TESIS
DAMPAK KEBIJAKAN SUKU BUNGA BANK INDONESIA TERHADAP RETURN ON ASSET BANK PERKREDITAN RAKYAT DI PROVINSI BALI
I KETUT WARDANA
PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2015
TESIS
DAMPAK KEBIJAKAN SUKU BUNGA BANK INDONESIA TERHADAP RETURN ON ASSET BANK PERKREDITAN RAKYAT DI PROVINSI BALI
I KETUT WARDANA NIM. 1391461008
PROGRAM MAGISTER PROGRAM STUDI ILMU EKONOMI PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2015 i
DAMPAK KEBIJAKAN SUKU BUNGA BANK INDONESIA TERHADAP RETURN ON ASSET BANK PERKREDITAN RAKYAT DI PROVINSI BALI
Tesis untuk Memperoleh Gelar Magister Pada Program Magister, Program Studi Ilmu Ekonomi Program Pascasarjana Universitas Udayana
I KETUT WARDANA NIM. 1391461008
PROGRAM MAGISTER PROGRAM STUDI ILMU EKONOMI PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2015
ii
Lembar Pengesahan TESIS INI TELAH DISETUJUI TANGGAL ……. 2015
Pembimbing I,
Pembimbing II,
Prof. Dr. N. Djinar Setiawina, SE, MS NIP. 19530730 198303 1 001
Dr. I Gde Sudjana Budiasa, SE, MSi NIP. 19541122 198403 1 002
Mengetahui,
Ketua Program Magister Ilmu Ekonomi Program Pascasarjana Universitas Udayana,
Direktur Program Pascasarjana Universitas Udayana,
Prof. Dr.N Djinar Setiawina,SE,MS NIP. 19530730 198303 1 001
Prof.Dr.dr. A.A.Raka Sudewi, Sp.S (K) NIP. 195902151985102001
iii
Tesis Ini Telah Diuji pada Tanggal 28 Juli 2015
Panitia Penguji Tesis Berdasarkan SK Rektor Universitas Udayana No.: ……/UN.14.4/HK/2015, Tanggal ………………………..
Ketua
: Prof. Dr. Nyoman Djinar Setiawina, SE, MS
Anggota : 1. Dr. I Gde Sudjana Budiasa, SE, MS 2. Dr. I B P Purbadharmaja, SE, ME 3. Prof. Dr. I Made Suyana Utama, SE, MS 4. Dr. A.A.I.N Marhaeni, SE , MS
iv
SURAT PERNYATAAN BEBAS PLAGIAT
Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama
: I Ketut Wardana
NIM
: 1391461008
Program Studi : Magister Ilmu Ekonomi Universitas Udayana Judul Tesis
: Dampak Kebijakan Suku Bunga Bank Indonesia Terhadap Return On Asset Bank Perkreditan Rakyat di Provinsi Bali.
Dengan ini menyatakan bahwa karya ilmiah tesis ini bebas plagiat. Apabila di kemudian hari terbukti plagiat dalam karya ilmiah ini, maka saya bersedia menerima sanksi sesuai peraturan Mendiknas RI No. 17 Tahun 2010 dan Peraturan Perundang-undangan yang berlaku.
Denpasar, 16 Juni 2015 Yang membuat pernyataan
(I Ketut Wardana) NIM. 1391461008
v
UCAPAN TERIMA KASIH
Puji syukut penulis panjatkan kehadapan Tuhan Yang Maha Esa, karena atas tuntunan dan petunjuk-Nya, tesis yang berjudul Dampak Kebijakan Suku Bunga Bank Indonesia Terhadap Return On Asset Bank Perkreditan Rakyat di Provinsi Bali dapat diselesaikan. Tesis ini merupakan syarat kelengkapan untuk menyelesaikan pendidikan Strata Dua (S2) pada Program Studi Magister Ilmu Ekonomi Program Pascasarjana Universitas Udayana. Tesis ini diselesaikan berkat dukungan dari berbagai pihak, untuk itu melalui kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada Rektor Universitas Udayana Prof. Dr. dr. Ketut Suastika, Sp. PD. KEMD atas kesempatan dan fasilitas yang diberikan kepada penulis untuk mengikuti dan menyelesaikan pendidikan Program Magister di Universitas Udayana. Ucapan terima kasih ini juga ditujukan kepada Direktur Program Pascasarjana Universitas Udayana Prof. Dr. dr. A.A. Raka Sudewi, Sp.S (K) atas kesempatan yang diberikan kepada penulis untuk menjadi mahasiswa Program Pascasarjana Universitas Udayana. Tidak lupa pula penulis ucapkan terima kasih kepada : Bapak Prof. Dr. I Gusti Bagus Wiksuana, SE. MS. selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Udayana; Bapak Prof. Dr. N. Djinar Setiawina, SE. MS. selaku Pembimbing I dan Bapak Dr.I Gde Sudjana Budiasa, SE, MS, selaku Pembimbing II yang telah banyak mengorbankan waktu untuk memberikan bimbingan dan arahan, kepada Bapak Prof. Dr. I Made Suyana Utama, SE, MS, Dr. Ida Bagus Putu Purbadharmaja, SE, ME, Ibu Dr. A.A.I.N Marhaeni, SE, MS vi
