R6 FA-Fridge Catalogue_INDO-Sp.ai
1
7/30/15
4:22 PM
REFRIGERATOR 2015
R6 FA-Fridge Catalogue_INDO-Sp.ai
2
7/30/15
4:22 PM
Peralatan rumah tangga Panasonic ECONAVI secara otomatis dapat mengenali kondisi sekitar Anda dan mengoptimalkan pengoperasian. Efisiensi energi merupakan kunci untuk menikmati gaya hidup yang nyaman, namun tetap ramah lingkungan. Intelligent Eco Sensor secara otomatis akan mengenali kondisi lingkungan rumah Anda, sehingga memungkinkan peralatan rumah tangga ECONAVI beroperasi secara optimal pada siang dan malam hari.
Inverter juga memanfaatkan data sensor dalam mengontrol suhu, waktu, penggunaan daya dan parameter lainnya secara presisi. Berkat teknologi maju Panasonic tersebut, peralatan rumah tangga dengan teknologi ECONAVI dapat meminimalisasi limbah, energi dan juga konsumsi air sehingga hidup Anda pun terasa semakin nyaman.
2
R6 FA-Fridge Catalogue_INDO-Sp.ai
3
7/30/15
4:22 PM
Energy-Saving Technology ECONAVI plus Inverter menghasilkan penghematan energi yang optimal. 4
Lima sensornya akan mendeteksi kondisi penggunaan yang secara otomatis mengoptimalkan penghematan energi. Contoh Pola Hidup Keluarga Sehari-hari
Lemari es secara otomatis akan beralih ke mode ECONAVI (hemat energi) sesuai gaya hidup penggunanya.
4
5 1
5 4
5 3 2
Malam Hari M
1
m Makan Malam
2 Di Luar Rumah
Makan Siang
3
Sarapan Pagi Di Luar Rumah
4 5
Night Eco Mengurangi performa pendinginan saat tidak digunakan.
Smart Eco Memprediksi pola hidup sehari-hari, mengontrol suhu di dalam lemari es.
Sensor Penyimpanan Sensor Cahaya Sensor Suhu Ruangan Sensor Pintu Sensor Suhu Internal
*ECONAVI beroperasi hanya ketika suhu diatur menjadi [2] untuk suhu di bagian freezer dan lemari es.
Storage Eco Mendeteksi banyaknya makanan yang disimpan melalui cahaya untuk menghemat energi secara otomatis.
Lemari es ECONAVI akan memantau suhu ruangan, kapan dan seberapa sering pintu lemari es dibuka, dan suhu internal dalam lemari es, sementara Storage Sensor yang baru akan mendeteksi jumlah makanan yang disimpan. ECONAVI menganalisa dan merespon informasi ini untuk menjaga agar proses pendinginan tetap ideal dan juga terhindar dari pemborosan energi.
Baru Storage Eco ECONAVI menghitung jumlah makanan yang disimpan dalam lemari es dengan sensor cahaya khusus. Ketika jumlah makanan berkurang, ECONAVI mengurangi tingkat pendinginan untuk menghemat energi. Ketika jumlah makanan meningkat, ECONAVI mempertahankan level pendinginan standar untuk pendinginan optimum.
Sensor
Mendeteksi vo volume Mengubah mod mode
Pengoperasian ECONAVI
Pengoperasian Biasa
Secara terus menerus akan selalu menyesuaikan penggunaan daya untuk memaksimalkan penghematan energi.
Sistem pendinginan terkini yang dilengkapi intelligent inverter.
Super Quiet
Quick Freezing
Nikmati tingkat kesunyian yang membuat mudah tertidur.
Mempercepat pembekuan makanan dan menjaga kesegaran.
Suara pengoperasian seperti biasanya telah banyak berkurang dan frekuensi suara lain seperti pengalihan daya ketika dinyalakan dan dimatikan telah diminimalisir.
