DAFTAR PUSTAKA Bonar,S.K. 1981. Hubungan Masyarakat Modern. Bina Aksara. Fill, Chris. 2007. Marketing Communication . Financial Times Prentice Hall. Daymon, Christine, Immi Holloway. 2002. Metode-Metode Riset Kualitatif Dalam PR & Marketing Communications. Mizan Media Utama. Mulyana,Dedi. 2001. Pengantar Ilmu Komunikasi. PT.Remaja Rosdakarya, Bandung. Soedarsono, Dewi.K. 200. Komunikasi Efektf. Forum Pranata Humas. Jefkins, Frank. 2002. Public Relations. Erlangga. Kasmir. 2005. Etika Customer Service: Rajawali Pers. Littlejohn, Steven. Theories of Human Communication. Onong Uchjana Effendy. 2006. Teori Komunikasi dan Praktek. PT.Remaja Rosdakarya, Bandung. Harlow, Rex. 1976. Building a Public Relations Definitions. Public Relations Review 2, No.4. Ruslan, Rosady. 2006. Manajemen Public Relations Dan Media Komunikasi: Konsepsi. Dan Aplikasi. PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta. Scott M.Cutlip. 2005. Effective Public Relations. Indeks. Suharto Abdul Majid. 2009. Customer Service Dalam Bisnis Jasa Transportasi: Rajawali Pers. Yin, Robert.K. 1996. Studi Kasus, Desain & Metode: Rajawali Pers. Moleong, Lexy.J. 2004. Metode Penelitian Kualitatif Edisi Revisi. PT.Remaja Rosdakarya, Bandung. vi
Simamora, Billson. 2001. Memenangkan Pasar dengan Pemasaran Efektif dan Profitabel. PT. Gramedia Pustaka Umum, Jakarta. Rachmadi,F. 1996. Public Relations dalam Teori dan Praktek . Gramedia Pustaka Utama, Jakarta
Sumber Lain : Tentang PT. Samudera Indonesia. Samudera Indonesia (online). Diakses pada periode Februari 2011, dari http://www.samudera.com/abt_vision.asp
vii
Nama
: Antonius Sukamto
Jabatan
: Deputy General Manager KMTC Line Division PT.Samudera Indonesia Tbk
Lokasi
: Plaza UOB Lantai 30 Jl.M.H.Thamrin No.10
Tanggal
: 07 Februari 2011
DAFTAR PERTANYAAN 1. Apa lingkup bisnis divisi ini? Divisi ini bertindak sebagai General Agent dari perusahaan pelayaran Korea, KMTC Line yang berpusat di Seoul, Korea. KMTC Line merupakan perusahaan pelayaran yang di Indonesia sendiri semakin berkembang dengan memiliki 6 service / vessel yang dilayani dalam 1 minggu, mencakup service pengiriman kargo eksport import dari dan ke wilayah Intra Asia seperti Korea Selatan, China, Hongkong, Jepang, Singapore, Malaysia, Thailand, Philippine dan beberapa negara lainnya. Sebagai General Agent, divisi ini menjadi wakil dari KMTC Line pusat dalam menjalankan bisnisnya di Indonesia, mencakup segala kegiatan yang berkaitan dengan KMTC. Divisi ini memiliki wewenang penuh dalam menjalankan kegiatan bisnis KMTC dengan mengacu pada kebijakan dan prosedur KMTC Line, dan melaporkan setiap kegiatannya dan bertanggung jawab langsung pada kantor pusat di Korea serta pimpinan Samudera Indonesia Tbk. Saat ini KMTC Line dan dan PT.Samudera Indonesia Tbk menjalin hubungan sebagai Joint Venture Company, dimana saham KMTC Line sebesar 51% dan PT.Samudera Indonesia Tbk sebesar 49%. Oleh karena itu divisi ini juga disebut sebagai Divisi Independent. 2. Kapan departemen CS terbentuk? Departemen ini baru terbentuk bulan Juni 2010, dimana sebelumnya posisi CS berada dalam naungan departemen Sales Marketing yang dipimpin oleh seorang Manager dengan membawahi 5 orang sales marketing dan 1 orang sales support. Saat ini departemen CS berdiri sendiri, dengan dipimpin 1 orang manajer dan dibantu oleh 2 orang supervisor dan 4 orang staf.
