pengaruh Model Pembelajaran Bola Voli Suhadi Terhadap Kemampuan Kognitif Anak Sekolah Dasar Suhadi Universitas Negeri Yogyakarta Abstract This research aim is to describe co"elation on Suhardi volley ball learning model to cognitive ability of elementary school children in SD Negeri Sabdodadi, Bantul, Yogyakarta. This research is using pre experimental method with the one group pre test-post test design. The research subject is 26 children in grade 5 SD Negeri Sabdodadi, Bantul, Yogyakarta. Subject received voliey ball learning assistance with 4 model of volley ball learning designed by Suhadi in 8 meeting. Research result shows a significant co"elation on Suhardi learning model to cognitive
ability of elementary school children (t = 3,13 dan p = 0,002). Kata Kunci: Pembelajaran
Bola Voli, Kognitif.
Pendahuluan Oalam Garis-garis Besar Program Pengajaran (GBPP) pendidikan jasmani Sekolah Oasar (SO), permainan bola voli merupakan salah satu materi pelajaran yang diberikan untuk kelas 5 dan kelas 6. Pembelajaran bola voli untuk anak SO harus diupayakan agar dapat mencapai tujuan pendidikan, khususnya pendidikan jasmani dan bermanfaat bagi pembinaan dan pengembangan permainan bola voli Untuk mencapai tujuan penguasaa~ keterampilan bermain bola voli khususnya untuk anak SO, diperlukan suatu pendekatan pembelajaran atau metode pembelajaran tertentu yang sesuai dengan karakteristik dan kebutuhan dasar anak. Menciptakan model pembelajaran pendidkan jasmani yang tepat merupakan upaya yang harus selalu dilakukan agar tujuan pembelajaran pendidikan jasmani dapat tercapai secara efektif dan efesien. Tujuan pendidikan jasmani pada dasamya harus dapat mengembangkan manusia secara keseluruhan, dalam arti anak (peserta didik) harus dapat berkembang aspek keterampilan, pengetahuan, sikap, dan fisiknya. Oalam tujuan pembelajaran Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia, Volume 3, No.1, 2005 --
1
l Suhadi
permainan bola volisemestinya jangan hanya mengarah pada pengembangan aspek kAtA'ftM~ilftft~ftft ftik!~ ~ftjft, ftIoinink9nJUD9h9fU~dgpgt mgnogmbgnokgnggpgk kognitif. Selama ini rancangan model pembelajaran bola voliuntuk anak SO yang mengarah pada pengembangan aspek kognitif anak belum pernah dilakukan. Berdasarkan penelitian yang pernah dilakukan Suhadi (2003), telah dihasilkan suatu model pembelajaran permainan bola voli untuk anak SO. Model pembelajaran tersebut tersusun dalam bentuk paket pembelajaran bola voliyang terdiri dari empat paket dan tiap paket dilaksanakan sebanyak 4 kalipertemuan. Hasilnya menunjukan bahwa model pembelajaran bola voliada pengaruh yang berarti terhadap keterampilan bermain bola voli anak SO khususnya kelas 5 dan 6. Menindaklanjutihasil penelitianSuhadi (2003), maka perlu diujicobakanmodel pembelajaran bola voli Suhadi yang di duga kuat akan dapat mengembangkan kemampuan kognitit anak. Kemampuan kognitit yang dimaksud adalah kemampuan anak dalam berfikir dalam memahami tentang konsep permainan bola voli baik keterampilan dasar maupun keterampilan pokok yang dapat menunjang dalam permainan bola voli Agar penelitian ini terfokus maka dapat dirumuskan sebagai berikut :Apakah ada pengaruh model pembelajaran bola voliSuhadi terhadap aspek kognitifanak? Tujuan penelitian iniadalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh model pembelajaran bola voli Suhadi terhadap aspek kognitif anak SO. Oiharapkan hasil penelitian ini dapat bermanfaat untuk kalangan yang berkepentingan khususnya guru pendidikan jasmani SO dalam menentukan model pembelajaran maupun materi yang harus disampaikan kepada anak SO.
