17 April 2016 PROSESI MASUK & NYANYIAN: KPPK 5 --- Kemuliaan dan Hormat VOTUM PL : “Pertolongan kita adalah di dalam nama TUHAN, yang menjadikan langit dan bumi, yang tetap setia untuk selama-lamanya” U : (menyanyikan) Amin! Amin! Amin! SALAM PL : “Salam Kasih karunia dan damai sejahtera dari Allah, Bapa kita dan dari Tuhan Yesus Kristus menyertai saudara sekalian” U : dan menyertai Saudara juga. KATA PEMBUKA NYANYIAN JEMAAT: KPPK 27 --- Kasih Allah DOA PENGAKUAN DOSA NYANYIAN JEMAAT: KPPK 63 --- Bila Bukan Kasih Tuhanku BERITA ANUGERAH: PL : … demikianlah berita anugerah dari Tuhan. U : Syukur kepada Allah. (jemaat saling bersalaman sambil mengucapkan “Salam Damai”) NYANYIAN JEMAAT: KPPK 178 --- Ku Perlu Yesus DOA PELAYANAN FIRMAN PEMBACAAN ALKITAB Bacaan Pertama: Kisah Para Rasul 9:36-43 L : Demikianlah sabda Tuhan! U : Syukur kepada Allah! Antar Bacaan: Mazmur 23 Bacaan Kedua: Wahyu 7:9-17 L : Demikianlah sabda Tuhan! U : Syukur kepada Allah! Bacaan Ketiga: Yohanes 10:22-30 PF : … Demikianlah Injil Yesus Kristus. Berbahagialah mereka yang mendengarkan Firman Allah dan yang memelihara-Nya. Haleluya! U : (menyanyikan) Haleluya! Haleluya! Haleluya! KOTBAH: “KASIH ALLAH PENOPANG BAGI YANG LEMAH” SAAT HENING PADUAN SUARA PENGAKUAN IMAN RASULI DOA SYAFAAT NAS PERSEMBAHAN : Roma 12:1 NYANYIAN JEMAAT : KPPK 248 --- Kehendak-Mu O, Genapkanlah KOLEKTE DOA PERSEMBAHAN NYANYIAN JEMAAT : KPPK 209 --- Yesus Segala-galanya DOXOLOGY: KPPK 53 PENGUTUSAN PF : Arahkanlah hatimu kepada Tuhan U : Kami mengarahkan hati kami kepada Tuhan PF : Jadilah saksi Kristus U : Syukur kepada Allah PF : Terpujilah Tuhan U : Kini dan selamanya BERKAT PF : Kini pergilah dengan damai sejahtera & terimalah berkat Tuhan… U : (menyanyikan) Haleluya! (5x) Amin! (3x) PROSESI KELUAR
Hal-1
Warta Jemaat
B B
B
D D D D B B B D D
D D D B D D D D B B B B B
B B
RINGKASAN KOTBAH YANG LALU
講道記錄
“PERJUMPAAN YG MENUMBUHKAN IMAN & PERTOBATAN ” 21:17 Kata Yesus kepadanya untuk ketiga kalinya: "Simon, anak Yohanes, apakah engkau mengasihi Aku?" Maka sedih hati Petrus karena Yesus berkata untuk ketiga kalinya: "Apakah engkau mengasihi Aku?" Dan ia berkata kepada-Nya: "Tuhan, Engkau tahu segala sesuatu, Engkau tahu, bahwa aku mengasihi Engkau." Kata Yesus kepadanya: "Gembalakanlah dombadomba-Ku. Simon, anak Yohanes, apakah engkau mengasihi Aku? Untuk ketiga pertanyaan yang sama ini, Yesus memanggil Petrus dalam sebutan nama kecilnya, Simon anak Yohanes dan bukan Petrus atau Kefas yang artinya batu karang. Karena memang saat itu Petrus bukan lagi batu karang yang tegar dan beriman, dia telah gagal dalam memenuhi semua janji2nya, dan tidak ada keyakinan untuk memasuki hari2 di depannya. Terlebih memang di hadapan Sang Pencipta, Petrus tampil apa adanya, dia hanyalah Simon anak Yohanes, jati diri yang paling orisinil. Bagaimana saat kita berjumpa dengan Tuhan? Apakah membawa diri seutuhnya atau penuh dengan kamuflase dan motivasi yang tidak jelas. Di hadapan-Nya kita hanya pribadi2 kecil yang diciptakan dan dititipkan kepada orangtua kita. Tidak ada yang disombongkan dan dibanggakan. Paulus setelah dijumpai Tuhan, maka dia menemukan dirinya apa adanya, bukan siapa2, dia bukan Saulus lagi tapi hanya Paulus (si kecil) yang hanya 3: lemah, dosa, musuh, yang dikasihi. Jadi aneh sekali ketika orang Farisi itu berdoa di bait Allah dengan membanggakan semua prestasi kesalehannya di hadapan Allah yang maha kudus, bahkan merendahkan orang lain. Jadi aneh sekali jika dalam Komunita rumah Tuhan adalah orang-orang yang rendah hati, dan tidak saling menuding karena diri lebih hebat daripada orang lain. Kalau kita tidak pernah merasa diri kecil, hina, gagal, hancur, rusak di hadapan Tuhan, maka perjumpaan dengan Tuhan tidak akan efektif. Hanya akan berupa