3. Apa tujuan dibentuknya departemen CS? Departemen CS dibentuk dengan maksud memiliki focus yang lebih terhadap pelayanan customer dan meningkatkan performa pelayanan dan citra perusahaan. Dengan bertambahnya jasa service yang dimiliki perusahaan, maka kebutuhan akan peningkatan kebutuhan pelayanan menjadi semakin penting. Volume muatan kargo yang meningkat harus diimbangi dengan mutu pelayanan (after sales) yang lebih baik. Pelayanan itu sendiri terdiri mulai dari mengolah dan menyampaikan informasi yang baik, cepat, dan tepat, sampai dengan mengontrol dan memonitor pergerakan cargo sampai ke tujuan, demi kebutuhan customer. Proforma dari pelayanan ini akan berdampak pada citra perusahaan yang harus menjaga citranya secara positif di depan customer untuk dapat bersaing dengan pesaing-pesaingnya. 4. Bagaimana posisi CS dalam manajemen? Didalam manajemen perusahaan, CS merupakan salah satu posisi yang memiliki fungsi penting terkait dengan fungsinya dalam menjalin dan mengelola hubungan dengan customer (customer relation) yang merupakan target utama perusahaan. Kebutuhan customer sangat kompleks, dimana yang kita hadapi adalah berbagai macam karakter customer dari latar belakang perusahaan dan kultur yang beraneka ragam, yang harus dilayani dengan sama baiknya. Jika ada masalah yang dihadapi oleh perusahaan terhadap customer atau sebaliknya, CS akan ditugaskan untuk menjembatani dan menghindari masalah bertambah besar, sekaligus memberikan alternative solusi pada perusahaan atau pun customer terhadap pemecahan masalahnya.. 5. Apa pentingnya pelayanan informasi dalam divisi ini? Informasi merupakan kebutuhan yang sangat penting disini. Sesuai dengan karakter bisnis yang mengandalkan kecepatan dan ketepatan waktu, kebutuhan informasi penting untuk terus diketahui perkembangannya dalam setiap pergerakan cargo atau kapal. Oleh karena itu perusahaan wajib menyediakan informasi yang cepat dan tepat pada customer atau pihak terkait sesuai kebutuhan mereka. Bisnis divisi ini sangat mengandalkan pelayanan informasi tersebut, baik dalam lingkup internal maupun eksternal. Keterlambatan penyampaian informasi akan memicu timbulnya masalah yang berujung pada melemahnya image perusahaan dimata customer, karena pelayanannya yang dianggap dapat merugikan customer. 6. Siapa saja yang menjalankan fungsi itu dalam departemen ini?
Semua bagian dalam divisi ini dapat menjalankan fungsi tersebut, namun dalam mengolah dan menyampaikan informasi pada public perusahaan secara khusus menjadi tugas utama departemen CS. 7. Bagaimana departemen lain menjalankan fungsi tersebut? Salah satunya dengan cara menjawab telepon yang masuk atau dengan menyampaikan informasi yang mereka terima ke bagian lain yang terkait. 8. Dari struktur organisasi, tidak ada posisi PR dalam departemen ini. Apakah posisi PR tersebut memang tidak diperlukan? Dalam divisi ini, tidak ada posisi PR khusus, karena menurut kami semua elemen dalam departemen ini dapat bertindak sebagai PR perusahaan. Ketika divisi ini menghadapi suatu masalah yang kepentingan yang berkaitan dengan kegiatan divisi maka akan ditangani langsung oleh manajemen, yang jika dilihat dari jenis pekerjaannya departemen yang ditugasan secara khusus menjalankan tugas-tugas yang biasa dijalankan PR adalah departemen CS, namun ketika sudah menyangkut kepentingan publikasi perusahaan PT.Samudera Indonesia secara umum maka akan dilimpahkan pada pihak PR PT.Samudera Indonesia 9. Apa fungsi departemen CS dalam manajemen? Didalam manajemen, CS bertindak sebagai garda depan perusahaan terutama kaitannya dengan customer yang merupakan public eksternal utama perusahaan. Departemen CS ditugaskan untuk menyusun pola hubungan yang baik antara perusahaan dengan customer dengan memberikan idea atau masukan-masukan sehingga perusahaan dapat memberikan pelayanan yang terbaik bagi customernya. Selain itu sebagai garda depan CS juga dituntut untuk dapat bertindak sebagai perwakilan perusahaan, dengan begitu seorang CS haruslah memiliki karakter yang kuat dan menguasai hal-hal utama tentang perusahaan. Dengan begitu diharapkan customer juga dapat menangkap image yang baik tentang perusahaan. 10. Seberapa penting keberadaan departemen CS dalam divisi ini? Departemen CS sangat penting keberadaannya, walaupun baru berjalan kurang dari 1 tahun. Dengan service yang meningkat, maka manajemen juga harus meningkatkan mutu pelayanan. CS dibentuk dengan harapan perusahaan dapat meningkatkan strateginya dalam memberikan pelayanan yang optimal pada customer, karena sebagai perusahaan jasa pelayanan yang baik menjadi suatu keharusan.