Pada kekuatan penuh, lemari es dengan inverter mampu mendinginkan jauh lebih cepat dibandingkan model non-inverter. Daya pendinginan yang lebih besar membekukan makanan jauh lebih cepat, sehingga bentuknya tetap utuh, begitu juga dengan rasa serta gizinya.
3
R6 FA-Fridge Catalogue_INDO-Sp.ai
4
7/30/15
4:23 PM
Lemari Es 6-pintu yang mewah dengan Full-Flat Glass dan teknologi Jepang terkini. Nikmati lemari es dengan desain terbaru. Multi-door yang elegan dan Full-Flat Glass yang cantik untuk melengkapi gaya hidup mewah Anda. Temukan tempat penyimpanan berkapasitas besar dan nyaman di dalamnya, yang merupakan inovasi terbaru dari Panasonic. Kecanggihan teknologi ECONAVI dan inverter juga mampu menghemat energi dan uang Anda. Semuanya terangkai dengan sempurna dalam lemari es yang sesuai dengan dapur Anda.
Desain Kaca Yang Sempurna dan Modern
4
Frameless-Full Flat Door
High-End Appearance
Panel kaca yang sederhana dan menyatu tanpa bingkai, tonjolan dan lekukan yang dapat menghalangi estetika rancangan.
Desain premium yang baru menampilkan kaca tembus pandang yang indah dan dilatari dengan tampilan logam yang mewah.
Strong, Easy-to-Clean Tempered Glass Kaca temper yang kuat dan tahan terhadap goresan, tetap terjaga keindahannya. Selain itu juga sangat mudah dibersihkan.
Stylish Design Dengan menggabungkan fungsionalitas dan keindahan, rancangannya yang stylish menambah sentuhan elegan di dapur Anda.
R6 FA-Fridge Catalogue_INDO-Sp.ai
5
7/30/15
4:23 PM
5
R6 FA-Fridge Catalogue_INDO-Sp.ai
6
7/30/15
4:23 PM
Premium Multi-Door Storage Dilengkapi dengan banyak kompartemen untuk mengoptimalkan penyimpanan.
PIZZA
Multidoor design memudahkan Anda menyimpan segala macam makanan dengan kondisi optimal. Tata ruang yang nyaman juga mempercepat dan mempermudah penyimpanan dan pengeluaran barang-barang. 6
R6 FA-Fridge Catalogue_INDO-Sp.ai
Sekitar.
3 6
Sekitar.
-3 2
7
7/30/15
4:23 PM
Refrigerator compartment Ruang penyimpanan yang terang dan luas ini memiliki multiple door pockets sehingga memudahkan Anda menjaga lemari es agar tetap bersih dan tertata rapi.
-3ºC Prime Fresh/ Chilled select compartment Makanan yang disimpan di dalam kompartemen ini akan dibekukan sesuai kebutuhan sehingga tetap segar dan mudah dipersiapkan.* *Selama mode pengoperasian -3oC Prime Fresh.
Sekitar.
-20 -18
Sekitar.
-19 -17
Ice compartment Membuat es secara otomatis dan cepat. Karena memiliki ruang sendiri, es jadi tetap bersih dan nikmat.
Fresh Freezing compartment Udara dingin yang dapat mencapai -32oC*, bisa dengan cepat membekukan makanan. Karena ruangannya yang terpisah, kesegaran makanan pun menjadi terjaga dan mudah untuk dipersiapkan. *Ketika tombol Fresh Freezing ditekan.
PIZZA
Sekitar.
-20 -18
Sekitar.
3 8
Freezer compartment Ruangan yang besar memudahkan untuk membekukan ayam dan pizza yang ada di dalam kotak serta benda berukuran besar lainnya.
Vegetable compartment Rak besar ini dapat menyimpan banyak sayuran. Ruangannya dapat ditarik keluar sehingga mudah untuk menyimpan ataupun mengeluarkan benda-benda besar. *Suhu bisa sedikit berbeda bergantung pada cara lemari es digunakan.
