MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
ECONOMICS COMPETITION
KETENTUAN UMUM 1. Lomba ini dikategorikan untuk SMA atau sederajat. 2. Peserta merupakan tim yang terdiri atas 2 orang siswa dari sekolah yang sama. 3. Tiap sekolah maksimal mengirimkan 3 tim. 4. Peserta diwajibkan membawa alat tulis (termasuk pensil 2B, pulpen, dan papan jalan). 5. Materi yang diujikan adalah ekonomi dan akuntansi. 6. Lomba terdiri atas 3 babak: a. Babak Penyisihan merupakan tes tertulis yang terdiri atas60 soal pilihan ganda dan esai. b. Babak semifinal berupa cerdas cermat. c. Babak final berupa pembuatan dan presentasi esai. 7. Selama pertandingan berlangsung tidak diperkenankan mengadakan pergantian peserta dengan alasan apapun. Pergantian peserta dapat dilakukan sehari sebelum pertandingan dilaksanakan dengan mengonfirmasikannya kepada panitia. 8. Peserta diwajibkan untuk memakai seragam sekolah masing-masing selama kompetisi berlangsung. 9. Apabila jumlah pendaftar tidak mencapai 10 tim maka lomba ditiadakan dari kegiatan SONIC LINGUISTIC 2016. 10. Apabila jumlah pendaftar sudah mencapai 30 tim dan memenuhi persyaratan serta kelengkapan administrasi, maka pendaftar berikutnya dimasukkan ke waiting list. 11. Biaya pendaftaran adalah Rp 150.000,00/tim.
KETENTUAN KHUSUS A.
Persyaratan Peserta
1. Peserta adalah siswa/i dari kelas X, XI, XII SMA/sederajat yang telah terdaftar. 2. Peserta diharap dapat mengikuti peraturan yang ada di MAN Insan Cendekia Serpong. 3. Merupakan perwakilan dari tiap sekolah yang telah terdaftar pada panitia dengan jumlah maksimal 3 regu dari tiap sekolah yang terdiri dari 2 siswa dari sekolah yang sama.
4. Selama pertandingan berlangsung tidak diperkenankan mengadakan pergantian peserta dengan alasan apapun. Pergantian peserta dapat dilakukan sehari sebelum pertandingan dilaksanakan dengan mengkonfirmasikannya kepada panitia. 5. Tidak diperbolehkan masuk area perlombaan pada saat perlombaan berlangsung selain peserta Economics Competition dan panitia. 6. Peserta diwajibkan hadir paling lambat 10 menit sebelum perlombaan. 7. Peserta yang terlambat tidak ada perpanjangan waktu.
B.
Perlengkapan Peserta
1. Selama kegiatan Economics Competition Sonic Linguistic 2016 berlangsung, tiap peserta harus mengenakan seragam sekolah masing-masing dan tanda peserta yang telah dibagikan oleh panitia. 2. Alat tulis disiapkan sendiri oleh peserta. 3. Benda yang tidak diperkenankan untuk dibawa ke dalam ruangan pertandingan (yang akan dijelaskan di pelanggaran dan sanksi) akan dititipkan pada panitia selama pertandingan berlangsung dan akan segera dikembalikan setelah pertandingan usai. 4. Panitia menyediakan kertas buram untuk membantu peserta dalam mengerjakan soal-soal yang diberikan.
KETENTUAN PERLOMBAAN A. Babak Penyisihan
1. Diikuti oleh seluruh peserta yang telah hadir dan terdaftar. 2. Jenis soal adalah pilihan ganda untuk soal ekonomi dengan jumlah 60 soal dan isian untuk soal akuntansi. Setiap soal memiliki nilai yang sama. Seluruh pertanyaan diajukan dalam bentuk tes tertulis (menggunakan pen). 3. Soal terbagi menjadi 2 paket dengan rincian sebagai berikut : a) Paket 1 : Soal Ekonomi b) Paket 2 : Soal Akuntansi
4. Soal yang dikerjakan terlebih dahulu ialah soal ekonomi, yang dilanjutkan dengan soal akuntansi. 5. Waktu yang diberikan untuk mengerjakan soal ekonomi adalah 90 menit dan 120 menit untuk soal akuntansi. 6. Soal akuntansi mengenai akuntansi perusahaan jasa.
7. Soal ekonomi sesuai dengan materi yang diberikan oleh panitia pada lampiran 1. 8. Jawaban yang benar akan mendapat nilai 4 dan jawaban yang salah mendapat nilai -1. Soal yang tidak dijawab mendapat nilai 0 untuk soal ekonomi. 9. Peserta mengerjakan secara individu soal ekonomi, yang nantinya akan didapatkan nilai rata-rata dari tiap anggota tim. 10. Peserta mengerjakan satu siklus akuntansi yang dimulai dari jurnal penyesuaian hingga jurnal pembalik. 11. Kriteria penilaian soal akuntansi : a) Ayat jurnal penyesuaian
21
b) Neraca lajur
10
c) Laporan keuangan : Laba rugi
3
Perubahan equity
3
Neraca
3
Skor maksium
40
12. Nilai akhir tiap peserta adalah penggabungan nilai dari 60% soal ekonomi dan 40% soal akuntansi. 13. Soal akuntansi dikerjakan secara berkelompok. 14. Peserta yang berhak melajutkan ke babak selanjutnya adalah 4 regu dengan nilai akhir terbaik. 15. Hasil akhir seluruh tim akan diumumkan panitia. 16. Jika ada nilai akhir kelompok yang sama, dan masing-masing kelompok tersebut berhak melaju ke babak selanjutnya, maka setiap kelompok akan mengerjakan soal tambahan dari panitia.
B. Babak Semifinal 1.
Diikuti oleh 5 tim dengan nilai tertinggi yang terpilih pada babak sebelumnya.
2. Pada babak ini akan dibagi menjadi 3 sesi. a) Sesi pertama : Soal Wajib 1) Setiap tim akan mendapat 10 soal wajib 2) Tiap soal wajib yang benar bernilai 100, salah dan tidak menjawab bernilai 0. 3) Waktu maksimal untuk menjawab setiap soal adalah 7 detik. b) Sesi kedua : Soal opportunity question 1) Setiap tim akan mendapat opportunity question berjumlah 3 soal yang boleh diambil atau tidak sesuai kesepakatan tim.
2) Tiap opportunity question bernilai 300-400, salah dan tidak menjawab bernilai minus dengan nilai yang sama (300-400). c) Sesi ketiga : Soal Rebutan 1) Terdapat 10 soal rebutan. 2) Tim yang berhak menjawab adalah tim yang tercepat menekan bel. 3) Waktu untuk menjawab pertanyaan adalah 4 detik. 4) Soal yang tidak terjawab dengan benar, dapat dilempar dan diperbolehkan bagi tim lain untuk menjawabnya. 5) Tim yang berhak menjawab soal lemparan adalah tim yang paling cepat menekan bel setelah diberi aba-aba oleh panitia. 6) Waktu untuk menjawab soal lemparan adalah 2 detik. 7) Pelemparan soal hanya dilakukan satu kali. 8) Setiap soal rebutan benar bernilai 100 dan jawaban salah atau tidak menjawab bernilai (-75) 9) Setiap soal lemparan benar bernilai 50 dan jawaban salah atau tidak menjawab bernilai (-25) 3. Peserta yang berhak melaju ke babak selanjutnya adalah 3 tim dengan nilai akhir terbaik. 4. Bila terjadi nilai ganda dalam penentuan tim terbaik, maka akan diberi soal rebutan tambahan.
C. Babak Final
Diikuti oleh 3 regu terbaik yang terpilih pada babak semi final. Pada babak ini setiap regu diwajibkan untuk membuat essai dan presentasinya yang berhubungan dengan kasus yang telah ditentukan oleh panitia.
Penulisan Essai Pada babak ini peserta akan membuat essai dalam bentuk Word dan media presentasi dalam bentuk Power Point. Kasus yang menjadi rujukan untuk membuat essai akan diberikan kepada peserta sehari sebelum babak final berlangsung (setelah babak semifinal usai). Ketentuan format essai dan media presentasi serta point-point kandungan essai yang harus dibuat akan diberikan sesaat sebelum pertandingan dilaksanakan. Peserta dipersilahkan untuk mendiskusikan kasus yang diberikan panitia dalam rentang waktu yang ada (dimulai setelah peserta mendapat kasus rujukan hingga sebelum pertandingan final dimulai).
Benda yang tidak diperbolehkan untuk dibawa (yang tertera pada Pelanggaran dan Sanksi) saat pertandingan berlangsung akan dititipkan pada panitia dan akan segera dikembalikan saat pertandingan usai. Waktu pembuatan essai adalah 120 menit. Kriteria penilaian pembuatan essai adalah sebagai berikut: a. Relevansi, kelengkapan data dan dasar teori b. Sistematika dan kaidah penulisan c. Tata bahasa dan kerapian d. Ketajaman dalam analisis kasus e. Rasionalitas, kreativitas ide dan solusi Keputusan juri bersifat mutlak. Naskah essai menjadi hak milik panitia.
Presentasi Peserta akan mempresentasikan essai yang telah dibuat setelah babak penulisan essai usai. Presentasi akan dilakukan secara berkelompok. Waktu yang diberikan pada babak ini adalah 30 menit dengan rincian sebagai berikut: a. Presentasi makalah
: 10 menit
b. Tanggapan peserta
: 10 menit
c. Tanggapan juri
: 10 menit
Saat presentasi berlangsung peserta akan diberi peringatan pada menit ketujuh, sembilan, dan saat waktu habis. Jika peserta mempresentasikan melebihi batas waktu yang ditentukan maka setiap 1 menit akan dikenakan pengurangan nilai sebanyak 3 poin. Sesi tanggapan diawali oleh peserta lain yang ingin menanggapi atau pun bertanya kepada peserta yang sedang presentasi. Peserta yang menanggapi atau bertanya mengenai presentasi peserta lain akan mendapat nilai tambahan. Dilanjutkan dengan sesi tanggapan oleh lalu dewan juri. Jika salah satu peserta didiskualifikasi maka peserta yang hadir tetap menyelesaikan essainya dan mempresentasikannya seperti biasa. Kriteria penilaian untuk presentasi essai adalah sebagai berikut: a. Media presentasi b. Penguasaan materi presentasi
c. Kemampuan mempertahankan argumentasi d. Sikap dan cara menanggapi tanggapan dari peserta lain e. Tanggapan terhadap presentasi peserta lain Hasil akhir akan diumumkan pada saat Closing Ceremony .
KETENTUAN LAIN A. Pelanggaran dan Sanksi
1. Peserta yang terlambat, tidak mendapat pertambahan waktu. 2. Selama pertandingan berlangsung peserta diperbolehkan membawa alat tulis tetapi tidak diperbolehkan membawa alat hitung (kecuali saat pengerjaan soal akuntansi), kumpulan rumus, table matematika, alat komunikasi atau sesuatu yang sifatnya membantu usaha peserta dalam menjawab soal secara tidak jujur. 3. Pada babak Final (pembuatan essai), peserta tidak diperbolehkan membawa flash disk, laptop, atau alat elektronik lain yang akan membantu peserta dalam pengerjaan essai ke dalam ruang perlombaan. 4. Pada babak Final peserta dilarang membawa dan membuka sumber-sumber dalam bentuk apapun baik yang baru akan dicari, file yang sudah ada, atau pun catatan diskusi peserta. 5. Peserta yang didapati melakukan kecurangan dalam bentuk apapun akan dikenakan peringatan sekaligus sanksi dengan rincian sebagai berikut: a) Pada babak penyisihan regu peserta langsung didiskualifikasi. b) Pada babak semifinal peserta dikenakan pengurangan nilai sebanyak 50% dari nilai akhir. c) Pada babak final peserta akan dikenakan pengurangan nilai sebanyak 70% dari nilai akhir. 6. Selama pelaksanaan lomba berlangsung, peserta tidak diperkenankan untuk makan, minum,
membuat kegaduhan atau melakukan kegiatan lainnya yang mengganggu
ketertiban dan kelancaran kegiatan perlombaan.