Nama
: Ari Budiono
Jabatan
: Customer Service Manager KMTC Line Division PT.Samudera Indonesia Tbk
Lokasi
: Plaza UOB Lantai 30 Jl.M.H.Thamrin No.10
Tanggal
: 11 Februari 2011
DAFTAR PERTANYAAN 1. Bagaimana departemen CS menempatkan posisinya didepan public, terutama customer? Customer Service di perusahaan ini bertindak sebagai perwakilan dari perusahaan yang menempati garda terdepan, selain sales marketing. Bedanya dengan sales marketing disini adalah sales marketing focus pada penjualan dan informasi rate serta market, sedangkan CS focus pada keseluruhan service yang dimiliki perusahaan dalam konteks interaksi dengan customer. 2. Berapa orang yang bertugas di departemen CS dan bagaimana pembagiannya? Saat ini staf CS yang saya bawahi terbagi 2 bagian, yaitu Inbound Customer Service dan Outbound Customer Service. Inbound Customer Service focus pada penanganan service untuk kargo import yang terdiri dari 1 supervisor dan 3 orang staff. Sedangkan Outbound Customer Service focus pada penanganan kargo export, yang terdiri dari 1 supervisor dan 2 orang staff. Meskipun terbagi menjadi 2 fokus, diharapkan masing-masing bagian dapat tetap mengetahui dengan baik hal-hal yang terjadi didalam lingkup eksport maupun import, dimana masih terdapat keterkaitan dalam masing-masing bidang sehingga dapat saling mendukung satu sama lain. 3. Bagaimana pelaksanaan pelayanan informasi yang dijalankan oleh departemen CS? Segala informasi yang kami terima dari internal maupun eksternal akan kami olah dulu, dengan cara verivikasi data berdasarkan kebutuhannya. Kebutuhan disini adalah kebutuhan dari informasi tersebut berkaitan
dengan cara pengolahan dan urgensinya serta objek yang dituju. Disini customer membutuhkan tanggapan yang responsive dan tepat untuk solusi dari masalah yang mereka hadapi. Dengan penerimaan terhadap informasi atau keluhan yang responsive, mereka akan merasa lebih diperhatikan dan didengar, dan ini menjadi salah satu point penting yang ingin diperoleh perusahaan ini dalam menciptkan image yang baik di mata customer. 4. Bagaimana awalnya terjalin hubungan komunikasi antara CS/perusahaan dengan customer (Bagaimana proses terjadinya komunikasi dengan customer?) Pada pelayanan ekspor di tempat penelitian dilakukan, terjalinnya hubungan antara perusahaan dengan customer diawali oleh komunikasi yang dilakukan departemen sales marketing pada customer, atau sebaliknya. Selain itu komunikasi awal bisa juga terjalin dari contact yang dilakukan customer pada CS melalui media telepon atau email, yang kemudian oleh CS akan dibantu dan diarahkan ke tim sales marketing. Dari situ dilakukan negosiasi untuk mencari kesepakatan mengenai service dan harga. Setelah disepakati, customer akan mulai menggunakan pelayanan yang dimiliki perusahaan, dengan mengikuti langkah-langkah prosedur yang ada. Disini CS kembali memegang peran untuk memberikan kebutuhan informasi yang dibutuhkan customer secara berkala dan terupdate. Sedangkan pada pelayanan import di departemen ini, hubungan antara perusahaan dengan customer didasari pada pelayanan terhadap kargo customer yang diterima di pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta sebagai pelabuhan tujuan (Port of Discharge / POD), yang dikirim dari pelabuhan-pelabuhan asal yang terdiri dari berbagai macam Negara (Port of Loading / POL) 5. Bagaimana kriteria CS yang diperlukan dalam divisi ini? Kriteria CS yang diperlukan antara lain adalah yang memiliki kemampuan baik dalam berkomunikasi, responsif terhadap segala situasi terutama ketika timbul suatu masalah, inisiatif yang tinggi, teamwork skill yang baik, dan yang paling penting mengetahui serta memahami dengan baik tentang pelayanan yang dimiliki perusahaan. 