7
R6 FA-Fridge Catalogue_INDO-Sp.ai
8
7/30/15
4:24 PM
Approx
-3oC Prime Fresh Compartment Kompartemen ini menyediakan teknologi soft freezing, tuk lemari es. teknologi baru untuk
Bagaimana cara kerja -3oC soft freezing Ketika lemari es biasa membekukan makanan pada sekitar -18 oC ~ -20 oC, Prime Fresh membekukannya nya pada suhu sekitar -3oC. Karena tidak terlalu membeku, makanan nan pun juga tidak menjadi keras. Makanan yang dibekukan kan dengan cara ini tidak akan mengeras dan akan tetap terjaga, erjaga, baik nutrisinya, cita rasanya ataupun kelezatan teksturnya. urnya.
Sekitar 3ºC ~ 6ºC
Sekitar
Lemari Es
Prime Fresh
-3ºC ~ -1ºC
Sekitar
Freezer
−20°C ~ −18°C
Bagian gian luar sel membeku tanpa pa menyebabkan kerusakan rusakan sel akibat kristalisasi stalisasi es. Sel-sel -sel membeku hingga gga intinya.
MULTIDOOR NR-F510GT • • • • • • •
8
Capacity 530 L Intelligent Inverter Ag Clean Frameless Full Flat Doors Hygiene Active Dimensi: 685 x 683 x 1828 mm Color: Onyx Mirror, Champagne Gold, Snow White
R6 FA-Fridge Catalogue_INDO-Sp.ai
9
7/30/15
4:24 PM
MULTIDOOR
SIDE BY SIDE
NR-D513XS4
NR-BS63XN1D
• • • • • •
• • • • • •
Capacity 512 L Twin Eco Cooling System Ice & Water Dispenser Vitamin Safe Hygiene Active Dimensi: 774 x 745 x 1832 mm • Color: Silver Stainless
Capacity 630 L Vitamin Safe Hygiene Active Home Bar Quick Freezing Dimensi: 905 x 710 x 1850 mm • Color: Silver Stainless
TWO DOOR NR-BY602XS1D
NR-BY552XS1D
• • • • •
Capacity 602 L 135 Watt Bottom Freezer Ag Clean Moisture Vegetable Case (Vegerator 47 L) • Dimensi: 775 x 745 x 1846 mm • Color: Silver Stainless
• • • • •
NR-BW465XS1D
NR-BW415VN1D
• • • • •
• • • • •
Capacity 450 L 120 Watt Bottom Freezer Ag Clean Fresh Vegetable Case (Vegerator 30 L) • Dimensi: 675 x 708 x 1764 mm • Color: Silver
Capacity 551 L 135 Watt Bottom Freezer Ag Clean Moisture Vegetable Case (Vegerator 47 L) • Dimensi: 775 x 745 x 1714 mm • Color: Silver Stainless
Capacity 407 L 120 Watt Bottom Freezer Ag Clean Fresh Vegetable Case (Vegerator 30 L) • Dimensi: 675 x 708 x 1624 mm • Color: Silver
9
R6 FA-Fridge Catalogue_INDO-Sp.ai
10
7/30/15
4:24 PM
Tingkatkan hidup Anda dengan lemari es terkini. Sambut lemari es yang penuh dengan inovasi dan dilengkapi freezer pada bagian bawah. Dirancang untuk mempermudah akses terhadap barang-barang yang disimpan, lemari es yang bernuansa modern ini akan memastikan hidup Anda terasa lebih nyaman dan menyenangkan. Selain tampilannya yang modern, lemari es ini juga dapat menambahkan sentuhan elegan di dalam dapur Anda.
Permukaan stainless yang mengkilap, memproyeksikan nuansa yang menawan dan berkualitas tinggi.
Panel kontrol* memungkinkan berbagai pengaturan tanpa membuka pintu.
Membuka pintu tanpa susah payah dengan gagang yang anggun, dinamis dan mudah dipegang.
Rak pintu dan laci yang berwarna gelap dan menawan menambahkan nuansa modern*.
