Interoperabilitas
Evolusi Pemanfaatan Komputer `
Fase pertama: single user, single tasking `
` `
Komputasi dijalankan secara terbatas di satu mesin oleh satu pemakai yang hanya mengeksekusi satu aplikasi pada satu saat tertentu Bi Biasanya pemakai k i jjuga bbekerja k j secara fifisis i pada d komputer k tersebut Contoh: PC computing p g dengan g sistem operasi p DOS
Evolusi Pemanfaatan Komputer `
Fase kedua: single user, multi tasking ` `
Seorang pemakai dapat menjalankan lebih dari satu aplikasi sekaligus pada sebuah komputer Contoh: PC (terminal) dengan sistem operasi modern (Wi d (Windows, Mac, M Linux, Li dsb) d b)
Evolusi Pemanfaatan Komputer `
Fase ketiga: multi user, multi tasking ` ` `
Sebuah server melayani lebih dari satu pemakai yang menjalankan lebih dari satu aplikasi Harus didukung oleh sistem operasi yang memiliki kapabilitas MU MT MU-MT Biasanya juga didukung oleh jaringan komputer
Distributed Computing `
` `
Jaringan komputer membuka kesempatan untuk skenario MUMT,, sekaligus g bekerja j tanpa p dibatasi oleh faktor lokasi Æ komputasi menjadi decoupled dari lokasi Distributed computing dicirikan oleh aplikasi berbasis jaringan – model d l client/server li t/ ! Aplikasi DC pada umumnya tidak monolitik, tetapi terdiri dari komponen-komponen p p yyangg tersebar
Perkembangan Kebutuhan Komputasi `
Perkembangan kebutuhan manusia dalam bekerja dengan komputer ` ` `
Resource sharing: dapat menggunakan resource komputasi yang tersedia di komputer lain K d k Ketidaktergantungan akan k lokasi: l k dapat d bekerja b k di d manapun ia berada (secara implisit juga berarti kebutuhan akan mobilitas) Tuntutan untuk melakukan integrasi g informasi/aplikasi: p tidak ada batasan konseptual dalam bekerja dengan beragam komponen aplikasi
Interoperabilitas `
… muncul kebutuhan akan kemampuan untuk bekerja sama antar komponen sistem dalam mencapai tujuan → interoperabilitas !
bagaimana mereka bisa saling bekerjasama ?
Interoperabilitas `
`
Isu interoperabilitas muncul karena faktor heterogenitas: ada perbedaan perbedaan-perbedaan perbedaan antar komponen yang saling bekerjasama Æ ada persoalan-persoalan yang muncul akibat perbedaan-perbedaan tsb. Kebutuhan interoperabilitas muncul dalam kerangka implementasi fungsionalitas tertentu: ada fungsi yang hanya bisa terwujud dari kerjasama dua komponen sistem
Level Interoperabilitas `
Level hardware: bagaimana perbedaan karakteristik (fisis, elektronis)) komponen-komponen p p hardware dijembatani j dalam rangka mewujudkan suatu fungsi/tujuan tertentu `
`
Level network: bagaimana perbedaan hardware+SO bisa dijembatani, sehingga dua komputer yang berbeda bisa saling berkomunikasi `
`
Contoh: interaksi antara CPU – RAM – disk Æ interoperabilitas diwujudkan dengan cache dan buffer
Pendekatan: protokol, standarisasi
Level software: bagaimana menjembatani perbedaan format data dan bahasa pemrograman ` `
Interoperabilitas data Interoperabilitas komunikasi aktif (function/procedure calls)
Il t i Interoperabilitas Ilustrasi: I t bilit pada d llevell h hardware d
Il t i Interoperabilitas Ilustrasi: I t bilit pada d llevell network t k
network
Il t i Interoperabilitas Ilustrasi: I t bilit pada d llevell aplikasi lik i
Level Interoperabilitas Struktur hirarkis dalam penanganan p g interoperabilitas p Manusia
Aplikasi/Data Network Hardware Tiap lapisan menjadi platform bagi p g interoperabilitas p pada lapisan di atasnya
Skenario Aplikasi Interoperabilitas: Smart Home
Fungsionalitas apa saja yang bisa dirancang dng melibatkan komponenkomponen smart home ini ?