6. CS dalam divisi ini memiliki beberapa ciri-ciri kegiatan yang biasa dijlaankan oleh PR, kegiatan apa saja yang biasanya dilakukan berkaitan dengan itu? Betul, CS dalam divisi ini memiliki banyak kegiatan yang biasanya dilakukan oleh seorang PR, yaitu khususnya dalam mengelola informasi. Perusahaan mengandalkan departemen ini untuk mengolah dan
menyampaikan informasi berkaitan dengan service yang kita miliki, seperti pemberitahuan jadwal kapal, jadwal kantor, service baru, dan lainnya. CS melakukan komunikasi intensif sebagai mediator dengan customer tidak hanya untuk menyampaikan informasi namun juga untuk mendapatkan informasi yang penting bagi perusahaan. Dari sini diharapkan kita dapat memberi masukan pada divisi. 7. Bagaimana CS menjalankan fungsi tersebut? Fungsi tersebut dijalankan oleh CS dengan terlebih dahulu membuat perencanaan-perencanaan program yang penting untuk kebutuhan customer, untuk kemudian melakukan pengaturan sebagai pematangan rencana dengan cara salah satunya yaitu melakukan koordinasi dengan departemen lain, Hal ini disebabkan karena kita juga dituntut untuk menguasai service yang dimiliki perusahaan secara keseluruhan, sehingga kelangsungan departemen lain terkait dengan customer menjadi perhatian kita juga. Sesudah itu kami akan mulai melaksanakan program-program yang sudah direncanakan, biasanya secara berkala. Program-program yang kami rencanakan biasanya jangka panjang, sehingga evaluasi kami lakukan secara terus menerus untuk dapat menyesuaikan dengan kebutuhan customer.
Nama
: Iim Ibrahim
Jabatan
: Inbound Customer Service Supervisor KMTC Line Division PT.Samudera Indonesia Tbk
Lokasi
: Plaza UOB Lantai 30 Jl.M.H.Thamrin No.10
Tanggal
: 17 Februari 2011
DAFTAR PERTANYAAN 1. Apa yang menjadi tugas utama CS? Customer Service disini memiliki tugas utama melayani kebutuhan customer dalam menggunakan jasa yang dimiliki perusahaan. Kebutuhan termasuk mencakup informasi pelayanan hingga menerima keluhan dari customer dan membantu mencarikan solusi terhadap permasalahan yang mereka hadapi. 2. Informasi apa yang biasanya dikomunikasikan pada customer? Informasi yang disampaikan ke customer antara lain mencakup informasi mengenai jadwal kapal (kedatangan dan keberangkatan), jadwal penerimaan dokumen pelengkap, perubahan service, service baru, perubahan dalam dokumen pengiriman, dan juga segala informasi yang berkaitan dengan kargo mereka. 3. Informasi apa yang biasanya disampaikan oleh customer? Dalam hal ini customer biasanya mengajukan pertanyaan mengenai detil service yang dimiliki perusahaan (kecuali rate, yang dihandle langsung oleh sales marketing) dan juga keluhan dari pelayanan yang mereka terima. Keluhan itu mencakup pada keseluruhan pelayanan yang tidak saja dijalankan oleh bagian CS namun juga kami menerima keluhan terhadap pelayanan yang dijalankan oleh departemen-departemen lainnya.