*Hanya untuk tipe Z
*Hanya untuk tipe Z
Cara Penyimpanan Yang Mudah: Freezer di Bawah Sebagian besar waktu penggunaan lemari es, 70% digunakan untuk sebagai tempat penyimpanan sedangkan 30% sisanya digunakan untuk freezer. Karena itu ruang penyimpanan yang ada pada lemari es Panasonic diletakkan di atas dan freezer di bawah. Aksesibilitas sejajar dengan mata ini menjadi jauh lebih nyaman. 10
Lemari Pendingin
Lemari Pendingin Rak Sayur Mayur
Rak Sayur Mayur
Konvensional
Freezer di Bawah
R6 FA-Fridge Catalogue_INDO-Sp.ai
11
7/30/15
4:24 PM
11
R6 FA-Fridge Catalogue_INDO-Sp.ai
12
7/30/15
4:24 PM
Fresh & Clean Menjaga makanan tetap segar dan menjaga bagian dalam lemari es bersih. Rak Sayuran yang Menjaga Kelembaban dan Kesegaran Rak sayuran ini menyimpan buah-buahan dan sayuran pada kondisi optimum – pada kelembaban yang tinggi dengan suhu konstan – untuk menjaganya agar tetap segar dan berair lebih lama.
Sayuran tahan lebih lama dengan menjaga kelembaban 90%*1 Rak sayuran akan mempertahankan suhu secara konstan dan dengan kelembaban yang tinggi, kondisi ideal untuk menyimpan buah dan sayuran yang mudah rusak.
Pendinginan tidak langsung
Perbandingan Kesegaran (penyimpanan selama 7 hari)
Model konvensional
Model baru
Barang kehilangan kelembaban dan layu
Barang tetap segar dan mengandung banyak air.
*Ketika ruangan penyimpanan diisi penuh. Diuji oleh Panasonic.
Alih-alih menggunakan aliran udara dingin langsung, pendinginan tidak langsung mendinginkan sayuran dan buah-buahan secara bertahap. Hal ini mencegah pengeringan dan kerusakan barang untuk memastikan mereka tetap segar lebih lama.
Struktur kedap udara Gland flange menyegel rapat-rapat rak sayuran, mencegah masuknya udara dari luar. Dengan mempertahankan suhu konstan dan kelembaban yang tinggi, makanan yang disimpan menjadi tetap segar dan lezat.
NR-BR347ZS1D • Capacity 342 L • Bottom Freezer • Fresh & Clean • Urban Cool Design • Ag Clean • Dimensi: 600 x 629 x 1726 mm • Color: Silver Stainless
12
NEW
NR-BR307ZS1D • Capacity 302 L • Bottom Freezer • Fresh & Clean • Urban Cool Design • Ag Clean • Dimensi: 600 x 629 x 1546 mm • Color: Silver Stainless
NEW
R6 FA-Fridge Catalogue_INDO-Sp.ai
13
7/30/15
4:24 PM
NR-B348F-ST
NR-B25GF-ST
• • • • •
• • • •
Capacity 324 L Giant Freezer LED Light Tempered Glass Tray Dimensi: 595 x 618 x 1738 mm • Color: Silver Stainless
NR-B269N/B229N-S/ST
Capacity 250 L DEON Organix Dimensi: 565 x 675 x 1586 mm • Color: Silver Stainless
NEW
NNR-B269H/B229H-ST
NEW
• • • • • • • • • •
Capacity 223 / 208 L 97 Watt Ag Clean Automatic Defrost System Eco Compressor LED Twin Jumbo Tempered Glass Tray Ice Twister Dimensi: 527 x 587 x 1455 mm (269N) 527 x 587 x 1385 mm (229N) • Color: Stripe Silver, Silver Stainless
• • • • • • • • • •
NR-B262R/B222R-TT/BT
NR-B268G/B228G-H1
• • • • • • • •