Konsep Protokol Sebagai Solusi Generik Sekumpulan aturan berkomunikasi yang disepakati
Pihak 1
Pihak 2
Konsep dasar protokol dapat diterapkan baik pada level hardware, network, maupun aplikasi – tentu saja dalam bentuk yang berbeda-beda. j dasar dari p protokol adalah membangun g kesepakatan p untuk Cara kerja menjembatani perbedaan-perbedaan yang ada.
Mempelajari Interoperabilitas `
Mempelajari interoperabilitas memerlukan pendekatan bersifat cross cross-discipline discipline ` ` `
Organisasi komputer (pemahaman tentang cara kerja hardware) Arsitektur Komputer (komputer dari sudut pandang software) Sistem komputer terdistribusi ` ` `
`
Komunikasi data dan jaringan komputer Teknologi Web Middleware
Rekayasa perangkat lunak ` ` `
Arsitektur software Konsep object-orientation Pemrograman g
Middleware ` `
`
Muncul sekitar th 90an, berguna utk migrasi aplikasi mainframe ke aplikasi p client/server Berupa layanan-layanan yg beroperasi di antara lapisan aplikasi dan lapisan komunikasi jaringan, baik di sisi client maupun server Tanpa middleware, client & server langsung berhubungan dan harus menangani g hal-hal detil: 9
Penyandian & translasi data/informasi
9
Perbedaan protokol
9
Pencarian resources
9
Pengendalian aliran informasi
9
Isu-isu portabilitas
9
O Operasi asinkron k
9
Penanganan kegagalan hw/sw
Jenis Middleware ` ` `
Remote procedure call (RPC) Message-oriented Message oriented middleware (MOM) Object-request broker (ORB)
Remote Procedure Call (RPC) Client process Marshall arguments Send Local call request
Local return
Receive reply
Receive request
Server process Unmarshall arguments Execute procedure Select procedure
Send reply
Return
Unmarshall results
Client
Client stub procedure
Marshall results
Comm module
Comm module
Server stub procedure
Dispatcher
Server
Remote Procedure Call (RPC) Synchronous
Asynchronous
MOM `
Model message passing message
message
MoM
`
Model message queuing
MoM subscribe
publish
Konsep Interface `
` `
Secara umum, interface menunjukkan batas-batas antara dua pihak (hardware, software, pemakai) yang saling berkomunikasi Pada umumnya menjelaskan tentang abstraksi sebuah entitas yang ingin ditunjukkan ke pihak lain (publik) Interface memisahkan fitur (layanan) dari implementasinya Æ menerapkan k prinsip i i information i f i hiding hidi
Konsep Interface publik blik
privat i t
“pesan pesan nasi goreng” goreng
Nasi goreng
“memasak nasi goreng”
Mie goreng Mie bakso
Interface berupa menu menunjukkan abstraksi tentang layanan yang dapat disediakan oleh warung makan
Konsep Interface Publik
Privat
server ((object bj t implementation)
client X interface
Y Z implementasi
Interface memisahkan publik dan privat
Teknologi Interoperabilitas 1. 2 2. 3. 4 4. 5. 6 6. 7. 8. 9. 10.
Open Database Connectivity (ODBC) Java Remote Method Invocation (RMI) Java Message Services (JMS) Java Beans/Enterprise (EJB) Common Object Request Broker (CORBA) .NET Component Object Linking and Embedding (OLE) Component p Object j Model ((COM)) Web Services OSGi
Tugas ` ` ` `
Buat Resume Materi Tentang Topik Teknologi Interoperabilitas Pilih salah satu topik (1-10) Kirim ke email:
[email protected] @g Subjek: interop-nama-masing-masing p misal: interop-aziz