Tinjauan Pustaka Hakikat Kognitif Istilah kognitifmenurut Syaiful Bahri (2002 :97) berasal dari kata cognition yang padannya knowing, yang berarti mengetahui. Oalam arti luas kognitif(kognisi) adalah perolehan, pemetaan dan penggunaan pengetahuan. MenurutYuliaAyriza(1995: 156) yang dimaksud dengan kognisi adalah mencakup pengertian luas, mengenai tingkah laku yang mengakibatkan orang memperoleh pengetahuan atau yang dibutuhkan untuk menggunakan pengetahuan. Tahap-tahap perkembangan kognitif menurut teori Piaget yang ditulis Endang Ekowarini (1993: 2) mempunyai sitat yang konstan-universal, artinya semua manusia pasti melalui tahap-tahap perkembangan tersebut secara urut. Namun batasan usia yang berlaku pada tiap-tiap tahap masih bersitat relatit berbeda untuk masing-masing bangsa, tergantung dari pengaruh kebudayaan setempat. Meskipun demikian ciri-ciri perkembangan kognitifdalam teori Piaget pada batas tertentu dapat dijadikan alat bantu petunjuk dalam pelaksanaan f;>endidikandasar 9 tahun, sehingga stimulasi pendidikan sebagai faktor internal dapat berjalan seirama dan seimbang. Selama ini 2
Jumal Pendldlkan Jasmanl Indonesia, Volume 3, No.1, 2005
Pengaruh Model Pembe/ajaran Bola Voli Suhadi Terhadap Kemampuan Kognitif Anak Sekolah Dasar mutu pendidikan terutama di Sekolah Oasar masih merupakan masalah pokok yang belum terselesaikan. Menurut penelitian Endang Ekowati (1993 :2) mengenai prestasi murid Sekolah Oasar menyajikan kesimpulan bahwa daya serap murid hanya mencapai 50 % dari standard pengetahuan yang seharusnya dikuasai. Sampai"saat ini faktor tingkat perkembangan kognitif anak belum dipertimbangkan sebagai masukan (input) yang berperan dalam keberhasilan proses pendidikan. Oalam pembelajaran pemecahan masalah menuntut suatu pendekatan khusus yang mampu memberdayakan pikiran siswa mengajak berpikir dan mampu menggunakan berbagai pengetahuan dan keterampilan yang telah dimiliki untuk memecahkan suatu masalah. Setiap individu memiliki cara-cara yang berbeda dalam menerima, menyusun serta mengolah informasi. Mengetahui bagaimana cara pendekatan siswa terhadap situasi belajar sebelumnya, banyak membantu guru dalam menentukan bagaimana cara pengajaran yang t~rbaik agar siswa dapat mencapai tujuan yang telah ditetapkan secara optimal. Oengan demikan dapat diambil pengertian bahwa aspek yang dapat mempengaruhi kognitif anak adalah sebagai berikut; (1) Tingkat pemahaman terhadap stimulan yang diterima, (2) Kemampuan memecahkan masalah dengan pengetahuan dan keterampilan yang sudah dimiliki. Oari ber~agai pengertian di atas dapat ditarik kesimpulan bahwa untuk mencapai tujuan pembelajaran secara optimal, maka harus didukung oleh faktor intelegensi yang baik sehingga seseorang akan mampu memahami, memecahkan masalah dan bertingkah laku dengan baik dalam menerima stimulan dari luar dirinya. Oalam penelitian ini yang dimaksud kemampuan aspek kognitif anak adalah kemampuan anak memahami konsep keterampilan dasar dan keterampilan pokok yang diperlukan dalam permainan bola voli, mampu berfikir memecahkan masalah waktu bertahan maupun menyerang dalam permainan bola voli, dan mampu untuk mencetak skor atau point dalam permainan bolavoli.
Pengetahuan Bermain Bola voli Anak Sekolah Dasar Pengetahuan bermain bola voli untuk anak Sekolah Oasar adalah pengetahuan yang diperlukan dalam permainan "bolavoli. Pengetahuan tersebut merupakan pengetahuan yang dapat menggambarkan tingkat pengetahuan murid Sekolah Oasar terhadap permainan bolavoli. Sebagaimana telah dijelaskan di atas, bahwa pengetahuan bermain bola voli terdiri atas; (1) mengambil keputusan (decision making), (2) memecahkan masalah (creative solving), (3) berpikir kreatif (creative thinking) untuk dapat beraktivitas dalam permainan bolavoli.