4. Keluhan apa yang biasanya disampaikan? Biasanya keluhan mengenai jadwal kapal yang tidak sesuai dengan jadwal yang mereka harapkan sebelumnya, atau jadwal proses dokumentasi yang terlambat sehingga menyulitkan mereka dalam memproses dokumen internal mereka, atau juga keterlambatan penerimaan informasi yang
mengakibatkan kerugian di pihak customer karena harus merubah jadwal mereka lagi. 5. Dalam pelayanan informasi, apa yang biasanya diinginkan / diharapkan oleh customer? Customer selalu mengharapkan kecepatan dan ketepatan waktu dalam penyampaian informasi, dimana jika terjadi perubahan mereka harus segera melakukan antisipasi di pihak mereka untuk menghindari kerugian. Perubahan service memang tidak selalu terjadi, namun tetap customer menginginkan perusahaan untuk dapat memberikan informasi yang terupdate dalam setiap pergerakan kargo mereka khususnya, maupun service perusahaan secara keseluruhan. Customer-customer yang telah menjadi pelanggan tentunya menginginkan perusahaan terus melakukan inovasi terhadap service yang dimiliki sehingga dapat memberikan pelayanan yang lebih optimal lagi. Informasi itu sangat diharapkan customer untuk dapat selalu terupdate ke mereka sehingga tentunya selain memberikan nilai lebih juga memberi keuntungan bagi mereka untuk dapat menggunakan service perusahaan secara lebih maksimal sesuai dengan yang mereka harapkan. 6. Media apa yang biasa digunakan? Kami menggunakan media komunikasi seperti telepon, email, fax, web, blogspot, juga instant messenger. 7. Bagaimana mekanisme pengiriman informasi tersebut? Ada jenis informasi yang kami kirimkan atau sediakan secara regular per hari, per minggu, ada juga informasi yang kami kirimkan case by case, yaitu dalam arti setiap saat terdapat kebutuhan untuk disampaikan secara mendesak maka informasi itu harus segera diolah untuk sesegera mungkin disediakan atau disampaikan. Biasanya informasi ini cukup banyak, diluar yang rutin disampaikan. 8. Kendala apa yang biasa dihadapi dalam pelayanan informasi? Kendalanya biasanya terjadi ketika informasi tersebut tidak tersampaikan dengan baik atau mengalami gangguan atau hambatan. Hambatan itu dapat terjadi di pihak kami maupun customer, seperti jaringan internet atau telepon yang terganggu, terlambatnya pengolahan informasi karena terlambatnya penerimaan data dari katnor pusa atau keterlambatan di pihak customer dalam memahami kepentingan informasi tersebut.
9. Bagaimana mengatasi kendala-kendala tersebut? Kami akan mempelajari terlebih dahulu asal muasal timbulnya masalah tersebut untuk kemudian segera mencarikan solusinya. Disini yang menjadi sorotan utama adalah tanggapan kami terhadap masalah tersebut sehingga customer tidak merasa kepetingannya terabaikan, begitu juga dengan kepentingan customer. Informasi terhadap perkembangan dari masalah tersebut juga harus terus dikomunikasikan, hingga akhirnya ditemukan solusi terhadap masalah tersebut. Kami juga harus bisa menahan diri untuk tetap menjaga citra perusahaan di mata customer, bahkan jika mereka berada pada kondisi yang emosional atau diluar batas kewajaran professional. Customer kami memiliki latar belakang yang sangat beragam sehingga kami harus dapat menjaga keprofesionalan kami didepan semua customer. 10. Apa ada pembedaan perlakuan terhadapa customer yang berlatar belakang beragam tersebut? Ya ada, tapi disini lebih pada perlakuan terhadap customer yang dikategorikan sebagai VVIP atau VIP. Disini biasanya perusahaan VVIP atau VIP tersebut dilihat dari jumlah muatan yang tinggi, namun selain itu secara tidak langsung terdapat perlakuan khusus untuk customer yang berasal dari Korea, yaitu negara dimana pelayaran KMTC Line berasal. Untuk perusahaan VIP biasanya dihandle khusus oleh seorang staff untuk monitoringnya, sedangkan untuk customer Korea lebih pada monitoring yang khusus di tiap jalur untuk memastikan mereka terlayani dengan baik. Konsekuensi dari tidak terlayaninya customer Korea dengan baik biasanya berdampak pada laporan langsung customer pada pimpinan yang menjadi perwakilan kantor pusat (warga negara Korea) dimana biasanya informasi yang diterima menjadi sedikit berbeda dengan yang terjadi, sehingga seringkali konflik menjadi melebar. Disini CS berusaha memberikan service yang sama pada semua customer tanpa terlihat membedakan.