ritual yang tidak menyentuh dan mengubahkan hidup kita. Memakai latar belakang budaya Aram Ibrani. Maksud Yesus sampai tiga kali adalah suatu stressing atau penekanan yang sangat penting, ini sastra Timur, baik Yahudi juga, bandingkan dengan pengulangan: “suci-suci-suci!” Kali ini penekanan untuk masalah mengasihi Tuhan. Mengapa Petrus bisa gagal? Karena tidak cukup mengasihi Tuhan, kasihnya tidak cukup, tapi sebaliknya untuk dunia dan diri sendiri, maka kasihnya itu berlebihan. Pertanyaan pertama untuk telinga Petrus, kali kedua untuk otak Petrus, kali ketiga untuk hati Petrus, maka ketika touching sampai hati, menghujam dan hancurkan hati, selanjutnya membawa perubahan nyata. Hari ini kalau kita sudah mendengarkan pertanyaan Yesus yang serupa, apakah engkau mengasihi Aku? Kira2 sampai di mana kalimat Yesus itu? Nyantol di telinga? Sedang dipikir2 di otak? Atau menggetarkan hati kita? Karena kita ini orang berdosa, yang pantas dimurkai dan dihukum oleh Allah, yang berulang gagal dan mengecewakan Tuhan, tetapi Tuhan berikan kesempatan untuk bangkit dan melayani Dia, hanya dengan lebih mengasihi Dia. Tanyakan sampai masuk dalam hati, jangan hanya si kuping atau di kepala! Artinya disiplin terus menerus di hadapan Tuhan, tidak bisa sambil lalu saja. Dalam konteks hidup bagi Tuhan dan melayani, saya harap hanya ada satu kalimat pertanyaan ini yang terus terngiang di hati kita, apakah engkau mengasihi Aku? Dihina orang, dilecehkan, disalahpahami, dijegal, diapakan saja, cape, males, emosi, ingat pertanyaan Yesus, apakah engkau mengasihi aku? Jangan sibuk sendiri dengan pertanyaan lain: orang lain mana? Ini tugas siapa? Apa untungku? Mukaku mau ditaruh dimana? Dan masih banyak keluhan lain. Biarkan Allah Roh Kudus menggemakan dalam hati dan jiwa kita sampai muncul tindakan kasih yang nyata. Petrus yang baru bukanlah yang dulu lagi. Dia rela mengikatkan tangan dan pinggangnya mengikuti pimpinan Tuhan. Bagaimana kita? Apakah kita sedang mengikat pinggang sendiri dan bersiap2 berjalan melakukan kesenangan kita pribadi, atau menggenapkan rencana Tuhan? Gbu!
Hal-2
Warta Jemaat
WARTA GEREJA
教會消息
01. SELAMAT DATANG Majelis Jemaat GKI Bungur mengucapkan “Selamat datang & Selamat beribadah” kepada Bapak, Ibu, Saudara-Saudari sekalian. Kami menyambut dengan sukacita bagi yang pertama kali datang. Bila belum mempunyai tempat ibadah yang tetap, kami mengundang untuk beribadah bersama kami. Untuk pelayanan lebih lanjut, harap dapat memberikan nama dan alamat kepada penyambut tamu atau bagian Kantor Gereja.
歡迎敬拜 本堂長執會熱烈歡迎蒞臨崇拜的弟兄姐妹以及新來的朋友。讓我們齊心敬 拜,願上帝將他豐盛的恩典賜給我們大家。希望您能繼續來做禮拜,並且 將蒙恩堂當成我們屬靈的家。為方便日後聯絡,祈請新來的朋友不吝留下 姓名,地址與電話號碼,謝謝。
02. PELAYANAN MIMBAR Pada hari ini pelayanan mimbar adalah sbb: Kebaktian Umum I dan Kebaktian Umum IIB dilayani oleh Pdt. Titus Gunawan dari GKI Kebayoran, Jakarta. Kebaktian Umum IIA dilayani oleh Pdt. Jusuf Pangestu dari GKY. Kebaktian Umum III dilayani oleh Pdt. Joni Chang dari Gepembri Jakarta. Majelis Jemaat mengucapkan terima kasih untuk pelayanan para hamba Tuhan, kiranya Tuhan memberkati. Pada hari ini Pdt. Suriawan Edhi melayani di GKI Diponegoro Magelang.
講台事奉 今日第一堂與第二堂崇拜會承蒙印尼基督教會 Kebayoran 堂會的 Titus Gunawan 牧師蒞臨証道。第二堂華語崇拜會承蒙基督耶穌教會國語堂潘敬文牧師蒞 臨証道。第三堂崇拜會承蒙椰城宣道堂張 Joni 牧師蒞臨本堂証道。長執會 謹向神僕人們致謝,願神賜福我們的敬拜。 今日本堂王中林牧師在中爪馬吉冷印尼基督教會 Diponegoro 堂會証道。 03. KEBAKTIAN PENEGUHAN & PEMBERKATAN NIKAH Pada hari Minggu, 01 Mei 2016 Pk. 12.00 WIB. akan dilaksanakan Kebaktian Peneguhan dan Pemberkatan Nikah bagi: Sdr. Reza Vici Hutama & Sdri. Juliana. Jika ada jemaat yang belum dapat memberi dukungan berdasarkan Alkitab & Tata Gereja GKI, dapat menyampaikan keberatannya secara tertulis kepada Majelis Jemaat paling lambat pada Tgl. 27 April 2016 agar masalahnya dapat diselesaikan secara gerejawi.
