L1
KUISONER PERANCANGAN SISTEM PELAYANAN UKM MELALUI INTERNET
1. Bagaimana anda biasanya mendapatkan informasi mengenai produk UKM di Indonesia Brosur Koran Lain-lain… 2. Apakah anda sering menggunakan internet Ya Tidak 3. Apakah anda sudah pernah menggunakan system pelayanan UKM lain yang menggunakan internet? Ya, di…. Tidak 4. Bila system pelayanan diUKM belum dilengkapi dengan layanan lewat internet, apakah anda akan menggunakannya? Ya Tidak, karena 5. Jika tersedia pelayanan secara online lewat internet pada UKM gallery apakah anda akan lebih menyukai pelayanan tersebut atau pelayanan secara langsung di UKM gallery? Ya(layanan online) Tidak, karena 6.Menurut anda fasilitas yang baik untuk menggunakan system pelayanan lewa tinternet haruslah…(jawab bisa lebih dari satu) Mudah dalam penggunaannya Dapat diakses setiap saat Dapat diakses dari mana saja Fasilitas yang lengkap 7. apakah anda merasa lebih dipermudahkan bila pendaftaran anggota pada web SME Indonesia ini bisa dilaksanakan melalui internet? Ya Tidak 8. apakah anda merasa lebih dipermudahkan bila pencarian produk UKM yang anda inginkan dapat dilakukan secara online? Ya Tidak
L2
9. peralatan apakah yang sering anda gunakan untuk menjelajah internet? Ponsel Tablet PC/Notebook/netbook
KUISONER AKHIR SISTEM PELAYANAN UKM MELALUI INTERNET Bagaimana pendapat anda tentang tampilan aplikasi website web service ini? Sangat bagus Bagus Biasa Tidak bagus 2. apakah anda merasa aplikasi website web service ini berguna untuk mendapatkan informasi tentang UKM Indonesia ? ya tidak, karena… 3. website web service ini yang telahandacoba(Web service Portal SME’s Indonesia), bagaimana tingka tkegunaannya menurut anda? Webservice 1 2 3 4 5 *ket: 1=tidakbermanfaat………..5=Sangatbermanfaat 4. web service yang telah anda coba, apakah anda merasa Puas? Ya Tidak, karena…. 5.secara keseluruhan, menurut anda apa yang menjadi kelebihan dari system yang ditawarkanini? Canggihnya teknologi yang digunakan Interface-nya user friendly Fasilitas yang lengkap Lainnya,…. 6. apakah anda akan sering menggunakan website ini baik untuk mencari informasi atau pun melakukan posting forum? Ya Tidak, karena….
L3
Hasil wawancara Wawancara Dengan Pejabat SMEsCo(Ida Bagus Putera)
1. Apakah sudah ada web yang menmpilkan katalog online untuk UKM di Indonesia? Jawab: belum ada
2. Apakah sudah ada web atau layanan online yang memasarkan produk UKM Indonesia? Jawab: belum ada, kita Cuma memasang UKM yang ada di provinsiprovinsi
3. dapatkah kami menampilkan profile UKM pada web sebagai info? Jawab: profile UKM kami rahasiakan, disebabkan kalau ada orang asing atau orang domestic yang langsung memesan barang kesana, nanti akan terjadi penumpukan pembelian, nanti itu yang akan merusak nama UKM serta nanti kita sebagai SMESCO jadi tidak ada fungsinya untuk mengatur dan mendata UKM di Indonesia.
4. Bagaimana touris atau pembeli lainnya yang inginmembeli barang UKM?
L4 Jawab: harus datang ke SMESCO Tower karena di smsco tower sudahmenyediakan sekitar 5 lantai untuk menaruh 33 provinsi serta barang UKM nya.
5. Apakah kami boleh memberikan pelayanan pembelian secara online? Jawab: untuk saat ini kami tidak mengizinkan terjadinya pembelian secara online, alasannyaseperti tadi, takut terjadi penumpukan pembelian, kalau pembeli ingin membeli, datengke SMESCO dapat diberikan alesan dan kekuatankepada UKM yang memproduksi barang tersebut.
6. Bagaimana sejarah SMESCO di Indonesia? Jawab: Smesco Indonesia Company pada awalnya terinspirasi oleh berlakunya Konstitusi Pemerintah nomor 1/2004 tentang Perbendaharaan Publik yang menciptakan babak baru dalam sejarah Manajemen Keuangan Publik di Indonesia. Setelah konstitusi di atas, pemerintah mengeluarkan Keputusan Nomor 23/2005 tentang Kerangka Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum.
Dengan konstitusi ini, peningkatan pelayanan pemerintah untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat dan pembangunan berkelanjutan telah memasuki era baru.
Untuk memenuhi semua persyaratan Smesco Indonesia Company, Kementerian Negara mengeluarkan Keputusan Nomor
L5 19.3/Per/M.KUKM/VII/2006. Keputusan ini merupakan dasar untuk pembentukan dan pengelolaan perusahaan pada 19 Agustus 2006. Pada tanggal 20 Maret 2007, dengan Surat Keputusan Nomor 159/KMK.05/2007 dikeluarkan oleh Menteri Keuangan, Smesco Indonesia Company didirikan sebagai salah satu lembaga pemerintah yang menerapkan Model Pengelolaan Keuangan untuk layanan publik.
7. Apakah Tujuan dari terbentuknya SMESCO ? Jawab: 1. Meningkatkan kualitas layanan untuk promosi dan pemasaran produk UKM 2. Mendapatkan saran dan masukan untuk perbaikan Program 3. Untuk mengantisipasi masalah yang mungkin terjadi dalam pelaksanaan program / kegiatan promosi dan pemasaran CSME 4. Menindaklanjuti pengaduan / umpan balik dan meneruskannya ke pihak yang berkepentingan untuk hal-hal yang dianggap prioritas 5.
Sebagai bagian dari bentuk akuntabilitas publik bagi pelaksanaan program / kegiatan
target Pelaksanaan program / kegiatan promosi dan pemasaran layanan yang transparan dan akun tabel