Hakikat Pembelajaran Bola voli untuk Anak Sekolah Dasar Permainan
bola voli merupakan permainan dengan menggunakan bola besar. Permainan bola voli pada hakikatnya adalah memvoli bola dengan menggunakan seluruh anggota badan dan menyeberangkan melewati net ke lapangan lawan. Permainan bolavoli merupakan permainan beregu dengan tujuan melewatkan bola secara teratur melalui atas net dan mencegah bola menyentuh lantai atau lapangan 3
Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia, Volume 3, No.1, 2005 --
- -
. Suhadi
permainan. Setiap regu hanya boleh memvoli bola tiga. kali dan tiap pemain tidak
LJlll JUML~JUM6ft
m~kukan senh.L. La Lli LU1J.
.
(blocking). Teknik dasar dalam permainan bolavoli menurut Horst Bachke (1980; 26 - 27) yang dikutip oleh Suhadi (2003: 6) meliputi service, penerimaan service, pasing dan umpan, pukulan serangan, bendungan (block), dan penerimaan. Neville (1990: 1962), unsur ketrampilan bermain bolavoli meliputi selVice, passing bawah, passing atas, serangan (smash), dan bendun~an (block). Dalam perkembangannya, untuk kepentingan pembinaan, bolavoli dikenal dengan istilah permainan bolavoli mini. Permainan bolavoli mini ini memiliki perbedaan pada peraturan yang dimodifikasi. Dalam Persatuan BolavoliSeluruh Indonesia (PBVSI)(2001-2004) yang dikutipSuhadi (2003: 7), ukuran lapangan permainan bolavoli mini 12 x 6 meter dan jumlah pemain 8 orang. Sedangkan menurut OfficialRules MiniVolleyball(httpllwww.OfficialRules MiniVolleyball.htrn),3 pemain dengan maksimum 2 cadangan, ukuran lapangan 9 x 6 meter, tinggi net 2, 15 metet,. berat bola 200 gram. Menurut Cox (1980: 128), teknik keterampilan dasar permainan bolavoli yang harus diajarkan kepada anak-anak meliputi selVis bawah, pasing bawah dan pasing atas. Sedangkan smash dan bendungan tidak terlalu penting, namun sekedar untuk memperkenalkan tidak menjadi masalah. Dalam penelitian ini, keterampilan bermain bola voli yang perlu diajarkan pada murid Sekolah Dasar meliputi selVis, passing bawah, passing atas, umpan, pola gerak smash dan pola gerak bendungan. Keterampilan bermain tersebut merupakan bahan atau materi dalam proses pembelajaran permainan bolavoli untuk Sekolah Dasar. Ukuran lapangan y,ang digunakan merupakan modifikasi dari ukuran sesungguhnya yaitu 6 x 12 meter, dengan berat bola 200 gram dan diameter 65 em dan tinggi net yang dipergunakan adalah 2 meter. Gambar lapangan selengkapnya dapat dilihat pada gambar 2. di bawah ini:
12m
. . -8,
.
--
I
j
Gambar 1. Lapangan Bolavoliuntuk MuridSekolah Dasar. 4
Jumal Pendidikan Jasmani Indonesia, Volume 3, No.1, 2005
pengaruh Model Pembelajaran Bola Voli Suhadi Terhadap Kemampuan Kognitif Anak Sekolah Dasar Untuk meneapai tujuan penguasaan keterampilan dalam permainan bolavoli, diperlukan suatu pendekatan pembelajaran atau metode pembelajaran tertentu yang sesuai dengan karakteristik dan kebutuhan dasar anak. Menurut Joyee dan Weil yang dikutip Suhadi (2003: 3) hakikat pembelajaran merupakan reneana atau pola yang dapat digunakan untuk menyusun materi pembelajaran dan berguna sebagai pedoman pembelajaran baik di kelas maupun di luar kelas. Sistematika dalam proses pembelajaran permainan bolavoli untuk murid Sekolah Dasar meliputi Latihan A (pemanasan), Latihan B (inti) dan Latihan C (penutup atau penenangan). Latihan A (pemanasan) berisl permainan dan kalestenik yaitiJ senam pemanasan yang terdiri dari penguluran, penguatan, pelemasan dan pelepasan, Latihan B (inti) terdiri dari pelaksanaan materi pembelajaran bolavoli dengan menggunakan pendekatan taktik bermain dan Latihan C (penutup/penenangan). Materi dasar terdiri dari keterampilan gerak yang mengarah pada keterampilan pokok, yaitu keterampilan yang mengarah pada passing bawah, passing atas dan smash. Sedangkan keterampilan pokok adalah keterampilan yang sesungguhnya digunakan dalam bermain bolavoli seperti keterampilan servis, passing bawah, passing atas, umpan, smash dan bendungan (block). Permainan bolavoli ini terdiri dari 4 paket pembelajaran, dilaksanakan dalam 8 kali pertemuan, dua kali dalam satu minggu. Tiap satu kali pertemuan dilaksanakan selama 50 menit efektif. Paket I dilaksanakan 2 kali pertemuan, paket II dilaksanakan 2 kali pertemuan, paket III dilaksanakan 2 kali pertemuan dan paket IV dilaksanakan 2 kali pertemuan. Contoh paket model pembelajaran permainan bolavoli (Suhadi, 2003) sebagai berikut.