結婚典禮 本堂將於五月一日,星期日,中午十二時正為 Reza Vici Hutama 弟兄與 Juliana 姐妹舉行證婚祝福典禮。 本堂會友若據於聖經與印尼基督教會章程對該婚事有異議,請最遲於四月 廿七日以書面呈交長執會。 04. KOMISI WANITA Mengingat pentingnya Kesehatan khususnya bagi wanita, Komisi Wanita mengadakan Ceramah Kesehatan Topik: “Mengatasi Kanker Payudara” yang akan dibawakan oleh Yayasan Peduli Kanker Indonesia pada Selasa, 26 April 2016 Pk. 10.00 WIB. di Ruang Yohanes. Mengundang Kaum wanita untuk Menghadirinya!
姐妹團契 姐妹團契於四月廿六日,星期二,上午十時正,在約翰禮堂將舉行講座聚 會。講題:“克服乳癌”講員:印尼關懷乳癌基金會。 請姐妹們友參加。 Hal-3
Warta Jemaat
05. KOMISI PEMUDA Mengundang kaum muda menghadiri acara Persekutuan Pemuda pada Minggu 24 April 2016, Pk. 12.30, di Aula Sekolah St. John Lt. II. Pembicara: Pdt. Herry Kwok. Tema: “ Man For Women – Women For Man”.
青年團契 青年團契於四月廿四日,星期日,中午十二時半,在聖約翰學校二樓將舉 行聚會。講員:郭 Herry 牧師 。請弟兄姐妹們鼓勵青年朋友參加。 06. KOMISI MUSIK Mengingat pentingnya kebutuhan pelayanan sebagai pianis dalam Kebaktian Umum dan Paduan Suara Anak di GKI Bungur, Komisi musik mengundang mereka yang bertalenta sebagai pianis untuk melayani. Bagi yang rindu untuk melayani, dapat menghubungi Pnt. Willy Kurniawan atau TU gereja. Tuhan memberkati.
聖樂侍奉 本堂主日崇拜會與兒童詩班需要擅長于音樂的弟兄姐妹參與侍奉當司琴。 凡有神感動並願意參與這項侍奉,請向關曉風長老或教會辦事處聯絡報 名。願神賜恩賜福。
07. BERITA DUKACITA Telah Berpulang ke rumah Bapa di Surga: - Alm. Bp. Tusman Kardi / Cou Sui Nam (Papa angkat dari Ev. Yunus Hartono M.) Pada Selasa, 12 April 2016. Jenazah dikremasikan pada hari ini di Krematorium Dadap, Jakarta. -Alm. Bp. Tjioe Khee Ting (Papa dari Tjioe Saw Ming) pada Kamis, 14 April 2016. Jenazah disemayamkan di R.Duka Husada Ruang I, J, K, L. Akan dimakamkan pada Senin, 18 April 2016 di TPU Pondok Rangon (Kebaktian pelepasanPk. 08.00 WIB).
同表哀悼
本堂絲綢花園佈道所馬貴箏傳道的父親於四月十二日,星期二,已逝世安 息主懷並於四月十七日,星期日,在 Dadap 舉行火葬禮。本堂長執教牧向 喪家同表哀悼,願神安慰家屬。 本堂周啓定弟兄於四月十四日,星期四,已逝世安息主懷並於四月十八 日,星期一,在 Pondok Rangon 墳場舉行埋葬禮。本堂長執教牧向喪家同表 哀悼,願神安慰家屬。 08. BERITA KELAHIRAN Majelis Jemaat mengucapkan Selamat atas kelahiran putri pertama, anak pertama dari Bp. Jesper dan Ibu Stephanie yang bernama Gabriella Alexandra Santoso pada hari Senin, Tgl. 11 April 2016. Tuhan Memberkati.
弄瓦消息
Jesper 弟兄與 Stephanie 姐妹於四月十一日,星期一,蒙神賜恩一位女嬰名為 Gabriella Alexandra Santoso。本堂長執會祝賀幸福的夫妻弄瓦之喜。願神賜福!