selaku Dosen Pembahas Seminar dan Penguji Tesis yang telah banyak memberikan masukan bagi kesempurnaan tesis ini. Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada Bapak dan Ibu Dosen dan staf sekretariat MIE UNUD yang telah banyak membantu dan memfasilitasi selama proses perkuliahan, rekan-rekan angkatan XXIV MIE UNUD yang telah ikut memberikan masukan-masukan dalam penyusunan tesis ini. Keluarga tercinta, isteri dan anak-anak tercinta yang selalu memberikan motivasi dan dukungan dalam penyelesaian studi ini, utamanya kepada kedua orang tua saya Ibu dan Bapak (alamarhum) merupakan orang tua (Guru Rupaka) penulis pada semasa hidupnya telah memberikan kesempatan dan dorongan semangat pada penulis, teman-teman sekantor di BPR Sinar Kuta Mulia, para pengelola Bank Perkreditan Rakyat di Provinsi Bali maupun rekan-rekan yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, yang telah banyak membantu dalam penyelesaian tesis ini. Penulis sangat menyadari bahwa tulisan ini masih sangat jauh dari sempurna. Dalam kesederhanaan, penulis berharap dapat memberi sumbangan pemikiran dan kajian penulis dalam mengembangan BPR kedepan.
Denpasar,16 Juni 2015
Penulis
vii
DAMPAK KEBIJAKAN SUKU BUNGA BANK INDONESIA TERHADAP RETURN ON ASSET BANK PERKREDITAN RAKYAT DI PROVINSI BALI Ketut Wardana email:
[email protected] Nyoman Djinar Setiawina Gde Sudjana Budiasa Email :
[email protected] Fakultas Ekonomi Universitas Udayana (Unud), Bali, Indonesia ABSTRAK Kebijakan moneter yang ditetapkan oleh Bank Indonesia akan berdampak kepada industri perbankan di Indonesia, termasuk BPR yang selama ini berada pada lingkup Bank Regional dengan wilayah operasional ditingkat propinsi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh kebijakan suku bunga Bank Indonesia (SBI), Non Perfoming Loan (NPL) dan Loan Deposit Ratio (LDR) terhadap Return On Asset (ROA) Bank Perkreditan Rakyat (BPR) di Provinsi Bali. Penelitian ini mengembangkan simultaneous equation model (SEM) econometrics melalui prosedur penggunaan two stages least square (TSLS) (Gujrati, 2004), Pyndick dan Rubinfeld (1994). Hasil analisis menunjukkan bahwa regressi tahap pertama menunjukkan signifikan pada model fungsi ROA berdasarkan uji statistic F dengan tingkat keyakinan 5%. Ternyata dari tiga variabel indenpen yaitu SBI, NPL dan LDR, hanya variabel NPL yang signifikan terhadap kinerja ROA BPR di Propinsi Bali. Dalam melihat peranan suku bunga SBI terhadap kinerja ROA, penelitian ini melanjutkan analisis dengan menyertakan LDR sebagai variabel antara yang dipengaruhi oleh SBI dan NPL untuk tahap berikutnya mempengaruhi kinerja ROA. Ternyata uji F dari fungsi LDR adalah signifikan dengan tingkat keyakinan 5%. Secara uji parsial, hanya variabel SBI yang signifikan terhadap LDR. Dengan demikian, pengaruh LDR terhadap kinerja ROA hanya dapat dipetakan dari hubungan SBI – LDR – ROA. Berdasarkan hasil analisis tersebut diatas, maka dapat dinyatakan bahwa kenaikan SBI akan berdampak positif terhadap LDR, sehingga pada tahap berikutnya varabel LDR berpengaruh positif dalam mendukung kinerja ROA BPR. Dengan demikian, kenaikan suku bunga SBI justru akan meningkatkan dana pihak ketiga (DPK) dan mengurangi sumber dana linkage yang selama ini bersumber dari bantuan Bank Umum. Penelitian ini merekomendasikan; pertama, perlunya kebijakan moneter Bank Indonesia memberikan bantuan permodalan usaha yang lebih murah sebagai pengganti dana linkage Bank Umum dengan bunga 14% per tahun. Kedua, perlunya Otoritas Jasa Keuangan melakukan pengawasan yang transparan terhadap praktek Bank Umum yang dapat merugikan kepentigan BPR, termasuk paket tabungan berhadiah yang seharusnya tidak dilakukan oleh Bank Umum dan merugikan kepentigan BPR dalam menggali dana di masyarakat. Kata kunci: Suku Bunga Bank Indonesia (SBI), Return On Asset (ROA), Loan to deposit Ratio (NPL), Non Performing Loan (LDR) BPR viii