Paket I Materi; (1) Keterampilan yang mengarah pada servis bawah dengan lemparan satu tangan dari bawah, (2) Keterampilan yang mengarah pada pasing bawah deng~ lemparan dua tangan dari bawah; 3) Keterampilan yang mengarah pada pasing a.tc(s dengan lemparan dua tangan dari atas. Tujuan: untuk meneetak angka (skor). Waktu : 2 x pertemuan (@: 50 menit). J!Jm1ahSiswa: 26 orang. Alat & Fasilitas: 1) lapangan ukuran 12 x 6 meter, (2) bolavoli keeil (modifikasi ): 6 buah Kegiatan Belajar Mengajar: 1) Latihan A ( 10 menit ), Pemanasan dalam bentuk permainan dilanjutkan dengan senam (kalestenik), (2) Latihan B Inti ( 35 menit), a) Meneetak skor dengan keterampilan yang mengarah pada servis dengan lemparan satu tangan dari bawah dan bertahan dari serangan servis dan melakukan. penyerangan dengan menerima servis dengan keterampilan yang mengarah pada pasing bawah yaitu dengan menangkap bola yang datang dengan dua tangan dari bawah kemudian melakukan lemparan dengan dua tangan dari bawah ke arah temannya atau ke arah lawan (tiap regu paling banyak memainkan untuk regunya 3 kali). Waktunya 10 menit, b) Mencetak skor dengan keterampilan yang mengarah pada servis dengan lemparan satu tangan dari bawah dan bertahan dengan
Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia, Volume 3, No.1, 2005
5
III
Suhadl
dengan dua tangan di atas kepala ke arah temannya atau ke arah lawan (tiap regu paling banyak memainkan untuk regunya 3 kali). Waktunya 10 menit. c) Mencetak skor dengan keterampilan kombinasi dari keterampilan tersebut di atas; 3) Latihan C
Penutup/Penenangan(5 menit)
.
Penelitian relevan yang pemah dilakukan adalah penelitian Suhadi (2003) berjudul 8Model Pembelajaran Bolavoli untuk Murid Sekolah Dasar". Merupakan studi pra eksperimen terhadap siswa Sekolah Dasar di Manding Bantu!. Dengan mempergunakan sampel 21 murid, adapun hasil penelitian menunjukkan t =3,68 dan p =0,002 berarti hipotesis yang menyatakan ada perbedaan rata-rata tidak dapat ditolak.Artinya terdapat efek perlakuan pembelajaran bolavoli untuk murid Sekolah Dasar terbukti . secara
signifikan.
Kerangka Berpikir Berdasarkan kajian. teoritik, kognitif merupakan kemampuan untuk memahami, memecahkan masalah, dan bertingkah laku dengan baik dalam menerima stimulan dari luar dirinya. Perken:tbangan kognitif dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor di antaranya adalah faktor dari dalam yaitu bakat dan faktor dari luar yaitu pengalaman. Melalui pembelajaran bolavolidari Suhadi (2003) diharapkan mampu memberikan pengalaman sekaligus pengetahuan murid terhadap permainan bola voli. Pembelajaran bola voli ini diberikan sesuai dengan karakteristik murid Sekolah Dasar yaitu dalam bentuk permainan sehingga murid merasa senang dan lebih bebas mengikuti pembelajaran permainan bola voli. Ukuran lapangan dan bolanya yang telah dimodifikasi diharapkan dapat mengurangi rasa takut yang berfebihan pada diri anak sehingga bisa menambah rasa percaya diri untuk mengikuti pembelajaran permainan bolavoli. Dengan demikian, diharapkan pengetahuan murid terhadap permainan bolavoli di SD Negeri Sabdodadi dapat berkembang dengan baik. Berdasarkan kajian teori, penelitian yang relevan dan kerangka berpikir seperti tersebut di atas maka dapat dirumuskan hipotesis sebagai berikut: 8tidak ada pengaruh yang signifikan (bermakna) antara model pembelajaran bolavoli Suhadi terhadap aspek kognitif permainan bolavoli murid kelas V SD Negeri, Sabdodadi Bantul8.