09. RETREAT KELUARGA GKI BUNGUR Retreat Keluarga Besar GKI Bungur akan diadakan pada Kamis, 23-25 Juni 2016. di Palace Hotel, Cipanas. Tema: “ROHANI SEHAT - KELUARGA KUAT - JADI BERKAT” Pembicara: 1. Pdt. Hendra G. Mulia (Seminari Alkitab Asia Tenggara SMC Jakarta) 2. Pdt. Irwan Pranoto (Seminari Alkitab Asia Tenggara Malang) 3. Ev. Cahyono Chandra (Gereja Kristus Ketapang Jakarta) 4. Ev. Charlotte Priatna (Gereja Kristus Yesus BSD Tangerang) 5. Ev. Lily Suwandi (Gereja Kristen Immanuel Ka Im Tong Bandung) Biaya Retreat: Rp. 650.000/orang (Jemaat/Simpatisan/Suster, anak>2th). Pembayaran dapat dicicil maximal 6 (enam) kali dengan deadline pelunasan: Minggu, 29 Mei 2016. Untuk informasi lebih lanjut, hubungi bagian pendaftaran: KU I : Dkn. Ho Mei Lien & Leny S. KU II A & KUI : Pnt. Meliana S. & Dkn. Rita T ; KU II B: Bekti W & Lilis Tresnawati KU III : Maya A & Vivi JL.
Hal-4
Warta Jemaat
家庭進修會 本堂於明年六月廿三日至廿五日,星期四至星期六,在西爪山頂宮苑旅館 舉行家庭進修會,蒙恩堂全家福進修會,講題:“健康的靈命,堅強的家 庭,成爲周圍的福”。 講員: (一)廖德會牧師,瑪琅聖道神學院,椰城服侍中心 (二)程義凡牧師,瑪琅聖道神學院 (三)謝才亮傳道,椰城基督教會 (四)王秋雲傳道,基督耶穌教會 (五)王蕓華傳道。萬隆基督教會佳音堂 每位參加者的經費:六十五万盾。有意參加者請向教會辦事處報名。 10. BIDANG SARANA & PENUNJANG Sehubungan dengan dimulainya pembangunan sarana lift yang lebih memadai di gereja kita, marilah anggota jemaat dan simpatisan dengan rasa syukur mengambil bagian mendukung, mendoakan, dan memberikan persembahan. Amplop persembahan lift dilampirkan dalam warta atau di meja penyambutan. Tuhan memberkati!
設施管理 本堂設施管理部將換裝新的電梯。邀請弟兄姐妹們同心支持此電梯與修建 的需要。凡有聖靈感動願意以經費來支持此需要的弟兄姐妹們,請領取新 電梯奉獻封並交給教會辦事處或放進奉獻帶。願神賜福! 11. KEBAKTIAN KENAIKAN TUHAN YESUS, DOA 10 HARI DAN PENTAKOSTA Rangkaian acara Kebaktian Doa menyambut Pentakosta dijadwalkan sbb:
五旬節日 請弟兄姐妹們參加五旬節連續聚會如下: TGL. 05 Mei ‟16 Pk. 09.30 06 Mei ‟16 07 Mei ‟16 08 Mei ‟16 Kebaktian Umum
09 10 11 12 13 14 15
Mei Mei Mei Mei Mei Mei Mei
‟16 ‟16 ‟16 ‟16 ‟16 ‟16 „16
KEBAKTIAN Kenaikan Tuhan Kebaktian Doa 1 2 3 KU 1-3 4 5 6 7 8 9 10
TEMA PEMBICARA Damai Sejahtera: Ev. Tjwa Ie Mee Sieny Warisan Yesus Kristus Menjelang Pentakosta (Rally Doa), Pk.18.30 Nasehat untuk hidup kudus Pdt. Benyamin Uriel Damai dan sukacita Ev. Rutche N. Laude Kemerdekaan Kristen Pdt. David Purnomo Hasil Pembenaran Dari Jemaat Efesus Pesan Rasul Paulus Kpd.Timotius Nasehat untuk merendahkan diri Hubungan anggota rumah tangga Nasihat supaya bertekun dlm iman Diutus untuk hadirkan damai
Ev. Inawaty Teddy Pdt. Reefo C. P. Ev. Cahyono Chandra Pdt. Suriawan Edhi Pdt. Johanes Li Han Ing Ev. Yunus Hartono M. Pdt. Reefo C. P.
12. PENGKINIAN DATA/ABSENSI JEMAAT GKI BUNGUR 2016 Mengingat pentingnya Pengkinian Data bagi peningkatan pelayanan di GKI Bungur dan untuk mempermudah proses Absensi kita bersama, maka diadakan Pengkinian Data, melalui formulir yang ada di dalam warta atau tersedia di meja penyambutan. Kami berterima kasih atas kesediaan dan kerjasama dalam mengisi formulir tersebut dengan akurat dan jelas. Tuhan Memberkati pelayanan kita bersama!