B. Pengesahan Tata Tertib dan Sistem Pertandingan
1. Peserta yang tidak hadir dalam Technical Meeting, dianggap menerima seluruh isi tata tertib dan sistem pertandingan. 2. Apabila terdapat peraturan yang belum termuat atau terdapat kesalahan yang tidak sesuai dengan tata tertib dan system pertandingan ini, panitia berhak mengadakan perubahan yang akan disampaikan pada peserta kemudian. 3. Seluruh keputusan juri adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
Lampiran 1 No 1
Kompetensi Dasar Kelangkaan
Materi Pembelajaran Faktor penyebab Pengalokasian sumber daya ekonomi Barang ekonomi dan barang bebas
2
Kebutuhan manusia
Jenis-jenis kebutuhan
3
Masalah pokok ekonomi
Aplikasi masalah
4
Biaya peluang
Pengertian biaya peluang (opportunity cost) Aplikasi biaya peluang
5
Sistem ekonomi
Kebaikan dan kelemahan Macam-macam sistem ekonomi
Pemecahan masalah 6
Perilaku konsumen dan produsen
Kepuasan total dan marginal Law of diminishng utility Kurva indiferensi Kurva Engel
7
Pelaku kegiatan ekonomi
Circular flow diagram
8
Permintaan dan penawaran
Hukum permintaan Fungsi penawaran Fungsi permintaan dan penawaran Pergeseran dan pergerakan sepanjang kurva
9
Keseimbangan pasar
Harga dan output keseimbangan Surplus konsumen dan produsen Kegagalan pasar
10
Elastisitas
Elastisitas permintaan Elastisitas silang
11
Teori produksi
Produksi total, marginal, dan rata-rata Kurva isoquant
12
13
Biaya produksi, penerimaan, dan
Biaya tetap dan variabel
laba-rugi
Penerimaan total, marjinal, dan rata-rata
Bentuk pasar
Pasar persaingan sempurna, oligopoli, dan monopoli Keseimbangan perusahaan
14
Pasar input
Identifikasi pasar input
15
Ekonomi mikro dan makro
Pengertian Perbedaan
16
Indeks harga
Indeks harga konsumen
17
Inflasi
Pengertian Faktor penyebab Dampak
18
Fungsi konsumsi dan tabungan
Fungsi konsumsi Fungsi tabungan
19
Peredaran uang
Jumlah uang beredar Faktor yang mempengaruhi Teori kuantitas uang
20
Bank
Bank sentral Bank umum
21
Kebijakan moneter
Kebijakan kontraktif Kebijakan ekspansif
22
Pertumbuhan ekonomi
Identifikasi pertumbuhan ekonomi
23
Kebijakan fiskal
Pembuat kebijakan Instrumen kebijakan
24
Perdagangan internasional
Faktor-faktor pendorong Keunggulan komparatif Kebijakan proteksi Dumping
25
Kurs valuta asing
Konversi kurs
26
Pasar Modal
Pengetahuan Umum tentang Pasar Modal
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
ENGLISH DEBATE
GENERAL RULES 1.
This competition is categorized for 10-12 grade students.
2.
Each school can only send one team. However, one extra team can be put to our waiting list (max 3 teams).
3. Each team consists of 3 students. 4. Each team is allowed to bring one substitute participant with justifiable reason and along with confirmation. 5. This competition uses World School Debating Championship (WSDC) system using Points of Information (POI) and Reply Speech. 6. The list of motions for the debate would be announced at Technical Meeting. 7. If the number of the registered participants has not reached 20 teams, the competition will not be established in SONIC LINGUISTIC 2016. 8. If the number of registered participants has reached 30 teams (registered participants must have finished their admission), next participants would be put in the waiting list. 9. Registration fee is Rp350.000,00/team (includes walkout fee Rp50.000,00).
DEBATE RULES AFFIRMATIVE 1st Speaker
NEGATIVE 1st Speaker
TIME GIVEN 7’20”
2nd Speaker 3rd Speaker Reply Speaker
2nd Speaker 3rd Speaker Reply Speaker
TIME AND KNOCK For the 1st-3rd speakers: Knock once at 1’ Knock once at 6’ Knock twice at 7’ Knock continuously at 7‘20”
7’20” 7’20” 5’20”
For the reply speaker Knock once at 1’ Knock twice at 5’ Knock continuously at 5’20”
NOTES: The 1st speaker until the 3rd speaker has 7’20” for speaking. If the speaker speaks more than the time given, the score of the speaker will be penalized by the adjudicator. Reply speakers have 5’20” for speaking. If the speaker speaks more than the time given, the score of the speaker will be penalized by the adjudicator. A. POINTS OF INFORMATION OR INTERRUPTION
POI/interruptions are allowed during the 1st until the 3rd speaker speaking. POI is not allowed while the reply speaker is speaking. 2. Maximum time in deliveringPOI is 15 seconds. 3. POI is allowed after one minute speaker speaking (1stonce-knock) until the six minutes speaking (2ndonce-knock). 4. POI can be rejected by the speaker that delivers the speech by saying “No”, “Thank you”, or giving hand signal. 1.
B. JOB OF EACH SPEAKER
AFFIRMATIVE 1st speaker 1. Give the definition. 2. Give the theme line. 3. Give the parameter. 4. Give the team split. 5. Give the fundamental argument, i.e.; argument 1, argument 2, etc. 6. Link back.
2nd speaker 1. Give the rebuttal to the 1st speaker of the negative team. 2. Answer the rebuttal of the 1st speaker of the negative team. 3. Give the support for the 1st speaker of the affirmative team’s argument. 4. Give the argument, i.e.; argument 3, argument 4, etc. 5. Link back.
3rd speaker 1. Give the rebuttal to the 1st and 2nd speaker of the negative team. 2. Rebuild the case of the team. 3. No new argument. Reply speaker 1. Summarize the whole team case. 2. Convince the adjudicator why the affirmative team should win the debate by summarizing the debate without bringing any new argument. 3. No rebuttal in the reply speaker’s speech. NEGATIVE 1st speaker 1. 2.
State whether the negative team accepts or challenges the definition. Give the team line.
3. 4. 5. 6. 7.
Accept or rebut the parameter given by the affirmative team. Give the team split. Give the rebuttal to the argument of the 1st speaker from the affirmative team. Give the fundamental argument, i.e.; argument 1, argument 2, etc. Link back.
2nd speaker 1. 2.
Give the rebuttal to the 1st speaker of the affirmative team. Answer the rebuttal of the 1st speaker of the affirmative team.
3. Give the support for the 1st speaker of the negative team’s argument 4. Give the argument, i.e.; argument 3, argument 4, etc. 5. Link back. 3rd speaker 1. 2.
Give the rebuttal to the 1st and 2nd speaker of the affirmative team. Rebuild the case of the team.
3.
No new argument.
Reply speaker 1.
Summarize the whole team case.
2.
Convince the adjudicator why the affirmative team should win the debate by summarizing the debate without bringing any new argument. No rebuttal in the reply speaker’s speech.
3.
MECHANISM FOR THE DEBATE 1.
All debaters should be in the debater’s hall before every debate commences.
2. 3.
Motion in each round will be announced at the debater’s hall. Adjudicator should give the adjudication sheet to the LO of the room before they give assessment. 4. One team should not be in the same side of motion (positive/negative) for more than two times in preliminary round. Teams who get the same side of motion for more than two times should report it to the committee in the debater’s hall. 5. Teams from the same school should not meet in the preliminary round. 6. Debaters are not allowed to come late. Teams who come late more than 20 minutes will be disqualified. 7. 8. 9.
Committee will announce the 8 teams with the highest scores at the debater’s hall after all the matches finish. These teams will pass to the elimination round on the next day. This event will be employing prepared motions, with preference. 3rd Speaker shouldn’t be reply speaker.
RULES FOR ALL DEBATERS 1.
Debaters have 30 minutes for case building.
2.
Coaches and any other people are not allowed to be involved during case building. 3. Teams are not allowed to use laptops, tabs, PDAs, or any other communication devices. 4. Printed material, data, newspaper, book, etc are allowed during case building, but debaters are not allowed to use them during the debate. 5. Any kind of communication tools should be turned off or in silent mode. 6. Substitutions are only allowed in preliminary round and the substitutes cannot be the best speaker. 7.
Please be reminded that during case building, you're not allowed to use gadgets.
MOTIONS The motions will be announced on the Technical Meeting.
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
SCIENTIFIC REPORT (LKIR) A. Ketentuan Umum 1. Lomba dikategorikan untuk SMA/sederajat, terhitung pada tanggal 1 Januari 2016 2. Peserta merupakan individu, atau kelompok yang terdiri dari maksimal 3 orang 3. Bidang penelitian merupakan Ilmu Pengetahuan Alam atau Ilmu Pengetahuan Sosial 4. Melampirkan bukti pembayaran biaya registrasi, surat keterangan dari sekolah/instansi terkait, curriculum vitae, serta alamat dan nomor telepon yang dapat dihubungi 5. Karya
beserta
seluruh
persyaratan
dikirimkan
ke
[email protected] dengan format LKIR_SL16_(JUDUL MAKALAH), paling lambat diterima tanggal 1 Februari 2016 6. Karya masih dapat diterima hingga tanggal 6 Februari 2016, dengan pengurangan poin 2 poin setiap harinya terhitung sejak 2 Februari 2016 7. Biaya registrasi sebesar Rp100.000,00/karya B. Persyaratan Penulisan 1.
Karya ilmiah belum pernah diterbitkan / dipublikasikan sebelumnya (naskah yang pernah diterbitkan di suatu jurnal dan naskah yang pernah memenangkan suatu lomba penulisan ilmiah tidak berhak lagi diajukan sebagai naskah dalam lomba ini).
2.
Sifat dan isi tulisan harus memenuhi syarat-syarat sebagai berikut. a.
Kreatif dan Objektif;
b. Tulisan berisi gagasan kreatif yang menawarkan solusi suatu permasalahan yang berkembang di masyarakat. c.
Tulisan tidak bersifat emosional dan tidak subjektif;
d.
Tulisan didukung data dan informasi terpercaya;
e.
Bersifat asli (bukan karya jiplakan) dan menjauhi duplikasi.
3.
C.
Logis dan Sistematis a.
Tiap langkah penulisan dirancang secara sistematis dan runtut;
b.
Pada dasarnya karya tulis ilmiah memuat unsur-unsur identifikasi masalah;
c.
Pembahasan, simpulan dan sedapat mungkin memuat saransaran;
d.
Isi tulisan berdasarkan telaah pustaka.
4.
Naskah dikirimkan dua kali menggunakan format .doc dan .pdf keduanya dikirim dengan nama file yang sama.
5.
Naskah ditulis minimal 10 halaman tidak termasuk sampul, daftar isi, daftar pustaka, dan lampiran. Jumlah halaman yang tidak sesuai dengan ketentuan tersebut dapat mengurangi penilaian.
6.
Bahasa Indonesia yang digunakan baku, dengan tatabahasa dan ejaan yang disempurnakan (EYD), sederhana, jelas, satu kesatuan, mengutamakan istilah yang mudah dimengerti, tidak menggunakan singkatan seperti “tdk”, “tsb”, “yg”, “dgn”, “sbb”, “dll”.
Format Pengetikan 1.
Naskah diketik dengan spasi 1,5 pada kertas berukuran A4 dengan font 12 Times New Roman, margin left 4 cm, right 3 cm, top 3 cm, dan bottom 3 cm.
2.
Judul karya ilmiah diketik menggunakan huruf besar (kapital) dengan fontstyle bold (cetak tebal) dengan posisi di tengah tanpa digarisbawahi.
3.
Judul bab diketik menggunakan huruf besar (kapital) dengan fontstyle bold (cetak tebal) dengan posisi di tengah tanpa digarisbawahi.
4.
Judul subbab ditulis dengan fontstyle bold (cetak tebal), dimulai dari sebelah kiri, huruf pertama setiap kata ditulis dengan huruf besar (kapital), kecuali kata-kata tugas, seperti preposisi (“di”, “ke”, “dari”, “yang”, “antara”, “pada”, “untuk”, “tentang”, “dengan”); dan kata sambung (“dan”, “atau”, “sejak”, “setelah”, “karena”).
5.
Judul anak subbab ditulis dengan fontstyle italic (cetak miring) dimulai dari sebelah kiri, huruf pertama setiap kata ditulis dengan huruf besar (kapital), kecuali kata-kata tugas, seperti preposisi (“di”, “ke”, “dari”,
“yang”, “antara”, “pada”, “untuk”, “tentang”, “dengan”); kata sambung (“dan”, “atau”, “sejak”, “setelah”, “karena”). 6.
Alinea baru diketik menjorok ke dalam (diberi indentation) sebanyak 78 karakter (sekitar 1,25 cm).
7.
Nama-nama penulis beserta alamat sekolah diketik tepat di bawah judul karya ilmiah. Bagian kelengkapan administratif yang meliputi halaman judul, halaman nama/daftar anggota kelompok, kata pengantar (jika ada), dan daftar isi diberi nomor halaman menggunakan angka romawi kecil di tengah bawah (i,ii,dan seterusnya).
8.
Bagian utama (naskah karya ilmiah) diberi nomor halaman menggunakan angka (1, 2, 3, 4, 5, dst) yang dimulai dengan nomor halaman 1 (satu) di tengah bawah.
9.
Tabel diberi judul dan penomoran sesuai dengan urutan kemunculannya dalam naskah. Judul tabel ditulis di atas tabel dengan nomor tabel menggunakan angka.
