ETIKA DAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL
Apa itu Etika? • Etika merupakan keyakinan mengenai tindakan yang benar dan yang salah atau tindakan yang baik dan yang buruk yang mempengaruhi hal lainnya • Perilaku Etis merupakan perilaku yang sesuai dengan norma-norma sosial yang diterima secara umum sehubungan dengan tindakan-tindakan yang bermanfaat dan yang membahayakan
2
Etika Bisnis & Etika Manajerial • Etika bisnis merupakan perilaku etis atau tidak etis yang dilakukan oleh pelaku bisnis (manajer atau majikan suatu organisasi) • Etika Manajerial merupakan standar perilaku yang memandu masing-masing manajer dalam pekerjaan mereka
Mainstream Etika (Mackie, 1977; Cottell & Perlin, 1990) 1.
2.
Utilitarianisme/ utilitarisme Menilai tindakan apakah secara moral benar/ salah dengan pertimbangan konsekuensi atas tindakan yang ditempuh untuk memenuhi utilitas. Bilamana tindakan yang ditempuh untuk memberikan manfaat bagi banyak orang maka menurut moral dibenarkan . Deontologisme Ukuran moral berdasarkan sifat tindakan yaitu tugas, peraturan dan prinsip. Perbuatan adalah baik jika dilakukan karena harus dilakukan atau jika dilakukan karena kewajiban, sehingga konsekuensi perbuatan atau apa yang dihasilkan oleh perbuatan tidak berperan sedikitpun dalam menentukan kualitas etis
Kategori Etika Manajerial
1 Perilaku terhadap karyawan 2 Perilaku terhadap organisasi 3 Perilaku terhadap agen ekonomi lain
Representasi Dua Metafor Organisasi Organisasi
Representasi Mekanis
Representasi Organisme
Desain dan implementasi
• Presisi atau ketepatan • Repetitif • Kaku
• Substantif • Fleksibel • Presisi organis
Pemahaman terhadap manusia
• Sebagai faktor produksi • Mekanis • Hampa
• Sebagai faktor nilai • Humanis • Hidup
Dampak
• • • •
• Harmonis • Mengagungkan esensi manusia • Peduli terhadap kebersamaan • Konstruktif
Tujuan
• Eksploitasi untuk untung • Untung bagi yang terlibat dalam organisasi (direct)
• Keuntungan yang seimbang • Untung bagi yg terlibat (direct) dan tidak terlibat (indirect)
Tanggung jawab
• Kepada pemilik (owner)
• Tuhan, manusia , alam
Konflik laten Menegaskan esensi manusia Permisif dalam bertindak Dekonstruksi
Etika dalam Bisnis Langkah menerapkan penilaian etika terhadap situasi bisnis: 1. Mengumpulkan informasi fakta yang relevan. 2. Menganalisis fakta untuk menentukan nilai moral yang tepat. Norma etika: Kegunaan (utility) Hak (rights) Keadilan (justice) Perhatian (caring) 3. Membuat penilaian etika atas dasar kebenaran/ kesalahan aktivitas/ kebijakan yang diajukan. Pendekatan dalam memformalkan etika bisnis yang dapat dilakukan manajemen puncak: 1. Mengadopsi kode tertulis 2. Memberlakukan program etika
Konsep Tanggung Jawab Sosial Pengertian tanggung jawab sosial: Upaya yang dilakukan perusahaan untuk menyeimbangkan komitmennya pada kelompok/ individu yang terdapat di lingkungan sosialnya. Pihak yang berkepentingan terhadap perusahaan: 1. Pelanggan 2. Investor 3. Pemasok 4. Masyarakat 5. Karyawan
Area Tanggung Jawab Sosial 1 Tanggung jawab sosial terhadap lingkungan
2 Tanggung jawab sosial terhadap pelanggan 3 Tanggung jawab sosial terhadap karyawan 4 Tanggung jawab sosial terhadap investor
Triple Bottom Line CSR PROFIT
PEOPLE
PLANET
Pendekatan Tanggung Jawab Sosial
Obstructionist
Defensive
Accomodative
Proactive
stance
stance
stance
stance
LOWEST LEVEL
HIGHEST LEVEL
Pengelolaan Program Pendekatan empat langkah untuk mengelola program tanggung jawab sosial: 1. Diawali dari top management dan diikutsertakan dalam perencanaan strategik. 2. Manajemen puncak harus mengembangkan rencana yang menggambarkan detail tingkatan dukungan manajerial. 3. Harus ada seorang eksekutif yang bertanggung jawab terhadap program. 4. Organisasi harus melakukan audit sosial secara berkala.