• Capacity 223 / 208 L • 97 Watt • Ag Clean • Automatic Defrost System • Eco Compressor • LED • Twin Jumbo • Tempered Glass Tray • Ice Twister • Dimensi: 527 x 587 x 1455 mm (268G) 527 x 587 x 1385 mm (228G) • Color: Irish Black
Capacity 223 / 208 L 97 Watt Ag Clean Automatic Defrost System ECO Compressor LED Lighting Twin Jumbo & Superbig Freezer Dimensi: 523.5 x 587 x 1455 mm (262R) 523.5 x 587 x 1385 mm (222R) • Color: Lily Praline Brown, Lily Praline Silver
Capacity 223 / 208 L 97 Watt Ag Clean Automatic Defrost System Eco Compressor LED Twin Jumbo Tempered Glass Tray Ice Twister Dimensi: 527 x 587 x 1455 mm (269H) 527 x 587 x 1385 mm (229H) • Color: Silver Stainless
13
R6 FA-Fridge Catalogue_INDO-Sp.ai
14
7/30/15
4:24 PM
ONE DOOR NR-B209N-S
NR-A199N-S/P/A2
• Capacity 151 L • 80 Watt • Manual Defrost • DRC Compressor • Crack Free Door Interior • Twin Jumbo • Tempered Glass Tray • Dimensi: 527 x 529 x 1202 mm • Color: Stripe Silver
• • • • • • •
NR-A198G-H1/P1/G2/A3
NR-A179N-S
• • • • • • •
Capacity 164 L 80 Watt Manual Defrost DRC Compressor Crack Free Door Interior Tempered Glass Tray Dimensi: 527 x 513 x 1202 mm • Color: Ever Pink, Irish Black, Ever Green, Ever Blue
• • • • • • •
NR-S17A-B/S16G-HT
NR-AK5ED-HPP
• • • •
• Capacity 50 L • Handal & Tahan Lama • Hemat & Efisien • Dimensi: 489 x 510 x 488 mm • Color: Silver
Capacity 170 L / 160 L Handal & Tahan Lama Hemat & Efisien Dimensi: 520 x 455 x 1213 mm • Color: Silver
14
NEW
NEW
Capacity 164 L 80 Watt Manual Defrost System DRC Compressor Vegerator Organize+ Dimensi: 527 x 513 x 1202 mm • Color: Ever Pink, Stripe Silver, Ever Blue
Capacity 155 L 80 Watt Manual Defrost System DRC Compressor Vegerator Organize+ Dimensi: 527 x 513 x 1102 mm • Color: Stripe Silver
NEW
R6 FA-Fridge Catalogue_INDO-Sp.ai
15
7/30/15
4:25 PM
KANTOR CABANG & SERVICE CENTRE Service Centre Jakarta 1
Service Centre Jogjakarta
Service Centre Samarinda
Jl. Dewi Sartika No. 14 (Cawang II) Jakarta Timur 13630
Jl. Magelang KM. 5,5 No. 76 Yogyakarta 55241
Jl. Ahmad Yani No. 36B Samarinda 75117
Service Centre Jakarta 2
Service Centre Denpasar
Service Centre Kendari
Jl. RS Fatmawati Raya No. 57C Jakarta Selatan
Jl. Mahendradata Selatan No. 16 Denpasar 80117
Jl. AH. Nasution No. 19, Kelambu Poasia (samping Poltekkes) Andounohu, Kendari - Sulawesi Tenggara 93117
Service Centre Jakarta 3
Service Centre Pontianak
Jl. Tiang Bendera V Ruko Batavia No. 42E Jakarta Barat 11230
Jl. KH. Ahmad Dahlan No. 46A Pontianak 78116
Service Centre Bandung
Service Centre Palu
PASKAL HYPER SQUARE D25-26 Jl. Pasir Kaliki 25-27 Bandung 40181
Jl. Setia Budi No. 15, Besusu Timur Palu 94111
Service Centre Gorontalo Jl. Prof. HB Yasin No. 2 Gorontalo 96115
Service Centre Jember Ruko Gajah Mada, Jl. Gajah Mada Blok A-08 No. 187 Kec. Kaliwates, Jember 68133
Service Centre Jambi Service Centre Semarang Jl. Brigjen Katamso No. 40 Semarang 50242
Jl. Kolpol. M. Taher No. 69 Talang - Banjar Jambi Timur 36142
Service Centre Medan Kota Jl. H. Manaf Lubis No. 80A, Medan 20124
