yang tertutup hai terbukalah; kar’na akan masuk Raja semesta Siapa yang dimaksud Raja semesta? Yesus Kristus, Tuhan, itu namaNya
BERKAT PF. Arahkanlah hati dan pikiranmu kepada Tuhan serta terimalah berkat-
U :
Nya: “Tuhan memberkati engkau dan melindungi engkau; Tuhan menyinari engkau dengan wajah-Nya dan memberi engkau kasih karunia. Tuhan menghadapkan wakah-Nya kepadamu dan memberi engkau damai sejahtera.” ♫ GB 402a “AMIN” do=c 4/4 ketuk
---Dimohon Jemaat tetap berdiri untuk bersaat teduh dan Salam Pastoral ---
10
Majelis Jemaat GPIB “EKKLESIA” di DKI JAKARTA Mengucapkan Selamat Hari Ibu ke - 86 Kepada Jemaat dan Jemaat Tamu Tuhan Yesus memberkati.
11