爲了提高教會的侍奉,我們將更新會友資料,請弟兄姐妹們在招待台索取 表格並填寫最新的資料,謝謝。 Hal-5
Warta Jemaat
INFO DATA JEMAAT IBADAH MINGGU LALU 10 April 2016 Kebaktian Umum I Kebaktian Umum II A Kebaktian Umum II B Kebaktian Umum III Jumlah Kebaktian Umum Kebaktian SM Anak Kebaktian Komisi Remaja Kebaktian Komisi Pemuda Kebaktian Komisi Wanita Kebaktian Firman Dan Doa Kebaktian Paskah & Guru St. John
KEHADIRAN & PERSEMBAHAN Pria Wanita Jumlah Target Persembahan 39 23 75 37
78 51 94 31
53 38 14 19 -
54 36 17 62 31 -
117 74 169 68 428 107 74 31 62 50 -
230 115 280 95
Rp. 2.820.000 Rp. 1.327.000 Rp. 4.357.000 Rp. 1.743.000 Rp. 10.247.000 Rp. 1.128.000 Rp. 634.000 Rp. 538.500 Rp. 897.000 ------Rp. 2.727.700
ALOKASI PERSEMBAHAN HARI MINGGU
17 April 2016 24 April 2016
: Kas Gereja & Dana Sinodal & Dana Klasikal : Kas Gereja & Dana Diakonia DOA SYAFAAT
NO
1 2 3
4
代禱事項 為雅加達與印尼國家的政治, 經濟,局勢,治安穩定代禱。 為本堂在“丝绸花园”新村所开 办的宣道所发展代禱。 為本堂教會節日委會籌備主升天 節與聖靈降臨五旬節代禱。 為身體軟弱者代禱: (恕不稱呼) 林蘭英,陳露詩,楊春蘭, 林美清,李美英,孔彔英, 吳國生,郭兆璋, 謝青山, 黃景中,鄭虔慎
POKOK DOA Stabilitas dan pemulihan Jakarta dan Indonesia dalam segala bidang. Pengembangan pelayanan Pos PI Alam Sutera – Tangerang Serpong. Persiapan acara yang dilakukan Panitia HRG untuk Kenaikan Tuhan, Rally Doa 10 hari dan Pentakosta. Jemaat yang sakit dan dalam pemulihan kesehatan: Lim Lan Ing, Lucy Tan, Yang Chun Lan, Liem Mui Cing, Lie Mei Ing, Ratnasari Kartika, Wu Kwok Sen, Kwee Tiauw Tjiang, Lie Sin Yung, Tan Man Moi, Oni Herawati, Tse Ching San, Tedjo Wibowo, The Kin Sin, Ing Lan, Maya, Fenny Wedya.
Roma 12:1 Karena itu, saudara-saudara, demi kemurahan Allah aku menasihatkan kamu, supaya kamu mempersembahkan tubuhmu sebagai persembahan yang hidup, yang kudus dan yang berkenan kepada Allah: itu adalah ibadahmu yang sejati.
羅馬書12:1
所以弟兄們,我以神的慈悲勸你們,將身體 獻上,當作活祭,是聖潔的,是神所喜悅的; 你們如此事奉乃是理所當然的。 Hal-6
Warta Jemaat
MINGGU INI: 17 April 2016 PELAYANAN Tema Pengkotbah Pemimpin Liturgi Majelis Bertugas
KEBAKTIAN I 07.00 WIB
本周崇拜聖工分配 KEBAKTIAN II B 09.30 WIB
KEBAKTIAN III 17.00 WIB
”kasih allah penopang bagi yang lemah” Pdt. Titus Gunawan Lauw Hui Dkn. Rudy Handaya*
Pdt. Titus Gunawan Pnt. David TW. Dkn. Wahyudi W.*
Pdt. Joni Chang Dkn. Paulus SH. Dkn. Shierly Yotani*
Lektor Pianis Organis
Dkn. Herry KH.*** Tia*** Eveline*** Hotman C. Henky Nia-Denise & Tim Lie Linda Lio Luke Pnt. Lia WW. Reza Yosie Pemandu Nyanyian Elvi, Novi Lenny S, Rita Vivi K. KPPK 5, 27, 63, 178, 248, 209, 53. Nyanyian Kis P.Rasul 9:36-43, Mazmur 23, Wahyu 7:9-17, Yohanes 10:22-30. Nats Kotbah Roma 12:1 Ayat Persembahan PS. Anugerah Sunarto Persembahan PS/VG Ensamble Hosana Petugas LCD Penyambut
Majelis Bertugas & Kolektan
、
Andryanto Lie Indra Sanjaya & Ny. Ng Tek Ie Liu Kiuk Tjau
Yohan Renny, Kiki Darwin, Sindra Corina
Mikado Tarmizi Chen Ai Cu Woen Yanto
Pnt. Seteriadi TD. Dkn. Dedy G. Titus SH. Hendra Atmadja Lie Indra Sanjaya
Dkn. Herman Widjaja Dkn. Ho Mei Lien Mulyadi Darwin Sindra
Tarmizi Woen Yanto
KEBAKTIAN UMUM II A (MANDARIN – INDONESIA) – 09.30 WIB
講員 譯員 主禮 譯員 值勤長執* 司琴(鋼琴) 司琴(風琴) 歌頌 總務 招待 收獻
Hal-7
主題第二堂華語崇拜會,早上九時半 主題:“上帝的愛扶助軟弱者” Pengkotbah 潘敬文牧師 Penerjemah Kotbah 莊寶梅傳道 Pemimpin Liturgi 林明沛長老*** Penerjemah Liturgi 莊寶梅傳道 Majelis Bertugas * 張秋梅執事 黃嫦月姐妹 Pianis Organis 黃陸壹姐妹 Puji-Pujian 佳齡詩班 Petugas LCD 郭健勇弟兄 賴新福夫婦 Penyambut 揚美招姐妹 Kolektan 陳堯宗弟兄 王珍美姐妹