Service Centre Cirebon Service Centre Surabaya 1 Jl. Indrapura No. 25 Surabaya 60176
Jl. Dr. Sudarsono No. 35 Cirebon 45134
Service Centre Kediri Ruko Hayam Wuruk Trade Center Blok D4, Jl. Hayam Wuruk, Kediri 64121
Service Centre Malang Service Centre Medan Jl. A.H Nasution/ Jl. Tritura Komp. Tritura Mas No. A5, Medan
Jl. Jaksa Agung Suprapto No. 40 Malang 65111
Service Centre Jakarta 6 Ruko Mutiara Taman Palem Blok A3 No. 28 Cengkareng - Jakarta Barat 11730
Service Centre Jakarta 4 Service Centre Palembang Jl. Basuki Rahmat No. 12 Kemuning Pahlawan - Palembang 30128
Ruko Sutera Niaga 2 No. 11 Jl. Raya Serpong KM. 8, Tangerang Selatan (Sebelah selatan pintu masuk Alam Sutera)
Service Centre Pekanbaru
Service Centre Jakarta 5
Jl. Tuanku Tambusai, Kompleks Taman Mella Blok A-8 Pekanbaru - Riau 28282
Jl. Boulevard Kelapa Gading Blok PA 19/20, Kelapa Gading - Jakarta Utara 14250
Service Centre Surabaya 2 Service Centre Tanjung Karang Jl. Diponegoro No.11C Tanjung Karang - Bandar Lampung 35118
Ruko Raya Darmo Permai, Jl. Raya Darmo Permai II No. 56, Kav. 7 Surabaya 60226
Service Centre Banjarmasin
Service Centre Surabaya 3
Jl. Gatot Subroto No. 41 Rt. 34 / Rw. 02 Kel. Kebun Bunga, Kec. Banjarmasin Timur Banjarmasin 70235
Ruko Mega Galaxy, Jl. Kertajaya Indah Timur 14C No. 17 Surabaya 60116
Service Centre Balikpapan
Service Centre Batam
Jl. MT. Haryono No. 7 Balikpapan 76114
Ruko Sei Baloi, Jl. Bunga Raya No. 4, Lubuk Baja Batam 29444
Service Centre Makassar
Service Centre Bogor
Jl. Sungai Saddang No. 60 Makassar 90142
Jl. Raya Pajajaran No. 17B, Warung Jati Bogor Utara 16153
Service Centre Manado
Service Centre Bekasi
Jl. P. Tendean Boulevard, Ruko Mega Smart Blok 7 No. 6 Manado 95113
Ruko Mutiara Bekasi Center Blok B No. 3, Jl. Raya Ahmad Yani Kav. 20, Bekasi 17148
Service Centre Solo Service Centre Aceh Jl. DR. Mr. Mohd. Hasan No. 55-56 Bandar Raya, Peunyerat - Banda Aceh 23238
Jl. Raya Solo Baru No. 33 Ngasinan, Grogol, Sukoharjo Solo Baru 57552
Service Centre Padang
Service Centre Purwokerto
Jl. Proklamasi No. 12 Terandam Sumatera Barat 25122
Jl. Piere Tendean No. 9A Purwokerto 53114
Service Centre Pangkal Pinang Jl. Soekarno Hatta No. 8A Kel. Semabung Baru, Kec. Bukit Intan Pangkalpinang - Bangka Belitung 33146
Service Centre Sampit Jl. A. Yani No. 128A Rt. 20 Rw. 08 Mentawa Baru Hulu Kec. Mentawa Baru Ketapang, Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah 74322
Service Centre Mataram Jl. Sriwijaya No. 260G Karang Bedil Mataram - Nusa Tenggara Barat 83126
Service Centre Tasikmalaya Ruko Plaza Asia Blok C No. 20, Jl. KH. Z. Mustofa Tasikmalaya 46126
Service Centre Ambon Jl. A. Y. Patty No. B6 Rt. 005/ Rw. 02, Honipopu Sirimau - Ambon 97126
Service Centre Tarakan Jl. Kusuma Bangsa No. 75 Pamusian Tarakan Tengah
Service Centre Cilegon Cilegon Highway Blok A No. 9, Jl. Akses Tol Cilegon Timur, Kedaleman Cibeber - Cilegon 42422