Metode Penelitian Desain penelitian ini merupakan penelitian pra eksperimen dengan desain satu kelompok dengan tes awal dan tes akhir (the one group pretest-postest design).
01
P.. ,
02
Gambar 2. Desain penelitian.
6
Jumal Pendidikan Jasmani Indonesia, Volume3, No.1, 2005
Pengaruh Model PembelaJaran Bola Voll Suhadi Terhadap Kemampuan Kognit1f Anak Sekolah Dasar Keterangan:
~ =tes awal! pretest P
~
=perlakuan! treatment =tes akhir ! postlest
Gambar di atas dapat dijelaskan bahwa seluruh murid diberikan tes awal (pretest) yaitu angket pengetahuan menyerang dan bertahan dalam permainan bolavoli, .
selanjutnya diberikanperlakuan (treatment),yaitu pembelajaran bolavoliselama 8 kali pertemuan, kemudian di adakan tes akhir (post test) untuk melihat aspek kognitif (pengetahuan) murid.
Definisi Operasional Variabel Penelitian Variabel dalam penelitian ini adalah Model pembelajaran bola voli untuk aoak Sekolah Dasar. Model pembelajaran bola voliyang dimaksud adalah suatu rancangan pembelajaran permainan bola voli untuk murid Sekolah Dasar kelas V yang terdiri dari 4 paket pembelajaran permainan bola voli yang dilaksanakan dalam 8 kali pertemuan, masing-masing paket diberikan dua kali (2x) pertemuan, di;ln tiap-tiap pertemuan dilaksanakan selama 50 menit. Model pembelajaran bola voli menggunakan paket yang telah disusun oleh Suhadi (2003). Materi dasar diberikan selama 4 kati pertemucn, dan kombinasi materi dasar dan materi pokok diberikan selama 4 kali pertemuan. Kombinasi materi dasar dan materi pokok dimaksudkan un~uk mengenalkan teknik-teknikyang dapat dipelajari dalam situasi bermain yang menye. .' nangkan. Aspek kognitif adalah kemampuan anak memahami konsep keterampilan dasar dan keterampilan pokok yang diperlukan dalam permainan bola voli, mampu berfikir memecahkan masalah pada waktu bertahan maupun menyerang dalam i)ermain bola voli, dan mampu untuk mencetak skor atau point dalam bermain bola vall. Untuk mengetahui aspek kog':litifanak diukur menggunakan angket.
Populasi dan Sam pel Penelitian Populasi menggunakan murid kelas V SD Negeri Sabdodadi 1 Bantul Yogyakarta berjumlah 26 orang terdiri dari 14 putri dim 12 putra. Seluruh populasi dijadikan subyek penelitian.
Instrumen Penelitian Instrumen untuk mengukur keberhasilan pembelajaran permainan bola voli dari aspek kognitifdengan menggunakan tes atau angket tentang pengetahuan terhadap permainan bolavoli. Konstrak variabel dalam penelitian ini adalah pengetahuan murid kelas V SD Negeri Sabdodadi 1 Bantul, Yogyakarta terhadap permainan bola voli. Faktor-faktor pengetahuan murid terhadap permainan bolavoli adalah sebagai berikut: Jurnal Pendidi.kan Jasmani Indonesia, Volume 3, No.1, 2005
7
Suhadi
pengetahuan dalam menyerang yaitu cara untuk mendapatkan nilai atau point. Sedangkan pengetahuan dalam bertahan yaitu cara untuk mengatasi serangan lawan sehingga lawan tidak memperoleh nilaiatau point. Kisi-kisidalam angket disajikan
pada tabel di bawah ini.
.