ABSTRACT Monetary policy that arranged by The Central Bank of Indonesia have been influences to private bank in Indonesia, including rural bank that wer located at regional provinces. The main goals of this research is to analyse the impact of interest rate monetary instrument (SBI) as monetary policy of Bank Indonesia, non performing loans (NPL), and loans to deposit ratio (LDR) to return on asset (ROA) of rural bank (BPR). This research have been developed econometric simultaneous equation model (SEM) called TSLS (Gujarati, 2004), Pyndick and Rubinfeld (1994). The research have been found that ROA function have significantly using F statistics tes based on 5% criteria. Meanhile, the partial statistical test indicates only non performing loans is significant using 5% level of significance. However, this research is focusing on the role of interest rate monetary policy of Bank Indonesia and its impact on ROA of rural bank. In this case, the research is used LDR as intermediate variable that was injected by interest rate SBI and NPL as business risk of rural bank. The research have found that LDR function is greatly significane at 5% criteria based on F statistical test. As a matter of facts, its can be said that only SBI indicates significant based on statistical t test at 5% criteria. I this cased, its can be concludes that the ROA performance could be strongly impact of LDR injected by SBI. According to analysis result, its can be concludes that the rising of SBI rate would be impact positively to LDR, hence at the next steps the LDR variabel woild be impact the ROA performance of rural bank. However, the rising of SBI rate could be improve to people saving ad reducing financial linkage of commercial bank. This research have been recoomended, firstly, is that bank of Indonesia supporting for financial assisment for rural bank as replacement of financial linkage of commercial bank based on 14% rate a year. Secondly, that OJK have been controlled more transparent to commercial bank as the nearly competitor colud be potentially lost of rural bank opportunity to operate in the same market segmentations. Key word : SBI, return on asset, loans to deposit ratio and non performing loans to rural bank.
ix
DAFTAR ISI Halaman JUDUL ………………………………………………………………. PRASYARAT GELAR ……………………………………………… LEMBAR PENGESAHAN …………………………………………. PENETAPAN PANITIA PENGUJI ……………………………….... SURAT PERNYATAAN ……………………………………………. UCAPAN TERIMAKASIH………………………………………….. ABSTRAK ……………………………………………………….. ABSTRACT …………………………………………………………. DAFTAR ISI ………………………………………………………… DAFTAR TABEL …………………………………………………… DAFTAR GAMBAR ………………………………………………… DAFTAR SINGKATAN ATAU LAMBANG ……………………… DAFTAR LAMPIRAN ……………………………………………..
i ii iii iv v vi viii ix x xiii xiv xv xvi
BAB I PENDAHULUAN……………………………………………. 1.1 Latar Belakang…………………………………………… 1.2 Rumusan Masalah……………………………………….. 1.3 Tujuan Penelitian………………………………………… 1.4 Manfaat Penelitian………………………...……………...
1 1 19 20 20
BAB II KAJIAN PUSTAKA………………………...………………. 2.1 Landasan Teori................................................................... 2.1.1 Bank................................................………............... 2.1.2 Pengertian Kredit....................................................... 2.1.3 NPL (Non Performing Loan)..................................... 2.1.4 Return On Asset (ROA)............................................. 2.1.5 Bunga Dana Pihak Ketiga (DPK)......……………… 2.1.6 Bunga Kredit ............................................................. 2.1.7 Suku Bunga Bank Indonesia (SBI)............................ 2.2 Hubungan Antara SBI dengan ROA................................... 2.3 Hubungan Antara LDR dengan ROA................................. 2.4 Hubungan Antara NPL dengan ROA.................................. 2.5 Keaslian Penelitian..............................................................
22 22 22 27 33 37 39 42 43 45 45 46 47
BAB III KERANGKA BERPIKIR, KONSEP DAN HIPOTESIS PENELITIAN…....................................................................... 3.1 Kerangka Berpikir Penelitian…………………………...... 3.2 Kerangka Konsep Penelitan ……………………………… 3.3 Hipotesis Penelitian………………………………………..