10. Gambar, baik dalam bentuk grafik maupun foto diberi judul dan penomoran sesuai dengan urutan kemunculannya dalam naskah. Judul gambar ditulis di bawah gambar dengan nomor gambar menggunakan angka. 11. Karya ilmiah minimal tersusun dari halaman judul, halaman nama/daftar anggota kelompok, kata pengantar (jika ada), daftar isi, daftar tabel (bila perlu), daftar gambar (bila perlu), pendahuluan, tinjauan pustaka, pembahasan, simpulan dan saran, daftar pustaka, dan riwayat penyusun. 12. Tanpa mengurangi kreativitas dari penulis, naskah hendaknya ditulis dengan sistematika sebagai berikut: diawali dengan Judul, Nama Penulis (termasuk alamat/nama sekolah) lalu diikuti dengan pendahuluan (termasuk latar belakang, tujuan, rumusan masalah, dan manfaat), Tinjauan pustaka, Pembahasan, Simpulan dan Saran, Ucapan terima kasih (bila ada), serta Daftar pustaka. D. Sistematika Penulisan 1.
Sampul/cover a.
Bidang Penelitian : huruf kapital, rata kanan;
b.
Judul Penelitian
: size 18, Huruf kapital, ditebalkan, rata tengah;
2.
c.
Logo instansi aman cover;
d.
Nama penulis : disusun oleh (tebal, rata tengah), nama anggota (rata tengah);
e.
Alamat instansi : huruf kapital pada setiap kata kecuali kata hubung, rata tengah;
f.
Tahun pembuatan : rata tengah.
: ukuran logo instansi disesuaikan dengan hal-
Abstraksi a.
Judul penelitian
b.
Isi abstraksi : line spacing 1.
: rata tengah, ditebalkan;
3.
Kata pengantar : tulisan judul kata pengantar ditebalkan, rata tengah, kapital, isi kata pengantar menggunakan rata kanan dan kiri.
4.
Daftar isi : tulisan daftar pustaka ditebalkan, rata tengah, kapital.
5.
BAB I PENDAHULUAN
6.
7.
: kapital, rata tengah, ditebalkan.
a.
Latar belakang
: rata kiri dan rata kanan;
b.
Batasan masalah
: rata kiri dan rata kanan;
c.
Perumusan masalah
: rata kiri dan rata kanan;
d.
Tujuan penelitian;
e.
Manfaat penelitian.
BAB II KAJIAN TEORI
: kapital, rata tengah
a.
Tinjauan pustaka
: rata kiri dan rata kanan;
b.
Hipotesis
: rata kiri dan rata kanan.
BAB III METODOLOGI PENELITIAN
: kapital, rata tengah
a.
Tempat dan Waktu Penelitian
: rata kanan dan rata kiri;
b.
Identifikasi Variabel Penelitian
: rata kanan dan rata kiri;
c.
Metode Penelitian
: rata kanan dan rata kiri;
d.
Teknik Pengambilan Sampel
: rata kiri dan rata kanan;
8.
9.
e.
Instrumen Penelitian
: rata kiri dan rata kanan;
f.
Teknik Pengumpulan Data
: rata kiri dan rata kanan;
g.
Teknik Analisis
: rata kiri dan rata kanan;
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
: kapital, rata tengah
a.
Hasil
: rata kiri dan rata kanan;
b.
Pembahasan
: rata kiri dan rata kanan.
BAB V SIMPULAN DAN SARAN
: kapital, rata tengah
a.
Simpulan
: rata kiri dan rata kanan;
b.
Saran
: rata kiri dan rata kanan;
10. Daftar Pustaka
: rata kanan dan rata kiri.
11. Lampiran. E. Sistem Penilaian 1.
Judul bebas (dalam konteks obyek penelitian).
2.
Akan diambil 9 finalis dengan perolehan nilai tertinggi pada tahap penyisihan (naskah) untuk melakukan sesi presentasi.
3.
Pengumuman finalis dan peraturan presentasi dapat dilihat melalui situs SONIC LINGUISTIC 2016.
4.
Finalis melakukan presentasi hasil penelitian mereka di hadapan dewan juri dengan media Power Point pada tanggal 18 Februari 2016 di kampus MAN Insan Cendekia Serpong.
5.
Pemenang akan diumumkan pada saat penutupan SONIC LINGUISTIC 2016 pada tanggal 20 Februari 2016.
6.
Karya tulis yang telah dikumpulkan menjadi hak panitia dan panitia berhak menyebarluaskan karya tulis dan alat peraga yang diperlombakan melalui berbagai media.
7.
Panduan dan informasi lomba dapat dilihat melalui website SONIC LINGUISTIC 2016.
8.
Bila di kemudian hari ada perubahan peraturan, pihak panitia akan memublikasikannya melalui website SONIC LINGUISTIC 2016.
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
OUTLINE ARCHERY (PANAHAN) SONIC LINGUISTIC 2016 A. Waktu dan Tempat Pelaksanaan Hari
: Jumat s.d Sabtu
Tanggal
: 19 -20 Februari 2016
Waktu
: 08.00 WIB s.d Selesai
Tempat: Lapangan voli (panahan) MAN Insan Cendekia Serpong B. Sistem Pertandingan ∑
Lomba ini dikategorikan untuk pelajar tingkat SMP/sederajat, usia 12 – 15 tahun yang berstatus sebagai pelajar di sekolah yang bersangkutan.
∑
Lomba juga dikategorikan untuk umum atau klub panahan dengan syarat pelajar tingkat SMP/sederajat yang diikutsertakan.
∑
Jarak yang dipakai dalam lomba panah ini adalah 15 meter.
∑
Lomba akan dibagi menjadi 4 kategori yaitu beregu putra, beregu putri, perseorangan putra, dan perseorangan putri.
∑
Peserta yang bertanding diperbolehkan untuk merangkap (diperbolehkan untuk mengikuti kategiri beregu dan kategori perseorangan sekaligus).
∑
Tiap kategori hanya dibatasi 30 tim dan juga 30 perseorangan. Jika peserta sudah encapai maksimal maka pendaftar berikutnya akan dimasukkan ke dalam waiting list.
∑
Daftar pemain dan official tidak dapat dirubah setelah technical meeting.
∑
Lomba dibagi menjadi 3 babak yaitu babak kualifikasi dengan sistem penentuan ranking, 16 besar dan perempat final dengan sistem mencari nilai tertinggi dan juga babak aduan untuk babak semifinal dan final.
∑
Peraturan pertandingan merujuk kepada FITA rules yang baru.
∑
Satu target bantalan yang disediakan berisikan 3-4 orang (tentative).
∑
Setiap kategori yang diperlombakan, akan diperebutkan 1 medali emas, 1 medali perak dan 1 medali perunggu. Jadi total ada 4 medali emas, 4 medali perak, dan 4 medali perunggu yang diperebutkan.
C. Sistem Penilaian
∑
Penilaian dan penulisan nilai dikertas score merujuk kepada FITA rules yang terbaru.
∑
Apabila ada keraguan terhadap hasil perkenaan anak panah dan diperlukan koreksi harus dilaporkan dan ditandatangani oleh wasit yang bertugas.
∑
Apabila ada tindakan protes dana tau rasa ketidakpuasan terhadap hasil yang telah ditetapkan, manager dana tau pihak yang terkait boleh mengajukan gugatan dengan meninggalkan uang jaminan sebesar Rp 200.000,- sebagai bagian dari proses pengurusan dan wajib memberikan bukti atau saksi yang menguatkan gugatan.
∑
Setelah melalui proses dan pembuktian maka keputusan panitia dan team wasit adaalh sah dan tidak bisa diganggu gugat serta harus dihormati.
D. Peraturan Dan Tata Tertib ∑
Seluruh peserta dan officialnya wajib mengenakan seragam atasan yang sama.
∑
Diperbolehkan menggunakan bawahan training/cargo, tetapi tidak diperblehkan menggunakan celana jeans atau pendek.
∑
Peserta maupun official yang bertanding disarankan menggunakan sepatu atau sepatu sandal.
∑
Selama berlangsungnya perlomban, dilarang untuk merokok di area lapangan panahan dan menggangu jalannya perlombaan. Dilarang untuk mengotori lokasi perlombaan dengan membuang sampah sembarangan
∑
Target yang digunakan dari babak kualifikasi sampai dengan babak final adalah target dengan iner lingkaran 40 cm (segitiga).
∑
Ketentuan khusus, peserta yang mengikuti perlombaan panahan dalam SONIC LINGUISTIC 2016 hanya dibolehkan menggunakan busur wooden bow dan alat bidik, tanpa ada alat tambahannya yang lain.
∑
Masing-masing hanya bisa mengirimkan maksimal 10 orang pesertanya sesuai kategori yang telah ditentukan (4 putra dan 4 putri kategori beregu dan 1 putra dan 1 putri untuk kategori perseorangan). Untuk kompetisi beregu yang bermain adalah 3 orang dengan 1 orang cadangan.
∑
Sistem pertandingan yang digunakan adalah sama antara kompetisi beregu dan kompetisi perseorangan.
∑
Sistem pertandingan dibagi menjadi : o
Kualifikasi
6 anak panah x 6 seri selama 4 menit (penyusunan ranking). o
16 besar dan Perempat Final 3 panah x 5 seri selama 2 menit (Mencari nilai tertinggi).
o
Semi Final dan Final Sistem set dimana perhitungan poin mencari siapa tim atau pemanah yang bisa mengumpulkan 6 poin lebih awal dengan menggunakan 3 anak panah secara bergantian untuk tim. Masing-masing anak panah di beri waktu 30 detik. Perhitungan poinnya adalah menang : 2, seri : 1, kalah :0.
∑
Jika dalam babak semi final ataupun final terjadi kesamaan nilai, maka akan dilakukan shoot off 1 anak panah. Dan jika nilainya masih sama maka langsung anak panah diukur dengan titik tengah target face. Anak panah yang terdekat dengan target face dinyatakan sebagai pemenang.
∑
Panitia hanya menyedikan minuman box (Aqua dan lainnya). Disarankan peserta untuk membawa konsumsi secara pribadi.
∑
Team official dan atau keluarga dilarang memasuki daerah pertandingan ketika perlombaan berlangsung, tapi disarankan untuk duduk atau menunggu di tempat tunggu peserta yang telah disediakan.
E. Ketentuan Pendaftaran ∑
Kegiatan lomba panahan Sonic Linguistic 2016 di MAN Insan Cendekia Serpong dikenakan biaya pendaftaran sebesar Rp. 300.000/tim untuk kompetisi beregu dan Rp 200.000/pemanah untuk kompetisi perseorangan.
∑
Setiap tim yang mendaftar wajib menyertakan kontak yang bisa dihubungi (email, Sosmed, website,dll) serta menyerahkan tanpa pengenal masing-masing anggota untuk proses administrasi.
∑
Pendaftaran akan ditutup apabila jumlah peserta sudah mencapai 30 tim beregu putra, 30 tim beregu putri, 30 perseorangan putra dan 30 perseorangan putri . tim atau perseorangan berikutnya yang mendaftar akan dimasukkan ke dalam waiting list
∑
Tiap peserta yang mendaftar wajib menyerahkan berkas sebagai berikut : o
Formulir pendaftaran peserta yang telah disediakan.
o
Formulir data Official dan pemain
o
Foto terbaru berwarna ukuran 3X4 sebanyak 2 lembar.
F. Ketentuan Technical Meeting dan daftar ulang ∑
Peserta maupun perwakilannya diharapkan dapat menghadiri technical meeting, agar dapat mengetahui teknis perlombaan lebih lanjutnya.
∑
Peserta yang tidak dapat menghadiri technical meeting dianggap mengetahui dan menyetujui sistem perlombaan panah dalam SONIC LINGUISTIC 2016.
∑
Daftar pemain dalam tim ataupun perseorangan harus diberikan pada panitia saat technical meeting dan tidak dapat diubah setelah technical meeting.
∑
Peserta yang bertanding diperbolehkan untuk merangkap (diperbolehkan untuk mengikuti kategiri beregu dan kategori perseorangan sekaligus).
∑
Kelengakpan peserta dan official yang diminta saat pendaftaran, diharapkan dibawa dan dikumpulkan saat proses daftar ulang.
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
SCIENCE COMPETITION KETENTUAN UMUM 1.
Lomba dikategorikan untuk pelajar SMP atau sederajat.