Member of INSA No.051/INSA/VIII/1990 SAMUDERA INDONESIA BLDG. 2ND FLOOR, JL.LETJEN S.PARMAN KAV 35 JAKARTA 11480 Phone. 62-21-5307866 (Hunting), Fax. 62-21-5307855/3
Subject : PAC AQUARIUS V.0025N UNDER GENERAL AVERAGE
Dear Our Valuable Customer, Herewith we inform that vessel PAC AQUARIUS V.0255N has been ran aground off Indonesian Water. The Ship Owners requested salvage assistance and the vessel finally refloated and arrived at Singapore on August 25, 2009. The vessel owners then have declared the condition as GENERAL AVERAGE (GA). GENERAL AVERAGE is a condition where the vessel is being in dangerous situation and action must be taken to rescue the cargoes loaded and to avoid bigger loss. The ship owner then will appoint The General Average Adjusters to confirm the condition under GA. (You may also find the clausul of GA on the back of Bill of Lading. Please find the attached copy for your reference, point 22). In this circumstances, The Ship Owner of PAC AQUARIUS have appointed Richards Hogg Lindley, Singapore (The Average Adjusters and Marine Claims Consultants) as General Average Adjusters who are now in the process of collecting general average security from cargo interests. Hereby we attached the official letter from ship owner regarding the case and they require some form to fill in and document from shipper as the merchant owner. These securities documents will be needed for vessel/cargo survey. During the process, cargo will be hold until all documents have been provided. Therefore, need your kind assistance to provide document needed as soon as possible to avoid any further delay on cargo released. Kindly be guided accordingly and deeply sorry for the inconvenience caused. Thank you.
PT.SAMUDERA INDONESIA TBK As General Agent of KMTC Line
Member of INSA No.051/INSA/VIII/1990 SAMUDERA INDONESIA BLDG. 2ND FLOOR, JL.LETJEN S.PARMAN KAV 35 JAKARTA 11480 Phone. 62-21-5307866 (Hunting), Fax. 62-21-5307855/3
TO WHOM IT MAY CONCERN =URGENT= Subject
: PAC AQUARIUS V.0255N Ran Aground Off
Dear Our Valuable Customer, Regret to inform that according to the vessel operator of PAC AQUARIUS V.0255N (TD JKT : Aug 16, 2009), the said vessel has been ran aground off Indonesia water and she was under salvaged to Singapore for investigation. This problem might caused a delay for shipments to Thailand (Bangkok & Laemchabang). We're now still waiting confirmation from the vessel operator about the solution and will keep you posted for any update. Highly appreciate your kind understanding. Thank you.
Best Regards, PT. SAMUDERA INDONESIA Tbk As General Agent of KMTC Line
Member of INSA No.051/INSA/VIII/1990 PLAZA UOB 30th FLOOR, JL.M.H.THAMRIN KAV.10 JAKARTA 10230
Phone. 62-21-30007899 / 29937383 (Hunting), Fax. 62-21-30007811
July 07th, 2011
Subject : KMTC SHANGHAI V.1109S To Berth at JICT for Discharging To avoid uncertainty delay and to improve her next schedule due to a heavy traffic at KOJA Terminal nowadays, MV. KMTC Shanghai V. 1109S would have double berthing at JKT Ports and her schedule would also be adjusted as below : Vessel Name
:
KMTC Shanghai V. 1109S
• ETA JKT Discharge – Berth Terminal Loc. :
: July 08th. 2011 JICT 1 (original terminal was Tpk Koja)
• ETD JKT Loading – Berth Terminal Loc. :
: July 09th, 2011 TPK KOJA
Kindly pay attention to this Discharging Terminal change, in order to prepare all necessary arrangement needed on your side. Highly appreciate your kind attention and apologize for the inconvenience may caused. Please feel free to contact us for any inquiry regarding subject matter. Thank you.