Pdt. Jusuf Pangestu Ev. Lydia Tjong Pnt. Daniel Limaran*** Ev. Lydia Tjong Dkn. Rita Thomas Christine K. Irene K. PS. KUI Steven Lay Sin Fu Meliana S. Chen Yao Chung Wang Cen Mei
Warta Jemaat
MINGGU DEPAN: 24 April 2016 PELAYANAN Tema Pengkotbah Pemimpin Liturgi Majelis Bertugas
KEBAKTIAN I 07.00 WIB
下周崇拜聖工分配 KEBAKTIAN II B 09.30 WIB
KEBAKTIAN III 17.00 WIB
”kasih kristus kekuatan yg baru bagi komunitas yg baru” Pdt. Herry Kwok Joseph W. Pnt. Seteriadi TD.*
Pdt. Herry Kwok Shirley Puspitawati Wahyudi W.*
Pdt. Herry Kwok Caroline Dkn. Paulus SH.*
Lektor Pianis Organis
Dkn. Mariani S.*** Finita*** Denise*** Marsella H. Luke & Tim Nia/Thea & Tim Teddy Dkn. Willy K. Agus Wahidin Pemandu Nyanyian Dewi, Karina Nori Yolanda KPPK 18, 48, 149, 174, 249, 292, 53. Nyanyian Kisah P. Rasul 11:1-18, Mazmur 148, Wahyu 21:1-6, Yohanes 13:31-35. Nats Kotbah II Korintus 9:7 Ayat Persembahan SMK St. John Persembahan PS/VG PS. Samuel Petugas LCD Penyambut
Majelis Bertugas & Kolektan
Arpin Hardy & Ny Andriyanto H & Ny Siska Sally Dkn. Herry KH. Lauw Hui Setio Indriatin Tan Bun Siu Andriyanto H
Jason Irma, Lilis Rianti Chandra Henny Dkn. Johanes LH. Dkn. Carel C M. Oky Chandra Chendra
Martin L. Markus Melly Yolanda Agustinus Dkn. Shierly Yotani Markus Agustinus
KEBAKTIAN UMUM II A (MANDARIN – INDONESIA) – 09.30 WIB
講員 譯員 主禮 譯員 值勤長執 司琴(鋼琴) 司琴(風琴) 歌頌 總務 招待 收獻
主題第二堂華語崇拜會,早上九時半 主題:“ 基督的爱成为团体新的力量” Pengkotbah 李宜基牧師 Penerjemah Kotbah 黄奕勤長老 Pemimpin Liturgi 張秋梅執事*** Penerjemah Liturgi 黄奕勤長老 Majelis Bertugas 蔣愛蒂長老* 黃嫦月姐妹 Pianis Organis 黃陸壹姐妹 Puji-Pujian 百基拉詩班 Petugas LCD 林旺財弟兄 陳堯宗弟兄 Penyambut 溫毓民弟兄 黄漢茂弟兄 Kolektan 練雲娥姐妹 李元香姐妹 羅哈雅姐妹 吳雅玉姐妹
Pdt. William Lie Pnt. Listysutiani Dkn. Rita Thomas*** Pnt. Listysutiani Pnt. Jana Etiana* Christine K. Irene K. PS. Priskila Kevin Chen Yao Chung Wen Ie Ming Huang Han Mao Lien Yin Ngo Lie Yen Siang Rohaya Go Ya Ie
Ayat Pembukaan: Roma 4:25; Bacaan Bertanggapan: No. 38 Hlm 725. Mdr. 38 hlm 776. Ayat Persembahan: II Korintus 9:7. Lagu-Lagu: KPPK 18, 48, 149, 174, 292 , 53.
Hal-8
Warta Jemaat
1
每週聚會與各團契日程表 SEPEKAN KEGIATAN & PENATALAYANAN KOMISI-KOMISI 聚會 PELAYANAN
本周 MINGGU INI
下周 MINGGU DEPAN
KEBAKTIAN REMAJA (MINGGU, 09.30) Pembicara Tema PERSEKUTUAN PEMUDA (MINGGU II, IV & V, 12.30) Pembicara Tema KATEKISASI (MINGGU 08.15) Pembicara
(17/04)
(24/04)
Pnt. Suto Tan
Ev. Ribka Mariana Jesus Came to be our King (08/05)
PERSEKUTUAN WANITA (SELASA, 10.00) Pembicara Tema
Man For Women - Women For Man
(24/04) Pdt. Herry Kwok Man For Women - Women For Man
Pdt. Suriawan Edhi Jangan Biarkan Dosa Berkuasa
(17/04) Pdt. Reefo C. Panambunan
(24/04) Pdt. Reefo C. Panambunan
(19/04)
( 26/04)
Pdt. Reefo C. Panambunan Hamba Setia atau Hamba Jahat? (21/04)
Yayasan Peduli Kanker Ind. Mengatasi Kanker Payudara (28/04)
KEBAKTIAN FIRMAN & DOA (KAMIS, 18.30) Komisi Pemuda Pemimpin Liturgi & Doa Pdt. Suriawan Edhi Pembicara PERSEKUTUAN USIA INDAH (JUMAT, 10.00) Pembicara Tema
晨禱會 SENIN, 18/04 II Raja-raja 13 Bp. Rony E.B. Bp. Yosie M. Pokok Doa 1 Pokok Doa 1 Pokok Doa 2 Pokok Doa 3 Pokok Doa 4 Pokok Doa 5
(13/05) Pdt. Musa Salomo Menghitung hari, Mendapat hati Yang Bijaksana
PERSEKUTUAN DOA PAGI – PK. 07.00 WIB
SELASA, 19/04 II Raja-raja 14 Pdt. Reefo C.P.