Tabel 1. Kisi-kisi Intsrumen Penelitian. Konstrak Pengetahuan murid kel as V SD Negeri Sabdodadi1 Bantul \erhadap 'permainan Bolavoli
No. Butir
Indikator
Jumlah
1. Pengetahuan menyerang
dalam
1. 2, 3. 4, 5, 6, 7,8,9,10.11, 12, 13, 14, 15, 16. 17, 18, 19. 20,21,22
22
2. Pengetahuan bertahan
dalam
23. 24. 25. 26. 27,28,29,30, 31,32,33.34. 35. 36. 37, 38
16
38
Jumlah
Untuk setiap butir pemyataan apabila responden menjawab "ya" diberi skor 1 dan apabila menjawab "tidak"diberi skor O. Tabel 2. Skor Altematif Jawaban. Alternatlf
Jawaban
Skor
Va
1
Tidak
0
Sebelum instrumen dipakai dalam penelitian terlebih dahulu dilakukan uji coba. Hasil analisis uji coba instumen adalah Koefisien reliabelitas 0,917. Sebelum data dianalisis dilakukan uji persyaratan homogenitas maupun normalitas. Data yang diperoleh dari hasil pengukuran dianalisis dengan menggunakan ujit untuk kelompok dependent. Hasil Penelitian
.
Data hasil pengukuran pengetahuan murid kelas V SO Negeri Sabdodadi I Bantul terhadap permainan bolavoli sebelum perlakuan rentang skornya antara 9 sampai 28, rata-rata (X) 22, simpangan baku (SO) 4,11.0istribusi frekuensinya dapat dibaca tabel 6 sebagai berikut: .
8
Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia, Volume 3, No.1, 2005
Pengaruh Model Pembelajaran Bola Voli Suhadi Terhadap Kemampuan Kognitif Anak Sekolah Dasar
Tabel
3. DistribusiFrekuensi Sebelum
Perlakuan (Pre Test).
No
Kelas Intenial
Frekuensi
F relatif
1. 2.
25- 28 21- 24
10 10
40 40
3.
17- 20
3
12
4.
13-16
1
4
5.
9 -12
2
8
Jumlah
26
104
14
12
10
"
\ \
8
6
4
2
\
\ \
o
Gambar
3. Data
Bantul
\
10,5
14,5
Pengetahuan
Murid
Terhadap
Ju.rnal Pendidikan Jasmani
Permainan
\
\
\\\\\,\ 18,5
Kelas
Bola
5 SO
\
22,S
26,S
Negeri
Sabdodadi
voli Sesudah
Indonesia, Volume 3, No.1, 2005 ---
I
Perlakuan.
9
- I
Suhadl
Oata hasil pengukuran pengetahuan murid kelas 5 SO Negeri Sabdodadi I Bantul terhadap permainan bola voli setelah perlakuan rentang skomya. antara 21 sampai 40, rata-rata (X ) 31,5 , simpangan baku (SO) 2,98, dan distribusifrekuensinya adalah
sebagai berikut:
.
Tabel 4. Oistribusi Frekuensi Bergolong Pengetahuan MuridKelas V SO Negeri Sabdodadi I Bantul Terhadap Permainan BolavoliSesudah Perlakuan (Pre Test). No
Kelas Interval
Frekuensi
F relatif
1. 2.
37 - 40 33-36
2 7
8 28
3.
29-32
13
52
4.
25-28
1
12
5.
21 - 24
1
4
Jumlah
26
104
14
12
10
8
6
4
2'
.0 22.5
26.5
30.5
34.5
38.5
Gambar 4. Histogram Pengetahuan MuridKelas V SO Negeri Sabdodadi I Bantul Terhadap Permainan Bola voli Sesudah Perlakuan.
10
Jumal Pendidikan Jasmani Indonesia, Volume 3, No.1, 2005
Pengaruh Model Pembe/ajaran Bola Voll Suhadi Terhadap -Kemampuan Kognitif Anak Sekolah Dasar
Hasil Penelitian Berdasarkan hasil perhitungan ujit diperoleh hasil ujit antar amatan ulangan \.11 = 9,37, db ~ n-1, dan t(O.05;25) = 2,060. Sehingga hipotesis yang menyatakan ada pengaruh pembelajaran bolavoli Suhadi terhadap pengetahuan permainan bolavoli murid kelas V SO Negeri Sabdodadi I Bantul dapat diterima atau dengan kata lain hipotesis yang menyatakan tidak ada pengaruh pembelajaran bolavoli terhadap pengetahuan permainan murid kelas V SD Negeri Sabdodadi I Bantul dapat ditolak.Hal ini menunjukkan bahwa pembelajaran bolavoli yang diberikan dalam bentuk empat paket mampu memberikan pengaruh pengetahuan murid Sekolah Oasar Negeri Sabdodadi I Bantul terbukti secara signifikan.