Best Regards, Customer Service Team PT.Samudera Indonesia Tbk – As General Agent of KMTC LINE
General Agent : PT. SAMUDERA INDONESIA, TBK. UOB PLAZA 30TH FLOOR Jl. M.H. THAMRIN KAV.10 JAKARTA 10230
EXPORT
Schedule Week 27, 2011 http://www.kmtc.co.kr
SERVICE
We guarantee your satisfaction of using Our Container Service
VESSEL
CY
OPEN CY
CLOSE CY
ETD JKT
Wed, Jun 29 AT 07.00 Thu, Jul 7 AT 01.00 Wed, Jun 29 AT 12.00 Sun, Jul 3 AT 07.00 Sat, Jul 9 AT 01.00
Sat, Jul 2 AT 12.00 Sat, Jul 9 AT 15.00 Sat, Jul 2 AT 20.00 Thu, Jul 7 AT 07.00 Mon, Jul 11 AT 23.00
Jul 06
Wed, Jul 6 AT 07.00 Fri, Jul 8 AT 01.00 Fri, Jul 8 AT 13.00 Sun, Jul 10 AT 07.00 TBA AT 01.00
Sat, Jul 9 AT 12.00 Sun, Jul 10 AT 22.00 Mon, Jul 11 AT 23.00 Thu, Jul 14 AT 12.00 TBA AT 13.00
Jul 11
Wed, Jul 13 AT 07.00 TBA AT 01.00 Wed, Jul 13 AT 12.00 TBA AT 15.00 TBA AT 01.00
Sat, Jul 16 AT 12.00 TBA AT 15.00 Sat, Jul 16 AT 20.00 TBA AT 15.00 TBA AT 13.00
Jul 18
Wed, Jul 20 AT 07.00 TBA AT 01.00 Wed, Jul 20 AT 12.00 TBA AT 15.00 TBA AT 01.00
Sat, Jul 23 AT 12.00 TBA AT 15.00 Sat, Jul 23 AT 20.00 TBA AT 15.00 TBA AT 13.00
Jul 25
KPI
HANJIN JEBEL ALI
0004E
KOJA
CKI
CAPE NELSON
1105N
UTC1
ANX
KMTC SINGAPORE
1109N
KOJA
KISK
KMTC SHANGHAI
1109N
KOJA
CSE
SANTA ELENA I
062N
UTC1
KPI
HANJIN NINGBO
0038E
KOJA
CKI
LING YUN HE
1109N
UTC1
ANX
BAHAMIAN EXPRESS
018N
KOJA
KISK
KMTC INCHEON
1109N
KOJA
CSE
KMTC QINGDAO
1107N
UTC1
KPI
HANJIN QINGDAO
0043E
KOJA
CKI
CAPE NEMO
1109N
UTC1
ANX
MERKUR CLOUD
968N
KOJA
KISK
KMTC PORT KELANG
1110N
KOJA
CSE
EMPRESS HEAVEN
176N
UTC1
KPI
CITY OF SHANGHAI
0004E
KOJA
CKI
CAPE NELSON
1106N
UTC1
ANX
KMTC KEELUNG
1108N
KOJA
KISK
KMTC SHANGHAI
1110N
KOJA
CSE
MARE IONIUM
N005
UTC1
ETA SUB
SIN
PKG
SGN
MIP
HKG
SHK
KHH
SHA
USN
Jul 10
Jul 11
OMIT Jul 09
Jul 13
Jul 10
Jul 13
Jul 13 Jul 18
Jul 16
Jul 16
Jul 22
OMIT
Jul 18
Jul 17
Jul 24
Jul 22 Jul 18
OMIT
Jul 20
Jul 21
Jul 27
Jul 18
Jul 21
Jul 23
Jul 25
Jul 25
Jul 22
Jul 29
Jul 30 Jul 24
Aug 02
Jul 25
Jul 27
Aug 02
Jul 25
Jul 28
Jul 30
Aug 01
Aug 01
Jul 29
Aug 05
Aug 06 Jul 31
Aug 09
Aug 01
Jul 31
OMIT
OMIT
OMIT
OMIT
Aug 04
Aug 05
Aug 07
Aug 09
Aug 11
Aug 12
Aug 14
Aug 16
Jul 26
Jul 27 Jul 31
Jul 31
Aug 03 Aug 05
Aug 01
Jul 29
Aug 03
Aug 05
Jul 29
Jul 27
Jul 22
Aug 02
Jul 29
Jul 26
Jul 20
Jul 30
Jul 25
NBO
Jul 26
Jul 29