2. Peserta merupakan tim yang terdiri atas tiga orang dan berasal dari satu sekolah. 3. Setiap sekolah maksimal mengirimkan 3 tim. 4. Peserta diwajibkan untuk memakai seragam sekolah masing-masing selama kompetisi berlangsung. 5. Peserta diwajibkan membawa alat tulis masing-masing (termasukpensil 2B, pulpen, dan papan jalan). 6. Materi yang diujikan adalah mata pelajaran matematika, fisika, dan biologi. 7. Lomba terdiri atas empat babak sebagai berikut. a. Babak Penyisihan I berupa tes tertulis yang terdiri dari 120 soal pilihan ganda (40 soal Matematika, 40 soal Fisika, 40 soal Biologi); b. Babak Penyisahan II berupa tes tertulis yang terdiri dari 15 soal uraian; c. Babak Semifinal terdiri dari babak adventure dan babak praktikum; dan d. Babak Final berupa cerdas cermat. 8. Apabila jumlah pendaftar sudah mencapai 50 tim dan memenuhi persyaratan serta kelengkapan administrasi, maka pendaftar berikutnya dimasukkan ke waiting list. 9. Biaya registrasi sebesar Rp150.000,00/tim.
KETENTUAN KHUSUS A. PERSYARATAN PESERTA 1. Peserta adalah siswa/i dari kelas VII, VIII, IX SMP/sederajat yang telah terdaftar. 2. Merupakan perwakilan dari tiap sekolah yang telah terdaftar pada panitia pelaksana dengan jumlah maksimal 3 regu dimana masing-masing regu terdiri dari 3 orang. 3. Selama pertandingan berlangsung tidak diperkenankan mengadakan pergantian peserta dengan alasan apapun. 4. Tidak ada yang diperbolehkan masuk area perlombaan pada saat perlombaan berlangsung selain peserta Science Competition dan panitia kecuali atas izin panitia.
5. Peserta diwajibkan hadir paling lambat 15 menit sebelum perlombaan dimulai untuk mengisi daftar kehadiran. 6. Pada babak final dan semifinal Science Competition Sonic Linguistic 2016, peserta didiskualifikasi apabila hingga panggilan ketiga oleh panitia, tidak hadir di tempat yang telah ditentukan. Interval panggilan ke 1, 2, dan 3 adalah 5 menit. 7. Peserta yang didapati menyelesaikan soal secara tidak jujur, baik yang dilakukan sendiri maupun dilakukan dengan bantuan pihak lain akan langsung didiskualifikasi dan tidak diizinkan melanjutkan perlombaan. 8. Bagi peserta yang terlambat pada babak penyisihan, tidak ada perpanjangan waktu dalam pengerjaan soal. B. PERLENGKAPAN PESERTA 1. Selama kegiatan Science Competition Sonic Linguistic 2016 berlangsung, tiap peserta wajib mengenakan seragam sekolah masing-masing dan tanda peserta yang telah dibagikan oleh panitia. 2. Peserta diperbolehkan membawa alat tulis tetapi tidak diperbolehkan membawa alat hitung, kumpulan rumus, tabel matematika, atau sesuatu yang sifatnya membantu usaha peserta dalam menjawab soal secara tidak jujur. 3. Panitia menyediakan kertas buram untuk membantu peserta dalam mengerjakan soal-soal yang diberikan. 4. Selama pelaksanaan lomba berlangsung, peserta tidak diperkenankan untuk makan, minum (selain air mineral), mengaktifkan alat komunikasi, atau melakukan kegiatan lainnya yang mengganggu ketertiban dan kelancaran kegiatan perlombaan. 5. Pada babak penyisihan, peserta mengerjakan soal memakai pena dan dikerjakan di lembar jawaban yang telah disediakan oleh panitia. PERATURAN BABAK PENYISIHAN I 1. Diikuti oleh seluruh peserta. 2. Jenis soal adalah pilihan ganda dengan jumlah 120 soal dengan rincian: 40 soal matematika, 40 soal fisika, dan 40 soal biologi. 3. Setiap soal memiliki nilai yang sama. 4. Seluruh pertanyaan diajukan dalam bentuk tes tertulis. 5. Peserta diwajibkan menjawab soal pada lembar jawaban yang disediakan menggunakan pulpen. 6. Waktu yang diberikan pada babak ini adalah 120 menit. 7. Jawaban yang benar akan mendapat nilai 4 dan jawaban yang salah mendapat nilai -1. Soal yang tidak dijawab mendapat nilai 0. 8. Nilai akhir tiap peserta adalah jumlah plus dan minus tiap soal.
9. Soal dikerjakan secara berkelompok. 10. Peserta yang berhak melaju ke babak penyisihan II adalah 15 regu dengan nilai akhir terbaik. 11. Hasil akhir seluruh tim akan diumumkan panitia. PERATURAN BABAK PENYISIHAN II 1. Diikuti oleh 15 regu yang terpilih pada babak penyisihan I. 2. Jenis soal adalah soal esai dengan jumlah 15 soal dengan rincan: 5 soal matematika, 5 soal fisika, dan 5 soal biologi. 3. Setiap soal memiliki nilai yang sama. 4. Seluruh pertanyaan diajukan dalam bentuk tes tertulis. 5. Peserta diwajibkan menjawab soal pada lembar jawaban yang disediakan menggunakan pena. 6. Waktu yang diberikan pada babak ini adalah 60 menit. 7. Tidak ada sistem minus. 8. Soal dikerjakan secara berkelompok. 9. Peserta yang berhak melaju ke babak semifinal adalah 8 regu dengan nilai akhir terbaik. 10. Hasil akhir seluruh tim akan diumumkan panitia. PERATURAN BABAK SEMIFINAL 1. Diikuti oleh 8 regu yang terpilih pada babak penyisihan. 2. Babak ini terbagi menjadi dua bagian, yaitu babak adventure dan babak praktikum.
1. 2. 3.
4.
A. BABAK ADVENTURE Setiap regu akan diberikan waktu 90 menit untuk mendatangi delapan pos yang tersedia. Pada setiap pos terdapat soal-soal dalam bentuk esai dan isian singkat yang harus dikerjakan oleh peserta . Jika sudah berhasil mengerjakan soal pada delapan pos tersebut, peserta dapat mendatangi pos bonus yang memiliki nilai dan tingkat kesulitan yang lebih tinggi. Denah letak pos-pos pada babak adventure akan diberikan pada hari perlombaan.
B. BABAK PRAKTIKUM 1. Pada babak praktikum, peserta akan masuk ke ruangan yang terpisah sesuai bidang masing-masing dan akan mengerjakan eksperimen selama 90 menit.
2. Peserta akan diberikan lembar pertanyaan dan laporan yang harus diisi sesuai eksperimen yang dilakukan. 3. Untuk bidang matematika yang tidak menggunakan eksperimen, peserta akan mengerjakan soal uraian. 4. Nilai dari babak Adventure dan praktikum akan diakumulasikan. Peserta yang lolos ke babak final berjumlah 5 tim. 5. Hasil akhir seluruh tim akan diumumkan panitia. PERATURAN BABAK FINAL 1. Diikuti oleh 5 regu yang terpilih pada babak semifinal. 2. Babak ini merupakan babak cerdas cermat yang terdiri dari 3 babak, yaitu soal wajib, soal lemparan, dan soal rebutan. A. SOAL WAJIB 1. Setiap regu akan diberikan satu amplop yang berisi 9 soal dengan rincian: 3 soal matematika, 3 soal fisika, dan 3 soal biologi. 2. Setiap soal bernilai 100 poin, dan tidak terdapat pengurangan poin jika peserta menjawab dengan salah. 3. Waktu yang diberikan untuk mengerjakan 9 soal tersebut adalah 5 menit. 4. Setelah 5 menit, soal akan dibacakan kembali satu-persatu dan peserta diwajibkan untuk langsung menjawab dan tidak diberikan waktu tambahan untuk berpikir. 5. Soal tidak dapat dilempar. 6. Peserta tidak diperbolehkan menjawab soal sebelum soal selesai dibacakan. Jika peserta menjawab sebelum soal selesai dibacakan, jika salah maka peserta akan mendapat poin 0 meskipun jawaban benar. 7. Apabila terdapat ketentuan-ketentuan yang belum ditetapkan, panitia berhak mengambil keputusan dengan persetujuan dewan juri. 8. Seluruh keputusan juri adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat. B. SOAL LEMPARAN 1. Setiap regu akan menjawab 3 soal dengan rincian: 1 soal matematika, 1 soal fisika, dan 1 soal biologi. 2. Setiap soal bernilai 100 poin dengan pengurangan nilai 50 poin jika peserta menjawab salah. 3. Soal akan dilempar kepada kelompok berikutnya secara urut jika peserta tidak mampu menjawab atau menjawab dengan salah. 4. Soal lemparan bernilai 80, 60, 40, dan 20 poin bagi 4 kelompok berikutnya dan jika menjawab salah, akan mendapat pengurangan nilai setengah dari jumlah poin ketika soal dijawab benar. 5. Jika soal tidak dijawab, akan bernilai 0 poin.
6. Waktu yang diberikan untuk menjawab setiap soal berkisar antara 30 detik – 2 menit. 7. Tim yang mendapatkan lemparan diberikan waktu 5 detik untuk menjawab setelah kelompok sebelumnya selesai menjawab. 8. Pembacaan soal akan diulangi satu kali dan waktu untuk menjawab dihitung setelah pengulangan pembacaan soal. 9. Peserta tidak diperbolehkan menjawab soal sebelum soal selesai dibacakan. Jika peserta menjawab sebelum soal selesai dibacakan, akan mendapat pengurangan 10 poin. 10. Apabila terdapat ketentuan-ketentuan yang belum ditetapkan, panitia berhak mengambil keputusan dengan persetujuan dewan juri. 11. Seluruh keputusan juri adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
C. SOAL REBUTAN 1. Soal rebutan terdiri dari 15 soal dengan rincian: 5 soal matematika, 5 soal fisika dan 5 soal biologi dengan tingkat kesulitan yang meningkat. 2. Soal pertama dari tiap bidang studi bernilai benar : 100. Setiap soal selanjutnya akan mengalami kenaikan poin sebesar 50 poin. Waktu yang diberikan untuk menjawab setiap soal berkisar antara 30 detik-3 menit bergantung pada tingkat kesulitan soal. 3. Jika tim pertama yang ditunjuk menjawab salah, pertanyaan akan dilempar hanya sebanyak satu kali kepada tim berikutnya yang paling cepat menekan bel secara langsung dan tidak diberi waktu tambahan . 4. Pertanyaan lemparan bernilai setengah dari poin soal sebelum dilempar. 5. Pengurangan poin saat peserta menjawab salah pada setiap pertanyaan adalah setengah dari jumlah poin jika peserta menjawab benar. 6. Peserta diperbolehkan menjawab soal yang belum selesai dibacakan. 7. Apabila terdapat ketentuan-ketentuan yang belum ditetapkan, panitia berhak mengambil keputusan dengan persetujuan dewan juri. 8. Seluruh keputusan juri adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat. 9. Seluruh poin di babak final akan digunakan untuk menentukan tiga tim juara. 10. Hasil akhir seluruh tim akan diumumkan oleh panitia. PERATURAN TAMBAHAN 1. Jika ada kekurangan, akan didiskusikan ketika Technical Meeting.
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
ONE-SHOT COMPETITION KETENTUAN UMUM 1. Peserta merupakan siswa-siswi SMP/MTs sederajat dan siswa-siswi SMA/MA sederajat. 2. Setiap sekolah hanya boleh mengirimkan maksimal 3 peserta. 3. Peserta wajib mengisi form pendaftaran yang telah disediakan. 4. Batas akhir pendaftaran pada tanggal 15 Februari 2016 pukul 17.00 WIB. 5. Batas akhir pengumpulan hasil karya tanggal 17 Februari 2016 pukul 17.00 WIB. 6. Hasil karya di kirim dalam bentuk soft file ke
[email protected] dengan format OneShotSL16_(Nama)_(Judul). Karya asli dikirim ke kampus MAN Insan Cendekia Serpong, Jalan Cendekia 1, Bumi Serpong Damai Sektor XI, Serpong, Kota Tangerang Selatan, 15310. 7. Biaya registrasi sebesar Rp50.000,00.
KETENTUAN PERLOMBAAN 1. Tema lomba One-Shot Sonic Linguistic 2016 adalah “Indonesian Modern Version Folktale”. 2. Komik lepas (satu judul, tidak dalam bentuk serial) warna hitam putih. 3. Genre karya bebas. 4. Media gambar : kertas HVS ukuran A4. 5. Manga dibuat secara manual (free-hand drawing), minimal 12 halaman dan maksimal 20 halaman. 6. Tidak diperkenankan menggunakan sisi belakang kertas (tidak bolak-balik). 7. Karya tidak mengandung unsur SARA, Pornografi yang berlebihan, dan sarkasme. 8. Karakter dan jalan cerita bukan merupakan tiruan dari karya lain (fancomic). 9. Bila diketahui hasil karya yang diirimkan adalah bukan karya asli peserta, maka yang bersangkutan akan langsung didiskualifikasi dalam lomba. 10. Keputusan panitia final, tidak bisa diganggu gugat.