RABU, 20/04 II Raja-raja 15 Pdt. Suriawan E.
Pokok Doa 2
Pokok Doa 3
KAMIS, 21/04 II Raja-raja 16 Pnt. Joseph W. Bp. Timbul Pokok Doa 4
JUMAT, 22/04 II Raja-raja 17 Ev. Rutche N.L. Pokok Doa 5
POKOK DOA Bidang Pembinaan; Para Hamba Tuhan (Pendeta & Penginjil), Pertumbuhan rohani jemaat, Para Penatua Diaken (menjabat/istirahat); Bangsa & negara. Sekolah Saint John; Komisi Wanita; Komisi Pemuda dan Komsel; Pembesukan Jemaat; Jemaat yang sakit dan mundur iman. Bidang Kesaksian Pelayanan; KMPI: Misi Kalimantan Barat; KMPI: Misi Pos Alam Sutera; Sekolah Teologi; Komisi Dewasa; GKI (Sinode-Klasis Priangan) Bidang Sarana Penujang; Kantor Gereja dan Para TU; Karyawan Gereja; Komisi Anak; Komisi Remaja, Komisi Musik. Bidang Persekutuan; Persiapan Kebaktian Umum Minggu; Komisi Usia Indah, Komisi Multimedia dan Literatur; Persekutuan Wilayah.
探訪 KOMISI WANITA ---------(SENIN, 02/03)
Hal-9
Komisi Anak-Anak
PERKUNJUNGAN (PEMBESUKAN) KOMISI USIA INDAH (RABU, 04/03) 吳雅玉, 葉美蘭
LAINNYA
Warta Jemaat
POS JEMAAT ALAM SUTERA
絲綢花園佈道所
Harap jemaat dapat menginformasikan kepada rekan-rekan yang berdomisili di daerah tersebut untuk menghadiri ibadah dan kegiatan di sana. Alamat : Komplek Ruko De Mansion Blok C No.18, Perum. Alam Sutera, Tangerang. Telpon : 021-30439737, 021-30439738 Ibadah : Setiap Minggu, Pk. 10.00 WIB. Hamba Tuhan : Ev. Yunus Hartono Mah
JADWAL PENATALAYANAN POS JEMAAT ALAM SUTERA 日期 HARI 時間 WAKTU 聚會 KEGIATAN 星期日 MINGGU 上午十時 10.00 主日崇拜會 KEBAKTIAN UMUM (Minggu IV, Indonesia dan mandarin) 星期日 MINGGU 上午十時 10.00 兒童主日學 SEKOLAH MINGGU ANAK 星期二 SELASA 晚上七時 19.00 青少聚會 PERSEKUTUAN kaum MUDA 星期二 SELASA 晚上七時 19.00 禱告會 PERSEKUTUAN DOA JADWAL PENATALAYANAN POS JEMAAT ALAM SUTERA PELAYANAN
MINGGU INI (17/04)
MINGGU DEPAN (24/04)
Pengkotbah
Pdt. Lim Ie Liong
Pdt. Suriawan Edhi
Koordinator
Lauw Hui
Handy Halim
Pemimpin Liturgi
Pnt. Lia W.W.
Pnt. Soleman Then
Pemusik
Ranita & Daniel
Darwis & Daniel
Pemandu Nyanyian
Maria Henry, Maria S.
Theresia Hartono M, Felicia
Penyerahan Alkitab
Dkn. Soleman Then
Dkn. Sie Khun Fa
Penyambut
Hendra, Maryani K.
Joseph W, Khiun Tjen
Kolektan
Herman, Vivywani
Handy Halim. Mei Ching
Umum/LCD
Rebecca
Josafat M.
Konsumsi
Pnt. Lia W.W.