Jul 23
TAO
OMIT
Jul 26
Jul 22
XGG
Jul 19
Jul 21
Jul 20
DLC
Jul 19
Jul 18
Jul 13
KAN
Jul 24
Jul 14
Jul 16
Jul 15
Jul 17
Jul 15
Jul 12
OMIT
Jul 19
Jul 15 Jul 15
PUS
Jul 17
Jul 06 Jul 08
INC
Aug 06
Aug 07 Aug 10
Aug 09
PORT CODE: SIN=Singapore, SGN=Ho Chi Minh(CAT LAI), PKG=Portkelang North, MIP=Manila North Port, HKG=Hong Kong(HIT), SHK=Shekou(SCT), KHH=Kaohsiung,SHA=Shanghai, USN=Ulsan, INC=Inchon, KAN=Kwangyang, PUS=Pusan, DLC=Dalian, XGG=Xingang, TAO=Qingdao, NBO=Ningbo
NEW JPI SERVICE VESSEL
KMTC HONGKONG BALTIC STRAIT HANJIN HOCHIMINH HANJIN SAO PAULO
CY
1108E 024N 0270E 0050E
KOJA KOJA KOJA KOJA
OPEN CY JKT CLOSE CY JKT Wed, Jul 6
Sat, Jul 9
AT 01.00
AT 12.00
Sun, Jul 10
Wed, Jul 13
AT 07.00
AT 03.00
Mon, Jul 18
Thu, Jul 21
AT 07.00
AT 03.00
Mon, Jul 25
Thu, Jul 28
AT 07.00
AT 03.00
ETD
ETA
SURABAYA JAKARTA Jul 09
Jul 11
N. MANILA
HONGKONG
OSAKA
KOBE
TOKYO
YOKOHAMA
Jul 14
OMIT
Jul 19
Jul 19
Jul 21
Jul 21
Jul 17
Jul 15
Jul 19
Jul 22
Jul 26
Jul 26
Jul 28
Jul 28
Jul 20
Jul 22
Jul 26
Jul 29
Aug 02
Aug 02
Aug 04
Aug 04
Phone
: 62-21-30007899 & 29937383 (Hunting)
Fax
: 62-21-29937378 & 30007811
Export CS / Booking
:
[email protected]
Mr. Jamal / Ms.Rani (9716)
:
[email protected] :
[email protected]
Ms. Sandra (9733)
Doc / Final SI Jul 27
Jul 29
Aug 02
Aug 05
Aug 09
Aug 09
Aug 11
Aug 11
:
[email protected] : Mr.Ena (9722), Mr.Indra (9731), Ms.Eva (9746)
Flat File
:
[email protected] : Mr.Ady / Akbar (9754)
Sales Rep.
: Mr.Endang (9732), Mr.Chandra (9718), Mr. Adi (9729), Mr. Iwan (9712) : Mr.Zulkifli (9753), Mr.Dedet (9720), Mr. Ardiles (9753), Ms.Rusmina (9735)
[email protected] :
[email protected] (Ms. Arsi) ext. 9711 :
[email protected] (Ms.Sari) ext.9734
**Schedule, Estimated Connecting Vessel, and Open Closing Time are subject to change with or without prior notice**
Sales Branch
STRUKTUR ORGANISASI DIVISI KMTC LINE PT. SAMUDERA INDONESIA Tbk,
GENERAL MANAGER
KMTC OWNER/ REPS. SECRETARY
DEPUTY GM IT
SALES & MKT MANAGER
CUSTOMER SERVICE MANAGER
Sales & Marketing Outbound
DOCUMENT MANAGER
Outbound Doc.
OPERATION MANAGER
LOGISTICS MANAGER
Operation
Logistic
Inbound Doc.
Sales & Marketing Inbound
Finance
Cashier
Acct & Tax
Support & Branches
FINANCE & ADM MANAGER
Container Deposit AP
Outbound CS Inbound CS Front Office
HR & GA AR Control