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
ESSAY WRITING KETENTUAN UMUM 1. Lomba dikategorikan untuk umum dengan batasan usia antara 12-17 tahun. 2. Tema lomba adalah “Game Online sebagai Media Pelestarian Budaya Indonesia”. 3. Bentuk lomba adalah perorangan (individu). 4. Peserta hanya boleh mengirimkan satu naskah terbaik. 5. Setiap sekolah hanya boleh mengirimkan maksimal 3 (tiga) peserta. 6. Naskah merupakan hasil karya sendiri dan belum pernah atau sedang diikutkan dalam perlombaan sejenis maupun dipublikasikan pada media lain. 7. Naskah tidak mengandung SARA. 8. Biaya registrasi sebesar Rp50.000,00/peserta. 9. Naskah dikirim via e-mail
[email protected] dengan format EssaySL16_(Nama)_(Judul). 10. Peserta akan didiskualifikasi apabila melanggar syarat dan ketentuan yang berlaku.
KETENTUAN PERLOMBAAN 1. Ukuran kertas adalah A4 (21 cm x 29,7 cm). 2. Font yang digunakan adalah Times New Roman, 12 pt, spasi 1,5. 3. Margin; top 3 cm, bottom 3 cm, left 3cm, right 3 cm (3 x 3 x 3 x 3). 4. Melampirkan halaman cover dengan judul naskah pada bagian awal naskah. 5. Panjang naskah minimal 1000 kata, maksimal 2000 kata. 6. Naskah ditulis dalam bahasa Indonesia dengan baik dan benar, serta didasarkan pada EYD yang berlaku. 7. Melampirkan biodata singkat peserta, nama lengkap, asal sekolah, alamat lengkap, nomor telepon, dan alamat email (surat elektronik). 8. Kriteria penilaian adalah sebagai berikut :
Sistematika dan Penulisan
Gaya bahasa
Ketajaman ide dan analisis tema
9. Jika terdapat beberapa peserta yang memperoleh nilai sama, maka keputusan mengenai urutan peringkat peserta akan ditetapkan oleh dewan juri. 10. Peserta yang tidak memenuhi ketentuan perlombaan akan dikenakan sanksi yang lebih jelas dibahas pada bagian sanksi dan pelanggaran.
KETENTUAN SANKSI DAN PELANGGARAN 1. Jika naskah dikirim lebih dari waktu yang ditentukan, maka peserta akan didiskualifikasi. 2. Jika format penulisan naskah tidak sesuai dengan yang telah ditentukan, maka akan dikenakan pengurangan nilai 10 poin dari total nilai peserta. 3. Jika naskah terdiri lebih dari 2000 kata atau kurang dari 1000 kata, maka akan dikenakan pengurangan nilai 10 poin dari total nilai peserta (tiap lima kata yang lebih atau kurang).
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
KHITOBAH
PERATURAN UMUM 1.
Lomba dikategorikan untuk siswa SMP dan SMA atau sederajat.
2.
Peserta merupakan WNI dan tinggal di Indonesia.
3. Setiap sekolah maksimal mengirimkan 2 perwakilan peserta. 4. Tema pidato akan diumumkan saat Technical Meeting. 5. Ketentuan mengenai naskah pidato akan diinformasikan saat Technical Meeting. 6. Apabila jumlah pendaftar tidak mencapai 20 peserta saat pendaftaran ditutup, maka lomba ditiadakan. 7. Apabila jumlah pendaftar sudah mencapai 30 orang dan memenuhi persyaratan serta kelengkapan administrasi, maka pendaftar dimasukkan ke waiting list. 8. Biaya pendaftaran sebesar Rp 50.000,00/peserta.
KETENTUAN PERLOMBAAN Babak Penyisihan 1. Peserta menyampaikan pidato selama 5-7 menit. 2. Pemberian isyarat a. Lampu hijau menandakan pidato telah dimulai b. Lampu kuning menadakan pidato telah berlangsung selama 6 menit c. Bel akan berbunyi jika pidato telah berlangsung selama 7 menit 3. Peserta harus menggunakan tema yang telah diberikan oleh panitia. 4. Jika peserta tidak menggunakan tema yang telah diberikan panitia, maka akan akan dikenai pengurangan nilai. 5. Setiap peserta akan dipanggil sebanyak 3 kali. 6. Apabila peserta tidak hadir pada pemanggilan ke-3 maka akan ditempatkan pada posisi terakhir. 7. Apabila peserta tidak hadir pada kesempatan selanjutnya maka akan didiskualifikasi. 8. Keputusan juri tidak bisa diganggu gugat. 9. Tema babak penyisihan: SMP = Pentingnya melestarikan budaya SMA = Pengaruh budaya barat Babak Final 1. Peserta adalah 5 peserta terbaik pada Babak Penyisihan. 2. Peserta akan ditampilkan sebuah video. 3. Peserta memilih salah satu tema berdasarkan tema video yang diberikan panitia.
4. Peserta diberikan waktu selama 90 menit untuk mempersiapkan pidato setelah ditampilkan video. 5. Pembimbing atau guru tidak diperkenankan untuk membantu peserta. 6. Peserta diperbolehkan membuka kamus yang disediakan oleh panitia. 7. Akses internet tidak diperbolehkan dalam pembuatan pidato. 8. Peserta menyampaikan pidato selama 5-8 menit. 9. Peserta tetap tidak diperbolehkan membawa naskah, namun diperbolehkan membawa catatan kecil yang akan disediakan oleh panitia. 10. Peserta akan diberikan pertanyaan oleh salah satu juri. 11. Pemberian isyarat : a. Lampu hijau menandakan telah dimulainya pidato b. Lampu kuning menandakan pidato telah berlangsung selama 7 menit c. Lampu merah dan bel menandakan pidato telah berlangsung selama 8 menit. 12. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat. C. Pengurangan Nilai 1. Tidak memenuhi peraturan umum 2. Membawa teks pada saat menyampaikan pidato 3. Menyampaikan pidato lebih dari 7 menit pada Babak Penyisihan 4. Menyampaikan pidato lebih dari 8 menit pada Babak Final 5. Terlambat dan ditempatkan pada urutan akhir
D. Kriteria Penilaian 1. Babak Penyisihan a. Makalah (Isi pidato) b. Tashhihul Lughoh (Kebenaran Bahasa) c. Fashohah (Kefasihan dan Kelancaran) d. Lahjah (Intonasi) e. At Ta’biraat wal Harokaat (Mimik dan Gestur) 2. Babak Final a. Makalah (Isi Pidato) b. Tashhihul Lughoh (Kebenaran Bahasa) c. Fashohah (Kefasihan dan Kelancaran) d. Lahjah (Intonasi) e. At Ta’biraat wal Harokaat (Mimik dan Gestur) f. Al Ijabah
25% 25% 25% 15% 10% 15% 25% 25% 15% 10% 10%
(-10) (-10) ( -5 ) ( -5 ) ( -5 )
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2015 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
NEWS CASTING GENERAL RULES
1.
This competition is divided into two categories: Junior High School students (7-9 graders) and for Senior High School Students (10-12 graders).
2.
Each school can only send 3 participants.
3. This competition consists of 3 rounds, includes: Preliminary Round, Semi Final Round, and Final Round. 4. Articles of the news for Preliminary Round are provided by the committee and will be released at Technical Meeting. 5. If the number of registered participants has not reached 15 participants, the competition will not be established in SONIC LINGUISTIC 2016. 6. If the number of registered participants has reached 50 participants (registered participants must have finished their admission), next participants would be put in the waiting list. 7. Registration fee is Rp 100.000,00/participant.
TECHNICAL RULES 1.
Preliminary round a. There will be 3 news scripts that provided by the committee. Participants must choose one of them for the performance. b. In this round, a participant will be given 5 minutes to deliver their news. c. The paticipants should stop when the time is up. And there will be penalty for the additional time (0,5 point per second). d. The committee will rise some flags to inform the time : Green : START Yellow : It has been 3 minutes Red : TIME’S UP e. From the preliminary round, the top 5 will be taken to the final round 2. Final Round a. A video will be shown to each participants twice, and the participants should deliver the news based on the video. b. A participant will be given 13 minutes: 10 minutes for preparation before performance and 3 minutes to deliver the news. c. The paticipants should stop when the time is up. And there will be penalty for the additional time (0,5 point per second). d. The committee will rise some flags to inform the time : Green : START Yellow : It has been 2 minutes Red : TIME’S UP e. From the final round, the top 3 will be taken for the 1st, 2nd, and 3rd winner.
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
ONE-SHOT COMPETITION KETENTUAN UMUM 1. Peserta merupakan siswa-siswi SMP/MTs sederajat dan siswa-siswi SMA/MA sederajat. 2. Setiap sekolah hanya boleh mengirimkan maksimal 3 peserta. 3. Peserta wajib mengisi form pendaftaran yang telah disediakan. 4. Batas akhir pendaftaran pada tanggal 15 Februari 2016 pukul 17.00 WIB. 5. Batas akhir pengumpulan hasil karya tanggal 17 Februari 2016 pukul 17.00 WIB. 6. Hasil karya di kirim dalam bentuk soft file ke
[email protected] dengan format OneShotSL16_(Nama)_(Judul). Karya asli dikirim ke kampus MAN Insan Cendekia Serpong, Jalan Cendekia 1, Bumi Serpong Damai Sektor XI, Serpong, Kota Tangerang Selatan, 15310. 7. Biaya registrasi sebesar Rp50.000,00.
KETENTUAN PERLOMBAAN 1. Tema lomba One-Shot Sonic Linguistic 2016 adalah “Indonesian Modern Version Folktale”. 2. Komik lepas (satu judul, tidak dalam bentuk serial) warna hitam putih. 3. Genre karya bebas. 4. Media gambar : kertas HVS ukuran A4. 5. Manga dibuat secara manual (free-hand drawing), minimal 12 halaman dan maksimal 20 halaman. 6. Tidak diperkenankan menggunakan sisi belakang kertas (tidak bolak-balik). 7. Karya tidak mengandung unsur SARA, Pornografi yang berlebihan, dan sarkasme. 8. Karakter dan jalan cerita bukan merupakan tiruan dari karya lain (fancomic). 9. Bila diketahui hasil karya yang diirimkan adalah bukan karya asli peserta, maka yang bersangkutan akan langsung didiskualifikasi dalam lomba. 10. Keputusan panitia final, tidak bisa diganggu gugat.
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
PERATURAN UMUM PHOTO MARATHON 1. Lomba dikategorikan untuk pelajar SMP dan SMA/sederajat. 2. Peserta adalah perorangan (individu). 3. Setiap sekolah maksimal mengirimkan 5 orang peserta. 4. Apabila jumlah pendaftar sudah mencapai 50 peserta dan memenuhi persyaratan serta kelengkapan administrasi, maka pendaftar berikutnya dimasukkan ke waiting list. 5. Foto untuk di luar acara dikirim melalui e-mail
[email protected], dengan format PhotoMarathonSL16_(Nama) 6. Biaya registrasi sebesar Rp75.000,00/peserta.
KETENTUAN LOMBA 1. Lomba berformat photo hunting. 2. Menggunakan kamera DSLR. 3. Terdapat dua sesi pengambilan foto : Sesi pertama diambil di luar acara SONIC LINGUISTIC 2016 sedangkan sesi kedua diambil pada saat acara SONIC LINGUISTIC 2016. 4. Sesi kedua diambil disekitar wilayah MAN Insan Cendekia Serpong. 5. Peserta mengumpulkan dua foto terbaik beserta penjelasan foto maksimal 25 kata. 6. File dan hasil foto yang diserahkan menjadi hak milik panitia. 7. Tema pengambilan foto untuk di luar acara SONIC LINGUISTIC 2016 adalah “Budaya Indonesia”. 8. Tema pengambilan foto untuk di dalam acara SONIC LINGUISTIC 2016 adalah “Hal yang membuat ketenangan dan keheningan”. 9. Pengumpulan foto untuk di luar acara adalah setelah technical meeting sampai dengan H-3 lomba. 11. Waktu yang diberikan untuk pengambilan foto di dalam acara SONIC LINGUISTIC 2016 adalah 2 jam. 12. Kriteria penilaian foto adalah makna foto, kesesuian tema, komposisi foto, dan orisinalitas / keaslian.