Service Centre Rantau Prapat Jl. Ahmad Yani No. 169 Rantau Prapat 21415
CONTACT CENTER : 0804-1-111-111 e-mail :
[email protected] Web : www.panasonic.com/id
15
R6 FA-Fridge Catalogue_INDO-Sp.ai
16
7/30/15
4:25 PM
Handal Kualitas dapat diandalkan dan teknologi maju hasil dari lebih 60 tahun sejarah pengembangan. Lemari es Panasonic mengemas esensi dari produsen Jepang. Sejak tahun 1953, delapan puluh juta unit lemari es Panasonic telah terjual di Jepang dan di seluruh dunia. Guna memastikan dukungan bagi konsumen yang setia, kami telah menghadirkan produk yang mudah dioperasikan dan berkualitas tinggi sepanjang sejarah panjang ini.
1953 Model pertama lemari es kami
Uji coba tanpa kompromi Misi kami adalah menyediakan lemari es yang mudah digunakan, tahan banting dan dapat digunakan dalam waktu lama secara terus menerus. Untuk mencapai tujuan ini, kami tanpa kompromi melakukan pengujian kontrol kualitas terhadap teknologi yang telah kami kembangkan selama lebih dari enam dekade.
Uji Noise Pengoperasian
Operating noise diuji dalam ruang bebas gema. Mikrofon yang sensitif mengukur tingkat suara yang dihasilkan oleh berbagai komponen seperti kompresor dan kipas. Karena lemari es selalu menyala sepanjang hari, keheningan pengoperasian sangatlah penting. Desain Panasonic membantu meminimalisir kebisingan dan resonansi.
Uji Ketahanan Buka-Tutup Pintu
Rata-rata penggunaan kulkas yang mencapai sekitar 20 tahun, pintu lemari es dibuka dan ditutup ratusan ribu kali. Uji Ketahanan Buka-Tutup Pintu kami lakukan di suhu yang mempengaruhi seal dan gasket pintu. Pengujian yang dilakukan Panasonic memastikan bahwa semua komponen pintu tetap berfungsi dengan sempurna selama bertahun-tahun.
Uji Pengoperasian pada Kondisi Buruk
Uji Tahan Bantingan
Jika kompresor Panasonic memiliki titik kelemahan, ruang pengujian suhu tinggi/rendah pasti dapat mendeteksinya. Suhu tinggi menyebabkan terjadinya pengembunan di bagian interior, sehingga integritas sistem rangkaian listriknya dapat diketahui. Pengujian ini dan juga pengujian lainnya meminimalkan risiko malfungsi selama jangka waktu penggunaan produk.
Lemari es diuji berkaitan dengan ketahanan terhadap bantingan, bahkan dalam skenario kasus terburuk sekalipun. Dengan mempertimbangkan lokasi penempatan yang buruk seperti lantai yang miring, lemari es diuji untuk memastikan daya tahannya terhadap bantingan.
Hidup tenang, setiap hari selama 12 tahun Kompresor lemari es Panasonic bergaransi 12 tahun. Tradisi kontrol kualitas yang ketat menjamin pengoperasian minimal selama 12 tahun. Anda dapat mengandalkan lemari es Panasonic Anda, setiap saat, setiap hari. • NR-F515GT merupakan produk yang memiliki layanan garansi kompresor jangka panjang. • Layanan ini tidak berlaku untuk beberapa produk Panasonic. • Spesifikasi dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dulu. • Karena pertimbangan pencetakan, warna-warna aktual bisa sedikit bervariasi dari hasil cetakan.