Pembahasan Berdasarkan hasil perhitungan dapat diketahui bahwa dengan model pembelajaran bola voli Sekolah Oasar oleh Suhadi (2003), secara empiris menunjukkan adanya efek perlakuan yang cukup berarti. Hal ini dapat dilihat dari data hasil pengukuran tes
pengetahuan terhadap permainan bolavoli.
_
Perfakuan pembelajaran bolavoli dalam bentuk empat (4) paket pembelajaran mampu memberikan efek yangbaik terhadap peningkatan pengetahuan murid terhadap perm3inan bolavoli. Dengan demikian pembelajaran bO,lavoliuntuk murid Sekolah Oasar dapat dijadikan upaya untuk meningkatkan pengetahuan murid Sekolah Dasar khususnya kelas V terhadap permainan bolavoli. Dalam proses pembelajaran seorang guru hendaknya dituntut untuk selalu meningkatkan kemampuan dalam mengajar. Dalam proses pembelajaran tersebut guru akan mampu memberikan pengalaman yang positif terhadap murid sehingga akan dapat meningkatkan pengetahuan dalam pembelajaran pendidikan jasmani khususnya pada pembelajaran permainan bolavoli. Kemampuan Guru Pendidikan Jasmani dalam menciptakan suasana pembelajaran yang menarik dan inovatif,serta memiliki kemampuan dan keterampilan'yang memadai akan sangafmenentukan murid dalam menerima atau merespon pengetahuan terhadap pembelajaran khususnya dalam permainan bolavoli.
Kesimpulan Berdasarkan hasil analisis dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran bolavoli Suhadi dapat memberikan pengaruh yang positif terhadap aspek kognitifpermainan bolavoli murid kelas 5 Sekolah Dasar Negeri Sabdodadi I Bantul, Yogyakarta. Implikasi, Dari hasil penelitian ini dapat dijadikan masukan bagi pihak-pihak yang terkait, yaitu bagi guru pendidikan jasmani dalam memberikan materi pelajaran kepada siswa. Pengetahuan yang dimilikisiswa sang at mempengaruhi keberhasilan dalam proses pembelajaran terutama dalam pembelajaran gerak. Pengetahuan murid terhadap permainan bolavolijuga dapat digunakan sebagai alat untuk mencapai Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia, Volume 3, No.1, 2005
11
1
Suhadi
tujuan pendidikan khususnya mata pelajaran pendidikan jasmani di Sekolah Dasar. Keterbatasan Penelitian, Dalam pelaksanaan penelitian ini masih terdapat beberapa kelemahan dan keterbatasan antara lain; (1) Instrumen yang digunakan adalah angket, sehingga. memungkinkan siswa Sekolah Dasar kurang memahami isi dari pertanyaan atau pernyataan yang ada dalam angket tersebut, (2) Responden yang dijadikan Subjek penelitian hanya satu kelas, padahal penelitian ini membutuhkan waktu yang lama sehingga dapat menimbulkan rasa bosan pada . murid, hal ini memungkinkan murid sering melakukan latihan di luar materi.
Daftar Pustaka Baake, Bob, (1980), Coaching Manual, Canada: International VolleyballFederation Cok, Richard H, (1980), Teaching Volleyball, Minneapolis: Bugess Publishing Company
Joece, Bruce and Marhsa, (1980), Models of Teahing Englewood Clifs, New Jersey: Prentice Hall, Inc Neville, William J, (1994), Coaching Volleyball Succesfully, lIIionis: Lesisur Press PBVSI, (2001 - 2004), Peraturan Internasional Permainnan Bola voli, Jakarta: PBVSI Sukintaka, (1998), Teori Pendidikan Jasmani, Yogyakarta: Esa GrafiRa Singer, Robert N, (1982), Motor Learning and Human Performance and Aaplication to Motor Skill and Aplication Behaviors, New York: Macmilan Publishing Co. Inc.
12
Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia, Volume 3, No.1, 2005