Manual prosedur Kompetensi lulusan
Unit Jaminan Mutu Program Studi Psikologi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Brawijaya 2011
Manual Prosedur Kompetensi Lulusan Unit Jaminan Mutu Program Studi Psikologi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Kode Dokumen
:
011036016
Revisi
:
1
Tanggal
:
20 Juni 2011
Diajukan oleh
:
Management Representative
Ttd Ari Pratiwi, S.Psi., M.Psi Dikendalikan oleh
:
Unit Jaminan Mutu
Ttd Sukaesi Marianti, S.Psi., M.Si Disetujui oleh
:
Ketua Program Studi
Ttd Drs. Amir Hasan Ramli, M.Si., Psi
i
Daftar Isi
Tujuan...........................................................................................................................1 Ruang lingkup................................................................................................................1 Definisi...........................................................................................................................1 Rujukan.........................................................................................................................1 Kompetensi lulusan.........................................................................................................2
2
Tujuan Untuk
menghasilkan
kompetensi
yang sesuai
dengan
harapan
pengguna lulusan
stakeholders .
Ruang lingkup Dalam mewujudkan kompetensi lulusan banyak pihak yang terkait antara lain: Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politk , Pembantu Dekan I, Bagian Administrasi Akademik, Ketua Program Studi Psikologi, Sekretaris Program Studi Psikologi, Dosen-dosen Program Studi Psikologi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Brawijaya, kurikulum pendidikan dan pengguna lulusan.
Definisi 1. Kompetensi adalah seperangkat tindakan cerdas, penuh tanggung jawab yang dimiliki oleh seseorang sebagai syarat untuk dianggap mampu oleh masyarakat dalam melaksanakan tugas-tugas dibidang pekerjaan tertentu. Kompetensi lulusan suatu prodi terdiri atas: 1.kompetensi utama 2.kompetensi pendukung 3.kompetensi lain. 2. Lulusan adalah seseorang yang memperoleh gelar atau ijazah dari Universitas.
Rujukan Standar Akademik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Brawijaya
3
Kompetensi Lulusan 1. Pengetahuan dan Pemahaman (Knowledge and Understanding) Pengetahuan dan Pemahaman tentang
: 1. Memahami dan mengetahui dengan baik bidang keahlian Psikologi 2. Memahami pengertian yang luas tentang maksud, rencana dan prosedur dari berbagai program sosial 3. Menguasai kemampuan yang kompetitif pengembangan penelitian di bidang Psikologi
dalam
4. Mampu memahami fenomena sosial, terutama yang terkait dengan permasalahan sosial budaya di masyarakat 5. Mengetahui dan memahami metode-metode kompatibel untuk memecahkan masalah/kendala sosial yang dihadapi dalam pembangunan masyarakat Indonesia Metode dan Strategi Belajar Mengajar
:
Penilaian
:
Pembelajaran di kelas - Tutorial - Diskusi Praktikum di laboratorium Praktek Kerja Lapang Penulisan karya ilmiah Tugas Terstruktur Kuis Ujian Tengah Semester Ujian Akhir Semester Ujian Praktikum Laporan Praktikum Ujian PKL Ujian Tugas Akhir
4
2. Ketrampilan Intelektual Pemikiran Intelektual dan Kemampuan
: 1. Memiliki kemampuan untuk menganalisis fenomena-fenomena interaksi masyarakat dan memanfaatkan kaidah-kaidah Psikologi secara optimal baik dalam skala mikro maupun makro bagi pemberdayaan masyarakat 2. Memiliki kemampuan dan pembimbing kader keswadayaan masyarakat, membina dan meningkatkan kinerja kelembagaan dan organisasi yang ada di masyarakat 3. Berkemampuan memberi penilaian terhadap beragam permasalahan sosial yang berkembang dalam masyarakat dan sekaligus dapat memberikan solusi bagi penangannya 4. Mampu memonitor dan memahami proses dan dampak berbagai perkembangan masyarakat sebagai akibat dari proses pembangunan 5. Menghormati perbedaan dan responsif terhadap i ssue-issue mutahir dalam profesi, sosial dan global 6. Menghargai pendekatan interdisiplin dalam pengembangan ilmu
Metode dan Strategi Belajar Mengajar
:
Penilaian
:
Pembelajaran di kelas - Tutorial - Diskusi Praktikum di laboratorium Praktek Kerja Lapang Penulisan karya ilmiah Tugas Terstruktur Kuis Ujian Tengah Semester Ujian Akhir Semester Ujian Praktikum Laporan Praktikum Ujian PKL Ujian Tugas Akhir
5
3. Ketrampilan Praktis
Ketrampilan Praktis – Kemampuan Praktis
: 1. Mampu menjadi analisis Sikologi 2. Mampu berperan sebagai Community Leader 3. Memiliki kemampuan sebagai tenaga edukatif/Dosen 4. Mampu merancang dan melakukan penelitian 5. Mampu bekerja sebagai perbankan
Metode dan Strategi Belajar Mengajar
:
Pembelajaran di kelas - Tutorial - Diskusi
Penilaian
:
Praktikum di laboratorium Praktek Kerja Lapang Kuliah Kerja Nyata Penulisan karya ilmiah Tugas terstruktur Kuis Ujian Tengah Semester Ujian Akhir Semester Ujian Praktikum Laporan Praktikum Ujian dan Laporan PKL Ujian dan Laporan KKN Ujian dan Laporan Tugas Akhir
6
4. Ketrampilan Manajerial
Ketrampilan dan Kemampuan Manajerial
: 1. Memiliki kemampuan untuk bekerjasama dalam tim 2. Memiliki kemampuan untuk berkomunikasi secara efektif 3. Memiliki jiwa kepemimpinan 4. Memiliki jiwa entrepreneur 5. Memiliki komitmen terhadap perbaikan kualitas, ketepatan waktu, perbaikan yang berkesinambungan dalam bidangbidang sosial
Metode dan Strategi Belajar Mengajar
:
Pembelajaran di kelas - Tutorial - Diskusi
Penilaian
:
Praktikum di laboratorium Praktek Kerja Lapang Kuliah Kerja Nyata Penulisan karya ilmiah
Tugas terstruktur Kuis Ujian Tengah Semester Ujian Akhir Semester Ujian Praktikum Laporan Praktikum Ujian dan Laporan PKL Ujian dan Laporan KKN Ujian dan Laporan Tugas Akhir
7