Lanny Wahyudi
Tim Pendukung
GKI Bungur
GKI Kota Modern
DATA KEHADIRAN dan PERSEMBAHAN MINGGU LALU JUMLAH KEHADIRAN KEBAKTIAN UMUM (10 April) PERSEMBAHAN
Hal-10
DEWASA
PRIA
18
WANITA
26 44 orang Rp. 1.151.000
ANAK-ANAK
PRIA
TOTAL
WANITA
3 3 orang Rp. 60.000
47 orang Rp. 1.211.000
Warta Jemaat
Word and Prayer
默想與禱詞 神顧念你我
路加福音 7:36-50 “她站在耶穌背後,挨著他的腳哭,眼淚濕了耶穌的腳,就用自己的頭髮擦乾, 又用嘴連連親他的腳,把香膏抹上。” - 路 7:38 經文中並沒有告訴我們,這女人是如何陷入罪中,以至落入如此光景的。但 我們從自己的經歷就知道,罪要在我們生命中立足,其實,是輕而易舉的事。 這位女人的眼淚,顯示出她為自己生命裡的罪感到悔恨。她並不是目中無人, 厚顏無恥的。 相反的,那位法利賽人,則是頗有名聲的宗教領袖。他大概認為自己恪盡職 守,規規矩矩。倘若他想起自己犯了什麼罪,也會認為那都不過是雞毛蒜皮的小 事。 他招待耶穌到家裡做客,雖然看來是尊重耶穌,但態度卻是冷漠的。對耶 穌,他心中有許多好奇,但卻又隨時能被耶穌所說的話所激怒。他和其他的人都 想知道,這人到底是誰,竟然聲稱可以赦免人的罪。 耶穌是整個故事的中心點。祂看到了這個有罪的女人的眼淚,知道她真實悔 過。耶穌對她傾倒香膏在自己身上,又親吻自己腳的舉動,全然接受,因為知道 這乃是她尋求憐憫和寬恕的行為。 基督接納所有帶著悔恨和信心來到祂面前的人,甚至是那些被人所輕視所批 評的罪人。祂很在意那些無人關愛的人,也對他們倍加關心。 祂關愛你和我! 禱告 神啊,求祢憐憫我,因我是個罪人。懇求祢赦免我的罪,因著耶穌在十字架上所 成就的工拯救我,使我在基督裡成為新造的人。奉耶穌的名禱告,阿們。
HE CARES ABOUT YOU AND ME Luke 7: 36-50 "As she stood behind him at his feet weeping, she began to wet his feet with her tears. Then she wiped them with her hair, kissed them and poured perfume on them." -Luke 7:38 We are not told how this woman started down the path of sin. But we do know, from experience, how easily sin can gain a foothold in our own lives. This woman's tears tell us that she feels remorse for what she has done in her life. She is not brazen, with a defiant look in her eyes. The Pharisee, on the other hand, is a religious person with an excellent reputation. He likely thinks that his own life is pretty much in order. If he worries about his sins at all, he considers them minor blemishes. He entertains Jesus with a respectful, but decidedly cool, attitude. There is curiosity on his part, but it teeters on the brink of being outraged by Jesus' words. He and the others wonder who this man is who claims even to forgive sins. Jesus is the center of this story. He sees the sinful woman's tears and knows that she is truly repentant. He receives her outpouring of perfume and her humble kisses to his feet. They are a sign that she seeks mercy and forgiveness. Christ accepts all who come to him in repentance and faith, even sinners whom others whisper about and despise. He cares about people whom no one else cares about. He cares about you and me! PRAYER God, be merciful to me, a sinner. Forgive my sins, and save me because of what Jesus did on the cross. Amen.
Hal-11
Warta Jemaat
17 April 2016
2016 年 04 月 17 日 歡迎報告
坐
Sambutan & Warta
D
肅靜禱告:(聖歌 1 音樂) 會衆唱詩:聖歌 5 宣召問安 會衆回應:阿們(三次) 始禮經文:詩篇 117:1-2 會衆唱詩:聖歌 27 悔罪禱告 會衆唱詩:聖歌 63 啓應經文:聖 38/766 詩班獻唱: 會衆唱詩:聖歌 178
坐 立 立 立 坐 坐 坐 坐 坐 坐 立
Doa Teduh: (musik KPPK 1) Menyanyi: Kemuliaan dan Hormat Votum & Salam Respon: Amin (3x) Kata Pembuka: Mazmur 117:1-2 Menyanyi: Kasih Allah Doa Pengakuan Dosa Menyanyi: Bila Bukan Kasih Tuhanku Bacaan Bertanggapan: 38/h.725 Persembahan PS/VG Menyanyi: Ku Perlu Yesus
D B B B D D D D D D B
讀經禱告: 經書宣讀: 會衆回應:哈利路亞(三次) 解經講道: “上帝的愛扶助軟弱者”
坐 坐 坐 坐
Doa Firman Bacaan Alkitab: Respon: Haleluya (3x) Kotbah:
D D D D
靜默禱告 代禱祈求 使徒信經
坐 坐 立
Saat Hening Doa Syafaat Pengakuan Iman Rasuli
D D B
奉獻經訓:羅馬書 12:1 會衆唱詩:聖歌 209 奉獻禱告
坐 坐 立
Ayat Persembahan: Roma 12:1 Menyanyi: Yesus Segala-galanya Doa Persembahan
D D B
會衆唱詩:三一頌,聖歌 53 差遣祝禱 會衆回應:哈利路亞,阿們 畢會禮儀
立 立 立 立
Menyanyi: Doxology Pengutusan & Berkat Respon: Haleluya (5x) Amin (3x) Prosesi Keluar
B B B B
詩篇 117:1-2
”kasih allah penopang Bagi yang lemah”
MAZMUR 117:1-2
萬國啊,你們都當讚美耶和華!萬民哪,你們都當頌讚他! 因為他向我們大施慈愛;耶和華的誠實存到永遠。你們要讚美耶和華! Pujilah TUHAN, hai segala bangsa, megahkanlah Dia, hai segala suku bangsa! Sebab kasih-Nya hebat atas kita, dan kesetiaan TUHAN untuk selama-lamanya. Haleluya!
Hal-12
Warta Jemaat