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
SHORT MOVIE KETENTUAN UMUM 1. Lomba dikategorikan untuk pelajar SMP/sederajat dan SMA/sederajat. 2. Tema lomba adalah “Indonesian Modern Version Folktale”. 3. Peserta merupakan tim yang terdiri dari 3 orang. 4. Setiap sekolah maksimal mengirimkan 2 tim. 5. Jumlah minimal peserta adalah 8 tim dan maksimal adalah 20 tim. 6. Apabila jumlah pendaftar sudah mencapai 20 tim dan memenuhi persyaratan serta kelengkapan administrasi, maka pendaftar berikutnya dimasukkan ke waiting list. 7. Informasi yang berkaitan dengan no 6 akan diberitahukan panitia melalui email dan website. 8. Setiap tim hanya diperbolehkan mengirimkan satu karya terbaik. 9. Film dikumpulkan dalam format VCD/DVD. 10. Mengumpulkan naskah yang telah diketik rapi sebanyak empat copy dan crew list dalam kertas A4. 11. Film dilengkapi dengan poster film ukuran A3. 12. Film pendek, naskah, dan poster dikirimkan paling lambat diterima panitia tanggal 31 Januari 2016 (bukan cap pos) ke alamat Jalan Cendekia 1, Bumi Serpong Damai Sektor XI, Tangerang Selatan, Banten 15310, dengan keterangan SHORT MOVIE SONIC LINGUISTIC 2016 di pojok kanan atas. 13. Tiap tim wajib mempresentasikan karyanya pada hari lomba. 14. Nomor urut untuk menampilkan film sesuai dengan urutan pengumpulan film. 15. Karya yang diserahkan menjadi milik panitia. 16. Untuk hal-hal yang kurang jelas, dapat ditanyakan pada saat Technical Meeting. 17. Keputusan juri dan panitia tidak dapat diganggu gugat. 18. Biaya registrasi sebesar Rp150.000,00/tim.
KETENTUAN PERLOMBAAN 1. Film yang dikirimkan berdurasi 8-15 menit. 2. Film yang dibuat tidak berseri (berkelanjutan). 3. Film merupakan hasil karya sendiri dan belum pernah diikutsertakan dalam SONIC LINGUISTIC. 4. Tidak diperkenankan mengandung unsur-unsur pornografi, SARA, kekerasan yang berlebihan, dan semacamnya.
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2015 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
SPEECH CONTEST GENERAL RULES
1.
This competition is divided into two categories: Junior High School students (7-9 graders) and Senior High School students (10-12 graders).
2.
Each school can only send 3 participants.
3.
This competition consist of two rounds, includes: Preliminary Round and Final Round.
4.
Participants must use English during performance.
5.
Derogatory comment is not allowed during performance.
6.
Provocative and performance.
7.
Themes of the speech for preliminary round given by the committee will be informed at the Technical Meeting.
8.
Themes of the speech for the final round given by the committee will be based on the video shown on the competition day.
9.
If the number of registered participants hasn’t reached 15 participants, the competition will not be established in SONIC LINGUISTIC 2016.
pornography
elements
are
not
allowed
during
10. If the numbers of registered participants has reached 35 participants (registered participants must finished their admission), next participants will be put in the waiting list. 11. Registration fee is Rp 150.000,00/participant.
TECHNICAL RULES 1. Preliminary Round a. Each participant has to deliver a speech about 3 – 5 minutes. b. The signaling rules : 1) Blue Flag will be raised up as a sign that his/her speech has already reached 3 minutes; 2) Yellow Flag will be raised up as a sign that his/her speech has already reached 4 minutes; and 3) Red Flag will be raised up as a sign that the time is up and the participant have to finish his/her speech. c. Each participant must deliver a speech based on the chosen themes provided by the committee. d. Participants are not allowed to bring script while delivering speech. e. Participants are not allowed to bring helping tools what kind of that to deliver a speech. f. Each participant will be called 3 times in a row. g. Participants who do not come up after being called 3 times will be put on after the last contestant. h. Participants who do not come on the second call will be disqualified.
i. Speech script must note the sources of information used in the script. j. In the last part of speech, participants must deliver their own quote before closing. k. The jury decisions are final. 2. Final Round a. The top 5 participants from Preliminary Round are allowed to join in Final Round. b. Each participant is to deliver a speech about 3 – 5 minutes. c. The signaling rules : 1) Blue Flag will be raised up as a sign that his/her speech has already reached 3 minutes; 2) Yellow Flag will be raised up as a sign that his/her speech has already reached 4 minutes; and 3) Red Flag will be raised up as a sign that the time is up and the participant have to finish his/her speech. d. Participants are not allowed to bring script while delivering speech but participants are allowed to bring some little notes. For those who don’t bring note while delivering speech, will get 3 points for their performing scores. e. In final round, there will be video shown to the contestants. f. The video will be the theme for the speech. g. Participants are given 1 hour and 15 minutes to make and prepare the speech after the video is showed. h. Dictionaries and other electronic dictionaries are allowed to help delivering the speech. i. Sources from the Internet are allowed to help delivering the speech. j. Participants will get question from judge after delivering the speech. k. Each participant is given 2 minutes to answer question from judge. l. Time keeper will knock twice when the time to answer has reached 1 minute. m. Time keeper will knock continuously when the time to answer has reached 2 minutes. n. The winner will be announced at closing ceremony of Sonic Linguistic 2016. o. The jury decisions are final.
A. Additional Rules 1. Participants who do not compel to General Rules will get (-10) points. 2. Participants who deliver a speech less than 3 minutes or more than 5 minutes in Preliminary Round will get (-2) points per 5 seconds. 3. Participants who deliver a speech less than 3 minutes or more than 5 minutes in Final Round will get (-3) points per 5 seconds. 4. Participants who bring script while delivering a speech will get (-10) points. 5. Participants who answer the question more than 2 minutes in Final Round will get (-3) points per 5 seconds. 6. Participants who come late and put on after the last contestant, will get (-5) points. B. Scoring Criteria 1. Preliminary Round a. Theme Conformity (15%) b. Content (20%) c. Pronunciation (15%) d. Grammar (15%) e. Intonation (10%)
f. Communicate (10%) g. Performance (15%) 2. Final Round a. Theme Conformity (15%) b. Content (15%) c. Pronunciation (15%) d. Grammar (15%) e. Intonation (10%) f. Communicate (10%) g. Performance (10%) h. Answering Question (10%)
C. Themes for Preliminary Round 1. Junior High School Category a. The ways to preserve Indonesian Culture b. Introducing the culture to the next generation c. Indonesian modern culture 2. Senior High School Category a. The extinction of Indonesian local language b. Indonesian culture in the world view c. The effect of globalization to our culture
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected]
1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
STORY TELLING 1.
This competition is divided into two categories: Junior High School students (7-9 graders) and for Senior High School Students (10-12 graders).
2.
Each school can only send 3 participants.
3. If the number of registered participants has not reached 20 participants, the competition will not be established in SONIC LINGUISTIC 2016. 4. If the number of registered participants has reached 50 participants (registered participants must have finished their admission), next participants would be put in the waiting list. 5. Registration fee is Rp 125.000,00/participant.
A. General Rules 1. Each participant must come at least 20 minutes before the competition begins. 2. Each participant must stay at the competition venue until the turn ends. Participants are allowed to go outside after that, and must remain silent during others performances unless permitted by the committees. 3. Any communication devices must be silenced or turned off at the competition venue, unless by any of the committee’s permission. 4. Participants’ attendants may video and photograph their participants’ performance, as long as they do not disturb the other participants when delivering their stories. Please be aware that the attendants may not be on the stage during the performance. 5. Participants may opt to use actions, properties, and costumes at their own expense, to help bring their story live as long as they take responsibility of those equipments. 6. Background music and picture are allowed (projector and LCD are available). 7. Assessment for only one participant. Participant may request help from others just for technical problems, such as: slide, sound, etc. 8. Equipment may not contain material/objects which are harmful and might caused pollution. 9. Participants will be gathered in the competition venue 5 minutes before the competition begins to receive a 5 minute briefing from the committees, and to take their performances numbers. Participant who does not come up will have to perform as the last participant on each session, based on his/her arrival time. 10. Participants will be called 3 times in a row based on his/her turn with 15 seconds interval time between each call. Participant who does not come up to deliver their story after being called for 3 times will have the second chance to perform as the last participants on the same session.
11. Participants who don’t come up on the second chance will be disqualified. 12. SARA, including pornography and pornoaction are not allowed. 13. The story for the preliminary round will be given at both the first and the second technical meeting of SONIC LINGUISTIC 2016 and posted in our website www.soniclinguistic.com. 14. Every rule has to be followed. Disqualification is considered to be necessary for every participant who does not abide the rule. 15. The judge’s decision is final. B. Rules During Performances 1. The timekeeper will begin the timing when the participants first definite verbal or nonverbal communication with the audiences and should begin speaking within a short time after arriving on the stage and is not permitted to delay the competition unnecessarily. 2. Sound effects, a staged act, etc are operated by another person while the rest of Judges Comment and the other turn will be coming. 3. None of the participants is allowed to read any text or keynote when delivering the story. 4. Participants are not allowed to endanger his/her or anyone else’s health during the competition. 5. The timekeeper will knock a hammer with a green flag raised up as a sign for participants to start delivering his/her story. 6. A yellow flag will be raised up on the 6th minute 7. A red flag will be raised up on the 8th minute as a warning sign that the time is up. 8. 15 seconds will be given as a tolerance time for participant who has delivered his/her story for 8 minutes (preliminary round) and 10 minutes (final round). 9. The tolerance time will be a consideration for score lessening. Thus, every second pass the tolerance time will reduce the score. C. Preliminary Round Rules 1. Each participant must select one of the stories which provided by the committees. 2. Participants may improvise the story they select and deliver it with their own style as long as they do not invent the story. 3. Scoring Criteria a. Matter (55%) 1) Substance of Story 2) Vocabulary 3) Fluency and Pronunciation b. Performance (45%) Interaction (body language, stage act, eye 4) contact) 5) Expressions and Intonations 6) Costume and Equipments
25% 10% 20%
20% 15% 10%
4. The competition is divided into two sessions: first and second sessions, whereas each session consists of 10-15 participants. 5. Each participants must stay at the competition venue until the turn ends, and may go outside after that. 6. Each participant has maximum time of ten minutes to deliver his/her story, including one minute for preparation. 7. The timekeeper will knock a hammer with a green flag raised up as a sign for participants to start delivering his/her story. 8. A yellow flag will be raised again on the 6th minute. 9. On the 8th minute, the timekeeper will raise the red flag as a warning sign for the participant that the time is up. 10. If the particiant pass the tolerance time, the time passed will be a consideration for score lessening. Thus every 30 seconds will reduce 5 points. 11. The finalists who have a chance to continue to the final round are those whose names are listed on the top 5 participants, which will be announced at the end of the preliminary round. D. Final Round Rules 1. The number of finalists is 5 for each category. 2. Participants will have to take their performance numbers by the time they arrived at the competition venue, 10 minutes before the competition starts. 3. Each participant must make their own story based on the pictures given by the committees and finish the story. 4. The pictures for the final round will be sent to the finalists’ email one day after the preliminary round. 5. Scoring Criteria a. Matter (55%) 1) Substance of Story 20% 2) Creativity of The Story 10% 3) Vocabulary 10% 4) Fluency and Pronunciation 15% b. Performance (45%) Interaction (body language, stage act, eyE 5) contact) 6) Expressions and Intonations 7) Costume and Equipments
20% 15% 10%
6. Each participant has maximum time of 10 minutes to deliver his/her story (including preparation time). 7. Participants should collect the story text before performing on the stage. 8. The hammer will be knocked by the timekeeper with a green flag raised as a sign for the participant to start delivering the story. 9. A yellow flag will be raised on the 7th and 10th minute 10. On the 10th minute, the time keeper will raise the red flag as a warning sign for the participant that the time is up. 11. If the participant pass the tolerance time, the time passed will be a consideration for score lessening. Thus every 30 seconds will reduce 5 points.
12. The winner of the story telling competition will be announced at the closing ceremony of SONIC LINGUISTIC 2016.
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
SAMAN COMPETITION KETENTUAN UMUM 1.
Lomba dikategorikan untuk pelajar SMP dan SMA atau sederajat.
2.
Satu tim terdiri atas 13-15 peserta.
3.
Setiap sekolah maksimal mengirimkan 2 tim.
4. Setiap tim diwajibkan untuk mengikutsertakan syekh atau penyanyi dan pemain gendang, di luar tim tari. 5.
Lomba boleh diikuti oleh peserta putra maupun putri dengan syarat peserta putra dan putri berada dalam tim yang terpisah, kecuali untuk syekh dan pemain gendang.
6. Setiap tim hanya boleh didampingi oleh 1 orang pendamping. 7.
Apabila jumlah pendaftar tidak mencapai 7 tim pada saat pendaftaran ditutup, maka lomba ditiadakan dari kegiatan SONIC LINGUISTIC 2015.
8. Apabila jumlah pendaftar sudah mencapai 20 tim dan memenuhi persyaratan serta kelengkapan administrasi, maka pendaftar berikutnya dimasukkan ke waiting list. 9. Biaya registrasi sebesar Rp300.000,00/tim.