50 50 54 57
x
BAB IV METODE PENELITIAN.......................................................... 4.1 Rancangan Penelitian........................................................... 4.2 Lokasi, Ruang Lingkup dan Waktu Penelitian..................... 4.3 Identifikasi Variabel............................................................. 4.4 Definisi Operasional Variabel Penelitian............................. 4.5 Jenis dan Sumber Data......................................................... 4.6 Populasi dan Sampel ........................................................... 4.6.1 Populasi....................................................................... 4.6.2 Sampel......................................................................... 4.7 Metode Pengumpulan Data.................................................. 4.8 Teknik Analisis Data............................................................
59 59 60 61 62 64 65 65 65 65 66
BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.......................... 5.1 Gambaran Umum Lokasi Penelitian...................................... 5.1.1 Wilayah dan Penduduk Provinsi Bali …………………. 5.1.2 Jumlah Kantor BPR Konvensional di Provinsi Bali… 5.1.3 Kegiatan Usaha BPR Konvensional di Provinsi Bali… 5.2 Hasil Analisis.......................................................................... 5.2.1 Validasi Uji Statistik Pemodelan Variabel Makro Ekonomi……………………………………………… 5.2.2 Uji Korelasi Serial LM Test…………………………. 5.2.3 Validitas Stasionaritas Time Series Jangka Pendek…. 5.2.4 Validitas Stasionaritas Time Series Jangka Panjang… 5.2.5 Pengaruh Secara Langsung Kebijakan Suku Bunga Bank Indonesia (SBI), Non Performing Loan (NPL) dan Loan to Deposit Ratio (LDR), Terhadap Return On Asset (ROA) Bank Perkreditan Rakyat (BPR) di Provinsi Bali………………………………………… 5.2.6 Pengaruh Suku Bunga Bank Indonesia SBI dan NPL Terhadap LDR………………………………………. 5.2.7 Pengaruh Suku Bunga Bank Indonesia (SBI) dan Resiko Kredit NPL Terhadap ROA Melalui Transmisi LDR…………………………………………………. 5.3 Pembahasan…………………………………………….… 5.3.1 Pengaruh secara langsung kebijakan Suku bunga Bank Indonesia (SBI), Non Performing Loan (NPL) dan Loan to Deposit Ratio (LDR), terhadap Return On Asset (ROA) Bank Perkreditan Rakyat di Provinsi Bali …………………………………………………. 5.3.2 Pengaruh Suku Bunga Bank Indonesia (SBI), Non Performing Loan (NPL) Terhadap Loan Deposit Ratio (LDR) Bank Perkreditan Rakyat di Provinsi Bali…………………………………………………..
69 69 69 72 74 77
xi
77 78 79 80
82 86
87 94
94
98
5.3.3 Pengaruh Tidak Langsung Suku bunga Bank Indonesia (SBI), Non Performing Loan (NPL) Terhadap Return On Asset (ROA) Melalui Loan Deposit Ratio (LDR) Bank Perkreditan Rakyat di Provinsi Bali………….. 5.3.4 Simulasi Kebijakan Moneter SBI Terhadap ROA…..
100 101
BAB VI SIMPULAN DAN SARAN......................................................... 6.1 Simpulan................................................................................... 6.2 Saran.........................................................................................
104 104 105
DAFTAR PUSTAKA…………………………………………………..... LAMPIRAN................................................................................................
106 111
xii
DAFTAR TABEL
No
1.1 5.1
5.2 5.3 5.4 5.5 5.6 5.7 5.8 5.9 5.10 5.11
Halaman
Perkembangan LDR, ROA dan NPL BPR dari tahun 2008 sampai dengan Tahun 2014 di Provinsi Bali………………..…………….. Jumlah Rumah Tangga dan Jumlah Penduduk Penduduk Hasil Sensus Penduduk 2010 Bali Menurut Kabupaten/Kota di Bali………………………………………………………….…….. Jumlah BPR Konvensional Berdasarkan Badan Hukum di Provinsi Bali Periode Februari 2015………………………………………... Jumlah BPR Konvensional Berdasarkan Kantor di Provinsi Bali Periode Februari 2015……………………………………………... Kegiatan Usaha BPR Konvensional di Provinsi Bali Periode September 2014-Februari 2015…………………………………… Perkembangan Jumlah Rekening Pada BPR di Provinsi Bali Periode September 2014-Februari 2015………………………….. Uji Korelasi dengan Metode Lagrange Multiplier ROA = f(SBI NPL LDR)………………………………………… Uji Korelasi dengan Metode Lagrange Multiplier LDR=f(SBI NPL)……………………………………………………………… Hasil Validitas Data Berdasarkan Uji ECM Model Persamaan Makro Ekonomi…………………………………………………. Hasil Validasi Data Berdasarkan Uji Kointegrasi Model Persamaan Endogen Makro Ekonomi…………………………… Hasil Analisis Regresi Simultan ROA Dari Pengaruh Secara Langsung SBI, NPL dan LDR ………............................................ Hasil Analisa Regresi Simultan fungsi dari ROA………………...