KETENTUAN KHUSUS Ketentuan Pakaian/Seragam 1. Setiap tim wajib mengenakan kostum karena temasuk dalam kriteria penilaian. 2. Peserta menggunakan pakaian/seragam bebas tetapi bersih, rapih, dan sopan, yang sesuai untuk lomba Saman Sonic Linguistic 2016. 3. Keseragaman yang dimaksud adalah perlengkapan, atribut, dan warna seragam yang digunakan anggota satu dengan yang lainnya sama, terkecuali untuk syekh atau penyanyi dapat dibedakan dengan dengan anggota lainnya.
Ketentuan Technical Meeting 1. Peserta wajib mengirimkan perwakilannya pada saat Technical Meeting, maksimal 2 orang. 2. Pengundian nomor urutan tampil akan dilaksanakan pada saat technical meeting.
3. Bagi peserta yang tidak dapat menghadiri technical meeting dianggap telah menyetujui hasilnya dan akan diberitahukan melalui nomor kontak yang telah diberikan.
Ketentuan Daftar Ulang 1. Daftar ulang boleh dilakukan oleh pembina/pelatih atau perwakilan peserta 2. Daftar ulang dilakukan paling lambat pada hari pelaksanaan lomba. 3. Pengundian nomor peserta akan dilakukan pada saat technical meeting. Dan pengambilan nomor peserta dilakukan pada saat daftar ulang.
Ketentuan Supporter 1. Peserta diperbolehkan membawa supporter minimal 5 orang yang bersangkutan dengan tim tersebut. 2. Supporter memberikan dukungan dengan menjaga keamanan, ketertiban, dan persatuan, serta bersikap sportif.
KETENTUAN PERLOMBAAN
1. Waktu tampil maksimal adalah 15 menit. 2. Jika lewat maksimal, akan dikenakan pengurangan poin sebesar 2 poin setiap menitnya. 3. Peserta wajib hadir minimal 30 menit sebelum perlombaan dimulai. 4. Peserta yang telah dipanggil lebih dari 3 kali tidak hadir, akan dipindahkan ke urutan akhir. (Setiap pemanggilan akan berjarakkan 1 menit). 5. Aspek-aspek yang menjadi bahan penilaian perlombaan antara lain :
Kerapihan
Ekspresi
Kekompakan
Variasi Gerakan
Kostum & Make up
6. Setiap aspek di atas memiliki nilai maksimal 20, dan total nilai maksimal dari semua aspek diatas adalah 100. 7. Keputusan juri adalah multak dan tidak dapat diganggu gugat.
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
ROBOTIC MAZE SOLVING (RMS)
KETENTUAN UMUM
1.
Satu tim terdiri atas 1-3 orang.
2.
Peserta adalah siswa/i kelas 1,2 dan/atau 3 SMP/sederajat.
3.
Peserta dianjurkan memakai pakaian yang sama/seragam selama kompetisi berlangsung, untuk membedakan dengan tim lain.
4.
Apabila jumlah pendaftar sudah mencapai 20 tim, maka pendaftar berikutnya akan dimasukkan ke dalam waiting list.
5.
Biaya pendaftaran Rp150.000,00/tim.
KETENTUAN LOMBA
1. Panitia menyediakan robot yang boleh digunakan peserta saat lomba dengan spesifikasi berikut : a) Setiap tim hanya diperbolehkan membawa 1 buah robot, boleh membawa satu set cadangan sensor. b) Dimensi maksimal robot adalah 20 x 20 x 20 cm dengan berat maksimal 3 kg. c) Robot tidak boleh merusak arena yang digunakan. d) Robot dibawa dengan keadaan sudah terakit. e) Robot harus bisa berjalan secara otomatis (tanpa remote control/diprogram). f) Robot harus menggunakan roda. g) Robot hanya diperbolehkan menggunakan 1 set sensor. h) Robot tidak diperbolehkan memiliki alat komunikasi dalam bentuk apapun. 2. Peserta diperbolehkan membawa robot sendiri, harus sesuai spesifikasi yang diberikan panitia. 3. Peserta diharuskan membawa laptop dan baterai sendiri. 4. Bagi peserta yang tidak membawa robot sendiri diwajibkan menggunakan program PICKAXE. 5. Peserta mendapat tiga kesempatan untuk menjalankan robotnya di trek. 6. Diberikan nomor urut untuk digunakan hanya pada kesempatan pertama. 7. Panitia akan membagikan kertas berisi gambar dari trek yang akan digunakan dalam lomba kepada setiap kelompok.
8. Diberikan waktu 45 menit sebelum kesempatan pertama bagi peserta untuk menyiapkan program. Sebelum kesempatan kedua dan ketiga hanya diberikan waktu 15 menit untuk memperbaiki/menyesuaikan program. 9. Peserta dilarang : (jika terbukti melakukan hal di bawah ini, kecuali poin (e.), peserta akan didiskualifikasi) a. Mengganggu kelompok lain dalam hal apapun. b. Bekerjasama dengan kelompok lain. c. Melakukan sabotase terhadap kelompok lain atau fasilitas yang diberikan panitia. d. Melakukan segala bentuk kecurangan. e. Merusak robot yang dipinjamkan panitia baik sengaja ataupun tidak sengaja. Dalam hal ini peserta diharuskan mengganti robot tersebut dengan sejumlah uang. 10. Ketentuan penghitungan poin pada trek : a. Checkpoint : 10 poin b. Sparta : 20 poin c. Mengikuti rambu : 10 poin d. Melanggar rambu : -5 poin e. Mencapai Finish : 30 poin 11. Penentuan pemenang berdasarkan poin, kemudian berdasarkan waktu.
Peraturan Tambahan : 1. Bila ada kekurangan, akan dibahas ketika technical meeting. 2. Peraturan dapat berubah sewaktu-waktu. 3. Perubahan peraturan akan diberitahukan pada peserta secepat mungkin.
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
PERATURAN UMUM 1.
Peserta mendaftarkan diri atas nama sekolah.
2.
Lomba dikategorikan untuk pelajar putra SMA atau sederajat.
3.
Setiap sekolah hanya boleh mengirimkan 1 tim, tetapi diperbolehkan mengirimkan 2 tim apabila pada tanggal yang telah ditentukan, jumlah tim yang mendaftar belum mencapai 16 tim.
4. Peraturan permainan yang digunakan dalam SSL 2016 adalah peraturan PSSI yang telah diadopsi dan telah disesuaikan dengan kemampuan panitia SSL 2016. 5.
Lomba menggunakan sistem gugur.
6. Peserta SSL 2016 wajib memakai ID CARD SSL 2016. 7.
Setiap tim wajib mengirimkan perwakilannya untuk mengikuti Technical Meeting untuk mengambil undian jadwal pertandingan.
8. Apabila jumlah pendaftar sudah mencapai 16 tim dan memenuhi persyaratan serta kelengkapan administrasi, maka pendaftar berikutnya dimasukkan ke waiting list. 9. Biaya registrasi sebesar Rp 350.000,00/tim.
PERATURAN KHUSUS 1)
Pemain a) Pemain SSL 2016 adalah siswa SMA se-derajat yang maksimal lahir tahun 1996. b) Setiap peserta SSL 2016 wajib menyerahkan (diserahkan ketika TM):
Fotocopy kartu pelajar yang masih berlaku 1 lembar.
Foto close-up 3x4 berwarna sebanyak 2 lembar.
c) Kelengkapan Pemain Setiap pemain wajib memakai :
Kostum tim yang bernomor punggung.
Celana yang menutupi lutut.
Sepatu lapangan rumput (ber-pool).
Pengaman kaki / dekker (diwajibkan).
Penjaga gawang boleh memakai celana panjang.
Penjaga gawang memakai baju dengan warna yang dapat dibedakan dengan pemain lain.
Apabila salah satu kelengkapan tidak dipenuhi maka pemain tersebut dilarang bermain.
2) Tim a) Setiap tim terdiri dari maksimal 20 orang, yaitu 18 pemain 1 pelatih & 1 guru pendamping atau manager. b) Setiap tim wajib memiliki minimal 1 kostum bernomor punggung. c) Setiap tim yang bertanding disarankan memiliki minimal 2 set kostum bola berwarna gelap dan terang. (mengantisipasi jika tim lawan memiliki warna kostum yang sama). d) Daftar anggota tim paling lambat disahkan oleh panitia pada saat Technical Meeting. e) Setiap tim harus datang ke venue pertandingan dan melakukan daftar ulang paling lambat 20 menit sebelum jadwal pertandingan yang telah ditetapkan oleh panitia. 3) Official 1. Official tim terdiri dari 2 orang, yaitu pelatih dan manajer/guru pendamping. 2. Official wajib hadir pada waktu pertandingan minimal 1 orang. 3. Official tidak boleh merangkap sebagai petugas pertandingan (wasit, pencatat waktu, dan pengawas pertandingan) 4. Official wajib berpakain rapi ketika menemani tim yang akan bertanding di Sonic Linguistic 2016. Yang dimaksud rapi adalah menggunakan sepatu fantovel/ sepatu sport (bukan selop atau sandal), baju berkerah (lengan panjang/pendek), dan celana atau jeans.
3) Ketentuan Supporter a) Tim yang bertanding diperbolehkan untuk membawa supporter sebanyakbanyaknya.
b) Supporter memberikan dukungan dengan sportif dengan menjaga keamanan, ketertiban, dan persatuan. c) Supporter dilarang untuk mencemoh dan menjelek-jelekkan tim lawan, jika itu terjadi maka tim yang bersangkutan akan dikenai denda.
4) Sistem & Waktu Pertandingan a) Jumlah peserta SSL 2016 adalah 16 tim yang merupakan wakil dari SMA sederajat. b) Sistem pertandingan yang digunakan adalah sistem gugur. c) Format pertandingan adalah 11 Vs 11, dengan jumlah pergantian pemain maksimal 5 pemain. d) Tim yang terlambat datang 15 menit dari waktu yang ditentukan akan di anggap WO (Walk Out), dengan jumlah pemain minimal 9 pemain. e) Pergantian pemain harus dengan sepengetahuan wasit. f) Waktu pertandingan 2 x 30 menit (waktu kotor), istirahat 5 menit. g) Apabila bola keluar lapangan pertandingan, akan dilakukan lemparan ke dalam atau tendangan pojok. h) Jika pertandingan berakhir seri, akan dilakukan adu tendangan penalti (tidak ada pertambahan waktu) i) Denda kartu kuning sebesar Rp 20.000,- dan kartu merah Rp 50.000,j) Dilarang melakukan tackling keras secara berlebihan atau bertindak mencederai lawan dengan sengaja, apabila sampai terjadi hal-hal yang tidak diinginkan, misalnya patah tulang dsb. maka si pelaku bersedia mengganti biaya pengobatan 80% + 20% dari panitia k) tidak diperkenankan memakai asesoris yang berbahan logam.
A. Tambahan Segala hal berkaitan dengan peraturan umum & peraturan khusus SSL 2016 yang belum tercantum serta terlampir (seperti pelanggaran & sanksi, protes,
gangguan, pemogokan, Force Majeure, serta peraturan lain tersampaikan) akan dijelaskan ketika Technical Meeting.
yang belum
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] 1. Peserta memenuhi persyaratan dan kriteria masing-masing lomba. 2. Registrasi ditutup pada tanggal 14 Februari 2016 (Kecuali Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie). 3. Untuk ketentuan registrasi dan pengiriman hasil Essay Writing Competition, Scientific Report (LKIR), One-Shot, dan Short Movie, telah ditentukan tersendiri dan tertulis di OUTLINE masing-masing lomba. 4. Biaya registrasi dapat dikirim melalui transfer ke nomor rekening 0400277456, a.n. Niyatno, BNI Cabang Kramat, atau langsung datang ke sekretariat SONIC LINGUISTIC 2016, yaitu di Kampus MAN Insan Cendekia Serpong, paling lambat tanggal 14 Februari 2016. 5. Pembatalan keikutsertaan sebelum tanggal 14 Februari 2016 akan diberikan refund setengah dari biaya registrasi. Tidak ada refund bagi pembatalan setelah tanggal tersebut. 6. Peserta wajib menyerahkan dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (dituliskan nama dibelakangnya), satu lembar fotokopi kartu pelajar (harus jelas), dan persyaratan tambahan lomba yang akan diikuti (jika ada), paling lambat pada saat Technical Meeting. 7. Technical Meeting akan diadakan dua kali, yaitu tanggal 30 Januari 2016 dan 6 Februari 2016. 8. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengikuti Technical Meeting, kecuali untuk peserta Scientific Report (LKIR) dan Essay Writing Competition. 9. Peserta wajib hadir dari awal hingga akhir perlombaan. 10. Peserta dianjurkan mengikuti Opening Ceremony pada tanggal 17 Februari 2016 dan Closing Ceremony pada tanggal 20 Februari 2016. 11. Pada saat acara, peserta diwajibkan: a. Datang tepat waktu, jika lebih dari tiga puluh menit peserta akan didiskualifikasi; b. Berperilaku santun dan menaati aturan yang berlaku di MAN Insan Cendekia Serpong; c. Berpakaian rapi dan sopan; d. Mengenakan dan menunjukkan kartu tanda peserta; e. Tidak mengganggu peserta lain selama kegiatan lomba berlangsung. 12. Tata tertib ini berlaku selama acara SONIC LINGUISTIC 2016 berlangsung. 13. Peserta yang melanggar tata tertib di atas akan didiskualifikasi. 14. Civitas MAN Insan Cendekia Serpong tidak diperkenankan mengikuti lomba apapun, kecuali Basketball Competition, Soccer, dan Archery. 15. Panitia berhak untuk mengubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan lomba. 16. Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi http://soniclinguistic.com atau menghubungi panitia melalui WhatsApp (089673502629), BBM (5216F7A5 a.n Akbar), SMS (089673502629 a.n Akbar), Line (nildzakheirizzad), atau e-mail
[email protected].
BASKETBALL COMPETITION
KETENTUAN UMUM 1.
Lomba dikategorikan untuk pelajar putra SMA atau sederajat.
2.
Peserta merupakan tim yang terdiri dari 12 orang, yang terdiri atas 5 pemain inti, 7 pemain cadangan. Official maksimal berjumlah 2 orang setiap tim.
3.
Setiap sekolah hanya dapat mengirimkan 2 tim.
4. Peserta wajib mendaftarkan nomor punggung setiap pemain dan nomor punggung tersebut tidak dapat diubah selama pertandingan. 5.
Daftar pemain dan official tidak dapat diubah setelah Technical Meeting.
6.
Lomba menggunakan sistem gugur.
7.
Peraturan pertandingan menggunakan peraturan umum dari PERBASI, yang dapat dilihat di situs http://www.perbasi.or.id.
8. Apabila pendaftar sudah mencapai 16 tim dan memenuhi persyaratan serta kelengkapan administrasi, maka pendaftar berikutnya dimasukkan ke waiting list dan jika belum memenuhi, maka lomba ditiadakan dari kegiatan SONIC LINGUISTIC 2016. 9. Biaya registrasi sejumlah Rp250.000,00/tim + Rp 50.000,00/tim sebagai uang Walk Out (WO). 10. Uang WO akan dikembalikan setelah tim yang bersangkutan selesai berkompetisi dalam SONIC LINGUISTIC 2016.
KETENTUAN KHUSUS Ketentuan Official 1. Official tim terdiri dari 2 orang yaitu manajer dan pelatih. 2. Manajer adalah orang yang bertugas sebagai penghubung antara tim dan panitia. Penunjukan manajer diserahkan kepada tim masing-masing. 3. Pelatih adalah orang yang bertugas untuk melatih tim, penunjukan pelatih diserahkan kepada tim yang bersangkutan . 4. Official wajib berpakaian rapi ketika mendampingi tim yang akan bertanding di Sonic Linguistic 2016. Yang dimaksud rapi adalah menggunakan sepatu fantovel/ sepatu sport (bukan selop atau sandal), baju berkerah (lengan panjang/pendek), dan celana atau jeans. 5. Official tim dilarang merangkap sebagai wasit, pengawas, dan petugas meja.
6. Official yang hadir saat tim bertanding minimal 1 orang, jika jumlah minimal official tidak bisa terpenuhi maka tim yang bersangkutan akan dikenai sanksi. Ketentuan Kostum/Seragam 1. Setiap tim yang bertanding disarankan memiliki minimal 2 set kostum basket berwarna gelap dan terang. 2. Setiap pemain yang bertanding wajib mengenakan sepatu. 3. Tim yang bertanding wajib mengenakan kostum basket yang seragam antara satu dengan yang lainnya. 4. Diperbolehkan untuk mengenakan aksesoris tambahan apabila tidak mengganggu jalannya pertandingan dan kenyamanan pemain. Ketentuan Daftar Ulang dan Technical Meeting 1. Daftar ulang boleh dilakukan oleh pembina/pelatih atau perwakilan peserta. 2. Daftar ulang dilakukan paling lambat pada hari pelaksanaan lomba. 3. Pengundian bagan pertandingan akan dilakukan pada saat technical meeting. Dan akan diberitahukan hasilnya melalui kontak yang telah diberikan apabila tim yang bersangkutan tidak dapat hadir dalam technical meeting. Dan dianggap menerima hasil dari technical meeting. Ketentuan Supporter 1. Tim yang bertanding diperbolehkan untuk membawa supporter minimal 10 orang. 2. Supporter memberikan dukungan dengan sportif dengan menjaga keamanan, ketertiban, dan persatuan. 3. Supporter dilarang untuk mencemoh dan menjelek-jelekkan tim lawan, jika itu terjadi maka tim yang bersangkutan akan dikenai denda.
Sistem dan Waktu Pertandingan 1. Peraturan pertandingan menggunakan peraturan umum yang telah ditetapkan olehPERBASI yang bisa dilihat di http://www.perbasi.or.id.
2. Sistem pertandingan yang digunakan di Sonic Linguistic 2016 adalah system gugur jika peserta yang ada mencukupi jumlah yang telah ditentukan. 3. Penentuan lawan menggunakan sistem random. 4. Waktu pertandingan adalah 4 x 10 menit waktu kotor, dengan 2 menit terakhir di kuarter ke empat menggunakan waktu bersih. Sedangkan waktu untuk babak tambahan adalah 5 menit waktu kotor dengan 1 menit terakhir bersih. 5. Waktu pertandingan untuk final adalah waktu bersih. 6. Jatah time out masing-masing tim adalah 2 kali pada kuarter 1 dan 2, dan 2 kali pada kuarter 3 dan 4. 7. Durasi time out adalah 60 detik. 8. Toleransi keterlambatan pertandingan adalah 15 menit dari jadwal yang telah dtetapkan panitia. Setiap tim diberikan waktu pemanasan 15 menit (ketelatan atau diskualifikasi akan diberlakukan jika 5 menit sebelum pertandingan dimulai tidak ada konfirmasi dari pihak tim atau jumlah pemain tidak memungkinkan untuk bertanding). Bila kesempatan ini diambil maka otomatis kesempatan tim untuk melakukan pemanasan tidak ada. 9. Apabila ada kecelakaan yang terjadi dalam pertandingan ini, panitia hanya memberikan pertolongan pertama yang bersifat sementara, selebihnya merupakan tanggung jawab masing-masing tim. 10. Apabila terdapat aturan yang tidak sesuai dengan tata tertib sistem, maka panitita berhak menggantinya dan memberitahukan pada peserta kemudian. 11. Dalam perlombaan basket Sonic Linguistic 2016 akan diambil juara 1, juara 2, dan MVP.
Protes 1. Kapten tim yang harus mengajukan protes wajib mendatangi meja panitia terlebih dahulu.
2. Protes harus dilakukan secara formal dan tertulis, serta diketahui dan ditandatangani oleh official dan kapten tim yang melakukan protes. Batas waktu mengajukan protes adalah 1 x 24 jam. Hambatan dan Gangguan 1.
Apabila terjadi ganguan dan hambatan yang mengakibatkan pertandingan
terpaksa dihentikan, maka : • Apabila gangguan terjadi pada kuarter pertama, maka pertandingan akan diulang secara keseluruhan. • Apabila gangguan terjadi pada kuarter kedua sampai dengan kuarter ke tiga, maka pertandingan akan tetap dilanjutkan dengan sisa waktu yang ada. • Apabila gangguan terjadi pada kuarter ke empat, maka pertandingan akan dianggap selesai dan sah. • Batas waktu tunggu atau jeda saat terjadi gangguan adalah 30 menit. • Apabila gangguan terjadi saat babak perpanjangan waktu, maka pertandingan dianggap selesai dan skor dianggap sah. 2. Gangguan yang disebabkan oleh Supporter yang tidak dapat mengendalikan diri (keonaran,perkelahian,dll), maka tim yang bersangkutan akan dikenai denda.
KETENTUAN PELANGGARAN DAN SANKSI 1. Tim yang saat pertandingan datang terlambat melebihi toleransi keterlambatan dianggap kalah WO dengan skor 20-0. 2. Tim yang terbukti melakukan manipulasi pemain maka akan didiskualifikasi. 3. Apabila terdapat supporter yang terbukti melakukan perusakan terhadap fasilitas dengan sengaja, wajib mengganti atau memperbaiki. 4. Peserta dilarang mengganti pakaiannya selain di tempat yang telah disediakan, apabila terdapat pemain yang mengganti pakaiannya di lapangan maka akan diberikan teguran keras oleh panitia.
5. Apabila terdapat supporter tim yang membuat keonaran sehingga memicu tawuran, maka pihak sekolah yang bersangkutan akan dikenakan denda sebesar Rp2.000.000,00.
MADRASAH ALIYAH NEGERI INSAN CENDEKIA SERPONG ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) PANITIA PELAKSANA SONIC LINGUISTIC 2016 Jalan Cendekia, Bumi Serpong Damai Sektor XI-Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310 Telp. (021)7563578 - 7563581 Fax. (021) 7563582, situs: www.soniclinguistic.com, surel:
[email protected] FORMULIR PENDAFTARAN SONIC LINGUISTIC 2015
Perlu diketahui bahwa pendaftaran SONIC LINGUISTIC bisa melalui 2 cara, yaitu: 1. Dengan formulir (formulir kemudian diserahkan kembali ke panitia dengan mendatangi kampus MAN Insan Cendekia Serpong) 2. Dengan menghubungi panitia melalui (pilih salah satu) : a. WhatsApp (089673502629), atau b. BBM (5216F7A5 a.n Akbar), atau c. SMS (089673502629 a.n Akbar), atau d. Line (nildzakheirizzad) Bersama dengan formulir ini, dilampirkan juga seluruh persyaratan baik umum, maupun khusus masing-masing lomba. Pendaftaran ditutup tanggal 14 Februari 2016.
Nama Sekolah Alamat CP (HP/WA/Line)
: : : 1. 2.
BIDANG IPTEK Science Competition Tim 1
Cerdas Pengetahuan Umum Tim 1
1. ___________________ 2. ___________________ 3. ___________________
1. ___________________ 2. ___________________ 3. ___________________
Tim 2
Tim 2
1. ___________________ 2. ___________________ 3. ___________________
1. ___________________ 2. ___________________ 3. ___________________
Tim 3
Tim 3
1. ___________________ 2. ___________________ 3. ___________________
1. ___________________ 2. ___________________ 3. ___________________
Economics Competition Tim 1
Robotic Maze Solving Tim 1
1. ___________________ 2. ___________________
1. ___________________ 2. ___________________
Tim 2
3. __________________
1. ___________________ 2. ___________________
Tim 2
Tim 3
2. __________________ 3. ___________________ Tim 3 1. ___________________ 2. ____________________ 3. ____________________
1. ___________________
1. ___________________ 2. ___________________
Scientific Report (LKIR) 1. ___________________ 2. ___________________ 3. ___________________ BIDANG BAHASA English Debate
Story Telling
1. ____________________ 2. ____________________ 3. ____________________
1. ____________________ 2. ____________________ 3. ____________________
Speech Contest 1. ____________________ 2. ____________________ 3. ____________________
Khitobah 1. ____________________ 2. ____________________
News Casting 1. ____________________ 2. ____________________ 3. ____________________
BIDANG JURNALISTIK Essay Writing 1. ____________________ 2. ____________________ 3. ____________________
Photo Marathon 1. 2. 3. 4. 5.
____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________
One-Shot (Manga) 1. ____________________ 2. ____________________ 3. ____________________
Short Movie Tim 1 1. ____________________ 2. ____________________ 3. ____________________ Tim 2 1. ____________________ 2. ____________________ 3. ____________________
BIDANG SENI, BUDAYA, DAN OLAHRAGA Band Competition 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.
____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________
Basketball Competition Tim 1 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12.
____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________
Tim 2 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12.
____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________
Soccer Competition 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.
____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________ ____________________
8. ___________________ 9. ____________________ 10. ___________________ 11. ___________________ 12. ___________________ 13. ___________________ 14. ___________________ 15. ___________________ 16. ___________________ 17. ___________________ 18. ___________________ 19. ___________________ 20. ___________________
Saman Competition 1. ___________________ 2. ___________________ 3. ___________________ 4. ___________________ 5. ___________________ 6. ___________________ 7. ___________________ 8. ___________________ 9. ___________________ 10. ___________________ 11. ___________________ 12. ___________________ 13. ___________________ 14. ___________________ 15. ___________________