xiii
12
71 72 74 76 77 78 79 80 81 83 91
DAFTAR GAMBAR No
Halaman
1.1 Perkembangan ROA, NPL, BPR Tahun 2008-2014 di Provinsi Bali………………………………….…….…………………….. 1.2 Perkembangan LDR BPR tahun 2008-2014 di Proninsi Bali ….. 1.3 Perkembangan SBI Tahun 2008-2014...……………………..…. 2.1 Aliran Alokasi Dana…………………………………………….. 3.1 Pengaruh Suku Bunga Terhadap ROA ……………………….... 3.2 Kerangka Konsep Penelitian …...………………………….…. 5.1 Peta dan Letak Geografis Provinsi Bali………………………… 5.2 Pengaruh Secara Langsung Kebijakan Monoter Suku Bunga SBI, Resiko Kredit NPL dan Likuiditas LDR Terhadap ROA………… 5.3 Pengaruh Kebijakan Moneter Suku Bunga SBI dan Resiko Kredit NPL terhadap ROA Melelui Transmisi LDR Pada BPR di Provinsi Bali Tahun 2008-2015………………………………………..... 5.4 Dampak Kebijakan Moneter SBI Terhadap Pertumbuhan ROA Melalui Variabel Mediasi LDR………………………....... 5.5 Dampak Resiko Kredit NPL Terhadap Pertumbuhan ROA Melalui Variabel Mediasi LDR……………………………………….... 5.6 Dampak Kebijakan Suku Bunga Bank Indonesia (X1) dan Resiko kredit (X2) Terhadap Pertumbuhan ROA (Y) Melalui LDR (X3) Tahun 2008 – 2014…………………………………………….. 5.7 Simulasi BI Rate Dinaikan Secara Gradual Setiap Bulan …….. 5.8 Simulasi BI Rate Diturunkan Secara Gradual Setiap Bulan …..
xiv
14 15 16 24 52 56 70 84
87 88 89
93 102 103
DAFTAR SINGKATAN DAN LAMBANG SINGKATAN BPR
: Bank Perkreditan Rakyat
CAR
: Capital Adequacy Ratio
GWM
: Giro Wajib Minimum
ITF
: Inflation Targeting Framework
KMK
: Kredit Modal Kerja
LDR
: Loan Deposit Ratio
LC
: Letter of Credit
NIM
: Net Interest Margin
NPL
: Non Performing Loan
PBI
: Peraturan Bank Indonesia
PUAB O/N
: Pasar Uang Antar Bank Overnight
ROA
: Return On Asset
SBI
: Surat Berharga Bank Indonesia
UMK
: Usaha Mikro dan Kecil
LAMBANG
π, π2……..
: Konstanta/ Intersep
β1,β2……
: Koefisien Regresi
xv
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 Lampiran 5
Uji Korelasi serial LM Test ROA = f(SBI NPL LDR) Uji Korelasi serial LM Test LDR = f(SBI NPL).… Uji Stasioner Jangka Pendek Model ROA………… Uji tasionerJangkaPendek Model LDR……………. Kointegrasi Persamaan ROA = f(SBI NPL LDR) Stabilitas jangka panjang…………………..……… Lampiran 6. Kointegrasi Persamaan LDR = f(SBI NPL) Stabilitas jangka Panjang … ……………………… Lampiran 7 Dependent Variable: ROA Tahap 1……………….. Lampiran 8 Hasil Analisa Regresi Simultan ROA Tahap 2…..… Lampiran 9 Equation: ROA=C(1)*SBI+C(2)*NPL+C(3)*LDR.. Lampiran 10 Equation: LDR=C(4)*SBI +C(5)*NPL .…… Lampiran 11 Simulasi BI Rate dinaikkan secara gradual setiap bulan……………………………………………….. Lampiran 12 Simulasi BI Rate diturunkan secara gradual setiap bulan……………………………………………….. Lampiran 13 Data Penelitian……………………………………...
xvi
111 112 113 113 114 114 115 116 116 116 117 117 118